MAKALAH KONSEP AQIDAH DALAM ISLAM

dokumen-dokumen yang mirip
Iman Kepada Kitab-Kitab Allah Syaikh Dr. Abdul Aziz bin Muhammad Alu Abdul Lathif

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 285

BAB V IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH

Ma had Tarbawi Al-Hurriyyah

Iman Kepada KITAB-KITAB

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 284

Berkompetisi mencintai Allah adalah terbuka untuk semua dan tidak terbatas kepada Nabi.

Berpegang Teguh dengan Alquran dan Sunnah

BAB I PENDAHULUAN. Selain ayat al-qur an juga terdapat sunnah Rasulallah SAW yang berbunyi:

Adab makan berkaitan dengan apa yang dilakukan sebelum makan, sedang makan dan sesudah makan.

TA LIM MADANI 15 Iman Kepada Nabi & Rasul Allah

Islam adalah satu-satunya agama yang haq dan diridhoi Alloh SWT yang. disampaikan melalui nabi Muhammad SAW kepada seluruh umat manusia agar

Dari segi bahasa : menutupi atau mengingkari.

Maka dirikanlah shalat karena Rabbmu; dan berkorbanlah. (QS. al-kautsar:2)

BAB I PENDAHULUAN. jawabanya dihadapan-nya, sebagaimana Allah SWT berfirman :

Dr. Marzuki, M.Ag. Dosen PKn dan Hukum FIS UNY

Iman dan Pengaruhnya dalam Kehidupan

MAKNA DUA KALIMAT SYAHADAT DAN KONSEKUENSINYA

Hadits-hadits Shohih Tentang

Menzhalimi Rakyat Termasuk DOSA BESAR

IMAN KEPADA MALAIKAT ALLAH DAN PENGAPLIKASIANNYA DALAM KEHIDUPAN

ج اء ك م ر س ول ن ا ي ب ي ن ل ك م ك ث ير ا م ما ك ن ت م ت خ ف و ن م ن ال ك ت اب و ي ع ف و ع ن ك ث ير ق د ج اء ك م م ن الل ه ن ور و ك ت اب

BAB IV ANALISIS DATA

BAB I PENDAHULUAN. terutama generasi muda sebagai pemegang estafet perjuangan untuk mengisi

. Agama Islam ada tiga tingkatan: Islam, iman dan ihsan. Dan setiap tingkatan mempunyai rukun.

MERAIH KESUKSESAN DAN KEBAHAGIAAN HIDUP DENGAN MENELADANI RASULULLAH

Tauhid untuk Anak. Tingkat 1. Oleh: Dr. Saleh As-Saleh. Alih bahasa: Ummu Abdullah. Muraja ah: Andy AbuThalib Al-Atsary. Desain Sampul: Ummu Zaidaan

MENGENAL ISLAM. Syari ah Islam bertujuan untuk mewujudkan hal-hal berikut:

Yang berhak disembah hanya Allah SWT semata, dan ibadah digunakan atas dua hal;

Kelompok Azizatul Mar ati ( ) 2. Nur Ihsani Rahmawati ( ) 3. Nurul Fitria Febrianti ( )

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Al-Qur an merupakan kitab suci umat Islam yang berisi firman Allah

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor: 7/MUNAS VII/MUI/11/2005 Tentang PLURALISME, LIBERALISME DAN SEKULARISME AGAMA

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Sumber Ajaran Islam

HUKUM MENGUCAPKAN KATA KEKUFURAN TANPA MENGETAHUI ARTINYA ح م من تلفظ ب لمة ال فر غ مدرك معناها

Jika Beragama Mengikuti Kebanyakan Orang

"Dan Tuhanmu Telah memerintahkan supaya kamu jangan menyembah selain dia dan hendaklah kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan sebaikbaiknya".

Dengan nama Allah yang maha pengasih, maha penyayang, dan salam kepada para Rasul serta segala puji bagi Tuhan sekalian alam.

Meraih Kemuliaan Hakiki Dengan Ilmu Syar'i

ت ع ي ن ه و ن س ت غ ف ر ه و ن ع و ذ ب الله م ن ش ر و ر ا ن ف س ن ا و م ن س ي ي ات ا ع م ال ن ا م ن ي د ه الله ف لا م ض ل ل ه و م ن ي ض ل ل ف لا ه اد ي

Kesadaran Akan Keberadaan. Ahmad Munir

BAB I PENDAHULUAN. dipengaruhi oleh pendidikan formal informal dan non-formal. Penerapan

PUASA DI BULAN RAJAB

KEUTAMAAN MEMPELAJARI SIRAH NABAWIYAH. Fais al-fatih #KajianSirahNabawiyah01

Meneladani Kepemimpinan Rosululloh Solawahualaihi wassalam

Makna Islam dan iman

BAB III IMAN KEPADA NABI DAN RASUL-RASUL ALLAH SWT

Create PDF with GO2PDF for free, if you wish to remove this line, click here to buy Virtual PDF Printer

Serial Bimbingan & Penyuluhan Islam

Faidah Seputar Aqidah Dari Syaikh Shalih bin Fauzan Al-Fauzan

Urgensi Berakhlaq Islami Dalam Bisnis

Matan Keyakinan dan Cita-cita Hidup Muhammadiyah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah dan Penegasan Judul. bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Hal ini sejalan dengan tujuan pendidikan

Khatamul Anbiya (Penutup Para Nabi)

yuslimu-islaman. Bukti ketundukan kepada Allah SWT itu harus dinyatakan dengan syahadat sebagai sebuah pengakuan dalam diri secara sadar akan

Dr. Marzuki, M.Ag. Dosen PKn dan Hukum FIS UNY

PERAYAAN NATAL BERSAMA

Konsisten dalam kebaikan

TAFSIR SURAT AN-NAS Oleh: Abdul Aziz Abdul Wahid, Lc.

KESEIMBANGAN DALAM BERISLAM UNTUK MENCAPAI KEMENANGAN DUNIA DAN AKHIRAT. Oleh : Mirza Azkia

5 Oktober 2011 AAEI ITB K-07

2. Tauhid dan Niat ]رواه مسلم[

SILABUS PEMBELAJARAN

APA PEDOMANMU DALAM BERIBADAH KEPADA ALLAH TA'ALA?

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

HambaKu telah mengagungkan Aku, dan kemudian Ia berkata selanjutnya : HambaKu telah menyerahkan (urusannya) padaku. Jika seorang hamba mengatakan :

BAB IV ANALISIS. Muqsam bih pada huruf wawu yang pertama pada surah al-ti>n ayat 1-3:

BAB I PENDAHULUAN. posisi itu selalu didambakan oleh semua orang yang benar dan orang yang

BAB I PENDAHULUAN. rangka mencerdaskan kehidupan bangsa yang diatur dengan undang-undang.

Istiqomah dalam menjaga ibadah ********************

Penakwilan ini sesuai dengan sejumlah riwayat yang ada dari Ibnu Abbas dan yang lainnya :

TAFSIR SURAT AL-QAARI AH

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR:

TEMA KAJIAN. 7. Penduduk surga dan neraka akan mendapatkan balasannya masing-masing

BAB I PENDAHULUAN. Allah, iman kepada kitab-kitab Allah, iman kepada Rasul-rasul

Hukum Onani. Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah Syaikh Muhammad al-utsaimin rahimahullah

Qawaid Fiqhiyyah. Niat Lebih Utama Daripada Amalan. Publication : 1436 H_2015 M

Cece Abdulwaly. Diterbitkan oleh: melalui:

TAUHID. Aku ciptakan jin dan manusia tiada lain hanyalah untuk beribadah kepadaku (QS. Adz-Dzariyat : 56)

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan Agama Islam merupakan salah satu aspek penting dalam

Post

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 286

BAB I PENDAHULUAN. Kemampuan pemecahan masalah matematika pada siswa dapat. berbentuk uraian kita dapat melihat langkah-langkah yang dilakukan siswa

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

PENGANTAR EDISI PRAKTIS

Tauhid yang didakwahkan oleh para rasul dan diturunkan kitab-kitab karenanya ada dua:

BAB I PENDAHULUAN. Jika dibanding dengan makhluk lainnya, manusia adalah makhluk Tuhan

TAFSIR SURAT AL-BAYYINAH

STUDI KOMPARASI KEMAMPUAN MEMBACA AL-QUR AN SISWA KELAS VIII ANTARA YANG BERASAL DARI MI DAN YANG BERASAL DARI SD DI MTs YAKTI TEGALREJO MAGELANG

BAB V MATAHARI TERBIT DARI BARAT DAN TAUBATNYA IBLIS. yang pertama kali mengetahui adalah orang yang ahli

Al-Muhiith, Al-Wakiil dan Al-Fattaah

BAB I PENDAHULUAN. dengan meningkatnya hasil belajar siswa. Peningkatan hasil belajar dapat. mengerti dan untuk dapat memecahkan suatu masalah.

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK JUAL BELI BARANG SERVIS DI TOKO CAHAYA ELECTRO PASAR GEDONGAN WARU SIDOARJO

Kaidah Fiqh PADA DASARNYA IBADAH ITU TERLARANG, SEDANGKAN ADAT ITU DIBOLEHKAN. Publication: 1434 H_2013 M

Kedudukan Tauhid Bagi Seorang Muslim

Mengenal Nama-Nama dan Sifat-Sifat Allah

Keutamaan Membaca dan Merenungkan AYAT AL-KURSI حفظه هللا Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA

BAB I PENDAHULUAN. yang harus dipenuhi sepanjang hayat. Pendidikan pada dasarnya. tidak hanya menyampaikan dan memberi hafalan. Pendidikan yang ideal

Transkripsi:

MAKALAH KONSEP AQIDAH DALAM ISLAM Disusun oleh : 1. M. Habib F. 2. M. Hasan Bisri 3. Dawud T.N.A 4. Sukma Almal 5. M. Taufik Hidayat FAKULTAS TEKNIK PROGAM STUDI ELEKTRO B1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO 2014-2015 i

KATA PENGANTAR Alhamdulillah kami ucapkan syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan Rahmat serta Hidayah-Nya, sehingga kita masih dalam keadaan sehat dan longgar. Dan khususnya, kami (penyusun) bisa menyelesaikan Makalah dengan judul KONSEP AQIDAH DALAM ISLAM. Makalah ini dibuat sebagai tugas kelompok yang akan dikumpulkan dan di presentasikan. AIK Yang kedua, tak lupa kami ucapkan terimakasih kepada dosen mata kuliah yang memberikan arahan dan ajaran tentang pelajaran agama Islam. Adapun yang terakhir, penyusun menyadari makalah ini memiliki banyak kekurangan, karena itu sangat diharapkan kritik dan saran yang konstruktif dari pembaca demi perbaikan dan sekaligus memperbesar manfaat makalah ini sebagai pembelajaran. Sidoarjo, 22 September 2014 Penyusun

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR...i DAFTAR ISI...ii BAB I : PENDAHULUAN 1.1 : Latar Belakang...1 1.2 : Rumusan Masalah...1 1.3 : Tujuan...1 BAB II : PEMBAHASAN 1. Pengertian Aqidah dan Ruang Lingkup Pembahasan Aqidah...2 2. Sumber dan Fungsi Aqidah Dalam Agama Islam...3 3. Prinsip Prinsip Agama Islam...4 BAB III : PENUTUP Kesimpulan...7 DAFTAR PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Islam adalah agama yang sempurna dan di Ridhoi olaeh Allah SWT. Hanya saja kesempurnaan Islam ini hanya bisa kita rasakan dalam kehidupan jika kita pun melaksanakannya secara sempurna. Jika kita hanya melaksanakan Islam secara setengah-setengah, separuh-separuh, atau sebagiannya saja, maka kita tidak akan bisa merasakan kesempurnaan Islam itu sendiri. Kita hanya akan bisa merasakan sebagian saja dari kesempurnaan itu. Dan yang lebih penting, kita hanya akan bisa menjadi muslim yang seutuhnya jika kita masuk kedalam Islam secara keseluruhan. Jika kita masuk kedalam Islam secara setengah-setengah, kita pun akan menjadi muslim yang setengah-setengah. Nabi Muhammad SAW telah bersabda Telah aku tinggalkan dua perkara, selama kalian (umat islam) berpegang teguh, kalian tidak akan sesat, yaitu Kitabulloh (Al-Qur an dan Sunah Nabi (Al-Hadist). 1.2 RUMUSAN MASALAH Adapun masalah yang akan di bahas dalam makalah ini: 1. Apa yang dimaksud aqidah dalam islam? 2. Bagaimana rusaknya aqidah dalam agama islam? 3. Apa sumber dan bagaimana fungsi aqidah dalam islam? 4. Prinsip prinsip apa saja yang ada pada agama islam? 1.3 TUJUAN Tujuan kami menyelesaikan makalah ini adalah untuk: 1. Untuk mengetahui pengertian dan ruang lingkup aqidah dalam islam. 2. Untuk mengetahui sumber dan fungsi aqidah. 3. Untuk mengetahui prinsip prinsip agama islam.

BAB II PEMBAHASAN 1. PENGERTIAN AQIDAH DAN RUANG LINGKUP PEMBAHASAN AQIDAH Aqidah secara bahasa berasal dari kata ( (عقد yang berarti ikatan. Secara istilah adalah keyakinan hati atas sesuatu. Kata aqidah tersebut dapat digunakan untuk ajaran yang terdapat dalam Islam, dan dapat pula digunakan untuk ajaran lain di luar Islam. Sehingga ada istilah aqidah Islam, aqidah nasrani, ada aqidah yang benar atau lurus dan ada aqidah yang sesat atau menyimpang. Dalam ajaran Islam, aqidah Islam (al-aqidah al-islamiyah) merupakan keyakinan atas sesuatu yang terdapat dalam apa yang disebut dengan rukun iman, yaitu keyakinan kepada Allah, malaikat-nya, kitab-kitab-nya, rasul-rasul-nya, hari akhir, serta taqdir baik dan buruk. Ulama telah membagi ruang lingkup pembahasan aqidah ke dalam 4 (empat) pembahasan, yaitu: 1. Ilahiyat, yaitu pembahasan yang berkenaan dengan masalah ketuhanan utamanya pembahasan tentang Allah. 2. Nubuwwat, yaitu pembahasan yang berkenaan dengan utusan-utusan Allah, yaitu para nabi dan para rasul Allah. 3. Ruhaniyat, yaitu pembahasan yang berkenaan dengan makhluk gaib, seperti Jin, Malaikat, dan Iblis. 4. Sam iyyat, yaitu pembahasan yang bekenaan dengan alam ghaib, seperti alam kubur, akhirat, surga, neraka, dan lain-lain.

2. SUMBER DAN FUNGSI AQIDAH DALAM ISLAM Al Qur an adalah firman Allah yang diwahyukan kepada Rasululloh sholallahu alaihi wassalam melalui perantara Jibril. Di dalamnya, Allah telah menjelaskan segala sesuatu yang dibutuhkan oleh hamba-nya sebagai bekal kehidupan di dunia maupun di akhirat. Ia merupakan petunjuk bagi orang-orang yang diberi petunjuk, pedoman hidup bagi orang yang beriman, dan obat bagi jiwa-jiwa yang terluka. Keagungan lainnya adalah tidak akan pernah ditemui kekurangan dan celaan di dalam Al Qur an, sebagaimana dalam firman-nya Telah sempurnalah kalimat Rabbmu (Al Qur an) sebagai kalimat yang benar dan adil. Tidak ada yang dapat merubah-rubah kalimat-nya dan Dialah yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui (Q.S. Al An am:115) As Sunnah adalah perbuatan atau tingkah laku Nabi yang di tulis dan di amalkan oleh para Shohabat Nabi. Sunnah Nabi juga satu jenis wahyu yang datang dari Alloh subhanahu wata ala walaupun lafadznya bukan dari Allah tetapi maknanya datang dari- Nya. Hal ini dapat diketahui dari firman Allah : Dan dia (Muhammad) tidak berkata berdasarkan hawa nafsu, ia tidak lain kecuali wahyu yang diwahyukan (Q.S An Najm : 3-4) Rasululloh sholallahu alaihi wassalam juga bersabda: Tulislah, Demi Dzat yang jiwaku berada di tangan-nya, tidak keluar darinya kecuali kebenaran sambil menunjuk ke lidahnya. (Riwayat Abu Dawud)

Aqidah memiliki beberapa fungsi, antara lain: a. Sebagai pondasi untuk mendirikan bangunan Islam. b. Merupakan awal dari akhlak yang mulia. Jika seseorang memiliki aqidahyang kuat pasti akan melaksanakan ibadah dengan tertib, memiliki akhlak yang mulia, dan bermu amalat dengan baik. c. Semua ibadah yang kita laksanakan jika tanpa ada landasan aqidah maka ibadah kita tersebut tidak akan diterima. 3. PRINSIP PRINSIP AQIDAH DALAM AGAMA ISLAM Iman kepada Allah Beriman kepada Allah adalah meyakini dengan penuh kesadaran bahwa Allah-lah dzat yang paling berhak disembah, karena Dia menciptakan, membina, mendidik dan menyediakan segala kebutuhan manusia. ف م ن ك ان ی ر ج وال ق ا ء ر بھ ف ل ی ع م ل ع م لا ص ال ح او لا ی ش ر ك ب ع ب اد ة ر بھ ا ح د ا. Artinya: Maka barangsiapa mengharapkan perjumpaan dengan Tuhannya (di akhirat), maka hendaklah ia beramal shalih dan tidak menyekutukan seorang pun dalam beribadah kepada Tuhannya. (Q.S. al-kahfi: 110) Iman kepada malaikat Beriman kepada malaikat adalah meyakini dengan penuh kesadaran bahwa Allah menciptakan makhluk dari cahaya. Sifat-sifat malaikat di antaranya : 1. Selalu patuh dan taat 2. Sebagai penyampai wahyu 3. Diciptakan dari cahaya 4. Mempunyai kemampuan yang luar biasa

Iman kepada kitab suci Kitab-kitab yang berasal dari firman Allah seluruhnya ada empat : 1. Taurat diturunkan kepada Nabi Musa As 2. Zabur diturunkan kepada Nabi Daud As 3. Injil diturunkan kepada Nabi Isa As 4. Al-Qur an diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW Iman kepada Nabi dan Rasul Allah mengutus para Nabi dan Rasul untuk membawa kabar gembira kepada umat manusia, memberi teladan akhlak mulia dan berpegang teguh terhadap ajaran Allah. Sifat-sifat yang ada pada diri Nabi dan Rasul Allah adalah : a. Shiddiq artinya benar. Apa yang disabdakan Nabi adalah benar karena Nabi tidak berkata-kata kecuali apa yang diwahyukan Allah SWT. b. Amanah artinya dapat dipercaya. Segala urusan akan dilaksanakan dengan sebaikbaiknya c. Fathanah artinya bijaksana dan cerdas. Nabi mampu memahami perintah-perintah Allah dan menghadapi penentangnya dengan bijaksana. d. Tabligh artinya menyampaikan. Nabi menyampaikan kepada umatnya apa yang diwahyukan Allah kepadanya. Iman kepada hari akhir Beriman kepada hari akhir adalah meyakinibahwa manusia akan mengalami kesudahan dan meminta pertanggung jawaban di kemudian hari.al-qu ran selalu menggugah hati dan pikiran manusia dengan menggambarkan peristiwa-peristiwa hari kiamat, dengan nama-nama yang unik, misalnya al-zalzalah, al-qari ah, an-naba dan al-qiyamah. Istilah-istilah tersebut mencerminkan peristiwa dan keadaan yang bakal dihadapi manusia pada saat itu. Iman kepada qada dan qadar Menurut bahasa, qada memiliki beberapa pengertian yaitu : hukum, ketetapan, pemerintah, kehendak, pemberitahuan, penciptaan. Menurut istilah adalah ketetapan Allah sejak zaman azali sesuai dengan iradah-nya tentang segala sesuatu yang berkenan dengan makhluk. Sedangkan qadar adalah kejadian suatu ciptaan yang

sesuai dengan penetapan. Iman kepada qada dan qadar artinya percaya dan yakin dengan sepenuh hati bahwa Allah telah menentukan tentang segala sesuatu bagi makhluknya. Para ulama kalam membagi takdir menjadi dua macam, yakni : a. takdir muallaq adalah takdir yang berkaitan dengan ikhtiar (usaha) manusia misalnya : orang miskin berubah menjadi kaya atas kerja kerasnya b. takdir mubram adalah takdir yang terjadi pada pada diri manusia dan tidak dapat diubah-ubah misalnya : kematian, kelahiran dan jenis kelamin

BAB III PENUTUP Kesimpulan Dari bahasan materi di atas dapat di simpulkan bahwa islam dan aqidah sangatlah erat kaitanya, karena merupakan sesuatu yang sangat penting dan mendasar dalam pembentukan karakter yang baik dalam kehidupan seorang muslim, tiang dan pondasi agama yang baik adalah aqidah dan akhlak, karena memotivasi seseorang dalam bentuk kepercayaan dan keimananya. Aqidah terhadap keesaan Allah SWT ini akan melahirkan keyakinan yang mengakui adanya wujud Allah, sifat sifat Nya, hukum hukum Nya, dan kekuasaan Nya. Pokok Aqidah ini dengan sendirinya akan mencakup kepercayaan kepercayaan yang lain, seperti malaikatmalaikat Nya, para rasul Nya, kitab kitab Nya, hari kebangkitan, dan ketentuan takdir Nya. kerusakan akidah tidak keluar dari tiga penampakan yakni kelemahan iman, kekufuran-kekufuran yang tampak pada kaum muslim, dan tidak menjadikan akidah Islam sebagai qiyadah fikriyah (kepemimpinan berpikir).

DAFTAR PUSTAKA 1. http://id.shvoong.com/social-sciences/education/2108596-pengertian-aqidah/ 2. http://blog.re.or.id/makna-dan-sumber-akidah-yang-benar.htm