SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 26 SEPTEMBER Senin, 26 September 2016

dokumen-dokumen yang mirip
SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA HARI SENIN TANGGAL 10 OKTOBER Senin, 10 Oktober 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 4 APRIL 2016 Senin, 4 April 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 30 MEI Senin, 30 Mei 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 1 AGUSTUS Senin, 1 Agustus 2016

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA 17-AN BULAN MEI 2016 Selasa, 17 Mei 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 9 MEI Senin, 9 Mei 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA 17-AN BULAN NOVEMBER 2016 DAN PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL KE-52. Kamis, 17 November 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 11 JANUARI Senin, 11 Januari 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN TANGGAL 25 JULI Senin, 25 Juli 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 5 SEPTEMBER Senin, 5 September 2016

BUPATI KEBUMEN SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 21 NOVEMBER Senin, 21 November 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 22 AGUSTUS Senin, 22 Agustus 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 7 DESEMBER Senin, 7 Desember 2015

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 21 MARET Senin, 21 Maret 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA 17-AN BULAN OKTOBER 2016 DAN PERINGATAN HARI PANGAN SEDUNIA TAHUN Senin, 17 Oktober 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 4 JANUARI Senin, 4 Januari 2016

BUPATI KEBUMEN. Senin, 17 Juli 2017

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA 17-AN BULAN SEPTEMBER Senin, 19 September Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua.

BUPATI KEBUMEN SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA 17-AN BULAN FEBRUARI TAHUN Rabu, 17 Februari 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A KICK OFF PROGRAM PERCEPATAN PEMBANGUNAN SANITASI PERMUKIMAN (PPSP) KABUPATEN KEBUMEN TAHUN ANGGARAN 2015

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 11 APRIL 2016 Senin, 11 April 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 1 FEBRUARI Senin, 1 Februari 2016

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

Segenap peserta upacara yang berbahagia;

BUPATI KEBUMEN. Senin, 19 Desember 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA TANGGAL 17 APRIL Senin, 18 April 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS BAGI KEPALA DESA SE-KABUPATEN SEMARANG.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 7 MARET 2016 Senin, 7 Maret 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA PERINGATAN HARI IBU KE 87 TAHUN 2015 TINGKAT KABUPATEN KEBUMEN. Selasa, 22 Desember 2015

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG. pada acara PENUTUPAN DIKLAT MANAJEMEN BARANG MILIK DAERAH TAHUN Senin, 17 Februari 2014

BUPATI SEMARANG TANGGAL 10 MARET 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA SOSIALISASI DANA DESA DARI KEMENTERIAN KEUANGAN RI

Assalamu alaikum Wr. Wb; Salam sejahtera untuk kita semua;

SAMBUTAN BUPATI KOTAWARINGIN TIMUR

BUPATI SEMARANG TANGGAL 25 JUNI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS BAGI KEPALA DESA DI KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 25 JUNI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA UPACARA 17 MARET 2016 KABUPATEN KULON PROGO Wates : Kamis, 17 Maret 2016

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA PEKAN PANUTAN PENYAMPAIAN SPT TAHUNAN PPh 2012 DI KABUPATEN KULONPROGO Wates, 6 Maret 2013

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBEKALAN BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL PURNA TUGAS

YSH. KEPALA DESA DAN PERANGKAT DESA KEC. MALINAU KOTA, MALINAU UTARA, MALINAU BARAT, MENTARANG, DAN MALINAU SELATAN; YSH. OPERATOR SIMDES SE-

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara LOUNCHING ONE DAY SERVICE DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KABUPATEN KULONPROGO. Wates, 1 April 2013

PIDATO BUPATI KAPUAS HULU

BUPATI MUARA ENIM. Bismillahirrohmanirrohim. Assalamu alaikum Wr, Wb, Selamat Pagi dan Salam Sejahtera bagi kita Semua.

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

KEMENTERIAN PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI SAMBUTAN PADA RAPAT KOORDINASI KEBIJAKAN PROGRAM SDM APARATUR

Yth. Sdr. Staf Ahli Bupati, Asisten Sekretaris Daerah, Para Pimpinan Perangkat Daerah, Para Kepala Instansi Vertikal, Para Kepala Bagian dan Hadirin

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT PARIPURNA DPRD TENTANG PERSETUJUAN PENETAPAN RAPERDA MENJADI PERDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN BIMTEK PENGELOLA PERPUSTAKAAN DESA, SEKOLAH DAN RUMAH IBADAH, SERTA BIMTEK KEARSIPAN

Assalamu alaikum Wr. Wb.

BUPATI KULONPROGO Sambutan Pada Acara

PENGANTAR NOTA KEUANGAN

BUPATI SEMARANG TANGGAL 30 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

LAPORAN KEPALA BAPPEDA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH. pada

SAMBUTAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN KEBUMEN P A D A SOSIALISASI PROGRAM GENERASI BERENCANA (GENRE) DI SMA NEGERI 2 KEBUMEN Sabtu, 13 Juni 2015

YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/ YONIF 527; YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

PENYERAHAN SURAT KEPUTUSAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL TENAGA HONORER KATEGORI I DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN KULONPROGO

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA UPACARA BENDERA BULAN JUNI 2014 TINGKAT PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO. Wates, 17 Juni 2014

PENJABAT BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PENJABAT BUPATI SEMARANG PADA APEL BERSAMA DALAM RANGKA 17-AN TANGGAL 17 DESEMBER 2015

Senin, 12 November 2012

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 11 JUNI 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA ACARA UPACARA PERINGATAN HAORNAS KABUPATEN KULONPROGO. Wates, 9 September 2011

Assalamualaikum Wr. Wb

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN DAN PELANTIKAN SEKRETARIS DAERAH, PEJABAT STRUKTURAL DAN KEPALA SEKOLAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KAB.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAKOR DEWAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 26 MEI 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA BIMBINGAN TEKNIS TENTANG PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA APEL BERSAMA DALAM RANGKA 17 AN TANGGAL 17 APRIL 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT ANGGOTA TAHUNAN KP-RI BINA SEJAHTERA KABUPATEN SEMARANG TUTUP TAHUN BUKU 2014

Assalamualaikum Wr. Wb.

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera untuk kita semua, Shalom. Om Swastiastu.

KEPALA BAPPEDA KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI PENANGGULANGAN KEMISKINAN KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR

SAMBUTAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN KEBUMEN P A D A SOSIALISASI PROGRAM KKBPK BAGI MASYARAKAT MELALUI MEDIA WAYANG KULIT DI DESA KARANGSAMBUNG

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA UPACARA BENDERA BULAN FEBRUARI 2013 TINGKAT PEMERINTAH KABUPATEN KULONPROGO. Wates, 18 Februari 2013

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA PELANTIKAN JABATAN STAF AHLI MENTERI DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 25 MEI 2015

. SAMBUTAN PENJABAT BUPATI SLEMAN PADA KEGIATAN PENYAMPAIAN SPPT PBB P2 TAHUN 2017 TANGGAL : 17 JANUARI 2017

BUPATI SEMARANG TANGGAL 1 JUNI 2016 HUMAS DAN PROTOKOL KABUPATEN SEMARANG

PENJABAT BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PENJABAT BUPATI SEMARANG PADA APEL BERSAMA DALAM RANGKA 17AN

BUPATI BENGKALIS BENGKALIS, 14 AGUSTUS 2017 ASSALAMU ALAIKUM, WR, WB., SELAMAT MALAM DAN SALAM SEJAHTERA UNTUK KITA SEMUA,

Assalamualaikum Wr. Wb.

SAMBUTAN MENTERI DALAM NEGERI PADA ACARA RAPAT KOORDINASI TEKNIS PEMBANGUNAN TAHUN 2017 Makassar, 28 Februari 2017 Yth. Menteri Perencanaan

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN RI PERWAKILAN BPK-RI DI YOGYAKARTA

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA ACARA PEMBUKAAN WORKSHOP KEARSIPAN BERBASIS WEB KAMIS, 02 JUNI 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG) KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG. pada acara PERSIAPAN PENGUKUHAN IKATAN PURNA KARYAWAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN PEMALANG

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI PERATURAN DAERAH NO

Yang saya hormati, Para Pimpinan SKPD Pemerintah Kabupaten Kulonprogo, Saudara-saudara peserta upacara yang saya cintai dan saya banggakan.

YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA ANGGOTANYA; YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENINGKATAN MOTIVASI DAN KEPEMIMPINAN PEJABAT STRUKTURAL PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG ACARA RAPAT ANGGOTA TAHUNAN KP-RI BINA SEJAHTERA TUTUP TAHUN BUKU 2015

BUPATI SEMARANG TANGGAL 8 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG. pada acara PENUTUPAN LOKAKARYA KEBERLANJUTAN PENDAMPINGAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT. Kamis, 6 Maret 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PELATIHAN APARATUR PEMERINTAH DESA BIDANG MANAJEMEN PEMERINTAHAN DESA

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA UPACARA BENDERA 17 OKTOBER Tanggal, 17 Oktober 2012

SAMBUTAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN KEBUMEN P A D A CERAMAH NETRALITAS PNS DI HADAPAN PANWASLU KABUPATEN KEBUMEN. Senin, 19 Oktober 2015

BUPATI CIAMIS. PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR : 27 Tahun 2013 TENTANG

Transkripsi:

BUPATI KEBUMEN SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 26 SEPTEMBER 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Senin, 26 September 2016 Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua. Yth. Wakil Bupati Kebumen; Ysh. Sekretaris Daerah beserta Para Asisten Sekda dan Staf Ahli Bupati; Ysh. Para Kepala SKPD di jajaran Pemerintah Kabupaten Kebumen; Segenap peserta upacara yang berbahagia; Puji syukur marilah kita panjatkan kehadlirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat serta karunia- Nya kepada kita semua. Semoga kita menjadi hamba yang pandai merasakan limpahan rahmat-nya, serta pandai pula mensyukurinya. Kita juga bersyukur, karena

pagi hari ini kita kembali dapat melaksanakan Upacara Bendera Hari Senin tanggal 26 September 2016. Peserta upacara yang saya hormati; Melalui upacara kali ini saya ingin menyampaikan beberapa hal, terutama berkait dengan anggaran dan keuangan. Proses penyusunan APBD Perubahan Tahun 2016 sedang berjalan, secara simultan diikuti dengan penyusunan APBD Tahun 2017; sehingga waktu yang singkat ini hendaknya dimanfaatkan semaksimal mungkin dalam mempersiapkan target-target yang direncanakan. Perlu saya sampaikan, pemerintah baru saja menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor: 125/PMK.07/2016 tentang Penundaan Penyaluran Sebagian Dana Alokasi Umum (DAU) Tahun Anggaran 2016. Pemerintah telah memangkas Rp.19,418 triliun untuk 169 daerah; terdiri dari 143 kota/kabupaten dan 26 provinsi. Penundaan sebagian 2

transfer DAU dilakukan untuk mengendalikan implementasi APBN Tahun Anggaran 2016. Dalam kondisi seperti ini, upaya akselerasi menjadi satu hal yang harus dilakukan. Pemerintah pusat dan daerah harus melakukan upaya yang sama terhadap hal tersebut secara tepat. Meskipun Kabupaten Kebumen tidak termasuk daerah yang tertunda DAU-nya, namun dengan masih tingginya ketergantungan mayoritas daerah dengan mengandalkan dana transfer dari pusat sebagai sumber pendapatannya, maka upaya lain adalah penghematan dengan perencanaan tepat waktu, tepat mutu dan tepat sasaran. SKPD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) perlu menyisir kembali kegiatan-kegiatan yang belum sesuai indikator kinerja utama RPJMD sebagai sarana menyaring kegiatan prioritas atau tidak. Pelayanan dan kepentingan masyarakat sudah semestinya didahulukan. Untuk itu, TAPD akan membuat kriteria penghematan yang akan digunakan 3

oleh SKPD untuk melakukan penghematan mandiri di unitnya masing-masing. Salah satu contoh penghematan belanja operasional adalah anggaran untuk perjalanan dinas, alat tulis kantor (ATK), dan biaya rapat. Seyogyanya, perjalanan dinas hanya dilakukan untuk urusan prioritas dengan jumlah peserta perjalanan yang disesuaikan dengan kebutuhan. Di sisi lain, harus dipahami bahwa penghematan anggaran tidak menjadi alasan untuk tidak melakukan kegiatan atau pekerjaan dengan baik karena tidak adanya anggaran. Peserta upacara yang berbahagia; Penyerapan anggaran belanja hingga pertengahan September sebesar Rp. 1,505 Trilyun atau 55,66% dari anggaran kas yang direncanakan sebesar Rp. 2,226 Trilyun atau 82,3% dari total APBD. Hal ini berarti terdapat deviasi atau kekurangan penyerapan anggaran sebesar 26,64%. Dengan adanya dana idle yang besar, Belanja Pemerintah berarti belum 4

maksimal. Hal ini menjadi salah satu penyebab lambatnya pertumbuhan ekonomi. Oleh karenanya, sisa waktu tiga bulan ini, saya minta semua SKPD melakukan akselerasi. Harapannya, hingga akhir tahun penyerapan anggaran mendekati 100 persen. Tidak menunggu dan ditumpuk di akhir tahun, hal ini dapat berakibat kurang cermatnya verifikasi SPJ. Selanjutnya, penerimaan pendapatan hingga akhir Agustus tercapai 63,7%, dengan Pendapatan Asli Daerah mencapai 93% dari target APBD murni. Terhadap hal ini, saya menyampaikan terimakasih kepada SKPD pengelola pendapatan, baik pajak maupun retribusi, termasuk kepada para camat yang PBB-nya telah lunas. Bagi yang belum tercapai, sisa waktu yang ada agar dimaksimalkan. Pada dasarnya, semua entitas SKPD merupakan pengelola pendapatan, minimal pajak restoran terkait jamuan makan minum yang dikelola oleh bendahara pengeluaran. 5

Target pendapatan yang selalu meningkat setiap tahun hakekatnya merupakan tuntutan kebutuhan yang harus diimbangi dengan peningkatan kinerja yang terencana dan terukur; maka menjadi kewajiban bagi entitas pendapatan untuk mencapainya semaksimal mungkin. Peserta upacara yang saya hormati; Lebih lanjut, dalam rangka meningkatkan pelayanan di bidang keuangan dan perpajakan, pemerintah telah berupaya mendukung reformasi birokrasi dibidang keuangan. Lima mesin inovasi telah bekerja, yaitu: Servis point pelayanan Taspen untuk para pensiunan ASN; E-local Tax; Sipesat PBB, SIPATMA Online SP2D 21 menit; dan Sistem Penjualan Online Cepat (Sijulang Loncat) Barang Milik Daerah Kabupaten Kebumen. Kelimanya telah disediakan secara terpadu untuk melayani masyarakat. Saya mengharapkan, kelimanya dilaksanakan dengan baik dan dioptimalkan pemanfaatannya. 6

Di era ini inovasi merupakan suatu keniscayaan, perlu persiapan, ditindaklanjuti dan dikembangkan di masa yang akan datang. Tingkatkan terus SDM para pengelola dan pihak-pihak yang terkait, sehingga inovasi yang ada terus berkembang selaras dengan perkembangan kebutuhan dan tuntutan masyarakat. Saya juga berpesan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kebumen agar berpartisipasi aktif dalam penyelesaian inisiatif strategis yang berorientasi pada outcome yang dibutuhkan masyarakat. Harus diingat, bahwa hak atas pelayanan sifatnya universal, berlaku terhadap siapa saja yang berkepentingan atas hak itu, serta semua organisasi yang tugasnya menyelenggarakan pelayanan. Peserta upacara yang berbahagia; Sebelum mengakhiri sambutan ini, perlu saya sampaikan pula terkait pelayanan BPJS, bahwa tunjangan anak bagi putra ASN yang berusia lebih dari 21 tahun, masih dalam pendidikan dan masih 7

mendapatkan tunjangan BPJS, untuk mengaktifkan kartu BPJS dilampiri surat keterangan kuliah. Bila sudah tidak masuk tunjangan, agar didaftarkan sebagai peserta mandiri yang iurannya bisa memilih kelas layanan yang diinginkan. Demikian yang perlu saya sampaikan pada upacara kali ini, ada kurang lebihnya mohon maaf yang setulus-tulusnya. Sekian, terimakasih atas perhatiannya. Wassalamu alaikum wb. wb. BUPATI KEBUMEN 8 Ir. H. MOHAMMAD YAHYA FUAD, SE