INSTALASI BADAK POINT OF SALE (POS)

dokumen-dokumen yang mirip
INSTALASI BADAK EXPRESS

Proses Urutan Installasi SQL SERVER. Setelah Setup.exe, di klik, maka akan muncul gambar di bawah ini :

PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA

Steps to Install SQL Server 2008

[HOW TO SETUP AX SERVER]

SETTING DAN KONFIGURASI

Prosedur Menjalankan Aplikasi Penjualan dan Perhitungan Biaya Produksi. (dengan Metode Job Order Costing pada PT. NUTECH PUNDI ARTA)

Instalasi. Step Install : Server dulu baru client. Step 1 : Pilih Installation

masukkan port yang masih kosong.

LAMPIRAN. Pilih Option pertama yaitu Visual Studio.NET Prerequisites untuk menginstal

PANDUAN INSTALASI MICROSOFT SQL SERVER 2008 R2

Installasi Microsoft SQL Server 2000 Personal Edition

LAMPIRAN. Lampiran A : Instalasi Driver RFID Reader. Persetujuan Lisensi Instalasi Driver RFID Reader

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. 4.1 Pembuatan Server Menggunakan Mercury Pada XAMPP

Untuk Terminal Services diperlukan instalasi, sedangkan untuk Remote Desktop hanya diperlukan aktivasi program terserbut.

Instalasi Server ipat

BAB IV KONFIGURASI DAN PENGUJIAN Penempatan dan Pemasangan Switch & Router

SCYLLA-Pro Software Release SCLPRO PETUNJUK INSTALASI

Instalasi Perangkat Lunak

1. Persiapkan master yang akan diinstal, dan persiapkan Daemon Tools Lite untuk men-mount Image kan file iso yang kalian punya.

2.1 Instalasi Joomla Secara Lokal

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 364 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Oktober 2004 Sinopsis singkat:

1. Instalasi Oracle & Membuat Starter Database

SETTING DAN KONFIGURASI

4. Pilih direktori tempat penyimpanan lalu klik Lanjut. A. INSTALLASI SOFTWARE 1. Masukkan CD Program ke dalam CD ROM

Departemen Pendidikan Nasional. Ditjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Menginstall server dengan CD Server Installation

Tuturial Dual Boot Windows - Linux. Nama : Muhammad Fikry Hazmi NRP :

INSTALLATION GUIDE INSTALLATION GUIDE. PT.Technomatic Cipta Mandiri. IT division: Jl. Cikutra Baru Raya No.2 Bandung-40124

Petunjuk Teknis Instalasi MySQL dan Penempatan File Database SIKI

BASIS DATA II. Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas. Pada Mata Kuliah Basis Data II

Tahap-tahap menginstall ORACLE 10g

Instalasi Joomla. 1. Masukkan Bonus CD yang berisi program WampServer2.2a-x32 ke DVD/CD Driver.

Instalasi dan Konfigurasi Active Directory Domain Server

Instalasi & Konfigurasi MySQL Server

PETUNJUK INSTALASI RETAIL OPERATIONS

Menginstall MYSQL SERVER 5.6 pada Windows 8. Sebelum nya download sql offline installer pada link ini (windows 8 32 bit Support)

Instalasi Perangkat Lunak

SPESIFIKASI YANG DISARANKAN Processor Pentium 133 Pentium 166 RAM 128 MB 256 MB Harddisk 2 GB dengan space bebas minimal 1 GB SPESFIKASI MINIMUM

BAB IV PEMBAHASAN. memudahkan dalam pelayanan dan pekerjaan, sehingga sangat rentan dalam

Lampiran D Rancang Bangun Microsoft Windows Server 2003 Enterprise Edition

BAB 4 PEMBUATAN PAKET INSTALLER

d. Pilih partisi atau hard disk untuk menginstall windows Xp. setelah itu tekan enter untuk melanjutkan, tekan tombol C untuk membuat partisi baru

PANDUAN INSTALLASI AVIRA DRIVELOCK MANAGEMENT CONSOLE

3. Instalasi Operating System

Mail Server Administrator

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. bus yang telah dibuat aplikasinya. Penjelasan yang diberikan yaitu tentang

TUGAS PRAKTIKUM PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI MODUL 2

SIADPA. Letak variabel di dalam dokumen blanko

A. INSTALLASI SOFTWARE

MODUL INSTALasi WINDOWS XP

USER MANUAL. TREND MICRO Internet Security Pro. Install Trend Micro Internet Security Pro. By: PT. Amandjaja Multifortuna Perkasa

BAB IV PEMBAHASAN. dapat dilakukan dengan memasukkan IP address sesuai dengan IP address yang telah

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

MEMBUAT MAIL SERVER DENGAN WINDOWS SERVER 2003

AeroCity Internet 2.0 Client

TUTORIAL CONTENT MANAGEMENT SYSTEM WEB HOSTING JOOMLA

CARA INSTAL WINDOWS 7

INSTALASI LINUX SuSE 9.1

Klik ganda file installasi ONSPEED. Muncullah jendela instalasi ONSPEED. Klik NEXTuntuk selanjutnya

LANKAH INSTALLASI LINUX REDHAT 9

Cara Menginstal Ubuntu dan Windows 7 dalam Satu Komputer - Dual Boot Mode

Panduan Instalasi Koneksi Galileo SSL Client (SSL127)

PETUNJUK INSTALASI DATABASE, XAMPP (Web Server) dan APLIKASI EDUCATION MANAGEMENT INFORMATION SISTEM E M I S

mysql.rar (untuk Windows 32bit) atau mysql64.rar (untuk Windows 64bit) sesudah unzip, akan didapatkan file server.exe dan client.

PANDUAN INSTALASI CONNECTION KIT PADA WINDOWS 3.1

Installasi Windows Server 2008

INSTALASI DAN KONFIGURASI PERFORMANCEPOINT SERVER 2007

STEP BY STEP INSTALLASI SOFTWARE PPOB ARINDO LOKET BARU

Mengexport Database Ms Access ke MySQL dengan menggunakan ODBC Connector

PANDUAN INSTALASI CONNECTION KIT PADA WINDOWS 95

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA INSTALASI IBM DB2 DAN IBM DATA STUDIO CLIENT


Petunjuk Instalasi Upgrade. Aplikasi Equity_AMCapital

Imagination is more important than knowledge - Albert Einstein

BAB IV Hasil Dan Analisis

Table of Contents. Bab I Introduction. Bab II Instalasi dan Remove Aplikasi espt PPh Tahunan Badan Rupiah. Index

Menginstalasi Windows 8 dengan Cara Membuat Salinan Baru

Petunjuk Teknis Instalasi ODBC dan Instalasi SIKI

Pedoman Pengolahan. Survei Penyusunan Diagram Timbang Nilai Tukar Petani 18 Kabupaten 2015 BADAN PUSAT STATISTIK

A. INSTALLASI SOFTWARE

[ MEMBUAT FILE SETUP ] DAN [ MEYIMPANNYA KE DALAM CD ]

User Manual e-filing Client Tools 5 Modul e-faktur Packager

Instalasi Windows Server 2003 Standard Edition

Lim Server digunakan untuk mengelola jumlah concurrent license, yang akan menentukan jumlah WebInspect server yang dapat dijalankan (aktif).

Melakukan Instalasi Microsoft Windows XP Professional. Untuk Kalangan Sendiri

LANGKAH LANGKAH INSTALASI LINUX REDHAT

MENGINSTAL BACKTRACK DI VIRTUALBOX WIN7

YLSA. (Yayasan Lembaga SABDA) SABDA) SABD A) [SABDA. Tim SABDA

OLEH : NUR RACHMAT.

Bab 2 : Instalasi. Bab 2 Instalasi

Install Italc Di Windows XP

[DUALBOOT MS. WINDOWS XP & GNU/LINUX DEBIAN CODENAME SQUEEZE] August 28, 2013 DUAL BOOT WINDOWS XP DENGAN DEBIAN 6

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

Laporan Praktikum. Anggota kelompok : Dayanni Vera Versanika Ichtiar Testament Gea Rizal Putra Ramadhan

Venus VT-10 CDMA Wireless Modem. Buku Panduan Venus VT-10 USB Modem x. ( Untuk Windows XP ) Revisi 2.6

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

6. Jika langkah di atas dijalankan dengan benar, user akan masuk ke halaman login seperti gambar di bawah

Transkripsi:

INSTALASI BADAK POINT OF SALE (POS) 1

A. HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN SEBELUM INSTALASI 1. Pastikan DVD Drive anda dalam keadaan baik dan bisa digunakan untuk membaca keeping DVD. 2. Close semua program sebelum menjalankan program setup.exe untuk Badak POS. 3. Untuk keadaan darurat gunakan UPS jika listrik anda tidak stabil untuk menghindari listrik padang ketika proses installasi. B. LANGKAH INSTALASI 1. Masukkan CD Badak POS, maka akan tampil instaler Badak POS. 2. Jika tidak tampil instaler Badak POS, buka My Computer dan buka drive DVD ROM kemudian klik kanan setup.exe dan pilih Run Administrator seperti gambar dibawah ini. 3. Maka akan tampil jendela seperti gambar dibawah ini. 2

INSTAL SQL SERVER 1) Pilih SQL untuk mulai melakukan instalasi SQL Server. 2) Maka akan tampil extract instalasi SQL, tunggu hingga proses selesai. 3) Maka akan muncul tampilan sebagai berikut, pada menu Installation pilih New SQL Server stand-alone installation or add features to an existing installation. 3

4) Tampil proses instalasi, ketika proses selesai akan muncul keterangan Failed 0 Warning 0, menunjukkan bahwa seluruh operasi persiapan instalasi berjalan dengan baik dan dapat melanjutkan ke tahap berikutnya. 5) Klik Ok 6) Pada kotak jendela Product Key pilih Specify a free edition, kemudian klik Next. 4

7) Pada jendela License Term, checklist pada kotak yang dilingkari kemudian klik Next. 8) Setelah itu muncul jendela Product Updates, kemudian pilih Next. 5

9) Pada jendela progress Install Setup Files, tunggu hingga proses selesai kemudian klik Install. 10) Setelah itu muncul Setup Role pilih SQL Server Feature Installation, kemudian klik Next untuk melanjutkan. 6

11) Pada jendela Feature Selection, centang berikut ini : Database Engine Services, SQL Server Replication, SQL Server Data Tools, Client Tools Connectivity, Integration Services, Documentation Components, Management Tools Basic, and Management Tools Complete 12) Setelah itu klik Next 13) Muncul proses Installation Rules, tunggu hingga proses selesai kemudian klik Next. 7

14) Pada jendela Instance Configuration pilih Default Instance, untuk menyimpan hasil instalasi default dari program. 15) Kemudian klik Next. 16) Maka akan masuk ke jendela Disk Space Requirement, fungsinya adalah untuk mendeteksi apakah space harddisk sudah sesuai atau belum. Kemudian klik Next untuk melanjutkan. 8

17) Pada jendela selanjutnya setting sesuai gambar berikut, kemudian klik Next. 18) Pada jendela Database Engine Configuration pilih Mixed Mode dan isikan password. Klik tombol Add Current User agar user dapat mengakses ke server selanjutnya klik Next. 9

19) Pada jendela Error Reporting klik Next 20) Tunggu proses Configuration Rules selesai, kemudian klik Next. 10

21) Pada jendela Ready to Install klik Install untuk melanjutkan instalasi SQL. 22) Tunggu hingga proses selesai, kemudian klik Next. 11

23) Setelah itu, muncul jendela Complete yang menandakan bahwa proses instalasi sudah selesai, klik Close untuk keluar maka akan tampil pada jendela utama instaler. 12

INSTAL BADAK POS Langkah selanjutnya adalah instal Badak POS, untuk server pilih Server jika untuk client pilih Client. Contoh instalasi Server: 1) Pilih Server, maka akan tampil jendela seperti gambar dibawah ini kemudian klik Lanjut. 2) Sehingga tampil jendela lisense term, pilih Saya Setuju untuk melanjutkan. 13

3) Muncul jendela untuk menyimpan hasil instalasi program, setelah memilih direktori penyimpanan kemudian klik Install untuk memulai instal. 4) Tampil proses instalasi, tunggu hingga proses selesai. 5) Setelah proses selesai akan tampil jendela dibawah ini, kemudian klik Lanjut. 14

6) Tampil jendela dibawah ini, inut nama server, user dan password SQL Server kemudia klik Test Connect. Jika koneksi telah berhasil klik Lanjut. 15

7) Proses instalasi telah selesai, klik Selesai untuk menutupnya. 16