BAB I PENDAHULUAN. meningkatkan brand loyalty serta brand recall produk-produk mereka di

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS PENGARUH PESAN IKLAN NATURADE GOLD TERHADAP RESPON KONSUMEN (MODEL HIRARKI EFEK) DI SOLO GRAND MALL SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Promosi atau promotion yang dalam dekade terakhir ini sering disebut juga

BAB I PENDAHULUAN. salah satunya di industri bisnis perbankan. Bank yang sekarang ini dianggap bank

BAB I PENDAHULUAN. berkembangnya perekonomian. Keadaan inilah yang mendorong perusahaanperusahaan

PENGARUH IKLAN TELEVISI MENGGUNAKAN BACKGROUND MUSIK TERHADAP RECALL AUDIENCE

Giat Riyadi B

BAB I PENDAHULUAN UKDW. sarana promosi yang cukup efektif untuk meningkatkan brand awareness dan

BAB I PENDAHULUAN. dan jasa baru untuk memenuhi kebutuhan konsumen (Puspitasari 2009).

I PENDAHULUAN. barang, dan jasa. Pengusaha tidak hanya menerapkan strategi positioning sebuah

BAB I PENDAHULUAN. Masuknya salah satu pemain besar dunia ke PT HM Sampoerna menjadi

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan, baik itu perusahaan jasa maupun produk karena produk ataupun jasa yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia. Bahkan iklan memegang peran untuk menyampaikan pesan

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu bagian dari bauran komunikasi pemasaran atau bauran

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu alat yang digunakan dalam promosi adalah periklanan, periklanan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Iklan adalah salah satu komponen marketing mix yang umum dilakukan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia periklanan saat ini semakin marak dengan ditandai

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Setiadi (2003) Consumer Attitude merupakan makna. objek baik disenangi maupun tidak disenangi secara konsisten.

BAB I PENDAHULUAN. dengan mampu mengelola dan menyampaikan informasi kepada konsumennya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Iklan adalah suatu penyampaian pesan melalui media-media yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era globalisasi saat ini, tingkat persaingan bisnis sangat ketat sehingga

BAB I PENDAHULUAN. peranan penting dalam mencapai tujuan perusahaan. Pemasaran merupakan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat. Salah satu manfaat yang dapat dirasakan sekarang ini adalah. akan meluaskan cakrawala pengetahuan masyarakat.

BAB I PENDAHULUAN. penting daripada daya tariknya. Endorser yang kredibel adalah orang yang. bisa dipercaya dan mempunyai keahlian tertentu.

BAB I PENDAHULUAN. mengingat kembali bahwa suatu merek merupakan bagian dari kategori produk tertentu

BAB I PENDAHULUAN. dengan konsumen. Sehingga memaksa perusahaan untuk selalu melakukan

BAB I PENDAHULUAN. unsur penting dalam kegiatan pemasaran. Pesan yang disampaikan lewat iklan

ANALISIS PENGARUH PERSEPSI SUMBER IKLAN TERHADAP MINAT BELI YANG DIMEDIASI OLEH SIKAP KONSUMEN PADA IKLAN DAN MEREK

BAB I PENDAHULUAN. secara terus menerus oleh setiap perusahaan. Merek-merek yang kuat, teruji,

BAB I PENDAHULUAN. Para pemirsa televisi boleh saja membenci iklan, karena menganggap iklan

BAB I PENDAHULUAN. tampilkan setiap harinya, baik melalui tayangan televisi dan media massa

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini bisnis telekomunikasi di bidang layanan operator telpon seluler telah

BAB I PENDAHULUAN. perhatian konsumen. Oleh karena itu, untuk memperkenalkan produk tersebut,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. Bagi manusia bahasa merupakan alat komunikasi yang sangat penting.

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW. pastinya dapat mendatangkan keuntungan bagi produsennya.

1. BAB I PENDAHULUAN. terhadap suatu produk (barang, jasa, atau ide). Iklan sering kali menjadi andalan

BAB I PENDAHULUAN. orang yang satu dengan orang yang lain untuk saling mengisi. Manusia juga

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. satunya dengan kegiatan iklan. Iklan bertujuan untuk mengenalkan pada

BAB I PENDAHULUAN. media massa maupun elektronik. Media- media tersebut yang sering dijumpai

BAB I PENDAHULUAN. konsumen makin kritis dalam memilih produk. Agar dapat unggul dalam

BAB I PENDAHULUAN. mengalami perkembangan sangat pesat. Dalam industri ini masing-masing

BAB I PENDAHULUAN. pikir, selera, keinginan dan kebutuhan konsumen. konsumennya dimana salah satu wujudnya adalah melalui periklanan.

BAB I PENDAHULUAN. Dunia bisnis menghadapi era baru persaingan global yang semakin ketat

HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik Siswa SMA Negeri 5 Bogor Tabel 1. Karakteristik Siswa SMA Negeri 5 Bogor Jenis kelamin - Tempat tinggal -

EFEKTIVITAS PROMOSI TAYANGAN IKLAN DJARUM 76 VERSI PENGEN EKSIS TERHADAP PERSEPSI PEMIRSA

BAB I PENDAHULUAN UKDW. mempertahankan konsumen dan memperluas pangsa pasar.

PENGARUH SIKAP KONSUMEN TERHADAP IKLAN DAN KEYAKINAN AKAN MEREK PRODUK PADA PEMBENTUKAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP MEREK PRODUK

BAB 5 KESIMPULA DA SARA

BAB I PENDAHULUAN. untuk memperoleh informasi dan pengetahuan serta wadah untuk menyalurkan ide,

BAB I PENDAHULUAN. Pemasaran adalah Suatu proses sosial dan manajerial yang di dalamnya individu

BAB I PENDAHULUAN. yang lain mempunyai tingkatan dan nilai yang berbeda-beda. Kecantikan dapat

BAB I PENDAHULUAN. pada media digital atau lebih dikenal dengan pemasaran digital. Masuknya dunia

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Sehebat apapun teknologi, tanpa adanya suatu kreativitas, ibarat sayur

BAB I PENDAHULUAN. (informative), mempengaruhi khalayak untuk membeli (persuading),

BAB I PENDAHULUAN. Perangkat televisi menjadi suatu kebiasaan yang popular dan hadir secara luas

BAB I PENDAHULUAN. seseorang. Komunikasi tidak saja dilakukan antar personal, tetapi dapat pula

Disusun Oleh: Dwi Agusetyarini Daraningrum F Info di Info RRI Pro I FM Surakarta) BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. strategi yang tepat bagi perusahaan dengan melakukan komunikasi ke pasar. konsumen agar dapat membeli produk mereka.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Dalam mengkomunikasikan produk atau jasa kepada masyarakat,

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini, perekonomian di Indonesia semakin berkembang dan penuh dengan

BAB I PENDAHULUAN. membuat perusahaan harus bersaing untuk mendapatkan laba maksimal bagi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pertumbuhan ekonomi dan masyarakat kelas menengah di Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. yang kita perhatikan (Kotler, Keller, 2007:3). Di dalam pemasaran itu sendiri

BAB I PENDAHULUAN. Iklan akan terus berjalan dan berkembang seiring dengan semakin. banyaknya bentuk usaha yang ada.

BAB I PENDAHULUAN. karena akan menentukan kunci sukses untuk sebuah perusahaan. Menurut

BAB I PENDAHULUAN. elektronik. Media cetak berupa koran, spanduk, dan pamflet. Sedangkan media

BAB I PENDAHULUAN. Promosi merupakan salah satu variabel di dalam marketing mix penentu

BAB I PENDAHULUAN UKDW. saat sekarang ini. Krisis ekonomi yang berkepanjangan ini membawa banyak

BAB I PENDAHULUAN. kepada khalayak. Media adalah salah satu unsur terpenting dalam komunikasi. Pada

BAB I PENDAHULUAN. lakukan, baik di masa kini maupun masa depan, dengan satu tujuan yaitu

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Perencanaan dan Pemilihan Media Periklanan

BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Hal tersebut menuntut perusahaan untuk dapat melakukan yang terbaik

BAB I PENDAHULUAN. Periklanan merupakan salah satu kegiatan promosi yang banyak dilakukan

I. PENDAHULUAN. Media massa merupakan sarana bagi manusia untuk memenuhi kebutuhan

II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Brand Attitude atau sikap terhadap merek adalah sikap yang akan

BAB I PENDAHULUAN. hubungan yang kuat antara kategori produk dengan merek yang dilibatkan.

BAB V PENUTUP. 1. Terdapat hubungan signifikan dan kuat antara pengaruh terpaan. perempuan PT. Singa Erskindo. frekuensi menunjukkan bahwa:

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Di era ini perusahaan dapat memperluas pasar produk dan dapat

I. PENDAHULUAN. Persaingan yang ketat dalam dunia bisnis saat ini membuat perusahaan harus

KUESIONER. Dengan memberikan tanda ( ) pada jawaban yang anda pilih. Apakah Anda pernah melihat atau mendengar iklan Coca Cola?

BAB I PENDAHULUAN. canggihnya teknologi komunikasi sehingga mendorong perkembangan arus

BAB I PENDAHULUAN. tetapi konsumen memiliki alasan lain dalam pengambilan keputusan. mulai memperkenalkan produknya pada konsumen melalui promosi

BAB I PENDAHULUAN. bisnis yang ingin tetap konsisten di pasar dituntut untuk dapat memenuhi

ANALISIS PENGARUH MEDIA IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI KONSUMEN SEPEDA MOTOR MEREK HONDA (Studi Pada Mahasiswa FE UMS Surakarta)

BAB I PENDAHULUAN UKDW. Pelaku dunia usaha dituntut untuk selalu merespon setiap perubahan. Karena pada

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. pelayanan informasi yang melayani masyarakat dengan berbagai jenis pelayanan.

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat. Perkembangan dunia televisi di Indonesia menunjukkan. tersebut, tidak bisa dilepaskan dari dunia iklan.

BAB I PENDAHULUAN. agar perusahaan mampu bersaing dan dapat mempertahankan kelangsungan. dengan kebijakan promosi melalui periklanan.

BAB 1 PENDAHULUAN. Penyiaran merupajan sebuah proses untuk menyampaikan siaran yang di

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menghadapi era globalisasi dan persaingan pasar, semua pelaku bisnis

BAB I PENDAHULUAN. usaha di dunia termasuk Indonesia. Persaingan-persaingan yang terjadi terutama berupa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada kondisi perkeonomian global sekarang ini, yang ditunjukan dengan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia bisnis yang berskala kecil, menengah, maupun besar, orang -

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kehadiran stasiun televisi swasta di Indonesia telah merubah pola pikir para pemasar yang ingin melakukan periklanan secara intensif untuk meningkatkan brand loyalty serta brand recall produk-produk mereka di mata konsumen. Pada awalnya periklanan hanya dapat dilakukan di media radio, surat kabar, koran atau majalah, pamflet-pamflet maupun selebaran yang diedarkan kepada konsumen. Namun sejak munculnya stasiun TV swasta, para pemasar mulai mengalihkan periklanan mereka ke televisi, karena televisi dianggap mampu menampilkan pesan-pesan yang ingin disampaikan pemasar ke konsumen secara lebih efektif. Tetapi pada kenyataannya, konsumen akan cenderung mengganti channel jika saluran televisi yang ditonton tersebut mendadak menyiarkan iklan komersial. Hal ini perlu mendapat perhatian serius para pemasar. Mengapa pemirsa TV enggan menyimak penayangan iklan tertentu di TV? Untuk menjawab pertanyaan ini memang tidaklah mudah. Namun setidaknya bisa mengetahui apa penyebab pemirsa tidak menyimak iklan. Apakah karena materi ataupun bintang iklan, latar belakang musik yang tidak menarik, baik susunan kalimatnya maupun cara penyajiannya atau ketidaksesuaian antara produk yang diiklankan dengan musik yang menyertainya (Suryaningsih, 1996). 1

2 Iklan bertujuan untuk mengenalkan, membujuk dan mengingatkan pembeli mengenai keberadaan suatu produk atau jasa yang pada akhirnya dimaksudkan untuk meningkatkan penjualan (Shultz, dkk., 1990). Perusahaan sudah seharusnya memahami bahwa periklanan adalah komunikasi massa yang merupakan bagian dari keseluruhan aktivitas di bidang pemasaran. Tujuan periklanan merupakan suatu tugas komunikasi yang harus menunjang tujuan pemasaran. Kreativitas dalam suatu iklan akan menghasilkan suatu daya tarik. Perhatian pemirsa kepada suatu iklan menjadi kunci utama sukses atau tidaknya iklan tersebut. Karena dengan diperhatikannya suatu iklan maka akan mempermudah konsumen dalam mengingat suatu merek ketika akan membeli suatu produk. Menurut Hermawan (2000), manusia hanya dapat mengingat maksimal 7 (tujuh) merek untuk kategori produk tertentu. Kondisi ini disebabkan oleh otak manusia mengalami proses pelupaan (memory loss). Tidak bisa dipungkiri memang iklan mempunyai peran yang sangat besar dalam peningkatan awareness (kesadaran) terhadap suatu produk, apakah itu melalui penggunaan musik, humor atau dengan daya tarik seks (sex appeals) (Schiffman dan Kanuk, 1994). Salah satu alat bantu periklanan adalah musik. Musik merupakan salah satu unsur yang penting dan paling sering digunakan dalam periklanan atau pembuatan iklan, oleh karena itu tidak mengherankan jika musik kemudian menjadi komponen utama dalam pemasaran (Bruner, 1990). Penggunaan iklan dengan latar belakang musik akan sangat efektif dalam pengingatan merek (brand recall) oleh konsumen

3 atau audien jika produk tersebut adalah produk yang low cognitive involvement yaitu produk dengan keterlibatan rendah. Sebaliknya iklan musik akan kurang efektif dalam pengingatan merek jika produk yang memiliki high cognitive involvement yaitu produk dengan keterlibatan tinggi (Park dan Young, 1986). Menyadari betapa pentingnya masalah kualitas tampilan program periklanan, sudah selayaknya perusahaan segera mengantisipasi keadaan di atas dalam usaha meningkatkan eksistensi atau keberadaannya, yaitu dengan memanfaatkan penggunaan musik atau jingle untuk mendapatkan perhatian konsumen dan selanjutnya terpatri dalam ingatan konsumen. Perhatian atau ketertarikan konsumen dan selanjutnya tertanam dalam ingatan konsumen terhadap suatu iklan merupakan langkah awal bagi sukses atau tidak iklan tersebut mempengaruhi perilaku konsumen. Penggunaan iklan dengan latar belakang musik diharapkan akan dapat menarik perhatian konsumen untuk menyimak iklan tersebut sehingga konsumen dapat mengingat merek dan pesan-pesan yang disampaikan, sampai pada akhirnya konsumen melakukan pembelian atas produk tersebut. Akan tetapi, meskipun iklan dengan latar belakang musik dapat menarik perhatian, belum tentu konsumen akan melakukan pembelian (intention to buy) terhadap suatu produk. Sehingga dalam hal ini departemen pemasaran dalam mempromosikan suatu produk ataupun merek harus benar-benar mempertimbangkan berbagai aspek dalam periklanan seperti media, jenis musik dan bintang iklan, agar iklan tersebut efektif.

4 Suatu hal yang menarik yang ingin dilihat secara konkret dengan suatu riset konsumen, melihat faktor rasional maupun faktor emosional yang mempengaruhi preferensi atau pilihan pembeli potensial. Dimana faktor rasional maupun emosional akan lebih banyak ditentukan oleh penayangan iklan, baik dilihat dari jingle iklan dan bintang iklan. PT. Japfa Comfeed Indonesia Tbk. yang memproduksi Sosis So Nice. Harus membuat konsep kreatif yang menyakinkan akan menghidupkan strategi pesan dengan cara yang berbeda dan mudah diingat dalam periklanannya. Salah satu caranya ialah dengan menggunakan sebuah lagu atau musik di dalam iklan, yang biasa dikenal dengan istilah jingle. Berdasarkan uraian-uraian di atas, selanjutnya penulis mengambil judul PENGARUH IKLAN SOSIS SO NICE di TELEVISI MENGGUNAKAN BACKGROUND MUSIK TERHADAP DAYA INGAT KONSUMEN (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta). B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan maka permasalahan dapat dirumuskan: 1. Bagaimana pengaruh iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik apabila ditinjau dari Jingle Iklan (X1) dan Bintang Iklan (X2) terhadap Daya Ingat Konsumen?

5 2. Manakah variabel yang memberikan pengaruh lebih besar terhadap daya ingat konsumen dalam iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik? C. Tujuan Penelitian Berdasarkan permasalahan yang dirumuskan maka tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui penggaruh iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik apabila ditinjau dari Jingle Iklan (X1) dan Bintang Iklan (X2) terhadap Daya Ingat Konsumen. 2. Untuk mengetahui variabel yang memberikan pengaruh lebih besar terhadap daya ingat konsumen dalam Iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik. D. Manfaat Penelitian 1. Teoritis a. Bagi Penulis Merupakan kesempatan untuk menerapkan disiplin ilmu yang didapat dari bangku kuliah dan menambah wawasan tentang masalah yang terjadi secara nyata disuatu lingkungan tertentu, khususnya masalah yang berhubungan dengan periklanan.

6 b. Bagi akademisi Hasil yang ditemukan dalam penelitian ini dapat dijadikan sebagai acuan dan pedoman bagi penelitian dimasa yang akan datang, yang juga tertarik membahas permasalahan yang diangkat dalam penelitian. 2. Praktisi Bagi perusahaan, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan yang akan menjadi bahan dalam menentukan dan memperbaiki cara penyampaian iklan agar lebih baik. E. Sistematika Penyusunan Skripsi Gambaran secara singkat mengenai skripsi ini sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Bab ini menjelaskan tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penyusunan skripsi. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Bab ini dikemukakan teori-teori yang meliputi manajemen periklanan, tujuan periklanan, televisi sebagai media periklanan, bentuk-bentuk iklan televisi, penentu anggaran periklanan, metoda penentuan anggaran periklanan, psikologi periklanan, peran musik dalam periklanan, pengukurrran efektifitas periklanan, retensi konsumen, penelitian terdahulu dan kerangka pemikiran.

7 BAB III METODA PENELITIAN Bab ini menjelaskan tentang metoda penelitian, populasi, metoda pengambilan sampel, sumber data, metoda pengumpulan data, definisi operasional variabel penelitian, variabel pengukuranya dan metoda analisis data. BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN Di dalam bab ini menjelaskan tentang data yang diperoleh, analisis data dan pembahasan hasil penelitian. BAB V PENUTUP Bab ini berisikan simpulan, keterbatasan penelitian dan saran.