SMAN 1 BASKET BALL COMPETITION UNJANI CUP Dilaksanakan pada tanggal 5 April 2008 s/d 12 April 2008

dokumen-dokumen yang mirip
C. Tema Kegiatan FOOD FOR NATION : Choose the Local, Save the Global

PROPOSAL. Kompetisi Bola Basket Pelajar Tingkat SMP Se-Eks Karisidenan Kediri Plus Piala Bupati Tulungagung. Jawa Pos Radar Tulungagung

PROPOSAL ACCOUSTIC CONTEST THE KAPE. Instagram Dibuat Oleh : Beny Prastya Yuskrisna Altrifira

TANAM POHONKU UNTUK ANAK CUCUKU

CONTOH PROPOSAL FESTIVAL BAND 1. GAMBARAN UMUM 2. DASAR PEMIKIRAN 3. NAMA KEGIATAN

CP : Dr. Siswantoyo ( ) PROPOSAL

C. PELAKSANA KEGIATAN Pelaksana kegiatan ini adalah perkumpulan anak muda cijantung dan kalisari.

Akhir kata, besar harapan kami agar Cicenfest #5 dapat berjalan dengan sukses. Atas perhatian dan bantuan semua pihak, kami ucapkan terima kasih.

PENAWARAN KERJASAMA DAN SPONSORSHIP

sponsorship program ini adalah sebagai berikut.

LATAR BELAKANG BazaarKerja.com KONSEP ACARA BazaarKerja.com

2. Tempat dan Tanggal Pelaksanaan Tempat : UI Boulevard, Kampus Baru Universitas Indonesia, Depok Tanggal : Minggu, 5 Juni 2011

PROPOSAL JOBFAIR IKA UNPAD

ZONE 73. Team Leader Profile BANDUNG

Hari Pers Nasional (HPN) Lensa Indonesia. com

Pendaftaran dibuka jam kantor, Wita Wita. Tidak ada undangan khusus dan wajib diikuti manager/official.

LATAR BELAKANG TUJUAN ACARA

Contact Person : Quinneirra Ratu F. No.Hp :

Menabur Berkah di Tahun Emas

PROPOSAL. Pelatihan Jurnalistik dan Kepenulisan bagi Ustadz/Ustadzah TPA Se-Kecamatan Kasihan. 18 Maret 2012

PROPOSAL PELAKSANAAN REUNI PERAK SMAN IV ANGKAT CANDUNG ( )

BUKU PANDUAN. Sekretariat : ASRAMA PPLP PROVINSI JAWA BARAT. Jalan Aceh No Bandung - Jawa Barat 42117

NCA N LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 6 TAHUN 2009 PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 5 TAHUN 2009 TENTANG

Halal Bihalal Ikatan Alumni ITS 2014

LAMPIRAN - LAMPIRAN. A. Lampiran 1 : Susunan Panitia 1. Koordinator Pelaksana. 2) Kapolres Kota Kendari * 3) Dandim 1417 Kota Kendari *

PROPOSAL DUKUNGAN KEGIATAN

1. Latar Belakang Ikatan Keluarga Alumni (IKA) SMAN 1 Bogor adalah organisasi sosial yang memiliki perhatian dan kepedulian terhadap hubungan

DAFTAR ISI. Latar Belakang 2. Dasar Kegiatan 2. Nama Kegiatan 2. Tema Kegiatan 2. Tujuan Kegiatan 2. Materi Kegiatan 3. Waktu dan Tempat 3

PELATIHAN KETERAMPILAN MENJAHIT

Tim Synergy Universitas Muhammadiyah. Yogyakarta telah lolos dalam tahap awal seleksi. Indonesia Electric Vehicle Competition 2013 yang

A. LATAR BELAKANG B. MAKSUD DAN TUJUAN C. SASARAN KEGIATAN D. KATEGORI LOMBA PESERTA

Proudly Present TOP TEENS FUTSAL COMPETITION. Antar Pelajar SMA/sederajat Se Lampung bersama PLANET FUTSAL Februari 2017


RaTu Polaroid Urband Zone 2017

P R O P O S A L CARRER EXHIBITON 2017

WARGA RT 002/007 KELURAHAN PONDOK KARYA TANGERANG SELATAN

Proposal Media Partnership HUT KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIAKE-72 JALAN SEHAT BERSAMA RTM. Semangat G e n e r a s i M u d a Indonesia

PANITIA AL-HUDA COMPETITION 2018 YAYASAN AL-HUDA PEUTEUYJAYA SMK AL-HUDA SARIWANGI

JALAN SEHAT MINGGU PAGI

Yang Terhormat Pihak Sponsor,

ki sunda midang XIV ki sun;da mida 2017 UKM LISES GENTRA KAHEMAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR LINE UKM LISES GENTRA KAHEMAN

RaTu L.D.R (Lari Dari Rutinitas) 2017

SEMINAR NASIONAL DAN RAPAT TAHUNAN

KEMENTERIAN KESEHATAN RI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA JURUSAN FARMASI

Surat Keputusan No. 092/SKEP-PPFPTI/07.04

MGMP MATEMATIKA SMA DKI JAKARTA JAKARTA Kompetisi Matematika SMA Provinsi DKI Jakarta Ke-27 Tahun 2012 Halaman 0 dari 8

PROPOSAL KEGIATAN. diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah PR dan Promosi Perpustakaan. Oleh: Anita Tri Widiyawati NIM 08/279688/PMU/05911

Lembar Kerjasama. Nama Perusahaan Alamat. Contact Person/No.HP

(CONTOH) PROPOSAL AWAL REUNI AKBAR SMA NEGERI 39 JAKARTA UNITE THE COMMUNITY

Hari / Tanggal : Jumat, 6 Juni 2014 Waktu : Pukul WIB Tempat : Ruang Praktek Restaurant Hotel Management Universitas Bina Nusantara

RaTu RaTu FilTer Festival 2017

SEMINAR NASIONAL EKONOMI - III (SNE) 2015 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

FABAVOSSA YOUTH CHOIR KONSER TAHUNAN

PANITIA DIES NATALIS XXXI DAN WISUDA XX UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP TAHUN 2017

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI KANTIN SASTRA (KANSAS)

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 83 TAHUN 2001 SERI D.80 PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 8 TAHUN 2001 TENTANG

KeluargaMahasiswaBuddhisDhammavaddhana(KMBD)merupakansebuah wadahorganisasibagiseluruhmahasiswabuddhisyangtumbuhdanberkembangdidalam

FESTIVAL HOCKEY 2008

PERATURAN KHUSUS CABANG BASKET PUTRA DAN PUTRI LIGA MEDIKA 2018

2017, No Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 112, L

PROPOSAL KEGIATAN REUNI ANGKATAN 2013 SMK NEGERI 1 NGLIPAR

PROPOSAL PEKAN PENDIDIKAN NASIONAL

PROPOSAL EKONOMI SESEPEDAHAN DAN REBOISASI (EKSPEDISI)

Pharmacy Festival merupakan acara berskala nasional yang setiap tahun rutin diselenggarakan oleh BEM Fakultas Farmasi Universitas Indonesia.

PROPOSAL KEGIATAN JAMBORE WISATA BUDAYA GONDHANGHO TRACKING 2009

Pendahuluan. Tujuan. Tujuan Event BEKASI MUSIC FESTIVAL :

MELALUI PENYEDIA PERKIRAAN BIAYA (RP) LOKASI PEKERJAAN SUMBER DANA (APBN/ APBD/ PHLN) JENIS BELANJA JENIS PENGADAAN

Ketentuan Registrasi Publikasi

RaTu Ngabuburit Bareng 2017

WEDDING OKTOBER. Presented By. 27,28 dan 29 / 2017

PERATURAN DAERAH KOTA TASIKMALAYA NOMOR 10 TAHUN 2005 TENTANG

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER IMSSO LIGA MEDIKA 2017

ASOSIASI PROFESI TEKNIK INDONESIA

PANITIA WISATA BINA KELUARGA BALITA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI FLAMBOYANT RW.02 KELURAHAN GEDONG PASAR REBO JAKARTA TIMUR PROPOSAL

Contoh Proposal Kegiatan Dan Sponsorship Lengkap

WALIKOTA PROBOLINGGO

Proposal Sponsorship HUT KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIAKE-72 JALAN SEHAT BERSAMA RTM. Semangat G e n e r a s i M u d a Indonesia

P R O P O S A L LINUX GOES TO SCHOOL FOR BETTER EDUCATION B A N D U N G

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 64 TAHUN 2013 TENTANG

WALIKOTA SURABAYA KEPUTUSAN WALIKOTA SURABAYA NOMOR : /344/ /2009 TENTANG PANITIA PENYELENGGARA FESTIVAL SENI LINTAS BUDAYA TAHUN 2009

BERITA DAERAH KOTA JAMBI TAHUN 2010 NOMOR 7

PERATURAN KHUSUS CABANG FUTSAL PUTRI IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PERATURAN KOMITE PROFESI AKUNTAN PUBLIK NOMOR 1/PKPAP/2014 TENTANG TATA TERTIB RAPAT KOMITE PROFESI AKUNTAN PUBLIK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PROPOSAL RAKERDA KE IV & HUT PHRI KE-49

PROPOSAL KEGIATAN DALAM RANGKA MEMPERINGATI. Perpustakaan Kota Jambi Jl. Sri Sudewi No. 14 Telp. (0741) JAMBI

BUPATI SEMARANG PERATURAN BUPATI SEMARANG NOMOR 9 TAHUN 2014 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 2 TAHUN 2006 TENTANG

1. Latar Belakang Waktu, Tempat, Dan Bentuk Kegiatan Target Market Dan Peserta Promosi Dan Publikasi

The Proposal. Reuni Akbar 30 Tahun. Program Magister STJR - ITB. Alumni Angkatan

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA TANGERANG,

PROPOSAL. Sekretariat: Perumahan Vila Mutiara Cinere Blok D12/03 - Tlp

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA

PROPOSAL KEGIATAN PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE 63 WARGA RT 03/RW 02 KELURAHAN KELAPA GADING BARAT

G U B E R N U R L A M P U N G

Mempererat silaturahim komunitas pemuda dan mahasiswa Minang Yogyakarta melalui sepak bola

Bazar Ramadhan Merah Putih. Latar Belakang

LEMBARAN DAERAH KOTA SURAKARTA

PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NOMOR 1 TAHUN 2005 TENTANG KEDUDUKAN PROTOKOLER DAN KEUANGAN PIMPINAN DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

Transkripsi:

PROPOSAL I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Olahraga merupakan kebutuhan dasar manusia sebagai anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa. Pengembangan suatu cabang olahraga tidak lepas dari unsur penunjang, baik sarana maupun prasarana. Hal yang utama dalam perkembangan cabang olahraga adalah pengembangan sumber daya manusia. Namun demikian bahwa olahraga berkembang tidak dalam kesendirian, tetapi bersifat makro yang sangat dipengaruhi oleh subsistem lainnya seperti halnya sistem politik yang diterjemahkan dalam kebijakan publik sungguh menentukan arah, isi, cara pengelolaan/ pembinaan disamping membutuhkan sumber daya yang handal. Langkah yang akan di tempuh dalam mengaplikasikan program pembinaan prestasi olahraga adalah salah satunya dengan diadakannya kompetisi di kalangan pelajar baik tingkat SLTP maupun tingkat SLTA. B. Landasan Gerak Animo masyarakat khususnya generasi muda termasuk di dalamnya para pelajar baik tingkat SLTP maupun tingkat SLTA terhadap olahraga bola basket di kabupaten Ciamis saat ini sangatlah menggembirakan. Animo tersebut perlu diimbangi dengan pembinaan yang berkelanjutan, khususnya dalam pengembangan sumber daya manusia yang terlibat dalam cabang olahraga bola basket di Kabupaten Ciamis. Salah satu sarana pengembangan sumber daya manusia tersebut adalah dengan diadakan kegiatan kompetisi bola basket antar pelajar. Selain sebagai sarana pengembangan sumber daya manusia, hal tersebut juga bisa dijadikan alternatif media promo maupun hiburan C. Nama Kegiatan SMAN 1 BASKET BALL COMPETITION UNJANI CUP 2008 D. Tanggal Pelaksanaan Dilaksanakan pada tanggal 5 April 2008 s/d 12 April 2008 E. Materi Kegiatan 1. Kompetisi bola basket antar pelajar tingkat SLTP dan SLTA se-priangan Timur. 2. Entertainment (hiburan) + promo.

F. Bentuk Kegiatan 1. Promo/ Publikasi (1 Maret 2008 12 April 2008). 1.1. Penyebaran undangan/ pemberitahuan keikutsertaan. 1.2. Spot Radio di Kabupaten Ciamis, Tasikmalaya, dan Banjar. 1.3. Iklan di surat kabar daerah Priangan Timur. 1.4. Penyebaran pamflet. 2. Pelaksanaan Kegiatan SMANSACIS Kompetisi Bola Basket UNJANI CUP 2008. 2.1. Dilaksanakan pada 5 April 2008 s/d 12 April 2008 pada pukul 14.00 WIB s/d Selesai, di Gelanggang Galuh Taruna Ciamis. 2.2. Technical Meeting dilaksanakan pada tanggal 3 April 2008 pada pukul 14.00 WIB s/d selesai di kampus SMA Negeri 1 Ciamis. 3. Upacara Pembukaan Dilaksanakan di Gelanggang Galuh Taruna (GGT) Ciamis, pada tanggal 5 April 2008, di buka oleh Ketua Umum PERBASI Kab. Ciamis dan Rektor UNJANI. II. RENCANA ANGGARAN (Terlampir) III. PANITIA PELAKSANA Penyelenggara Universitas Jendral Ahmad Yani Pelaksana SMAN 1 Ciamis (Susunan Panitia terlampir) IV. PENUTUP Semua berharap setelah acara ini berlangsung ada nilai tambah peningkatan sumber daya manusia terutama dalam cabang olahraga bola basket khususnya di kalangan pelajar dan pada umumnya masyarakat Ciamis. Mari kita wujudkan prestasi olahraga bola basket di Kabupaten Ciamis yang tentunya tidak terlepas dari dukungan dan keselarasan langkah kita bersama. Ciamis, Januari 2008 Ketua Pelaksana Sekretaris Drs. H. Asep Ganiwan Isk, M.Pd. Endang Mulyadi, S.Pd. Mengetahui, Kepala SMAN 1 Ciamis Drs. Asep Ganda Sadikin

RENCANA ANGGARAN PEMASUKAN 1. 2. 3. Sponsor Tunggal Pendaftaran 64 Tim @ 50.000,- Tiket Penonton 150x7xRp 2.000,- 10.000.000,- 3.200.000,- 2.100.000,- TOTAL PEMASUKAN 15.300.000,- PENGELUARAN 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Kesekretariatan Operasional Perijinan Trofi 4 set @ Rp300.000,- Uang Pembinaan Sewa Gedung Publikasi Spanduk 8 m 11 buah @ Rp 72.000,- Pamflet 3 rim Spot Radio Iklan di media cetak (792.000,-) (225.000,-) (1.020.000,-) (250.000,-) (500.000,-) (1.500.000,-) (500.000,-) (1.200.000,-) (6.000.000,-) (1.500.000,-) (2.287.000,-) 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14 Pajak Publikasi Wasit + IP + Table Peralatan dan Tata Suara Pembelian 2 buah bola pertandingan Kaos Panitia 50 buah @ Rp25.000,00 Konsumsi 7x50xRp5.000,00 Tiket Masuk, ID Card dan Sertifikat (2.000.000,-) (6.000.000,-) (1.500.000,-) (700.000,-) (1.250.000,-) (1.750.000,-) (2.500.000,-) Jumlah Biaya Pengeluaran (29.187.000,-) 14. Overhead Cost (10 % dari Jumlah Biaya pengeluaran) (2.187.700,-) 15. Management Fee (10 % jumlah Biaya Pengeluaran+Overheadcost) (3.210.570,-) TOTAL PENGELUARAN (34.585.270,-) SELISIH Rp (19.285.270,-)

SUSUNAN PANITIA Penanggungjawab 1. Kepala SMAN 1 Ciamis 2. Komite SMAN 1 Ciamis Ketua Pelaksana Drs. H. Asep Ganiwan Isk, M.Pd. Sekretaris Endang Mulyadi, S.Pd. Bendahara Drs. Edi Kosasih SEKSI-SEKSI Acara Humas / Dana Usaha Perlengkapan/Peralatan Komisi Pertandingan 1. Drs. Syarifudin Husni 2. Dian Ramdansyah, S.Sos. 3. Dudung Purnama 1. Drs. Bambang Setyono 2. Adjat Sudrajat, S.Pd. 3. Iim Imansyah, S.Pd. 1. Drs. Asep Ukhor Bukhori 2. Abdul Gani 3. Karsidi, S.Sos. 1. Dudi Pamungkas, S.Pd. 2. Hendar Herniawan, S.Pd Inspektur Pertandingan Drs. Nana Permana (PERBASI) Komisi Wasit Drs. Oos Kusdiaman (PERBASI) Dokumentasi /Publikasi 1. Drs. Soni Holis 2. Amin Effendi, SH. 3. Wendi Budiman, S.Pd. Konsumsi PPPK Ticketing Keamanan Pembantu Umum 1. Lies Nuraeni, S.Ag. 2. Dra. R. Ane Andriani 3. Dra. As Dihansih Saraswati 1. Karsiwan, S.Pd 2. Dra. Uum Sumiarsih 1. Drs. Muh. Taufik 2. Gunarso 1. Drs.Undang Komar 2. Drs. Beny Andriana 3. Drs. Sardi 1. Uko 2. Aris 3. Dani

PROMOSI/ BENTUK KERJASAMA A. Strategi Promosi 1. Media Komunikasi a. Media cetak (koran) b. Media elektronik (radio) 2. Pamflet B. Bentuk Kerjasama Sponsor 1. Sponsor Tunggal Sponsor tunggal adalah sponsor yang menanggung 75 % anggaran biaya yang dianggarkan panitia dan berhak atas fasilitas yang disediakan oleh panitia, diantaranya a. Nama/ Judul Acara, contoh.basket Ball Competition Unjani Cup 2008 a. Spanduk Spanduk dalam gedung Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 6x0,9 m sebanyak 4 (empat) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk dalam gedung dipasang dalam gedung selama acara berlangsung (spanduk disediakan oleh sponsor). Spanduk luar gedung (bentang jalan) Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 8x0,9 m sebanyak 6 (enam) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk luar gedung/ bentang jalan dipasang pada titik lokasi strategis sebulan sebelum pelaksanaan acara (spanduk disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). Spanduk sekretariat Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 4x0,9 m sebanyak 2 (dua) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk sekretariat dipasang sebulan sebelum pelaksanaan acara (spanduk disediakan oleh sponsor). b. Umbul-umbul Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran bebas dan berjumlah bebas sesuai kesanggupan sponsor. Umbul-umbul dipasang sehari sebelum pelaksanaan acara (umbul-umbul disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). b. Spot radio/ jingle iklan Durasi spot radio/ jingle iklan minimal 60 detik, serta pemutarannya minimal 7 (tujuh) hari sebelum pelaksanaan. Untuk pembuatan spot radio/ jingle iklan diserahkan kepada sponsor. Spot radio/ jingle iklan juga akan diputar pada waktu pelaksanaan acara dalam waktuwaktu tertentu, misalnya waktu istirahat/ break ataupun waktu doorprize/ game. c. Pamflet/ selebaran Logo dan nama sponsor tercantum pada pamphlet berukuran setengah kertas folio yang berjumlah 1.000 lembar dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Untuk desain pamphlet diserahkan pada sponsor dengan kesepakatan panitia. Pamflet/ selebaran akan disebar 2 (dua) minggu sebelum pelaksanaan.

c. Seragam panitia Logo dan nama sponsor tercantum pada seragam panitia dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Seragam panitia dibuat oleh panitia. Seragam panitia dipakai semua panitia selama pelaksanaan. d. Tiket masuk Logo dan nama sponsor tercantum pada tiket masuk yang berjumlah 6.000 lembar dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Tiket masuk dibuat oleh sponsor. Tiket masuk sudah diserahkan kepada panitia 7 (tujuh) hari sebelum pelaksanaan. 2. Sponsor Utama Sponsor utama adalah sponsor yang menanggung 50 % anggaran biaya yang dianggarkan oleh panitia dan berhak atas fasilitas yang disediakan panitia, diantaranya a. Spanduk Spanduk dalam gedung Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 6x0,9 m sebanyak 2 (empat) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk dalam gedung dipasang dalam gedung selama acara berlangsung (spanduk disediakan oleh sponsor). Spanduk luar gedung (bentang jalan) Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 8x0,9 m sebanyak 3 (enam) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk luar gedung/ bentang jalan dipasang pada titik lokasi strategis sebulan sebelum pelaksanaan acara (spanduk disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). Spanduk sekretariat Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 4x0,9 m sebanyak 2 (dua) buah dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Spanduk sekretariat dipasang sebulan sebelum pelaksanaan acara (spanduk disediakan oleh sponsor). a. Umbul-umbul Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran bebas dan berjumlah minimal 10 (sepuluh) buah. Umbul-umbul dipasang sehari sebelum pelaksanaan acara (umbul-umbul disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). b. Pamflet/ selebaran Logo dan nama sponsor tercantum pada pamphlet berukuran setengah kertas folio yang berjumlah 1.000 lembar dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Pamflet/ selebaran akan disebar 2 (dua) minggu sebelum pelaksanaan. b. Seragam panitia Logo dan nama sponsor tercantum pada seragam panitia dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Seragam panitia dibuat oleh panitia. Seragam panitia dipakai semua panitia selama pelaksanaan. c. Tiket masuk Logo dan nama sponsor tercantum pada tiket masuk yang berjumlah 1.000 lembar dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Tiket masuk dibuat oleh sponsor. Tiket masuk sudah diserahkan kepada panitia 7 (tujuh) hari sebelum pelaksanaan. 3. Co Sponsor Co sponsor adalah sponsor partisipan yang mana logo dan nama perusahaan akan terpasang sesuai kategori yang dipilih sponsor, diantaranya sebagai berikut

Space iklan kategori A Banner/ baligho Logo dan nama sponsor tercantum pada banner/ baligho berukuran 600x400 cm. Space banner/ baligho ini kami tawarkan Rp800.000,00/ space banner/ baligho. Pembuatan diserahkan kepada sponsor dan diharuskan sudah diserahkan kepada panitia 2 (dua) hari sebelum pelaksanaan acara. Denah titik lokasi pemasangan terlampir. Space iklan kategori B Umbul-umbul Logo dan nama sponsor tercantum pada umbul-umbul berukuran bebas. Space umbul-umbul ini kami tawarkan Rp150.000,00/ space umbulumbul (pajak reklame ditanggung oleh sponsor). Pembuatan diserahkan kepada sponsor dan diharuskan sudah diserahkan kepada panitia 2 (dua) hari sebelum pelaksanaan acara. Denah titik lokasi pemasangan terlampir. Space iklan kategori C a. Spanduk dalam gedung Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 6x0,9 m. Space spanduk dalam gedung ini kami tawarkan Rp600.000,00. Spanduk dalam gedung dipasang dalam gedung selama acara berlangsung. Spanduk diharuskan diserahkan kepada panitia 2 (dua) hari sebelum pelaksanaan acara. Titik lokasi pemasangan terlampir (spanduk disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). b. Spanduk luar gedung (bentang jalan) Logo dan nama sponsor tercantum pada spanduk berukuran 8x0,9 m dan diharuskan mencantumkan logo UNJANI dan SMAN 1 Ciamis. Space spanduk luar gedung ini kami tawarkan Rp700.000,00. Spanduk luar gedung/ bentang jalan dipasang pada titik lokasi strategis sebulan sebelum pelaksanaan acara. Spanduk diharuskan diserahkan kepada panitia 2 (dua) hari sebelum pelaksanaan acara. Titik lokasi pemasangan terlampir (spanduk disediakan oleh sponsor berikut pajak reklame). Titik lokasi pemasangan spanduk luar gedung 1. Pinggir jalan/ sekitar gedung GGT Ciamis (1 buah). 2. Perempatan tonjong -jalan Jend. Sudirman (1 buah). 3. Jalan Kartini (1 buah). 4. Perempatan lapang Lokasana (1 buah). 5. Kompleks taman Raflesia Ciamis (2 buah). 6. Tugu Selamat Datang di Imbanagara (1 buah). 7. Depan kampus UNIGAL (1 buah). 8. Depan dept. store YOGYA (1 buah).