PENULISAN KARYA ILMIAH

dokumen-dokumen yang mirip
TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH

KIAT MENULIS LAPORAN ILMIAH. Oleh: Khaerudin Kurniawan

LAPORAN AKHIR PENELITIAN HIBAH PENELITIAN PROGRAM PASCASARJANA FAKULTAS PETERNAKAN TAHUN ANGGARAN 2016 JUDUL PENELITIAN

BAB II. Materi Kuliah Penyusunan Proposal Penelitian Oleh Dr. Triana Noor Edwina DS Fakultas Psikologi UMBY

BAGIAN II DESKRIPSI KOMPONEN PROPOSAL SKRIPSI ATAU TUGAS AKHIR

TEKNIK PENYUNTINGAN DEMI PEMANTAPAN GAYA PENULISAN

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: Anik Ghufron FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2010

Perbandingan Publikasi Internasional Indonesia di Scopus Periode 2010-April 2016

BAB I PENDAHULUAN PEDOMAN PENULISAN KARYA ILMIAH ( SKRIPSI, TESIS, DISERTASI, ARTIKEL, MAKALAH, DAN LAPORAN PENELITIAN )

BAB II. Materi Kuliah Penyusunan Proposal Penelitian Oleh Dr. Triana Noor Edwina DS Fakultas Psikologi UMBY

Outline Materi. Etika Penulisan Kutipan dan Catatan Kaki Penulisan Daftar Pustaka.

TEKNIK PENYUNTINGAN NASKAH ARTIKEL. Suminar Setiati Achmadi

PANDUAN UNTUK PENULISAN NASKAH

SYARAT DAN JENIS KARYA ILMIAH

eg : PENGARUH FREKWENSI PEMBERIAN AIR DAN MACAM VARIETAS TANAMAN KOBIS TERHADAP PERKEMBANGAN NEMATODA DAN PERTUMBUHAN SERTA HASIL TANAMAN

SEKOLAH MENULIS DAN KAJIAN MEDIA

PENYUSUNAN LAPORAN PENELITIAN DALAM BENTUK TULISAN ILMIAH DAN POPULER

PANDUAN PENULISAN PROPOSAL

Dr. I Gusti Bagus Rai Utama, SE., M.MA., MA.

SOAL-SOAL LATIHAN HIPOTESIS. Pertemuan 9

MATERI KULIAH E-LEARNING. PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN KUANTITATIF Oleh Dr Triana Noor Edwina DS, M.Si

FORMAT PENYUSUNAN KARYA ILMIAH Oleh: Lia Yuliana, M.Pd

BORANG PENILAIAN NASKAH TESIS PPSUB-2013

METODOLOGI PENULISAN ILMIAH

PANDUAN PENULISAN MANUSKRIP FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2012

Indonesian Undergraduate Research Journal for Geoscience (IURJG) Guide for Authors (Pedoman untuk Penulis)

Langkah Sebelum Menulis Artikel Judul (1)

2. Tujuan Tujuan dari kegiatan Karya Tulis adalah menumbuh kembangkan minat dan kemampuan menulis ilmiah siswa.

ATURAN PENULISAN NASKAH ILMIAH JURNAL BIS A (BISNIS ADMINISTRASI)

KETENTUAN CALL FOR PAPERS SEMIKNAS 2017

MENULIS Karya ILMIAH. dalam Upaya Meningkatkan Profesionalisme Pendidik

KERJA PRAKTEK (D3 dan S1) TUGAS AKHIR (D3) SKRIPSI (S1)

ANALISIS DATA. Tanggal : March 30, 2010 Dosen Pengasuh :

Jurusan,Fakultas, Universitas Alamat Instansi

PROPOSAL DAN LAPORAN TUGAS AKHIR 2017

Menulis Laporan Hasil Penelitian

A. FORMAT DAN SUBSTANSI KARYA ILMIAH. Rangkuman Format dan Substansi Karya Ilmiah Isi Substansi JUDUL. Nama disertai dengan alamat.

MERANGKUM DAN MENGUTIP DALAM PENULISAN KARYA ILMIAH. Oleh Kastam Syamsi FBS Universitas Negeri Yogyakarta

FORMAT PEMBUATAN BUKU LAPORAN PROYEK AKHIR MAHASISWA D3 TEKNIK INFORMATIKA

KETENTUAN NASKAH ARTIKEL JURNAL PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN

PEDOMAN PENULISAN MANUSKRIP JURNAL KOMUNITAS

Laporan Ilmiah Kedokteran

Hak Cipta (Copyright) Hak cipta dari tulisan akan menjadi hak penuh Agricultural Science Journal ASJ setelah tulisan di publikasi.

Panduan Tesis Program Magister Teknik Informatika Universitas Islam Indonesia

PEDOMAN RINGKAS CARA MENGUTIP DAN MENYAJIKAN REFERENSI. Tesis. Dosen Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Narotama

PENULISAN NASKAH PUBLIKASI

Prinsip-prinsip yang menjadi syarat penulisan karya tulis ilmiahtersebut mencakup:

PANDUAN PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)

METODOLOGI PENULISAN ARTIKEL ILMIAH

Hanif Fakhrurroja, MT

PANDUAN PENULISAN PKM ARTIKEL ILMIAH (AI) TAHUN 2017

PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI LENGKAP Disiapkan oleh: Iman Murtono Soenhadji, Ph.D Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi UNIVERSITAS GUNADARMA

PANDUAN PENULISAN LAPORAN MAGANG

Gadjah Mada University. Vancouver Style. Citation

Penyusunan Skripsi dengan Tata Cara Penulisannya

FORMAT PEMBUATAN BUKU LAPORAN PROYEK AKHIR MAHASISWA D4 / D3 TEKNIK INFORMATIKA A. BAGIAN AWAL

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH

STANDAR OPERATING PROCEDURE

STUDI MAGISTER TERAPAN

B i o s a i n s, The spirit of life Mencetak SDM cerdas mandiri, membina SDA lestari

MEMBUAT SITASI DAN DAFTAR PUSTAKA Oleh Purwani Istiana, SIP., M.A. Pustakawan Fak. Geografi- UGM Intisari

MELAKSANAKAN PENELITIAN YANG BERKUALITAS

Dasar Dasar Penulisan Artikel Ilmiah. Sri Endah Rahayuningsih

PETUNJUK UNTUK PRESENTASI ORAL

BORANG PENILAIAN NASKAH DISERTASI PPSUB-2013

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH UMRAH

Penulisan Kerangka Artikel Ilmiah

Publikasi Penelitian atau Artikel Jurnal

PEDOMAN PENYUSUNAN USULAN PENELITIAN DAN PENULISAN DISERTASI

MENYIAPKAN TULISAN ILMIAH UNTUK PUBLIKASI. Oleh: Prof. Dr. Slamet Ibrahim S, DEA. Apt. KK Farmakokimia SF- ITB 2009

06/11/12. Hipotesis. Hipotesis penelitian TUJUAN, HIPOTESIS DAN LITERATUR REVIEW

KUTIPAN & DAFTAR PUSTAKA. Nurul Bahiyah, M. Kom.

ATURAN PENULISAN NASKAH ILMIAH JURNAL TEKNOVASI

Data ProcessingPengolahan Data

Format Makalah Presentasi Sistem Berkas dan Keamanan Data KONSEP DASAR SISTEM BERKAS DAN KEAMANAN DATA

Menyusun Paper. Tjipto Juwono, Ph.D. February Tjipto (SU) Paper Feb 17 1 / 15

Oleh: Dudun Ubaedullah

JURNAL. Jurnal artikel ilmiah merupakan salah satu jenis jurnal akademik di mana penulis mempublikasikan suatu karya artikel ilmiah yang dibuatnya

TEKNIK PENULISAN KARYA ILMIAH

MAKALAH PUBLIKASI ILMIAH DALAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN 1

TATA CARA PENULISAN KARYA ILMIAH BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

TATA CARA PENULISAN ILMIAH. Oleh : YAYA SUNARYA

Jenis Karya Tulis Ilmiah. Makalah Laporan Buku Anotasi Bibliografi Skripsi Tesis Disertasi Artikel

penyusunan laporan ilmiah IMRAN SL TOBING FAKULTAS BIOLOGI UNIVERSITAS NASIONAL JAKARTA, 2006

KUESIONER PENELITIAN TINGKAT LITERASI INFORMASI MAHASISWA PROGRAM STUDI PSIKOLOGI UNIVERSITAS HKBP NOMMENSEN MEDAN

MEMBANGUN DAYA NALAR DALAM PENULISAN ARTIKEL ILMIAH. Jongga Manullang. Abstrak

Kapan Menulis Abstrak?

TATA TULIS KARYA ILMIAH SEMESTER PENDEK

SISTEMATIKA PENULISAN JURNAL ILMIAH. Dr. H. R. Taufiqurrochman, MA

Kerangka Lecture. Literature Review. Literature Review. Tujuan Literature Review. Sumber. Langkah-Langkah. Literature Review

ISSN : PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL BAGI PENULIS JURNAL TEKNOLOGI PANGAN (ITP) UNIVERSITAS YUDHARTA

LANGKAH PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA. Strategi membuat nilai lebih pada aktivitas riset mahasiswa dengan PKM:

PANDUAN PENULISAN TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Keterampilan berbahasa ada empat aspek, yaitu keterampilan berbicara,

BAHASA TATA TULIS ILMIAH

Macam Karya Ilmiah: -Skripsi -Tesis -Desertasi - Artikel -Makalah - Laporan penelitian

Pengertian Tulisan Ilmiah

Judul Artikel Lengkap

MODUL MEMBACA EFEKTIF MENGGUNAKAN SQ3R

SOSIALISASI Tentang REPOSITORI DAN DEPOSITORI ILMIAH

Transkripsi:

PENULISAN KARYA ILMIAH Disarikan dari Materi Metodologi Penelitian Prof. Soekarti Moeljopawiro, M.App.Sc., Ph.D. Priyambodo, M.Sc.

KARYA ILMIAH Contoh karya ilmiah: Skripsi Tesis Disertasi Jurnal Makalah Buku Artikel ilmiah Laporan PRIYAMBODO SAINS DASAR PENULISAN KARYA ILMIAH

PENULISAN KARYA ILMIAH Syarat penulisan publikasi ilmiah: Mengikuti tata aturan penulisan Bahasa yang digunakan: Sederhana Tata bahasa harus benar Bukan bahasa kesusasteraan Pasif Ditulis sesingkat-singkatnya, tepat dan jelas A-B-C: Accurate, Brief, Clear Penulisan konsisten

Outline Karya Ilmiah BAGIAN UMUM Halaman judul Halaman pengesahan Prakata Daftar isi Daftar tabel Daftar gambar Daftar lampiran BAGIAN UTAMA Pendahuluan Tinjauan pustaka Bahan dan cara kerja Hasil penelitian dan pembahasan Kesimpulan Ringkasan BAGIAN AKHIR Daftar pustaka Lampiran

Judul dan Prakata Judul yang baik Dapat menunjukkan maksud dengan tepat Dapat menunjukkan tujuan penelitian Singkat tetapi lengkap (6-10 kata) Judul bukan kalimat, tetapi label Prakata Ucapan terima kasih bagi semua pihak yang membantu pelaksanaan penelitian dan penyusunan naskah

Intisari dan Pendahuluan Intisari Harus dapat memberi gambaran umum isi karya ilmiah Berisi: latar belakang 1-2 kalimat (tentatif) tujuan penelitian, metode penelitian secara singkat, hasil penelitian dan kesimpulan Tersusun atas 200-250 kata Yang tidak boleh ada dalam intisari: tinjauan pustaka dan diskusi Pendahuluan Berisi: latar belakang penelitian, permasalahan, tujuan penelitian dan manfaat

Tinjauan Pustaka Menyatakan hasil penemuan para peneliti terdahulu yang ada hubungannya dengan pokok persoalan. Fakta yang dikemukakan pada tinjauan pustaka sejauh mungkin diambil dari sumber yang asli Seyogyanya diambil dari majalah ilmiah Penulis tidak hanya mengumpulkan fakta tetapi juga menelaah fakta secara kritis dan logis Fakta disusun secara sistematik Untuk menunjukkan sumber pada umumnya dipakai sistem nama dan tahun

Sitasi Mengutip pustaka ada 2 macam cara: Sistem nama dan tahun: Smith dan Jones (1960) atau Smith dan Jones, 1960 Doe, Miller dan Wilson (1960) diubah menjadi Doe et al. (1960) Sistem angka: Smith dan Jones (1) atau (Smith dan Jones, 1) Perlu diperhatikan: Untuk menulis author dalam tinjauan pustaka yang ditulis hanya nama akhir/nama famili

Bahan dan Cara Kerja Uraian mengenai bahan, alat dan cara kerja serta cara analisis Bahan: Yang ditulis adalah sampel yang digunakan, ditulis secara rinci Untuk bahan kemikalia tidak perlu ditulis dalam bahan karena sudah ditulis dalam cara kerja Alat: Alat yang ditulis adalah alat utama, bukan alat gelas dan alat habis pakai Di dalam cara kerja harus ditulis pabrik pembuat bahan kemikalia dan merk alat yang digunakan Cara kerja: Ditulis selengkap-lengkapnya secara rinci

Pengumpulan Data Pencatatan data dianjurkan dalam buku bukan kertas lepas Buku diberi nama dan nama institusi Buku ditulis rangkap 2 (dua) Semua cara yang dikerjakan ditulis lengkap, juga reagen dan alat Tulis apa yang dikerjakan bukan mengutip dari buku/jurnal Tulis semua secara lengkap apa yang didapat (lebih baik sangat lengkap daripada kurang lengkap) Jangan lupa menulis: Tanggal Metode yang dipakai Hipotesis yang diuji

Pengolahan Data Hal yang perlu dilakukan untuk mengolah data: Cek kembali semua perhitungan (perhitungan dicek lagi pada hari yang berlainan dengan tidak melihat perhitungan sebelumnya) Tulislah data dalam bentuk daftar dan grafik (kalau mungkin) Amati data yang menyimpang, catat semua, cari sebabnya, mengapa demikian dan kembangkan terus alasan itu untuk didiskusikan dalam pembahasan dan menambah kesimpulan

Hasil Penelitian dan Pembahasan Bab ini menyajikan hasil yang diperoleh dari penelitian. Lebih baik dengan tabel, grafik, foto, dan histogram. Kemudian dilakukan pembahasan atau penafsiran hasil tersebut dikaitkan dengan fakta yang didapat dari pustaka Dalam bab ini ada 2 macam cara: Hasil dipisahkan dengan pembahasan Tidak terpisah: setiap hasil diikuti dengan pembahasan

Tabel Tujuan: Menghimpun/mengorganisasikan pemikiran pembuat makalah, tetapi tidak tumpang tindih dengan grafik dan uraian Syarat suatu tabel: Jelas (self-explanatory) Sederhana dan mudah dimengerti Memberikan data semaksimum mungkin Ringkas dan padat Angka yang panjang/besar dituliskan dengan perkalian 10 Contoh: 2.380.000.000 = 2,38 x 10 9 0,000000238 = 2,38 x 10-9 Angka ditulis ditengah kolom

Grafik Perbedaan tabel dengan grafik: Tabel: menyajikan angka-angka secara persis Grafik: lebih menunjukkan hubungan antara satu faktor dengan faktor yang lain Kegunaan grafik: Merupakan bagian alat penganalisis Sebagai salah satu jalan menganalisis data penelitian

Grafik Syarat suatu grafik: Secara cepat dapat menunjukkan hubungan antara satu faktor dengan faktor yang lain secara umum Pada setiap grafik sedapat mungkin terdapat tidak lebih dari 3 gambar/kurva Kalau pada satu grafik terdapat lebih dari satu kurva, digunakan tanda yang berbeda Penulisan skala harus jelas/mudah dibaca Independent variable ditulis pada aksis X, sedangkan dependent variable ditulis pada aksis Y Satuan pada aksis X dan Y harus ditulis Skala harus dimulai dari 0 (nol) kalau terpaksa diputus harus jelas

Ringkasan dan Simpulan Ringkasan Berisi: latar belakang, permasalahan yang akan dipecahkan, dan hipotesis (kalau ada), tujuan, cara penelitian dan analisis, hasil penelitian dan simpulan Simpulan Merupakan pernyataan singkat dan tepat yang dijabarkan dari hasil penelitian dan pembahasan Harus sesuai dengan permasalahan Merupakan jawaban permasalahan

Daftar Pustaka Semua pustaka yang tertulis dalam daftar pustaka harus benar-benar disitasi dalam teks Tidak perlu memakai nomor urut Pustaka disusun secara alfabetik, dengan mempehatikan huruf pertama nama keluarga penulis Khusus untuk penulis Indonesia mengikuti pedoman penyusunan nama pengarang Indonesia

Contoh Penulisan Daftar Pustaka Sumber dalam majalah: Kerr, A. and W.R.F. Rodrigo. 1967. Epidemiology of Tea Blister Blight. Trans.Br.Mycol.Soc. 50 : 49-55. Sumber suatu buku: Knott, J.E. and J.R. Deanon, Jr. 1967. Vegetable Production in Southeast Asia, Univ Phillippines Press., MacBanos, Laguna, 366 p. Sumbernya dalam suatu buku yang ditulis oleh banyak penulis: Chester, K.S. 1959. How Sick is The Plant, pp. 99-142. Dalam J.G. Horsfall and A.E. Dimond (Ed.) Plant Pathology. Vol 1. Academic Press. New York.

Contoh Penulisan Daftar Pustaka Penulisnya sama dengan penulis pustaka diatasnya: Srinivasan, K.V. 1963. Some Observations on Variation in The Red Rot Pathogen, Glomerella tucumanensis. Proc. Intern. Soc. Sugarcane Tech., Mauritius 11 : 795-802., 1964. Some Observations on Sugarcane Wilt. J. Indian Bot. Soc. 43 : 397-408. Seorang atau lebih penulis pada tahun tertentu menulis lebih dari 1 artikel yang dikutip: Uritani, I. and T. Akazawa. 1955a. Antibiotic Effect on Ceratostomella fimbriata of Ipomeamaron, an Abnormal Metabolite in Black Rot of Sweet Potato, Science 121 : 216-217. and. 1955b. Biochemical Studies on Sweet potato Infected with Black Rot. Kagaku (Tokyo) 25 : 614-620.

Contoh Penulisan Daftar Pustaka NAMA ASLI Henri Van der Brink R.P. De Smet NAMA DALAM DAFTAR PUSTAKA Van der Brink, Henri De Smet, R.P. S. Bayne-Jones Bayne-Jones, S. J. De Beuno De Beuno, J. F.W. Day, Jr. Titie Raya Sadikin-Said Suwondo-Surasno Day, F.W., Jr. Sadikin-Said, Titie Raya Suwondo-Surasno