TEORI-TEORI KLASIK PEMBANGUNAN EKONOMI

dokumen-dokumen yang mirip
Kurnia Ayu K 09/280257/EK/17295

KARAKTERISTIK UMUM DAN STRUKTUR KEGIATAN EKONOMI NEGARA BERKEMBANG

Teori-teori Alternatif dan Arti Pembangunan

BAB II LANDASAN TEORI

Transformasi Paradigma Pembangunan Ekonomi

Konsep Dasar Ekonomi Pembangunan. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

Kondisi Ekonomi Pembangunan di Indonesia. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

PERTUMBUHAN EKONOMI,PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI, DAN KRISIS EKONOMI

Pertemuan 7-8 Model Kontemporer Pembangunan dan Keterbelakangan

BAB I PENDAHULUAN. Cita-cita bangsa Indonesia dalam konstitusi negara adalah untuk

PENGANTAR EKONOMI PEMBANGUNAN

BAHAN KULIAH 10 SOSIOLOGI PEMBANGUNAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PEMIKIRAN. sosial, sikap-sikap masyarakat, dan institusi-institusi nasional, disamping tetap

Teori Tahap-Tahap Pertumbuhan Ekonomi Walt Whitman Rostow

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Semenjak merdeka 1945 hingga 1966 atau selama pemerintahan Orde Lama,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I. KONDISI KETENAGAKERJAAN dan DAMPAKNYA TERHADAP PEMBANGUNAN EKONOMI. Uji Kompetensi

TINJAUAN PUSTAKA. keseluruhan usaha-usaha pembangunan meliputi juga usaha-usaha pembangunan

BAB I PENDAHULUAN. menimbulkan penderitaan bagi masyarakat Korea. Jepang melakukan eksploitasi

BAB I PENDAHULUAN. integral dan menyeluruh. Pendekatan dan kebijaksanaan sistem ini telah

I. PENDAHULUAN. perubahan yang menakjubkan ketika pemerintah mendesak maju dengan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

I. PENDAHULUAN. mencapai pertumbuhan ekonomi yang lebih baik. Permodalan tersebut salah

Departemen Administrasi & Kebijakan Kesehatan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia. Prof. Drh. Wiku Adisasmito, M.Sc., Ph.D.

VII. SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan perekonomian suatu negara di berbagai belahan dunia, termasuk negara

PENDAHULUAN. Setiap negara di dunia ini sudah lama menjadikan pertumbuhan ekonomi

BAB I PENDAHULUAN. Pembangunan nasional merupakan usaha peningkatan kualitas manusia, yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengembangkan kegiatan ekonominya sehingga infrastruktur lebih banyak

BAB I PENDAHULUAN. Isu mengenai ketimpangan ekonomi antar wilayah telah menjadi fenomena

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PEMIKIRAN

1. Teori Pertumbuhan Ekonomi Historis a. Frederich List ( ) 1) Masa berburu dan mengembara 2) Masa beternak dan bertani

I. PENDAHULUAN. yang menyebabkan GNP perkapita (Gross National Product) atau pendapatan

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang menganut sistem perekonomian terbuka, hal ini

TEORI PEMBANGUNAN DUNIA KE-3 DALAM TEORI MODERNISASI SUB TEORI HARROD-DOMAR

I. PENDAHULUAN. sembilan persen pertahun hingga disebut sebagai salah satu the Asian miracle

Bab 5 PEREKONOMIAN TERBUKA

INSTITUT KEUANGAN PERBANKAN INFORMATIKA ASIA (ASIAN BANKING FINANCE INFORMATICS INSTITUTE) PERBANAS JAKARTA

TEORI PERTUMBUHAN WALT WHITMAN ROSTOW

Dr. Ir. Teguh Kismantoroadji, M.Si. Ir. Daru Retnowati, M.Si.

BAB IV. KERANGKA PEMIKIRAN. Bab ini merupakan rangkuman dari studi literatur dan kerangka teori yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. barang-barang dan jasa-jasa. Pertumbuhan ekonomi adalah salah satu

PEREKONOMIAN INDONESIA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Sebuah Pendekatan dalam Mempelajari Pembangunan di Negara Berkembang. By Dewi Triwahyuni

Sosiologi Pembangunan

BAB I PENDAHULUAN. yang terakhir ini digunakan sebagai kounter indikator terhadap ukuranukuran

KETERGANTUNGAN DAN KETERBELAKANGAN. Slamet Widodo

Mekanisme Perubahan Sosial.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pembangunan ekonomi dapat diartikan sebagai suatu proses yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Resensi Buku. Mas Wigrantoro Roes Setiyadi. Mahasiswa S3 Manajemen Strategi di Universitas Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. yang berhubungan dengan warga negaranya. Terlebih pada negara-negara yang

STRATEGI PERTUMBUHAN DAN PEMBANGUNAN EKONOMI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. akademisi ilmu ekonomi, secara tradisional pembangunan dipandang sebagai

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ABSTRAK. Kata kunci: PDB, Kurs, Impor, Utang luar negeri

VIII. KESIMPULAN DAN SARAN

Pengantar Ekonomi Pembangunan. Masalah Dualisme Pembangunan

II. TINJAUAN PUSTAKA. meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan usaha meningkatkan pendapatan

I. PENDAHULUAN. Inflasi dapat didefinisikan sebagai suatu proses kenaikan harga-harga yang berlaku dalam

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

TRANSFORMASI STRUKTURAL PEREKONOMIAN INDONESIA BY : DIANA MA RIFAH

I. PENDAHULUAN. Krisis ekonomi yang terjadi pada pertengahan tahun 1997 merupakan. dampak lemahnya fundamental perekonomian Indonesia.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Kuliah 6. Paradigma Pentahapan. 4/4/2016 Marlan Hutahaean 1

BAB I PENDAHULUAN. Secara defenitif, pada awalnya pengertian pembangunan ekonomi diberi

Dr. Ir. Teguh Kismantoroadji, M.Si. Ir. Daru Retnowati, M.Si.

BAB I PENDAHULUAN. internasional tidak bisa lepas dari hal-hal yang sedang dan akan berlangsung di

BAHAN KULIAH 10 SOSIOLOGI PEMBANGUNAN

BAB II TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. wilayah telah dilaksanakan oleh beberapa peneliti yaitu :

BAB I PENDAHULUAN. pesat sesuai dengan kemajuan teknologi. Dalam era globalisasi peran transportasi

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan ekonomi yang terjadi. Bagi daerah, indikator ini penting untuk

Sri Wahyuningsih Tingkat Investasi Modal Asing... TINGKAT INVESTASI MODAL ASING DALAM PEMBANGUNAN PERTANIAN

BAB I PENDAHULUAN. dari keadaan ekonomi negara lain. Suatu negara akan sangat tergantung dengan

Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

LEMBARAN SOAL. 4. Berikut ini adalah indikator pembangunan ekonomi dan pertumbuhan ekonomi

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN. adalah pertumbuhan ekonomi yang mengalami perubahan yang diikuti oleh

BAB I PENDAHULUAN. serta pengentasan kemiskinan (Todaro, 1997). Salah satu indikator kemajuan

Pengaruh utang luar negeri dan defisit anggaran terhadap kondisi makro ekonomi OLEH: Siti Hanifah NIM.F BAB I PENDAHULUAN

I. PENDAHULUAN. Iklim investasi yang baik akan mendorong terjadinya pertumbuhan

TEORI MODERNISASI. Sebuah pendekatan dalam mempelajari pembangunan di negara berkembang. By Dewi Triwahyuni

Makalah Ekonomi Pembangunan. Disusun oleh: Reno ( ) Piawati ( )

BAB II EKSPLORASI ISU BISNIS

I. PENDAHULUAN. perubahan-perubahan mendasar dalam struktur sosial, tingkah laku sosial, dan

VI. EVALUASI DAMPAK KEBIJAKAN ALOKASI PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH TERHADAP DEFORESTASI KAWASAN DAN DEGRADASI TNKS TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. telah resmi dimulai sejak tanggak 1 Januari Dalam UU No 22 tahun 1999

BAB 1 PENDAHULUAN. transformasi struktur ekonomi di banyak Negara. Sebagai obat, industrialisasi. ketimpangan dan pengangguran (Kuncoro, 2007).

BAB II LANDASAN TEORI. 2.1 Pengertian Pembangunan dan Pertumbuhan Ekonomi. Salah satu indikator yang sangat penting daam menganalisis

BAB I PENDAHULUAN. Secara umum diketahui bahwa pertumbuhan ekonomi merupakan indikator

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan ekonomi yang tinggi dan berkelanjutan merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. Dalam ekonomi, pemerintah merupakan agen, dimana peran pemerintah

BAB 1 PENDAHULUAN. tingkat suku bunga. Tingginya tingkat suku bunga seolah menjadi bayang-bayang

BAB II STUDI KEPUSTAKAAN. Dalam bab ini akan diuraikan mengenai landasan teori yang menjadi dasar

BAB IX KONTROVERSI PENANAMAN MODAL ASING (PMA) & UTANG LUAR NEGERI (ULN)

I. PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang

Transkripsi:

TEORI-TEORI KLASIK PEMBANGUNAN EKONOMI Hampir semua negara bekerja keras untuk melaksanakan pembangunan. Kemajuan ekonomi hanya menjadi salah satu komponen penting dalam pembangunan, namun perlu dipahami bahwa pembangunan merupakan proses multidimensional. Teori-teori Klasik Pembangunan Ekonomi: Empat Pendekatan Pasca Perang Dunia Kedua, teori-teori pembangunan ekonomi didominasi oleh empat aliran. Keempat pendekatan tersebut adalah: 1. Model pertumbuhan tahapan linear 2. Teori dan pola perubahan stuktural 3. Revolusi ketergantungan internasional 4. Kontrarevolusi pasar bebas neoklasik Pada tahun 1950-an dan awal 1960-an cenderung memandang proses pembangunan sebagai serangkaian tahapan pertumbuhan ekonomi yang berurutan, yang pasti akan dialami oleh setiap negara yang menjalankan pembangunan. konsep ini merupakan suatu teori ekonomi tentang pembangunan yang mensyaratkan suatu kombinasi tabungan, penanaman modal, dan bantuan asing dengan jumlah yang tepat, agar negara berkembang dapat berjalan menelusuri pertumbuhan ekonomi yang menurut sejarahnya telah dilalui oleh negara maju. Pada dekade 1970-an, pendekatan linier ini telah diganti oleh dua aliran pemikiran ekonomi. Aliran yang pertama adalah teori dan pola perubahan struktural, yakni menggunakan teori ekonomi modern dan analisis statistik, sebagai suatu usaha untuk melukiskan proses internal dari perubahan struktural yang harus dialami oleh negara-negara berkembang agar berhasil menciptakan dan sekaligus mempertahankan pertumbuhan ekonomi yang cepat. Aliran pemikiran yang kedua adalah revolusi ketergantungan yang lebih radikal dan berorientasi politik. Aliran ini memandang keterbelakangan negara-negara berkembang sebagai akibat pola hubungan kekuasaan internasional maupun domestik yang tidak adil, kelembagaan dan ekonomi yang sangat ketat sehingga sulit diubah, serta semakin meluasnya perekonomian dan masyarakat yang dualistik (saling bertentangan) baik dalam skala domestik maupun internasional. Teori Tahapan Linear dan Pembangunan sebagai Pertumbuhan Para ekonom negara industri berpendapat bahwa negara-negara berkembang yang masih menggunakan pertanian trasdisional, diyakini bisa mulai tumbuh. Hal ini didasarkan pada pengalaman dari Marshall Plan, dimana dengan bantuan keuangan dan teknik secara besar-besaran

dari Amerika Serikat telah memungkinkan negara-negara Eropa yang hancur karena perang untuk membangun kembali dan memordenisasi perekonomian mereka hanya dalam waktu beberapa tahun saja. Model ini menekankan pentingnya tabungan dan investasi (baik modal fisik dan modal manusia) dalam membina pertumbuhan ekonomi jangka panjang. Tahap-tahap Pertumbuhan Rostow Rangsangan politik perang dingin pada tahun 1950-1960an memicu suatu kompetisi di kalangan negara-negara besar untuk mencari pengikut setia dari kalangan negara-negara yang baru merdeka, lalu muncullah model tahapan pertumbuhan ekonomi oleh W.W. Rostow, seorang ahli sejarah ekonomi dari Amerika Serikat. Menurutnya perubahan dari keterbelakangan menuju kemajuan dapat dijelaskan dalam suatu seri tahapan yang harus dilalui oleh semua negara. Negara yang maju seluruhnya telah melalui tahapan "tinggal landas ke arah pertumbuhan yang berkesinambungan yang berlangsung secara otomatis" dan negara terbelakang masih berada dalam tahapan masyarakat tradisional atau tahap penyusunan kerangka landasan, mereka akan segera bergerak menuju ke proses pertumbuhan ekonomi yang pesat dan berkesinambungan. Dalam hal ini salah satu taktik pokok pembangunan adalah bahwa bagi setiap upaya untuk tinggal landas mengharuskan adanya mobilisasi tabungan dalam dan luar negeri dengan maksud untuk menciptakan investasi yang cukup, untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi. Model Pertumbuhan Harrod-Domar Setiap perekonomian pada dasarnya harus mencadangkan sebagaian dari pendapatan nasional. Hal ini dimaksudkan untuk menambah atau menggantikan barang-barang modal (gedung, alat-alat, dan bahan baku) yang telah susut atau rusak. Namun, untuk memacu pertumbuhan ekonomi, dibutuhkan investasi baru yang merupakan tambahan neto terhadap cadangan atau stock modal (capital stock). Menurut Harrod-Domar berdasarkan persamaan (3.7), dijelaskan bahwa tingkat pertumbuhan GDP ( ) ditentukan oleh rasio tabungan nasional (s), serta modal output nasional (k). Logika dari persamaan tersebut adalah, agar bisa tumbuh dengan pesat, setiap perekonomian harus menabung dan menginvestasikan sebanyak mungkin dari GDPnya. Kendala dan Batasan Menurut Rostow dan teoritis lainnya, negara-negara yang dapat menabungkan dan menginvestasikan 15-20 persen dari GDPnya, diproyeksikan akan mengalami pertumbuhan ekonomi secara lebih cepat apabila dibandingkan negara-negara lain yang menabung kurang dari proporsi itu. Kendala kemajuan pembangunan yaitu relatif terbatasanya peluang pembentukan modalmodal baru, apalagi di negara-negara miskin. Namun hal ini bisa ditutupi dengan mencari pengisi

saving gap melalui bantuan atau pinjaman luar negeri atau penarikan dana-dana investasi dari perusahaan-perusahaan swasta luar negeri. Syarat Perlu versus Syarat Cukup: Beberapa Krtik terhadap Model Tahapan Pertumbuhan Gagasan-gagasan yang sudah disampaikan sebelumnya, ternyata tidak selalu berlaku. Alasannya adalah karena tabungan dan investasi yang lebih banyak tidak lagi merupakan syarat perlu (necessary condition) bagi pemacu pertumbuhan ekonomi, tetapi karena dalam kenyataannya telah terbukti bahwa pengadaan tabungan dan investasi yang banyak saja belumlah merupakan syarat cukup (sufficient condition) untuk memacu pertumbuhan ekonomi. Program Masrshall Plan dapat berhasil di Eropa karena negara-negara penerima tersebut, sudah memiliki atau sanggup memenuhi syarat-syarat stuktural, institusional, dan sikap-sikap yang diperlukan (misalnya, adanya pasar-pasar komoditi dan pasar uang yang terintegrasi dengan baik, tersedianya fasilitas transportasi yang memadai, tenaga kerja yang tengah terlatih dan terdidik dengan baik, motivasi untuk berhasil, dan birokrasi yang efisien) untuk mengubah modal baru secara efektif dan efisien menjadi output yang sangat besar dan lebih tinggi daripada sebelumnya. Model-model Rostow dan Harrod-Domar mengasumsikan adanya sikap-sikap dan pengaturan yang sama di negara-negara terbelakang. Akan tetapi kenyataan tidak sesuai dengan asumsi tersebut, yang terjadi adalah negara-negara terbelakang masih sangat kekurangan faktor-faktor komplementer yang paling penting seperti kecakapan manajerial, tenaga kerja yang terlatih, kemampuan perencanaan dan pengelolaan berbagai proyek pembangunan, dan sebagainya. Model Perubahan Struktural Teori perubahan struktural memekankan pada mekanisme yang memungkinkan negaranegeri yang masih terbelakang untuk mentransformasikan struktur perekonomian dalam negeri mereka dari pola perekonomian pertanian subsisten tradisional ke perekonomian yang lebih modern, lebih berorietasi ke kehidupan perkotaan, serta memiliki sektor industri yang lebih bervariasi dan sektor jasa-jasa yang lebih kuat. Teori Pembangunan Lewis Perubahan Struktural dan Pola-pola Pembangunan Kesimpulan-kesimpulan dan Implikasinya Revolusi Ketergantungan Internasional Model ketergantungan internasional memandang negara-negara Dunia Ketiga sebagai korban kekakuan kelembagaan, politik, dan ekonomi baik skala domestik maupun internasional.

Mereka terjebak dalam ketergantungan (dependence) dan dominasi (dominance) negara-negara kaya. Model Ketergantungan Neokolonial Dalam aliran ini digambarkan bahwa ada hubungan kekuasaan yang sangat tidak berimbang antara pusat (core, center) yang terdiri dari negara-negara maju, serta pinggiran (periphery), yakni kelompok negara yang sedang berkembang. Pandangan keterbelakangan neokolonial, mencoba menghubungkan kemiskinan di negara-negara terbelakang dengan keberadaan dan kebijakan kelompok negara-negara industri kapitalis yang dapat menyebar luas melalui kelompok-kelompok komprador (comprador group) yang berada di semua negara-negara berkembang. Dengan demikian, keterbelakangan, oleh penganut aliran ketergantungan dipandang sebagai suatu fenomena yang diakibatkan atau diciptakan secara sengaja oleh kondisi-kondisi eksternal. Model Paradigma Palsu Aliran ini mencoba menghubungkan keterbelakangan negara-negara Dunia Ketiga dengan kesalahan dan juga tidak tepatnya saran yang diberikan oleh pengamat atau pakar internasional, walaupun saran yang diberikan baik namun sering tidak diinformasikan secara tepat, dan hanya didasarkan pada suatu kebudayaan tertentu saja yang bernaung dibawah lembaga-lembaga bantuan negara-negara maju dan organisasi-organisasi donor multinasional. Selain itu menurut aliran ini, para pembuat kebijakan dan cendekiawan yang pada umumnya mendapat didikan dan latihan dari negara-negara maju, maka mereka akan menerapkan konsepkonsep asing dan model-model teoritis yang sebenarnya tidak cocok dan tidak relevan untuk diterapkan di daerah sendiri. Tesis Pembangunan-Dualistik Secara garis besar, pandangan ini melihat dunia terbagi ke dalam dua kelompok besar yaitu negara-negara kaya dan miskin, dan di negara-negara berkembang terjadi ketimpangan ekonomi dimana hanya terdapat sedikit jumlah penduduk yang kaya diantara banyaknya penduduk msikin. Dualisme adalah sebuah konsep yang dibahas secara luas dalam ilmu ekonomi pembangunan. Konsep ini menunjukkan adanya jurang pemisah yang semakin lama terus melebar antara negaranegara kaya dan miskin, serta di antara orang-orang kaya dan miskin pada berbagai tingkatan di setiap negara. Beberapa Kesimpulan dan Implikasinya Kontrarevolusi Neoklasik: Fundamental Pasar Tantangan bagi Model Statik: Pendekatan Pasar Bebas, Pilihan Publik, dan Pendekatan Rumah- Pasar

Bagi negara-negara maju, kontrarevolusi merupakan aliran kebijakan makroekonomi yang lebih mementingkan sisi penawaran, teori ekspektasi rasional, dan gelombang swastanisasi perusahaanperusahaan oleh pemerintah. Sedangkan bagi negara-negara berkembang, kontrarevolusi berarti pasar yang lebih bebas dan ditinggalkannya berbagai bentuk capur tangan pemerintah dalam perekonomian nasional, yang kepemilikan perusahaan-perusahaan Teori Pertumbuhan Neoklasik Tradisional Beberapa Kesimpulan dan Implikasinya Teori-teori Pembangunan Klasik: Usaha Mempertemukan Berbagai Perbedaan