BAB I PENDAHULUAN. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di D.I. Yogyakarta pada

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI HOTEL ROYAL DARMO DI KOTA YOGYAKARTA. Laporan Tugas Akhir. Oleh : YOHANES DEDY NPM :

BAB I PENDAHULUAN. baik agar penambangan yang dilakukan tidak menimbulkan kerugian baik. dari segi materi maupun waktu. Maka dari itu, dengan adanya

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI HOTEL: STUDI KASUS HOTEL X DI YOGYAKARTA

STUDI KELAYAKAN INVESTASI THE CORAL HOTEL DI SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat. PT Trikarya Idea Sakti selaku Developer telah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. ini tentu akan meningkatkan resiko dari industri pertambangan.

ABSTRACT STUDI KELAYAKAN INVESTASI THE CORAL HOTEL DI SURAKARTA. Sugiyarto 1), Timotheus Ardya Pradipta Atyanta 2), Fajar Sri Handayani 3)

TINJAUAN KELAYAKAN PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN NET PRESENT VALUE METHOD DAN INTERNAL RATE OF RETURN METHOD

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI. BAB III LANDASAN TEORI Pengertian Investasi Evaluasi Proyek... 9

BAB I PENDAHULUAN. Industri (HTI) sebagai solusi untuk memenuhi suplai bahan baku kayu. Menurut

ternyata dari studi kelayakan tersebut persyaratannya terpenuhi dan efektif, maka

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Evaluasi Kelayakan Investasi The Safin Hotel di Kabupaten Pati, Jawa Tengah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. setiap bentuk usaha baik milik swasta maupun milik negara yang mempergunakan

IV. METODE PENELITIAN

MATERI 7 ASPEK EKONOMI FINANSIAL

STUDI KELAYAKAN PROYEK PEMBANGUNAN JAMBULUWUK HOTEL, PETITENGET-BALI

Evaluasi Kelayakan Investasi The Safin Hotel di Kabupaten Pati, Jawa Tengah

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V. Kesimpulan Dan Saran

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Dalam bab ini penulis menjelaskan tinjauan teori-teori yang terkait yang

ANALISIS FINANSIAL PADA PROYEK ROYAL GARDEN RESIDENCE NUSA DUA TUGAS AKHIR

A. Kerangka Pemikiran

III. KERANGKA PEMIKIRAN

KESIMPULAN DAN SARAN. Proyek investasi Hotel Royal Darmo dengan kapasitas bintang tiga di kota. dengan nilai nilai investasi sebagai berikut :

ABSTRAK. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, dan Internal Rate of Return. Universitas Kristen Maranatha

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RIADY AQUARIUM BEKASI. Nama : Aji Tri Sambodo NPM : Kelas : 3EA18

BAB IV METODE PENELITIAN. dan data yang diperoleh. Penelitian ini disusun sebagai penelitian induktif yaitu

Bab V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. produksi daging ayam dinilai masih kurang. Berkenaan dengan hal itu, maka

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. penelitian ini, maka penulis dapat menarik simpulan sebagai berikut:

III. METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS INVESTASI USAHA PADA WARNET KHARISMA DOT NET. Nama : SUKMIATI NPM : Kelas : 3 EB 18

BAB 5 ANALISIS KEUANGAN

STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN NECIS LAUNDRY

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS INVESTASI USAHA KONSTRUKSI. Nama : Renaldi Prakoso Soekarno NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Elvia Fardiana,SE.

Studi Kelayakan HOTEL BERBINTANG di PROVINSI KEPULAUAN RIAU, Mohon Kirimkan. eksemplar. Posisi : Nama (Mr/Mrs/Ms) Nama Perusahaan.

METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober sampai dengan Desember 2014.

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 MATA PELAJARAN/PAKET KEAHLIAN AGRIBISNIS PERBENIHAN DAN KULTUR JARINGAN TANAMAN BAB XI PENGELOLAAN KEGIATAN

Pendekatan Perhitungan Biaya, Pendapatan & Analisis Kelayakan Usahatani

III. METODE PENELITIAN

Aspek Keuangan. Dosen: ROSWATY,SE.M.Si

ANALISIS KELAYAKAN HARGA SEWA DAN INVESTASI RUSUNAWA

Mulai. Merancang bentuk alat. - Menentukan dimensi alat - Menghitung daya yang diperlukan. Menggambar alat. Memilih bahan yang akan digunakan

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam menjalankan suatu usaha tidak bisa lepas dari kegiatan investasi.

STUDI KELAYAKAN INVESTASI THE HIMANA CONDOTEL & RESIDENCE Sugiyarto 1),Rheo Ramadhan 2), Fajar Sri Handayani 3)

III. METODOLOGI. Tahap Pengumpulan Data dan Informasi

Manajemen Investasi. Febriyanto, SE, MM. LOGO

Aspek Ekonomi dan Keuangan. Pertemuan 11

VIII. ANALISIS FINANSIAL

ABSTRAK. Kata kunci: town house, pasar, teknis, NPV, BCR, IRR, PBP

STUDI KELAYAKAN INVESTASI PERUMAHAN GREEN SEMANGGI MANGROVE SURABAYA DITINJAU DARI ASPEK FINANSIAL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS TINGKAT KELAYAKAN INVESTASI PADA DEPOT AIR MINUM ABDURAHMAN SALEH. : Muhammad Iga Abi Karami NPM :

III KERANGKA PEMIKIRAN


layak atau tidak maka digunakan beberapa metode dengan harapan mendapatkan

III. KERANGKA PEMIKIRAN 3.1. Kerangka Pemikiran Konseptual

BAB 2 LANDASAN TEORI. Tugas Akhir Analisis Kelayakan Investasi nilai Jual Minimum Perumahan Bale Maganda Kahuripan BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS FINANSIAL PADA INVESTASI JALAN TOL CIKAMPEK-PADALARANG

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, Internal Rate of Return.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha yang semakin berkembang saat ini, di mana ditunjukkan

Makalah Analisis Bisnis dan Studi Kelayakan Usaha

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III NILAI WAKTU UANG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS INVESTASI PADA JASA PENYEWAAN PERANCAH SCAFFOLDING DI KOTA DENPASAR DAN KABUPATEN BADUNG

Analisa Investasi Hotel Axana (Ex Ambacang) - Padang. Oleh: Gusriani

IV METODE PENELITIAN 4.1 Lokasi dan Waktu Penelitian 4.2 Jenis dan Sumber Data 4.3 Metode Penentuan Narasumber

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya tujuan utama setiap perusahaan adalah meningkatkan dan

PERBANDINGAN BERBAGAI ALTERNATIF INVESTASI

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL KATA PENGANTAR ABSTRAK DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR PUSTAKA BAB I PENDAHULUAN 1

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Bergesernya pola hidup masyarakat secara global yang semakin hari

BAB 5 ANALISA KEUANGAN

Pertemuan 4 Manajemen Keuangan

III. KERANGKA PEMIKIRAN

BAB I PENDAHULUAN. telah dibuka maka investasi harus terus dilanjutkan sampai kebun selesai

BAB I PENGANTAR. 1.1 Pendahuluan. kecamatan di kabupaten Sumedang, Jawa Barat yang pertumbuhan ekonominya

EVALUASI INVESTASI PADA PT. IMAN SERTA SEMINAR PENULISAN ILMIAH

III. KERANGKA PEMIKIRAN. Menurut Kadariah (2001), tujuan dari analisis proyek adalah :

BAB I PENDAHULUAN. Peranan industri pertambangan batu andesit penting sekali di sektor konstruksi,

EVALUASI EKONOMI. Evalusi ekonomi dalam perancangan pabrik meliputi : Modal yang ditanam Biaya produksi Analisis ekonomi

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK PEMBANGUNAN PERUMAHAN AKASIA RESIDENCE

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

VII ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL

IV METODOLOGI PENELITIAN

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xiii. DAFTAR GAMBAR... xvi. DAFTAR LAMPIRAN...

ANALISA EKONOMI PROYEK PADA PEMBANGUNAN PALANGKA RAYA MALL. Rida Respati Program Studi Teknik Sipil UM Palangka Raya ABSTRAK

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Hasil analisa deskriptif kualitatif ketujuh aspek yang diteliti terhadap

VII. RENCANA KEUANGAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menjalankan suatu bisnis maupun dalam usaha menginvestasikan dana

3 METODOLOGI 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian 3.2 Alat dan Bahan 3.3 Metode Penelitian 3.4 Metode Pengambilan Responden 3.5 Metode Pengumpulan Data

STUDI KELAYAKAN USAHA PEMBUKAAN CABANG BARU KONVEKSI GIAS MULTI KREASI

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Kota Yogyakarta merupakan salah satu kota wisata di Indonesia. Permintaan akan fasilitas yang memadai seperti tempat tinggal sementara atau hotel untuk para wisatawan meningkat setiap tahunnya. Hal ini dapat dilihat dari Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel berbintang di D.I. Yogyakarta pada tahun 2010 mencapai 50% dan pada 2011 meningkat menjadi 52,3%. Peningkatan TPK hotel juga diimbangi dengan bertambahnya jumlah hotel berbintang yaitu dari 26 hotel pada tahun 2010 menjadi 31 hotel pada tahun 2011 1. Maka dari itu banyaknya wisatawan yang datang ke kota Yogyakarta menjadi salah satu faktor dalam peningkatan iklim perekonomian yang kondusif untuk berinvestasi. Investasi merupakan keputusan yang beresiko karena memerlukan modal yang besar pada awal penanamannya. Seorang pengusaha atau Investor dapat menanamkan modalnya pada suatu sektor bisnis dengan tujuan mendapatkan keuntungan yang lebih besar dimasa mendatang. Dalam meminimalisir resiko dan mengestimasi besarnya keuntungan yang didapat pada masa mendatang diperlukannya suatu studi atau analisis kelayakan investasi. Analisis kelayakan investasi sendiri merupakan suatu perhitungan yang kompleks. Hal ini harus dilakukan dengan cermat, sehingga mendapatkan hasil yang mendekati angka sebenarnya untuk membantu menentukan layak atau tidaknya suatu investasi. 1 Badan Pusat Statistik Daerah Istimewa Yogyakarta 1

2 Penggunaan analisis sensitifitas berguna untuk menentukan tingkat sensitifitas suatua variabel terhadap parameter pengukur kelayakan. Jika suatu perubahan kecil variabel dapat merubah secara drastis nilai parameter pengukur kelayakan maka dikatakan variabel tersebut sangat sensitif terhadap parameter. Berbanding sebaliknya, jika perubahan drastis pada variabel hanya berpengaruh sedikit pada parameter kelayakan maka dikatakan variabel tersebut relatif insensitif. Variabel yang akan diuji tingkat sensitifitasnya dalam tugas akhir ini adalah TPK hotel, suku bunga bank dan suku bunga nominal, dan nilai investasi. Sedangkan yang akan menjadi parameter pengukur kelayakan adalah nilai Net Present Value (NPV), Revenue Cost Ratio (RCR), Internal Rate of Return (IRR), Return On Investmentt (ROI) sebelum dan sesudah pajak dan tingkat pengembalian modal sendiri (Return On Equity) Tugas Akhir ini akan menganalisis kelayakan investasi hotel Royal Darmo yang rencananya akan dibangun pada bulan Juni 2014 dengan masa konstruksi selama satu tahun (12 bulan). Hotel Royal Darmo memiliki kapasitas bintang 3 dan bertempat di Jalan Kemetiran Kidul nomor 54, Pringgokusuman, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta. Analisis kelayakan investasi hotel Royal Darmo pada tugas akhir ini akan menggunakan metode Net Present Value (NPV), Revenue Cost Ratio (RCR), Internal Rate of Return (IRR), Break Event Point (BEP), Return On Investmentt (ROI) sebelum dan sesudah pajak, serta tingkat pengembalian modal sendiri (Return On Equity).

3 Net Present Value merupakan metoda Present Worth dan digunakan untuk menentukan apakah suatu rencana mempunyai keuntungan dalam periode waktu analisis. Hal ini dihitung dari Present Worth of the Revenue (PWR) dan Present worth of the Cost (PWC). Metode Revenue Cost Ratio (RCR) adalah metode yang menganalisis suatu proyek dengan membandingkan nilai revenue terhadap nilai cost. Internal Rate of Return (IRR) adalah besarnya tingkat bunga yang menjadikan biaya pengeluaran dan pemasukan sama besarkanya, dengan IRR > i (suku bunga) maka usulan investasi diterima. Break Event Point (BEP) adalah nilai sewa minimum diperoleh jika pendapatan gedung sama dengan pengeluaran. Return On Investmentt (ROI) sebelum dan sesudah pajak merupakan metode yang membandingkan laba sebelum dan sesudah pajak terhadap nilai investasi. Sedangkan Tingkat Pengembalian Modal Sendiri merupakan metode untuk mengetahui seberapa besar pemupukan modal sendiri. I.2 Perumusan Masalah Apakah investasi Hotel Royal Darmo dengan kapasistas bintang 3 sudah layak untuk dibangun dan seberapa besar tingkat sensitifitas variabel yang akan diuji? I.3 Batasan Masalah Batasan Masalah Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Penelitian kelayakan investasi dilakukan pada Hotel Royal Darmo di DIY.

4 2. Analisis kelayakan investasi dilakukan dengan metode Net Present Value (NPV), Revenue Cost Ratio (RCR), Internal Rate of Return (IRR), Break Event Point (BEP), Return On Investmentt (ROI) sebelum dan sesudah pajak, juga tingkat pengembalian modal sendiri (Return On Equity). 3. Penelitian dilakukan tanpa memperhitungkan manajemen resiko. 4. Tingkat perubahan nilai variabel sebesar -30% hingga + 30% dari nilai awal. I.4 Keaslian Tugas Akhir Penulis menyatakan bahwa tugas akhir dengan judul Analisis Kelayakan Investasi Hotel Royal Darmo di kota Yogyakarta belum pernah dipecahkah atau dilakukan penulis terdahulu. I.5 Tujuan Tugas Akhir Tujuan tugas akhir ini adalah mengetahui kelayakan investasi dan tingkat sensitifitas variabelnya pada Hotel Royal Darmo di kota Yogyakarta dengan metode Net Present Value (NPV), Revenue Cost Ratio (RCR), Internal Rate of Return (IRR), Break Event Point (BEP), Return On Investmentt (ROI) sebelum dan sesudah pajak, juga tingkat pengembalian modal sendiri (Return On Equity).

5 I.6 Manfaat Tugas Akhir Manfaat tugas akhir dari Analisis Kelayakan Investasi Hotel Royal Darmo di kota Yogyakarta adalah sebagai berikut: 1. Menjadi masukan kepada Investor atau Owner terhadap nilai investasi yang akan didapat sesuai metode yang digunakan penulis sehingga dapat mengurasi resiko kerugian. Resiko Kerugian yang dimaksud adalah pengambilan keputusan atau keterlanjuran penanaman modal yang besar bagi kegiatan yang kurang menguntungkan. 2. Menjadi salah satu referensi di dalam dunia teknik sipil maupun umum dalam melakukan perhitungan investasi kelayakan finansial sebuah hotel.