ANALISA PENGARUH HANDOVER PADA LAYANAN KOMUNIKASI VIDEO-CALL PADA JARINGAN OPERATOR SELULAR BERKELAS 3G-HSDPA (HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS)

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISA DROP CALL KOMUNIKASI PADA JARINGAN CDMA FLEXI MOBILE DI DIVISI FLEXI PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk AREA NETWORK JEMBER SKRIPSI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK DRIVE TEST BERBASIS ANDROID UNTUK ANALISIS KUALITAS VOICE CALL

DESAIN PROTOTIPE TRAP-CAM

LAPORAN PROYEK AKHIR

ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VoIP) PADA JARINGAN AD-HOC WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (WLAN) SKRIPSI.

PENINGKATAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR FISIKA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN METODE TEAM QUIZ

PENGARUH PENGGUNAAN DEDAK KASAR SEBAGAI BAHAN TAMBAH ASPAL TERHADAP KARAKTERISTIK LASTON

ANALISIS TEKNIS DAN EKONOMIS PEMANFAATAN ENERGI PANAS BUMI DI JAWA TENGAH DALAM MENUNJANG SISTEM KELISTRIKAN DI JAWA TENGAH

MINIATURE CRAIN OTOMATIS PEMINDAH PETI KEMAS PADA TRUCK

ANALISIS FUNGSI PRODUKSI PADI DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh Fitria Ika Puspita Sari NIM

SKRIPSI. Oleh: Pipit Ermawati NIM

PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF FISIKA PADA POKOK BAHASAN GERAK LURUS DI SMP SKRIPSI. Oleh. Novi Nir Liutamimah NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTAL LEARNING BERBASIS PENGEMBANGAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN IPA FISIKA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 2 BALUNG

RANCANG BANGUN MESIN PENGHANCUR SAMPAH ORGANIK RUMAH TANGGA (BAGIAN DINAMIS) LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh Okto Satrianto

PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE TTW (THINK, TALK, WRITE) MENGGUNAKAN MULTIMEDIA VIDEO PEMBELAJARAN DALAM PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA SKRIPSI.

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MEDIA VIDEO (AUDIO VISUAL) PADA SISWA KELAS V SDN RAMBIPUJI 02 JEMBER TAHUN PELAJARAN

KAJIAN ASPEK TEKNIS PENGELOLAAN AIR DI SALURAN SEKUNDER JOMBANG DAERAH IRIGASI KENCONG BARAT

PERANCANGAN ALAT PENGUKUR LEMAK SUSU CAIR DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI

SKRIPSI. Oleh : RIYANDA OKTA DEWI HARIYADI

Oleh Zetti Finali NIM

STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN DOUBLE TRACK KERETA API PENUMPANG PADA JALUR SEMARANG TEGAL DITINJAU DARI ASPEK EKONOMI

Oleh. Yuliana Sandra Dewi NIM

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

Oleh. Devi Anggraeni NIM

SKRIPSI. Oleh : SIH PAMBUDI NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOLABORATIF DENGAN MEDIA SEDERHANA PADA PEMBELAJARAN FISIKA DI SMP

REKONFIGURASI JARINGAN DISTRIBUSI DAYA LISTRIK PADA PENYULANG PAKUSARI UNTUK MENGURANGI RUGI-RUGI DAYA DENGAN METODE ANT COLONY OPTIMIZATION (ACO)

STUDI PERSAINGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt)

RESPON SELEKSI PADA 12 GENOTIPE KEDELAI MELALUI SELEKSI LANGSUNG DAN SIMULTAN SKRIPSI

PENGEMBANGAN MODUL ELEKTRONIK FISIKA SEBAGAI MEDIA INSTRUKSIONAL POKOK BAHASAN HUKUM NEWTON PADA PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA SKRIPSI.

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE CO-OP CO-OP DISERTAI METODE EKSPERIMEN DALAM PEMBELAJARAN FISIKA DI SMP SKRIPSI. Oleh:

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR FISIKA BERUPA KOMIK PADA MATERI CAHAYA DI SMP SKRIPSI. Oleh: Ria Dita Nur Alfiana NIM

APLIKASI PLUG-IN SIMAI UNTUK MENGHITUNG KEBUTUHAN AIR (Studi Kasus Daerah Irigasi (DI) Sampean Baru)

MOTIVASI NELAYAN DESA GELUNG KECAMATAN PANARUKAN KABUPATEN SITUBONDO DALAM BUDIDAYA RUMPUT LAUT DAN KONTRIBUSINYA TERHADAP PENDAPATAN KELUARGA

MODEL INVESTIGASI KELOMPOK DENGAN CATATAN TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS X

SKRIPSI. Oleh: Erwin Sugiyantoro NIM

HUBUNGAN BEBERAPA KARAKTERISTIK TANAH TERHADAP PRODUKSI TANAMAN JAGUNG

PEMANFAATAN ABU BATU SEBAGAI BAHAN PENGISI (FILLER) PADA GENTENG BETON

KESESUAIAN BUKU TEKS SEJARAH SMA KELAS XI JURUSAN IPA DENGAN KURIKULUM BSNP SKRIPSI

PENGARUH UKURAN DIAMETER BUTIR ZEOLIT TERHADAP BEBERAPA NILAI SIFAT KIMIA DAN FISIKA TANAH SKRIPSI

Oleh Ratna Juwita Fibriyanti NIM

Oleh : Ayub Setiawan NIM

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL ROPES (REVIEW, OVERVIEW, PRESENTATION, EXERCISE, SUMMARY)

ANALISIS HARMONISA ARUS DAN TEGANGAN PADA PENGGUNAAN LAMPU HEMAT ENERGI (LHE) DAN TEKNIK ELIMINASINYA SKRIPSI

PROYEK AKHIR PROSES MANUFAKTUR PEMBUATAN PINTU DAN KACA ACRILIC TMUNEJ-1 HYBRID VEHICLE. Oleh: Catur Bagus Widiyanto

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS POKOK BAHASAN MENGHARGAI KERAGAMAN SUKU BANGSA DAN BUDAYA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING

DI SD NEGERI WOTGALIH 02 LUMAJANG TAHUN PELAJARAN 2011/2012 SKRIPSI

RESPON GURU FISIKA TERHADAP SILABUS FISIKA KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) (Studi pada Guru Fisika SMA Negeri di Kotatif Jember)

PELAKSANAAN PENGAWASAN PROSES PRODUKSI SALE PISANG DALAM UPAYA MEMPERTAHANKAN KUALITAS PRODUK PADA UD MANDIRI ROGOJAMPI BANYUWANGI

TEKNIK PEMBUATAN KOMPOS KOMBINASI KOTORAN SAPI DAN LIMBAH ORGANIK DENGAN PEMBERIAN EM-4 SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Rani Dwi Hartanti NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT

STUDI KELAYAKAN ELEKTRIS DAN EKONOMI UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO DI DESA PANDUMAN KECAMATAN JELBUK KABUPATEN JEMBER.

PENENTUAN PROBABILITAS DAN ENERGI PARTIKEL DALAM KOTAK 3 DIMENSI DENGAN TEORI PERTURBASI PADA BILANGAN KUANTUM n 5

SKRIPSI. Oleh. Zhulfi Prasetyadi NIM

APLIKASI BAGGING UNTUK MENINGKATKAN KETEPATAN KLASIFIKASI PADA REGRESI MULTINOMIAL LOGISTIK

DESAIN ULANG MESIN PENGHANCUR SAMPAH ORGANIK (BAGIAN STATIS)

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA MELALUI METODE TEAM ACCELERATED INSTRUCTION (TAI) KABUPATEN LUMAJANG TAHUN PELAJARAN 2011/2012 SKRIPSI.

SURVEI INVENTORI DAN EVALUASI INFRASTRUKTUR JALAN DAN IRIGASI DESA SUMBER PINANG KECAMATAN MLANDINGAN KABUPATEN SITUBONDO PROYEK AKHIR.

STUDI STABILITAS TRANSIENT SISTEM TENAGA LISTRIK DENGAN METODE KRITERIA SAMA LUAS

ANALISIS MATERI PELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK (BSE) SMA KELAS XI SKRIPSI. Oleh. Inno Cahyaning Tyas NIM

ANALISIS TINGKAT KOGNITIF SOAL PILIHAN GANDA PADA BUKU TEKS EKONOMI UNTUK SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 JEMBER SKRIPSI. Oleh :

Meilinda Dewi M. NIM

SKRIPSI. Oleh : Reny Rachmawati Nim0702I02043I8

SKRIPSI. oleh. Vaidatul Aliya NIM

SKRIPSI. Oleh : Fitalestari Cahyasanti NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

SKRIPSI. Oleh ELOK SURYANI NIM

ANALISIS PEMBEBANAN TRANSFORMATOR, SIFAT FISIK, SIFAT KIMIA DAN KANDUNGAN GAS TERHADAP KARAKTERISTIK DIELEKTRIK MINYAK TRANSFORMATOR

PROPOSAL PROYEK AKHIR PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (BAGIAN POROS DAN BANTALAN)

PERBANDINGAN SISTEM POLITIK PADA MASA DEMOKRASI LIBERAL DAN DEMOKRASI TERPIMPIN TAHUN

SKRIPSI. Oleh Devi Yuniarti Ningtyas NIM

PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 PAKUSARI TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PENGARUH PENERAPAN KONSEP GREEN PRODUCT

SKRIPSI. Oleh. Angga Bayu Pambudi NIM

PENERAPAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) DENGAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS

RANCANG BANGUN MESIN PENYANGRAI BIJI KOPI (BAGIAN DINAMIS) LAPORAN PROYEK AKHIR. Oleh Hendra Sanjaya

RANCANG BANGUN ALAT PENCETAK PAVING DENGAN PROSES HIDROLIK (BAGIAN DINAMIS)

EVALUASI TINGKAT KERUSAKAN PERKERASAN JALAN DENGAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (Studi Kasus: Jalan M.H. Thamrin, Ajung, Jember)

PENGUJIAN DAKTILITAS KOLOM DENGAN VARIASI SENGKANG YANG MENERIMA BEBAN AKSIAL

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION DISERTAI TEKNIK MIND MAPPING DALAM PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA/MA SKRIPSI

PENERAPAN PEMBELAJARAN ACCELERATED TEACHING

PAVING BLOCK MENGGUNAKAN CAMPURAN TRAS

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PERONTOK KEDELAI (BAGIAN STATIS)

PENERAPAN BAHASA INGGRIS DALAM PEMASARAN PAKET WISATA PADA CV. WIRADASA ABADI TOUR JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh

APLIKASI REGRESI MULTINOMIAL LOGISTIK PADA INDEKS MASSA TUBUH (IMT) SKRIPSI

FORMULASI STRATEGI RANTAI PASOK TEPUNG TERIGU UNTUK INDUSTRI KECIL MENENGAH DI KABUPATEN JEMBER

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA POKOK BAHASAN DAUR HIDUP HEWAN MELALUI PENGGUNAAN METODE DISKUSI DENGAN MEDIA GAMBAR PADA PAPAN BULETIN

BAURAN PROMOSI PADA BUSINESS CENTER WILLIARTA JEMBER. Promotion Mix At Business Center Williarta Jember SKRIPSI. Oleh.

SKRIPSI. Oleh Siti Fatimah NIM

TUGAS AKHIR ANALISA KEY PERFORMANCE INDICATOR (KPI) 3RD CARRIER CELL PADA JARINGAN 3G

PENGEMBANGAN MEDIA AUDIO-VISUAL BERBASIS KONTEKSTUAL DALAM PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA SKRIPSI. Oleh: Febrian Eko Priandono NIM

SKRIPSI. Oleh. Naelal Ngiza NIM

SKRIPSI. Oleh: Mita Puji Setyahadi NIM

SKRIPSI. Oleh. Devita Kurnia Ritasari NIM

SKRIPSI. Oleh Miyas Septi Adi Asri NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING) STRATEGI THINK, WRITE, AND TALK DENGAN MEDIA LKS PADA PEMBELAJARAN FISIKA DI SMP

SKRIPSI. Oleh : RONI SETYAWAN NIM

PENERAPAN AKUNTANSI PEMBIAYAAN IJARAH PADA PT. BANK MUAMALAT INDONESIA KANTOR CABANG JEMBER SKRIPSI. Oleh Dicky Rusandi NIM

Transkripsi:

ANALISA PENGARUH HANDOVER PADA LAYANAN KOMUNIKASI VIDEO-CALL PADA JARINGAN OPERATOR SELULAR BERKELAS 3G-HSDPA (HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS) SKRIPSI diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Teknik Elektro (S1) dan mencapai gelar Sarjana Teknik jana Teknik Oleh Kukuh Bhayu Bramastya 061910201001 PROGRAM STUDI STRATA 1 TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2013 i

MOTTO Impian akan sekedar berupa impian bilamana hanya bermimpi tanpa berusaha (Kukuh Bhayu B) Hidup lebih berarti dengan menjalaninya sesuai keinginan hati sendiri dan membuat orang-orang disekitarmu tersenyum (Kukuh Bhayu B) Keterbatasan hanya ada setelah orang itu menyerah (Kukuh Bhayu B) ii

PERNYATAAN Saya yang bertandatangan di bawah ini : Nama : Kukuh Bhayu Bramastya NIM : 061910201001 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya tulis yang berjudul: Analisa Pengaruh Handover Pada Layanan Komunikasi Video-Call Pada Jaringan Operator Selular Berkelas 3G-HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya, dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggungjawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, 31 Mei 2013 Yang menyatakan, Kukuh Bhayu Bramastya NIM 061910201001 iii

SKRIPSI ANALISA PENGARUH HANDOVER PADA LAYANAN KOMUNIKASI VIDEO-CALL PADA JARINGAN OPERATOR SELULAR BERKELAS 3G-HSDPA (HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS) Oleh Kukuh Bhayu Bramastya NIM 061910201001 Pembimbing Dosen Pembimbing Utama : Ir. Widyono Hadi, M.T. Dosen Pembimbing Anggota : Catur Suko Sarwono, S.T. iv

PENGESAHAN Skripsi dengan judul : Analisa Pengaruh Handover Pada Layanan Komunikasi Video-Call Pada Jaringan Operator Selular Berkelas 3G-HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) telah diuji dan disahkan oleh Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Jember pada : Hari : Jum at Tanggal : 31 Mei 2013 Tempat : Fakultas Teknik Universitas Jember Tim Penguji Pembimbing Utama, Pembimbing Anggota, Ir. Widyono Hadi, M.T. Catur Suko Suwono, S.T. NIP : 19610414 198902 1 001 NIP : 19680119 199702 1 001 Mengetahui Penguji I, Penguji II, Bambang Supeno, S.T., M.T. Sumardi, S.T., M.T. NIP : 19690630 199512 1 001 NIP : 19670113 199802 1 001 Mengesahkan, Dekan Fakultas Teknik, Universitas Jember. Ir. Widyono Hadi, M.T. NIP : 19610414 198902 1 001 v

ANALISA PENGARUH HANDOVER PADA LAYANAN KOMUNIKASI VIDEO-CALL PADA JARINGAN OPERATOR SELULAR BERKELAS 3G-HSDPA (HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS) Kukuh Bhayu Bramastya 1 Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro. 1 Fakultas Teknik, Universitas Jember. ABSTRAK Video-call adalah salah satu komunikasi dua arah, baik audio (suara) dan video (gambar bergerak) secara realtime yang menjadi salah satu fasilitas komunikasi bergerak dengan teknologi selular berkelas teknologi 3G-HSDPA (High Speed Downlink Packet Access). Dalam melakukan komunikasi data bergerak pada jaringan selular dimungkinkan terjadi perpindahan Cell Tower (BTS) yang disebut handover. Karena handover terjadi akibat beberapa faktor dan kualitas yang berbeda di berbagai lokasi dan operator, diperlukan analisa untuk mengetahui pengaruh kecepatan pergerakan Mobile Station (MS) pelaku komunikasi, pengaruh kuat sinyal perjalanan dan Quality of Services (QoS) layanan panggilan di suatu wilayah saat melakukan panggilan video-call. Kondisi kualitas handover tidak banyak dipengaruhi oleh faktor kecepatan pergerakan MS dalam penelitian yang tidak lebih dari 60Km/jam, kuat sinyal untuk dapat melakukan komunikasi video-call yang baik dan nyaman sesuai data RSSI (Received Signal Strength Indicator) pengamatan yakni diatas -101 dbm, dan rute Jember Kampus Tegal Boto memiliki kondisi layanan data yang sangat buruk, dengan rasio panggilan sukses atau SCR (successfull call ratio) untuk video-call berkisar 25% hingga 36%, bilamana dibandingkan rute Jember kota yang memiliki kualitas layanan yang sangat baik untuk melakukan komunikasi video-call dengan rasio keberhasilan panggilan sebesar 100%. Kata Kunci : 3G, handover, HSDPA, RSSI, SCR, QoS, Video-call. vi

ANALYSIS OF THE EFFECTS OF HANDOVER ON VIDEO-CALL COMMUNICATION SERVICE 3G-HSDPA (HIGH SPEED DOWNLINK PACKET ACCESS) CLASS CELLULAR NETWORK Kukuh Bhayu Bramastya 1 College Student of Department of Electrical Engineering 1 Engineering Faculty, Jember University. ABSTRACK Video call is a two way communication method, both in audio (sound) and video (moving pictures) which is transmitted in real-time and has become a mobile communication service along 3G and HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) class cellular technology. Communicating mobile data in a cellular network is made possible because of the exchanging of a Cell Tower s channel which is called a handover. Because handovers are caused by some factors and differing qualities between places and operators, an analysis is needed to understand the effects of the communicator s Mobile Station (MS) movement speed, the strong effects of traveling signals and the quality of service call in an area during a videocall. The quality conditions isn t significantly affected by the MS mobility speed which speed varian does not exceed more than 60 km/h, the signal s strength that is needed to get a good and clear reception according to the observer s RSSI (Received Signal Strength Indicator) is above -101 dbm, and the Jember Tegal Boto Campus Route has a very poor data service condition, with a Successful Call Ratio (SCR) between 25% to 36% for video calls, compared to the Jember Central Route which has a very good service condition to do a video call with a 100% success ratio. Keywords : 3G, handover, HSDPA, RSSI, SCR, QoS, Video-call. vii

PRAKATA Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-nya sehingga skripsi yang berjudul Analisa Pengaruh Handover Pada Layanan Komunikasi Video-Call Pada Jaringan Operator Selular Berkelas 3G-HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) dapat terselesaikan. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan Strata Satu (S1) pada Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Jember. Terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, oleh karena itu disampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir. Widyono Hadi, M.T. selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktu dan pikiran serta perhatiannya guna memberikan bimbingan dan pengarahan demi terselesaikannya penulisan skripsi ini; 2. Bapak Catur Suko Suwono, S.T. selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktu serta memberikan bimbingan dan pengarahan dalam menyelesaikan skripsi ini; 3. Bapak Bambang Supeno, S.T., M.T. dan Bapak Sumardi, S.T., M.T. selaku penguji yang telah memberikan banyak saran untuk selesainya skripsi ini; 4. Ayahanda Suroso dan Ibunda Yuniarti yang memberikan doa, pengorbanan, perhatian dan kasih sayang selama penulis dilahirkan sampai saat ini; 5. Dedy Kurnia Setiawan, S.T., M.T. yang telah memberi jalan untuk melanjutkan dan menyelesaikan studi ini; 6. Saudara Edwin Bagas Arifiyanto, Guruh Ari Pratama, Rida Kurnia Akbar dan temanteman lainnya yang telah memberi semangat dan bantuan teknis dan moral; 7. Semua pihak yang telah membantu dalam terselesaikannya skripsi ini, terima kasih. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat dalam mengembangkan ilmu pengetahuan khususnya untuk disiplin ilmu Teknik Elektro, kritik dan saran diharapkan terus mengalir untuk lebih menyempurnakan skripsi ini dan diharapkan dapat dikembangkan untuk penelitian-penelitian selanjutnya. Jember, Mei 2013 Penyusun, viii