FUNGSI II. Variabel Statis. Sifat variabel statis: Sintaks: static tipe_data nama_variabel; Contoh: static int angka;

dokumen-dokumen yang mirip
Memudahkan dalam pengembangan program Menghemat ukuran program

VI. FUNGSI. Fungsi Main ( ) Fungsi a ( ) Fungsi b ( ) Fungsi c ( ) Fungsi c1 ( ) Fungsi c2 ( ) Fungsi c3 ( ) Bentuk umumnya :

Tujuan / Sasaran : Mahasiswa dapat membuat pseudecode dan mempraktekkan perintah Function/Fungsi

FUNGSI & PROSEDUR. Pertemuan ke-12 dan 13

ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA POINTER DAN FUNCTION

Tujuan / Sasaran : Mahasiswa dapat membuat pseudecode dan mempraktekkan perintah Function/Fungsi

FUNGSI. tipe Tipe nilai yang dihasilkan oleh fungsi. Jika tidak dinyatakan, hasil fungsi dianggap bilangan bulat (int)

Untuk mengurangi pengulangan program yang sama agar program menjadi terstruktur, rapi dan lebih mudah dikembangkan.

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

E STRUKTUR DATA & E PRAKTIK STRUKTUR DATA. Pointer & Function. Alfa Faridh Suni, S.T., M.T. PTIK

Fungsi, Parameter, Rekursi

BAB 6 FUNGSI TUJUAN PRAKTIKUM

Praktikum Modul Praktikum ke Judul Materi Tujuan / Sasaran Waktu (lama) Aplikasi yang digunakan

Algoritma Pemrograman 2B (Pemrograman C++)

Scope Variable. Sebuah variabel di dalam sebuah fungsi memiliki jangkauan tertentu. Skop variabel terdiri dari:

MODUL. Pointer. Modul Praktikum C++ Dasar Pemrograman Komputer JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LABSHEET ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

Fungsi DASAR PEMROGRAMAN

Algoritma & Pemrograman #8. by antonius rachmat c, s.kom, m.cs

Sedangkan bentuk umum pendefinisian fungsi adalah : Tipe_fungsi nama_fungsi(parameter_fungsi) { statement statement... }

KONSEP DASAR. menyusunnya menjadi potongan-potongan mudah untuk ditangani dibanding. conquer.

PROCEDURE DAN FUNCTION

A. TUJUAN 1. Menjelaskan tentang prinsip dasar fungsi. 2. Menjelaskan tentang.parameter formal dan parameter aktual

MODUL 7 FUNGSI A. Tujuan. B. Petunjuk. C. Dasar Teori

Fungsi DASAR PEMROGRAMAN

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

int fungsi_2() { int main() { fungsi_1(); fungsi_2(); return 0;

LARIK (ARRAY) Latar Belakang Array

Program menjadi terstruktur Dapat mengurangi pengulangan kode program. Fungsi dapat diimplementasikan dalam tiga bentuk :

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

BAB 6. FUNGSI. Tujuan penggunaan fungsi : 1. Program menjadi terstruktur 2. Dapat mengurangi pengulangan kode program.

Bahasa C melengkapi fasilitas modular dengan menggunakan fungsi pada setiap SubProgram. Contoh pembagian program menjadi beberapa subprogram.

Alpro & Strukdat 1 C++ (Sub Program) Dwiny Meidelfi, S.Kom., M.Cs.

MODUL 10 Fungsi 10.1 Kompetensi 10.2 Alat Dan Bahan: 10.3 Ulasan Teori: Dasar Fungsi Deklarasi Fungsi

8.1 FUNGSI, DEKLARASI DAN DEFINISI NYA

Kurikulum Qt. { Basic OOP } Chapter 4. Function

A. TUJUAN 1. Memecah program dalam fungsi fungsi yang sederhana. 2. Menjelaskan tentang pemrograman terstruktur.

PERTEMUAN V PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR DENGAN VISUAL C Setiap bahasa C mempunyai satu fungsi dengan nama main (program utama).

Fungsi Lanjut DASAR PEMROGRAMAN

Mengenal Subroutine pada Pemrograman C Dian Wirdasari

SL 1201 Materi tentang Fungsi

Array (Larik) Modul 7

Fungsi : Dasar Fungsi

SUB PROGRAM (FUNGSI)

BAB VII. FUNCTION. A. Pengantar Function. #include <iostream.h> #include <conio.h> { clrscr(); // detail function

2 BEBERAPA FUNGSI PUSTAKA DALAM BAHASA C

Kurikulum Qt. Chapter 4 Function. Fungsi

5. Fungsi. S. Indrianii L, M.T

Pemrograman Dasar C. Minggu 6

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET BAHASA PEMROGRAMAN Fungsi : Passing Parameter by Value & Semester 3

Function nama dipisahkan

/* File program : tukar1.c Untuk melihat pengaruh pemanggilan nilai pada fungsi untuk penukaran dua data */

Modul program di dalam C++ disebut fungsi (function)

Fungsi. Fungsi. Dasar Komputer & Pemrograman 1. dipecah Sub Program. Program. Dasar Komputer & Pemrograman TC22052 Kartika Firdausy - UAD

MODUL DUA VARIABEL DAN TIPE VARIABEL

IT234 ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA FUNGSI

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 225 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Februari 2005 Sinopsis singkat:

Pengenalan C++ Oleh : Dewi Sartika

Konsep Pemrograman. Bab 8. Fungsi 2. Konsep Pemrograman Politeknik Elektronika Negeri Surabaya 2006 PENS-ITS. Umi Sa adah

Program pendek dan simple = mudah dihandle. Program besar, banyak dan kompleks = tidak

BAB V FUNGSI Tujuan : 5.1 Dasar Fungsi

MODUL. Fungsi (Function) Modul Praktikum C++ Dasar Pemrograman Komputer JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

Fungsi 1 DASAR PEMROGRAMAN

Pemrograman Dasar L A T I H A N M E T H O D / F U N G S I M E T H O D R E K U R S I F

Algoritma dan Pemrograman Tahar Agastani Teknik Informatika UIN

Pertemuan 4 ELEMEN-ELEMEN BAHASA PEMROGRAMAN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Cara pertama adalah pada saat deklarasi variabel ditambahkan ke- yword const sebelum nama tipe data seperti

LAPORAN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN ( Implementasi Rekursi Pada Java)

Konsep Pemrograman. Bab 13. Pointer 3. Konsep Pemrograman Politeknik Elektronika Negeri Surabaya 2006 PENS-ITS. Umi Sa adah

Konsep Pemrograman. Bab 7. Fungsi1. Konsep Pemrograman Politeknik Elektronika Negeri Surabaya 2006 PENS-ITS. Umi Sa adah

SUB PROGRAM P E N G A N TA R P R O G R A M S T U D I. Institut Teknologi Sumatera

POINTER. Pemrograman Bahasa C++

Struktur Kontrol. (Repetition)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LABSHEET ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

Array LOGO. Pendidikan Teknik Elektronika FT UNY. Muh. Izzuddin Mahali, M.Cs.

Algoritma dan Struktur Data. Pointer Pada Struct

Fungsi. Tim PHKI Modul Dasar Pemrograman Fakultas Ilmu Komputer UDINUS Semarang

Identifier dan Tipe Data

MODUL 6 PERULANGAN. A. String. 1. Instansiasi dan Inisialisasi. M0601xxyyy.jar

PRAKTIKUM 7 FUNGSI 1

Array. Pengantar. int a, b, c, d, e;

Kurikulum Qt. Chapter 5 Pointer dan References. Agenda. Apa itu Pointer? Memory Komputer. Mengambil Alamat Memory dari Variabel

MODUL 5 SUBPROGRAM / FUNGSI

FUNCTION (FUNGSI) LOGO. Pendidikan Teknik Elektronika FT UNY. Muh. Izzuddin Mahali, M.Cs.

void naikkan_nilai (int *x, int *y) { *x = *x + 2; *y = *y + 2; }

DIKTAT MATA KULIAH PEMROGRAMAN I BAB XI POINTER

Algoritma & Pemrograman FUNGSI. Pengampu : Agus Priyanto, M.Kom SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI TELEMATIKA TELKOM. Smart, Trustworthy, And Teamwork

OPERASI PERNYATAAN KONDISI

Fungsi (II) Parameter pada fungsi Jenis variabel pada fungsi

xxxx alamat Praktikum 11 POINTER

POINTER II. Oleh : Mike Yuliana PENS-ITS

PRAKTIKUM 12 POINTER 2

Array 1 A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Algoritma Pemrograman. Fery Updi,M.Kom

BAB VIII SUB PROGRAM : Fungsi Tanpa Pengembalian Nilai

ARRAY PENGANTAR PROGRAM STUDI. Institut Teknologi Sumatera

2. Uraian Materi. a. Pengertian Fungsi

MODUL PRAKTIKUM. MODUL I - VIII Modul penuntun dan bahan praktikum matakuliah algoritma dan pemograman

12/29/2011 ILKOM IPB 1. Algoritme dan Pemrograman. Address and Pointers. Pointer

Transkripsi:

FUNGSI II Variabel Statis Sifat variabel statis: Variabel hanya dapat diakses pada fungsi yang mendefinisikannya Variabel tidak hilang setelah eksekusi berakhir. Nilainya akan tetap dipertahankan sehingga akan dikenali pada pemanggilan fungsi untuk tahap berikutnya Inisialisasi oleh pemrogram hanya dilakukan sekali saja selama program dijalankan. Jika tidak ada inisialisasi secara eksplisit, maka variabel diisi dengan nilai nol Sintaks: static tipe_data nama_variabel; Contoh: static int angka; 1

Contoh - 73 Fungsi.. Contoh 73 PSEUDOCODE : Algoritma fungsi variabel Global KAMUS/DEKLARASI VARIABEL FUNCTION x,y : int FUNCTION Percobaan3 static x=22 y=66 x ++ y++ print(x) print(y) KAMUS/DEKLARASI VARIABEL - ALGORITMA/DESKRIPSI Percobaan3() ; Percobaan3() ; Percobaan3() 2

Contoh : 73 - Algoritma 1. Membuat function Percobaan3() 2. Static x 22 3. y 66 4. x++ 5. y++ 6. Mencetak/menampilkan nilai x 7. Mencetak/menampilkan nilai y 8. Memanggil function Percobaan3() 9. Memanggil function Percobaan3() 10. Memanggil function Percobaan3() 11. Selesai Nilai Bawaan Argumen Fungsi Fungsi yang mempunyai nilai bawaan (default) dapat dipanggil tanpa menyertakan argumen Nilai argumen akan diambil dari nilai bawaan Inisialisasi nilai bawaan dilakukan pada prototipe fungsi Contoh: void garis(char karakter = -, int jumlah = 30); Pada definisi fungsi tidak perlu mencantumkan nilai bawaan Contoh: void garis(char karakter, int jumlah) { } 3

Nilai Bawaan Argumen Fungsi Pemanggilan: Garis(); Garis( + ); Garis( -,15); Garis( +,15); Aturan: Argumen-argumen yang terletak disebelah kanan argumen yang diberi nilai bawan harus juga mempunyai nilai bawaan Sehingga pernyataan berikut ini akan menyebabkan kesalahan : void garis(char karakter = -, int jumlah); Contoh - 74 4

Fungsi.. Contoh 74 PSEUDOCODE : Algoritma fungsi dengan nilai argumen bawaan KAMUS/DEKLARASI VARIABEL FUNCTION x,y, jumlah : int karakter : char FUNCTION Grafik for(i=1; i jumlah; i++) print(karakter) KAMUS/DEKLARASI VARIABEL - ALGORITMA/DESKRIPSI Grafik() ; Grafik( + ) ; Grafik( -,15) ; Grafik( +,15) ; Grafik() Algoritma...????? 5

Passing Parameter Parameter formal dan parameter aktual void contoh(int x); void main() { int y = 10; contoh(y); --- parameter aktual getch(); } void contoh(int x) --- parameter formal { cout << x; } Passing Parameter by Value Yang dikirimkan adalah nilai parameter Lokasi memori antara parameter aktual dan parameter formal berbeda Dideklarasikan tanpa tanda & didepan parameter Saat parameter dikirimkan, yang terjadi adalah pengkopian nilai parameter aktual ke parameter formal Perubahan pada parameter formal tidak akan mempengaruhi parameter aktual 6

Passing Parameter by Reference Yang dikirimkan adalah alamat memori Lokasi memori antara parameter aktual dan parameter formal sama Dideklarasikan dengan tanda & didepan parameter Setelah parameter dikirimkan, yang terjadi adalah parameter aktual dan parameter formal menunjuk ke lokasi memori yang sama Perubahan pada parameter formal akan mempengaruhi parameter aktual Contoh -75 7

Algoritma...????? Pseudocode...????? Function Overloading Beberapa fungsi dengan nama sama yang mempunyai jumlah dan tipe argumen yang berbeda serta nilai balik yang berbeda pula Contoh: int kuadrat(int i) {return(i * i);} long kuadrat(long l) {return(l * l);} double kuadrat(double d) {return(d * d);} C++ akan memilih fungsi yang tepat dengan memeriksa tipe argumen Pembedaan fungsi dalam overloading jangan hanya menggunakan tipe nilai balik saja karena akan menimbulkan kerancuan 8

Rekursi Rekursi berarti fungsi yang memanggil dirinya sendiri Contoh yang umum dari fungsi rekursi adalah fungsi faktorial 0! = 1 1! = 1 x 0! 2! = 2 x 1! 3! = 3 x 2 x 1! 4! = 4 x 3 x 2 x 1! n! = n x (n-1)! Contoh - 76 9

Algoritma...????? Pseudocode...????? Contoh - 77 10

Algoritma...????? Pseudocode...????? Array Sebagai Argumen Fungsi Penulisan array dimensi 1 sebagai parameter - void isi_array(int array[10], int &jumlah); - void isi_array(int array[], int &jumlah); Penulisan array dimensi 2 sebagai parameter - void isi_matrik(int matrik[10][10], int &bar, int &kol); - void isi_matrik(int matrik[][10], int &bar, int &kol); 11

String Sebagai Argumen Fungsi Argumen string dinyatakan sebagai pointer yang menunjuk ke tipe char Akan dibahas pada bagian pointer Latihan 1. Buatlah program untuk merubah sudut derajat menjadi sudut radian dengan tipe nilai balik float 2. Buatlah program untuk menghitung jarak peluru yang ditembakkan dari suatu lokasi dengan sudut penembakan (θ) dan kecepatan (V). Rumus : X = 2 x V 02 x sin(θ) x cos(θ) /g. Tipe nilai balik float 3. Buatlah program untuk menghitung luas dan keliling lingkaran dengan tipe nilai balik float 4. Buatlah program yang berisi menu-menu untuk menghitung luas dan keliling dari berbagai bangun lainnya 5. Buatlah program untuk menghitung akar suatu bilangan dengan tipe nilai balik float dan menghitung pangkat suatu bilangan dengan tipe nilai balik double 6. Buatlah program gabungan macam-macam operasi matematika seperti penjumlahan, pengurangan, dsb 12

Latihan 7. Buatlah program menebak angka dimana angka yang akan ditebak di acak terlebih dulu. Setelah user menebak maka program kemudian menentukan apakah tebakan benar atau salah 8. Buatlah program untuk mencari pangkat sebuah bilangan dengan rekursi 9. Buatlah program untuk menampilkan bilangan fibonacci dengan rekursi 10. Buatlah program untuk menampilkan bilangan fibonacci dengan iterasi biasa 13