BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. MPL yang divariasi jumlah layer 2, 4 dan 6 memiliki carbon loading

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Proton Exchange Membrane Fuel Cell (PEMFC) merupakan suatu energi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang dioksidasi pada anoda dan oksigen yang direduksi pada katoda. Komponen

PREPARASI DAN KARAKTERISASI MICROPOROUS LAYER

Aplikasi Teknik Sputtering Untuk Deposisi Katalis Pada Polymer Electrolyte Membrane Fuel Cell

PELAPISAN KATALIS PADA PROSES PABRIKASI MEA FUEL CELL JENIS PEM CATALYST COATING ON FUEL CELL OF MEA FABRICATION PROCESS TYPE PEM

Pembuatan Elektroda Fuel Cell dengan Metode Elektrodeposisi Menggunakan Katalis Pt-Cr/C dan Pt/C dan Karakterisasinya

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. portable tersebut biasanya menggunakan baterai litium yang dapat diisi ulang.

DISPERSI DENGAN METODE KERING UNTUK PENINGKATAN KONDUKTIVITAS KOMPOSIT LIMBAH GRAFIT/KARBON SERAT ALAM PADA APLIKASI PELAT BIPOLAR FUEL CELL

BAB I PENDAHULUAN. umumnya dibagi menjadi dua yaitu mesin pembangkit energi tidak bergerak. (stationer) dan mesin pembangkit energi bergerak (mobile).

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH VARIASI VOLUME AIR PADA WATER TANK DAN BEBAN LISTRIK TERHADAP PERFORMANSI POLYMER ELECTROLYTE MEMBRANE FUEL CELL (PEMFC)

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

PENGARUH KONSTANTA DIELEKTRIK DAN DISPERSITAS PARTIKEL TERHADAP HYDROPHOBICITY ELEKTROKATALIS BERBASIS CARBON NANOTUBE

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Indonesia. Karakteristik sifat..., Hendro Sat Setijo Tomo, FMIPA UI, 2010.

KAJIAN KINERJA POLYMER ELECTROLYTE MEMBRANE FUEL CELL OPEN CATHODE TERHADAP VARIASI TEGANGAN KIPAS KATODA DAN VARIASI LAJU ALIR HIDROGEN

(Fuel cell handbook 7, hal 1.2)

PEMBUATAN FUEL CELL STACK BERBASIS MEMBRAN FISION

PEMBUATAN DIRECT METHANOL FUEL CELL

SKRIPSI PERFORMANSI POLYMER ELECTROLYTE MEMBRANE FUEL CELL DENGAN VARIASI JUMLAH SEL FUEL CELL DAN BESAR DAYA INPUT LISTRIK PADA ELEKTROLIZER

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pengaruh Variasi Ukuran Partikel 10% Carbon Black pada Pelat Bipolar PEMFC dengan Grafit EAF

BAB II GAMBARAN UMUM TEKNOLOGI SEL BAHAN BAKAR

MAKALAH ENERGI TEKNOLOGI FUEL CELL SEBAGAI ALTERNATIF PENGGUNAAN BAHAN BAKAR

Pengembangan Membran Penukar Proton Berbasis Polisulfon Tersulfonasi untuk aplikasi Direct Methanol fuel cell (DMFC)

BAB I PENDAHULUAN. meningkat. Peran listrik dalam kehidupan manusia sangatlah penting karena

MASS TRANSFER STUDY ON POLYMER ELECTROLYTE FUEL CELL

UNIVERSITAS INDONESIA

Jurnal ITEKIMA ISSN: x Vol.1, No.1, Februari 2017

Pengaruh Penambahan Carbon Black pada Karakteristik Pelat Bipolar

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

UJI DISTRIBUSI KATALIS PLATINA PADA KOMPOSIT POLY(3,4 ETHYLENE DIOXYTHIOPHENE ) / POLY( STYRENE - 4 SULFONATE)UNTUK KATALIS FUEL CELL

UNIVERSITAS INDONESIA

SIMULASI DISTRIBUSI TEMPERATUR PADA GAS DIFFUSION LAYER SEBUAH SEL BAHAN BAKAR POLYMER ELECTROLYTE MEMBRANE KAPASITAS 20 W

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

PEMBUATAN DAN KARAKTERISASI KARBON AKTIF MONOLIT DARI KAYU KARET DENGAN VARIASI KONSENTRASI KOH UNTUK APLIKASI SUPERKAPASITOR

Penghematan Gas H2 Pada Sistem PEMFC (Proton Exchange Membrane Fuel Cell) Sesuai Perubahan Daya Beban

KATA PENGANTAR. Bandung, Oktober Nia Nur Malasari

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

STUDI PENGARUH PERUBAHAN PARAMETER TEKANAN, TEMPERATUR DAN KELEMBABAN TERHADAP KINERJA FUEL CELL PEMFC

PENGARUH JARAK ANTAR CELL ELEKTRODA TERHADAP PERFORMA GENERATOR HHO TIPE DRY CELL

PEMBUATAN DAN UJI KINERJA PASSIVE DIRECT METHANOL FUEL CELL SEBAGAI SUMBER LISTRIK PADA CHARGER TELEPON SELULER

BAB IV PEMODELAN DAN SIMULASI SEL BAHAN BAKAR MEMBRAN PERTUKARAN PROTON DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE MATLAB/SIMULINK

Pengaruh Variasi Besar Butir Carbon Black Terhadap Karakteristik Pelat Bipolar

Optimalisasi Struktur Sel Surya GaAs Sambungan p-n dengan Lapisan Antirefleksi yang tergandeng dengan Lapisan Window AlGaAs

ANALISA KERUGIAN TEGANGAN DAN PENURUNAN TEKANAN PADA RUANG ALIR TERHADAP SEL BAKAR JENIS MEMBRAN ELEKTROLIT POLIMER KAPASITAS 20W

SIMULASI ALIRAN FLUIDA PADA TUMPUKAN SEL BAHAN BAKAR MEMBRAN ELEKTROLIT POLIMER

JURNAL SAINS DAN SENI Vol. 2, No. 1, (2013) ( X Print) 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PUBLIKASI ILMIAH. Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Strata I pada Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik.

[Pembuatan membran penghantar ion dengan teknik pencangkokan iradiasi awal, Pembuatan membran penghantar ion dengan teknik pencangkokan iradiasi awal]

Abstrak. Kata kunci : Membran elektrolit; sel bahan bakar hidrogen. Abstract

PEMBUATAN DMFC MENGGUNAKAN END PLATE DESAIN

2. Tinjauan Pustaka Sel Bahan Bakar (Fuel Cell)

Pembuatan membran penghantar ion dengan teknik pencangkokan iradiasi awal

UNIVERSITAS INDONESIA SKRIPSI

KARAKTERISASI GRAFIT MATRIKS POLISTIREN SEBAGAI MATERIAL UNTUK SEPARATOR PROTON EXCHANGE MEMBRANE FUEL CELL

Kinerja Sel Tunggal Proton Pertukaran Membran Fuel Cell Terhadap Temperatur dan Tekanan

BAB V VALIDASI DAN ANALISIS HASIL SIMULASI MODEL SEL BAHAN BAKAR MEMBRAN PERTUKARAN PROTON

STUDI PELAPISAN KROM PADA BAJA KARBON DENGAN VARIASI WAKTU PENCELUPAN 10, 20, 30, 40, 50 MENIT DAN TEGANGAN 9 VOLT DENGAN ARUS 5 AMPERE

KARAKTERISTIK PENGECORAN LOST FOAM PADA BESI COR KELABU DENGAN VARIASI KETEBALAN BENDA

UJI REAKTIVITAS Pt TERHADAP O 2 MENGGUNAKAN Pt TERMODIFIKASI DAN Pt/C KOMERSIAL UNTUK APLIKASI SEL BAHAN BAKAR

UNIVERSITAS INDONESIA

PEMANFAATAN TEGANGAN OUTPUT FUEL CELL DENGAN MENGGUNAKAN INVERTER DAN TRANSFORMATOR STEP-UP

PENGARUH VARIASI SUHU AKTIVASI FISIKA TERHADAP SIFAT FISIS DAN ELEKTROKIMIA ELEKTRODA KARBON SUPERKAPASITOR DARI LIMBAH KULIT PISANG

MANAJEMEN PEMBEBANAN PADA KELUARAN FUEL CELL JENIS PEMFC UNTUK OPTIMALISASI INVERTER DC-AC

PENGARUH KETEBALAN SEPARATOR TERHADAP PRESTASI SUPERKAPASITOR. Maya Annisa Sumantre, Erman Taer, Sugianto

SINTESIS MEMBRAN NANOKOMPOSIT NAFION-SiO 2 MENGGUNAKAN METODE SOL GEL

RANCANG BANGUN MINI SYSTEM SPIN COATING UNTUK PELAPISAN SENSOR QCM (QUARTZ CRYSTAL MICROBALANCE)

STUDI AB INITIO: STRUKTUR MEMBRAN NATA DE COCO TERSULFONASI

PROSPEK PENGGUNAAN DIRECT METHANOL FUEL CELLS (DMFC) DIBANDINGKAN DENGAN HYDROGEN SOLID POLYMER FUEL CELLS (H2 SPFC)

PENGARUH BERBAGAI PARAMETER PADA PROSES PEMINTALAN TERHADAP KARAKTERISTIK MEMBRAN SERAT BERONGGA DARI POLISULFON

DEVELOPMENT OF DIGITAL GAS FLOW METER FOR HYDROGEN FUEL CELL

ANALISA EFISIENSI KIPAS DAN SIMULASI KECEPATAN HIDROGEN DI DALAM MICRO CHANNEL SEL BAHAN BAKAR POLYMER ELECTROLYTE MEMBRANE KAPASITAS 20W

Pembangkit Non Konvensional OTEC

BAB II KOMPONEN FUEL CELL

PENGARUH SUHU KARBONISASI TERHADAP STRUKTUR DAN KONDUKTIVITAS LISTRIK ARANG SERABUT KELAPA

UJI KINERJA ELEKTROKATALIS-ANODA (PtRuMo/C) UNTUK DIRECT METAHOL FUEL CELL (DMFC)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pengaruh Rapat Arus dan Asam Borat terhadap Kualitas dan Morfologi Hasil Elektrodeposisi Kobal pada Substrat Tembaga

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

EFEK PAPARAN RADIASI UV-C TERHADAP KARAKTERISTIK RAPAT ARUS DIFUSI ION PADA MEMBRAN KITOSAN SKRIPSI BIDANG MINAT BIOFISIKA

FABRIKASI DAN KARAKTERISASI SEL SURYA BERBASIS BAHAN ORGANIK DAN POLIMER MENGGUNAKAN KLOROFIL ALAM DAN P3HT

PROSES PELAPISAN BAJA DENGAN METODE SEMBURAN KAWAT LAS OKSI-ASITILEN

Daftar Pustaka. Morimoto, M. et al, (2002), Control of Functions of Chitin and Chitosan by Chemical Modification, 14(78),

[ Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia] 2012

4. Hasil dan Pembahasan

BATERAI BATERAI ION LITHIUM

Program Studi Teknik Lingkungan FT UNDIP Jl. Prof. H. Sudarto, SH Tembalang Semarang. Abstrak

PENGARUH VARIASI FAKTOR AIR SEMEN DAN TEMPERATUR TERHADAP KUAT TEKAN BETON. Irzal Agus. (Dosen Fakultas Teknik Unidayan Baubau) ABSTRACT

PELAPISAN STAINLESS STEEL AISI 304 MENGGUNAKAN NIKEL (Ni) MELALUI PROSES ELEKTROPLATING

Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. Heru Setyawan, M.Eng

Halaman Pengesahan Skripsi

BAB I PENDAHULUAN. Di zaman sekarang, manusia sangat bergantung pada kebutuhan listrik

Pengaruh Waktu Sulfonasi terhadap Karakteristik Polistiren dan Polyblend-nya dengan Kitosan

Perbandingan Variasi Komposisi PVA/Kitosan terhadap Perilaku Membran Komposit PVA/Kitosan/Grafin Oksida yang Terikat Silang Trisodium Sitrat

SKRIPSI DELOVITA GINTING

BAB IV DESAIN STAK FUEL CELL

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENAMBAHAN TEMBAGA PADA KOMPOSIT PP/C DAN PENGARUHNYA PADA SIFAT MEKANIK DAN KONDUKTIVITAS LISTRIK PELAT BIPOLAR KOMPOSIT PP/C-Cu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat diambil beberapa kesimpulan, yaitu: 1. MPL yang divariasi jumlah layer 2, 4 dan 6 memiliki carbon loading yaitu 0,7 mg/cm 2 ; 1,1 mg/cm 2 ; 1,4 mg/cm 2 dan FEP content yaitu 0,3 mg/cm 2 ; 0,5 mg/cm 2 ; 0,6 mg/cm 2. 2. Pengaruh ketebalan MPL pada GDL2, GDL4, GDL6 terhadap: a. Konduktivitas: diperoleh konduktivitas berturut turut 40 x 10-2 (Ω cm) -1 ; 37 x 10-2 (Ω cm) -1 ; 33 x 10-2 (Ω cm) -1, sehingga semakin tebal MPL maka konduktifitas menurun. b. Hidrofobisitas: memiliki sudut kontak 129 o sehingga memiliki hidrofobisitas yang tinggi. Oleh karena itu, ketebalan MPL tidak mempengaruhi hidrofobisitas, tetapi dengan adanya MPL meningkatkan hidrofobisitas dengan sudut kontak dari 108 o menjadi 129 o. c. Porositas: diperoleh porositas berturut-turut 57%; 56%; 53%, sehingga semakin tebal MPL maka porositas menurun. 3. MPL yang dihasilkan mampu menopang tinta katalis sehingga tidak jatuh pada CP, tinta katalis tertahan oleh MPL. Hal ini dikarenakan 50

51 MPL memiliki struktur yang lebih rapat dan pori berukuran mikro yang terdistribusi merata. 4. Metode screen printing dapat digunakan untuk membuat MPL pada carbon paper dengan hasil yang bagus. Hal ini terlihat MPL yang dihasilkan memiliki struktur rata dan distribusi pori homogen. 5. Studi lanjutan yang dilakukan, diketahui bahwa MPL yang dibuat mampu mengalirkan gas dengan adanya pori pori yang terdistribusi merata dan memiliki porositas yang tinggi. Oleh karena itu, MPL ini dapat digunakan sebagai komponen elektroda dalam PEMFC. B. Saran Saran-saran yang dapat diberikan dalam penelitian ini adalah 1. Perlunya dilakukan percobalan lanjutan untuk mengetahui MPL pada ketebalan berapa akan menghasilkan kinerja yang bagus dengan range tebal 10-100 µm. 2. Menggunakan metode screen printing dengan tekanan yang terkontrol (elektrik). 3. Pelapisan dilakukan dengan waktu bersamaan. 4. Menempatkan pasta MPL dilakukan pada tempat yang dingin dan tetap distrirer.

DAFTAR PUSTAKA Benitez, dkk. 2005. Novel Method For Preparation of PEMFC Electrodes by The Electrospray Technique, Journal of Power Sources. 151.108-113 Bonifacio Rafael Nogueira, dkk. 2011. Catalyst Layer Optimization by Surface Tension Control During Ink Formulation of Membrane Electrode Electrode Assemblies in Proton Exchange Membrane Fuel Cell, Journal of pawer sources.196.4680-4685 Chan Carl, dkk. 2012. Experimental Measurement of Effective Diffuson Coefficient of Gas Diffusion Layer/Microporous Layer in PEM Fuel Cells, Electrochimica acta. 65.13-21 Han M, dkk. 2006. Development of Carbon-Filled Gas Diffusion Layer for Polymer Electrolyte, Journal of Power Sources. 159.1005-1014 http://sablon-screenprinting.blogspot.com/2009/12/pengertian-sablon.html (diakses 7 September 2012, 10.15) http://www.google.com/patents/us5268733 (diakses 9 September 2012, 17.00) Huang De Chin, dkk. 2011. Effect of Dispersion Solvent in Catalyst Ink on Proton Exchange Membrane Fuel Cell Performance, Int.J.electrochemical science.6.2552-2565 Kim.K.-H, dkk. 2008. Effect of Nafion Gradient in Dual Catalyst Layer on Proton Excang Memrane Fuel Cell Performance, International Journal of Hydrogen Energy. 33.2783-2789 Lin.J.F, dkk. 2010. Effect of Carbon Paper Substrate of The Gas Diffusion Layer on The Performance of Proton Exchange Membrane Fuel Cell, Electrochimica Acta. 55.2746-2751 Litsster, G.Mc Lean. 2004. PEM Fuel Cell Electrodes, Journal of Power Sources. 130.61-76 Lobato.J, dkk. 2008. Influence of The Teflon Loading in The Gas Diffusion Layer of PBI-Based PEM Fuel Cells, J Appl Electrochem. 10.1007/s10800-008- 9512-8 Mathur, dkk. 2007.Characteristics of Carbon Paper Heat-Treaterd to Different Temperatures And Its Influence on The Performance of PEMFC, electrochimica acta.52.4809-4817 52

53 Mursyida Husna, 2006. Karakterisasi MEA (Membrane Electrode Assembly) Hasil Integrasi Bahan-Bahan Komersial Pada Stack PEMFC, Universitas Padjadjaran. Nam Jin Hyun, dkk. 2009. Microporous Layer For Water Morphology Control in PEMFC, Journal of heat and mass transfe. 52.2779-2791 Oishi and O. Savadogo. 2008. New Method of Preparation of Catalyzed Gas Difussion Electrode for Polymer Electrolyte Fuel Cells Based on Ultrasonic Direct Solution Spray Reaction, Journal of New Materials for Electrochemical Systems. 11.221-227 Park Sehkyu, dkk. 2006. Effect of Carbon Loading in Microporous Layer on PEM Fuel Cell Performance, Journal of Power Sources. 163.357-363 Park Sehkyu, dkk. 2008. Effect of PTFE Content in Microporous Layer on Water Management in PEM Fuel Cell, Journal of Power Sources. 177.457-463 Rina Agus Wiliastuti. 2006. Studi Penumbuhan Membran Polivinyl Alcohol (PVA) Dengan Variasi Konsentrasi PVA Menggunakan Metode Spin Coating Diatas Lapisan Elektroda Platinum. Fisika FMIPA UNS. Rohendi Dedi, Yuliar Adnan. 2010. Pembuatan Elektroda Fuel Cell Dengan Metode Elektrodeposisi Menggunakan Katalis Pt-Cr/C Dan Pt/C dan Karakterisasinya, Jurnal penelitian sains. Vol 13 nomer 2(C) 13206 Shin.S.-J, dkk. 2002. Effect of Catalytic Ink Prepartion Method on The Performance of Polymer Electrolyte Membrane Fuel Cells, Journal of Power Sources. 106.146-152 Sunit Hendrana, 2007. Pengembangan Membran Polimer Untuk Proton Exchange Membrane Fuelcell (PEMFC). Pusat Penelitian Fisika Sutapa. 2012. Porositas,Kuat Tekanan dan Kuat Tarik Belah Beton Dengan Agregat Kasar Batuan Pecah Pasca Dibakar, Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, vol.15, No.1, Januari. Theng Chung Jen,Shih Kun Lo. 2010. Effects of Microstructure Characteristic of Gas Diffusion Layer And Microporous Layer on The Performance of PEMFC, Energy conversion and management. 51.677-684 Wang Xiaoli, dkk. 2006. A Bi-Functional Micro-Porous Layer With Composite Carbon Black for PEM Fuel Cells, Journal of Power Sources. 162.474-479

54 Yan Mon Wei, dkk.2007. Effects of Fabrication Processes And Material Parameters of GDL on Cell Performance of PEM Fuel Cell, Journal of hidrogen energy. 32.4452-4458 Yan Mon Wie, dkk. 2010. Optimal Microporous Layer for Proton Exchange Membrane Fuel Cell, Journal of Power Sources. 195.5731-5734 Yoo Gug Ho, dkk. 2007. Novel Hydrophobic Coating Process For Gas Diffusion Layer In PEMFCs, J Appl Electrochem. 10.1007/s10832-007-9321-1