Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk



dokumen-dokumen yang mirip
MENGUTAMAKAN KEPUASAN PELANGGAN

31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and Catatan/ 2016 Notes 2015

SEKRETARIS PERUSAHAAN

31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 March 31, 2017 and December 31, 2016

Sambutan Presiden Komisaris Message from the President Commissioner

31 Maret 2018/ March 31, 2018

LAPORAN TAHUNAN 2014 A N N UA L R E P O R T

PT. SEJAHTERA BANGUN BANGSA THE EXPERT AND RESPECTED ENERGY PROVIDER

(Tidak Diaudit)/ Catatan/ December 31, (unaudited) Notes 2015

Maintaining Performance in a Year of Challenges

14,87% 17,43% 17,97% 13,69%

PT GRAND KARTECH Tbk DAN ENTITAS ANAK / PT GRAND KARTECH Tbk AND SUBSIDIARY. Laporan Keuangan Konsolidasian/Consolidated Financial Statement

30 September 2017 dan 31 Desember 2016 September 30, 2017 and December 31, 2016

PT GRAND KARTECH Tbk DAN ENTITAS ANAK / PT GRAND KARTECH Tbk AND SUBSIDIARY. Laporan Keuangan Konsolidasian/Consolidated Financial Statement

30 Juni 2017 dan 31 Desember 2016 June 30, 2017 and December 31, (Tidak diaudit/ Catatan/ December 31, 2016 Unaudited) Notes ( Diaudit/Audited)

30 Juni 2015 dan 31 Desember 2014 June 30, 2015 and December 31, 2014

PT GRAND KARTECH Tbk DAN ENTITAS ANAK / PT GRAND KARTECH Tbk AND SUBSIDIARY. Laporan Keuangan Konsolidasian/Consolidated Financial Statement

PT Central Omega Resources Tbk Dan Anak Perusahaan/And Its Subsidiaries

Laporan Tahunan 2015 Annual Repor t

PT SIWANI MAKMUR Tbk

31 Desember 2016 December 31, 2016 ( Tidak diaudit/ Catatan/ (Diaudit/ Unaudited) Notes Audited) m,2r,4,29.

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Maret 2015 dan 31 Desember 2014 March 31, 2015 and December 31, 2014

ABSTRACT. Key words: Internal audit, effectiveness of internal control of sales. Universitas Kristen Maranatha

Grain Movement For EXPORTS IN CONTAINERS AND SMALLER BULK VESSELS

PERUM PERCETAKAN UANG INDONESIA DAN ENTITAS ANAK REPUBLIK INDONESIA AND ITS SUBSIDIARIES LAPORAN POSISI KEUANGAN KONSOLIDASIAN

Ringkasan Analisa dan Diskusi Manajemen Kuartal Toba Bara Sejahtra Tbk dan Entitas Anak

ABSTRAK. Keywords: Balanced Scorecard, Low Cost Strategy, financial, sales volumes, customer, internal business processes, learning and growth.

PT Selamat Sempurna Tbk Dan Entitas Anak/ and Subsidiaries

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 Juni 2015 dan 31 Desember 2014 June 30, 2015 and December 31, 2014

KOMITE REMUNERASI DAN NOMINASI

PT CENTURY TEXTILE INDUSTRY Tbk

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 September 2015 dan 31 Desember 2014 September 30, 2015 and December 31, 2014

Ringkasan Diskusi dan Analisa Manajemen Kuartal III 2014 PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Entitas Anak

Summary. 1. Financial and Operational Performance of the Company. 2. Important Event in year Important Event from Jan- May 2014

Ringkasan Analisa Keuangan dan Diskusi Manajemen untuk Kuartal PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Anak Perusahaan

31 Maret 2014 dan 31 Desember 2013 March 31, 2014 and December 31, Maret / 31 Desember / March 31, December 31, Catatan / Notes

Profil Perusahaan Company Profile. Kas dan Setara Kas Cash and Cash Equivalents

1 Januari 2014/ 31 Desember January 2014/ December 31, 2013


DAFTAR ISI / TABLE OF CONTENTS

PT GRAND KARTECH Tbk DAN ENTITAS ANAK / PT GRAND KARTECH Tbk AND SUBSIDIARY. Laporan Keuangan Konsolidasian/Consolidated Financial Statement

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Maret 2017 dan 31 Desember 2016 March 31, 2017 and December 31, 2016

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Ringkasan Analisa Keuangan dan Diskusi Manajemen untuk Kuartal I 2013 PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Anak Perusahaan

Ringkasan Analisa dan Diskusi Manajemen Semester Toba Bara Sejahtra Tbk dan Entitas Anak

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Maret 2016 dan 31 Desember 2015 March 31, 2016 and December 31, 2015

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Desember 2014 dan 2013 December 31, 2014 and 2013

PT Selamat Sempurna Tbk Dan Entitas Anak/and subsidiaries

PT TIMAH (Persero) Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES. Lampiran 2/1 Schedule

REPUBLIK INDONESIA DAN ENTITAS ANAK REPUBLIK INDONESIA AND SUBSIDIARIES. Per 31 Desember 2014 and 2013 As of December 31, 2014 and 2013

REPUBLIK INDONESIA DAN ENTITAS ANAK REPUBLIK INDONESIA AND SUBSIDIARIES. Per 31 Desember 2013 dan 2012 As of December 31, 2013 and 2012

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 Juni 2016 dan 31 Desember 2015 June 30, 2016 and December 31, 2015

PT Selamat Sempurna Tbk Dan Entitas Anak/and subsidiaries

31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and Catatan/ 2016 Notes 2015

PT Hanson International Tbk dan Entitas Anaknya/and its Subsidiaries

Produk Domestik Regional Bruto BAB X PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 Juni 2014 dan 31 Desember 2013 June 30, 2014 and December 31, 2013

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 Juni 2017 dan 31 Desember 2016 June 30, 2017 and December 31, 2016

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 September 2017 dan 31 Desember 2016 September 30, 2017 and December 31, 2016

SIARAN PERS / PRESS RELEASE No.056/HO-ASR/III/17 Tangerang, 31 Maret 2017

Per 31 Maret 2016 dan 31 Desember 2015 As of March 31, 2016 and December 31, 2015

Lapor an Tahuna n 2013 Annual Report

PT MULTI INDOCITRA Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN AND SUBSIDIARY

Ringkasan Analisa Keuangan dan Diskusi Manajemen PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Anak Perusahaan

PAPARAN PUBLIK TAHUNAN

CONNECT BETTER TERHUBUNG DENGAN LEBIH BAIK

ABSTRACT. Keywords: balanced scorecard, vision, mission, strategy, strategic management systems, performance, financial and nonfinancial.

ABSTRACT. Key Words: Total Quality Management, financial performance, return on assets, champion. Universitas Kristen Maranatha

Ringkasan Analisa Keuangan dan Diskusi Manajemen untuk Semester I 2013 PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Anak Perusahaan

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 September 2016 dan 31 Desember 2015 September 30, 2016 and December 31, 2015

ANALISIS TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI PT. SURVEYOR INDONESIA MENGGUNAKAN KERANGKA KERJA COBIT (STUDI KASUS : PROSES DS 13 - MENGELOLA OPERASI)

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 September 2014 dan 31 Desember 2013 September 30, 2014 and December 31, 2013

PT. INDO-RAMA SYNTHETICS Tbk DAN ENTITAS ANAK/ AND ITS SUBSIDIARIES

Ringkasan Diskusi dan Analisa Manajemen 2014 PT Toba Bara Sejahtra Tbk dan Entitas Anak

PUBLIK EKSPOSE TAHUNAN. Jakarta, Selasa 23 Desember 2014

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Maret 2014 dan 31 Desember 2013 March 31, 2014 and December 31, 2013

31 Maret 2009 dan 2008 March 31,2009 and Catatan/ 31/03/2009 Notes 31/03/2008

ABSTRACT. Universitas Kristen Maranatha

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Maret 2012 dan 31 Desember 2011 March 31, 2012 and December 31, 2011

30 September 2011 dan 31 Desember 2010 September 30, 2011 and December 31, 2010

Pendapatan Regional/ Regional Income

PT Selamat Sempurna Tbk Dan Entitas Anak/and Subsidiaries

30 Juni 2011 dan 31 Desember 2010 June 30, 2011 and December 31, Juni 2011/ 31 Desember 2010/ June 30, 2011 December 31, 2010

31 Maret 2011 dan 31 Desember 2010 March 31, 2011 and December 31, Maret 2011/ 31 Desember 2010/ March 31, 2011 December 31, 2010

PT Selamat Sempurna Tbk Dan Entitas Anak/and Subsidiaries

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 30 September 2012 dan 31 Desember 2011 September 30, 2012 and December 31, 2011

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH PAJAK EKSPOR TERHADAP KINERJA INDUSTRI KELAPA SAWIT DI SUMATERA UTARA OLEH DAVID SAHPUTRA SARAGIH

Public Expose Insidentil PT ALFA ENERGI INVESTAMA TBK ( FIRE ) Rabu, 18 April 2018 Ruang Seminar 1 Gedung Bursa Efek Indonesia

Media Release 7M17 Jakarta, 27 Juli 2017

PT Avrist Assurance dan entitas anak/and subsidiaries

KEPEMILIKAN EFEK YANG MENCAPAI 5% ATAU LEBIH DARI SAHAM YANG DITEMPATKAN DAN DISETOR PENUH PER TANGGAL 31 JANUARI 2016

PT Petrosea Tbk Analyst Presentation. Paparan Publik Maret 2012

DAN ENTITAS ANAK AND ITS SUBSIDIARIES. 31 Desember 2016 dan 2015 December 31, 2016 and 2015

BAHAN MATA ACARA RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN & RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA PT MODERNLAND REALTY TBK 21 JUNI 2017

BAB III METODOLOGI. Dalam penulisan tesis ini digunakan strategi analisis situasi dimana

31 Desember / December 31, 2017 (Disajikan Kembali/ As Restated) 31 Maret/ March 31, 2018

STUDI PENGEMBANGAN DERMAGA MUARAJATI PELABUHAN CIREBON

SEKILAS PERUSAHAAN. Perseroan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tanggal 26 September 2007 dengan kode saham DEWA.

SURAT KUASA UNTUK MENGHADIRI RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN PT BUMI RESOURCES Tbk.

ABSTRAK. Kata kunci : Manajemen Risiko TI, Risk Governance, Framework Risk IT

Transkripsi:

Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 1

MENGEMBANGKAN KUALITAS MELALUI ENERGI DEVELOP QUALITY THROUGH ENERGY Latar Belakang PT Permata Prima Sakti Tbk merupakan perusahaan produsen batu bara dengan Visi menjadi perusahaan tambang yang terintegrasi di segala lini, tidak hanya bergerak di kegiatan penambangan batu bara tapi juga infrastruktur pertambangan, dan dengan Misi untuk menjadi Perusahaan yang senantiasa menghasilkan produkproduk batu bara dengan kualitas terbaik sesuai dengan kebutuhan para pembeli, untuk itu perusahaan akan selalu berkembang serta menjaga kualitas tidak hanya produk batu bara yang dihasilkan tapi juga kualitas kinerja dari perusahaan sendiri. Background PT Permata Prima Sakti Tbk is a coal producer company with the vision of the company as an integrated mining company that operates in all lines of coal mining business, not only a company operating in mining but also includes mining infrastructure. And the mission of the company is always produce coal with the best quality to comply with the needs of the buyers/customers, therefore the company will always develop and maintain the quality not only produced the best quality of coal but also the quality of the performance of the company. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 1

Daftar Isi Table of Contents I. Profil Perusahaan Company Profile I. 1. Sekilas Tentang Perusahaan Executive Summary... 6 I. 2. Sejarah Perusahaan Historical Background... 8 I. 3. Visi dan Misi Kami Our Vision and Mission... 10 I. 4. Keunggulan Kompetitif Competitive Strengths... 11 I. 5. Strategi Perusahaan Corporate Strategy... 11 I. 6. Wilayah Operasional Operational Areas... 12 I. 7. Cadangan dan Sumber Daya Batubara Coal Reserves and Resources... 14 I. 8. Citra Kami Our Brand... 15 II. Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights II. 1. Ikhtisar Operasional Operational Highlights... 18 II. 2. Ikhtisar Keuangan Financial Highlights... 20 II. 3. Penghargaan dan Sertifikasi Awards & Certifications... 22 II. 4. Laporan Komisaris Utama Report from the President Commissioner... 24 II. 5. Dewan Komisaris Board of Commissioners... 28 II. 6. Laporan Direktur Utama Report from the President Director... 30 II. 7. Direksi Board of Directors... 34 II. 8. Pernyataan Tanggung Jawab Pelaporan Tahunan Statement of Responsibility for Annual Reporting... 36 III. Bisnis Kami Our Business III. 1. Tinjauan Operasional Operational Review... 40 III. 2. PT. Riau Baraharum... 41 III. 2. 1. Lokasi Location... 42 III. 2. 2. Cadangan dan Kualitas Batubara Reserves and Coal Quality... 42 III. 2. 3. Kegiatan Operasional Operational Activity... 44 III. 3. PT. Nusantara Termal Coal... 45 III. 3. 1. Lokasi Location... 46 III. 3. 2. Cadangan dan Kualitas Batubara Reserves and Coal Quality... 46 III. 3. 3. Kegiatan Operasional Operational Activity... 48 III. 4. PT. Karya Buana Sejahtera... 50 III. 5. Pemasaran dan Distribusi Marketing and Distribution... 51 III. 6. Eksplorasi dan Cadangan Baru Exploration and New Reserves... 52 III. 7. Rencana Masa Depan Future Plan... 53 2 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

IV. Sumber Daya Manusia Human Resources IV. 1. Sumber Daya Manusia Human Resources... 56 V. Kesehatan dan Keselamatan Kerja Occupational Health & Safety V. 1. Kesehatan dan Keselamatan Kerja Occupational Health & Safety... 60 VI. Pengelolaan Lingkungan Environmental Management VI. 1. Pengelolaan Lingkungan Environmental Management... 64 VII. Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance VII. 1. Struktur Perusahaan Corporate Structure... 68 VII. 1. 1. Struktur Dewan Komisaris Board of Commissioners Structure... 68 VII. 1. 2. Struktur Dewan Direksi Board of Directors Structure... 68 VII. 2. Prinsip Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance Principles... 69 VII. 2. 1. Dewan Komisaris Board of Commissioners... 69 VII. 2. 1. 1. Profil Dewan Komisaris Profiles of the Commissioners... 69 VII. 2. 2. Direksi Board of Directors... 71 VII. 2. 2. 1. Profil Direksi Profiles of the Directors... 72 VII. 2. 3. Komite Audit Audit Committee... 75 VII. 2. 3. 1. Profil Komite Audit Audit Committee Profile... 76 VII. 2. 4. Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary... 76 VII. 2. 4. 1. Profil Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary Profile... 77 VIII. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Corporate Social Responsibility VIII. 1. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Corporate Social Responsibility... 80 IX. Laporan keuangan konsolidasian Consolidated financial statements IX. 1. Laporan keuangan konsolidasian Consolidated financial statements... 89 X. Informasi Perusahaan Corporate Information X. 1. Anak Perusahaan dan Pihak Berafiliasi Subsidiaries and Affiliated Companies... 224 X. 2. Alamat Entitas Anak dan Organisasi Pendukung Pasar Modal Addresses of Subsidiaries and Supporting Institutions... 225 Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 3

4 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

I. Profile Perusahaan Company Profile Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 5

Profil Perusahaan Company Profile I. 1. Sekilas Tentang Perusahaan Executive Summary PT Permata Prima Sakti Tbk adalah suatu perusahaan yang memiliki 2 (dua) entitas anak yang bergerak di bidang pertambangan yaitu PT Riau Baraharum ( RBH ) dan PT Nusantara Termal Coal ( NTC ) yang merupakan produsen batu bara terkemuka di Sumatera, 1 (satu) entitas anak yang bergerak dibidang perdagangan batu bara yaitu PT Permata Energy Resources ( PER ) serta 1 (satu) entitas anak yang bergerak di bidang infrastruktur pertambangan yaitu PT Karya Buana Sejahtera. Perusahaan kini sangat aktif dalam eksplorasi dan pengembangan tambang dan infrastruktur batu bara. Letak tambang PT Riau Baraharum berlokasi di Indragiri Hulu, Propinsi Riau dan telah berproduksi sejak tahun 2005. Sementara PT Nusantara Termal Coal berlokasi di Muara Bungo, Propinsi Jambi dan telah berproduksi sejak tahun 2006. Kedua tambang ini menghasilkan kualitas batu bara di kisaran GAR 5.200 sampai 5.500. PT Permata Prima Sakti Tbk is a company that has two (2) subsidiaries operating in the mining sector, PT Riau Baraharum ( RBH ) and PT Nusantara Termal Coal ( NTC ) which is a leading producer of coal in Sumatra, 1 (one) subsidiaries, PT Permata Energy Resources ( PER ) is operating in the trading of coal and 1 (one) subsidiaries PT Karya Buana Sejahtera is operating in mining infrastructure. The company is now very active in the exploration and development of coal mines and infrastructure. The mine location of PT Riau Baraharum is in Indragiri Hulu, Riau Province and has been in production since 2005. Meanwhile, PT Nusantara Termal Coal is located in Muara Bungo, Jambi Province and has been in production since 2006. Both mines produce GAR coal quality in the range of 5,200 to 5,500. 6 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

PT Permata Prima Sakti Tbk mendapatkan sumber batu bara dari tambang sendiri dan juga membeli batu bara dari pihak ketiga untuk dijual dan ekspor ke pasar negara berkembang di Asia termasuk China, India, Asia Tenggara, Jepang dan Korea. The coal of PT Permata Prima Sakti Tbk is from its own mines and also purchased from third parties for the sale and export to emerging markets in Asia including China, India, Southeast Asia, Japan and Korea. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 7

Profil Perusahaan Company Profile I. 2. Sejarah Perusahaan Historical Background PT Permata Prima Sakti Tbk dahulu bernama PT Toko Gunung Agung Tbk, suatu perusahaan yang bergerak di bidang usaha penyediaan buku dan alat tulis atau kantor (toko buku) dan percetakan. PT Toko Gunung Agung Tbk, sudah berdiri sejak tahun 6 Juni 1980 dan pada tanggal 6 Januari 1992 melakukan Initial Public Offering (IPO) serta mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (IDX) dengan kode TKGA. Mengamati perkembangan dari industri batu bara di Indonesia yang memiliki prospek yang menarik ke depannya, pada bulan Februari 2013 PT Toko Gunung Agung Tbk telah membeli mayoritas saham baru yang diterbitkan PT Permata Energy Resources (PER). Adapun saham baru (rights issue) yang diakuisisi TKGA sekitar 480.000 lembar saham atau seharga Rp 480.000.000.000,-. PT Permata Prima Sakti Tbk formerly known as PT Toko Gunung Agung Tbk, a company operates in the business of providing books and stationery or office (bookstore) and printing. PT Toko Gunung Agung Tbk, has been established since June 6, 1980 and on January 6, 1992 the company did an initial public offering (IPO) and listed its shares on the Indonesia Stock Exchange (IDX) with TKGA as a code. Observing the development of the coal industry in Indonesia, which has an interesting prospects in the future, in February 2013 PT Toko Gunung Agung Tbk has purchased the majority of new shares issued by PT Permata Energy Resources (PER). The new shares (rights issue) to be acquired TKGA approximately 480,000 shares or in the amount of Rp. 480,000,000,000,-. 8 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

Dengan pengambilalihan saham ini, maka PT Toko Gunung Agung Tbk menjadi pemilik 99,792 % dari seluruh saham yang diterbitkan PT Permata Energy Resources sementara PT Permata Investa memiliki 0,206 % dan PT Permata Buana Makmur memiliki 0,002 %. Selanjutnya, PT Toko Gunung Agung Tbk mengubah bidang usahanya dari usaha penyediaan buku dan alat tulis atau kantor (toko buku) dan percetakan menjadi pertambangan dan perdagangan batu bara serta mengubah nama perusahaan menjadi PT Permata Prima Sakti Tbk. Pada saat yang bersamaan, PT Toko Gunung Agung Tbk mengalihkan usaha toko buku dan percetakan kepada anak usahanya PT GA Tiga Belas. With this acquisition, PT Toko Gunung Agung Tbk become the owner of 99.792 % of the issued shares of PT Permata Energy Resources and while PT Permata Investa owned 0.206 % and PT Permata Buana Makmur owned 0.002 %. Furthermore, PT Toko Gunung Agung Tbk change the scope of their business from providing books and stationery or office (bookstore) and printing into a coal mining and trading company, and changed the company name to PT Permata Prima Sakti Tbk. At the same time, PT Toko Gunung Agung Tbk has shifted bookstore and printing business to its subsidiary PT GA Tiga Belas. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 9

Profil Perusahaan Company Profile I. 3. Visi dan Misi Kami Our Vision and Mission DEVELOP RECOGNIZED WORLDWIDE ACHIEVE TARGET ACQUIRE INTEGRATED MINING COMPANY EXPLORE ADVANCE PERUSAHAAN TAMBANG YANG TERINTEGRASI Perusahaan tambang batu bara yang bergerak di segala lini, baik dalam hal kegiatan penambangan maupun infrastruktur pertambangan. Acquire: Berusaha untuk selalu mendapatkan atau meraih target kami sebagai perusahaan batu bara yang memiliki komitmen tinggi. Explore: Senantiasa bereksplorasi dalam memajukan usaha kami dengan mengutamakan kepentingan bangsa serta membangun hubungan produktif dengan setiap mitra kerja kami. Develop: Terus berkembang menjadi perusahaan tambang batu bara yang diakui dunia. INTEGRATED MINING COMPANY A coal mining company that operates in all lines, in terms of the mining activities and mining infrastructure. Acquire: Try to always get or achieve our targets as a coal company that has a high commitment. Explore: Always explore in advancing our efforts with the interests of the nation and to build productive relationships with each of our partners. Develop: Continue to develop into a coal mining company that is recognized worldwide. 10 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

I. 4. Keunggulan Kompetitif Competitive Strengths Kualitas batu bara mencapai GAR 5.200-5.500 Kcal/ Kg dan AFT mencapai 1.500 C. Lokasi yang strategis dekat selat Malaka sehingga dapat mengurangi waktu pengiriman dan meningkatkan kekuatan rantai pasokan. Mempunyai produk batu bara yang variatif untuk memenuhi permintaan para pembeli. Memiliki bisnis infrastruktur untuk mendukung kegiatan penambangan. Memiliki jaringan pasar yang luas seperti pasar negara berkembang di Asia termasuk China, India, Asia Tenggara, Jepang dan Korea. GAR coal quality reaches 5.200 to 5.500 Kcal / Kg and AFT reached 1500C. The strategic location near the Strait of Malacca in order to reduce delivery time and increase the strength of the supply chain. Have a variety of coal products to meet the demand of the buyers. Has the business infrastructure to support mining activities. Has extensive market network as emerging markets in Asia including China, India, Southeast Asia, Japan and Korea. I. 5. Strategi Perusahaan Corporate Strategy Mengembangkan infrastruktur di dalam kegiatan penambangan agar berjalan sesuai target yang ingin dicapai. Selalu berusaha berkembang baik dari sisi eksplorasi lahan maupun pertumbuhan produksi agar terus menjadi perusahaan yang semakin kompetitif. Terus membina hubungan baik dengan mitra atau pelanggan, baik dari pasar domestik maupun internasional. Menciptakan peluang baru yang strategis dengan perusahaan yang bergerak dan melayani di sektor pertambangan. Memperkuat hubungan dengan masyarakat setempat, melalui program kesejahteraan serta rehabilitasi lingkungan. Develop an infrastructure in terms of mining activity that goes on target to be achieved. Always try to evolve both in terms of exploration of the land and the growth of production in order to continue to be a company that is increasingly competitive. Continue to always create good relationships with partners or customers, both domestic and international markets. Creating new strategic opportunities with companies that operate in the mining sectors. Strengthening relationships with local communities, through welfare programs and rehabilitation environments. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 11

Profil Perusahaan Company Profile I. 6. Wilayah Operasional Operational Areas SUMA PT Riau Baraharum PT Nusantara Termal COAL PT Permata Prima Sakti Tbk memiliki dua tambang batu bara yang telah berproduksi dan luas wilayah konsesinya sekitar 27.282hektar di dua Propinsi yaitu Riau dan Jambi, Sumatera, Indonesia. Tambang yang pertama berlokasi di Kabupaten Indragiri Hilir dan Indragiri Hulu, Riau. Konsesi ini dimiliki oleh anak usaha dari PT Permata Prima Sakti Tbk yaitu PT Riau Baraharum. Luas konsesinya sekitar 24.450 hektar. Tambang yang kedua terletak di Kecamatan Rantau Pandan, Jambi. Konsesi ini dimiliki anak usaha PT Permata Prima Sakti Tbk yaitu PT Nusantara Termal Coal. Luas konsesi pertambangannya sekitar 2.832 hektar. PT Permata Prima Sakti Tbk has two coal mines that have been in production and includes a concession area covers approximately 27,282 acres in two Provinces, Riau and Jambi Province, Sumatra, Indonesia. The first mine site is located in Indragiri Hilir and Indragiri Hulu, Riau. This concession held by a subsidiary of PT Permata Prima Sakti Tbk which is PT Riau Baraharum. The mining concession area is approximately 24,450 hectares. The second mine site is located in the District of Rantau Pandan, Jambi. This concession owned subsidiary of PT Permata Prima Sakti Tbk which is PT Nusantara Termal Coal. The mining concession area of PT Nusantara Termal Coal is approximately 2,832 hectares. 12 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

TRA Pelabuhan Mumpa, Riau Mumpa Port, Riau Pelabuhan Muara Bangkong Muara Bangkong Anchorage Pelabuhan Permata, Jambi Permata Port, Jambi Sungai Indragiri dan Sungai Pengabuan adalah 2 sungai utama di kawasan ini dan dapat dijalani hingga ke Selat Malaka. Tersedia pula akses jalan darat yang menghubungkan daerah konsesi dengan pelabuhan. Adapun pelabuhan yang digunakan oleh PT Permata Prima Sakti Tbk yaitu Pelabuhan Mumpa dan Muara Bangkong di Riau serta satu pelabuhan yang saat ini dalam tahap pembangunan di wilayah Jambi. Letak konsesi PT Permata Prima Sakti Tbk sangatlah strategis untuk dapat memenuhi permintaan batu bara dunia yang terus meningkat. Dengan lokasinya yang dekat dengan Selat Malaka, PT Permata Prima Sakti Tbk memiliki jarak yang lebih dekat dengan pasar-pasar Asia Timur yang paling dominan termasuk China, Korea dan Jepang. Oleh karena itu PT Permata Prima Sakti Tbk, mampu mengekspor batu bara dengan biaya pengangkutan yang lebih rendah. Indragiri River and Pengabuan River are 2 major rivers in the region and navigable into Strait of Malacca. There is also the access road that connects to the port of concession area. The port used by PT Permata Prima Sakti Tbk which is Mumpa and Muara Bangkong Port is in Riau and one port that are currently under construction in the area of Jambi. The location of the PT Permata Prima Sakti Tbk concession is strategic to meet the world s demand of coal that continues to increase. With its location close to the Strait of Malacca, PT Permata Prima Sakti Tbk has a shorter distance to the most dominant of East Asia market including China, Korea and Japan. Therefore, PT Permata Prima Sakti Tbk is capable to export coal with lower transportation costs. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 13

Profil Perusahaan Company Profile I. 7. Cadangan & Sumber Daya Batubara Coal Reserves and Resources Per tanggal 31 Desember 2013, total cadangan batu bara PT Permata Prima Sakti Tbk yang berasal dari dua konsesi yang di miliki yaitu mencapai sekitar 57,7 juta ton, sementara total sumber dayanya diperkirakan mencapai 103,7 juta ton. As per December 31, 2013, total coal reserves of PT Permata Prima Sakti Tbk from two concessions have reached about 57.7 million tons, while the total resources are estimated at 103.7 million tones. Tabel berikut menjelaskan prakiraan total cadangan dan total sumber daya batu bara PT Permata Prima Sakti Tbk, dalam jutaan ton, di Riau dan Jambi. The following table describes the forecasts of total reserve and total coal resources of PT Permata Prima Sakti Tbk, in millions of tones, in Riau and Jambi. Cadangan Batubara Coal Reserves Total Sumber Daya Batubara Coal Resources Cadangan Batubara Coal Reserves PT Riau Baraharum Sumber Daya Batubara Coal Resources Cadangan Batubara Coal Reserves Sumber Daya Batubara Coal Resources PT Nusantara Termal Coal dalam jutaan ton in millions of tones 14 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

I. 8. Citra Kami Our Brand MENEMUKAN KUALITAS DAN ENERGY DISCOVER QUALITY AND ENERGY PT Permata Prima Sakti Tbk sebagai perusahaan pertambangan batu bara ingin memberikan sebuah value atau nilai kepada para pelanggan, yaitu dengan berupaya mewujudkan dan memenuhi segala bentuk permintaan atau kebutuhan pelanggan terhadap jenis dan kualitas batu bara. PT Permata Prima Sakti Tbk as a mining coal companies want to provide a value to the customer, by attempted to realize and fulfill the demands or needs of any types of the quality coal. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 15

16 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

II. Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 17

Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights II. 1. Ikhtisar Operasional Operational Highlights Kami selalu berusaha untuk meraih hasil-hasil yang optimal melalui upaya kami untuk selalu inovatif, berorientasi masa depan, dan proaktif dalam segala hal yang kami lakukan. Komitmen kami adalah agar PT Permata Prima Sakti Tbk dapat senantiasa berkontribusi positif tak hanya bagi Perusahaan tetapi juga masyarakat sekitar kawasan tambang dan bagi perekonomian secara keseluruhan. We always strive to achieve optimal results through our efforts to always be innovative, future-oriented, and proactive in everything we do. Our commitment is for the PT Permata Prima Sakti Tbk can always contribute positively not only for the company but also the people around the area of the mine and for the economy as a whole. Lokasi Penambangan Mining location Riau Jambi Jumlah Karyawan Number of Employees 7 0 0 kurang lebih 700 karyawan approximately 700 employees 18 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

Penjualan Sales Volume Penjualan per Kuartal Selling volume per Quartal 648.062 599.222 617.773 Quartal 1 Quartal 2 Quartal 3 Grafik berikut menunjukkan volume penjualan batubara (dalam Metric Ton) Perseroan per kuartal 2013 This graphic indicate the company coal selling volume (in Metric Ton) per quartal 2013 Pendapatan Income Pendapatan per 9 bulan Income per 9 months 151.849.896 128.602.357 30 September 2012 30 September 2013 Grafik berikut menunjukkan pendapatan Perseroan (dalam Dolar AS) untuk periode 9 (sembilan) bulan untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal 30 September 2012 dan 30 September 2013 This graphic indicate the company income (in US Dollar) for 9 (nine) period of months for the last years starting 30th September 2012 and 30th September 2013 Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 19

Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights II. 2. Ikhtisar Keuangan Financial Highlights Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian Consolidated Statements of Comprehensive Income Uraian LAPORAN LABA RUGI 2012 2013 Description OF INCOME Pendapatan Neto 179,562,008 161,920,153 Net income Beban Pokok Pendapatan (126,333,346) (134,790,235) Cost of Revenue Laba Bruto 53,228,662 27,129,918 Gross profit Rugi Sebelum Pajak (16,562,763) (33,811,031) Loss before Tax Beban (Penghasilan) Pajak (5,286,314) (10,047,417) Expense (Income) Tax Laba (Rugi) Bersih Tahun Berjalan (11,276,449) (23,763,614) Gain (Loss) Net Current Year Pendapatan Komprehensif Lain - - Other Comprehensive Income Jumlah Laba (Rugi) Komprehensif (11,276,449) (23,763,614) Total Income (Loss) Comprehensive Dalam dolar AS In US dolar 20 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statements of Financial Position Uraian 2011 2012 2013 Description Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Consolidated Statements of Financial Position Aset Lancar 97,092,234 93,112,735 87,520,661 Current Assets Aset Tidak Lancar 291,550,784 401,458,583 409,276,064 Non Current Assets JUMLAH ASET 388,642,982 494,571,318 496,796,725 TOTAL ASSETS Liabilitas Jangka Pendek 132,153,551 258,245,627 365,322,865 Current Liabilities Liabilitas Jangka Panjang 213,047,593 204,111,237 71,819,505 Non Current Liabilities JUMLAH LIABILITAS 345,201,144 462,356,864 437,142,370 TOTAL LIABILITIES Modal ditempatkan & disetor 13,039,117 13,039,117 62,521,916 Issued and paid-up capital Tambahan modal disetor (12,929,444) (12,929,444) (11,208,728) Additional paid in capital Ekuitas lainnya - - - other equity Laba (Defisit) 28,969,479 18,191,814 (4,973,957) Profit (Defisit) Ekuitas (Defisiensi Modal) 29,079,152 18,301,487 46,339,231 Equity (Capital Deficiency) - atribusi kepada pemilik perusahaan attribution to the owners of the company Kepentingan non-pengendali 14,362,686 13,912,967 13,315,124 Non-controlling interests JUMLAH EKUITAS 43,441,838 32,214,454 59,654,355 TOTAL EQUITY JUMLAH LIABILITAS DAN EKUITAS 388,642,982 494,571,318 496,796,725 TOTAL LIABILITIES AND EQUITY Dalam dolar AS In US dolar Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 21

Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights II. 3. Penghargaan dan Sertifikasi Awards & Certification Penghargaan PRATAMA Pengelolaan Lingkungan Pertambangan diberikan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Kepada PT Riau Baraharum Mining Environmental Management PRATAMA award given by the Ministry of Energy and Mineral Resources to PT Riau Baraharum Penghargaan Energi Pratama diberikan kepada Perusahaan Nasional/ Daerah atau Asing yang berjasa luar biasa dan memiliki komitmen yang tinggi untuk berpartisipasi aktif sebagai korporat yang melakukan, memberikan sumbangan nyata dalam hal pengembangan teknologi baru, inovasi, penyediaan dan pemanfaatan energi dengan prinsip konservasi dan/atau diversifikasi, sehingga terwujud produk nyata secara fisik untuk operasi Perusahaan sendiri serta berdampak besar terhadap pembangunan maupun peningkatan peran dan kinerja Sektor Energi dan Sumber Daya Mineral dalam pengelolaan energi yang berkelanjutan dan efisien. The Energi Pratama Award has given to National/Regional Company or Foreign Company that has an extraordinary service and has a high dedication to activaly participate as a corporate that giving a real contribution in developing a new and inovating technology, provision and utilization of energy with a conservative principle and/or diversification, hence come into being a real product pysically for the company operations and give a tremendous impact to the development and the increasing role and performance Energy Sector and Mineral Recources in a sustainable and eficien energy provision 22 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

Sertifikasi PROPER Peringkat BIRU Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup diberikan oleh Kementerian Lingkungan Hidup Kepada PT Riau Baraharum. Certification PROPER, BLUE Rating of Performance Rating Program in Environmental Management awarded by the Ministry of Environment to PT Riau Baraharum. Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan (PROPER) merupakan salah satu upaya Kementerian Negara Lingkungan Hidup untuk mendorong penaatan perusahaan dalam pengelolaan lingkungan hidup melalui instrumen informasi. Dilakukan melalui berbagai kegiatan yang diarahkan untuk: (i) mendorong perusahaan untuk menaati peraturan perundangundangan melalui insentifdan disinsentifreputasi, dan (ii) mendorong perusahaan yang sudah baik kinerja lingkungannya untuk menerapkan produksi bersih (cleaner production). Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan (PROPER) is one of an effort by Indonesia Ministry of Environment to encourage company obidience in environment provision through information instrument. Conducted in various activities which directed to: (i) encourage companies to obidient regulations through incentive and disincentive reputation, and (ii) encourage companies that has a good environment performance to apply cleaner production. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 23

Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights 24 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk

II. 4. Laporan Komisaris Utama Report from the President Commissioner Safrudin Komisaris Utama Para Pemegang Saham yang Terhormat, Tahun 2013 tercatat sebagai tahun perubahan dan pengembangan bagi PT Permata Prima Sakti Tbk ( Perseroan ). Perseroan telah mengalami perubahan secara signifikan dengan telah dilaksanakannya Penawaran Umum Terbatas I ( PUT ), perubahan nama semula PT Toko Gunung Agung Tbk menjadi PT Permata Prima Sakti Tbk dan perubahan bidang usaha utama yang semula di bidang penyediaan buku dan alat tulis/kantor (toko buku) menjadi bidang pertambangan dan perdagangan hasil tambang beserta kegiatan penunjangnya. Dear Shareholders, In 2013 has recorded as a year of change and development for PT Permata Prima Sakti Tbk ( Company ). The Company has undergone a significant changes that have been implemented with the Rights Issue I ( PUT ), to change the original name of PT Toko Gunung Agung Tbk to PT Permata Prima Sakti Tbk and changes in the original principal business areas in the field of providing books and stationery (book stores) into the field of mining and mining products trade and its supporting activities. Annual Report PT Permata Prima Sakti Tbk 25

Ikhtisar Sebelumnya Previous Highlights Sepanjang tahun 2013, Dewan Komisaris mengawasi kinerja Direksi, khususnya dalam aspek pelaksanaan strategi perusahaan dan memberikan masukan serta evaluasi yang diperlukan. Direksi dan Karyawan Perseroan terus melakukan hal-hal terbaik, menetapkan target dan mengarahkan perusahaan agar dapat mencapai keberhasilan. Sebagai perusahaan terbuka, Perusahaan sepenuhnya menyadari bahwa untuk mencapai kesempurnaan, sangatlah penting untuk melaksanakan prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik dan ketaatan terhadap semua hukum dan peraturan yang berlaku. Dewan Komisaris terus memantau penerapan praktik-praktik tata kelola perusahaan yang baik berdasarkan prinsip transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independensi, dan kewajaran. Pada tahun-tahun sebelumnya, kami menyaksikan sejumlah perbaikan dalam hal penyusunan laporan keuangan untuk meningkatkan integritas dan reliabilitas laporan keuangan tersebut. Keberadaan Komite Audit dan Unit Audit Internal dalam perumusan kebijakan dan strategi bisnis Perusahaan juga tidak boleh diremehkan. Komite Audit bersama Komisaris Independen berusaha memastikan kepentingan pemegang saham publik selalu dipertimbangkan dalam kegiatan bisnis kami. Kami yakin bahwa pemberdayaan Komite Audit dan Unit Audit Internal, serta implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan ( GCG ) secara baik, akan menguntungkan para pemangku kepentingan Perusahaan. Dewan Komisaris mengharapkan Direksi untuk terus mengedepankan pentingnya pengembangan bisnis dan penyempurnaan kebijakan sehingga dapat memperkuat dan meningkatkan efisiensi perusahaan sehingga lebih mampu bersaing di tahun-tahun mendatang. Berbagai tantangan akan muncul di tahun-tahun mendatang, namun kami yakin Perusahaan akan tetap berkembang, dengan tetap selalu mematuhi prinsip-prinsip praktik penambangan yang baik. Kami berharap Perusahaan akan terus unggul di semua bidang operasional, seraya tetap konsisten dalam melaksanakan praktik GCG terbaik di seluruh kelompok usaha Perusahaan. Akhir kata, atas nama Dewan Komisaris, perkenankan saya menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh pemegang saham dan pemangku kepentingan yang telah mendukung Perusahaan. Dewan Komisaris ingin juga memberikan apresiasi tertinggi kepada Direksi, manajemen dan seluruh karyawan Perusahaan atas kerja keras dan dedikasi mereka selama ini. Throughout the year 2013, Board of Commissioners (BOC) is monitoring the Directors performance, especially in the aspect of corporate strategy implementation and provides necessary feedback and evaluation. Directors and Employees of the Company continue to do things the best, set targets and direct the company in order to achieve success. As a public company, the Company is fully aware that in order to achieve perfection, it is important to implement the principles of good corporate governance and compliance with all applicable laws and regulations. BOC continues to monitor the implementation of the practices of good corporate governance based on the principles of transparency, accountability, responsibility, independence, and fairness. In previous years, we witnessed a number of improvements in the preparation of financial statements to improve the integrity and reliability of the financial statements. The existence of the Audit Committee and the Internal Audit Unit in the formulation of policies and the Company s business strategy should not be underestimated. Audit Committee along with Independent Commissioner seeks to ensure the interests of public shareholders to always consider in our business activities. We are confident that the empowerment of the Audit Committee and the Internal Audit Unit, as well as the implementation of the principles of corporate governance ( GCG ) as well, will benefit the stakeholders of the Company. BOC expects Directors to continue to promote the importance of business development and refinement of the policy so as to strengthen and improve the efficiency of the company to better compete in the coming years. Various challenges will appear in the coming years, but we believe the Company will continue to evolve, while always adhere to the principles of good mining practice. We expect the Company will continue to excel in all areas of operations, while keeping consistent in implementing best corporate governance practices throughout the Company s business groups. Finally, on behalf of the Board, may I express my gratitude to all shareholders and stakeholders who have supported the Company. BOC also want to give the highest appreciation to the Board of Directors, management and all employees of the Company for their hard work and dedication over the years. On behalf of the Board of Commissioners, Atas nama Dewan Komisaris, 26 Laporan Tahunan PT Permata Prima Sakti Tbk