Latar Belakang. Purwokerto, 19 Januari /19/2012

dokumen-dokumen yang mirip
Purwokerto, 23 Oktober 2012

Program Teknisi Jardiknas. Biro Perencanaan dan Kerjasama Luar Negeri Departemen Pendidikan Nasional

:: Curriculum Vitae ::

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. diajarkan di universitas khususnya Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS)

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESIONAL MANAJEMEN INFORMATIKA PROFESI 1,5 TAHUN 3 SEMESTER

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Membangun Kompetensi Lulusan. Dr.Ir.Anak Agung Putri Ratna,MEng Departemen Teknik Elektro Universitas Indonesia

IT Training Center. PT. ARYA KARYA RAYA One Pacific Place 15th Floor Jl. Jend Sudirman Kav SCBD Jakarta Selatan 12190

Klasifikasi Skor Kompetensi Bahasa Inggris untuk Penentuan Jenis dan Jumlah Mata Kuliah Bahasa Inggris (Studi Kasus IT Telkom)

EMBAGA A LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Seminar Proposal S1 TEKNIK TELEKOMUNIKASI SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI TELEMATIKA TELKOM PURWOKERTO 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN TATA TERTIB DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT II ANGKATAN V TAHUN 2016

Cisco Certified Internetwork Expert

FUNDAMENTAL KOMUNIKASI DATA & JARINGAN NYOMAN SURYADIPTA, ST, CCNP

:: Curriculum Vitae ::

MANAJEMEN JARINGAN BERBASIS CISCO SYSTEM

BUKU KURIKULUM PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI

BAB 1 PENDAHULUAN. metode efektif, dan persiapan yang lebih singkat. E-Learning merupakan salah satu

M Jafar Noor Yudianto

DAFTAR ISI...i TUJUAN PROGRAM KEAHLIAN...1 STANDAR KOMPETENSI KEAHLIAN...2 PROFIL KOMPETENSI LULUSAN Kompetensi Umum...5

SEKILAS INFORMASI MASUK SMA NEGERI 3 BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. para profesional bisnis masa depan. Dari motto tersebut, Universitas Widyatama

BAB I PENDAHULUAN. pesat, salah satunya adalah perangkat portable seperti ponsel, notebook dan yang

PENTINGNYA SERTIFIKASI (1)

Spesifikasi Jurusan Arsitektur

I. PENDAHULUAN. suatu kebutuhan yang sangat penting untuk saat ini, terlebih lagi bagi para

RENCANA OPERASIONAL PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN STIE KBP TAHUN

SASARAN MUTU PROGRAM STUDI SISTIM INFORMASI

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BRIDGING DAN SWITCHING

BLUE BOOK Perencanaan SDM Untuk Industri ICT PENYUSUNAN PROGRAM PENGEMBANGAN SDM TEKNOLOGI INFORMASI

KINERJA PROTOKOL ROUTING DALAM KOMUNIKASI REAL-TIME PADA JARINGAN BERKABEL DAMAS WIDYATMOKO

PETUNJUK PELAKSANAAN DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT III ANGKATAN XXII TAHUN 2015

PENERAPAN IPTEKS KEMAMPUAN BERBAHASA INGGRIS BEKAL UTAMA MASUK DUNIA KERJA. Oleh Amrizal

fesejarah Teknisi Jardiknas Written by Administrator Wednesday, 10 January 2007

SOP Ujian Komprehensif Program Doktor Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada

HCDA Training. Huawei Certified Datacom Associate (HCDA) Training

PEDOMAN AKADEMIK VENTURING DIPLOMACY FOR A JUST, PEACEFUL, AND CIVILIZED GLOBAL SOCIETY. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada

BAB II DESKRIPSI PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. sehari-hari termasuk dalam dunia kerja, contohnya mitra kerja yang berasal dari negara

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP)

1. Peninjauan silabus dan RP oleh TIM penjaminan mutu prodi 2. Penentuan TIM pembuatan RP 3. Dokumentasi RP

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan di Indonesia. Upaya yang dilakukan pemerintah untuk menambah

JADWAL KULIAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2016/2017

PEDOMAN AKADEMIK VENTURING DIPLOMACY. Program Strata 2 Ilmu Hubungan Internasional Semester Ganjil 2016/2017

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Test of English as a Foreign Language disingkat TOEFL adalah ujian kemampuan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

TEST OF ENGLISH PROFICIENCY (TOEP) Revisi Ke : 1

PROPOSAL UIG ENGLISH SCHOLARSHIP (UTS: INSEARCH GRAMEDIA Scholarship)

PT. Amerta Indah Otsuka (Produsen minuman isotonik Pocari Sweat ) sejak Juni 2014

KATA Halaman 1 dari 12

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

Komunikasi dan Etika Profesi

STRUKTUR KURIKULUM TAHUN AKADEMIK PROGRAM STUDI S-1 PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

JARDIKNAS KABUPATEN BANYUMAS

MAKALAH ETIKA PROFESI

BAGIAN I PENDAHULUAN

Chapter 1: Menjelajahi Jaringan

Undang-undang No. 20 tahun 2003 tentang

Pengembangan Tes Uji Kompetensi Bahasa Inggris. Test of English Proficiency, (TOEP)

Progam Kemitraan Southeast Asian Ministers of Education Organization Regional Open Learning Centre (SEAMOLEC)

Proposal Penawaran Training Networking SMK TKJ. Pesantren Networkers Mengajar

Jarkom Terapan Introduction. Hendry Gunawan S.Kom. MM. 2012

MEMAHAMI SISTEM PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEPEMIMPINAN POLA BARU. Oleh

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) KBKF53105 JARINGAN KOMPUTER

MENTER! KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALIN AN PERATURAN MENTER! KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA 41/PMK.OS/2015 TENTANG

Daftar Mata Kuliah Yang Ditawarkan Semester Genap TA 2016/2017

3.3. JURUSAN AKUNTANSI VISI

PENINGKATAN KOMPETENSI GURU SMK DALAM PROSES PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TIK DAN SOFT SKILLS

BUPATI SIDOARJO PERATURAN BUPATI SIDOARJO NOMOR : 13 TAHUN 2012 TENTANG

Standarisasi & Sertifikasi. Etika Profesi

TUGAS RESUME PAPER KEAMANAN KOMPUTER IDENTITAS PAPER ANALISIS PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI FIREWALL DAN TRAFFIC FILTERING MENGGUNAKAN CISCO ROUTER

KATA PENGANTAR. Surakarta, Januari 2016 Direktur Poltekkes Surakarta. Satino, SKM. M.Sc.N. NIP

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SELAMAT DATANG MAHASISWA BARU AKUNTANSI 2011

PANDUAN PELAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PENGGUNAAN ANGGARAN RENCANA PENGEMBANGAN PROGRAM STUDI (RPPS) DAN RENCANA PENGEMBANGAN FAKULTAS (RPF)

BAB II Tinjauan Umum Perusahaan 2.1. Data Perusahaan Identitas Perusahaan

PENJABARAN KKNI JENJANG KUALIFIKASI V KE DALAM LEARNING OUTCOMES DAN KURIKULUM PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER PROGRAM DIPLOMA IPB 2012

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PROGRAM DIPLOM III TAHUN AMIK BINA SARANA INFORMATIKA

BUKU KURIKULUM PROGRAM STUDI STMIK JAKARTA STI&K

BAB 1 PENDAHULUAN. TOEFL singkatan dari Test of English as a Foreign Language merupakan hal yang

MANUAL PROSEDUR PELAYANAN TES TOEFL ITP

Tugas Etika Profesi. Nama : Fabiola Ratih P.U NPM : Kelas : B. Jenis-jenis Profesi di bidang IT :

A. Kurikulum Program Studi Manajemen Informatika (untuk T.A. 2011/2012 dan T.A. 2012/2013) KODE J/MG SKS

Bab I Pendahuluan. Sangat Sering 8% Tidak Pernah 0% Biasa Saja 40% Sering 52%

SILABUS PENGANTAR SISTEM OPERASI DAN JARINGAN KOMPUTER

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN. Sastra, Fakultas MIPA, dan Program Pascasarjana.

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan, dibutuhkan kemampuan khusus berbahasa Inggris. Test of English as

RIWAYAT HIDUP. Data Pribadi. Nama Lengkap : David Liswandi. Alamat : Taman Alfa Indah I/1 No. 11, Jakarta 12260,

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JADWAL KULIAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018. Program Studi: EKONOMI PEMBANGUNAN

BAB II LANDASAN TEORI. asing yang ditujukan kepada mereka yang bukan native speaker (Rudman 2011).

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan yang memadai sehingga kita dapat memanfaatkannya dalam

BAB VI PENUTUP. penelitian, berikut simpulan yang dapat diberikan berkaitan dengan

KURIKULUM OPERASIONAL

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan potensi peserta didik. Guru harus mampu menjadi wadah dalam

BAB I PENDAHULUAN. sebagai media komunikasi dan kolaborasi telah berkembang pesat sejak beberapa

JENIS DAN TARIF PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK TAHUN 2015 UPT BAHASA UNIVERSITAS TADULAKO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

Pelatihan Menggunakan E learning Bagi. Guru SMK N 4 Yogyakarta

Transkripsi:

Purwokerto, 19 Januari 2012 Latar Belakang Tuntutan dunia kerja mensyaratkan selain prestasi Akademis, softskill juga hasil sertifikasi. Alumni memberikan masukan untuk pembekalan keterampilan komputer dalam bentuk sertifikasi. Workshop Kurikulum Akatel menyatukan sertifikasi ke dalam perkuliahan. Pada tahun 2007 Akatel bekerjasama dengan BPKLN (Biro Perencanaan dan Kerjasama Luar Negeri) menyelenggarakan Program Jardiknas. Program Jardiknas mensyaratkan hasil Akademis dan Sertifikasi (Komputer dan Bhs. Inggris) bagi peserta didik. 1

Unit Kegiatan Usaha Disebut juga UPT (Unit Pelaksana Teknis) Bertanggungjawab terhadap pelaksanaan kegiatan Sertifikasi untuk lingkup internal (Akatel) dan eksternal. Susunan Pengurus: Ketua : Arief Hendra Saptadi, ST Sekretaris : Anggun Fitrian Isnawati, ST Bendahara : Yosita Dwiyani, S.Pi Humas/Promosi : Ismanto Pelaksana Teknis : Asep Mulyawan, A.Md Jenis Sertifikasi Keterampilan Dasar Komputer: KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi) Jaringan Komputer: CCNA (Cisco Certified Network Associate) Pemrograman Komputer: JENI (Java Education Network Indonesia) Bahasa Inggris: TOEIC (Test of English for International Communication) 2

KKPI Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi Tujuan: Mengukur kemampuan penggunaan dasar komputer dalam mengelola informasi Akatel telah ditunjuk sebagai TUK (Tempat Uji Kompetensi) KKPI oleh PPGT/VEDC Malang. dengan 3 orang asesor. Asesor KKPI: Arief Hendra Saptadi, ST Anggun Fitrian Isnawati, ST Asep Mulyawan, A.Md. Materi KKPI 1. Mengetik 10 Jari 2. Mengidentifikasi dan Mengoperasikan Komputer Personal 3. Mengoperasikan Periferal 4. Mengoperasikan Perangkat Lunak Pengolah Kata 5. Mengoperasikan Perangkat Lunak Lembar Sebar 6. Mengoperasikan Perangkat Lunak Presentasi 7. Mengoperasikan Perangkat Lunak Basis Data 8. Melakukan Koneksi Internet dan Bekerja dengan Internet 9. Pengelolaan Informasi 3

Sistem Ujian dan Sertifikat KKPI Offline: Ujian Praktek Menguji keterampilan peserta dalam 9 materi. Online: Ujian Teori Mengerjakan soal teori, terdiri dari 9 modul Ujian akhir Remidi (baik untuk Teori dan Praktek) Nilai Minimum Kelulusan: No. Tingkat 1 Umum, Siswa/Mahasiswa 2 Pengajar (Instruktur/Guru/Dosen) Nilai Minimum 70 80 3 Asesor 90 Sertifikat bertaraf Nasional. JENI Java Education Network Indonesia adalah program kerjasama pendidikan pemrograman Java antara Depdiknas dengan Sun Microsystems. Tujuan: Mengukur kompetensi pemrograman Java Akatel telah ditunjuk sebagai JENI Regional Academy oleh PPGT/VEDC Malang. Instruktur: Irwan Susanto, ST, MM. Adnan Purwanto, S.Kom. 4

Kurikulum JENI Sistem Ujian dan Sertifikat JENI Sebelum ujian dilaksanakan akan diberikan materi pembekalan. Ujian dilaksanakan secara online. Nilai kelulusan ujian adalah 70 untuk setiap modul ujian. Remidi (dalam jumlah terbatas) bagi yang belum memenuhi nilai minimum. Sertifikat bertaraf Nasional. 5

CCNA Cisco Certified Network Associate. Program ini berasal dari Cisco, yang bergerak di bidang Jaringan Komputer. Tujuan: Mengukur kompetensi dalam Jaringan Komputer Akatel telah ditunjuk sebagai CNAP (Cisco Networking Academy Partner) oleh PPGT/VEDC Malang. Instruktur: Wahyu Pamungkas, ST Alfin Hikmaturokhman, ST Adnan Purwanto, S.Kom Eka Wahyudi, ST Kurikulum CCNA Exploration 4.1 CCNA 1 (Exploration 1) Network Fundamentals CCNA 2 (Exploration 2) Routing Protocols and Concept CCNA 3 (Exploration 3) LAN Switching and Wireless CCNA 4 (Exploration 4) Accessing the WAN 6

Sistem Ujian dan Sertifikat CCNA Sebelum ujian dilaksanakan akan diberikan materi pembekalan. Ujian dilaksanakan secara online. Nilai kelulusan ujian adalah 65 (rata-rata) untuk setiap modul ujian. Remidi (dalam jumlah terbatas) bagi yang belum memenuhi nilai minimum. Sertifikat bertaraf Internasional. TOEIC Test of English for International Communication. Tujuan: Mengukur kemampuan Bhs. Inggris di dunia kerja. Diciptakan oleh ETS (English Testing Services) Diselenggarakan oleh Akatel bekerjasama dengan lembaga Bhs. Inggris yang memperoleh ijin dari ETS. Instruktur berasal dari lembaga Bhs. Inggris tersebut. 7

Tingkatan Sertifikasi TOEIC TOEIC 1: Level : 0/0+ (Novice) Skor : 10 250 TOEIC 2: Level : 1 (Elementary) Skor : 255 400 TOEIC 3: Level : 1+ Intermediate) Skor : 405 600 TOEIC 5: Level : 2+ (Advanced Working Proficiency) Skor : 785 900 TOEIC 6: Level : 3/3+ (General Professional Proficiency) Skor : 905 990 TOEIC 4: Level : 2 (Basic Working Proficiency) Skor : 605 780 Sistem Ujian dan Sertifikat TOEIC Ujian dilaksanakan secara offline (paper based) Meliputi: Listening Speaking Reading Writing Tidak ada remidi, sesuai nilai akhir yang diperoleh. Untuk TOEIC 1 s/d 3 memperoleh lembar skor. Untuk TOEIC 4, memperoleh lembar skor dan Certificate of Achievement (bertaraf Internasional) 8

Penyelenggaraan Sertifikasi No. Semester *1 Mata Kuliah Teori Sertifikasi Syarat Kelulusan 1 I Dasar Komputer KKPI Skor min : 70 (Ujian Teori + Praktek) 2 Algoritma & Pemrograman JENI 1 Skor min : 70 (Ujian Online) 3 II Praktikum Bhs. Inggris 1 TOEIC 1 Skor: 10 250 4 Praktikum Bhs. Inggris 2 TOEIC 2 Skor: 255 400 5 III CCNA 1 Skor min : 65 (Ujian Online) Jaringan Komputer 6 CCNA 2 Skor min : 65 (Ujian Online) 7 Praktikum Bhs. Inggris 3 TOEIC 3 Skor: 405 600 8 IV Internetworking I CCNA 3 Skor min : 65 (Ujian Online) 9 Praktikum Bhs. Inggris 4 TOEIC 4 *2 Skor: 605 780 10 V Internetworking II CCNA 4 Skor min : 65 (Ujian Online) Keterangan: *1 = dilaksanakan di setiap akhir Semester yang bersangkutan *2 = diberikan Certificate of Achievement Semester 5: Angkatan 2009 Agenda Sertifikasi: TOEIC 3 Target skor: 405-600 Sesi Hari/Tanggal Waktu Ruang Pembekalan 26 Januari 2012 15.30 s.d selesai K3 Ujian Teori 27 Januari 2012 15.30 s.d selesai K1, K2 9

Semester 5: Angkatan 2009 Agenda Sertifikasi CCNA 3 Sesi Tanggal Waktu Ruang Pembekalan 24 Januari 2012 15. 00 s.d selesai K3 Ujian Teori (Online) 25 Januari 2012 15. 00 s.d selesai K3 s.d akhir Februari 2012 Sesuai jadwal aktivasi - Semester 3: Angkatan 2010 Agenda Sertifikasi: TOEIC 1 Sesi Tanggal Waktu Ruang Pembekalan 25 Januari 2012 15.30 s.d selesai K1 Ujian Teori 28 Januari 2012 15.30 s.d selesai K1 dan K2 10

Semester 3: Angkatan 2010 Agenda Sertifikasi CCNA 1 Sesi Tanggal Waktu Ruang Petunjuk Teknis 24 Januari 2012 15.00 s.d selesai K1 Pembekalan 26 Januari 2012 15. 00 s.d selesai K1 Ujian Teori (Online) 27 Januari 2012 10. 00 s.d 11.30 K1 s.d akhir Februari 2012 Sesuai jadwal aktivasi - 11