Tugas Komputer. Membuat Makalah Tentang Chelsea FC

dokumen-dokumen yang mirip
UNITED. Catatan Seorang Fans Manchester United ANDI ISTIABUDI

BAB 3 OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian deskriptif

BAB 1 PENDAHULUAN. penelitian, motivasi penelitian, manfaat penelitian, kontribusi penelitian, ruang

Bagi saya, arti sebenarnya menjadi Raja besar, adalah selalu melakukan hal yang benar tanpa sesumbar. Kenny Dalglish

Latihan STKI Perhitungan Kemiripan (Similarity) antara Query dan Dokumen. Husni

Inter Milan Tertular Terpuruknya Timnas

BAB 1 PENDAHULUAN. olahraga paling populer di dunia. Sepakbola telah sukses mengungguli berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. dikomersilkan. Begitu banyak kompetisi olahraga yang populer di dunia, seperti basket,

I. PENDAHULUAN. manusia. Seperti telah diketahui di dalam kehidupan sehari-hari, semua

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 3 DINAMIKA SEPAKBOLA PEREMPUAN

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi adalah hal mendasar yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan

Desember 2012 jam wib.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Tidak ada satupun manusia yang mampu secara mutlak memprediksi masa

2012, Annual Report Tottenham Hotspurs FC

PIALA DUNIA DAN MATEMATIKA

tarkam I S S U E 1 2, 7 M A R E T C o n t e n t LIGA INGGRIS Kutukan Liga Inggris, Mitos atau Fakta

KLUB TERBANYAK MERAIH TROFI LIGA CHAMPIONS

I S S U E 1 5, 4 A P R I L C o n t e n t. LIGA INGGRIS Pelatih Dengan Gaji Tertinggi. KEUNTUNGAN KLUB Darimana saja keuntungan klub berasal

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

I S S U E 1 7, 1 8 A P R I L C o n t e n t. SEPAKBOLA INTERNASIONAL Indikasi Kecurangan Pesepakbola

Desain Kompetisi Sepak Bola Usia Dini

I S S U E 2 0, 1 6 M E I C o n t e n t. LIGA INGGRIS Chelsea resmi Juarai Liga Inggris. SEPAKBOLA INDONESIA Ryuji Utomo Dan Ariel Tatum

PELUANG SUATU TIM UNTUK MENCAPAI PERINGKAT TERTENTU DALAM SUATU TURNAMEN

PERLAKUAN AKUNTANSI UNTUK TRANSFER PEMAIN KLUB SEPAKBOLA (STUDI KASUS PADA KLUB SEPAKBOLA DI LIGA INGGRIS)

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan menggunakan pemancar maka teleivisi dapat menerima input gambar bergerak

Kompetisi antar-klub amatir di Kabupaten Purworejo PENDAHULUAN. Ada banyak klub sepak bola amatir di Kabupaten Purworejo, baik yang sudah

Danang Budi Susetyo LEARN FROM FOOTBAL

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. poin/rating, jumlah gol yang diterima dan jumlah gol yang diciptakan oleh masingmasing

BAB I PENDAHULUAN. memunculkan manfaat bagi berbagai pihak. Suatu aktifitas yang dilakukan pada

1 TUGAS TIK UNIVERSITAS NAROTAMA CERITA_BUFFON FARID RIZALDI. FARID RIZALDI

2015 PERBAND INGAN KECEPATAN REAKSI D AN ANTISIPASI REAKSI PAD A PENJAGA GAWANG D ALAM OLAHRAGA SEPAKBOLA D AN FUTSAL

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah , 2014 Profil Kondisi Fisik Pemain Tim Persib Bandung U-21

STRATEGI TERBAIK SUATU TIM UNTUK MENCAPAI PERINGKAT TERTENTU DALAM SUATU TURNAMEN

2015 ANALISIS KEBUTUHAN LATIHAN TEKNIK PEMAIN SEPAKBOLA DALAM LIGA SUPER INDONESIA

B. Tujuan. Makalah ini bertujuan : Dapat mengetahui tentang Futsal

BAB I PENDAHULUAN. konsumen dalam menentukan produk yang akan dibelinya. Konsumen akan memilih

KAJIAN MATEMATIS DAN SIMULASI SKENARIO TENTANG BANYAKNYA KEMENANGAN YANG DIBUTUHKAN SUATU TIM UNTUK MENCAPAI PERINGKAT TERTENTU DALAM SUATU TURNAMEN

I. PENDAHULUAN. digemari oleh seluruh lapisan masyarakat Indonesia. Mulai dari anak-anak,

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan manusia yang tidak dapat di pisahkan dari usaha-usaha pendidikan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Penulisan

I S S U E 1 9, 2 M E I C o n t e n t. LIONEL MESSI Untung Rugi Bermain Dengan MESSI. LIGA CHAMPIONS Tim Yang Terancam Absen

BAB I PENDAHULUAN. Film drama Hari Ini Pasti Menang pertama kali di mulai dalam sebuah

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER IMSSO LIGA MEDIKA 2017

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sepakbola merupakan salah satu cabang olahraga yang sudah mendunia.

/*!40101 SET */; /*!40101 SET */;

C. TEKNIK DASAR PERMAINAN SEPAKBOLA

A. Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. National Basket League (NBL) terjadi peningkatan jumlah penonton sebanyak 30% pada tahun

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia mengadakan pembinaan dan pengembangan olahraga, seperti

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Bara Yusuf Saeful Putra, 2013

BAB I PENDAHULUAN. bagian dalam industri tersebut. Olahraga menjadi bagian penting dalam kehidupan

ONLINE-TV= Barcelona vs Celta Siaran langsung online

BAB 4 ANALISIS. Dunia Perempuan, dilihat dari hubungan antara kompetisi yang dijalankan dan teori yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERATURAN UMUM PERTANDINGAN PSSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

MEMBANGUN FONDASI PEMBINAAN SEPAKBOLA USIA DINI YANG LEBIH KOKOH UNTUK MEMPERSIAPKAN MASA DEPAN SEPAKBOLA INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. lagi adalah stadion, yang mana stadion tersebut bisa membuka sendiri saat ada hujan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. olahraga sudah berkembang ke arah yang lebih luas. Olahraga tidak hanya sekedar. menjadi sehat atau meningkatkan kebugaran tubuh.

PENGGUNAAN STRATEGI POWER PLAY DALAM PERTANDINGAN FUTSAL

8 Rahasia Sukses Sir Alex Ferguson. serial manajemen. 8 Rahasia Sukses Sir Alex Ferguson

BAB I PENDAHULUAN. Jika kita membicarakan olahraga, tidak akan terlepas dari persoalan

I S S U E 1 4, 2 1 M A R E T C o n t e n t. SEPAKBOLA INDONESIA Aturan Pemain Asing. Liga Champions Prediksi Semi Final Liga Champion

BAB I PENDAHULUAN. Globalisasi terjadi di setiap aspek kehidupan kita saat ini termasuk dalam

Oleh Zul Andri Syamsul Gultom Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Medan

EXT.STADION UNITED - SABTU PAGI HARI JAM 07.30

BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang Masalah. Sepakbola merupakan olahraga yang merakyat dan telah dikenal ditanah

Sepak Bola. 1. Lapangan dan Peralatan Sepak Bola

PERATURAN KHUSUS CABANG FUTSAL PUTRI IMSSO LIGA MEDIKA 2017

BAB I PENDAHULUAN. demikian itu berolahraga dapat dilakukan dimana saja. Salah satu olahraga yang

BAB I PENDAHULUAN. Sepakbola adalah permainan beregu yang dimainkan masing-masing oleh

BAB I PENDAHULUAN. Undang Undang No.3 tahun 2005 tentang Sistem Keolahragan Nasional. Hal ini

PAKET NONTON BOLA BIGMATCH LANGSUNG SEASON 2015 / 2016

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Medan adalah kota yang memiliki pemerintahan sendiri di bawah

BAB I PENDAHULUAN. mungkin agar masyarakat tertarik dengan informasi tersebut.

PROPOSAL SPONSORSHIP SEMEN PADANG FC

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pengertian Judul Stadion Sepak bola Berbasis Publik Area Stadion Sepakbola Berbasis Publik Area

BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dinamakan komunikasi. Setiap individu lainnya untuk berbagi pendapat, persepsi, dan bertukar pikiran. (Gregory Bateson, 1972)

LAPORAN KEGIATAN KETUA UMUM KONGRES PSSI 2012

MAKALAH FUTSAL. ( Dikumpulkan untuk memenuhi tugas mata pelajaran penjasorkes)

INFORMASI UMUM FUTSAL CHEMISTRY FESTIVAL AND COMPETITION 2017

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. sebelumnya, berikut ini adalah beberapa simpulan dari penelitian ini.

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan melalui pembinaan di usia dini baik dari kemampuan teknik taktik dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Sumber: (diakses tanggal 3 April 2011)

BAB II KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS TINDAKAN. permainan nasional bagi hampir semua negara Eropa, Amerika Selatan, Asia dan

PERBEDAAN EFEKTIFITAS TENDANGAN PENALTI DENGAN MENGGUNAKAN KAKI BAGIAN DALAM DAN PUNGGUNG TIM SEPAK BOLA UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI TAHUN 2015

Kecuali ditetapkan lain, maka dalam Regulasi ini yang dimaksud dengan: FIFA adalah Federation Internationale de Football Association.

PENERAPAN GRAF DAN POHON DALAM SISTEM PERTANDINGAN OLAHRAGA

BAB I PENDAHULUAN. olahraga bagi kesehatan dilihat dari banyaknya masyarakat yang

Transkripsi:

Tugas Komputer Membuat Makalah Tentang Chelsea FC Nama : Rivaldo Hendro Kelas / No Absen : XC / 19 Sma Santo Aloysius 2 Bandung Tahun 2012 / 2013 Chelsea FC 1

Kata Pengantar Puji syukur saya ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan karunia dan berkat kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan makalah ini dengan tepat waktu yang berjudul Chelsea FC. Makalah ini berisikan sejarah tentang berdirinya Chelsea FC sampai sekarang ini klub tersebut telah menjadi tim sangat besar di eropa,dan menjadi salah satu tim yang di takuti oleh klub lain di eropa maupun di dunia persepakbolaan sekarang ini. Saya menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami harapkan demi kesempurnaan makalah ini. Akhir kata saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelasaian makalah ini dari awal hingga akhir. Bandung, 8 Februari 2013 Rivaldo Hendro Chelsea FC 2

Daftar isi Kata Pengantar... 2 Daftar isi... 3 Bab 1 Pendahuluan... 4 Latar Belakang... 4 Rumusan Masalah... 4 Bab 2 Lantasan Teori... 5 Referensi Utama... 5 Referensi Pelengkap... 8 Bab 3 Kesimpulan dan Saran... 12 Kesimpulan... 13 Saran... 13 Daftar Pustaka... 13 Chelsea FC 3

Bab 1 Pendahuluan Latar Belakang Saya membuat makalah ini untuk memenuhi tugas komputer dan saya juga ingin mengetahui tentang sejarah berdirinya Chelsea FC,mengetahui gelar juara yang telah mereka raih,mengetahui pemainpemain terbaik klub di setiap tahunnya, mengetahui pemain-pemain yang bermain untuk klub tersebut dan juga pemain chelsea yang telah di pinjamkan ke klub lain untuk beberapa tahun kedepan.semoga semua orang bisa mengetahui tentang klub Chelsea ini, akhirnya saya berhasil untuk menyelesaikan makalah yang berjudul Chelsea FC ini. Rumusan Masalah 1. Bagaimana sejarah berdirinya klub Chelsea? 2. Trofi apa saja yang teah di raih oleh tim tersebut? 3. Siapa saja pelatih yang telah melatih Chelsea? Chelsea FC 4

Bab 2 Lantasan Teori Referensi Utama Sejarah berdirinya klub Chelsea FC Tahun 1904 H.A Mears mengakuisisi stadion atletik Stamford bridge dengan tujuan untuk mengubah stadion tersebut menjadi stadion sepak bola,dan ia pun merencanakan pembuatan sebuah klub sepak bola baru setelah tawaran yang di berikan kepada fulham untuk menggunakan klub tersebut namun di tolak. Telah ada sebuah klub sepak bola yang bernama fulham,nama chelsea diambil dari sebuah kota kecil yang berdekatan dengan stadion tersebut,sebelum nama chelsea dipilih ada nama-nama lain seperti Kensington FC,Stamford Bridge FC dan London Fc sempat di pertimbangkan untuk dipilih. Chelsea didirikan pada 10 maret 1905 di sebuah pub The Rising Sun yang kini menjadi Restoran The Butcher s Hook dan klub tersebut pertama kali bermain pada kompetisi Football League. Seorang pemain timnas Skotlandia John Robertson pada saat itu di pilih untuk merangkap jabatan pemain-manajer pertama chelsea.sejumlah pemain pun di rerut untuk memperkuat Chelsea seperti William Foulke dari Sheffield United, Jimmy Windridge dan Bob McRoberts dari Small Heath,dan Frank Pearson dari Mancheter city. Pertandingan pertama Chelsea yaitu saat sebuah laga tandang menghadapi Stockport Country,chelsea kalah 0-1 sedangkan pertandingan kandang pertama mereka laga persahabatan menghadapi Liverpool,chelsea menang 4-0,Robertson merupakan pencetak gol Chelsea FC 5

pertama Chelsea pada laga kompetitif saat kemenangan 1-0 lawan Blackpool. Chelsea mengalami sejumlah promosi-degradasi pada divisi satu dan divisi dua Liga Inggris setelah berhasil promosi ke divisi satu pada musim kedua mereka. Pencapaian terbaik Chelsea pada awal-awal adalah berhasil masuk ke final piala FA 1915 namun Chelsea dikalahkan oleh Sheffield United di Old Trafford dan mengakhiri divisi satu pada posisi 3 klasemen akhir tahun 1920. Chelsea banyak mendatangkan pemain dan jumlah penonton yang besar tetapi kesuksesan belum menghampiri mereka pada masa-masa perang dunia. Mantan penyerang Arsenal dan Inggris Ted Drake menjadi manajer pada tahun 1952,ia mulai merombak klub tersebut,ia mengganti logo Chelsea Pensioner,meningkatkan sistem pelatihan dan pembinaan usia muda,mendatangkan pemain-pemain dari divisi-divisi bawah dan ligaliga amatir hingga berhasil meraih trofi juara pertama mereka yaitu gelar juara divisi satu Liga Inggris 1955-1955, Pada musim berikut, UEFA mengadakan kejuaraan antar klub juara liga di Eropa, Piala Champions, namun ketidaksetujuan otoritas Liga Sepak Bola Inggris dan FA membuat Chelsea menarik diri dari kejuaraan tersebut sebelum dimulai,namun chelsea gagal melanjutkan kesuksesan dan hanya menjadi penghuni papan tengah pada dekade 1950an, Drake dipecat tahun 1961 dan di gantikan oleh Tommy Docherty yang merangkap menjadi pemain-manajer. Chelsea kembali menjadi juara Liga Utama Inggris 50 tahun kemudian tepatnya tahun 2005,pada masa jabatan Jose Mourinho(2004-2007)yang sangat mendapat dukungan dari pemilik miiuner minyak berkebangsaan Rusia,Roman Abramovich. Pada tahun yang sama Chelsea juga menjadi juara Piala Carling setelah mengalahkan Liverpool,tahun 2007 Chelsea kembali menjadi juara Liga utama Inggris juga berhasil menjuarai Piala Carling setelah mengalahkan Arsenal di partai final,dan juga menjadi juara piala FA setelah Chelsea FC 6

mengalahkan Manchester United lewat perpanjangan waktu. Karena penampilan kurang baik dan ketidak sesuaian denga sang pemilik Jose Mourinho mengudurkan diri dari jabatan menajer dan digantikan oleh Avram Grant mantan manajer timnas Israel. Avram Grant berhasil membawa Chelsea menjadi treble runner-up di ajang Piala Carling sebelum dikalahkan Tottenham Hotspur,menjadi runner-up Liga Utama Inggris di bawah Manchester United dan menjadi runner-up Liga Champions,tetapi prestasi tersebut dianggap tidak cukup baik sehingga Grant terpaksa di pecat dia akhir musim dan digantikan oleh Luis Felipe Scolari namun juga tidak mampu memberikan prestasi yang memuaskan sehingga pada akhir April 2009 di pecat dari jabatan nya dan digantikan oleh Guus Hiddink sampai akhir musim 2008-2009,pada akhir mei sebelum meninggalkan chelsea memberikan kenangan manis dengan membawa gelar piala FA kelima untuk chelsea dan di gantikan oleh Carlo Ancelotti,ia langsung memberikan gelar juara untuk chelsea yang menjuarai Community Shield 2009 setelah mengalahkan Manchester United dalam adu pinalti, Kemenangan dalam adu penalti tersebut merupakan pertama kalinya bagi Chelsea sejak 1998, saat Chelsea menghadapi Ipswich Town di Piala Liga. Pada akhir musim, Chelsea berhasil menjuarai Liga Utama Inggris dan Piala FA, yang merupakan pencapaian pertama dalam sejarah Chelsea. Chelsea juga menjadi tim ketujuh yang mendapatkan double winner dan striker Chelsea Didier Drogba berhasil mendapatkan golden boot sebagai pencetak gol terbanyak dengan torehan 29 gol.pada pertandingan terakhir liga pada 9 Mei 2010, Chelsea mempermalukan Wigan dengan skor telak 8 0 semua tim empat besar EPL (Manchester United, Liverpool, dan Arsenal). Pada musim keduanya, Ancelotti dipecat Chelsea pada Mei 2011 setelah kekalahan 1-0 dari Everton di pertandingan terakhir musim 2010-2011. Pada awal musim Chelsea FC 7

2011-2012 Andre Villas Boas di tunjuk sebagai pelatih chelsea Para pemain Chelsea merayakan gelar juara Liga Champions UEFA untuk pertama kalinya dalam sejarah klub Setelah sejumlah hasil buruk yang dialami Chelsea, Villas-Boas dipecat pada bulan Maret 2012. Asistennya, Roberto Di Matteo yang merupakan mantan pemain Chelsea kemudian ditunjuk sebagai pelatih utama.dibawah asuhan Di Matteo Chelsea menunjukan hasil impresif dan berhasil meraih gelar juara piala FA untuk ketujuh kalinya dan Liga Champions UEFA untuk pertama kalinya dalam sejarah klub dan sekaligus menjadi klub London pertama yang meraih gelar tersebut,dan setelah Robert Di Matteo di pecat dan di gantikan oleh rafael Benites sampai saat ini dan chelsea menunjukan performa yang meningkat daripada tahun sebelumnya. Kostum utama Chelsea adalah kaos dan celana berwarna biru royal dengan kaus kaki berwarna putih. Kombinasi tersebut telah digunakan sejak dekade 1960an. Referensi Pelengkap Chelsea Football Club adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang bermarkas di Fulham, London. Chelsea didirikan pada tahun 1905 dan kini berkompetisi di Liga Utama Inggris. Pada tahun 1904 H.A. Mears mengakuisi stadion atletik Stamford Bridge dengan tujuan mengubah menjadi stadion sepak bola. Ia kemudian merencanakan pendirian sebuah klub sepak bola baru setelah tawaran yang diberikan kepada Fulham untuk menggunakan stadion tersebut ditolak. Mengingat telah ada sebuah klub bernama Fulham, nama Chelsea yang merupakan sebuah kota kecil yang berdekatan dengan stadion dipilih sebagai nama klub baru tersebut. Nama-nama lain seperti Kensington FC, Stamford Bridge FC dan London FC sempat dipertimbangkan untuk dipilih. Chelsea didirikan pada 10 Maret 1905 di sebuah pub The Rising Sun (kini restoran The Butcher's Hook)dan pertama kali bermain pada kompetisi Football League.John Robertson seorang pemain timnas Skotlandia berusia 28 tahun saat itu dipilih merangkap jabatan pemain- Chelsea FC 8

manajer pertama Chelsea.Sejumlah pemain direkrut dari berbagai klub untuk memperkuat tim, seperti penjaga gawang William "Fatty" Foulke dari Sheffield United, Jimmy Windridge dan Bob McRoberts dari Small Heath, dan Frank Pearson dari Manchester City. Pertandingan pertama mereka terjadi pada 2 September 1905, sebuah laga tandang menghadapi Stockport County. Chelsea kalah dengan skor 0 1.Sedangkan pertandingan kandang pertama mereka adalah sebuah kemenangan 4 0 pada laga persahabatan menghadapi Liverpool. Robertson juga merupakan pencetak gol pertama Chelsea pada laga kompetitif saat kemenangan 1 0 atas Blackpool. Stamford Bridge tahun 1905 Chelsea mengalami sejumlah promosi-degragasi pada Divisi Satu dan Divisi Dua Liga Inggris setelah berhasil meraih promosi ke Divisi Satu pada musim kedua mereka. Pencapaian terbaik mereka pada tahuntahun awal adalah berhasil melaju hingga ke babak final Piala FA 1915 namun dikalahkan Sheffield United di Old Trafford dan saat mengakhiri Divisi Satu pada posisi tiga klasemen akhir tahun 1920. Chelsea memiliki reputasi mendatangkan pemain-pemain terkenal dan jumlah penonton yang besar, tapi kesuksesan masih belum menghampiri mereka pada masa-masa Perang Dunia I dan II. Mantan penyerang Arsenal dan Inggris Ted Drake menjadi manajer pada tahun 1952. Drake mulai memodernisasi klub baik di dalam dan di luar lapangan. Ia mengganti logo Chelsea pensioner, meningkatkan sistem pelatihan dan pembinaan tim usia muda, dan memperkuat Chelsea FC 9

kedalaman tim dengan kelihaian mendatangkan sejumlah pemain dari divisi-divisi bawah dan liga-liga amatir hingga berhasil membawa Chelsea meraih trofi juara pertama mereka, gelar juara Divisi Satu Liga Inggris 1954 55. Pada musim berikut, UEFA mengadakan kejuaraan antar klub juara liga di Eropa, Piala Champions, namun ketidak setujuan otoritas Liga Sepak Bola Inggris dan FA membuat Chelsea menarik diri dari kejuaraan tersebut sebelum dimulai.chelsea gagal melanjutkan kesuksesan tersebut dan hanya menjadi penghuni papan tengah klasemen liga pada dekade 1950an. Drake dipecat pada tahun 1961 dan digantikan oleh Tommy Docherty yang merangkap jabatan pemain-manajer. Chelsea kembali menjadi juara Liga Utama Inggris 50 tahun kemudian, yaitu pada tahun 2005, pada masa jabatan manajer Jose Mourinho (2004-2007), yang saat itu mendapat dukungan penuh dari pemilik miliuner minyak berkebangsaan Rusia, Roman Abramovich. Pada tahun yang sama (2005), Chelsea juga menjuarai Piala Carling dengan mengalahkan Liverpool. Selanjutnya pada tahun 2006, Chelsea kembali berhasil menjuarai Liga Utama Inggris. Dan pada tahun 2007, Chelsea juga kembali berhasil menjuarai Piala Carling setelah mengalahkan Arsenal 2-1 dan menjadi juara Piala FA setelah mengalahkan Manchester United 1-0 lewat babak perpanjangan waktu. Tapi karena beberapa penampilan yang buruk pada awal kompetisi 2007/2008 ditambah dengan ketidak sesuaian dengan sang pemilik, akhirnya Jose Mourinho mengundurkan diri dari jabatan manager, dan kemudian digantikan oleh Avram Grant mantan manajer tim nasional Israel. Diawal masa kepelatihan Grant, banyak kalangan yang memandangnya Chelsea FC 10

sebelah mata. Meski demikian, Avram Grant mampu membawa Chelsea menjadi treble runner-up yaitu di ajang Piala Carling sebelum dikalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-1. Disusul menjadi runner-up Liga Utama Inggris dibawah Manchester United dan menjadi runner-up di ajang Liga Champions setelah kalah adu penalti 6-5 dari Manchester United. Namun prestasi tersebut dianggap tidak cukup baik sehingga Grant terpaksa dipecat di akhir musim. Pada akhir Januari 2009, Avram Grant digantikan oleh pelatih asal Brasil, Luiz Felipe Scolari. Namun, Scolari juga tidak mampu memberikan prestasi yang memuaskan. Sehingga pada akhir April 2009 mengalami nasib yang sama dengan Grant. Posisi kosong manajer Chelsea kemudian diisi oleh pelatih Rusia saat itu, Guus Hiddink, sampai akhir musim 2008 09. Pada akhir bulan Mei, sebelum meninggalkan Chelsea, Guus Hiddink memberikan kenangan manis dengan membawa gelar Piala FA kelima Chelsea. Diawal musim kompetisi 2009 10, Chelsea mengumumkan Carlo Ancelotti sebagai manajer baru, dengan masa kontrak selama 3 musim. Ancelotti langsung memberikan gelar dengan membawa Chelsea menjuarai Community Shield 2009 setelah mengalahkan Manchester United dalam adu penalti. Kemenangan dalam adu penalti tersebut merupakan pertama kalinya bagi Chelsea sejak 1998, saat Chelsea menghadapi Ipswich Town di Piala Liga. Pada akhir musim, Chelsea berhasil menjuarai Liga Utama Inggris dan Piala FA, yang merupakan pencapaian pertama dalam sejarah Chelsea. Chelsea juga menjadi klub ketujuh yang berhasil mendapat rekor Chelsea FC 11

mengawinkan gelar Double winner tersebut. Striker Chelsea, Didier Drogba berhasil mendapatkan Golden Boot sebagai Pencetak Gol Terbanyak dengan torehan 29 gol. Pada pertandingan terakhir liga pada 9 Mei 2010, Chelsea mempermalukan Wigan dengan skor telak 8 0 dengan Drogba mencetak 3 gol. Chelsea juga mencetak rekor menang mutlak 100% terhadap semua tim empat besar EPL (Manchester United, Liverpool, dan Arsenal). Pada musim keduanya, Ancelotti dipecat Chelsea pada Mei 2011 setelah kekalahan 1-0 dari Everton di pertandingan terakhir musim 2010 11. Pada awal musim 2011 12, André Villas-Boas ditunjuk sebagai pelatih Chelsea.Setelah sejumlah hasil buruk yang dialami Chelsea, Villas-Boas dipecat pada bulan Maret 2012. Asistennya, Roberto Di Matteo yang merupakan mantan pemain Chelsea kemudian ditunjuk sebagai pelatih utama ad interim. Dibawah arahan Di Matteo Chelsea menunjukkan hasil impresif dengan berhasil meraih gelar juara Piala FA untuk ketujuh kalinya dan Liga Champions UEFA untuk pertama kalinya dalam sejarah klub yang sekaligus menjadi klub London pertama yang meraih gelar tersebut. Chelsea FC 12

Bab 3 Kesimpulan dan Saran Kesimpulan Jadi klub Chelsea ini sudah banyak sekali mendapat gelar juara piala FA, piala Carling, liga Champion, Community Shield, dan sudah banyak manager yang melatih klub ini,banyak pemain kelas dunia yang menjadi pemain klub ini dan menjadi pemain kelas dunia pada era mereka bermain. Markas Chelsea yaitu di stadion Stamford Bridge yang terletak di London. Saran Semoga tim Chelsea ini semakin maju dan bisa mendapat gelar juara yang lebih banyak daripada tahun-tahun yang lalu,dan semoga pemain-pemainnya bisa lebih kompak dan bisa pensiun di tim tersebut. Dan bisa menjuarai semua gelar juara di semua kompetisi yang Chelsea ikuti Daftar Pustaka http://id.wikipedia.org/wiki/chelsea_f.c. http://chelseafansarea.blogspot.com/2012/10/sejarah-berdirinya-chelseafc.html Chelsea FC 13