ANALISIS STABILITAS LERENG TANAH LEMPUNG JENUH DENGAN VARIASI BIDANG LONGSOR BERDASARKAN TEORI PROBABILITAS

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS STABILITAS LERENG TANAH LEMPUNG JENUH DENGAN METODE PROBABILITAS

ANALISIS PONDASI TIANG BOR MENGGUNAKAN METODE PROBABILITAS. Tugas Akhir. untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Sarjana S-1 Teknik Sipil

ANALISIS PONDASI TIANG DENGAN PRINSIP PROBABILITAS (Studi Kasus Pembangunan Gedung SMK Muhammadiyah Sukoharjo) Tugas Akhir

PENGARUH TINGGI TEKANAN RESERVOIR TERHADAP DEBIT PADA PEMOMPAAN POMPA HIDRAM

ANALISIS STABILITAS LERENG METODE FELLINIUS DENGAN VARIASI BIDANG LONGSOR BERDASARKAN TEORI PROBABILITAS

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENGARUH DIAMETER PIPA INLET TERHADAP DEBIT PEMOMPAAN POMPA HIDRAM

TINJAUAN SIFAT FISIS, PENURUNAN KONSOLIDASI DAN TEKANAN PENGEMBANGAN TANAH KUNING MIRI SRAGEN SEBAGAI PENGGANTI SUBGRADE JALAN

TINJAUAN KUAT LENTUR PELAT BETON BERTULANGAN BAMBU LAMINASI DIPERKUAT DENGAN KAWAT GALVANIS YANG DIPASANG SECARA MENYILANG.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

ANALISIS KEKEDAPAN BETON DENGAN MEMANFAATKAN TANAH POZOLAN DI KECAMATAN TULAKAN - PACITAN SEBAGAI PENGGANTI SEBAGIAN SEMEN PORTLAND.

PERENCANAAN GEDUNG PERKANTORAN 4 LANTAI (+ BASEMENT) DI WILAYAH SURAKARTA DENGAN DAKTAIL PARSIAL (R=6,4) (dengan mutu f c=25 MPa;f y=350 MPa)

EVALUASI KINERJA DAN TARIF BUS TRAYEK YOGYAKARTA-SURABAYA BERDASARKAN BOK, ATP DAN WTP

TINJAUAN KUALITAS BATAKO DENGAN PEMAKAIAN BAHAN TAMBAH SERBUK HALUS EX COLD MILLING

ANALISIS DINDING PENAHAN PADA TANAH PASIR DENGAN VARIASI KEDALAMAN MUKA AIR TANAH BERDASARKAN PRINSIP PROBABILITAS

DINDING PANEL BERTULANGAN BAMBU DENGAN KAPUR SEBAGAI BAHAN TAMBAH DAN FLY ASH SEBAGAI PENGGANTI SEMEN

PEMANFAATAN LIMBAH PECAHAN TEMPURUNG KELAPA SEBAGAI BAHAN TAMBAH PADA CAMPURAN BAHAN BAKU BATAKO. Tugas Akhir

ANALISIS KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK BELAH BETON DENGAN BAHAN TAMBAH SERBUK ARANG BRIKET DAN BESTMITTEL. Tugas Akhir

EVALUASI KARAKTERISTIK DAN IDENTIFIKASI MASALAH PENATAAN PARKIR DI BADAN JALAN ( STUDI KASUS JL. GARUDA MAS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA )

TINJAUAN KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK BELAH BETON DENGAN SERAT KAWAT BENDRAT BERBENTUK W SEBAGAI BAHAN TAMBAH

EVALUASI PERSEPSI PEJALAN KAKI DAN PEDAGANG KAKILIMA TERHADAP FUNGSI FASILITAS CITY WALK ( STUDI KASUS JL. SLAMET RIYADI SURAKARTA JAWA TENGAH )

TINJAUAN KUAT TEKAN DAN KERUNTUHAN BALOK BETON BERTULANG MENGGUNAKAN TRAS JATIYOSO SEBAGAI PENGGANTI PASIR. Tugas Akhir

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENGENDALIAN KINERJA DAN PRODUKTIVITAS PEMBANGUNAN GEDUNG BERTINGKAT 4 LANTAI UNTUK PARKIR RODA DUA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

TINJAUAN SIFAT FISIS, KUAT GESER DAN KUAT DUKUNG TANAH MIRI SEBAGAI PENGGANTI SUBGRADE JALAN ( Studi Kasus Tanah Miri, Sragen )

ANALISA KINERJA DAN PENETAPAN TARIF BERDASARKAN BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN BUS PO. SRIMULYO JURUSAN SURAKARTA - YOGYAKARTA.

PENINGKATAN MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (PTK

STUDI EMPIRIS PERBEDAAN VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH MERGER DAN AKUISISI PADA PERUSAHAAN PUBLIK DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN

SEGMENTASI DAN PERSEPSI PENGGUNA TERHADAP PELAYANAN PARKIR DI PUSAT PERBELANJAAN SINGOSAREN PLAZA KOTA SURAKARTA TUGAS AKHIR

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA (Studi Empiris Tahun )

TINJAUAN KEKUATAN DAN BIAYA STRUKTUR ATAP BAJA RINGAN DAN BAJA KONVENSIONAL GEDUNG DIKLAT RSUP DR. KARIADI SEMARANG

SUSI ARYATI A

PENGARUH PERMAINAN BUBUR KERTAS TERHADAP PERKEMBANGAN KREATIVITAS ANAK DI TK PERTIWI IV SRIMULYO SRAGEN TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PENERAPAN PEMBELAJARAN CLASS CONCERN

TINJAUAN KUALITAS GENTENG BETON SEBAGAI PENUTUP ATAP DENGAN BAHAN TAMBAH SERAT SABUT KELAPA. Tugas Akhir

TINJAUAN KUAT TEKAN, KUAT TARIK BELAH DAN KUAT LENTUR BETON MENGGUNAKAN TRAS JATIYOSO SEBAGAI PENGGANTI PASIR UNTUK PERKERASAN KAKU (RIGID PAVEMENT)

ANALISA KELAYAKAN INVESTASI PEMBANGUNAN RUKO DI KOTA SURAKARTA. Tugas Akhir

SKRIPSI FAJAR WICAKSONO B

SIGNIFIKANSI NILAI MODULUS ELASTISITAS KAYU MERANTI, MAHONI, BANGKIRAI YANG ADA DI PASARAN DENGAN SNI 2002

RANCANG BANGUN BURNER KOMPOR METHANOL DENGAN VARIASI JUMLAH LUBANG 16, 20, 22 DIAMETER BURNER 9,5 CM DAN LETAK LUBANG ZIG-ZAG

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. PendidikanMatematika DEVID AGUS HARTATO A

ANALISIS STRUKTUR SIMPLE BEAM MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0

OPTIMALISASI KEKUATAN BENDING DAN IMPACT KOMPOSIT BERPENGUAT SEKAM PADI BERMATRIK UREA FORMALDEHYDE TERHADAP FRAKSI VOLUM DAN TEBAL CORE

PERBAIKAN SUBGRADE TANAH TANON DENGAN FLY ASH DAN KAPUR UNTUK PERENCANAAN TEBAL LAPIS PERKERASAN. Tugas Akhir

Studi Pengaruh Metode Pendinginan Pada Proses End Milling Terhadap Kualitas Permukaan

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP GOOD CORPORATE GOVERNANCE

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

ANALISIS PENGATURAN RELE ARUS LEBIH AKIBAT PENAMBAHAN BEBAN BARU PADA GARDU INDUK SRAGEN

ANALISIS KONTRIBUSI PENERIMAAN RETRIBUSI PELAYANAN BIAYA KTP DAN AKTE CATATAN SIPIL TERHADAP REALISASI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN JEPARA

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE IMAGE STREAMING

ANALISIS HASIL PRAKTIKUM FISIOLOGI HEWAN MAHASISWA PENDIDIKAN BIOLOGI FKIP UMS BERDASARKAN MEDIA DAN STRATEGI YANG DIGUNAKAN SKRIPSI

PENGARUH PERMAINAN PUZZLE TERHADAP KECERDASAN VISUAL SPASIAL PADA ANAK USIA 4 5 TAHUN DI TK GLOBAL INTERSTUDY SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

PERBEDAAN KINERJA ANTARA GURU PNS DENGAN NON PNS DI SD NEGERI SE-DESA PUTATSARI SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

ANALISIS RESIKO KEUANGAN. PADA PT. BANK MANDIRI Tbk DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

SKRIPSI. Disusun Oleh: MELIA DWI RUSADI B

MAKNA REFERENSIAL PADA NAMA TOKO DI KECAMATAN PEDAN KABUPATEN KLATEN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat S-1

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN UNGGAS DI PASAR DEPOK SURAKARTA SKRIPSI

PENGARUH VARIASI MENGAJAR GURU DAN PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MINAT BELAJAR IPS. TERPADU SISWA KELAS VII DI MTsN SURAKARTA II

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DEVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Sonny Budi Supriyanto

PENGARUH VARIASI DIAMETER KOLOM CAMPURAN PASIR KAPUR TERHADAP KONSOLIDASI TANAH LEMPUNG LUNAK. Tugas akhir

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

EVALUASI KINERJA JEMBATAN PENYEBERANGAN. Tugas Akhir. untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat sarjana S-1 Teknik Sipil

KUAT TEKAN BETON GEOPOLIMER DENGAN VARIASI BERAT AGREGAT DAN BINDER PADA UMUR BETON 21 DAN 28 HARI

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) DI KANTOR DAOP IV SEMARANG

ANALISA KOROSI MATERIAL BAJA KARBON SEDANG PADA LINGKUNGAN AIR, UDARA DAN NATRIUM NITRIT

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN PRODUK SEPEDA MOTOR HONDA SUPRA DI KECAMATAN BANYUDONO BOYOLALI

SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Sebagai Syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I Program Studi Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh : YUNI NIM.

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

ANALISIS KEBUTUHAN DAN KARAKTERISTIK PARKIR RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA KJKS BMT DANA MULIA KABUPATEN BOYOLALI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh: IDA FATMAWATI A

KANDUNGAN KALSIUM DAN KARBOHIDRAT BAKSO DAGING SAPI DENGAN PENAMBAHAN JAMUR TIRAM (Pleurotus sp)

(Studi Kasus Pemerintahan Daerah Kota Wonogiri) SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat S-1 Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah

ANALISIS VARIABEL-VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MEMILIH TEMPAT KOS (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

SIMULASI APLIKASI PERHITUNGAN WAJIB PAJAK PEGAWAI

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BIOLOGI PADA MATERI SISTEM SARAF MENGGUNAKAN STRATEGI EVERYGROUP IS A TEACHER HERE

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VIDEO TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD N PAJANG III NO. 206 SURAKARTA TAHUN 2014/2015 SKRIPSI

TRI NGESTI RAHAYU A

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

Oleh: RIFKA ROSYDIANA A

Diajukan Oleh : BUDI WINARNI A

TUGAS AKHIR Pemodelan Daya Dukung Pondasi Dangkal Dengan Bahasa Visual Basic 6. Disusun Oleh : Razaqy Ashari Y Setya Herbowo

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN SKRIPSI

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. TASPEN (PERSERO) SURAKARTA

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I. Program Studi Biologi

ANALISIS PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK NATASHA SKIN CARE DI SOLO

Ika Yuliana NIM : D NIRM :

Diajukan Oleh: SUDIRJI A

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN TUTORIAL DAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR

(PTK Pada Standar Kompetensi Memahami Konsep Segiempat dan Segitiga serta Menentukan Ukurannya Kelas VII SMP Negeri 1 Nogosari) SKRIPSI

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENYELESAIAN SOAL OPERASI BILANGAN PECAHAN

Transkripsi:

ANALISIS STABILITAS LERENG TANAH LEMPUNG JENUH DENGAN VARIASI BIDANG LONGSOR BERDASARKAN TEORI PROBABILITAS Tugas Akhir untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Sarjana S-1 Teknik Sipil diajukan oleh : DIMAS ROMAN WIDYAPRAKASA NIM : D 100 060 010 NIRM : 06 6 106 03010 50010 kepada PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012 i

LEMBAR PENGESAHAN ANALISIS STABILITAS LERENG TANAH LEMPUNG JENUH DENGAN VARIASI BIDANG LONGSOR BERDASARKAN TEORI PROBABILITAS Tugas Akhir diajukan dan dipertahankan pada Ujian Pendadaran Tugas Akhir di hadapan Dewan Penguji Pada tanggal... diajukan oleh : Dimas Roman Widyaprakasa NIM : D 100 060 010 NIRM : 06 6 106 03010 50010 Susunan dewan penguji : Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Agus Susanto, S.T., M.T. Anto Budi Listyawan, S.T., M.Sc. NIK : 787 NIK : 100.913 Anggota, Senja Rum Harnaeni, S.T., M.T. NIK : 795 Tugas Akhir ini diterima sebagai salah satu persyaratan untuk mencapai derajat Sarjana S-1 Teknik Sipil Surakarta,... Dekan Fakultas Teknik Ketua Jurusan Teknik Sipil Ir. Agus Riyanto, M.T. Ir. H. Suhendro Trinugroho, M.T. NIK : 483 NIK :732 ii

MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan maka apabila kamu telah selesai mengerjakan sesuatu urusan, kerjkanlah dengan sungguh sungguh urusan yang lain dan hanya kepada tuhanmulah kamu berharap ( Q.s. Alam nasyrah : 6-8 ) Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu dan sesungguhnya yang demekian itu sungguh berat kecuali orangorang yang khusyu ( Q.S. Al Baqarah :45 ) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang orang yang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan disaat mereka menyerah ( Thomas Alva Edison ) Kita selalu punya pilihan tiap hari, tinggal kita memilih memulainya dengan niat yang kemarin atau menunggu dan mendapatkan penyesalannya besok ( Dimas Roman ) Kebesaran seseorang tidak terlihat ketika dia berdiri dan memberi perintah, tetapi ketika dia berdiri sama tingginya dengan orang lain dan membantu orang lain mencapai yang terbaik dari diri mereka (Dimas Roman) iii

PERSEMBAHAN Atas Ridho Allah SWT dan perjuanganku selama ini kupersembahkan karya indah ini untuk Ayah dan Bunda terimakasih atas doa, kasih sayang dan bimbingannya selama ini. Nasehat dan petuah kalian akan selalu ananda ingat. Maaf hanya bisa mengucapkan terimakasih. Ananda akan tetap berusaha dan berdoa karena perjalanan untuk kedepan nya masih panjang dan lebih sulit. Adik - adiku yang selalu menghibur dan menjadi semangatku selama ini. Kekasihku Jena Hayu Widyasti yang selalu memberi doa, semangat dan nasehatnya. Terimakasih atas semuanya. Rekan tugas akhir stabilitas lereng Slamet dan Bayu terimakasih kerjasamanya dan bantuan baik dari materiil maupun spirituil. Teman-teman Sipil 2006 (Slamet, Bayu, Novit, Teguh, Wahab, Danang, Basori, Dani, Syamsudin, Puput, Guntur, Winardi, Wisnu, Efandi, Eka, Andre, Irman, Singgih, Nanda, Adit, Azam, Darus, Dika, Eko, Agus, Zaid, Fajar, Patria, Hasyim, Mujahidin, Dedi), serta yang teman - teman lainnya, terimakasih atas semangat dan kekompakkannya. Almamaterku UMS iv

PRAKATA Assaalamu alaikum Wr Wb. Alhamdulillah, segala puji syukur dipanjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, taufik dan hidayah-nya sehingga penyusunan Tugas Akhir ini dapat diselesaikan. Tugas Akhir ini disusun guna melengkapi persyaratan untuk menyelesaikan program studi S-1 pada Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Surakarta. Bersama ini penyusun mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan sehingga penyusun dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Kemudian dengan selesainya Tugas Akhir ini penyusun mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Bapak Ir. Agus Riyanto, M.T., selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Ir. Suhendro Trinugroho, M.T., selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Agus Susanto, S.T., M.T., selaku Pembimbing Utama sekaligus sebagai Ketua Dewan Penguji, yang telah memberikan dorongan, arahan serta bimbingan dan nasehatnya. 4. Bapak Anto Budi Listyawan, S.T., M.Sc., selaku Pembimbing Pendamping sekaligus sebagai Sekretaris Dewan Penguji, yang telah memberikan dorongan, arahan serta bimbingan dan nasehatnya. 5. Ibu Senja Rum Harnaeni, S.T., M.T., selaku Anggota Dewan Penguji yang telah memberikan dorongan, arahan serta bimbingan. 6. Bapak Kuswartomo, S.T., M.T., selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan arahan, dorongan dan nasehatnya. 7. Bapak bapak dan ibu ibu dosen Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta terima kasih atas bimbingan dan ilmu yang telah diberikan. v

8. Ayahanda, Ibunda, adik adikku Dias dan Elok, serta keluarga besarku tercinta yang selalu memberikan dorongan baik material maupun spiritual. Terima kasih atas do a dan kasih sayang yang telah diberikan selama ini, semoga Allah SWT membalas kebaikan kalian, selalu menjaga dalam setiap langkah dan desah nafas. 9. Kekasihku Jena Hayu Widyasti sebagai sandaran jiwa dan hati ini, terima kasih atas dukungan, semangat juga nasehatnya. 10. Slamet, Bayu, Novit, Teguh, Darus, Wisnu, Azam, Winardi, Danang, Wahab, Puput, Basori, Guntur, Andri, Hasim, Irman, Singgih, dan teman teman angkatan 2006 Teknik Sipil UMS yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, teman seperjuangan susah dan senang, terima kasih buat bantuannya dan semangatnya. Canda tawa kalian tak kan kulupakan. Perjuangan untuk ke depan masih panjang dan lebih sulit, kita harus berusaha dan berdoa. 11. Anak anak Kost Rizki Putra yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, terima kasih buat dukungan dan semangatnya. Canda dan tawa kalian tak kan kulupakan. 12. Semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan Tugas Akhir ini. Penulis menyadari bahwa penyusunan Laporan Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna, karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan dan semoga laporan ini bermanfaat bagi kita semua. Amin. Wassalamu alaikum Wr Wb. Surakarta, Januari 2012 Penyusun vi

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGSAHAN... ii MOTTO...iii PERSEMBAHAN... iv PRAKATA... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii DAFTAR NOTASI... xiii ABSTRAKSI... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah......3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 4 E. Batasan Masalah... 4 F. Keaslian Tugas Akhir... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Teori Rehabilitasi Ilmu Geoteknik... 6 B. Lereng... 6 C. Longsoran... 7 D. Pengujian Bikonus Belanda... 11 BAB III LANDASAN TEORI A. CPT (Uji Sondir)... 12 B. Statistik... 16 C. Pengukuran dan Pengumpulan Data... 17 D. Distribusi Probabilitas... 18 vii

E. Uji Chi Kuadrat... 22 F. Pengenalan Program Matlab7.0... 23 G. Analisis Stabilitas Lereng... 26 H. Pengenalan Program Crystal Ball... 30 BAB IV METODE PENELITIAN A. Umum... 31 B. Data Penelitian... 31 C. Alat Bantu Penelitian... 31 D. Tahapan Penelitian... 32 E. Pelaksanaan Penelitian... 33 BAB V ANALISA DAN PEMBAHASAN A. Data CPT Cijantung... 35 B. Analisis Stabilitas Lereng... 38 C. Analisis Statistik... 44 D. Parameter parameter Statistik... 48 E. Analisis Stabilitas Lereng Lempung Jenuh Metode Deterministik... 49 F. Analisis Stabilitas Lereng dengan Teori Probabilitas Menggunakan Program Crystal Ball..... 50 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 68 B. Saran... 69 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar II.1. Sketsa Longsoran Tipe Gelinciran... 8 Gambar II.2. Sketsa Longsoran Tipe Runtuhan... 8 Gambar II.3. Sketsa Longsoran Tipe Gulingan... 9 Gambar II.4. Sketsa Longsoran Tipe Aliran... 9 Gambar III.1. Skema alat penetrasi kerucut statis (Meigh, 1987)... 12 Gambar III.2. Contoh grafik histogram.... 17 Gambar III.3. Contoh grafik distribusi normal.... 20 Gambar III.4. Contoh grafik distribusi gamma... 20 Gambar III.5. Contoh grafik distribusi beta.... 21 Gambar III.6. Contoh grafik distribusi log-normal.... 22 Gambar III.7. Bentuk bentuk bidang longsor.... 27 Gambar III.8. Bentuk bidang lereng.... 29 Gambar IV.1. Bagan alir tahaan penelitian... 32 Gambar IV.2. Bagan alir MATLAB... 34 Gambar IV.3. Bagan alir program Crystal Ball... 34 Gambar V.1. Bentuk variasi titik bidang lereng.... 38 Gambar V.2. Detail 1 dari gambar bentuk variasi titik bidang lereng.... 39 Gambar V.3. Detail 2 dari gambar bentuk variasi titik bidang lereng.... 39 Gambar V.4. Grafik hubungan antara kedalaman dengan perlawanan konus (qc) dan c u... 43 Gambar V.5. Hasil uji statistik program MATLAB 7.0.... 45 Gambar V.6. Contoh input data sondir variasi 1... 51 Gambar V.7. Grafik frekuensi awal pada titik variasi 1... 51 Gambar V.8. Grafik frekuensi kumulatif pada titik variasi 1... 52 Gambar V.9. Hasil uji statistik pada titik variasi 1... 52 Gambar V.10. Grafik frekuensi 50% F pada titik variasi 1... 53 Gambar V.11. Grafik frekuensi dengan nilai F = 1,0 pada titik variasi 1... 53 Gambar V.12. Contoh input data sondir variasi 2... 54 ix

Gambar V.13. Grafik frekuensi awal pada titik variasi 2... 54 Gambar V.14. Grafik frekuensi kumulatif pada titik variasi 2... 55 Gambar V.15. Hasil uji statistik pada titik variasi 2... 55 Gambar V.16. Grafik frekuensi 50% F pada titik variasi 2... 56 Gambar V.17. Grafik frekuensi dengan nilai F = 1,0 pada titik variasi 2... 56 Gambar V.18. Contoh input data sondir variasi 3... 57 Gambar V.19. Grafik frekuensi awal pada titik variasi 3... 57 Gambar V.20. Grafik frekuensi kumulatif pada titik variasi 3... 58 Gambar V.21. Hasil uji statistik pada titik variasi 3... 58 Gambar V.22. Grafik frekuensi 50% F pada titik variasi 3... 59 Gambar V.23 Grafik frekuensi dengan nilai F = 1,0 pada titik variasi 3... 59 Gambar V.24. Contoh input data sondir variasi 4... 60 Gambar V.25. Grafik frekuensi awal pada titik variasi 4... 60 Gambar V.26. Grafik frekuensi kumulatif pada titik variasi 4... 61 Gambar V.27. Hasil uji statistik pada titik variasi 4... 61 Gambar V.28. Grafik frekuensi 50% F pada titik variasi 4... 62 Gambar V.29. Grafik frekuensi dengan nilai F = 1,0 pada titik variasi 4... 62 Gambar V.30. Contoh input data sondir variasi 5... 63 Gambar V.31. Grafik frekuensi awal pada titik variasi 5... 63 Gambar V.32. Grafik frekuensi kumulatif pada titik variasi 5... 64 Gambar V.33. Hasil uji statistik pada titik variasi 5... 64 Gambar V.34. Grafik frekuensi 50% F pada titik variasi 5... 65 Gambar V.35. Grafik frekuensi dengan nilai F = 1,0 pada titik variasi 5... 65 Gambar V.36. Grafik perbandingan analisis deterministik dengan probabilitas pada kadaan C u rata rata... 66 Gambar V.37. Grafik tingkat keyakinan F > 1... 67 x

DAFTAR TABEL Halaman Tabel II.1. Klasifikasi longsoran menurut kecepatan pergerakan massa runtuh (Varnes, 1978)... 10 Tabel V.1. Data CPT Cijantung... 35 Tabel V.2. Nilai rata rata q c dan c u pada kedalaman 0 17 m... 40 Tabel V.3. Hasil uji statistik untuk nilai best fit distribution (qc)... 45 Tabel V.4. Hasil perhitungan best fit distribtion (qc)... 47 Tabel V.5. Hasil perhitungan nilai nilai parameter statistik... 49 Tabel V.6. Hasil analisis deterministik variasi bidang longsor... 50 Tabel V.7. Rekapitulasi hasil data titik variasi bidang longsor... 66 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Tabel Chi-Square (χ 2 ) Lampiran 2. Perhitungan Manual Lampiran 3. Program MATLAB 7.0 Lampiran 4. Program Crystal Ball xii

DAFTAR NOTASI CPT = Cone Penetration Test Cu = Komponen kohesi (kn/m 2 ) Cw = Pembacaan dari nilai perlawanan konus (kg/cm 2 ) d = Jarak pusat berat terhadap (m) = Frekuensi yang diharapkan F = Faktor keamanan Fs = Hambatan lekat h = Kedalaman atau tinggi pembacaan pada sondir (m) k = Jumlah interval kelas Kw = Selisih nilai dari nilai Tw dikurangi nilai Cw (kg/cm 2 ) La = Panjang pada bagian lingkaran (m) Lf = Nilai perlawanan geser atau hambatan setempat (kg/cm 2 ) m = Parameter populasi dari statistik sempel n = Jumlah data N c = Konstanta yang nilainya diantara 5 sampai 70, tergantung dari macam tanah dan OCR. = Frekuensi pengamatan p o = Tekanan efektif akibat tanah diatasnya pada kedalaman CPT (kn/m 2 ) qc = Nilai perlawanan konus (kn/m 2 ) r = Jari jari (m) Rf = Nilai angka banding geser (%) Tf = Nilai jumlah hambatan (kg/cm) Tw = Nilai perlawanan konus dan hambatan setempat (kg/cm 2 ) V = Koefisien variasi (%) v = Derajat kebebasan W = Berat total massa tanah (kn/m) = Chi-Kuadrat = Nilai tengah atau mean (kn/m 2 ) γ = Berat isi tanah (kn/m 3 ) xiii

γ 1 = Berat isi tanah diatas muka air tanah (kn/m 3 ) γ sat = Berat isi tanah dibawah muka air tanah (kn/m 3 ) γ w = Berat isi air (kn/m 3 ) µ = Tekanan pori = Standart deviasi (kn/m 2 ) α = level of significance xiv

ANALISIS STABILITAS LERENG TANAH LEMPUNG JENUH DENGAN VARIASI BIDANG LONGSOR BERDASARKAN TEORI PROBABILITAS ABSTRAKSI Analisis stabilitas lereng ini digunakan untuk mengetahui keamanan lereng alam, lereng galian dan lereng timbunan. Pada era 1990an, analisis perancangan bangunan tanah didasarkan pada analisis secara deterministik. Tetapi, karena tanah yang sangat bervariasi dan kemungkinan yang bersifat homogen jarang terjadi, maka konsep analisis dengan pendekatan secara probabilitas menjadi solusi mutakhir untuk mengatasi kurang telitinya model deterministik. Salah satu propertis tanah yang menunjukan tingginya variasi data adalah Cone Penetration Test (CPT). Pengolahan data CPT ini digunakan dalam analisis probabilitas yang selanjutnya dipakai untuk analisis stabilitas lereng. Data CPT diperoleh dari tanah lempung jenuh di lokasi Cijantung dengan kedalaman yang dipakai 17 meter. Data CPT dianalisis mengunakan metode statistik untuk menentukan fungsi kepadatan probabilitas dan memastikan parameter parameter statistik mean, standar deviasi, dan koefisien variasi. Untuk mendapatkan hasil yang reliabel, digunakan distribusi normal, beta, gamma, dan log-normal yang dianalisis menggunakan program MATLAB. Pengujian kesesuaian distribusi frekuensi menggunakan metode Uji Chi-Kuadrat. Untuk mendapatkan angka keamanan dengan teori probabilitas digunakan program aplikasi Crystal Ball. Selanjutnya angka keamanan hasil hitungan teori probabilitas dibandingkan dengan angka keamanan hasil hitungan manual. Hasil yang diperoleh dari analisis ini adalah nilai distribusi log-normal yang mewakili dari data CPT dengan nilai χ 2 best fit distribution sebesar 0,0055481, kemudian dilakukan pengujian Chi-Kuadrat (χ 2 ) dan menunjukan data dapat didistribusikan secara normal. Dari hasil analisis metode deterministik dengan analisis probabilitas (Crystal Ball), didapatkan angka keamanan yang paling besar pada variasi bidang longsor 5, untuk deterministik sebesar 5,9328 dan probabilitas sebesar 5,95. Sedangkan angka keamanan yang paling kecil pada variasi bidang longsor 2, untuk deterministik sebesar 4,6287 dan probabilitas sebesar 4,64. Karena nilai angka keamanan yang tinggi dengan presentase lebih dari 90%, kemungkinan besar lereng tidak akan mengalami longsor. Dari 5 variasi titik bidang longsor, didapatkan hasil angka keamanan yang stabil. Kata kunci : CPT, stabilitas lereng, lempung jenuh, MATLAB, Crystal Ball xv