Sistem Informasi Penjualan pada UD. Telur Ayam Pk Brahrang

dokumen-dokumen yang mirip
Sistem Informasi Perhitungan Komisi Salesman pada UD. Kembar Selular

Sistem Informasi Penjualan Kredit Mobil pada PT. Mitsubishi Ratu Mobil Sejagat

Sistem Informasi Penjualan dan Service Handphone pada Mobile Square

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN NANAS PADA UD. KEMBAR JAYA

Perancangan Sistem Informasi Pengontrolan Kadaluarsa Obat Pada Apotek Sejahtera

Perancangan Sistem Informasi Absensi Guru/Staf pada Yayasan Pesantren Modern Adnan

Sistem Informasi Penerimaan Kas dan Pengeluaran Kas CV. Seribu Satu

Perancangan Sistem Informasi Persediaan Pada Toko Besi Sinar Jaya

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BUANA SELULAR INDONESIA

Perancangan Sistem Informasi Persediaan pada PT. Djasa Autotrans

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA CV. PUTRA MAS PRATAMA. Oleh. Jati Putra, S.Kom, S.E., MM Dosen Tetap STMIK IBBI Medan ABSTRAK

Sistem Informasi Pembelian pada Toyota Auto Utama Medan

Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Komik Pada Mycomichouse

Sistem Informasi Penggajian pada PT. Nubika Jaya

Sistem Informasi Penjualan Pada UD. Cipta Prima Medan

Sistem Informasi Pemakaian Suku Cadang (Studi Kasus: PT. Medan Tropical Canning)

Sistem Informasi Pengendalian Ketersediaan Bahan Baku Produksi Pada PT. Kurnia Aneka Gemilang

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Pengendalian Piutang pada PT. Calispo Multi Utama

Perancangan Sistem Informasi Penerbitan Polis Asuransi pada PT. Asuransi Central Asia Cabang Medan

SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN DAN PERSEDIAAN pada RUDI AGENCY

Perancangan Sistem Informasi Perhitungan Insentif Salesman Pada PT. Hokinda Citra Lestari

Sistem Informasi Inventory pada UD. Sinar Bintang Cemerlang

Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Persediaan Pada PT. Putra Kencana Jaya Medan

Sistem Informasi Pemesanan Rangkaian Bunga Pada Wan-Wan Florist

Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Penjualan Pada Toko Souvernir

Sistem Informasi Jasa Laundry Pada PT. Tiara Panca Abadi

BAB III ANALISA MASALAH DAN PEMBAHASAN

Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Pemasaran Perumahan pada PT. Anugerah Bangun Cipta

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Jasa Pencucian Foto pada Buana Photo Medan Fair

Sistem Informasi Persedian Barang pada PT. Kharisma Berlian Niaga

Perancangan Sistem Informasi Penggajian Pada PT. ABS Labelindo

Perancangan Sistem Informasi Pembelian Dan Penjualan Pada UD.Wira Jaya

PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN (Studi Kasus: Rumah Makan Puti Minang Cabang Pringsewu) M. Ibnu Johan 1, Nur Aminudin 2

/1. Flowmap Usulan Daftar Anggota

Sistem Informasi Transaksi Kas Dan Giro Pada PT. Indocoat Cemerlang Medan

Sistem Informasi Penyewaan Paket Pernikahan Pada New York Art

Sistem Informasi Seleksi Calon Karyawan pada 68 Mobil

BAB IV ANALISIS KERJA PRAKTEK. sehingga menghambat kegiatan operasional dalam perusahaan.

ANALISA SISTEM INFORMASI PENJUALAN

Sistem Informasi Perhitungan Royalti Penulisan Buku Pada Penerbit Madju Medan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini perkembangan informasi telah berkembang dengan sangat pesat,

BAB I PENDAHULUAN. yang mungkin masih belum mengetahui bagaimana kegunaan teknologi

Perancangan Sistem Informasi Persediaan Bahan Baku Pada PT. Anugrah Lestari Medan

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH

Sistem Informasi Pemasaran Produk pada PT. Prima Dina Lestari

BAB I PENDAHULUAN. sistem informasi dalam bidang penjualan (E-commerce). Melalui penjualan

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. sistem yang baru, maka di bawah ini akan diuraikan piranti-piranti yang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ada di dunia bisa kita dapatkan dalam waktu yang relatif singkat. Kemampuan

Perancangan Sistem Informasi Registrasi Siswa dan Pembayaran SPP pada Perguruan Hang Kesturi Medan

ANALISA SISTEM INFORMASI PENJUALAN

BAB I PENDAHULUAN. laporan keuangan yang cepat dan akurat. Seorang akuntan memiliki tugas untuk

Sistem Informasi Inventory Pada PT. Pos Indonesia (Persero) Kadivre I Medan

Vol. 7 No. 1 April

BAB I PENDAHULUAN. masuk (dibeli). Metode ini cenderung menghasilkan persediaan yang nilainya dan

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 3 BAYAT

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA PT. INTER DELTA TBK SEMARANG

SISTEM PENGOLAHAN DATA KARTU PELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 INDRALAYA. Abstrak

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI RESTORAN

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai pemimpin yang mampu membimbing dan mengarahkan anggotaanggota

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. sistem penjualan dan stok barang. Dengan menganalisis prosedur sistem yang

PERANCANGAN APLIKASI PENGADAAN BARANG PADA PT PUPUK SRIWIDJAJA (Persero) KANTOR PEMASARAN PUSRI DAERAH LAMPUNG

Perancangan Sistem Informasi Pendistribusian Kopi pada CV.Tani Jaya di Sidikalang

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN GULA TEMBAKAU pada UD. MUJI YANTO BERBASIS VISUAL BASIC 6.0

2. Bagaimana memodelkan Sistem Informasi jika dalam suatu organisasi belum ada

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN DI KOPERASI BUDI UTOMO

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sistem Informasi merupakan suatu sistem dalam suatu organisasi yang

SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN BARANG PADA TOKO USAHA BARU SUMPIUH. Oleh : Wahyu Andri Turdiawan Teknik Informatika,STMIK Amikom Purwokerto

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. informasi yang utuh kedalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk

PENERAPAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN PADA PD MASA BARU BAN PONTIANAK

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Praktek Kerja Lapangan

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Rancang Bangun Program Untuk Efektifitas Pengolahan Data Persediaan Obat Studi Kasus Apotik Angsana Fiesta

APLIKASI SISTEM INFORMASI LAPANGAN FUTSAL PADA FREEDOM FUTSAL KEDIRI

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

Sistem Informasi Pengelolaan Transportasi Pengiriman BBM Pada PT. Ratah Indah Samarinda

Perancangan Website Katalog pada Home Centra dengan Menggunakan PHP

BAB I PENDAHULUAN. sehari-hari untuk menghasilkan informasi-informasi akuntansi serta informasiinformasi

PERANCANGAN SISTEM PENYEWAAN MOBIL PADA RENTAL MOBIL CV. PODO ASRI BERBASIS WEB BIMA BANJARAWAN

ANALISIS PERANCANGAN APLIKASI PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA NEGERI 1 KALIREJO DENGAN MENGGUNAKAN WEB MOBILE

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN. sudah merupakan tuntutan yang mendasar dewasa ini. Kebutuhan akan informasi

KASUS : SISTEM INFORMASI TRANSAKSI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA COFFEE SHOP STUDI KASUS: KRAKATOA COFFEE AND GEMSTONE

BAB IV ANALISIS PRAKTEK KERJA LAPANGAN. Kunjungan sales digunakkan untuk melihat berapa banyak kunjungan sales

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

PERANCANGAN SISTEM DATABASE PENJUALAN TUNAI PADA UD SHIDQIA BAKERY

BAB IV PERANCANGAN SISTEM. Perancangan sistem adalah suatu gambaran sketsa sistem atau pengaturan

BAB IV PERANCANGAN. dengan proses yang ditentukan, berikut ini adalah tahapan tahapan dari proses. 1. Rancangan Bagan Alir Document ( Flow Map )

SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN SUKU CADANG MOBIL BERBASIS LOCAL AREA NETWORK (LAN) PADA CV. INDOPRIMA TRANSPORTASI SERVICE BONTANG

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN GAYA BARU PHOTO BERBASIS CLIENT SERVER (Studi Kasus: Toko Gaya Baru Photo)

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN DI VOLLTUS DISTRO BANDUNG

PERTEMUAN 10 PERANCANGAN PROGRAM UNTUK MASALAH BISNIS

Transkripsi:

Sistem Informasi pada UD. Telur Ayam Pk Brahrang Yeni Risyani 1), Dedek Suryani Nyo 2) STMIK IBBI Jl. Sei Deli No. 18 Medan, Telp (061) 4567111 E-mail: ms_yenir@yahoo.com 1), dedeksuryaninyo@yahoo.com 2) Abstrak UD. Telur Ayam PK Brahrang adalah usaha dagang yang bergerak dalam bidang penjualan grosir produk telur ayam, bebek dan burung puyuh. UD. Telur Ayam PK Brahrang dalam penjualannya menerima pembayaran tunai. Pencatatan transaksi penjualan pada UD. Telur Ayam PK masih menggunakan program aplikasi Ms. Excel sehingga pencatatan transaksi penjualan masih lambat dan laporan penjualan tidak dapat disusun dengan cepat. UD. Telur Ayam PK Brahrang membutuhkan sebuah sistem untuk meningkatkan kinerja kerja.hasil dari tulisan ini adalah merancang sebuah sistem penjualan dengan metode perancangan waterfall (air terjun) agar laporan yang dibutuhkan dapat disajikan dengan cepat dan tepat waktu. Kata kunci: Sistem Informasi Abstract UD. Telur Ayam PK Brahrang is trading businesses which is wholesale of chicken eggs, duck eggs and quail eggs products. UD. Telur Ayam PK Brahrang accept cash payments in sale. ing sales transactions at UD. Telur Ayam PK Brahrang is still using Ms. Excel so that the recording of sales transactions is still slow and sales reports can not be arranged quickly. UD. Telur Ayam PK Brahrang need a system to improve performance. The solutionis design a sale system with waterfall method that required reports be served quickly and on time. Keywords: Sales Information System 1. PENDAHULUAN UD. Telur Ayam PK Brahrang adalah usaha dagang yang bergerak dalam bidang penjualan telur ayam, bebek dan puyuh. menggunakan sistem pembayaran tunai. yang dimiliki sangat banyak yang menyebabkan bagian penjualan dan administrasi sering menjumpai masalah dalam melaksanakan tugasnya. Transaksi penjualan dan pembelian yang terjadi sangat merumitkan bagian persediaan karena banyaknya jumlah dan jenis barang. Belum lagi dihadapkan pada masalah pengecekan persediaan untuk pembelian kembali. Pencatatan terhadap transaksi penjualan sering terlambat sehingga laporan yang dibutuhkan juga mengalami keterlambatan hal ini disebabkan perhitungan persediaan barang masih dilakukan secara manual dengan memeriksa kartu stok yang dibuat dengan microsoft excel.berdasarkan kajian tersebut dibutuhkan rancangan sebuah sistem penjualan untuk mengendalikan penjualan pada UD. Telur Ayam PK Brahrang, dimana dalam perancangan menggunakan metode waterfall(air terjun). 2. METODE PERANCANGAN Metode waterfall (air terjun) merupakan metode yang digunakan dalam perancangan ini. Inti dari metode waterfall adalah pengerjaan dari suatu sistem dilakukan secara berurutan atau secara linear. Jadi jika langkah satu belum dikerjakan maka tidak akan bisa melakukan pengerjaan langkah 2, 3 dan seterusnya. Secara otomatis tahapan ke-3 akan bisa dilakukan jika tahap ke-1 dan ke-2 sudah dilakukan. Metode perancangan waterfall dapat dilihat pada gambar 1.

58 Analisa kebutuhan Desain sistem Pengkodean program Pengujian program Penerapan program Gambar 1. MetodePerancanganWaterfall (Sumber: Sutabri, 2004: 62) Secara garis besar metode waterfall mempunyai langkah-langkah sebagai berikut: analisa, design, code dan testing, penerapan dan pemeliharaan. 1. Analisa Langkah ini merupakan analisa terhadap kebutuhan sistem. Pengumpulan data dilakukan melalui penelitian, studi literatur dan wawancara untuk menggali informasi sebanyak-banyaknya dari user sehingga akan tercipta sebuah sistem yang bisa melakukan tugas yang diinginkan oleh user. Tahapan ini akan menghasilkan dokumen user requirment atau data yang berhubungan dengan keinginan user dalam pembuatan sistem. 2. Design Proses desain akan menerjemahkan syarat kebutuhan perancangan sebelum coding. Proses ini berfokus pada: struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi interface, dan detail prosedural (algoritma). Tahapan ini akan menghasilkan dokumen yang disebut software requirment dan dokumen ini akan digunakanuntuk melakukan aktivitas pembuatan sistem. 3. Coding & Testing Coding merupakan penerjemahan design dalam bahasa yang bisa dikenali oleh komputer. Setelah pengkodean selesai maka akan dilakukan testing terhadap sistem. Adapun tujuan testing adalah untuk menemukan kesalahan terhadap sistemdan kemudian diperbaiki. 4. Penerapan Tahapan ini bisa dikatakan final dalam pembuatan sebuah sistem. Setelah melakukan analisa, design dan pengkodean maka sistem yang sudah jadi akan digunakan oleh user. 5. Pemeliharaan Perangkat lunak yang sudah diterapkankemungkinan akan mengalami perubahan. Perubahan terjadi karena perangkat lunak harus menyesuaikan dengan lingkungan (periperal atau sistem operasi baru), atau karena user membutuhkan perkembangan fungsional. Keuntungan metode waterfall 1. Kualitas dari sistem yang dihasilkan akan baik. Ini dikarenakan oleh pelaksanaannya secara bertahap. Sehingga tidak terfokus pada tahapan tertentu. 2. Dokumen pengembangan sistem sangat terorganisir, karena setiap fase harus terselesaikan dengan lengkap sebelum melangkah ke fase berikutnya. Jadi setiap fase atau tahapan akan mempunyai dokumen tertentu.

59 Kelemahan waterfall 1. Diperlukan majemen yang baik, karena proses pengembangan tidak dapat dilakukan secara berulang sebelum terjadinya suatu produk. 2. Kesalahan kecil akan menjadi masalah besar jika tidak diketahui sejak awal pengembangan. 3. sulit menyatakan kebutuhan secara eksplisit sehingga tidak dapat mengakomodasi ketidakpastian pada saat awal pengembangan. PERANCANGAN DAN HASIL Pada rancangan diagram sistem penjualan terdiri atas data master seperti entri data barang dan customer dan prosesnya terdiri atas data penjualan dengan hasil keluaran adalah laporan penjualan, faktur penjualan dan laporan persediaan barang. Customer Input Data Proses Faktur Database Stock Diagram Konteks Gambar 2. Diagram Alir Sistem Informasi Usulan Faktur 0 Laporan Data Pesanan Data Sistem Informasi Faktur Data Pemilik Gambar 3. Diagram Konteks Sistem Informasi Pengelolaan Persediaan Diagram konteks level 0 sistem informasi pengelolaan penjualan pada UD. Telur Ayam PK Brahrang dapat dilihat pada Gambar 4 berikut ini. Sistem Informasi (Yeni Risyani)

60 2.0 Input Data Faktur D D 3.0 Data Pesanan Data Data D 1.0 4.0 Laporan Input Data Laporan Faktur Pemilik Faktur Gambar 4. Diagram Konteks Level 0 Sistem Informasi Perancangan Sistem 1. Perancangan Input A. Rancangan Masukan Nama Masukan : Fungsi : Untuk meng-input data barang Media : Monitor, CPU, Keyboard, dan Mouse Distribusi : Staf Administrasi Rangkap : Satu Frekuensi : Setiap ada penambahan atau perubahan data barang Volume : Satu Keterangan : Data barang akan disimpan pada tabel barang yang terdapat pada database data.mdb Kode... Nama Tipe Jenis Harga Beli Harga Jual Kuantitas Minimum Kuantitas Maksimum Simpan Hapus Batal Keluar Gambar 5. Tampilan Rancangan Masukan B. Rancangan Masukan Nama Masukan : Fungsi : Untuk meng-input data pelanggan Media : Monitor, CPU, Keyboard, dan Mouse Distribusi : Staf Rangkap : Satu Frekuensi : Setiap ada penambahan atau perubahan data pelanggan Volume : Satu Keterangan : Data pelanggan akan disimpan pada tabel pelanggan yang terdapat pada database data.mdb.

61 Kode... Nama Alamat Kota Hubungi Telepon Hp Simpan Hapus Batal Keluar Gambar 6. Tampilan Rancangan Masukan C. Rancangan Masukan Nama Masukan : Fungsi : Untuk meng-input data penjualanbarang Media : Monitor, CPU, Keyboard, dan Mouse Distribusi : Staf Administrasi Rangkap : Satu Frekuensi : Setiap ada penambahan atau perubahan data penjualanbarang Volume : Satu Keterangan : Data penjualan barang akan disimpan pada tabel penjualan_barang dan penjualan_barang yang terdapat pada database data.mdb. Nomor Kode Nama...... Tanggal Kode Nama Kuantitas Total... Harga Jual + - x Total Harga Seluruhnya Simpan Hapus Batal Cetak Keluar Gambar 7. Tampilan Rancangan Masukan 2. Perancangan Output A. Rancangan Faktur Nama Keluaran : Faktur Fungsi : Sebagai bukti bahwa pelanggan telah membeli barang di perusahaan. Media : Surat yang dicetak dengan kertas A4 Distribusi : Rangkap : Satu Frekuensi : Setiap ada penjualan Volume : Satu Sistem Informasi (Yeni Risyani)

62 Keterangan : Data yang terdapat pada faktur penjualan adalah kode pelanggan, nama pelanggan, alamat, kota, kode pos, kode barang, nama barang, kuantitas, harga jual, dan total harga. Gambar 8. Tampilan Rancangan Keluaran Faktur B. Rancangan Laporan Nama Keluaran : Laporan Fungsi : Memberikan informasi data penjualan barang yang terdapat pada perusahaan. Media : Surat yang dicetak dengan kertas A4 Distribusi : Pimpinan Rangkap : Satu Frekuensi : Setiap akhir bulan Volume : Satu Keterangan : Data yang terdapat pada laporan penjualan barang adalah kode barang, nama barang, kuantitas, harga per item, dan total harga. Gambar 9. Tampilan Rancangan Keluaran Laporan 3. Perancangan Basis Data Normalisasi yang dilakukan pada data penjualan menghasilkan 4 buah tabel yaitu tabelpenjualan, dpenjualan, pelanggan, dan barang.

63 UNF Nomor Tanggal Kd_Lgn Nm_Lgn Kd_ Nm_ Kuantitas H_Jual D_ Nomor Kd_ Nm_ Kuantitas H_Jual 2NF D Nomor Kd_ Kuantitas H_Jual 3NF Kd_ Nm_ Tipe Mobil Merek 3NF Harga Beli Harga Jual Stock Minimum Stock Maksimum _ 1NF Nomor Tanggal Kd_Lgn Nm_Lgn Nomor Tanggal Kd_Lgn 3NF Kd_Lgn Nm_Lgn Alamat Kota 3NF Kode Pos Contact Telepon HP Gambar 10. Normalisasi Data A. Tabel Nama File : Data.mdb Media : Hard Disk Organisasi File : Index Primary Key : Kd_ Tabel 1. Struktur Tabel No. Nama Field Jenis Lebar Desimal Keterangan 1 Kd_ Text 10 - Kode 2 Nm_ Text 25 - Nama 3 Tipe Text 15 - Tipe 4 Jenis Text 15 - Jenis 5 H_Beli Currency 0 Harga Beli 6 H_Jual Currency 0 Harga Jual 7 Minimum Number Integer 0 Kuantitas Minimum 8 Maksimum Number Integer 0 Kuantitas Maksimum B. Tabel Nama File : Data.mdb Media : Hard Disk Organisasi File : Index Primary Key : Kd_Lgn Sistem Informasi (Yeni Risyani)

64 Tabel 2. Struktur Tabel No. Nama Field Jenis Lebar Desimal Keterangan 1 Kd_Lgn Text 10 - Kode 2 Nm_Lgn Text 25 - Nama 3 Alamat Text 50 - Alamat 4 Kota Text 25 - Kota 5 Kode_Pos Text 5 - Kode Pos 6 Hubungi Text 25 - Orang Yang Bisa Dihubungi 7 Telepon Text 15 - Telepon 8 HP Text 15 - Handphone C. Tabel Nama File : Data.mdb Media : Hard Disk Organisasi File : Index Primary Key : Nomor Tabel 3. Struktur Tabel No. Nama Field Jenis Lebar Desimal Keterangan 1 Nomor Text 10 - Nomor 2 Tanggal Date/Time Short Date - Tanggal 3 Kd_Lgn Text 10 - Kode D. Tabel Dpenjualan Nama File : Data.mdb Media : Hard Disk Organisasi File : Index Primary Key : Nomor dan Kd_ Tabel 4. Struktur Tabel D No. Nama Field Jenis Lebar Desimal Keterangan 1 Nomor Text 10 - Nomor 2 Kd_ Text 10 - Kode 3 Kuantitas Number Integer 0 Kuantitas 4 H_Jual Currency 0 Harga Jual E. Relasi Antar Tabel Penggunaan primary key dan foreign key 1. Tabel Primary Key : Kd_ Gambar 11. Relasi Antar Tabel

65 Foreign Key : - 2. Tabel Primary Key : Kd_Lgn Foreign Key : - 3. Tabel Primary Key : Nomor Foreign Key : Kd_Lgn 4. Tabel D Primary Key : Nomor, Kd_ Foreign Key : - F. Rancangan Interface (Antar Muka) Rancangan interface (antar muka) dari program aplikasi dapat dilihat pada Gambar berikut ini. Menu Utama Master Transaksi Laporan Keluar Gambar 12. Rancangan Interface Menu utama pada Gambar 12 terdiri atas: 1. Master a. Menu untuk membuka form input data barang. b. Menu untuk membuka form input data pelanggan. c. Keluar Menu untuk keluar dari program aplikasi 2. Transaksi a. Menu untuk membuka form input data penjualan barang. 3. Laporan a. Menu untuk membuka form mencetak laporan penjualan. 5. Hasil Output Perancangan A. Faktur Faktur penjualan ini akan diberikan kepada pelanggan sebagai bukti bahwa pelanggan telah melakukan pembelian barang diperusahaan. Faktur penjualan ini dihasilkan dari proses penginput-an penjualan barang. Faktur penjualan ini berisi data pelanggan yang membeli barang serta barang-barang yang dibeli dari perusahaan. Sistem Informasi (Yeni Risyani)

66 Gambar 13. Faktur B. Laporan Laporan penjualan barang berfungsi memberikan informasi total penjualan barang dalam periode bulan dan tahun tertentu. Informasi yang terdapat pada laporan penjualan barang adalah kode barang, nama barang, kuantitas, harga/item, dan total harga. Dengan adanya laporan penjualan barang ini, pihak perusahaan dapat mengetahui total penjualan barang dalam periode bulan dan tahun tertentu. Gambar 14. Laporan KESIMPULAN 1. Dengan sistem penjualan ini, transaksi penjualan dapat diketahui lebih cepat, akurat danmemudahkan dalam pencatatan proses penjualan barang. 2. Sistem penjualan ini mampu menghasilkan laporan penjualan dan faktur penjualan secara cepat dan mudah.

67 DAFTAR PUSTAKA [1] Baridwan, Z, 2000, Sistem Akuntansi Penyusunan Prosedur dan Metode, Edisi kelima, Cetakan Kelima, BPFE, Yogyakarta. [2] Jogiyanto H.M., 2000, Analisis Dan Desain Sistem Informasi, Penerbit Andi, Yogyakarta. [3] Jogiyanto H.M, 2000, Pengenalan Komputer, Penerbit Andi, Yogyakarta. [4] Kendall, K. E., dan J.E. Kendall, 2003, Analisis dan Perancangan Sistem, Alih Bahasa oleh Thamir Abdul Hafedh Al-Hamdany, Edisi Kelima, Jilid Pertama, Penerbit PT. Prenhallindo, Jakarta. [5] Kendall, K. E., dan J.E. Kendall, 2003, Analisis dan Perancangan Sistem, Alih Bahasa oleh Thamir Abdul Hafedh Al-Hamdany, Edisi Kelima, Jilid Kedua, Penerbit PT. Indeks, Jakarta. [6] Kurniadi, A., 2003, Pemrograman Microsoft Visual Basic 6, Penerbit Elex Media Komputindo, Jakarta. [7 ] Marlinda, L., 2004, Sistem Basis Data, Penerbit Andi, Yogyakarta. [8] Mulyadi, 2001, Sistem Akuntansi, Penerbit Salemba Empat, Jakarta. [9] Rangkuti, F., 2000, Manajemen Persediaan Aplikasi di Bidang Bisnis, Edisi ke-4, Rajawali Pers, Jakarta. [10] Soemarso, S. R., 2002, Akuntansi Suatu Pengantar, Buku Kesatu, Edisi Keempat, Penerbit Salemba Empat, Jakarta. [11] Wilkinson, J.W., 2002, Sistem Akunting dan Informasi, Edisi Ketiga, Jilid 1, Binarupa Aksara, Jakarta. [12] Wilson, J.D. dan J.B. Campbell, 2000, Controllership, Penerbit Erlangga, Jakarta. Sistem Informasi (Yeni Risyani)