Fungsi Daftar Pustaka



dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR PUSTAKA/BIBLIOGRAFI. Disampaikan Pada Mata Kuliah Bahasa Indonesia. FIK, Udinus. Oleh : Fajrul Falah, S. Hum.

TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH

DRAF PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL SKRIPSI S1 KIMIA (2011/2012)

Metode penulisan artikel jurnal ilmiah. Suminar Setiati Achmadi Institut Pertanian Bogor

Rujukan dan Daftar Pustaka

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH JURNAL BPPK

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN KABUPATEN BENGKALIS

e. Acuan berupa artikel di dalam majalah, format penulisannya Nama_Pengarang. (Thn_Publikasi). Judul_Artikel. Judul_Majalah, volume (nomor), halaman.

Nama : Grace Kelas : XI IPS 1 1

Peraturan Menpan No. 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya. Publikasi ilmiah. Unsur Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan

PERTEMUAN 11 TEKNIK MENULIS KUTIPAN DAN TEKNIK MENULIS DAFTAR PUSTAKA

MEMBURU NASKAH DAN MANAJEMEN PENGOLAHAN NASKAH. WASMEN MANALU Departemen Anatomi, Fisiologi, dan Farmakologi, FKH, IPB

PANDUAN PENULISAN MANUSKRIP FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2012

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TEKNIS PENULISAN KARYA ILMIAH KHUSUS MENGENAI RUJUKAN/REFERENSI DAN TEKNIS PENULISANNYA PROGRAM PASCASARJANA UNISNU JEPARA

ANALISIS BIBLIOGRAFI NASIONAL INDONESIA PERIODE

Aturan Publikasi Ilmiah dan Angka Kreditnya

Kriteria Kontributor. Materi Naskah dan Proses Seleksi

PETUNJUK PENULISAN NASKAH BERKALA ILMIAH SIGNIFIKAN

INTERNSHIP & CAREER DEVELOPMENT (ICD) FE UNS 1

PANDUAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH JURNAL BPPK

BAB I PENDAHULUAN PEDOMAN PENULISAN KARYA ILMIAH ( SKRIPSI, TESIS, DISERTASI, ARTIKEL, MAKALAH, DAN LAPORAN PENELITIAN )

Fungsi Tinjauan Pustaka

Petunjuk bagi Calon Penulis Jurnal Pendidikan dan Pengajaran

MENULIS MENUMBUHKAN INDUSTRI KREATIF. Oleh: Hj. Dra. Sri Mulyati, M.Pd. Universitas Pancasakti Tegal.

BAB I Pendahuluan A. Kedudukan Karya Tulis di Perguruan Tinggi

TATA CARA PENULISAN LAPORAN

Aturan Publikasi Ilmiah dan Angka Kreditnya

. B a B hasa 4. Paragraf

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS UDAYANA FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN

TEKNIK PENULISAN KARYA ILMIAH

PANDUAN PENCEGAHAN PLAGIARISME UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Format Penulisan Laporan Praktikum Statistik Industri Periode Genap 2014/2015

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL JURNAL STKIP PGRI SIDOARJO

BAB III METODE PENELITIAN. kepustakaan atau data sekunder, dengan mengkaji mengenai asas-asas, norma,

Disusun Ole : ( NAMA KEPALA SEKOLAH) (NAMA Sekolah) (KECAMATAN/KABUPATEN)

ILUSTRASI ADALAH PENGGAMBARAN AKAN SESUATU. ILUSTRASI DAPAT BERUPA TABEL DAN GAMBAR (GRAFIK, FOTO, DIAGRAM, BAGAN, PETA, DENAH, DAN GAMBAR LAINNYA).

>> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >> PETUNJUK PENULISAN MAKALAH

PEDOMAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA

FORMULIR PENDAFTARAN UJIAN TESIS

LANGKAH-LANGKAH PENULISAN KARYA ILMIAH

KUESIONER PENELITIAN. Nomor Kuesioner :

Pengertian Tulisan Ilmiah

TEKNIK ILUSTRASI DALAM PENULISAN ARTIKEL ILMIAH WASMEN MANALU

FORMAT PENULISAN LAPORAN PRAKTIKUM TERINTEGRASI III

TINJAUAN MATA KULIAH...

PANDUAN PROPOSAL LNT-RBM VII

JABATAN FUNGSIONAL GURU

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

III. LITERATUR REVIEW

TEKNIK ILUSTRASI DALAM PENULISAN ARTIKEL ILMIAH

PENGUTIPAN DALAM PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK) (Oleh. Drs. Zainal Abidin, M. Pd)

IHWAL TEKNIK PENULISAN KARYA ILMIAH Oleh Agus Nero Sofyan

PANDUAN PENGAJUAN USULAN PROGRAM HIBAH PENULISAN BUKU AJAR TAHUN 2018

FORMAT PENULISAN PKL UNTUK MAHASISWA

Sumber Informasi. Sugeng Priyanto LOGO

: Bahasa Indonesia dalam Psikologi. Ragam Bahasa Ilmiah

PROPOSAL PENELITIAN. Diajukan untuk penyusunan skripsi di Jurusan Pedagogik pada Program Studi PGSD. oleh

PANDUAN USULAN HIBAH MAGANG MANAJEMEN PADA JURNAL INTERNASIONAL

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA

Bagaimanakah Menulis Daftar Pustaka yang Benar?

BEBERAPA PERUBAHAN PERATURAN PENGAJUAN KENAIKAN JABATAN FUNGSIONAL DAN PANGKAT SECARA ON LINE

MEKANISME DAN KETENTUAN LOMBA KARYA ILMIAH. 2. Jurnal yang dikirim bukan skripsi, tesis ataupun disertasi

PENULISAN PROPOSAL PENELITIAN SKRIPSI. Oleh M. Sarjan Fakultas Pertanian UNRAM 2009

Artikel Hasil Penelitian

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 5

Gadjah Mada University. Vancouver Style. Citation

PEDOMAN RINGKAS CARA MENGUTIP DAN MENYAJIKAN REFERENSI. Tesis. Dosen Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Narotama

KULIAH UMUM SEMINAR PROGRAM MAGISTER DAN DOKTOR TAHUN AKADEMIK

PENULISAN NASKAH PUBLIKASI

Metode Penulisan Karya Ilmiah: Teknik Pengutipan dan Penulisan Daftar Pustaka. Oleh: Janawi

Veterinary Scientific Competition 2016

PEDOMAN PENULISAN MANUSKRIP JURNAL KOMUNITAS

PEDOMAN PENULISAN KARYA ILMIAH DAN PENYUSUNAN SKRIPSI PROGRAM S1 PEMERINTAHAN INTEGRATIF FISIP UNMUL

PANDUAN USULAN HIBAH PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH PADA JURNAL NASIONAL TERAKREDITASI

ESSENTIALS OF RESEARCH DESIGN AND METHODOLOGY Rintania, 09/292890/PTK/06245 Ain Sahara, 10/308643/PTK/07002 Jurusan Teknik Elektro FT UGM, Yogyakarta

MODUL BAHASA INDONESIA KELAS X. catatan kaki

Cara Penulisan Footnote, Ibid, Op.Cit, Loc. Cit Yang Benar

STUDI MAGISTER TERAPAN

KETENTUAN CALL FOR PAPERS SEMIKNAS 2017

STRATEGI PENELUSURAN LITERATUR BAGI SIVITAS AKADEMIKA UNS Oleh : Bambang Hermanto ( Pustakawan Madya UNS ) 1

FORMAT MAKALAH LOMBA BETON NASIONAL CIVIL BRINGS REVOLUTION UNIVERSITAS LAMPUNG

BAB III TINGKAT KESESUAIAN DESKRIPSI BIBLIOGRAFI BAHAN MONOGRAF DENGAN AACR2 PADA PERPUSTAKAAN INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI TD PARDEDE MEDAN

INSTRUKSI KERJA VALIDASI PUBLIKASI ILMIAH KELENGKAPAN PENGAJUAN GURU BESAR SISTEM MANAJEMEN MUTU AIRLANGGA INTEGRATED MANAGEMENT SYSTEM (AIMS)

LAPORAN KERJA PRAKTEK JUDUL KEGIATAN KERJA PRAKTEK

Macam Publikasi Ilmiah dan Angka Kreditnya

PENELUSURAN PUSTAKA. The known is finite, the unknown infinite; intelectually we stand upon an islet in the

PANDUAN HIBAH KOMPETISI PENELITIAN TESIS DAN DISERTASI (HPTD) EDISI II

DAFTAR PUSTAKA Daftar bibliografi atau literatur yang menjadi acuan (telah dikutip) dalam penulisan Dilengkapi dengan nama pengarang dan informasi pen

PETUNJUK RINGKAS CARA PENGINDEKSAN MAJALAH DAN MONOGRAF ANALITIK

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 6

METLIT 6 LITERATUR REVIEW SITASI ATAU PENYITIRAN

PANDUAN PENULISAN LAPORAN KEGIATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) SMAN MOJOAGUNG DI YOGYAKARTA, MARET 2016

FORMULIR PENDAFTARAN UJIAN TESIS

Minggu 3 Landasan Teori sebagai pijakan Meneliti dan Merancang

TATA TULIS BUKU TUGAS AKHIR. Fakultas Teknik Elektro 1

Malang, 8 April Penulis

BAB II METODE PENELITIAN

Halaman Judul Abstrak Pendahuluan Metode Penelitian Hasil dan Pembahasan

JUDUL ARTIKEL PENELITIAN (tidak lebih dari 12 kata)

Transkripsi:

Pendahuluan Daftar pustaka dan catatan kaki dalam sebuah karangan ilmiah yang memuat pendapat, hasil penelitian, cuplikan dari sumber lain harus dicantumkan sumber informasi tersebut Sumber tersebut dicantumkan pada naskah karangan ilmiah dan pada daftar pustaka Daftar pustaka yang berada pada bagian akhir karangan ilmiah memuat semua sumber informasi yang digunakan Catatan kaki adalah catatan pada bagian bawah halaman yang menyertakan sumber suatu kutipan Catatan kaki dapat pula berfungsi sebagai keterangan mengenai suatu hal yang dikemukakan dalam karangan ilmiah di halaman tersebut

Fungsi Daftar Pustaka Untuk memberikan informasi bahwa pernyataan dalam karangan itu bukan hasil pemikiran penulis sendiri, tapi hasil pemikiran orang lain. Untuk memberikan informasi selengkapnya tentang sumber kutipan sehingga dapat ditelusuri bila perlu Apabila pembaca berkehendak mendalami lebih jauh pernyataan yang dikutip, dapat membaca sendiri referensi yang menjadi sumber kutipan Sumber informasi Sumber informasi yang ditulis adalah sumber yang relevan yang dibaca, diacu dalam penelitian/laporan Tidak semua sumber informasi mempunyai dasar ilmiah yang dapat diandalkan dan dipercaya Sebaiknya sumber informasi yang dipakai adalah sumber primer, bukan sekunder Jika sumber primer tidak berhasil didapatkan, sumber sekunder dapat digunakan. Penulisannya sbb : Menurut penulis1 1990 dalam penulis2 1995, pernyataan Usahakan selalu menggunakan sumber yang terbaru

Unsur-unsur dalam Daftar Pustaka Penulis. Mencakup penulis utama, pendamping (bila ada) dan editor (bila ada). Nama penulis umumnya terdiri dari 3 bagian : nama sendiri (given name), nama tengah (middle name), nama keluarga (family name). Cara penulisannya dalam daftar pustaka adalah dengan menyebutkan nama keluarga terlebih dahulu Judul. Ditulis secara lengkap, dengan nomor edisi bila ada Fakta-fakta penerbitan. Mencakup kota tempat penerbitan buku itu, nama enerbit dan tahun penerbitan Penyusunan Daftar Pustaka Penyusunan daftar pustaka dan penunjukannya pada naskah mengikuti salah satu dari tiga sistem berikut : Nama dan Tahun (Name and Year System). Daftar pustaka disusun secara abjad berdasarkan nama akhir penulis dan tidak dinomori. Penunjukan pada naskah dengan nama akhir penulis diikuti tahun penerbitan Kombinasi Abjad dan Nomor (Alphabet-Number System). Pada sistem ini cara penunjukannya dalam naskah adalah dengan memberikan nomor sesuai dengan nomor pada daftar pustaka yang disusun sesuai abjad Sistem Nomor (Citation Number System). Kutipan pada naskah diberi nomor berurutan dan susunan daftar pustaka mengikuti urutan seperti tercantum pada naskah dan tidak menurut abjad

Jenis-jenis Daftar Pustaka Kelompok Textbook Penulis perorangan Kumpulan karangan beberapa penulis dengan editor Buku yang ditulis / dibuat oleh lembaga Buku terjemahan Kelompok Jurnal Artikel yang disusun oleh penulis Artikel yang disusun oleh lembaga Kelompok makalah yang diresentasikan dalam seminar / konferensi / simposium Kelompok disertasi / tesis Kelompok makalah / informasi dari Internet Cara Penulisan Daftar Pustaka Textbook (1) Penulis perorangan : nama penulis (disusun balik), tahun terbit, judul buku (cetak miring atau garisbawahi), edisi dan volume, nama penerbit, tempat penerbit (kota), halaman yang dibaca Kumpulan karangan beberapa penulis dengan editor : nama penulis (disusun balik), tahun terbit, judul karangan. Bab diikuti kata dalam atau in, judul buku (cetak miring atau garisbawahi), nama editor, edisi, nama penerbit, tempat penerbit (kota)

Cara Penulisan Daftar Pustaka Textbook (2) Buku yang ditulis/dibuat oleh lembaga : nama lembaga, tahun terbit, judul buku (cetak miring atau garisbawahi), edisi dan volume, nama penerbit, tempat penerbit (kota), halaman yang dibaca Buku terjemahan : nama penulis (disusun balik), tahun terbit, judul buku (cetak miring atau garisbawahi), penerjemah, nama penerbit, tempat penerbit (kota), halaman yang dibaca Cara Penulisan Daftar Pustaka Jurnal dan Disertasi/Tesis (1) Artikel yang disusun oleh penulis : nama penulis (disusun balik), tahun terbit, judul artikel, nama majalah/jurnal (cetak miring atau garisbawahi), volume majalah/jurnal diikuti tanda :, halaman yang dibaca Artikel yang disusun oleh lembaga : nama lembaga, tahun terbit, judul artikel, nama majalah/jurnal (cetak miring atau garisbawahi), volume majalah/jurnal diikuti tanda :, halaman yang dibaca

Cara Penulisan Daftar Pustaka Jurnal dan Disertasi/Tesis (2) Kelompok makalah yang dipresentasikan dalam seminar/konferensi/simposium : nama penulis (disusun balik), tahun penyajian, judul makalah, nama forum penyajian (cetak miring atau garisbawahi), kota, bulan dan tanggal penyajian Kelompok disertasi/tesis : nama penulis (disusun balik), tahun terbit, judul disertasi/thesis (ceta miring atau garisbawahi), tempat penerbitan (kota), universitas, kata disertasi atau tesis Cara Penulisan Daftar Pustaka dari Internet Kelompok makalah / informasi dari Internet (apabila ada nama penulis) : nama penulis (disusun balik), tahun penyajian, judul makalah / informasi, alamat Internet Kelompok makalah / informasi dari Internet (apabila tidak ada nama penulis) : nama lembaga yang menulis, tahun penyajian, judul makalah / informasi, alamat Internet