Prinsip-prinsip komunikasi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. I.2 Batasan Masalah. Makalah ini hanya membahas prinsip komunikasi dan komunikasi sebagai. proses.

UNSUR, PRINSIP, MODEL KOMUNIKASI

Gumgum Gumilar, S.Sos., M.Si.

05FIKOM. Pengantar Ilmu Komunikasi. Prinsip-prinsip Atau Dalil Dalam Komunikasi. Reddy Anggara. S.Ikom., M.Ikom. Modul ke: Fakultas

Prinsip-prinsip komunikasi (bagian 2)

Komunikasi: Suatu Pengantar. Tine A. Wulandari, M.I.Kom.

BAB II LANDASAN TEORI

Tine A. Wulandari, S.I.Kom.

Ketika orang lain berbicara, dengarkan baik-baik. Kebanyakan orang tidak pernah mendengarkan. -Ernest Hermingway

KARAKTERISTIK KOMUNIKASI

Luas Lingkup Komunikasi. Drs. Alex Sobur, M.Si. Tine A. Wulandari, S.I.Kom.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Onong Uchjana Effendy dalam buku Ilmu Komunikasi dalam

TEKNIK BERKOMUNIKASI. Bahan diskusi untuk Pembekalan Manajemen Media Kemtrologian, 15 Februari Dinn Wahyudin, MA.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

Foundations of Interpersonal Communication Disusun Oleh:

MODUL GURU PEMBELAJAR PAKET KEAHLIAN PEDAGOGIK

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan berpikir secara sistematis dan teratur tidak mungkin dapat dilakukan.

TEORI KOMUNIKASI. Pendekatan dan Pengertian Ilmu Komunikasi. SUGIHANTORO, S.Sos, M.IKom. Modul ke: Fakultas ILMU KOMUNIKASI

BAB IV ANALISIS DATA.

BAB I PENDAHULUAN. dapat dipandang sebagai faktor yang menentukan proses-proses perubahan.

BAB II URAIAN TEORITIS. telah dilakukan berguna sebagai acuan untuk menjawab permasalahan penelitian yang

BAB IV ANALISIS DATA. secara bersamaan dengan pengumpulan data pada penelitian ini.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. berasal dari kata Latin communis yang berarti sama, communico,

BAB I PENDAHULUAN. pertimbangan akal budi, tidak berdasarkan insting. dan sopan-santun non verbal. Sopan-santun verbal adalah sopan santun

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dari bahasa Latin communis yang berarti sama, communico, communication, atau communicare yang berarti membuat sama (to make

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Pengantar Ilmu Komunikasi

PERTEMUAN KE 4 POKOK BAHASAN

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pengantar Ilmu Komunikasi. Modul ke: 03FIKOM. Ruang Lingkup Komunikasi. Fakultas. Reddy Anggara, S.Ikom., M.Ikom. Program Studi MARCOMM

BAB I PENDAHULUAN. tidur sampai tidur lagi, bahkan bermimpi pun manusia berbahasa pula.

BAB I PENDAHULUAN. berkomunikasi, dan mengidentifikasi diri (Kridalaksana dalam Chaer, 2003:

BAB IV ANALISIS DATA. dijadikan sebagai suatu temuan penelitian yang akan mengupas

ABV 3.1 KETRAMPILAN-KETRAMPILAN MIKRO DALAM KIP/KONSELING KB

MODUL KOMUNIKASI LISAN

BAB Ill STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. Konsep jenis kegiatan kampanye yang digunakan yaitu Ideologically or

Makalah Pengantar Ilmu Komunikasi

Komunikasi Antar Pribadi

KOMUNIKASI TERAPEUTIK

1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. pikirannya. Baik diungkapkan dalam bentuk bahasa lisan maupun bahasa. informasi, gagasan, ide, pesan, maupun berita.

BAB I PENDAHULUAN. Manusia pada dasarnya merupakan makhluk. berkomunikasi, baik itu verbal ataupun nonverbal. Hal yang sama ini juga

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang Masalah

Unsur-unsur, sifat, dan fungsi komunikasi

BAB IV ANALISIS DATA. pada orang tua dengan anak dan berdasarkan data-data yang telah. disajikan dalam Bab III didapatkan, sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Konteks Penelitian. Negara Kesatuan Republik Indonesia dibagi atas daerah-daerah Provinsi,

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI BENTUK DAN JENIS-JENIS KOMUNIKASI

DIMENSI DAN INDIKATOR PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

DASAR DASAR KOMUNIKASI ORGANISASI

BAB IV ANALISIS DATA. data dalam penelitian kualitatif, yang diperoleh dari beberapa informan yang

BAB IV ANALISIS DATA

BAB I PENDAHULUAN. sarana mengungkapkan ide, gagasan, pikiran realitas, dan sebagainya. dalam berkomunikasi. Penggunaan bahasa tulis dalam komunikasi

Sesi 7: Pelecehan Seksual

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Bab 2. Landasan Teori. Menurut Mathias dan Habein (Mathias & Habein, 2000:15), mempelajari huruf kanji

Bab 5 PENUTUP. Berdasarkan dari hasil penelitian dan pembahasan tentang komunikasi. bersama, maka dapat dibuat kesimpulan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era keterbukaan dan globalisasi yang sudah terjadi sekarang yang

BAB I PENDAHULUAN. bahasa untuk memenuhi kebutuhannya sebagai anggota masyarakat. Bahasa

BAB I PENDAHULUAN. manusia, baik secara individu, kelompok, maupun dalam organisasi. Komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. wujud kreativitas yang mampu membantu manusia dalam berkembang.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KOMUNKASI DOSEN PENASEHAT AKADEMIK DALAM PENINGKATAN MUTU DAN KUALITAS MAHASISWA DI STAIN PONTIANAK

BAB 1 PENDAHULUAN. Masa Orientasi Siswa (selanjutnya disebut MOS) merupakan suatu

BAHASA DAN FUNGSINYA DALAM KOMUNIKASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KOMUNIKASI ORGANISASI TIM DOSEN PERPUSINFO

10. Kepribadian yang cenderung lebih suka tertutup adalah kepribadian. a. Ambievert b. Irrasional

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB V. KESIMPULAN, DISKUSI, dan SARAN

ILMU KOMUNIKASI: TEORI & PRAKTIK

BAB I PENDAHULUAN. informasi dapat diakses kapan saja dan dimana saja, sehingga penyebaran. informasi dapat berjalan cepat dan tidak mengenal jarak.

Kecakapan Antar Personal

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah

Pengertian, Ruang Lingkup dan Dimensi Komunikasi Antar Budaya. Sesi - 1 Komunikasi Antar Budaya Universitas Pembangunan Jaya

BAB IV ANALISIS DATA. dikumpulkan, diklasifikasikan dan dianalisis. mewawancarai secara mendalam kepada responden.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan

BAB IV ANALISIS DATA

BAB IV PEMBAHASAN. antara ayah dan anak remaja pasca perceraian, berikut peneliti memberikan

Struktur Pertukaran Sosial Antara Atasan dan Bawahan di PT. Sirkulasi Kompas Gramedia Yogyakarta. Edwin Djaja / Ninik Sri Rejeki

PANDUAN KOMUNIKASI PEMBERIAN INFORMASI DAN EDUKASI YANG EFEKTIF

PSIKODIAGNOSTIKA 3: WAWANCARA

KONSEP DIRI DALAM IKLAN ROKOK A MILD (Analisis Semiotika Tentang Konsep Diri dalam Iklan Rokok A Mild Versi Cowok Blur Go Ahead 2011) Fachrial Daniel

BAB I PENDAHULUAN. arbitrer yang digunakan oleh suatu anggota masyarakat untuk bekerja sama,

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Teori Umum: 1.Komunikasi Massa 2.Televisi

PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANAK DENGAN ORANG TUA TERHADAP KONSEP DIRI ANAK KELAS VI SD NEGERI SERAYU YOGYAKARTA SKRIPSI

BAB IV ANALISIS DATA

BAB 1 PENDAHULUAN. Bahasa adalah alat komunikasi yang berupa sistem lambang bunyi yang

BAB I PENDAHULUAN. tata kalimat, dan tata makna. Ciri-ciri merupakan hakikat bahasa, antara lain:

BAB I PENDAHULUAN. Film adalah suatu media komunikasi massa yang sangat penting untuk

MODUL 1: PENGANTAR TENTANG KETANGGUHAN TERHADAP PERUBAHAN IKLIM DAN PENGURANGAN RESIKO BENCANA. USAID Adapt Asia-Pacific

Negosiasi Bisnis. Minggu-11: Agen, Konstituen, dan Khalayak. By: Dra. Ai Lili Yuliati, MM, Mobail: ,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

GURU PEMBELAJAR MODUL

ETIKA PERIKLANAN. Pokok Bahasan : Penjabaran EPI Bab III.A. Butir Yogi Prima Muda, S.Pd, M.Ikom. Modul ke:

BAB 1 PENDAHULUAN. menggambarkan bagaimana konsumen membuat keputusan-keputusan pembelian

Modul Perkuliahan I Komunikasi Massa

BAB VI KESIMPULAN. Pertama, poligami direpresentasikan oleh majalah Sabili, Syir ah dan NooR dengan

PERATURAN MENTERI SEKRETARIS NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Transkripsi:

Prinsip-prinsip komunikasi

Susane K. Langer Salah satu kebutuhan manusia adalah kebutuhan simbolik atau penggunaan lambang Ernst Cassirer itulah keunggulan manusia dengan makhluk lain LAMBANG?? IKON INDEKS Prisip 1: Komunikasi adalah proses simbolik

1. Lambang bersifat sembarang, manasuka, dan sewenang-wenang apa saja bisa dijadikan lambang contoh : adzan, spanduk, bunyi peluit polisi, PDI perjuangan gambar banteng, golkar pohong beringin. Banyak orang makan di KFC bukan karena mereka menyukai makanannya tetapi tempat itu memberikan status tertentu Sifat-Sifat Lambang

2. Lambang pada dasarnya tidak mempunyai makna, manusialah yeng memberikan makna pada lambang 3. Lambang itu bervariasi lambang itu bervariasi dari suatu budaya ke budaya yang lain dari suatu tempat ke tempat yang lain Contoh :pandangan masyarakat bugis-makasar dan orang sunda terhadap ayam betina Sifat-Sifat Lambang

Kita tidak dapat tidak berkomunikasi Tdak berarti semua perilaku adalah komunikasi Bagaimana jika anda minta seseorang untuk tidak berkomunikasi? Akan sulit baginya untuk berbuat demikian karena setiap perilaku mempunyai potensi untuk ditafsirkan Prinsip 2: Setiap Perilaku Mempunyai Potensi Komunikasi

Dimensi Isi Secara verbal Menunjukkan isi dari komunikasi Dimensi Hubungan Secara non verbal Bagaimana cara menyampaikannya Contoh: Aku benci kamu disampaikan dengan nada menggoda dan mungkin dapat diartikan sebaliknya. Prinsip 3: komunikasi mempunyai dimensi isi dan dimensi hubungan

Meskipun kita sama sekali tidak bermagsud menyampaikan pesan kepada orang lain, perilaku kita potensi ditafsirkan orang lain Komunikasi ditafsirkan baik sengaja maupun tidak sengaja Kesadaran kita lebih tinggi pada saat situasi khusus daripad asituasi rutin Prinsip 4: Komunikasi Berlangsung dalam Berbagai Tingkat Kesenjangan

Makna pesan juga bergantung pada konteks fisik dan ruang, waktu, sosial, psikologis Contoh : memakai pakaian yang mecolok seperti warna merah pada acara pemakaman Dering telepon tengah malam atau dini hari akan diartikan lain daripada dering telepon pada siang hari Suami istri yang sedang berkoflik akan merasa canggung untuk berbaikan, tetapi keadaan mereka akan mencair bila ada orang lanyang bertamu Seorang istri berkomentar mengenai kenaikan kebutuhan dan kurangnya uang belanja pada saat santai Prinsip 5: komunikasi terjadi dalam konteks ruang dan waktu

Komunikasi juga terikat oleh aturan atau tata krama Orang akan memilih strategi tertentu berdasarkan bagaimana orang yang menerima pesan akan merespon Contoh : prediksikan perilaku komunikasi orang lain ketika anda menyapa orang tua atau dosen dengan kamu, elu kecuali anda bersedia menerima konsekwensinya Prinsip 6: komunikasi melibatkan prediksi peserta komunikasi

Dalam berkomunikasi terdapat dua sistem yang beroperasi Sistem internal pengalaman, pola pikir, keadaan internal, membuat unik setiap individu Sistem eksternal terdiri dari lingkungan individu baik lingkungan keluarga maupun di luar lingkungan keluarga Jadi lingkungan dimana para peserta komunikasi itu berada bagian dari suatu sistem lain yang lebih besar, rumah kita, sekolah kita, tempat kerja, dan kesemuanya slaing ketergantungan Prinsip 7: komunikasi bersifat sistematik

Komunikasi efektif komunikasi yang hasilnya sesuai dengan harapan para pesertanya(orang-orang yang sedang berkomunikasi) Contoh k.efektif: seorang pedagang keliling dalam mempromosikan barangnya melakukan komunikasi efektif bila akhirnya seseorang membeli barangnya Makna suatu pesan, baik verbal ataupun non verbal, pada dasarnya terikatbudaya Prinsip 8: semakin mirip latar belakang sosial budaya semakin efektiflah komunikasi

Sebenarnya komunikasi itu berjalan dua arah dan bukan linier Contoh:saya mengajar... Sifat komunikasi ini bernama SIRKULER Ditandai dengan 1. Orang yang berkomunkasi bersifat setara 2. Proses komunikasi berjalan timbal-balik 3. Tidak membedakan pesan dan umpan balik 4. Komunikasi sebenarnya terjadi secara rumit Prinsip 9: Komunikasi bersifat Nonsekuensial

1. Buatlah contoh dan jelaskan a. sifat-sifat lambang b. prinsip komunikasi Soal-soal

Komunikasi tidak mempunyai awal dan tidak mempunyai akhir, melainkan merupakan suatu proses yang berkesinambungan Komunikas sebagai proses Tidak pernah saat yang sama datang dua kali Hal yang pernah terjadi adalah SEJARAH Prinsip 10: Komunikasi bersifat prosesual, Dinamis, dan Transaksional

Komunikasi dinamis para komunikasi berubah (berubah pengetahuan hingga berubah pandangan dunia dan perilakunya) Komunikasi sebagai transaksi ada pengirim dan penerima pesan (tetapi sebenarnya terjadi bersamaan dan tidak dapat diisahkan) Prinsip 10: Komunikasi bersifat prosesual, Dinamis, dan Transaksional

Sekali anda mengirimkan pesan, anda tidak dapat mengendalikan pengaruh pesan tersebut bagi khalayak, apalagi menghilangkan efek pesan tersebut sama sekali Sifat irreversible implikasi dari komunikasi sebagai proses yang selalu berubah. Prinsip ini menyadarkan kita bahwa kita haris hati-hati untuk menyampaikan pesan kepada orang lain sebab efek tidak bisa ditiadakan Prinsip 11: Komunikasi Bersifat Irreversible

Banyak persoalan dan konflik antar manusia disebabkan oleh masalah komunikasi. Namun komunikasi bukanlah panasea (obat mujarab) untuk menyelesaikan persoalan atau konflik itu karena persoalan atau konflik tersebut mungkin berkaitan dengan masalah struktural Prinsip 12: Komunikasi Bukan Panasea untuk Menyelesaikan Berbagai Masalah

1. Buatlah sebuah cerita yang mencerminkan prinsip komunikasi a) Komunikasi bersifat prosesual, Dinamis, dan Transaksional b) Komunikasi Bersifat Irreversible c) Komunikasi Bukan Panasea untuk Menyelesaikan Berbagai Masalah