MENGAPA BAPTISAN ITU PENTING?

dokumen-dokumen yang mirip
Pdt Gerry CJ Takaria

MARILAH KITA PELAJARI RENCANA KESELAMATAN MENURUT ALKITAB BANGUNLAH, BERILAH DIRIMU DIBAPTIS (2)

SIAPAKAH? ; BAGAIMANAKAH? DAN MENGAPAKAH? sehubungan dengan. baptisan. telah dibaptis dalam kematian-nya? Dengan demikian kita telah dikuburkan

SAKRAMEN (Pertemuan keempat) Membandingkan pelaksanaan sakramen di berbagai gereja dengan pengajaran Alkitab (C.4)

Gereja Membaptis Orang Percaya

SAKRAMEN BAPTISAN KUDUS DALAM GEREJA REFORMED

EFEK BAPTISAN BAYI TERHADAP GEREJA SECARA JANGKA PANJANG

Pdt Gerry CJ Takaria

Pembaptisan Air. Pengenalan

SABAT MENURUT ALKITAB

Bab Duapuluh-Tiga (Chapter Twenty-Three) Sakramen (The Sacraments)

BAGIAN II--TEOLOGI KISAH PARA RASUL. l. Lukas adalah seorang Yunani, bukan seorang Yahudi-- Kol. 4:l0- l4

Baptisan. Mencuci Bersih Dosa HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

BAB TIGA PENYELAMATAN ALLAH

Pdt. Gerry CJ Takaria

KEPASTIAN KESELAMATAN DALAM YESUS KRISTUS JAMINAN KEKAL PERSEKUTUAN PENDALAMAN ALKITAB

BAB III Tuntutan Ketaatan terhadap Pertumbuhan Gereja

1 Dalam bahasa Inggris What is God?

Seri Kedewasaan Kristen (6/6)

PENGAKUAN IMAN RASULI. Aku percaya kepada Allah, Bapa yang Mahakuasa, pencipta langit dan bumi

Kesalahan Membaptiskan Bayi

DASAR-DASAR IMAN SESI 1 ALKITAB ADALAH FIRMAN ALLAH AJARAN TRITUNGGAL. B. Alkitab adalah Hukum kita dan Penuntun untuk hidup.

Basuh Kaki. Mendapat Bagian dalam Tuhan HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

GEREJA KRISTEN NAZARENE PASAL-PASAL TENTANG IMAN

KEPASTIAN KESELAMATAN DALAM YESUS KRISTUS ADOPSI PERSEKUTUAN PENDALAMAN AMANAT AGUNG

Yohanes 3 YESUS DAN NIKODEMUS. Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari..

Yohanes 1. Buku Pembimbing: Injil Yohanes

PEMAHAMAN BERSAMA IMAN KRISTEN (PBIK)

Pertanyaan Alkitab (24-26)

PENTAKOSTA PADA MASA KINI?

MENGAPA KITA HARUS BERBAHASA ROH? Bagian ke-1

PERINTAH YESUS DITURUTI (KISAH 2) contoh orang yang secara tepat menuruti pengaturan Yesus.

The State of incarnation : Exaltation

Baptisan Kristen (Fokus

Siapakah orang Kristen Baptis dan Apa yang mereka percayai?

Apakah Allah Akan Mengatakan Kepadaku Apa yang Harus Kulakukan Selanjutnya?

Pendidikan Agama Kristen Protestan

Pekerja Dalam Gereja Tuhan

oleh Gereja Iuhan Apayang Dilakukan untuk Allah

Gereja. Tubuh Kristus HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

DIPENUHI & DIBAPTIS DENGAN ROH KUDUS

Orang benar mendapati tempat penggembalaannya (Amsal 12 : 26) - Warta jemaat 03 Februari 2013

Status Rohani Seorang Anak

Alkitab menyatakan Allah yang menaruh perhatian atas keselamatan manusia. Anggota Keallahan bersatu dalam upaya membawa kembali manusia ke dalam

MARILAH KITA PELAJARI RENCANA KESELAMATAN MENURUT ALKITAB GEREJA YANG YESUS DIRIKAN

Pdt. Gerry CJ Takaria

KEPASTIAN KESELAMATAN DALAM YESUS KRISTUS KEMATIAN ORANG PERCAYA PERSEKUTUAN PENDALAMAN ALKITAB

ROH KUDUS DAN JEMAAT Lesson 9 for March 4, 2017

BAPTISAN ROH KUDUS. Baptisan Roh Kudus Baptism in the Holy Spirit Halaman 1

Yesus Adalah Juru Selamat Manusia. pertanyaan : Mengapa manusia perlu seorang juru selamat? Apa artinya

KEBENARAN SEDERHANA untuk yang BARU PERCAYA. (Pertanyaan dan Jawaban)

LITURGI SABDA Bacaan pertama (Kej 9 : 8-15) Perjanjian Allah dengan Nuh sesudah ia dibebaskan dari air bah. Bacaan diambil dari Kitab Kejadian

Surat Yohanes yang pertama

Penjelasan mengenai Sepuluh Pasal Kepercayaan dari Syahadat Kerasulan Baru

Bagaimana Saya Menjadi Sebagian dari Gereja Tuhan

PANDANGAN PAULUS TERHADAP INJIL. Oleh Irwanto Berutu

Rencana Allah untuk Gereja Tuhan

Level 1 Pelajaran 15

Pelayanan Mengajar Bersifat Khusus

Pdt. Gerry CJ Takaria

PANGGILAN MENJADI GEMBALA

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Nama-namanya Peraturannya Tugasnya Masa depannya

The State of Incarnation : Humiliation (KEHINAAN KRISTUS)

BUAH-BUAH ROH & KARUNIA ROH KUDUS

Selamat malam dan selamat datang di pemahaman Alkitab. EBible Fellowship dalam Kitab Wahyu. Malam ini kita akan

Revelation 11, Study No. 22 in Indonesian Language. Seri Kitab Wahyu pasal 11, Pembahasan No. 22,oleh Chris McCann

Level 1 Pelajaran 14

Pdt. Gerry CJ Takaria

Pelajaran Enam. Yesus Adalah Kebenaran. mendengar kepalsuan, kesalahan, atau kebohongan; kita tidak mau hidup atau

Bagaimana menjadi seorang Kristen

Seri Kitab Wahyu Pasal 11, Pembahasan No. 2, oleh Chris McCann. Selamat malam dan selamat datang di Pemahaman Alkitab EBible

ARTI DOA SYAFAAT Kata Syafaat (Inggris : Intercession ) sendiri berasal dari bahasa Latin: Intercedere

Penelaahan Tiap Kitab Secara Tersendiri

Sepanjang sejarah, upacara baptisan

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #20 oleh Chris McCann

KISI KISI PENULISAN SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS SEMESTER GENAP (II) TAHUN PELAJARAN

Hari Pertama Kerajaan Kristus Bagi Gereja-Nya Bagi Dunia Kita Hari Kedua Doakan Yang Menyatukan Bagi Gereja-Nya Bagi Dunia Kita Hari Ketiga

Perjamuan Kudus. Memperingati Kematian Tuhan HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

Seri Iman Kristen (7/10)

Keselamatan. Kasih Karunia HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

SAUDARA MEMPUNYAI PENOLONG

Surat Yohanes yang pertama

Seri Kitab Wahyu Pasal 11, Pembahasan No. 1, oleh Chris McCann. Selamat malam dan selamat datang di Pemahaman Alkitab EBible

Selama ini selain bulan Mei, kita mengenal bulan Oktober adalah bulan Maria yang diperingati setiap

01142_299_TheGospel.qxd 5/1/13 11:34 AM Page 1 INJIL I YES Y US ES KRISTUS K

SILABUS MATA PELAJARAN Satuan Pendidikan

TUBUH KRISTUS. 1. Gambarkan dengan singkat datangnya Roh Kudus pada orang-orang percaya.

INJIL YESUS KRISTUS BAGI DUNIA

2

MARILAH KITA PELAJARI RENCANA KESELAMATAN MENURUT ALKITAB BANGUNLAH, BERILAH DIRIMU DIBAPTIS (1)

Firman Tuhan Datang Kepada Nabi William Marrion Branham

FIRMAN ALLAH. Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

FIRMAN ALLAH Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

Kamu dapat memulai kembali

Bisa. Mengajar. Merupakan Pelayanan

Dia bersukacita atas umat- Nya dengan bernyanyi (Zefanya 3:17) Dia senang para pengikut- Nya (Mazmur 147: 11) Kasih-Nya abadi (Yeremia 31:3)

Pendidikan Agama Kristen Protestan

Yohanes 14. Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Yesus, Jalan kepada Bapa Perjanjian Roh Kudus YESUS, JALAN KEPADA BAPA

Pertanyaan Alkitabiah Pertanyaan Bagaimanakah Orang Yang Percaya Akan Kristus Bisa Bersatu?

BAB ENAM BEBERAPA WARISAN ROHANI YANG PENTING DALAM KEHIDUPAN GEREJA

Transkripsi:

MENGAPA BAPTISAN ITU PENTING? Baptisan merupakan satu aspek pembenaran di mana semua orang dapat turut serta. Sejak Kristus, Seorang yang Tanpa Dosa itu, dibaptiskan untuk menggenapkan seluruh kehendak Allah, maka kita orang yang berdosa ini, haruslah melakukan hal yang lama.

MENGAPA BAPTISAN ITU PENTING? Itu adalah perintah Yesus Di dalam perintah ini Kristus menjelaskan bahwa baptisan merupakan keharusan bagi orang yang ingin turut ambil bagian dalam jemaat-nya, di dalam kerajaan rohani.

MENGAPA BAPTISAN ITU PENTING? Ada hubungan dengan keselamatan Kristus mengajarkan bahwa Siapa yang percaya dan dibaptis akan diselamatkan, (Mrk. 16:16). Walaupun demikian, baptisan memang penting hubungannya dengan keselamatan, tetapi itu bukanlah jaminan keselamatan.

SATU BAPTISAN Makna kata Membaptis. Kata baptis dalam bahasa Inggris berasal dari kata Yunani baptizo, yang berarti diselamkan, karena kata itu diambil dari kata kerja bapto, artinya diselamkan atau dimasukkan ke bawah.

SATU BAPTISAN Baptisan di dalam Perjanjian Baru. Peristiwa pembaptisan dengan air di dalam Perjanjian Baru dicatat dengan cara diselamkan. Didalamnya dapat kita baca bahwa Yohanes membaptiskan di dalam sungai Yordan (Mat. 3:6). Baptisan pada zaman kerasulan juga dilakukan dengan diselamkan. Ketika Filipus, sang evangelis itu, membaptiskan sida-sida Etiopia, mereka turun ke dalam air dan keluar dari air (Kis. 8:38, 39)

Dimasukkan ke dalam air Dibenamkan Diliputi oleh air Dicemplungkan Dicelupkan Dibasuh Dimandikan

SATU BAPTISAN BAPTISAN dalam sejarah. Bukti dari lukisan-lukisan yang terdapat di dalam katakom (penjara bawah tanah) dan di dalam pelbagai gereja, dari mosaik-mosaik di lantai, dinding, langit-langit, dan relief-relief patung, dan dari gambar-gambar yang terdapat dalam Perjanjian Baru penuh dengan kesaksian pembaptisan dengan cara diselamkan, sebuah cara yang lumrah dilakukan pada gereja Kristen pada masa sepuluh sampai empat belas abad permulaan.

ARTI DARI BAPTISAN Hanyalah baptisan yang dilakukan dengan cara selam yang mempunyai makna utuh yang kelihatan. A Critical and Exegetical Commentary on the Gospel According to St. luke hal. 88

JAMES CARDINAL GIBBONS UNTUK BEBERAPA ABAD LAMANYA, GEREJA KRISTEN MEMBAPTISKAN DENGAN CARA DISELAMKAN. TETAPI SEJAK ABAD KE-12 BAPTISAN DENGAN CARA DIPERCIKKAN MENJADI TRADISI GEREJA GEREJA MEMILIKI KUASA UNTUK MENGATUR CARA YANG COCOK DENGAN SITUASI DAN KEADAAN FAITH OF OUR FATHERS, 94TH EDITION, 277.

LEBIH 500 TAHUN TM PUN CARA BABTISAN DIGEREJA-GEREJA KERISTEN MASIH DENGAN CARA DISELAMKAN SEPERTI CARA YESUS MENGIKUTI BAPTISAN BARULAH PADA TAHUN 1311 AD PADA KONSILI DI RAVENA MAKA BAPTISAN DIPERCIK AIR DAPAT DITERIMA SEBAGAI GANTI BAPTISAN DGN CARA DISELAMKAN. ADALAH GEREJA ROMA KATOLIK YANG MENGANJURKAN BAPTISAN PERCIK DENGAN AIR GANTI DISELAMKAN.

ARTI DARI BAPTISAN 1. Simbol Kematian dan Kebangkitan Kristus. Air yang menutupi melambangkan penutupan derita dan kesusahan (Mzm. 42:7; 69:2; 124:4, 5), oleh karena itu, pembaptisan Yesus dengan air menggambarkan nubuat mengenai penderitaan, kematian dan penguburan yang akan dialaminya (Mrk. 10:38; Luk. 12:50) dan keluar dari air berbicara mengenai kebangkitan-nya (Rm. 6:3-5).

ARTI DARI BAPTISAN 2. Lambang Kematian terhadap Dosa & Hidup untuk Allah. Dalam tindakan pelambangan dengan baptisan itu orang percaya masuk ke kematian Kristus, dan dalam arti yang sebenarnya kematian itu menjadi kematiannya; dan ia memasuki kebangkitan Kristus, dan kebangkitan itu menjadi kebangkitannya. JK Howard, New Testament Baptism, hal. 69

ARTI DARI BAPTISAN 3. Simbol sebuah Hubungan Perjanjian. Dalam zaman Perjanjian Lama, sunat merupakan sebuah hubungan perjanjian antara Allah dan Abraham (Kej. 17:1-7). Baptisan, tanda hubungan selamat di dalam Yesus, menggambarkan sunat rohani (Kolose 2:11,12)

ARTI DARI BAPTISAN 4. Lambang Pengabdian kepada Pekerjaan Kristus. Jemaat pada zaman rasul-rasul kecurahan Roh Kudus umumnya mengikuti baptisan air. Demikian juga sekarang, apabila kita dibaptiskan dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus, kita dibaktikan, ditahbiskan dan disatukan dengan ketiga kuasa besar surga untuk mengabarkan Injil kekal itu.

ARTI DARI BAPTISAN 5. Tanda Masuk ke dalam Jemaat. Melalui baptisan Tuhan menambahkan murid-murid yang baru itu ke dalam tubuh umat percaya tubuh-nya, yakni jemaat (Kis. 2:41, 47; 1 Kor. 12:13). Kemudian mereka menjadi anggota keluarga Allah. Seorang tidak dapat dibaptiskan tanpa bergabung ke dalam keluarga jemaat.

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS IMAN. Salah satu syarat mutlak baptisan adalah iman di dalam korban pendamaian Yesus sebagai satu-satunya sarana keselamatan dari dosa. Kristus berkata, Siapa yang percaya dan dibaptis akan diselamatkan (Mrk. 16:16).

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Pertobatan (Kis. 2:38). Pengajaran yang terdapat dalam firman Tuhan tidak hanya menghasilkan iman tetapi juga pertobatan dan perubahan.

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Buah-buah Pertobatan. Barangsiapa yang ingin dibaptiskan haruslah mengaku beriman dan mengalami pertobatan. Kecuali mereka mendatangkan buah yang sesuai dengan pertobatan (Mat. 3:8) mereka belum memenuhi syarat mutlak yang dituntut Alkitab untuk baptisan.

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Pemeriksaan Calon. Kalau mau menjadi anggota jemaat berarti melibatkan diri dalam langkah rohani; tidak sekadar mencantumkan nama seorang dalam buku jemaat. Orangorang yang bekerja dan melayani baptisan bertanggung jawab menentukan kesiapan calon-calon baptisan.

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Dapatkah seorang bayi dan anak kecil dibaptis? Tidak ada terdapat dalam Perjanjian Baru, kata Karl Barth mengakui, baptisan atas bayi yang diizinkan atau diperintahkan. Karl Barth, Church Dogmatics, vol 4/4, hal. 1/9

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Dapatkah seorang bayi dan anak kecil dibaptis? Karena anak-anak bayi belum memperoleh perubahan pengalaman, mereka belum memenuhi syarat untuk baptisan.

SYARAT SESEORANG DIBAPTIS Pada usia berapakah seorang siap untuk baptisan? Seseorang dapat dibaptiskan jika mereka (1) sudah cukup usia mengerti makna baptisan, (2) telah bertobat dan menyerahkan diri kepada Kristus (3) Memahami prinsip dasar Kekristenan, dan (4) Memahami arti keanggotaan dalam jemaat.

BUAH-BUAH BAPTISAN Buah baptisan yang paling utama ialah hidup yang tinggal di dalam Kristus. Buah yang kedua ialah hidup yang tinggal di dalam jemaat Kristus. Buah yang terakhir ialah penghayatan kehidupan di dunia ini dan bagi dunia ini.

BUAH-BUAH BAPTISAN Memang benar bahwa kita telah dibaptiskan dan kewarganegaraan kita di surga (Flp. 3:20). Akan tetapi kita sudah dipanggil keluar dari dunia ini untuk dilatih dalam tubuh Kristus dan dikembalikan ke dunia ini sebagai hamba, turut mendatangkan keselamatan itu. serta dalam pekerjaan Kristus yang mendatangkan keselamatan itu.