ETIKA DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL

dokumen-dokumen yang mirip
SE.,MM EKONOMI DAN BISNIS

Etika & Tanggung Jawab Sosial

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Nilai Perusahaan sangat penting dalam tingkat keberhasilan perusahaan,

Pertemuan 2 BISNIS dan ETIKA

BAB I PENDAHULUAN. social responsibility (CSR) bukanlah hal yang baru, karena CSR telah

BAB I PENDAHULUAN. tanggung jawab sosial perusahaan (corporate social responsisbilities atau CSR)

02FEB. Template Standar Business Ethics and Good Governance

BAB I PENDAHULUAN. Maraknya pelaksanaan Corporate Social Responsibility (CSR),

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini topik mengenai Corporate Social Responsibility (selanjutnya

Business Ethic & Good Governance

MAKALAH PENGANTAR MANAJEMEN TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN ETIKA MANAJEMEN

BUSINESS ETHIC AND GOOD GOVERNANCE Corporate Social Responsbility (E-LEARNING)

BAB I PENDAHULUAN. dasar bagi investor, kreditor, calon investor, calon kreditor dan pengguna

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. mengemuka di dunia bisnis atau perusahaan. Corporate social responsiblity

BAB I PENDAHULUAN. besar terhadap keadaan perekonomian. Keberadaan perusahaan menimbulkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

ETIKA BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN

BAB 1 PENDAHULUAN. dihasilkan dapat memberikan manfaat dan membantu memenuhi kebutuhan

Pemangku Kepentingan, Manajer, dan Etika

Etika dan Bisnis Dalam Berwirusaha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. modalnya kepada perusahaan tersebut (Haruman, 2008). informasi tersebut akan meningkatkan nilai perusahaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. dipisahkan dengan masyarakat sebagai lingkungan eksternalnya. Kontribusi dan

Lingkungan Organisasi dan Managerial

Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Kegiatan eksplorasi, eksploitasi sumber

BAB 1 PENDAHULUAN. Perusahaan merupakan suatu organisasi dimana sumber daya (input) seperti

BAB I PENDAHULUAN. Informasi merupakan kebutuhan yang mendasar bagi para investor dan calon

BAB I PENDAHULUAN. Persoalan lingkungan menjadi semakin menarik seiring dengan adanya

TINJAUAN PUSTAKA. Kemitraan merupakan suatu strategi bisnis dimana keberhasilan kemitraan

BAB I PENDAHULUAN. saham atau pihak-pihak yang mempunyai kepentingan keuangan tetapi juga

BAB I PENDAHULUAN. dalam memenangkan persaingan didalam dunia usaha adalah meningkatnya profit

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan tidak akan terselesaikan dengan baik. Menurut Ricky W.

BAB I PENDAHULUAN. penanaman modal, sebagai sarana untuk mematuhi peraturan pemerintah dan

pemerintah melalui peraturan daerah. Contoh kerugian jangka panjang adalah menurunnya tingkat kepercayaan perusahaan di mata masyarakat, menurunnya

BAB 1 PENDAHULUAN. kontribusinya dalam kehidupan komunitas lokal sebagai rekanan dalam kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sebagai awal munculnya konsep pembangunan berkelanjutan adalah karena

BAB 1 PENDAHULUAN. adalah meningkatkan nilai perusahaan secara berkelanjutan (sustainable) dengan

BAB I PENDAHULUAN. dihadapkan pada tanggung jawab yang berpijak atas single bottom line, yaitu

BAB I PENDAHULUAN. Banyaknya skandal keuangan yang dilakukan oleh pihak-pihak internal

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ekonomi ditandai dengan perkembangan industri pada. umumnya. Perkembangan industri merupakan hasil dari perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan ekonomi dilakukan oleh pelaku-pelaku ekonomi, baik

keuangan saja yang merupakan informasi wajib. Informasi mengenai kondisi perusahaan juga dapat didapatkan dari informasi yang diungkapkan secara

BAB I PENDAHULUAN. mewujudkan kesejahteraan bersama yang berkelanjutan (sustainable. Pembangunan berkelanjutan (sustainable development) menghendaki

BAB I PENDAHULUAN. dirangkum menjadi suatu laporan yang merupakan representasi kinerja dari pihak

BAB I PENDAHULUAN. Perubahan yang terjadi menjadikan masyarakat sebagai stakeholder semakin. kegiatan bisnisnya terhadap lingkungan dan sekitarnya.

LINGKUNGAN ETIKA DAN HUKUM PERTEMUAN KELIMA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

MAKALAH Etika bisnis Dan Tanggung Jawab Sosial

AKUNTANSI MANAJERIAL. Tujuan Pembelajaran

BAB 1 PENDAHULUAN. tujuan perusahaan yaitu memperoleh laba yang sebesar besarnya, masalah sosial

BAB I PENDAHULUAN. Corporate Social Responsibility (CSR) adalah salah satu kegiatan yang

BAB I PENDAHULUAN. Lingkungan merupakan bagian yang sangat penting dalam kehidupan baik

Materi: 2 AKUNTANSI & LINGKUNGANNYA

Corporate Social Responsibility (CSR) Bidang Pertanian

BAB I PENDAHULUAN. termasuk bisnis. Para stakeholders seperti investor, pemerintah, dan masyarakat

I. PENDAHULUAN. untuk menghasilkan laba (profit oriented) agar dapat going concern. Namun,

Tindakan Korporat dalam Tanggung Jawab Sosial. Yuniawan Heru, M.Si.

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini, penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) khususnya di

BAB I PENDAHULUAN. kewajiban yang harus dilaksanakan oleh suatu perusahaan dimana merupakan

I. Bisnis Dan Etika. Softskill Etika Bisnis #

BAB I PENDAHULUAN. terjadi hubungan yang tidak harmonis antar perusahaan dengan lingkungan

Bu and Go a. b. c. d. e.

BAB I PENDAHULUAN. modal (investor dan kreditor), tetapi juga kepentingan karyawan, konsumen,

PENDAHULUAN. (corporate social responsibility) dikemukakan oleh John Elkington (1997) yang

DAFTAR TABEL TABEL 3.1 OPERASI VARIABEL TABEL 3.2 BOBOT PENILAIAN KUESIONER TABEL 3.3 INTERVAL VARIABEL X DAN VARIABEL Y...

BAB 1 PENDAHULUAN. pasangan hidup yang saling memberi dan membutuhkan. Kontribusi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Setiap perusahaan memiliki keinginan untuk memperkuat dan memperluas

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Corporate Social Responsibility (CSR) atau tanggung jawab sosial

BAB I PENDAHULUAN. menghadapi situasi ekonomi pasar bebas. Perkembangan bisnis dalam

DAFTAR ISI. Perusahaan Pengaruh Kepemilikan Manajerial terhadap Nilai

BAB 1 PENDAHULUAN. bersangkutan akan komunitas lokal yang ada disekitarnya (stakeholder).

BAB V ETIKA BISNIS DAN LINGKUNGAN LEGAL BISNIS

Kode etik bisnis Direvisi Februari 2017

BAB I PENDAHULUAN. sebagai lingkungan eksternalnya. Ada hubungan timbal balik antara

BAB 1 PENDAHULUAN. satu sumber daya utama. Tiap perusahaan memiliki tujuan yang berbeda-beda.

BAB1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Kinerja perusahaan merupakan suatu gambaran tentang kondisi keuangan suatu

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. sebagai agent dengan pemilik modal sebagai principal. Teori ini

PENGATAR BISNIS. Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan. Yayan Hendayana, SE, MM. Modul ke: 03Fakultas Ekonomi & Bisnis

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi saat ini akuntan dituntut untuk profesional

BAB I PENDAHULUAN. ini para pemegang saham. Di tengah persaingan global dunia usaha yang semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. terjamin tumbuh secara berkelanjutan (sustainable) apabila perusahaan

I. PENDAHULUAN. sosial, ekonomi, politik, kesehatan, dan lingkungan makin banyak. Kemajuan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. dengan meningkatkan sumber daya yang dimiliki. Kunci sukses sebuah

BAB I PENDAHULUAN. sementara pesaing juga melakukan hal yang serupa. Kondisi tersebut

Kebijakan Pengungkap Fakta

BAB I PENDAHULUAN. wacana CSR berkembang. Munculnya KTT Bumi di Rio pada 1992

BAB I PENDAHULUAN. jawab sosial dan peningkatkan kesejahteraan sosial. Sehingga perusahaan bukan

BAB I PENDAHULUAN. Organisasi yang baik dapat terwujud apabila komponen-komponen di dalamnya

BAB I PENDAHULUAN. Corporate Social Responsibility (CSR) didefinisikan sebagai suatu konsep UKDW

LAMPIRAN. 1. Surat Tugas 2. Daftar hadir peserta pengabdian masyarakat 3. Materi pengabdian masyarakat 4. Foto kegiatan

Bab 1. Pendahuluan. dikenal dengan Corporate Social Responsibility (CSR) dan merupakan bagian dari

BAB I PENDAHULUAN. kewajiban terhadap pihak lain termasuk masyarakat. Menurut Suwaldiman (2000),

BAB I PENDAHULUAN. sosial dan lingkungan atau Corporate Social Responbility (CSR) sebagai

BAB I PENDAHULUAN. dituntut untuk memerhatikan dua aspek penting selain keuntungan yang

BAB I PENDAHULUAN. termasuk aktivitas tangggung jawab sosial perusahaan dengan cepat. 1

Transkripsi:

ETIKA DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL

Apa itu Etika? Etika merupakan keyakinan mengenai tindakan yang benar dan yang salah atau tindakan yang baik dan yang buruk yang mempengaruhi hal lainnya Perilaku Etis merupakan perilaku yang sesuai dengan norma-norma sosial yang diterima secara umum sehubungan dengan tindakan-tindakan yang bermanfaat dan yang membahayakan 2

Etika Bisnis & Etika Manajerial Etika bisnis merupakan perilaku etis atau tidak etis yang dilakukan oleh pelaku bisnis (manajer atau majikan suatu organisasi) Etika Manajerial merupakan standar perilaku yang memandu masing-masing manajer dalam pekerjaan mereka

Mainstream Etika (Mackie, 1977; Cottell & Perlin, 1990) 1. Utilitarianisme/ utilitarisme Menilai tindakan apakah secara moral benar/ salah dengan pertimbangan konsekuensi atas tindakan yang ditempuh untuk memenuhi utilitas. Bilamana tindakan yang ditempuh untuk memberikan manfaat bagi banyak orang maka menurut moral dibenarkan. 2. Deontologisme Ukuran moral berdasarkan sifat tindakan yaitu tugas, peraturan dan prinsip. Perbuatan adalah baik jika dilakukan karena harus dilakukan atau jika dilakukan karena kewajiban, sehingga konsekuensi perbuatan atau apa yang dihasilkan oleh perbuatan tidak berperan sedikitpun dalam menentukan kualitas etis

Kategori Etika Manajerial 1 Perilaku terhadap karyawan 2 3 Perilaku terhadap organisasi Perilaku terhadap agen ekonomi lain

Representasi Dua Metafor Organisasi Organisasi Representasi Mekanis Representasi Organisme Desain dan implementasi Pemahaman terhadap manusia Dampak Tujuan Tanggung jawab Presisi atau ketepatan Repetitif Kaku Sebagai faktor produksi Mekanis Hampa Konflik laten Menegaskan esensi manusia Permisif dalam bertindak Dekonstruksi Eksploitasi untuk untung Untung bagi yang terlibat dalam organisasi (direct) Kepada pemilik (owner) Substantif Fleksibel Presisi organis Sebagai faktor nilai Humanis Hidup Harmonis Mengagungkan esensi manusia Peduli terhadap kebersamaan Konstruktif Keuntungan yang seimbang Untung bagi yg terlibat (direct) dan tidak terlibat (indirect) Tuhan, manusia, alam

Etika dalam Bisnis Langkah menerapkan penilaian etika terhadap situasi bisnis: 1. Mengumpulkan informasi fakta yang relevan. 2. Menganalisis fakta untuk menentukan nilai moral yang tepat. Norma etika: Kegunaan (utility) Hak (rights) Keadilan (justice) Perhatian (caring) 3. Membuat penilaian etika atas dasar kebenaran/ kesalahan aktivitas/ kebijakan yang diajukan. Pendekatan dalam memformalkan etika bisnis yang dapat dilakukan manajemen puncak: 1. Mengadopsi kode tertulis 2. Memberlakukan program etika

Konsep Tanggung Jawab Sosial Pengertian tanggung jawab sosial: Upaya yang dilakukan perusahaan untuk menyeimbangkan komitmennya pada kelompok/ individu yang terdapat di lingkungan sosialnya. Pihak yang berkepentingan terhadap perusahaan: 1. Pelanggan 2. Investor 3. Pemasok 4. Masyarakat 5. Karyawan

Area Tanggung Jawab Sosial 1 Tanggung jawab sosial terhadap lingkungan 2 Tanggung jawab sosial terhadap pelanggan 3 Tanggung jawab sosial terhadap karyawan 4 Tanggung jawab sosial terhadap investor

Triple Bottom Line CSR PROFIT PEOPLE PLANET

Pendekatan Tanggung Jawab Sosial Obstructionist Defensive Accomodative Proactive stance stance stance stance LOWEST LEVEL HIGHEST LEVEL

Pengelolaan Program Pendekatan empat langkah untuk mengelola program tanggung jawab sosial: 1. Diawali dari top management dan diikutsertakan dalam perencanaan strategik. 2. Manajemen puncak harus mengembangkan rencana yang menggambarkan detail tingkatan dukungan manajerial. 3. Harus ada seorang eksekutif yang bertanggung jawab terhadap program. 4. Organisasi harus melakukan audit sosial secara berkala.