ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM KOMPETENSI

dokumen-dokumen yang mirip
TUTORIAL PERANCANGAN DATABASE DENGAN MENGGUNAKAN SYBASE POWER DESIGNER 11

TUGAS BASIS DATA (POWER DESIGNER)

Nama : Arif Hidayatullah ( ) Bayu Rahmawan ( ) Desi Eka H ( ) Surya Arditian Prakasa ( ) Kelas : 3 IF A

PRAKTIKUM BASIS DATA

UJIAN AKHIR SMESTER PEMODELAN BASIS DATA

UJIAN AKHIR SEKOLAH PEMODELAN BASIS DATA

Perancangan Analisis dan Database Sistem

UAS BASIS DATA (A) 2015/2016

UAS BASIS DATA (A) 2015/2016

Nama : Rizqy Iqbal Rinaldy NIM : Kelas : IFA 2014 UAS BASIS DATA (A) 2015/2016

Nama : Faisal Yudo Hernawan NIM : Kelas : 3 IF A UAS BASIS DATA

a. Komik yg ada di sini memiliki bermacam-macam kategori, antara lain komedi, romantis, super hero dan drama.

1. Lakukan analisis terhadap CV Ayo Baca dan buatlah CDM dan PDM pada studi kasus tersebut. Beri penjelasan untuk setiap langkah pembuatan CDM dan PDM

Panduan Membuat Data Flow Diagram, Entity Relationship Diagram, dan Database Menggunakan Power Designer

JAWABAN UAS BASDAT. 1. Analisis Table CV Ayo Baca dan CDM & PDM. Table yang digunakan sebagai berikut

BAB III LANDASAN TEORI. permasalahan yang dibahas. Hal ini sangat penting karena teori-teori tersebut

TUGAS PRAKTIKUM CDM, PDM, DAN DATABASE

Kemdian buatlah entitas (tabel) dengan menggunakan menu berikut :

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. digunakan dalam tahap analisis sistem ini yaitu metode pengembangan waterfall.

BAB III LANDASAN TEORI

PERANCANGAN TAHAP ANALISIS DAN DATABASE SISTEM

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

Arif Basofi Laboratorium Database Politeknik Elekltronika Negeri Surabaya PENS ER Diagram (CDM-PDM) Power Designer 6 Data Architect

Gambar 4.37 Layar Untuk Pembuatan Kolom

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN. UPT. Taman Budaya Jawa Timur, secara garis besar permasalahan pada

BAB III LANDASAN TEORI. untuk menyelesaikan suatu sasaran yang tertentu (Jogiyanto, 2001)

BAB III LANDASAN TEORI

BAB IV DEKSRIPSI PEKERJAAN

Basis Data Relational

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN

Perancangan CASE Tools Untuk Mendesain. Conceptual Data Model dan Physical Data Model. Dengan Pendekatan Berorientasi Objek SKRIPSI.

BAB III LANDASAN TEORI. yang saling berkaitan untuk mencapai tujuan tertentu. operasional atau teknis yang menjelaskannya.

DESAIN DATABASE. Pertemuan 06 3 SKS

BAB III LANDASAN TEORI. permasalahan yang dibahas. Hal ini sangat penting karena teori-teori tersebut

BAB III LANDASAN TEORI

SISTEM MANAGEMENT PARKIR BERBASIS SMS GATEWAY DI KRATON PLAZA MOJOKERTO

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN. 4 kali dalam 1 minggu sesuai dengan kesepakatan penulis dengan pihak sekolah,

BAB III LANDASAN TEORI. mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Microsoft Word, Microsoft Excel.

BAB III LANDASAN TEORI. Menurut Firmansyah (2011:25) dalam bukunya Rancang Bangun Aplikasi

BAB III LANDASAN TEORI. menggunakan komputer biasa disebut sistem informasi berbasis komputer (computer based

BAB IV ANALISIS DAN DESAIN SISTEM. Dalam pengembangan sistem informasi dibutuhkan analisis

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM. maupun perancangan menjadi bentuk bahasa pemrograman.

BAB II LANDASAN TEORI

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III LANDASAN TEORI. mengumpulkan (input), memanipulasi (process), menyimpan, dan menghasilkan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi (TI) yang cukup

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. permasalahan yang ada sebagai dasar untuk membuat sebuah solusi yang

Eksekusi file setup.exe yang ada dalam CD atau folder instalasi oracle.

BAB III METODE PENELITIAN. informasi monitoring dan evaluasi koperasi pada Dinas Koperasi Kabupaten

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK

BAB III LANDASAN TEORI. Menurut Soemarso (2007:08) dalam buku Akuntansi Suatu Pengantar

POKOK BAHASAN: TUJUAN PEMBELAJARAN:

P10 Database SQL Server 2008

BAB III LANDASAN TEORI. khususnya di bidang perbidanan dalam suatu wilayah kerja. BPS hanya

V. PEMODELAN OBJEK DAN BASIS DATA

IMPLEMENTASI JOOMLA 3.2 CV. BIG PADA STUDI KASUS RE-DESAIN WEB PT PEMBANGKIT JAWA-BALI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODE PENELITIAN. perancangan sistem, dan tahap evaluasi rancangan sistem. sistematis. Adapun model penelitian dapat dilihat pada Gambar 3.1.

Aplikasi Komputer. Microsoft Office 2010 Microsoft Office Access 2010 Bag 1. Miftahul Fikri, M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

PRAKTIKUM 2 IMPLEMENTASI MODEL DATA(PEMBUATAN DB)

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Pertama kali dimulai dari pelanggan memilih barang yang dibeli,

Modul 4 Microsoft Access 2007

BAB III 3 LANDASAN TEORI

INTERNET PROGRAMMING DATABASE

Gambar 4.1 Flowchart

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

BAB IV DESKRIPSI SISTEM

BAB III LANDASAN TEORI. adalah sebagai berikut: Sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI. Pembayaran dapat dilakukan secara tunai maupun kredit. Menjual atau penjualan

BAB II LANDASAN TEORI. Data adalah deskripsi tentang benda, kejadian, aktifitas, dan transaksi, yang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB II LANDASAN TEORI. konsep dasar dan definisi-definisi yang berkaitan dengan perangkat lunak yang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN TESTING Perkiraan Kebutuhan Piranti Keras (Hardware) b. Memory DDR 512MB

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. informasi akademik pada SMP Al-Falah Assalam Tropodo 2 Sidoarjo. Tahaptahap

BAB III LANDASAN TEORI. 3.1 Konsep Dasar Sistem Inventory (Persediaan) Konsep dasar dari Sistem Inventori terbagi atas dua pengertian.

BAB IV DESKRIPSI SISTEM. manual. Manual di sini mempunyai arti bahwa belum adanya sebuah sistem yang

MODUL IV DATA DEFINITION LANGUAGE (DDL)

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. satu hal yang sangat dominan dan terjadi dengan sangat pesat. Informasi

BAB IV PERANCANGAN SISTEM. pengamatan secara langsung, dalam hal ini sistem informasi pada pendataan guru

BAB III LANDASAN TEORI. tugas dan tanggung jawab yang dilakukan secara bersamaan. d. Tepat biaya sesuaidengan biaya rencana

BAB II LANDASAN TEORI

Contoh Penerapan Reference Integrity di MySQL dengan PhpMyAdmin

Pengantar Basis Data SISTEM BASIS DATA I. WAN H. Manihuruk, S.kom

BAB III LANDASAN TEORI. kegiatan atau menyelesaikan suatu tujuan tertentu. orang yang sudah ahli dan berpengalaman di bidang informasi dan sistem.

Modul ke: Aplikasi Komputer 13TEKNIK. Pengantar Ms. Access Lanjutan. Fakultas. Hendri, ST. MT. Program Studi

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN. Kerja Praktek di unit IS SSM PT. TELKOM Surabaya, maka dapat diketehui

4. BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. maka dapat dinyatakan bahwa sistem berjalan pada arsitektur desktop aplikasi

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. 1. Studi Literatur dan Identifikasi Permasalahan. mengidentifikasi seluruh permasalahan dalam tugas khusus ini.

BAB III LANDASAN TEORI. 3.1 Pengertian Sistem Informasi Manajemen. informasi yang berguna dalam pengambilan keputusan.

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

BAB III LANDASAN TEORI. McLeod & Schell 2008: 12). Sistem Informasi Manajemen menyediakan

BAB III METODE PENELITIAN. sistem yang digunakan untuk menggambarkan aliran data secara keseluruhan

BAB IV DESKRIPSI SISTEM. Berdasarkan hasil analisis sistem promosi dan pelaporan produksi yang

Conceptual Database Design Studi Kasus. Travel & Tour Agent

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI. yang berasal dari kegiatan operasi, kegiatan investasi dan kegiatan pembiayaan dari

Transkripsi:

ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM KOMPETENSI Setelah menyelesaikan modul ini, mahasiswa dapat membuat sebuah rancangan Entity Relationship Diagram (ERD) untuk sebuah perancangan database. 1. TUJUAN Setelah menyelesaikan modul ini, mahasiswa diharapkan dapat : a. Menggunakan Power Designer sebagai salah satu tools pembuatan Conceptual Data Model (CDM) b. Membuat Conceptual Data Model (CDM) sebagai dokumen perancangan sebelum pembuatan database 2. TUGAS PENDAHULUAN a. Apa yang anda ketahui tentang relasi pada basis data? b. Mengapa perlu membuat sebuah Conceptual Data Model (CDM)? 3. DASAR TEORI a. Power Designer Sybase Power Designer 15 merupakan tool pemodelan yang dikeluarkan oleh Sybase untuk membangun sebuah sistem informasi yang cepat, terstruktur dan efektif. SybasePower Designer mendukung beberapa pemodelan sebagai berikut : a. Requirement Management b. Business Process c. Data Modelling d. XML Modelling e. Application Modelling dengan UML f. Information Liquidity Modelling g. Integrated Modelling Power Designer merupakan sebuah tools yang dapat digunakan untuk melakukan pemodelan data (data modeling) yang kemudian akan digunakan untuk melakukan perancangan basis data. Secara sederhana, untuk melakukan pemodelan data pada Power Designer, dimulai pada level Conceptual Data Model, dimana pemodelan data dilakukan dengan menggunakan metode Entity Relationship Diagram. Pada CDM, tipe data yang dipergunakan bersifat general, dan tidak spesifik terhadap suatu database tertentu. Tahap kedua adalah membuat Physical Data Model (PDM), PDM merupakan bentuk spesifik dari CDM yang telah bangun. Power Designer memiliki banyak dukungan target database, sehingga tidak perlu bingung mengenai tipe tipe data yang dipergunakan, karena Power Designer akan menyesuaikan seperti pada tipe data yang definisikan sebelumnya pada CDM. Tahap terakhir adalah mengenerate script Data Definition Language (DDL) dari PDM yang telah dibuat. Melalui DDL inilah dapat mengenerate objek objek database (table, trigger,view, procedure) sehingga kemudian DDL script ini dapat eksekusi ke software database lain seperti access, Oracle atau MySQL, atau dapat juga buat koneksi dan mengeksekusinya langsung via Power Designer. b. Conceptual Data Model Model yang dibuat berdasarkan anggapan bahwa dunia nyata terdiri dari koleksi obyek-obyek dasar yang dinamakan entitas (entity) serta hubungan (relationship) antara entitas-entitas tersebut. Biasanya CDM

direpresentasikan dalam bentuk Entity Relationship Diagram. Adapun manfaat penggunaan CDM dalam perancangan database : a. Memberikan gambaran yang lengkap dari struktur basis data yaitu arti, hubungan, dan batasan-batasan b. Alat komunikasi antar pemakai basis data, designer, dan analis. c. Physical Data Modelling PDM Merupakan model yang menggunakan sejumlah tabel untuk menggambarkan data serta hubungan antara data-data tersebut. Setiap tabel mempunyai sejumlah kolom di mana setiap kolom memiliki nama yang unik. 4. PRAKTIKUM Membuat perancangan diagram database perpustakaan. Dengan rincian tabel adalah sebagai berikut: Buku Kode_buku (PK) Judul Pengarang ISSN/ISBN Id_kategori Penerbit Jumlah_Halaman Tahun_Penerbit Resume Kategori Id_Kategori (PK) Deskripsi_Kategori Anggota Kode_anggota (PK) Nama Alamat No.HP Email Peminjaman Kode_peminjaman (PK) Tanggal_Peminjaman Tanggal_Pengembalian Kode_anggota Kode_buku Denda

1. Buka Power Designer, kemudian pilih Create Model 2. Setelah itu, pilih Model Types -> Conceptual Data Model. Setelah itu, beri nama ConceptualDataModel_Perpustakaan 3. Buatlah sebuah CDM dari studi kasus perpustakaan tersebut menjadi seperti dibawah ini

4. Lakukan pengecekkan kebenaran dengan mengklik Tools -> Check Model 5. Setelah membuat CDM, maka tahapan selanjutnya adalah membuat PDM. Langkah untuk membuat PDM, maka pilih tools > generate physical data model. 6. Pada tab general pilih generate new physical data model. 7. Pada pilihan database, dapat memilih database yang akan gunakan, dapat dipilih database my sql. 8. Beri nama PDM ini dengan PDM_Perpustakaan 9. Pada tab detail, terdapat beberapa pilihan, untuk table prefix, isi dengan TBL_ 10. Pada reference, ganti pilihan delete rule dengan cascade, kemudian klik OK. 11. Lakukan pengecekkan kebenaran model dengan cara yang sama pada saat mengecek kebenaran CDM.

12. Power Designer juga mendukung untuk pembuatan script DDL (Data Definition Language). Script DDL ini dapat digunakan untuk mengimport query pembuatan database pada database server yang akan digunakan. 13. Cara membuat query adalah dengan database->generate database 14. Pada dialog database generation, pilih script generation pada pilihan generation type. 15. Pada directory, tentukan tempat DDL script ini akan disimpan. 16. Pada file name, lakukan perubahan sesuai dengan nama script yg diinginkan (sqlperpustakaan). 17. Tab dan pilihan lain dapat dibiarkan dalam kondisi default. 18. Kemudian klik OK dan untuk melihat DDL script yang telah di generate 19. Contoh hasil script yg berhasil dibuat adalah

20. Buatlah database yg bernama : Perpus di MySql, setelah itu import file script sql yg telah dibuat 5. EVALUASI DAN PERTANYAAN 1. Apakah perbedaan CDM, PDM dan ERD? 2. Mengapa perlu melakukan desain database? 6. STUDI KASUS Terdapat sebuah warung usaha makanan bernama Cafe Kita. Cafe Kita memiliki kurang lebih 55 karyawan yg bekerja sebagai pelayan, koki, kasir, security dan CS. Cafe Kita menjual produk-produk makanan dengan pangsa pasar anak muda. Menu yang dijual antara lain adalah produk olahan susu, roti, aneka macam olahan nasi, aneka macam olahan mie. Cafe Kita memberikan keuntungan kepada setiap pelanggan yg mendaftar sebagai member. Keuntungan yg diberikan adalah diskon 25% pada perayaan hari ulang tahun dan diskon 10% untuk setiap transaksi. Buatlah CDM, PDM dan script query nya untuk Cafe Kita 7. KESIMPULAN