HUBUNGAN ANTARA KETIDAKAMANAN KERJA (JOB INSECURITY) DENGAN EFIKASI DIRI (SELF EFFICACY) PADA KARYAWAN PT SETIA GUNA SEJATI CIKARANG

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN ANTARA PENEMPATAN PEGAWAI DENGAN PRESTASI KERJA PADA BIRO KEPEGAWAIAN SEKRETARIAT JENDERAL KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

HUBUNGAN ANTARA TATA RUANG KANTOR DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA BPJS KETENAGAKERJAAN CABANG JAKARTA RAWAMANGUN

HUBUNGAN SELF EFFICACY

HUBUNGAN ANTARA PROMOSI PENJUALAN DENGAN PEMBELIAN IMPULSIF PADA KONSUMEN HYPERMART DI RW 014 KELURAHAN JATIWARINGIN PONDOK GEDE BEKASI

Skripsi ini Disusun Sebagai Salah Satu Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta

GANESA HIDAYAH

Skripsi Ini Disusun Sebagai Salah Satu Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta

PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PRODUK PADA KJPP SIH WIRYADI & REKAN

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat. Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KANTOR BAPPEDA KABUPATEN SUKOHARJO)

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA BANK UMUM SYARIAH

PENGARUH DISIPLIN KERJA, MOTIVASI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA BAGIAN MARKETING PT KARYA ZIRANG UTAMA DAIHATSU KUDUS

ANALISIS PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI AFEKTIF DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTIONS DENGAN PERSON ORGANIZATION FIT SEBAGAI PEMODERASI

EARNINGS RATIO (PER) TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR PADA TAHUN BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPLEKSITAS TUGAS DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KINERJA KARYAWAN

ANALISIS PENGARUH INFLASI, KURS DAN BI RATE TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

PENGARUH PERILAKU BELAJAR DAN KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP STRESS KULIAH MAHASISWA AKUNTANSI ( Studi Kasus di Universitas Muria Kudus )

PENGARUH SELF EFFICACY BELIEFS, MOTIVASI, DAN SELF REGULATED LEARNING

(STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE ) Diajukan Oleh: NUNUNG KUMALASARI

ABSTRAK. Kata Kunci : Penilaian Prestasi Kerja, Promosi Jabatan, Motivasi Kerja

STRATEGI PEMIMPIN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN PADA PT PROPAN RAYA ICC PALEMBANG

PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL, GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI, KOMUNIKASI DAN PRESTASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN SPBU SE KABUPATEN PATI

PENGARUH PEMBERIAN INSENTIF DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN SECONDARY OASIS PT. DJARUM KUDUS

ABDURRAHMAN FAIZ NOOR

PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BATIK DI KAMPUNG BATIK KLIWONAN KECAMATAN MASARAN KABUPATEN SRAGEN

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN MELALUI ONLINE SHOP

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAAN DI INDONESIA MELAKUKAN AUDITOR SWITCHING

SKRIPSI PENGARUH PENDIDIKAN DAN LATIHAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN OLEH

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA ANGKATAN Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi. Diajukan Oleh: SITI AMINAH A

PENGARUH KOMPENSASI, IKLIM KERJA, DAN KARAKTERISTIK PEKERJAAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. KUDUS KARYA PRIMA

SKRIPSI. Oleh : RENAM OJIWANTO NIM

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA GRISSEE COFFEE & RESTO

PENGARUH DISIPLIN DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN SFA RESTO KARANGANYAR

PENGARUH KEPEMIMPINAN, FASILITAS KERJA, KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KUD MINTOROGO DEMAK

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN PACITAN SKRIPSI

ANALISIS DAMPAK PENERBITAN OBLIGASI SYARIAH (SUKUK) DAN OBLIGASI KONVENSIONAL TERHADAP RETURN SAHAM DI INDONESIA TAHUN

PENGARUH MOTIVASI KERJA, PENGALAMAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PR. SUKUN KUDUS BAGIAN PRODUKSI

ZAKIYATUL MISKIYAH. Diajukan Oleh : NIM

ANALISIS PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN AMA YOGYAKARTA DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING.

PENGARUH PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP FUNGSI AUDIT INTERNAL

Rudianto

PENGARUH KEMAMPUAN KERJA, KOMUNIKASI DAN KETERLIBATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UD. MUBAROKAN TOYYIBAN JEPARA

ANALISIS DETERMINAN IMPLEMENTASI E-GOVERNMENT PEMERINTAH DAERAH DI INDONESIA

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL MELALUI KOMITMEN ORGANISASI, JOB RELEVANT INFORMATION

ANALISIS SALURAN DISTRIBUSI, DESAIN PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP TINGKAT PENJUALAN PADA SENTRA KERAJINAN MONEL JEPARA

SKRIPSI PENGARUH PENGEMBANGAN SDM DAN KOMPETENSI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN OLEH

Diajukan Oleh : SYAIFUL HANAF NIM

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN ANTARA BANK SYARIAH DAN BANK KONVENSIONAL

PENGARUH KARAKTERISTIK SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN TINGKAT DESENTRALISASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH SERVICE QUALITY DAN CITRA LEMBAGA TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI SE-KARESIDENAN PATI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING KETIKA INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN KINERJA KARYAWAN

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN

HUBUNGAN SELF-EFFICACY, DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KECEMASAN MAHASISWA YANG SEDANG MENGERJAKAN SKRIPSI.

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH PENGUASAAN MATA PELAJARAN PRODUKTIF

ADI CANDRA HERMAWAN NIM

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI MEDIS PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. R. M. DJOELHAM KOTA BINJAI

PENGARUH BUDAYA KERJA, FASILITAS KERJA, KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UNIT ENGINEERING PT. PURA BARUTAMA KUDUS

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA NIAGA

AYU ARYANINGTIYAS B

PENGARUH TINGKAT KESEHATAN FINANSIAL PERUSAHAAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA MASA MENDATANG PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. PURA BARUTAMA DIVISI OFFSET KUDUS

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S-1) Oleh : DETI WULANDARI

ANALISIS PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), NON PERFORMING LOAN (NPL), BIAYA OPERASIONAL PENDAPATAN

ANALISIS PENGARUH TAX AVOIDANCE TERHADAP BIAYA UTANG DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL

KAJIAN EMPIRIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA AUDITOR. (Studi Empiris BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa. Tengah)

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN KONSENTRASI KEPEMILIKAN SAHAM TERHADAP PENGUNGKAPAN KINERJA SOSIAL PERUSAHAAN BERDASARKAN ISO

YUYUN ISTIQOMAH NIM Diajukan Oleh:

Diajukan Oleh : INDAH NURHAYATI NIM

PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), RETURN ON ASSET (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR),

FREDILA PUTRI ARUMSARI B

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, FASILITAS, DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA HOTEL POP YOGYAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT KERETA API INDONESIA (PERSERO) DIVISI REGIONAL III SUMATERA SELATAN

PENGARUH INSENTIF DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP TARGET PENJUALAN PADA KARYAWAN BAGIAN PEMASARAN PT. MITRA BETON PERKASA KUDUS

PENGARUH CAR, NPL, NPM, ROA DAN LDR TERHADAP PERUBAHAN LABA BANK YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (surve pada cafe kedai mat moen diboyolali)

PENGARUH TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAN MANUFAKTUR GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

(STUDY EMPIRIS : WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KUDUS)

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

PENGARUH UKURAN KAP, LEVERAGE, OPINI AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY

SKRIPSI PENGARUH KEBUTUHAN AKTUALISASI DIRI,PENGHARGAAN DAN SOSIAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT.PELABUHAN INDONESIA 1 MEDAN OLEH

PENGARUH PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi Program Studi Akuntansi OLEH

Skripsi Ini Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat. Untuk Menyelesaikan Jenjang Pendidikan Strata Satu (S1) Pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi. Universitas Muria Kudus

PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA PERKREDITAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PURWODADI

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan pendidikan Diploma III pada Jurusan Akuntansi

PENGARUH MOTIVASI KERJA, STRESS KERJA, DAN KESELAMATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ROSALIA INDAH SOLO

SKRIPSI PENGARUH DESAIN ORGANISASI TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PADA KANTOR BALAI BESAR METEOROLOGI, KLIMATOLOGI,DAN GEOFISIKA WILAYAH 1 MEDAN OLEH

PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT DUTA OKTAN SEMESTA PALEMBANG MELALUI MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN SELF EFFICACY SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi Kasus Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Madiun)

Diajukan Oleh: MUHSINATUL MILLAH NIM

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP TINGKAT PEMAHAMAN AKUNTANSI DENGAN KEPERCAYAAN DIRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI

PENGARUH MOTIVASI DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA SISTEM KEUANGAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI

PENGARUH STRES KERJA, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Transkripsi:

HUBUNGAN ANTARA KETIDAKAMANAN KERJA (JOB INSECURITY) DENGAN EFIKASI DIRI (SELF EFFICACY) PADA KARYAWAN PT SETIA GUNA SEJATI CIKARANG FRANDHICKA FAUZI 8115087810 Skripsi ini Disusun Sebagai Salah Satu Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI KONSENTRASI PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN JURUSAN EKONOMI DAN ADMINISTRASI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA 2015

CORRELATION BETWEEN JOB INSECURITY WITH SELF EFFICACY EMPLOYEES OF PT SETIA GUNA SEJATI CIKARANG FRANDHICKA FAUZI 8115087810 Skripsi is Written as Part Of Bachelor Degree In Education Accomplishment STUDY PROGRAM OF ECONOMIC EDUCATION MAJOR CONCENTRATION IN OFFICE ADMINISTRATION EDUCATION DEPARTEMENT OF ECONOMIC AND ADMINISTRATION FACULTY OF ECONOMIC STATE UNIVERSITY OF JAKARTA 2015

ABSTRAK FRANDHICKA FAUZI. Hubungan Ketidakamanan Kerja dengan Efikasi Diri Pada Karyawan PT Setia Guna Sejati di Cikarang. Skripsi Jakarta: Program Studi Pendidikan Ekonomi, Konsentrasi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Jurusan Ekonomi dan Administrasi, Fakultas Ekonomi Negeri Jakarta. 2015. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana hubungan Ketidakamanan Kerja dengan Efikasi Diri Pada Karyawan PT Setia Guna Sejati. Penelitian ini dilakukan di PT Setia Guna Sejati.Penelitian ini menggunakan metode survey untuk variabel efikasi diridan data primer untuk variabel ketidakamanan kerja.populasi dalam penelitian ini berjumlah 200 karyawan dengan menggunakan sampel sebanyak 127 karyawan. Pengujian normalitas galat taksiran regresi Y atas X dilakukan dengan uji liliefors pada taraf signifikan α = 0,05 untuk sampel sebanyak 127 karyawan dengan kriteria pengujian data berdistribusi normal, apabila L0< Lt dan jika sebaliknya maka galat taksiran regresi Y atas X tidak berdistribusi normal. Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui besarnya persentase pengaruh atau konstribusi variabel bebas (ketidakamanan kerja ) terhadap variabel terikat ( efikasi diri). Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh nilai koefisien determinasi (KD) sebesar 33,89 %. Hal ini berarti bahwa besar kecilnya efikasi diri signifikan dipengaruhi oleh nilai rasio ketidakamanan kerja.koefisien determinasi ketidakamanan kerja dipengaruhi oleh efikasi diri sebesar 33,89%. Hasil penelitian ini menyimpulkan terdapat Hubungan negatif Ketidakamanan Kerja dengan efikasi diri pada karyawan PT Setia Guna Sejati di Cikarang. Kata kunci: ketidakamanan kerja,efikasi diri ii

ABSTRACT FRANDHICKA FAUZI. Relationship Job Insecurity with Self Efficacy In Employee PT Setia Guna True in Cikarang. Thesis Jakarta: Economic Education Program, Concentration Education Office Administration, Department of Economics and Administration, Faculty of Economics of Jakarta. 2015. This study aims to determine the extent of Job Insecurity relationship with self Efficacy In Employee PT Setia Guna True. This research was conducted at PT Setia Guna True. This study used a survey method for the variable self-efficacy and the primary data for the variable job insecurity. The population in this study were 200 employees with a sample of 127 employees. Testing normality of error estimated regression of Y on X is done with Liliefors test at significant level α = 0.05 for a sample of 127 employees with the normal distribution of data testing criteria, if Lo <Lt and otherwise the error estimated regression of Y on X is not normal. This test is performed to determine the percentage of influence or contribution of independent variables (job insecurity) on the dependent variable (self -efficacy). Based on the calculations, the coefficient of determination (KD) of 33.89%. This means that the size of self -efficacy significantly affected by the ratio of the value of job insecurity. Ratio The ratio of job insecurity is influenced by the self-efficacy of 33.89%. Results of this study concluded there is negatively job insecurity Relationship with self-efficacy on the employees of PT Setia Guna True in Cikarang. Keywords: job insecurity, self-efficacy iii

LEMBAR PERSEMBAHAN DAN MOTTO Ku persembahkan skripsi ini untuk Ayah dan Ibu ku tercinta dan kakak kakak serta adik-adikku tersayang yang telah memberikan doa, semangat, dan dukungan. Untuk semua sahabat yang memberikan semangat dan motivasi dalam proses penyelesaian skripsi ini. Terima kasih untuk dukungan dan doa kalian yang tulus. Semoga Allah SWT memberikan rahmat dan nikmat yang berlimpah-limpah dan senantiasa melindungi kalian dimanapun berada. Amin Harapan, Cita-Cita dan Kebahagiaan Adalah Kekuatan Untuk Kembali Bangkit Dan Berdiri Dari Keterpurukan Kegagalan Biasanya Merupakan Langkah Awal Menuju Sukses, Tapi Sukses Itu Sendiri Sesungguhnya Baru Merupakan Jalan Tak Berketentuan Menuju Puncak Suksez vi

KATA PENGANTAR Puji dan syukur peneliti panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas limpahan rahmat dan hidayah Nya, penulisan penelitian skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik dan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Ekonomi, Konsentrasi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Jurusan Ekonomi dan Administrasi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Jakarta. Banyak halangan dan rintangan yang peneliti hadapi dalam menyelesaikan skripsi ini namun atas pertolongan Tuhan Yang Maha Esa, serta bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Oleh karena itu dengan segala kerendahaan hati dan rasa hormat serta penghargaan yang setinggi-tingginya peneliti mengucapkan terimakasih kepada : 1. Dra. Rr. Ponco Dewi K, MM selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dengan penuh kesabaran, motivasi dan tidak bosan memberikan jalan keluar untuk setiap permasalahan yang ditemui selama proses penyusunan skripsi. 2. Dra. Sri Zulaihati, M.Si selaku Dosen Pembimbing II yang telah membimbing dengan kesabaran, perhatian dan saran dalam penyelesaian skripsi ini. 3. Darma Rika Swaramarinda, M.SE selaku Ketua Konsentrasi Pendidikan Administrasi Perkantoran. 4. Dr. Siti Nurjanah, SE, M.Si, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi. vii

5. Drs. Nurdin Hidayat, M.M, M.Si, selaku Ketua Jurusan Ekonomi dan Administrasi. 6. Drs. Dedi Purwana, E.S, M.Bus, selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 7. Manager HRD dan staf serta seluruh karyawan yang telah meluangkan waktu dan memberikan bantuan untuk melakukan penelitian pada PT.Setia Guna Sejati. 8. Teristimewa, Kedua orang tuaku, Indra Fauzi dan Ami Sulami yang senantiasa melantunkan iringan doa dalam setiap perjalanan penulis. Terima kasih atas segala pengorbanan, perhatian, kasih sayang dan doa yang tulus selama ini, terima kasih untuk setiap doa yang diberikan kepada penulis dan kepada keluarga saya tercinta yang turut mendoakan dan mendukung semangat saya selama ini. 9. Kekasih tercinta, Fresilia Eska Malari yang senantiasa mendukung saya agar terus semangat dalam menyelesaikan skripsi ini. 10. Sahabat dan teman-teman dirumah yang turut mendukung dan sharing dalam penyelesaian masalah dalam pembuatan skripsi ini. 11. Sahabat seperjuangan dalam suka dan duka penulisan skripsi serta yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terima kasih atas motivasi, dorongan dan do anya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 12. Teman-teman seperjuangan kelas Pendidikan Administrasi Perkantoran Non Reguler 2008, terima kasih untuk keceriaan dan kekompakannya. Dalam penyusunan skripsi yang sangat sederhana ini peneliti menyadari sepenuhnya akan keterbatasan dan pengalaman sehingga bentuk maupun isi dari skripsi ini tidak terlepas dari kekurangan dan ketidaksempurnaan. Oleh karena itu, viii

peneliti dengan senang hati menerima saran dan kritik demi perbaikan dan perkembangan peneliti di masa yang akan datang. Jakarta, 1 Juli 2015 Peneliti ix