IDE USAHA, PEMBUATAN PROPOSAL USAHA DAN STRATEGI PEMASARAN USAHA. Entrepreneurship Course LEPMA UNIVERSITAS GUNADARMA

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEMATIKA BUSINESS PLAN (RENCANA BISNIS) Dr. FX. Suharto, M. Kes

BAB III METODOLOGI. Market Assessment. Marketing Strategy. Business Plan. Conclusion

BIODATA CALON PESERTA

PENGANTAR BISNIS MINGGU KE-6. Pemasaran. Disusun oleh: Nur Azifah., SE., M.Si

PROMOTION MIX Mengelola Iklan, Personal Selling, Promosi Penjualan, Hubungan Masyarakat dan Pemasaran Langsung.

Eko Sri Haryanto, S.Sn, M.Sn

BAB I PENDAHULUAN. Bandung merupakan sebuah kota yang sedang berkembang. Sejalan dengan

BAB IV PENUTUP KESIMPULAN DAN SARAN. Tempo Inti Media Tbk. Biro JATENG DIY dalam menawarkan atau

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION

BAB III PENGEMBANGAN IDE USAHA

BAB I PENDAHULUAN. Sejak krisis melanda Indonesia tidak sedikit perusahaan yang mengalami

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. perkembangannya di dunia termasuk di Indonesia. Ini disebabkan kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. mengalami peningkatan yang cukup pesat. Saat ini, tercatat ada sekitar 800. distro di sejumlah kota di Indonesia 1.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dengan kondisi persaingan yang semakin tinggi antar perusahaan,

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

STRATEGI PEMASARAN PADA PANGKAS RAMBUT SUNDA MENGGUNAKAN ANALISA SWOT FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA DEPOK 2015

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATIONS - II

BAB II GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini pertumbuhan jumlah perguruan tinggi semakin pesat. Tidak

Pentingnya Penerapan Teori Marketing 7P dalam Usaha Anda

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION 2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. dirasakan semakin berkembang. Hal tersebut terjadi seiring dengan pengaruh

Diyah ayu amalia avina M.Si

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan industri real estate yang sangat pesat karena

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia sehari-hari. Segala interaksi yang terjadi merupakan hasil dari

B A B I P E N D A H U L U A N

BAB 3 METODOLOGI. 1. Identifikasi business model saat ini : dimana penulis akan malakukan

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. khususnya kota Bandung. Mulai dari pakaian casual, remaja, dewasa, dan pakaian

BAB II LANDASAN TEORI

FORMAT BUSINESS PLAN

MAKALAH MANAJEMEN PEMASARAN

PENDAHULUAN. Sebagaimana kita ketahui, dewasa ini persaingan antara perusahaan semakin

TIM DOSEN PRAKTIKUM KWU

BAB I PENDAHULUAN. Banyak strategi yang dapat dilakukan oleh perusahaan untuk

BAB II LANDASAN TEORI. memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui proses pertukaran. Tujuan

KESIMPULAN DAN SARAN. maka diperoleh hasil sebagai berikut : dalam kegiatan digital marketing. internet, serta social active.

BAB V PENUTUP. narasumber maupun pengamatan langsung selama penelitian, penulis dapat

BAB I PENDAHULUAN. minat baca dan kemampuan ekonomi masyarakat. Bagi penerbit, industri buku

4.3.2 Tingkat Kepuasan dan Tingkat Kepentingan (Bagian II) Ranking (Bagian III)...4-9

BAB I PENDAHULUAN. maksimal untuk dapat memenuhi kebutuhan konsumen yang bersifat heterogen.

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. manusia dituntut dengan cepat dan tepat untuk bertindak agar tidak kalah

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan industri makanan ringan di Indonesia saat ini tengah bersaing ketat,

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. sektor jasa. Hal ini dapat dilihat dalam kehidupan sehari hari bahwa segala

BAB 1 PENDAHULUAN. seni dan budaya yang dimiliki merupakan ciri kepribadian bangsa. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN UKDW. konsumen motor di Indonesia adalah motor jenis matic. kemewahan, teknologi tinggi untuk meningkatkan kenyamanan.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan ekonomi pada era globalisasi seperti sekarang ini makin

Setelah mempelajari Bab ini

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan harus mampu memberikan kepuasan kepada konsumen, misalnya

BAB I PENDAHULUAN. bidang usaha semakin ketat, tidak terkecuali usaha dibidang makanan. Usaha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Melalui fungsi transformasi sumberdaya manusia, iptek dan sosial, perguruan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB II LANDASAN TEORI

Mata Kuliah - Etika Periklanan-

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. global. Adapun pengertian Industri Pariwisata menurut Undang-Undang RI

BAB III METODE PENELITIAN. pesaing diantaranya MyMeal caetering, Myma s Kitchen dan La Dolce. YUMMY CATERING. Keunggulan YUMMY CATERING dibandingkan

BAB II LANDASAN TEORI

3.9 Penyebaran Kuesioner Pendahuluan Pengolahan Kuesioner Pendahuluan Identifikasi Variabel Penelitian

a. Format proposal 1) Judul Judul dibuat secara menarik dan singkat. 2) Executive summary Ringkasan Eksekutif (Maksimum 2 halaman, dengan satu spasi)

Entrepreneurship and Inovation Management

BAB I PENDAHULUAN. dimana para pengusaha tentu berusaha secara maksimal untuk dapat memenuhi

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN. pemasaran terpadu televisi swasta pada Kompas TV baik dalam perancangan,

F.SMP3.05 Versi : 3 (2012) Tanggal Revisi : 7 Juni 2012 Revisi : 3 Tanggal Berlaku: 3 September 2012 KONTRAK PERKULIAHAN. Deskripsi Mata Kuliah

BAB I PENDAHULUAN. dapat terhindarkan. Kita sebagai manusia tidak dapat melawannya. Terdapat beberapa

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB IV PENUTUP. 1.1 Kesimpulan

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN. penelitian untuk menjawab tujuan penelitian yang terdapat pada Bab pertama,

a. Format proposal 1) Judul Judul dibuat secara menarik dan singkat. 2) Executive summary Ringkasan Eksekutif (Maksimum 2 halaman, dengan satu spasi)

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

PERENCANAAN PEMASARAN Fakultas TEKNIK

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 2 DATA DAN ANALISA. untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa dengan tujuan menarik. Tujuan Promosi di antaranya adalah:

BAB I PENDAHULUAN. merupakan salah satu dari sekian banyak peluang usaha yang. yang disajikan oleh tiap café adalah berbeda sehingga konsumen tertarik

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION

INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION 2

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

USULAN BAURAN PEMASARAN PRODUK RINSO PT UNILEVER INDONESIA TBK

BAB II LANDASAN TEORI

1. Pengertian Pemasaran Menurut H. Nystrom Pemasaran merupakan suatu kegiatan penyaluran barang atau jasa dari tangan produsen ke tangan konsumen. 2.

BAB I PENDAHULUAN. semakin ketat dan terbuka. Kondisi ini menuntut perusahaan-perusahaan untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

MODUL. Strategi Image/Soft Sell (3 SKS) Oleh : Dra. Nanik Ismiani

BAB III METODE PENELITIAN. bisnis Rimora Pay sebagai obyek penelitian karena merupakan bisnis baru

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan taraf hidup dan gaya hidup masyarakat yang sangat beragam

BAB I PENDAHULUAN. sekarang ini antar perusahaan bersaing ketat memperebutkan perhatian konsumen

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

PROGRAM STUDI MANAGEMENT RESORT & LEISURE UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA BANDUNG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

IDE USAHA, PEMBUATAN PROPOSAL USAHA DAN STRATEGI PEMASARAN USAHA Entrepreneurship Course LEPMA UNIVERSITAS GUNADARMA

PEMILIHAN IDE BISNIS Macro Screening Dari puluhan ide yang mungkin didapat, pilihlah sekitar 3 ide yang mempunyai potensi bisnis. Disini kriteria yang digunakan untuk memilih masih umum sekali, yaitu yang mempunyai potensi bisnis. Micro Screening Dari 3 ide produk yang ada, kemudian dipilih lagi menjadi 1 ide dengan menggunakan beberapa kriteria Five Forces dari Michael Porter, seperti : A. Persaingan diantara perusahaan yang sudah ada. (Berdasarkan jumlah pesaing) B. Daya tawar pembeli. C. Daya tawar pemasok. D. Ancaman produk pengganti. E. Ancaman pendatang baru.

Berbagai kriteria diatas kemudian dianalisis melalui pembobotan seperti berikut : KRITERIA ALTERNATIF BOBOT ALTERNATIF X BOBOT 1 2 3 1 2 3 A 2 1 3 0.25 0.5 0.25 0.75 B 1 2 3 0.27 0.27 0.54 0.81 C 3 2 1 0.17 0.51 0.34 0.17 D 2 3 1 0.13 0.26 0.39 0.13 E 3 1 2 0.18 0.54 0.18 0.36 TOTAL 1 2.08 1.7 2.22 Hasil : Alternatif ide bisnis 3 adalah yang terbaik. Keterangan : 1. Kolom Kriteria berisi berbagai kriteria diatas yang bergantung kepada kondisi setempat. 2. Kolom Alternatif merupakan alternatif ide bisnis yang dinilai berdasarkan scoring dari jumlah alternatif ide bisnis. Bila terdapat 3 alternatif maka : nilai 3 = Diterima, nilai 2 = Standar. Nilai 1 = Kurang Diterima. 3. Kolom Bobot merupakan pembobotan kriteria-kriteria yang ada berdasarkan kondisi setempat dimana total nilai bobot = 1. 4. Kolom Alternatif x Bobot merupakan pengkalian masing-masing alternatif dengan masing-masing kriteria. 5. Nilai Total kolom 5. Alternatif x Bobot mencerminkan urutan alternatif terbaik dimana nilai yang terbesar merupakan alternatif terbaik.

PROSES PENGEMBANGAN PRODUK BARU Penyelidikan awal Penyelidikan mendalam Pengembangan Percobaan dan penilaian Produksi penuh dan pelansiran pemasaran

2. MANAJEMEN PROSES PRODUK KARAKTERISTIK PRODUK BARU UNGGUL 1. Produk unggul dan unik - Mempunyai bentuk / perlengkapan yg unik - Memenuhi kebutuhan konsumen lebih baik dari pesaing - Memecahkan masalah konsumen dengan pesaing - Mengurangi biaya konsumen - Inovatif atau ada pertama kalinya 2. Berwawasan konsumen - Mengenali kebutuhan konsumen - Mengerti apa yg dibutuhkan pemakai - Memenuhi kebutuhan pasar - Continue Relation dengan konsumen - Kuat dalam pengetahuan dan penelitian pasar - Kegiatan pemasaran yg berkualitas - Pendanaan kegiatan pemasaran yg menunjang

2. MANAJEMEN PROSES PRODUK KARAKTERISTIK PRODUK BARU UNGGUL 3. Definisi atau Konsep Produk yg tajam - Target pasar tertentu - Diskripsi produk (spesifikasi bentuk), manfaat dan fungsi - Strategi positioning

BENTUK USAHA 1. Perseorangan 2. Berbadan Hukum : CV PT Koperasi Dll Notaris : Akta BH Ijin Usaha NPWP Domisili rekanan dll

BENTUK PROPOSAL 1. Proposal Tertulis ( Lengkap ) Ditujukan untuk pengajuan dana investasi dan panduan internal organisasi 2. Proposal Presentasi (Power Point) Ditujukan saat presentasi pengajuan investasi atau kerjasama.

Format Proposal Tertulis COVER DEPAN 1.1 Gambar dan Design menarik 1.2 Logo / Lambang Usaha 1.3 Informatif ( nama, alamat, contact no ) PENDAHULUAN 2.1 Sejarah & Tujuan Berdirinya Usaha 2.2 Visi & Misi Usaha

Format Proposal Tertulis ASPEK PEMASARAN 3.1. STP SEGMENTASI : Cakupan umum konsumen produk TARGET PASAR : Sasaran khusus bagi konsumen potensial produk. Estimasi Target Pasar : a. Jumlah Target Pasar yg tercakup b. Karakteristik Target Pasar POSITIONING : Menempatkan usaha kita diantara pesaing atau di industri

Format Proposal Tertulis 3.2 Bauran Pemasaran ( 7 P s by Kottler ) PRODUCT ( Produk ) PRICE ( Harga ) PROMOTION ( Promosi ) PLACEMENT ( Distribusi ) PEOPLE ( S. Daya Manusia ) PROCESS ( Proses ) PHYSICAL EVIDENCE ( Penampilan Fisik ) Note : U must have some different P s than your competitor!!! 3.3 Estimasi Penjualan Penjualan per hari atau per periode berdasarkan target pasar

Format Proposal Tertulis ASPEK PRODUKSI 4.1 Bahan Baku & Peralatan ( Produksi ) 4.2. Perlengkapan 4.1 dan 4.2 with price 4.3. Alur / Proses Produksi atau Servis

Format Proposal Tertulis ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA 5.1 Struktur Organisasi 5.2. Kriteria dan jumlah masing² job spec 5.3. Tanggung jawab masing² job spec ASPEK KEUANGAN LAMPIRAN

PENDEKATAN IMC SAAT INI (MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN) Packaging Sales promotion Direct response Point of purchase Publicity Media Advertising Public relations Interactive marketing Direct marketing Special events

Direct Marketing Internet Sales Shopping Channels Direct Mail Direct Marketing Direct Response Advertising Telemarketing Catalogs

Teknik Presentasi Pengetahuan materi. PERCAYA DIRI Sikap antusias terhadap situasi dan pendengar.

Pengetahuan Materi Materi yang akan dibawakan sasaran presentasi FrameWork daftar topik pembahasan Media pembantu presentasi Data pendengar Kenali pendengar

JUAL-LAH DIRIMU SEBELUM KAU JUAL IDE-IDEMU

Penampilan Body language Penampilan fisik memasuki ruangan Sikap berdiri Gesture Hindari mannerisme Nada bicara Eye contact Perhatian bersikap anggun Pakaian Percaya diri