LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR. RUMAH SAKIT UMUM TENGARAN KELAS C UNGGULAN TRAUMA CENTER (Tengaran Trauma Center Hospital)

dokumen-dokumen yang mirip
RUMAH SAKIT ORTOPEDI PUPUK KALTIM KOTA BONTANG

UNIVERSITAS DIPONEGORO RUMAH SAKIT KHUSUS REHABILITASI MEDIK HOLISTIKA MEDIKA DI SEMARANG TUGAS AKHIR SETA WIBHI PRATAMA

UNIVERSITAS DIPONEGORO RUMAH SAKIT KANKER DI SEMARANG TUGAS AKHIR ALIFIA DIAN FARIZHA NIM FAKULTAS TEKNIK JURUSAN ARSITEKTUR

SMK Agrobisnis Semarang

UNIVERSITAS DIPONEGORO JUDUL REDESAIN RUMAH SAKIT KHUSUS MATA KELAS A CICENDO BANDUNG TUGAS AKHIR M HABYLL PRIYATAMA G

PERANCANGAN RUMAH SAKIT PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEMARANG

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR TABEL...

KAMPUS FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO

TUGAS AKHIR. oleh: ANHAR FARIS NOVIANTONO NIM Dosen Pembimbing: Ir. Dhanoe Iswanto, MT Ir. Budi Sudarwanto, M.Si

UNIVERSITAS DIPONEGORO KOMPLEK OLAHRAGA KUDUS PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR MODERN TUGAS AKHIR PERIODE 131/53 APRIL SEPTEMBER 2015

JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO

TUGAS AKHIR 135. Dengan Konsep Edutaiment Penekanan Desain Post- Modern. oleh: SHAFIRA EKA HARIANANDA Dosen Pembimbing Utama:

PENGEMBANGAN PANGGUNG BUDAYA SUNYARAGI SEBAGAI TAMAN BUDAYA CIREBON (Penekanan Desain Arsitektur Neo Vernakular)

UNIVERSITAS DIPONEGORO ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO (KHUSUS MAHASISWA FAKULTAS TEKNIK) TUGAS AKHIR MOHAMMAD IQBAL HILMI L2B009060

Art Centre Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro

UNIVERSITAS DIPONEGORO RUMAH SAKIT THT DI KOTA SEMARANG TUGAS AKHIR RIESTYA ARYANI WASKITO

UNIVERSITAS DIPONEGORO PUSAT BUDAYA DAN PARIWISATA KARESIDENAN MADIUN TUGAS AKHIR FARY NUR FAIZAL

UNIVERSITAS DIPONEGORO YOUTH CENTER KUDUS DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR ORGANIK TUGAS AKHIR PERIODE JANUARI JULI 2015

RUMAH SAKIT PENDIDIKAN NAULI HUSADA SIBOLGA

UNIVERSITAS DIPONEGORO SMK PARIWISATA DI KABUPATEN PEMALANG TUGAS AKHIR PURDYAH AYU K. PUTRI

UNIVERSITAS DIPONEGORO KANTOR DINAS KESEHATAN KABUPATEN KUDUS PENEKANAN DESAIN GREEN ARCHITECTURE TUGAS AKHIR PERIODE 131/53 APRIL SEPTEMBER 2015

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR PADEPOKAN PENCAK SILAT MERPATI PUTIH CABANG SEMARANG PERIODE 129 : OKTOBER APRIL 2015

UNIVERSITAS DIPONEGORO JUDUL APARTEMEN DI KAWASAN BEKASI KOTA TUGAS AKHIR INTAN FITYA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

TERMINAL ANTARMODA MONOREL BUSWAY DI JAKARTA

Rest Area KM 22 Jalan Tol Semarang Solo Penekanan Desain Arsitektur Post Modern

UNIVERSITAS DIPONEGORO MARKAS PUSAT DINAS KEBAKARAN SEMARANG TUGAS AKHIR SHEILA ARSITASIWI

UNIVERSITAS DIPONEGORO. Taman Rekreasi Pendidikan di Semarang Penekanan Desain Universal Desain TUGAS AKHIR DIMAS DISEPTYANTO L2B

UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO JUDUL UNGARAN PEDIATRIC HOSPITAL TUGAS AKHIR INTAN NOVITA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

TUGAS AKHIR 134 GEDUNG PERTUNJUKAN SENI DI YOGYAKARTA

Pengembangan Stasiun Tanah Abang Jakarta Pusat Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Arsitektur

TUGAS AKHIR PERANCANGAN RUMAH SAKIT PENDIDIKAN JATISAMPURNA - BEKASI

UNIVERSITAS DIPONEGORO CITY HOTEL BINTANG TIGA DI PEKALONGAN TUGAS AKHIR RISCKY OKTAVIANTO L2B FAKULTAS TEKNIK JURUSAN/PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN PERNYATAAN UCAPAN TERIMA KASIH ABSTRAK DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR DIAGRAM DAFTAR LAMPIRAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO. RUMAH RETRET KATOLIK DI KEUSKUPAN AGUNG SEMARANG dengan Penekanan Desain Arsitektur Neo-Vernakular TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS DIPONEGORO RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK DI KABUPATEN SEMARANG TUGAS AKHIR HANA FAZA SURYA RUSYDA FAKULTAS TEKNIK

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR TABEL... ix BAB I.

REST AREA JALAN RAYA SRAGEN-NGAWI KM.14 SRAGEN

UNIVERSITAS DIPONEGORO KONDOMINIUM DI KOTA BEKASI TUGAS AKHIR ADHITYA UTAMA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN/PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

STADION AKUATIK, DI JEPARA

Desa Wisata Keseneng

TAMAN BERTEMA INDOOR TRANS STUDIO SEMARANG

TUGAS AKHIR JAFT Periode 134/56 Januari-Juni 2016

UNIVERSITAS DIPONEGORO GEDUNG PAMER DAN PERAGA IPTEK KELAUTAN DI SEMARANG TUGAS AKHIR DESY RATNA A FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS DIPONEGORO KOLAM RENANG INDOOR UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS AKHIR SUFI SETIAWAN

PENGEMBANGAN RUMAH SAKIT DHARMA YADNYA DI TOHPATI-DENPASAR

PENATAAN PEDAGANG KAKI LIMA KAWASAN KOKROSONO SEMARANG

TUGAS AKHIR 135 STADION AKUATIK DI SEMARANG

UNIVERSITAS DIPONEGORO PURWOKERTO EXPO CENTER TUGAS AKHIR LARASATI PROBOSIWI FAKULTAS TEKNIK JURUSAN/PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

TUGAS AKHIR 136 LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR SEMARANG CHEERLEADING CENTER

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR PENGEMBANGAN KAMPOENG WISATA TAMAN LELE SEMARANG Dengan Penekanan Desain Green Architecture

UNIVERSITAS DIPONEGORO HOTEL WISATA DI SENGGIGI, LOMBOK TUGAS AKHIR PRAMUDITA MAHOTTAMA SAKTI

[RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KOTA SEMARANG]

UNIVERSITAS DIPONEGORO REDESIGN KANTOR PUSAT JASA RAHARJA DI JAKARTA TUGAS AKHIR SHABRINA YUSRI ANNISA

UNIVERSITAS DIPONEGORO DESAIN SMA NEGERI 54 JAKARTA (PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR POST MODERN) TUGAS AKHIR DEASY OLIVIA L2B

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR ( LP3A ) SPA HOTEL DI SEMARANG Dengan Penekanan Desain Eko Arsitektur

UNIVERSITAS DIPONEGORO RELOKASI KANTOR BANK MANDIRI AREA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR RISKA ARRASY

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS

Beachwalk Mall di Tanjung Pandan, Belitung

RUMAH SAKIT JIWA DI KABUPATEN BREBES Dengan penekanan desain Healing Environment

UNIVERSITAS DIPONEGORO JUDUL RUMAH SAKIT ISLAM NU KENDAL TUGAS AKHIR MUHAMMAD KHOIRUR RIJAL FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR LP3A CHILD DEVELOPMENT CENTER DI JAKARTA. TUGAS AKHIR Periode 130/52

RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK KOTA SEMARANG DENGAN KONSEP HEALING ENVIRONMENT

TUGAS AKHIR LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR. SEMARANG INTERNASIONAL CONVENTION AND EXHIBITION CENTER (COEXs)

TUGAS AKHIR. oleh: KURNIA RIZKI HANJANI NIM Dosen Pembimbing: Prof. Dr. Ir. Bambang Setioko, M.Eng Dr. Ir. Titien Woro Murtini, MSA

UNIVERSITAS DIPONEGORO BENGKEL KERETA API DI SEMARANG TUGAS AKHIR PUTERA MARHADIKA WIBOWO

BAB VI PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

UNIVERSITAS DIPONEORO JUDUL REDESAIN GEDUNG JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO STADION RENANG KELAS OLYMPIC DI YOGYAKARTA TUGAS AKHIR MUH. HAFIDH ALHAQ

UNIVERSITAS DIPONEGORO RESORT APUNG DI PULAU PEUCANG TAMAN NASIONAL UJUNG KULON TUGAS AKHIR RAHMI NUR RIZKI

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR DUKUH ATAS INTERCHANGE STATION

City Hotel Bintang 4 Di Semarang Jawa Tengah

UNIVERSITAS DIPONEGORO SOEKARNO HATTA INTERNATIONAL AIRPORT TRANSIT HOTEL TUGAS AKHIR DESTIAWAN MIFTAHUSSALAM

Relokasi dan Pengembangan Terminal Bus Tipe B Menjadi Tipe A di Cilacap Dengan Penekanan Desain Arsitektur Tropis

GALERI SENI RUPA KONTEMPORER DI KOTA SEMARANG

NAILA CHARISTIN Dosen Pembimbing : Dr. Ir. Titien Woro Murtini, MSA Septana Bagus Pribadi, ST, MT TUGAS AKHIR JAFT

BEACH RESORT DI KAWASAN PANTAI KLAYAR DENGAN PENEKANAN KONSEP EKO ARSITEKTUR

UNIVERSITAS DIPONEGORO KANTOR BPN KABUPATEN PEMALANG TUGAS AKHIR RISTA DHIAN ANGGOROWATI FAKULTAS TEKNIK

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR (LP3A) SEKOLAH ALAM GUNUNGPATI

SEKOLAH TERPADU SAMARINDA (SMP & SMA)

HOTEL RESORT DI KAWASAN POSONG, TEMANGGUNG

UNIVERSITAS DIPONEGORO PENGEMBANGAN KAWASAN OBJEK WISATA PANTAI WIDURI PEMALANG TUGAS AKHIR DISA CERIA PERMATASARI

UNIVERSITAS DIPONEGORO ASRAMA MAHASISWA DI DEPOK, JAWA BARAT TUGAS AKHIR PRIYANDRA ARYO WICAKSONO

HOTEL RESORT DI KAWASAN WISATA AIR PANAS GUCI KABUPATEN TEGAL Dengan Penekanan Desain Arsitektur Organik - Frank Lioyd Wright

UNIVERSITAS DIPONEGORO REDESAIN REST AREA SPBU REMBANG TUGAS AKHIR HASLIZA MARSHALITA

BALAI YASA DALAM PENGAPON CITYWALK

UNIVERSITAS DIPONEGORO PERPUSTAKAAN UMUM DENGAN KONSEP EDUTAINMENT DI KOTA YOGYAKARTA

LAPORAN PERANCANGAN ARSITEKTUR AKHIR PERANCANGAN GEDUNG RUMAH SAKIT PENDIDIKAN KELAS B SATELIT

REDESAIN KAWASAN ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR

TUGAS AKHIR 135 KRAKATOA BAY RESORT HOTEL

UNIVERSITAS DIPONEGORO JUDUL REDESAIN KAWASAN PERDAGANGAN DAN JASA KOTA SOREANG TUGAS AKHIR AAM MUHARAM ALJABAR

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR LP3A SEMARANG CONVENTION AND EXHIBITION CENTER

UNIVERSITAS DIPONEGORO TERMINAL BUS TIPE A DI KOTA BOGOR TUGAS AKHIR KRISNO YANTO AKBAR

UNIVERSITAS DIPONEGORO. SMP-SMA ALAM AR-RIDHO SEMARANG Dengan Penekanan Desain Arsitektur Ekologis TUGAS AKHIR NUR ARIF WICAKSONO

ABSTRAK. Kata kunci : Stasiun, Commuter Line, Transportasi. Stasiun Kereta Api Tambun Bekasi TA 136

LEMBAR PENGESAHAN Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) Judul : Pasar Ikan Higienis Kota Semarang

TUGAS AKHIR 137 LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR PERPUSTAKAAN PUSAT UNIVERSITAS DIPONEGORO

UNIVERSITAS DIPONEGORO GALERI FOTOGRAFI TERPADU DI SEMARANG TUGAS AKHIR DANDY ARMANDO PUTRA

Transkripsi:

LANDASAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR RUMAH SAKIT UMUM TENGARAN KELAS C UNGGULAN TRAUMA CENTER (Tengaran Trauma Center Hospital) Diajukan Oleh : Iska Wisudawati Widodo 21020114120062 Dosen Pembimbing I : Ir. Agung Dwiyanto, MSA. Dosen Pembimbing II : Ir. Bambang Suyono, M.T. Dosen Penguji : Ir. Satrio Nugoroho, M. Si TUGAS AKHIR JAFT Periode 142 Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Diponegoro Semarang 2018

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS Tugas akhir ini adalah hasil karya saya sendiri, dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dengan benar. Semarang, 6 Juli 2018 Iska Wisudawati Widodo NIM. 21020114120062 Iska Wisudawati Widodo/21020114120062 Rumah Sakit Umum Tengaran Kelas C i

HALAMAN PENGESAHAN Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur ( LP3A ) ini diajukan oleh : Nama : Iska Wisudawati Widodo NIM : 21020114120062 Departemen / Program Studi : Arsitektur/S1 Judul Skripsi : Rumah Sakit Umum Tengaran Kelas C Unggulan Trauma Center Telah berhasil dipertahankan di hadapan Tim Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana / S1 pada Departemen / Program Studi Arsitektur, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro. TIM DOSEN Pembimbing I : Ir. Agung Dwiyanto, MSA. NIP. 196201101989021001 (...) Pembimbing II : Ir. Bambang Suyono, M.T. NIP. 195308261981041001 (...) Penguji I : Ir. Satrio Nugroho, M. Si. NIP. 196203271988031004 (...) Iska Wisudawati Widodo/21020114120062 Rumah Sakit Umum Tengaran Kelas C ii

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademika Universitas Diponegoro, saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Iska Wisudawati Widodo NIM : 21020114120062 Departemen / Program Studi : Arsitektur / S1 Fakultas : Teknik Jenis Karya : Tugas Akhir Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Diponegoro Hak Bebas Royalti Non - Eksklusif ( None Exclusive Royalty Free Right ) atas karya ilmiah saya yang berjudul : Rumah Sakit Umum Tengaran Kelas C Beserta perangkat yang ada ( jika diperlukan ). Dengan Hak Bebas Royalti Non Eksklusif ini Universitas Diponegoro berhak menyimpan, mengalihmedia / formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data ( database ), merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis / pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di : Semarang Pada Tanggal : 6 Juli 2018 Yang menyatakan, Iska Wisudawati Widodo iii

ABSTRAK RUMAH SAKIT UMUM TENGARAN KELAS C UNGGULAN TRAUMA CENTER Oleh : Iska Wisudawati Widodo, Ir. Agung Dwiyanto, MSA., Ir. Bambang Suyono, M.T. Trauma Center merupakan fasilitas berbasis rumah sakit yang dibentuk untuk memberikan pelayanan komperehensif 24 jam dengan adanya dokter spesialis, dokter bedah spesialis, ahli anestesi, perawat, dan peralatan life support secara cepat dan tepat dan mampu memberikan upaya pelayanan kesehatan preventif, promotif, kuratif dan rehabilitatif dalam penatalaksanaan pasien gawat darurat yang disebabkan oleh kecederaan atau trauma. Rumah Sakit Umum Kelas C hadir sebagai rumah sakit yang mengedepankan keselamatan dan kesembuhan pasien. Dengan konsep penekanan desain form follow function yang menggunakan sistem pelayanan One Stop Service atau pelayanan dalam satu area rumah sakit untuk memudahkan pelayanan dan mengantisipasi hilangnya kesempatan pasien (opportunity loss) baik dalam segi ekonomi, waktu, dan kesembuhan. Rumah Sakit Umum Tengaran ini nantinya juga akan menjadi RS rujukan bagi korban kecelakaan lalu lintas ataupun kecelakaan kerja yang terjadi di Kabupaten Semarang. Kata Kunci: Rumah Sakit, Trauma Center, One-Stop Service, Form Follow Function iv

KATA PENGANTAR Alhamdulillah, Puji serta Syukur penyusun panjatkan Kehadirat Allah SWT, karena berkat limpahan rahmat dan karunia-nya, penyusunan LP3A Tugas Akhir Periode 142 dengan judul Rumah Sakit Umum Tengaran Kelas C ini dapat terselesaikan. Penyusunan LP3A ini ditujukan untuk memenuhi persyaratan mata kuliah Tugas Akhir jenjang Strata/ S1. Selesainya laporan perancangan ini berkat bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Ir. B. Adji Murtomo, MSA, sebagai dosen pembimbing dan dosen koordinator mata kuliah Tugas Akhir Periode-142 yang telah memberikan masukan dan arahannya. 2. Bapak Ir. Agung Budi Sardjono, M.T. selaku Ketua DAFT 3. Ibu Dr. Ir. Erni Setyowati, M.T. selaku Ketua Program Studi S1 DAFT 4. Bapak Ir. Agung Dwiyanto, MSA. selaku Dosen Pembimbing Utama Tugas Akhir 5. Bapak Ir. Bambang Suyono, M.T. selaku Dosen Pembimbing kedua Tugas Akhir 6. Bapak Ir. Satrio Nugroho, M. Si selaku Dosen Penguji Tugas Akhir 5. Orang Tua Penyusun yang telah mendukung, mendoakan, dan memotivasi. 6. Serta semua pihak yang telah membantu dalam proses penyusunan LP3A ini. Dengan adanya LP3A ini, semoga dapat bermafaat bagi diri penyusun sendiri dan pembacanya. Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan sinopsis ini, masih terdapat banyak kekurangan. Oleh karena itu, kritik dan saran, penyusun harapkan guna perbaikan dan penyusunan tugas di kemudian hari. Semarang, 6 April 2018 Penulis v

DAFTAR ISI HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI... iii ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vi DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Tujuan dan Sasaran... 1 1.2.1. Tujuan... 1 1.2.2. Sasaran... 1 1.3. Manfaat... 2 1.3.1. Subyektif... 2 1.3.2. Obyektif... 2 1.4. Ruang Lingkup... 2 1.5. Metode Pembahasan... 2 1.5.1. Metode Deskriptif... 2 1.5.2. Metode Dokumentatif... 2 1.6. Sistematika Pembahasan... 3 1.7. Alur Pikir... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1. Tinjauan Umum Rumah Sakit... 6 2.1.1. Definisi Umum Rumah Sakit... 6 2.1.2. Tingkat Pemanfaatan Rumah Sakit... 6 2.1.3. Tujuan dan Fungsi Rumah Sakit... 7 2.1.4. Jenis Rumah Sakit Secara Umum... 7 2.1.5. Klasifikasi Rumah Sakit Umum... 8 2.1.6. Klasifikasi Rumah Sakit Umum Pemerintah... 10 2.1.7. Sifat Pelayanan Rumah Sakit... 12 2.1.8. Pelaku Kegiatan di Rumah Sakit... 12 2.2. Standar Perencanaan dan Perancangan Rumah Sakit Trauma Center... 13 2.2.1. Definisi Umum Trauma Center... 13 2.2.2. Layanan Trauma Center... 15 2.2.3. Uraian Bangunan Rumah Sakit Trauma Center... 15 2.3.Persyaratan dan Prinsip Bangunan Rumah Sakit... 56 2.3.1. Persyaratan Umum Bangunan Rumah Sakit... 56 2.3.2. Prinsip Perenacanaan Bangunan Rumah Sakit... 57 2.3.3. Prinsip Perancangan Rumah Sakit... 58 2.3.4. Sistem Sirkulasi Rumah Sakit... 60 2.4. Konsep One Stop Services dan Form Follow Function... 62 2.4.1. Definisi One Stop Services... 62 2.4.2. Penekanan Desain Form Follow Function... 62 2.5.Studi Banding... 63 2.5.1. Rumah Sakit PMI Bogor... 63 2.5.2. Data Umum RS PMI Bogor... 64 vi

2.5.3. Sejarah RS PMI Bogor... 64 2.5.4. Visi dan Misi... 64 2.5.5. Struktur Organisasi... 65 2.5.6. Kepegawaian... 65 2.5.7.Lokasi dan Fasilitas Pelayanan RS PMI Bogor... 67 2.5.8. Tabel Kesimpulan Studi Banding... 82 2.6. Kesimpulan Program perencanaan... 84 BAB III DATA... 84 3.1. Tinjauan Wilayah Kabupaten Semarang... 85 3.2. Tinjauan Lokasi Kecamatan Tengaran... 91 3.3. Pemilihan Tapak... 94 BAB IV PENDEKATAN PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN... 96 4.1. Dasar Pendekatan... 96 4.2. Pendekatan Aspek Fungsional... 96 4.2.1. Pendekaran Pelaku dan Kegiatan Rumah Sakit... 96 4.2.2. Pendekaran Kapasitas Pengguna dan Pengelola... 102 4.2.3. Pendekaran Kebutuhan Ruang... 103 4.2.4. Pendekaran Hubungan Ruang... 108 4.2.5. Pendekaran Program Ruang... 108 4.3. Pendekatan Aspek Kontekstual... 121 4.3.1. Kajian Tapak... 121 4.3.2. Pemilihan Tapak... 122 4.4. Pendekatan Aspek Kinerja... 123 4.4.1. Sistem Pencahayaan... 123 4.4.2. Sistem Penghawaan/Pengkondisian Ruang... 124 4.4.3. Sistem Air Bersih... 124 4.4.4. Sistem Pembuangan Air Kotor... 124 4.4.5. Sistem Jaringan Listrik... 125 4.4.6. Sistem Pengolahan Limbah... 125 4.4.7. Sistem Pencegahan Kebakaran... 125 4.4.8. Sistem Komunikasi... 126 4.4.9. Sistem Penangkal Petir... 126 4.4.10. Sistem Pembuangan Sampah... 126 4.4.11. Sistem Pengelolaan Linen... 127 4.4.12. Sistem Instalasi Gas Medik... 127 4.4.13. Sistem Transportasi Vertikal... 128 4.5. Pendekatan Aspek Teknis... 128 BAB V KONSEP DASAR PROGRAM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN ARSITEKTUR... 132 5.1. Konsep Dasar Perencanaan... 132 5.1.1. Program Ruang... 132 5.1.2. Aspek Kontekstual... 143 5.2. Pendekatan Aspek Kinerja... 145 5.2.1. Sistem Pencahayaan... 145 5.2.2. Sistem Penghawaan/Pengkondisian Ruang... 145 5.2.3. Sistem Air Bersih... 145 5.2.4. Sistem Pembuangan Air Kotor... 146 5.2.5. Sistem Jaringan Listrik... 146 5.2.6. Sistem Pengolahan Limbah... 146 5.2.7. Sistem Pencegahan Kebakaran... 147 5.2.8. Sistem Komunikasi... 147 vii

5.2.9. Sistem Penangkal Petir... 147 5.2.10. Sistem Pembuangan Sampah... 147 5.2.11. Sistem Pengelolaan Linen... 148 5.2.12. Sistem Instalasi Gas Medik... 149 5.2.13. Sistem Transportasi Vertikal... 149 5.2. Pendekatan Aspek Teknis... 150 DAFTAR PUSTAKA... 153 LAMPIRAN viii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Gawat Darurat... 20 Tabel 2.2. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Perawatan Intensif (ICU)... 22 Tabel 2.3. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Bedah Sentral (IBS)... 26 Tabel 2.4. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Kebidanan & Penyakit Kandungan... 29 Tabel 2.5. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Farmasi... 32 Tabel 2.6. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Radiologi... 34 Tabel 2.7. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Rehabilitasi Medik... 36 Tabel 2.8. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Laboratorium... 38 Tabel 2.9. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Rawat Jalan... 41 Tabel 2.10. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Rawat Inap... 46 Tabel 2.11. Alur Kegiatan Instalasi CSSD... 49 Tabel 2.12. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Gizi/Dapur... 50 Tabel 2.13. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Pemulasaran Jenazah... 52 Tabel 2.14. Standar Kebutuhan Ruang Instalasi Linen/Laundry... 54 Tabel 2.15. Standar Kebutuhan Ruang Administrasi dan Kesekretariatan Rumah Sakit... 55 Tabel 2.16. Data Internal RS PMI Bogor... 64 Tabel 2.17. Jumlah Tenaga Medis RS PMI Bogor... 65 Tabel 2.18. Jumlah Tenaga Paramedik Keperawatan RS PMI Bogor... 66 Tabel 2.19. Jumlah Tenaga Paramedik Non Keperawatan RS PMI Bogor... 66 Tabel 2.20. Jumlah Tenaga Non Medik RS PMI Bogor... 66 Tabel 2.21. Tabel Triase IGD RS PMI Bogor... 69 Tabel 2.22. Tabel Kesimpulan Studi Banding... 82 Tabel 3.1. Tabel Sarana Pelayanan Kesehatan Kabupaten Semarang... 88 Tabel 3.2. Tabel Tenaga Kesehatan Kabupaten Semarang... 88 Tabel 3.3. Data Kecelakaan Lalu Lintas Kabupaten Semarang... 90 Tabel 3.4. Tabel Demografi Kecamatan Tengaran... 92 Tabel 3.5. Tabel Agama dan Tempat Peribadatan Kecamatan Tengaran... 92 Tabel 3.6. Tabel Perekonomian Kecamatan Tengaran... 92 Tabel 3.7. Tabel Pendidikan Kecamatan Tengaran... 93 Tabel 3.8. Tabel Fasilitas dan Tenaga Kesehatan Kecamatan Tengaran... 93 Tabel 3.9. Tabel Daftar Rumah Sakit Terdekat dari Kecamatan Tengaan... 93 Tabel 4.1. Aktivitas Pelaku Kegiatan Pengelola Rumah Sakit... 97 Tabel 4.2. Aktivitas Pasien dan Petugas Medis Rumah Sakit... 98 Tabel 4.3. Aktivitas Kelompok Kegiatan Instalasi Rumah Sakit... 99 Tabel 4.4. Tabel Kapasitas Tempat Tidur Rawat Inap RSU Tengaran... 102 Tabel 4.5. Tabel Standar Ketenagakerjaan Rumah Sakit... 103 Tabel 4.6. Tabel Kapasitas Pengelola RSU Tengaran... 103 Tabel 4.7. Tabel Kebutuhan Ruang RSU Tengaran... 104 Tabel 4.8. Tabel Pendekatan Program Ruang RSU Tengaran... 109 Tabel 4.9. Tabel Rekapitulasi Pendekatan Program Ruang RSU Tengaran... 120 Tabel 4.10. Perhitungan Pemilihan Tapak RSU Tengaran... 122 Tabel 4.11. Rencana Program Ruang Lantai Dasar RSU Tengaran... 123 Tabel 5.1. Tabel Rekapitulasi Pendekatan Program Ruang RSU Tengaran... 132 Tabel 5.2. Tabel Rekapitulasi Pendekatan Program Ruang per Instalasi RSU Tengaran... 142 Tabel 5.3. Tabel Program Ruang Lantai Dasar Bangunan RSU Tengaran... 143 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Perkembangan Jumlah Rumah Sakit di Indonesia tahun 2012-2014... 8 Gambar 2.2. Alur Kegiatan Pasien di Rumah Sakit... 13 Gambar 2.3. Alur Kegiatan Instalasi Gawat Darurat (IGD)... 18 Gambar 2.4. Alur Kegiatan Instalasi Perawatan Intensif (ICU)... 21 Gambar 2.5. Alur Kegiatan Instalasi Bedah Sentral (IBS)... 24 Gambar 2.6. Alur Kegiatan Instalasi Kebidanan & Penyakit Kandungan... 28 Gambar 2.7. Alur Kegiatan Pasien & Pengunjung Instalasi Farmasi... 31 Gambar 2.8. Alur Kegiatan Petugas Instalasi Farmasi... 31 Gambar 2.9. Alur Kegiatan Barang Instalasi Farmasi... 31 Gambar 2.10. Alur Kegiatan Pasien Instalasi Radiologi... 33 Gambar 2.11. Alur Film Instalasi Radiologi... 34 Gambar 2.12. Alur Kegiatan Instalasi Rehabilitasi Medik... 36 Gambar 2.13. Alur Kegiatan Instalasi Laboratorium... 38 Gambar 2.14. Alur Kegiatan Instalasi Rawat Jalan... 41 Gambar 2.15. Alur Kegiatan Instalasi Rawat Inap... 45 Gambar 2.16. Alur Kegiatan Instalasi CSSD... 48 Gambar 2.17. Alur Kegiatan Instalasi Gizi/Dapur... 50 Gambar 2.18. Alur Kegiatan Instalasi Pemulasaran Jenazah... 52 Gambar 2.19. Alur Kegiatan Instalasi Pencucian Linen/Laundry... 54 Gambar 2.20. Sirkulasi Magistral Terbuka.... 61 Gambar 2.21. Sirkulasi Magistral Tertutup.... 61 Gambar 2.22. Eksterior RS PMI Bogor... 63 Gambar 2.23. Denah RS PMI Bogor... 63 Gambar 2.24. Struktur Organisasi RS PMI Bogor... 65 Gambar 2.25. Lokasi RS PMI Bogor... 67 Gambar 2.26. Ruang Tunggu IGD RS PMI Bogor... 69 Gambar 2.27. Triase IGD RS PMI Bogor... 69 Gambar 2.28. Nurse Station IGD RS PMI Bogor... 70 Gambar 2.29. Ruang Tindakan Non Bedah & Kandungan IGD RS PMI Bogor... 70 Gambar 2.30. Ruang Resusitasi IGD... 71 Gambar 2.31. Ruang Tunggu Keluarga Pasien ICU RS PMI Bogor... 71 Gambar 2.32. Pintu Masuk Pembesuk ICU RS PMI Bogor... 71 Gambar 2.33. Nurse Station ICU RS PMI Bogor... 72 Gambar 2.34. Ruang Perawatan ICU RS PMI Bogor... 72 Gambar 2.35. Ruang Perawatan Isolasi ICU RS PMI Bogor... 72 Gambar 2.36. Ruang Perawatan Non Isolasi ICU RS PMI Bogor... 73 Gambar 2.37. Ruang Tunggu Keluarga Pasien IBS RS PMI Bogor... 73 Gambar 2.38. Ruang Tunggu Pasien IBS RS PMI Bogor... 73 Gambar 2.39. Ruang Tunggu Pasien IBS RS PMI Bogor... 74 Gambar 2.40. Ruang Persiapan & Ruang Anaestesi IBS RS PMI Bogor... 74 Gambar 2.41. Ruang Tindakan Bedah IBS RS PMI Bogor... 75 Gambar 2.42. Ruang Pemulihan IBS RS PMI Bogor... 75 Gambar 2.43. Scrub Station IBS RS PMI Bogor... 75 Gambar 2.44. Pembatas Zona Steril IBS RS PMI Bogor... 76 Gambar 2.45. Ruang Tunggu Instalasi Radiologi & Laboratorium RS PMI Bogor... 76 Gambar 2.46. Ruang X-Ray RS PMI Bogor... 77 x

Gambar 2.47 Ruang Operator RS PMI Bogor... 77 Gambar 2.48. Ruang USG RS PMI Bogor... 77 Gambar 2.49. Ruang CT-Scan RS PMI Bogor... 77 Gambar 2.50. Ruang Kontrol... 77 Gambar 2.51. Gymansium Instalasi Rehab Medk... 78 Gambar 2.52. Fisiotherapi Orthotik Prosthetik... 78 Gambar 2.53. Pengolahan Limbah Cair RS PMI Bogor... 78 Gambar 2.54. Drop Off RS PMI Bogor... 79 Gambar 2.55. Pintu Masuk Utama RS PMI Bogor... 79 Gambar 2.56. Penggunaan Ramp RS PMI Bogor... 79 Gambar 2.57. Parkir RS PMI Bogor... 79 Gambar 2.58. Parkir Ambulance RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.59. Layanan Informasi RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.60. Kafetaria RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.61. Jalur Evakuasi RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.62. Drop Off IGD RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.63. Parkir Brankar IGD RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.64. Ruang Tunggu Poliklinik Reguler RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.65. Loket Pendaftaran Poliklinik Reguler RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.66. Koridor Rawat Inap RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.67. Nurse Station Rawat Inap RS PMI Bogor... 80 Gambar 2.68. Rawat Inap Kelas I RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.69. Kamar Mandi Rawat Inap RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.70. Pembatas Steril Instalasi Gizi RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.71. Instalasi Gizi RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.72. Rekam Medik RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.73. Instalasi Hemodialisa RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.74. Dekontaminasi Hemodialisa RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.75. Fire Emergency RS PMI Bogor... 81 Gambar 2.76. Kantor Manajemen RS PMI Bogor... 82 Gambar 2.77. Lemari Pendingin Jenazah RS PMI... 82 Gambar 3.1. Peta Wilayah Administratif Kabupaten Semarang... 85 Gambar 3.2. Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Semarang... 89 Gambar 3.3. Peta Administratif Kecamatan Tengaran... 91 Gambar 3.4. Peta Kecamatan Tengaran... 94 Gambar 3.5. Tapak RSU Tengaran... 95 Gambar 4.1. Skema Hubungan Ruang Instalasi Rumah Sakit... 108 Gambar 4.2. Alternatif Tapak 1 RSU Tengaran... 121 Gambar 4.3. Alternatif Tapak 2 RSU Tengaran... 122 Gambar 5.1. Tapak RSU Tengaran... 144 xi