Bikin Antenna Wireless 2.4 GHz WajanBolic

dokumen-dokumen yang mirip
Antena WajanBolic Kado Ultah Kemerdekaan Ke 62 Untuk Rakyat

Cara Merakit Antena Wajanbolic

ANTENA WAJANBOLIC PENGUAT SINYAL ACCESS POINT

MEMBUAT WAJANBOLIK untuk WIRELESS INTERNET

Antena WajanBolic Kado UlTah Kemerdekaan Ke 62 Untuk Rakyat

Membuat Antena Wajan Bolik Untuk Menangkap Sinyal WiFi

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh informasi baik dari manusia maupun dunia maya semakin

JARINGAN KOMPUTER NIRKABEL WAJAN BOLIC. Oleh : Muhammad Luthfi Baihaqi

TEKNOLOGI ANTENA WAJAN BOLIC UNTUK PEMAHAMAN MATERI JARINGAN TANPA KABEL (WIRELESS) DI SMA BATIK 1 SURAKARTA. Oleh : Pris Priyanto

WORKSHOP ndeso MEMBUAT ANTENA WAJANBOLIC

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Cara Mudah Membuat Antena Wifi Sendiri

Cara Buat Antena Omni 2.4GHz dalam Gambar

BAB III PEMBAHASAN. 3.1 Analisis dan Perancangan Kebutuhan Sistem Perangkat Lunak

Merakit Sendiri Homebrew Antena 2.4 GHz untuk Wireless LAN

Antena Kaleng. Teknologi Jaringan Wireless

SKRIPSII BOLIC DISUSUN OLEH: JURUSAN

PENINGKATAN JARAK JANGKAUAN WIRELESS LAN DENGAN CIRCULAR WAVEGUIDE

RANCANG BANGUN ANTENA WAJAN BOLIC UNTUK UJI COBA KINERJA ANTENA WIFI

PEMBUATAN DAN ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA WAJAN BOLIC DAN ANTENA KALENG DALAM MENANGKAP SINYAL WIFI

Perancangan dan Implementasi Reflector Antena Wifi dengan Frekuensi 2,4 GHz

Mengenal alat komunikasi: REPEATER. Repeater : artinya adalah pengulang.

Merakit Sendiri Homebrew Antena 2.4 GHz untuk Wireless LAN

Merakit Sendiri Homebrew Antena 2.4 GHz untuk Wireless LAN

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL..i ABSTRAKSI...v KATA PENGANTAR.vi DAFTAR ISI..viii DAFTAR GAMBAR xi DAFTAR TABEL..xiii

Antenna wajanbolic 3G harus ditune untuk dapat beresonansi di frekuensi uplink yaitu 1.95GHz.

PERANCANGAN ANTENNA STAR BOLIC SOLUSI MENERIMA SIGNAL WIFI JARAK JAUH

TUGAS 3 PEMROGRAMAN NIRKABEL. Membuat Antena Kaleng Untuk Access Point

Antena Omnidirectional 20 Db Antena Omni Directional 15 Db Antena Sectoral Array 20 dbi 120 5,8 Ghz Antena grid Antena Yagi 16 dbi Antena Parabolic

ANALISIS COVERAGE AREA WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (WLAN) b DENGAN MENGGUNAKAN SIMULATOR RADIO MOBILE

Berexperimen Komunikasi Data Kecepatan Tinggi Pada Band GHz

BAB 2 LANDASAN TEORI. tertentu yang dikontrol oleh instruksi-instruksi digital. Komputer berasal dari bahasa

Dukungan yang diberikan

CARA SEDERHANA STABILISASI SIGNAL 3G

Antenna Super J-Pole untuk 70 cm Band Oleh YC0PE Ridwan Lesmana

Istilah istilah umum Radio Wireless (db, dbm, dbi,...) db (Decibel)

BAB I PENDAHULUAN. global untuk komunikasi bergerak digital. GSM adalah nama dari sebuah group

Bab I Pendahuluan BAB I PENDAHULUAN

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ANTENA. OMNIDIRECTIONAL 2.4 GHz

Monitoring Jaringan Menggunakan Wireless Mon

PERATURAN DIREKTUR JENDERAL POS DAN TELEKOMUNIKASI NOMOR: 96/DIRJEN/2008 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Rancang Bangun Antena Omnidirectional Untuk Repeater Wifi

Implementasi Reflector Antena Wajanbolik Pada Layanan EVDO (Evolution Data Optimized)

PERANCANGAN DAN SIMULASI ANTENA MIKROSTRIP DOUBEL BIQUAD PADA FREKUENSI

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

Diagnosa, Perbaikan, dan Setting Ulang WAN. Nama : Gede Wiarta Kusuma Dika Kelas : XII TKJ2 No : 13. SMKN 3 Singaraja

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

Materi II TEORI DASAR ANTENNA

TAKARIR. Kapasitas transmisi dari sambungan elektronik. Percakapan melalui jaringan intenet.

Untuk dapat tersambung ke jaringan

BAB 1 PENDAHULUAN. Berbicara mengenai perkembangan teknologi informasi tidak akan pernah ada habisnya,

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

BAB III PERANCANGAN, PEMBUATAN, DAN PENGUKURAN PARAMETER ANTENA HORN PIRAMIDA

BAB I PENDAHULUAN. dan dengan siapa saja. Teknologi wireless merupakan teknologi yang dapat

RANCANG BANGUN ANTENA EKSTERNAL PARABOLIK 2,4 GHZ UNTUK KOMUNIKASI WIRELESS LAN (WLAN) LAPORAN AKHIR

ANALISIS PERBANDINGAN PEMAKAIAN BAHAN WAJAN BOLIC DAN PROVIDER TELEKOMUNIKASI TERHADAP DAYA PENERIMAAN SINYAL DI DESA CIBUNTU

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAPORAN PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER PERCOBAAN 1 MEMBUAT KABEL STRAIGHT

Internet Gratis dengan Wajan Bolic By Purwanto SN Medio Januari 2010.

RANCANG BANGUN ANTENA YAGI MODIFIKASI OMNIDIRECTIONAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PENERIMA SIARAN TELEVISI ULTRA HIGH FREQUENCY

Membangun Jaringan Wireless Local Area Network (WLAN)

METODE PENGUJIAN ALAT DAN/ATAU PERANGKAT TELEKOMUNIKASI WIRELESS LOCAL AREA NETWORK

PENGARUH MATERIAL DALAM PERANCANGAN REFLECTOR ANTENA BOLIC UNTUK MENINGKATKAN DAYA TERIMA WIFI

WIRELESS NETWORK. Pertemuan VI. Pengertian Wireless Network. Klasifikasi Wireless Network

ROTARY DIPOLE untuk Band 80m Oleh YC0PE Ridwan Lesmana

BAB III. IMPLEMENTASI WiFi OVER PICOCELL

RANCANG BANGUN ANTENA SLOT WAVEGUIDE 2,4 GHZ. Reza Farizqi 1,Mudrik Alaydrus 2 1,2

BALUN Bagian Pertama Oleh YC0PE Ridwan Lesmana

Antenna J-Pole untuk 70 cm Band atau 2 m Band Oleh YC0PE Ridwan Lesmana

DESAIN ANTENA Wi-Fi DENGAN MEDIA SENG

BAB I PENDAHULUAN. makhluk sosial dengan teknologi sebagai media yang digunakan oleh manusia.

I. PENDAHULUAN TNI AU. LATAR BELAKANG Perkembangan Teknologi Komunikasi. Wireless : bandwidth lebih lebar. Kebutuhan Sarana Komunikasi VHF UHF SBM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. bertujuan untuk mempermudah pengelompokan sampel. Adapun analisis

BAB IV PENGUKURAN DAN ANALISIS

DAFTAR PUSTAKA. [1] Alaydrus, Mudrik Saluran Transmisi Telekomunikasi. Jakarta:

BAB IV. Perancangan Dan Realisasi Antena Horn

TUGAS PEMROGRAMAN NIRKABEL MEMBUAT ANTENNA ACCESS POINT UNTUK WIFI

ANALISA DAN PERANCANGAN ANTENA KALENG SEBAGAI APLIKASI WIFI 2,4 Ghz

PERANCANGAN ANTENA HELIX PADA FREKUENSI 433 MHz

Akses Internet Gratis dengan Antena Kaleng

BAB III SIMULASI DAN PABRIKASI MATCHING IMPEDANCE

PEMBUATAN ANTENA HELICAL PORTABLE 1/4 λ 2,4 GHZ

BAB IV HASIL PENGUKURAN DAN ANALISA. radio IP menggunakan perangkat Huawei radio transmisi microwave seri 950 A.

RANCANG BANGUN ANTENA 2,4 GHz UNTUK JARINGAN WIRELESS LAN

Jakson Petrus M.B., S.Kom

BAB IV ANALISA PENGUKURAN PERFORMAN IMPLEMENTASI WI-FI OVER PICOCELL

KUMPULAN ANTENA WIFI

Perancangan Dan Implementasi Antena Yagi 2.4 GHz Pada Aplikasi WIFI (Wireless Fidelity)

KONEKSI JARINGAN AD-HOC Oleh: Hanafi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III. PERANCANGAN ANTENNA YAGI 2,4 GHz

RANCANG BANGUN ANTENA SLOT OMNIDIRECTIONAL 13 dbi UNTUK APLIKASI WIRELESS LOCAL AREA NETWORK (LAN) Rahmi Sari Marina Daulay NIM :

BAB IV PENGUKURAN DAN ANALISA

SEKILAS WIRELESS LAN

BAB II DASAR TEORI ANTENA MIKROSTRIP DAN WIRELESS LAN

Cara Kerja Sistem Jaringan Wireless Network Dan Wi-Fi Sinta Puspita Dewi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Perumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

Transkripsi:

Bikin Antenna Wireless 2.4 GHz WajanBolic Solusi Antenna Wireless murah LATAR BELAKANG Untuk meningkatkan jarak jangkauan wireless LAN diperlukan antena eksternal dengan gain yang lebih tinggi dari antenna standard Antena eksternal High Gain harganya relative mahal Banyak barang-barang yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari yang dapat digunakan untuk membuat antenna High Gain dengan cara mudah dan biaya ringan TUJUAN Sharing pengetahuan/ pengalaman dalam hal pembuatan homebrew antenna khususnya Antenna WajanBolic dan hal-hal seputar Wireless Network RUANG LINGKUP Dalam Workshop ini akan dibuat Antena WajanBolic dengan N Connector dan Pigtail SEKILAS WIRELESS/ WiFi WiFi (Wireless Fidelity) adalah istilah generik untuk peralatan Wireless Lan atau WLAN. Biasa menggunakan keluarga standar IEEE 802.11. Oleh karena itu didukung banyak vendor. STANDAR PROTOKOL Peralatan wireless yang biasa digunakan adalah menggunakan standar IEEE 802.11x, dimana x adalah sub dari: IEEE 802.11 2.4GHz 2 Mbps IEEE 802.11a 5GHz 54 Mbps IEEE 802.11a 2X 5GHz 108 Mbps IEEE 802.11b 2.4GHz 11 Mbps IEEE 802.11b+ 2.4GHz 22 Mbps IEEE 802.11g 2.4GHz 54 Mbps DASAR HUKUM Keputusan Mentri No.2 Tahun 2005 tentang penggunaan pita frekuensi 2400-2483.5MHz yang ditandatangani pada tanggal 5 januari 2005 aleh Mentri Perhubungan M. Hatta Rajasa.

Beberapa hal yang penting dari Keputusan Mentri No.2 Tahun 2005 adalah Anda tidak memerlukan izin stasiun radio dari pemerintah untuk menjalankan peralatan internet pada frekuensi 2.4GHz, tetapi dibatasi dengan: 1. Maksimum daya pemancar ada 100mW (20dBm). 2. Maksimun Effective Isotropic Radiated Power/ EIRP di antenna adalah 36dBm 3. Semua peralatan yang digunakan harus di-approve/ disertifikasi oleh POSTEL Antena WajanBolic Kenapa disebut WajanBolic? Wajan : penggorengan, alat dapur buat masak Bolic : parabolic WajanBolic : Antena parabolic yg dibuat dari wajan Karena berasal dari wajan maka kesempurnaannya tidak sebanding dg antenna parabolic yg sesungguhnya. Dalam workshop akan dibuat Antena WajanBolic dengan N Connector dan Pigtail dengan pertimbangan : Beberapa kekurangan antenna WajanBolic : Karena berupa solid dish maka pengaruh angin cukup besar sehingga memerlukan mounting ke tower yang cukup kuat ANTENA 2.4 GHz Beberapa Contoh Design Antena 2.4 GHz Kebanyakan antenna homebrew wifi yg ada di internet : antenna yagi, antenna kaleng (tincan antenna), antenna biquad, antenna helix, antenna slotted waveguide. Komponen yg selalu ada dlm design antenna-antena tsb : N-type Connector & pigtail Konektor : N-type Male, N-type Female, RP TNC Male, RP TNC Female, Pigtail

Antena Yagi Antena Colinear Antena Kaleng (Tin Can Antenna) Antena Biquad Double Biquad

Antena Waveguide Slot Antena Helix

Antena Horn Antena Parabolic Grid Ok..!! kita langsung saja ke pembuatan WajanBolic Persiapan Peralatan dan bahan yang perlu di siapkan: BAHAN 1. Wajan diameter 36 (semakin besar diametr semakin bagus) 2. PVC paralon tipis diameter 3 1 meter 3. Doff 3 (tutup PVC paralon) 2 buah 4. Aluminium foil 5. Baut + mur ukuran 12 atau 14 6. N Connector female 7. kawat tembaga no.3 8. Double tape + lakban PERALATAN 1. Penggaris 2. Pisau/ Cutter 3. Solder + timah nya 4. Gergaji besi

PERKIRAAN HARGA Perkiraan harga yang dikeluarkan untuk membeli bahan WajanBolic adalah kurang dari Rp 100.000,-. Bandingkan jikan Anda harus membeli antenna Grid 24db, yang bikinan local saja mencapai Rp 500.000,- lebih dan yang import bisa mencapai Rp 1.000.000,- lebih. Atau membeli antenna grid local yang harga nya Rp 200.000,- sedangkan yang import bisa mencapai Rp 300.000 lebih. TAHAP PENGERJAAN 1. Siapkan semua bahan dan peralatan yang dibutuhkan. 2. Lubangi wajan tepat di tengah wajan tersebut seukuran baut 12 atau 14, cukup satu lubang saja. Kemudia, ukur diametr wajan, kedalaman wajan dan feeder/ titik focus. Untuk lebih jelas nya silahkan liat gambar di bawah. Contoh : Parabolic dish dg D = 70 cm, d = 20 cm maka jarak titik focus dari center dish : F = D^2/(16*d) = 70^2 / (16*20) = 15.3 cm Pada titik focus tsb dipasang ujung feeder. Untuk mendapatkan gain maksimum.

3. Potong PVC paralon sepanjang 30 cm, kemudian beri tanda untuk jarak feeder nya (daerah bebas aluminium foil). Untuk menentukan panjang feeder nya gunakan rumus di atas. 4. Beri lubang pada bagian paralon untuk meletakkan N Connector, untuk itu gunakan rumus antenna kaleng. Bias di lihat di http://www.saunalahti.fi/elepal/antenna2calc.php 5. Potong kawat tembaga yang sudah disiapkan sesuai dengan ukuran yang didapatkan dari hasil kalkulasi website di atas. Dan solderkan pada N Connector yang telah di siapkan. 6. Selanjut nya, bungkus PVC paralon dengan dgn aluminium foil pada daerah selain feeder, klo aluminium foil yang ada tanpa perekat, maka

untuk merekatkan nya bisa menggunakan double tape. 7. Lalu pasangkan N connector ke PVC Paralon yang telah dilubangi td. 8. Pada bagian doff (tutup PVC paralon) yang akan di pasang pada ujung dekat dengan N Connector harus di beri aluminium foil, sedangkan doff

yang di pasang pada wajan tidak perlu di beri aluminium foil 9. Dan pasangkan doff tersebut ke PVC paralon 10. Kemudian, wajan yang telah di bolongi tadi dipasangkan dengan doff yang satu nya lagi, sebelum nya doff tersebut dilubangi sesuai dengan ukuran

bautyang sudah di siapkan, dan kencangkan secukup nya. 11. Kemudian tinggal pasangkan PVC paralon tadi ke wajan yang sudah di pasang doff.

12. Dan Wajan bolic sudah siap untuk digunakan browsing, atau paling tidak untuk wardriving. Thanks to: Allah SWT Kedua orang tua Mas Ismail, Yovie, arief, agung dan aris Special thanks to Mas Jay, pak Goen dan Om Die Foto di ambil dari milik pribadi, Album Foto pak Goen (http://new.photos.yahoo.com/gunpwk/albums) dan http://myvisual.tux.nu/