BAB I PENDAHULUAN. yang menggunakan bahan bakar minyak sebagai bahan bakarnya.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESA PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. Namun demikian cadangan BBM tersebut dari waktu ke waktu menurun. semakin hari cadangan semakin menipis (Yunizurwan, 2007).

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Sejak awal Januari 2009 ini Pertamina semakin memperluas jaringan SPBU yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENELAAHAN BESARAN SUBSIDI BIODIESEL. Agus Nurhudoyo

PEMBUATAN BIODIESEL DARI BIJI ALPUKAT DENGAN PROSES TRANSESTERIFIKASI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Produksi perikanan laut Indonesia dari tahun ke tahun semakin

1 UNIVERSITAS INDONESIA Rancangan strategi..., R. Agung Wijono, FT UI, 2010.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kenaikan harga BBM membawa pengaruh besar bagi perekonomian bangsa. digunakan semua orang baik langsung maupun tidak langsung dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini dunia sedang menghadapi kenyataan bahwa persediaan minyak. bumi sebagai salah satu tulang punggung produksi energi semakin

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Sintesis Biodiesel (Metil Ester) Dari Minyak Biji Ketapang (Terminalia Catappa L)

Kata Kunci : Biosolar, Distribusi, Aksesibilitas, Suplai,

Sumber-Sumber Energi yang Ramah Lingkungan dan Terbarukan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

2015, No Biodiesel Dalam Kerangka Pembiayaan Oleh Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 200

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Dengan semakin banyaknya pengguna kendaraan sebagai sarana transportasi,

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 73 TAHUN 2001 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut merupakan kebutuhan yang esensial bagi keberlangsungan hidup

BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Bahan Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Konsumsi Bahan Bakar Diesel Tahunan

Biosolar, Keunggulan dan Kelemahannya, serta Kurangnya Sosialisasi dari Pertamina

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA,

PENGARUH PENGGUNAAN BAHAN BAKAR SOLAR, BIOSOLAR DAN PERTAMINA DEX TERHADAP PRESTASI MOTOR DIESEL SILINDER TUNGGAL

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 2009 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN PRESIDEN NOMOR 71 TAHUN 2005

BAB I PENDAHULUAN. BBM petrodiesel seperti Automatic Diesel Oil (ADO) atau solar merupakan

APLIKASI PENGGUNAAN BIODIESEL ( B15 ) PADA MOTOR DIESEL TIPE RD-65 MENGGUNAKAN BAHAN BAKU MINYAK JELANTAH DENGAN KATALIS NaOH 0,6 %

EXECUTIVE SUMMARY TUGAS PERANCANGAN PABRIK KIMIA. Oleh :

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang Masalah

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 73 TAHUN 2001 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

KADAR GLUKOSA DAN BIOETANOL HASIL FERMENTASI TEPUNG UMBI KETELA POHON (Manihot utilissma, Pohl) VARIETAS MUKIBAT DENGAN PENAMBAHAN Aspergillus niger

PERTAMINA SIAP IMPOR BBM TIDAK LEWAT TRADER DPR MINTA BPK PERIKSA PETRAL

BAB IV ANALISIS PENELITIAN. penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) melalui SPBU. Berdiri sejak

I. PENDAHULUAN. Dibagi menjadi: biofuel (5%), panas bumi (5%), biomasa nuklir, tenaga air dan tenaga angin (5%), batu bara cair (2%)

BAB I PENDAHULUAN. menuntut produsen BBM untuk menyediakan BBM ramah lingkungan. Produk

KAJI EKSPERIMENTAL PERBANDINGAN UNJUK KERJA MOTOR BAKAR BERBAHAN BAKAR SOLAR DENGAN BIODIESEL (CPO) CAMPURAN B 25 DAN B - 35

lebih ramah lingkungan, dapat diperbarui (renewable), dapat terurai

DEWAN ENERGI NASIONAL OUTLOOK ENERGI INDONESIA 2014

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 2001 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

EFEK METIL ESTER MINYAK JARAK PAGAR DENGAN DIMETIL ESTER TURUNAN OLEAT TERHADAP EMISI GAS BUANG DARI MESIN DIESEL

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 90 TAHUN 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK BIJI KARET DENGAN PENGUJIAN MENGGUNAKAN MESIN DIESEL (ENGINE TEST BED)

diharapkan dapat membantu pemerintah dalam mengatasi ketergantungan masyarakat terhadap penggunaan bahan bakar minyak yang ketersediaannya semakin

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penentuan daerah penelitian dilakukan secara purposive atau secara

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2005 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

PENDAHULUAN. Latar Belakang

ENERGI BIOMASSA, BIOGAS & BIOFUEL. Hasbullah, S.Pd, M.T.

Tatang H. Soerawidaja

LAPORAN PENELITIAN FUNDAMENTAL (TAHUN KE II)

BAB I PENDAHULUAN. Suatu masalah terbesar yang dihadapi oleh negara-negara di dunia

BERITA NEGARA. KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL. Pengendalian. Pengguna. Bahan Bakar Minyak.

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 2001 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Optimalisasi Pemanfaatan Biodiesel untuk Sektor Transportasi- OEI 2013

BAB I PENDAHULUAN. Krisis energi yang terjadi di dunia khususnya dari bahan bakar fosil yang

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. alternatif lain yang dapat dijadikan sebagai solusi. Pada umumnya sumber energi

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 90 TAHUN 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PENELITIAN PENGARUH ALIRAN LAMINER DAN TURBULEN TERHADAP PROSES PEMBUATAN BIODIESEL MENGGUNAKAN REAKTOR OSILATOR. Oleh:

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 90 TAHUN 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. poly chloro dibenzzodioxins dan lain lainnya (Ermawati, 2011).

PERAN PERTAMlNA DALAM PENGEMBANGAN BlSMIS BlODlESEL DAN BlOETANOL DI INDONESIA Hanlrng Budiya*

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2005 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

I. PENDAHULUAN. menurun. Penurunan produksi BBM ini akibat bahan bakunya yaitu minyak

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 2002 TANGGAL 16 JANUARI 2002 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI

EKA DIAN SARI / FTI / TK

BAB II PERANCANGAN MEDIA INFORMASI BIODIESEL JARAK PAGAR. 2.1 Perancangan Definisi Perancangan

PENDAHULUAN. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dalam bidang sarana transportasi.sektor transportasi merupakan salah satu sektor

BAB I PENDAHULUAN. mengalami fluktuasi harga seiring menipisnya persediaan minyak dunia. Bila hal

KINETIKA REAKSI DAN OPTIMASI PEMBENTUKAN BIODIESEL DARI CRUDE FISH OIL PENELITIAN

V. GAMBARAN UMUM PRODUK KELAPA SAWIT DAN BAHAN BAKAR BIODIESEL DARI KELAPA SAWIT

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1. Global Carbon Dioxide Emissions from Fossil-Fuels (EPA, 2012)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Nugrah Rekto P 1, Eka Bagus Syahrudin 2 1,2

I. PENDAHULUAN. optimal. Salah satu sumberdaya yang ada di Indonesia yaitu sumberdaya energi.

Soal Open Ended OSN PERTAMINA 2015 Bidang Kimia. Algae Merupakan Bahan Bakar Terbarukan

BAB I PENDAHULUAN. Studi komparansi kinerja..., Askha Kusuma Putra, FT UI, 2008

Jurnal Flywheel, Volume 3, Nomor 1, Juni 2010 ISSN :

BAB I PENDAHULUAN. dan sektor transportasi berjalan sangat cepat. Perkembangan di bidang industri

LAPORAN PENELITIAN FUNDAMENTAL PENGEMBANGAN REAKSI ESTERIFIKASI ASAM OLEAT DAN METANOL DENGAN METODE REAKTIF DISTILASI

BERITA NEGARA MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA

Soal-soal Open Ended Bidang Kimia

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 55 TAHUN 2005 TENTANG HARGA JUAL ECERAN BAHAN BAKAR MINYAK DALAM NEGERI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

2015 ANALISIS TATA LETAK DI STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UNTUK UMUM PERTAMINA CABANG

BAB I PENDAHULUAN. Minyak bumi merupakan bahan bakar fosil yang bersifat tidak dapat

Suplemen Majalah SAINS Indonesia

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Bahan bakar minyak (BBM) merupakan salah satu kebutuhan yang semakin penting hal ini dapat diketahui dari meningkatnya jumlah kenderaan bermotor yang menggunakan bahan bakar minyak sebagai bahan bakarnya. Tingginya kebutuhan masyarakat akan energi khususnya bahan bakar minyak yang berasal dari fosil (bahan tambang) memunculkan masalah tersendiri. Energi ini kini semakin terbatas jumlahnya kerena sifatnya yang tidak dapat diperbaharui, serta tingkat polusi yang dihasilkan relative tinggi. Masalah ini memicu lahirnya gagasan untuk megembangkan bahan bakar yang berasal dari non-fosil yakni bahan bakar nabati (BBN) yang berasal dari tumbuhan atau pun hewan yang diambil minyaknya. BBN nantinya diharapkan dapat mengantikan peran bahan bakar yang berasal dari fosil tersebut. Hingga saat ini BBM tersebut lebih banyak menggunakan bahan bakar berbasis fosil sebagai sumber energi. Padahal persediaan minyak mentah di Indonesia sekitar 9 (sembilan) milyar barrel dan dengan laju produksi rata-rata 500 (lima ratus) juta barrel per tahun, maka persediaan tersebut akan habis dalam 18 tahun ke depan (Dept Energi & Sumber Daya Mineral). Untuk mengurangi ketergantungan tersebut Indonesia harus mengembangkan bahan bakar alternative yang ramah lingkungan, salah satunya ialah Biosolar. 1

2 Biosolar ialah suatu bahan bakar nabati (BBN) yang dihasilkan dari pencampuran antara minyak Solar dengan minyak nabati yang berasal dari tanaman dalam hal ini minyak nabati yang digunakan banyak berasal dari tumbuhan jarak atau minyak kelapa sawit (CPO) atau lemak hewani yang telah diproses. Adapun kelebihan dari BBN Biosolar ini ialah dapat mengurangi emisi gas buang pada kenderaan dikarenakan pembakarannya yang lebih sempurna sehingga dapat mengurangi polusi udara jika digunakan secara berkelanjutan. Selain itu Biosolar juga mampu memperpanjang umur mesin karena memiliki sifat detergensi / pembersih ( Anonimous a, 2010 ) Biosolar mulai diluncurkan di Indonesia sejak tahun 2006 dan pemasaran Biosolar di SPBU wilayah Medan dan sekitarnya dimulai pada 28 Juni 2010 dilakukan secara bertahap untuk mengantikan bahan bakar Biosolar yang rata-rata penyalurannya mencapai 18.000 liter perhari di setiap SPBU. Dari awal peluncurannya Biosolar di Kota Medan pada tanggal 28 Juni 2010 jumlah SPBU yang mendistribusikan Biosolar berjumlah 4 unit dengan jumlah Biosolar yang disalurkan sebanyak 144.000 liter dan pada bulan Mei 2011 jumlah SPBU yang mendistribusikan Biosolar mengalami peningkatan menjadi 85 unit dengan jumlah Biosolar yang disalurkan sebanyak 15.987.000 liter. Biosolar yang dipasarkan di Kota Medan adalah jenis Biosolar B-5 dengan kandungan 95% minyak Solar dan 5% Fatty Acid Methyl Ester (FAME). Dengan Cantane number minimal 48, produk ini dapat digunakan untuk mobil-mobil bermesin diesel pada umumnya tanpa perlu memodifikasi kenderaan nya adapun

3 harga Biosolar setara dengan harga Solar yang dijual di SPBU yakni Rp 4.500,- per liter. Kelabihan Biosolar dibandingkan dengan Solar ialah Biosolar mempunyai sifat ditergensi yaitu siaft membersihkan korosi pada mesin kenderaan sehingga tarikkan pada kenderaan lebih ringan. 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang di atas maka diidentifikasikan beberapa masalah yang berhubungan dengan penelitian sebagai berikut : 1. Bagaimana perkembangan jumlah SPBU yang mendistribusikan Biosolar di Kota Medan 2. Bagaimana mekanisme distribusi Biosolar di Kota Medan 3. Bagaimana perkembangan volume Biosolar yang didistribusikan ke setiap SPBU di Kota Medan 4. Apakah ada perbedaan antara volume Biosolar yang didistribusikan oleh PT. PERTAMINA dengan realisasi volume penjualan oleh SPBU di Kota Medan 5. Bagaimana komposisi jenis kenderaan yang mengunakan Biosolar di Kota Medan 6. Bagaimana hubungan antara aksesibilitas SPBU dengan volume penjualan Biosolar

4 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini adalah : 1. Menjelaskan perkembangan jumlah SPBU yang mendistribusikan Biosolar di Kota Medan 2. Menjelaskan bagaimana mekanisme distribusi Biosolar di Kota Medan 3. Menjelaskan perkembangan volume Biosolar yang didistribusikan di Kota Medan 4. Menjelaskan perbedaan antara volume Biosolar yang direncanakan dan didistribusikan dengan jumlah Biosolar yang terjual di SPBU di Kota Medan 5. Menjelaskan komposisi jenis kenderaan yang mengunakan Biosolar dikota Medan 6. Menjelaskan hubungan antara aksessibilitas dengan volume penjualan Biosolar.

5 1.4 Kegunaan Penelitian Adapun kegunaan dari penelitian ini adalah : 1. Sebagai sumbangan pemikiran bagi pihak PT. PERTAMINA dalam membuat keputusan untuk meningkatkan distribusi Biosolar di Kota Medan 2. Sebagai sumbangan pemikiran bagi pihak PT. PERTAMINA dalam menyalurkan Biosolar kepada konsumen 3. Sebagai bahan informasi dan studi bagi semua pihak yang memerlukannya.