Beny Yosefa dan Wiwin Hesvi Universitas Pasundan Bandung

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. kemampuan pemahaman matematik siswa dan data hasil skala sikap.

BAB III METODE PENELITIAN

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE POWER OF TWO TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS XI MIA SMAN 4 PADANG ABSTRACT

PENERAPAN STRATEGI BELAJAR AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 15 PADANG

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah data nilai tes kemampuan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE DAN DESAIN PENELITIAN. antara perlakuan tersebut dengan aspek tertentu yang akan diukur. Ruseffendi

PERBANDINGAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA YANG MENDAPATKAN METODE PEMBELAJARAN PSI DENGAN KONVENSIONAL

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH PENERAPAN STATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE TRUE OR FALSE

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. mengolah data tersebut sesuai dengan langkah-langkah yang ditentukan pada BAB

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE INDEX CARD MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN INSTRUMENTAL DAN RELASIONAL SISWA SMP.

Kata Kunci: Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Kepala Bernomor, Pemahaman Konsep

BAB III METODE PENELITIAN. hubungan antara perlakuan tersebut dengan aspek tertentu yang akan diukur. Menurut

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF METODE INSIDE-OUTSIDE CIRCLE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI IPS SMA N 5

Keywords: Everyone Is A Teacher Here (ETH) Strategy, Mathematics Selflearning, Mathematics Learning Achievement

BAB III METODE PENELITIAN. benar-benar untuk melihat hubungan sebab-akibat dimana perlakuan yang

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIK SISWA SMK MELALUI PENDEKATAN PROBLEM POSING

BAB III METODE PENELITIAN. kuasi eksperimen atau percobaan karena sesuai dengan tujuan penelitian yaitu

PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTIONSSTUDENT HAVETERHADAP HASIL BELAJAR SISWAKELAS XI IPS SMAN 1KINALI KABUPATEN PASAMAN BARAT

BAB III METODE PENELITIAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMP PERCUT SEI TUAN MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat 2

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE POWER OF TWO TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 2 BATANG ANAI ABSTRACT

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. penalaran matematis siswa dan data hasil skala sikap. Selanjutnya, peneliti

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE STUDY GROUP DISERTAI KUIS TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 33 PADANG

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER

STRATEGI BELAJAR AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE (ETH) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI IA SMAN 5 SOLOK SELATAN

Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pengajaran Matematika Vol. 1 No. 1, hal. 7-12, September 2015

PENERAPAN STRATEGI PREVIEW, QUESTION, READ, REFLECT, RECITE, REVIEW

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG DI SERTAI STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRACT. KeyWords: Concepts Understanding Mathematics, Giving Questions And Getting Answers

BAB III METODE PENELITIAN

Mahasiswa Progam Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat 2

BAB III METODE PENELITIAN

Key Word: Conceptual Understanding, Numbered Heads

PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS X SMAN 5 BATAM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SMP MELALUI PEMBELAJARAN INKUIRI MODEL ALBERTA

JURNAL. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (STRATA I) LIRA JUNITA NIM

BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING

PENGARUH PEMBELAJARAN STRATEGI REACT TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN MAHASISWA PGSD TENTANG KONEKSI MATEMATIS

BAB III METODE PENELITIAN

PENERAPAN COOPERATIVE LEARNING

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTION STUDENTS HAVE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 22 PADANG ABSTRAK

BAB III METODE PENELITIAN

Pengaruh Penerapan Strategi Belajar Aktif Tipe Index Card Match

JURNAL Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menempuh Ujian Sarjana Pendidikan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK ONE TO ONE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 31 PADANG. Oleh ABSTRACT

PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP


BAB III METODE PENELITIAN

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK ONE TO ONE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 4 SUTERA KABUPATEN PESISIR SELATAN

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRACT

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat 2 Dosen Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA MTs

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTIONS STUDENTS HAVE

Key words: Practice-Rehearsal Pairs, comprehension of mathematical concept

PENERAPAN STRATEGI BELAJAR AKTIF TIPE CLASS CONCERN DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMPN 3 KECAMATAN HARAU KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

PENGARUH MODEL ADVANCE ORGANIZER DENGAN PETA KONSEP TERHADAP SIKAP SISWA SMP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA

Oleh: Sesna Fitri*), Rahmi**), Zulfitri Aima**)

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE INDEX CARD MATCH

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 3 LEMBAH GUMANTI KABUPATEN SOLOK

Didaktik : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, ISSN : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Subang Volume I Nomor 1, Desember 2015

Anggraini, Jufri, & Juliati p-issn: ; e-issn: Padang, Sumatera Barat, Indonesia

Jurnal Siliwangi Vol. 2. No.2. Nov ISSN Seri Pendidikan

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW II TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK PESERTA DIDIK

Keywords: Problem Based Learning, Technique Business of Beresiko, Mathematics Learning Outcome

PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 3 PARIAMAN ABSTRACT

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTION STUDENTS HAVE

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA

PENDEKATAN DOUBLE LOOP PROBLEM SOLVING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS SISWA

B. Desain Penelitian Menurut Ruseffendi (2010, hlm. 50) Desain penelitian yang digunakan adalah

BAB III METODE PENELITIAN

Tabel 1. Deskripsi Aktivitas Belajar Siswa

Tri Pandi Putra NIM

PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING MELALUI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA SMPN 22 PADANG

Keywords: Math Learning Outcome,Student s Learning Activity, Learning Starts With A Question

Transkripsi:

PENGGUNAAN STRATEGI ACTIVE LEARNING MELALUI TEKNIK GROUP-TO-GROUP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA Beny Yosefa dan Wiwin Hesvi Universitas Pasundan Bandung ABSTRAK Matematika disebut sebagai ratunya ilmu. Jadi matematika merupakan kunci utama dari pengetahuan-pengetahuan lain yang dipelajari di sekolah. Matematika juga dianggap sukar bagi sebagian siswa yang mempelajari matematika dibandingkan dengan mata pelajaran lainnya. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya kemampuan siswa untuk mengkomunikasikan apa yang diketahui dalam soal juga masih rendah. Salah satu alternatif pembelajaran yang dapat meningkatkan komunikasi matematis adalah strategi Active. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMAN 22 Bandung sedangkan sampelnya siswa kelas X-7 dan X-9 SMAN 22 Bandung. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan skala sikap. Berdasarkan analisis data hasil penelitian, diperoleh kesimpulan bahwa: (1) Peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran strategi Active Learning melalui teknik Groupto-Group lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. (2) Sikap siswa terhadap pelajaran matematika, pembelajaran matematika dengan menggunakan strategi Active, dan terhadap komunikasi matematis yang diberikan pada umumnya bersikap positif. Pembelajaran ini dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif bagi guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran untuk mengatasi permasalahan kemampuan komunikasi matematis siswa. Kata kunci: strategi active learning, teknik group-to-group, kemampuan komunikasi matematis ABSTRACT Mathematics is called the queen of science. So the math is the key of the other knowledges learned in school. Mathematics is also considered to be difficult for some students who study mathematics compared to other subjects. This is caused by several factors, including the student's ability to communicate what is known in the matter is still low. One alternative learning can improve mathematical communication strategy is Active Learning through Group - to- Group. The method used in this study was the experimental method. The study population was all students in class X, while the sample class X - 7 and X - 9 SMAN 22 Bandung. The instrument used in this study was a test and attitude scale. Based on the analysis of research data, it is concluded that: (1) Increasing the mathematical communication abilities of students who get learning strategies Active Learning through Group-to-group better than students who received conventional learning. (2) students' attitude toward learning math, learning math by using the strategy of Active Learning through Group-togroup, and the mathematical communication are generally positive. This learning can be used as an alternative for teachers in implementing learning activities to address the problems of mathematical communication skills of students. Keywords: active learning strategy, group-to-group technique, mathematical communication skills PENDAHULUAN Pendidikan pada dasarnya merupakan interaksi antara guru dengan siswa, untuk mencapai tujuan pendidikan, yang berlangsung dalam lingkungan tertentu. Pendidikan berfungsi membantu siswa dalam pengembangan dirinya, yaitu pengembangan semua potensi, kecakapan, serta karakteristik pribadinya kearah yang positif, baik bagi dirinya maupun lingkungannya. Pendidikan bukan sekedar memberikan pengetahuan atau nilai-nilai 47

48 Jurnal Pengajaran MIPA, Volume 19, Nomor 1, April 2014, hlm. 47-51 atau melatih keterampilan. Pendidikan berfungsi mengembangkan apa yang secara potensial dan aktual telah dimiliki peserta didik, sebab peserta didik bukanlah gelas kosong yang harus diisi dari luar. Mereka telah memiliki sesuatu, sedikit atau banyak, telah berkembang (teraktualisasi) atau sama sekali masih kuncup (potensial) (Ali, 2011). Matematika disebut sebagai ratunya ilmu. Jadi matematika merupakan kunci utama dari pengetahuan-pengetahuan lain yang dipelajari di sekolah. Tujuan dari pendidikan matematika pada jenjang pendidikan dasar dan menengah adalah menekankan pada penataan nalar dan pembentukan kepribadian (sikap) siswa agar dapat menerapkan atau menggunakan matematika dalam kehidupannya. Matematika menjadi pelajaran yang dianggap sulit dan kurang disenangi siswa. Seperti apa yang dikemukakan oleh Wahyudin (dalam Ali, 2011) yaitu hingga saat ini matematika merupakan mata pelajaran yang dianggap sukar bagi sebagian siswa yang mempelajari matematika dibandingkan dengan mata pelajaran yang lainnya. Ruseffendi (1991) mengemukakan bahwa matematika (ilmu pasti) bagi anak anak pada umumnya merupakan mata pelajaran yang tidak disenangi kalau bukan pelajaran yang dibenci. Ruseffendi (1991) juga menyatakan bahwa banyak anak yang setelah belajar matematika bagian yang sederhana pun tidak dapat dipahami, banyak konsep yang dipahami secara keliru, sehingga matematika dianggap sebagai ilmu yang sukar dan ruwet. Sumarno (dalam Gumilar, 2006) mengungkapkan bahwa Proses pembelajaran matematika pada umumnya kurang melibatkan aktivitas siswa secara optimal, sehingga siswa kurang aktif dalam pembelajaran. Siswa pada umumnya cenderung pasif, sedangkan sebagian besar guru pada waktu kegiatan pembelajaran hanya sekedar menyampaikan informasi pengetahuan tanpa melibatkan siswa dalam proses yang aktif. Padahal yang diharapkan dalam proses pembelajaran adalah siswa terlibat secara aktif, kreatif, dan kritis sehingga perlu adanya pergeseran kondisi pembelajaran dalam hal ini pembelajaran matematika dari guru sebagai sumber pengetahuan dan penyampaian bahan pelajaran (teaching centered) ke guru sebagai fasilitator yang lebih menekankan pada aktivitas belajar siswa (student centered). Berbagai macam teknik dipergunakan dalam strategi Active Learning ini, salah satunya adalah teknik Group to Group. Group-to-Group adalah teknik dalam strategi Active Learning yang dikembangkan oleh Silberman berupa pembelajaran kelompok yang membuat siswa lebih aktif dalam pembelajaran di kelas dimana setiap group harus mengkaji masalah yang berbeda untuk dipresentasikan ke group lain. Berdasarkan uraian di atas, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian tentang strategi Active Learning melalui teknik Group-to- Group dalam upaya untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah peningkatan kemampuan mendapatkan strategi Active Learning melalui teknik Group-to- Group lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional, dan untuk mengetahui sikap siswa terhadap pelajaran matematika, pembelajaran matematika menggunakan strategi Active learning melalui teknik Group-to- Group dan METODE Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Dalam penelitian ini diperlukan dua kelas, yaitu satu kelas eksperimen dan satu kelas kontrol. Selanjutnya kelas eksperimen mendapatkan pembelajaran Strategi Active sebagai perlakuan dan kelas kontrol mendapatkan pembelajaran konvensional sebagai perlakuan. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan satu variabel bebas dan satu variabel terikat jenis eksperimen murni dalam bentuk desain kelompok kontrol pretes-postes.

Beny Yosefa dan Wiwin Hesvi, Penggunaan Strategi Active Learning melalui Teknik Group-To-Group dalam Pembelajaran Matematika untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa 49 HASIL DAN PEMBAHASAN Data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah data nilai tes kemampuan komunikasi matematis siswa dan data hasil skala sikap siswa. 1. Pengolahan Data Tes Awal (Pretes) Dari hasil pengolahan data dengan program SPSS 17.0 for windows untuk masing-masing kelas diperoleh rata-rata pada kelas eksperimen adalah 27,69 dengan simpangan baku 9,518, skor terendah 6 dan skor tertinggi 43 sedangkan rata-rata pada kelas kontrol adalah 28,67 dengan simpangan baku 7,791, skor terendah 9, dan skor tertinggi 44. Berdasarkan hasil perhitungan dengan uji statistik melalui program SPSS 17.0 for windows dengan menggunakan uji Shapiro- Wilk, pada Tabel 4.2 dapat dilihat nilai probabilitas pada kolom signifikansi untuk kelas eksperimen adalah 0,113 dan untuk kelas kontrol adalah 0,147. Oleh karena nilai signifikansi kedua kelas lebih dari 0,05, maka dapat dinyatakan kelas eksperimen dan kelas kontrol merupakan sampel yang berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Berdasarkan uji homogenitas varians dengan menggunakan uji Levene terlihat bahwa pada kolom signifikansi, nilai signifikansi sebesar 0,228 lebih dari 0,05, maka dapat diambil kesimpulan bahwa siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol berasal dari populasi-populasi yang mempunyai varians sama, atau kedua kelas tersebut homogen. Kedua kelas tersebut berdistribusi normal dan memiliki varians yang homogen, selanjutnya dilakukan uji kesamaan dua rerata dengan uji-t melalui program SPSS 17.0 for windows dengan menggunakan Independent Sample t-tes dengan asumsi kedua varians homogen (equal varians assumed) dengan taraf signifikansinya 0,05. nilai signifikansi pada signifikansi (2-tailed) adalah 0,622. Oleh karena nilai signifikansi lebih dari 0,05, maka H0 diterima atau Kemampuan komunikasi matematis siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol pada tes awal (pretes) tidak berbeda secara signifikan. 2. Pengolahan Data Hasil Tes Akhir (Postes) Dari hasil pengolahan data dengan program SPSS 17.0 for windows untuk masing-masing kelas diperoleh rata-rata pada kelas eksperimen adalah 78,95 dengan simpangan baku 9,211, skor terendah 51 dan skor tertinggi 96 sedangkan rata-rata pada kelas kontrol adalah 73,82 dengan simpangan baku 8,723, skor terendah 45, dan skor tertinggi 89. Berdasarkan hasil perhitungan dengan uji statistik melalui program SPSS 17.0 for windows dengan menggunakan uji Shapiro- Wilk, pada Tabel 4.6 dapat dilihat nilai probabilitas pada kolom signifikansi untuk kelas eksperimen adalah 0,165 dan untuk kelas kontrol adalah 0,086. Oleh karena nilai signifikansi kedua kelas lebih dari 0,05, maka dapat dinyatakan kelas eksperimen dan kelas kontrol merupakan sampel yang berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Berdasarkan uji homogenitas varians dengan menggunakan uji Levene terlihat bahwa pada kolom signifikansi, nilai signifikansi sebesar 0,467 lebih dari 0,05, maka dapat diambil kesimpulan bahwa siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol berasal dari populasi-populasi yang mempunyai varians sama, atau kedua kelas tersebut homogen. Setelah kedua kelompok tersebut berdistribusi normal dan memiliki varians yang homogen, selanjutnya dilakukan uji kesamaan dua rerata dengan uji-t melalui program SPSS 17.0 for windows yaitu Independent Sample t-tes dengan asumsi kedua varians homogen (equal varians assumed) dengan taraf signifikansinya 0,05. kriteria pengujian berdasarkan output Uji-t tes akhir di atas hanya berlaku untuk uji dua pihak (2-tailed). Menurut (Uyanto, 2006:120), Karena kita melakukan uji hipotesis satu pihak, maka nilai sign (2- tailed) harus dibagi dua. Pada Tabel terlihat nilai sign (2-tailed) adalah 0,014 berarti nilai uji satu pihak. 0,007 maka Ho ditolak sehingga dapat disimpulkan bahwa Peningkatan kemampuan

50 Jurnal Pengajaran MIPA, Volume 19, Nomor 1, April 2014, hlm. 47-51 mendapatkan pembelajaran strategi Active lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. 3. Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa kelas eksperimen adalah 0,71. Sedangkan untuk kelas kontrol peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa adalah 0,64. Dan jika melihat pada kriteria interprestasi indeks gain yang dikemukakan oleh Hake (dalam Yulianti, 2009:54) pada Bab III yaitu kelas eksperimen 0,71 interprestasi indeks gain tergolong tinggi dan kelas kontrol 0,64 interprestasi indeks gain tergolong sedang. Jadi dapat disimpulkan bahwa peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran strategi Active learning melalui teknik Group-to- Group lebih baik dari pada yang mendapatkan pembelajaran konvensional. 4. Analisis Data Skala Sikap Data hasil skala sikap diperoleh dengan memberikan angket skala sikap kepada siswa kelas eksperimen. Rerata skor sikap siswa terhadap pelajaran matematika adalah 3,44. terhadap pelajaran matematika lebih dari 3, artinya siswa bersikap positif terhadap pelajaran matematika. Rerata skor sikap siswa sebesar 3,53. lebih dari 3, artinya siswa bersikap positif terhadap pembelajaran matematika dengan menggunakan strategi Active Learning melalui teknik Group-to-Group. Rerata skor sikap siswa terhadap komunikasi matematis adalah 3,52. terhadap komunikasi matematis lebih dari 3, artinya siswa bersikap positif terhadap komunikasi matematis Setelah dilakukan perhitungan skala sikap siswa dari sampel, langkah selanjutnya adalah diadakan pengujian secara umum (uji hipotesis). Uji yang dilakukan adalah uji satu pihak. Dari hasil perhitungan diperoleh = 57,88 sedangkan dari hasil interpolasi diperoleh = 1,69, artinya Ho ditolak dan H 1 diterima sehingga dapat disimpulkan bahwa siswa bersikap positif terhadap terhadap pelajaran matematika, terhadap pembelajaran matematika dengan strategi Active Learning melalui teknik Group-to Group, dan terhadap Berdasarkan hasil pengujian hipotesis terhadap skor awal (pretes) kelas eksperimen dan kelas kontrol dapat disimpulkan bahwa antara kelas eksperimen dan kelas kontrol tidak terdapat perbedaan yang signifikan. Ini berarti bahwa pemilihan kelasnya berasal dari populasi yang homogen. Sedangkan berdasarkan hasil analisis terhadap skor akhir (postes) dapat disimpulkan bahwa komunikasi matematis siswa yang pembelajarannya menggunakan strategi Active Learning melalui teknik Group-to-group lebih baik daripada yang menggunakan pembelajaran konvensional. Akan tetapi ada beberapa hal yang menjadi hambatan dalam penelitian ini, hambatan yang dialami peneliti dalam melaksanakan penelitian ini diantaranya, siswa belum terbiasa menggunakan pembelajaran strategi Active Learning melalui teknik Groupto-Group, terutama ketika siswa harus mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas karena dalam pembelajaran matematika sebelum-sebelumnya guru yang berperan aktif di dalam kelas sedangkan dalam strategi Active Learning melalui teknik Groupto-Group siswa yang dituntut berperan aktif menjelaskan materi kelompoknya masingmasing. Berdasarkan hasil analisis skala sikap, pada umumnya siswa memberikan respon positif terhadap pelajaran matematika, pembelajaran matematika dengan menggunakan strategi Active Learning melalui teknik Group-to-Group dan terhadap

Beny Yosefa dan Wiwin Hesvi, Penggunaan Strategi Active Learning melalui Teknik Group-To-Group dalam Pembelajaran Matematika untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa 51 KESIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis, bahwa peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa dapat dilihat dari nilai tes akhir (postes) sangat berbeda antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Maka dapat disimpulkan bahwa : Peningkatan kemampuan matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran strategi Active Learning melalui teknik Group-to-Group lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. Sikap siswa terhadap pelajaran matematika, pembelajaran matematika dengan menggunakan strategi Active, dan terhadap komunikasi matematis yang diberikan pada umumnya bersikap positif. Adapun saran-saran peneliti yang ingin disampaikan adalah sebagai berikut: Untuk di Lapangan Karena peningkatan kemampuan mendapatkan pembelajaran strategi Active Learning melalui teknik Group-to- Group lebih baik daripada siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional, maka pembelajaran ini dapat dijadikan sebagai salah satu alternatif bagi guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran untuk mengatasi permasalahan kemampuan komunikasi matematis siswa. Dan juga dari hasil penelitian menunjukkan bahwa sikap siswa terhadap pembelajaran strategi Active bersikap positif. Untuk Peneliti Selanjutnya Mengingat keterbatasan waktu dalam penelitian dengan menggunakan pembelajaran strategi Active Learning melalui teknik Group-to-Group, yang diukur dalam penelitian ini hanya kemampuan komunikasi matematis siswa. Oleh karena itu, untuk peneliti selanjutnya, disarankan untuk melakukan penelitian mengenai penggunaan strategi Active Learning melalui teknik Group-to-Group dalam pembelajaran matematika untuk kemampuan selain komunikasi matematis atau penggunaan strategi Active Learning menggunakan teknik-teknik yang lainnya. DAFTAR PUSTAKA Ali, Y. (2011). Pembelajaran Matematika dengan menggunakan Pendekatan Pembelajaran Berbasis Kemampuan Otak untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMP. Skripsi Jurusan Pendidikan Matematika Universitas Pasundan Bandung: tidak diterbitkan. Gumilar, H.S. (2006). Pembelajaran Matematika Berbasis Masalah melalui Model pembelajaran Kooperatif Jigsaw dalam Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa SMA. Skripsi Jurusan Pendidikan Matematika Universitas Pendidikan Indonesia Bandung: tidak diterbitkan. Ruseffendi, E. T. (1991). Penelitian Pendidikan dan Hasil Belajar Siswa Khususnya dalam Pengajaran Matematika. Bandung: Tarsito. Sudjana. (2005). Metode Statistika. Bandung: Tarsito. Suherman, E. (2003). Evaluasi Pembelajaran Matematika. Bandung: Jurusan Pendidikan Matematika FPMIPA UPI. Suherman, E. dan Sukjaya, Y. (1990). Petunjuk Praktis untuk Melaksanakan Evaluasi Pendidikan Matematika. Bandung: Wijayakusuma.