BAB I PENDAHULUAN. penyebab kematian nomer 1 di dunia. Menurut data WHO (World Health

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. darah termasuk penyakit jantung koroner, gagal jantung kongestif, infark

BAB I PENDAHULUAN. yang disebabkan oleh adanya penyempitan arteri koroner, penurunan aliran darah

BAB I PENDAHULUAN. Congestive Heart Failure (CHF) atau gagal jantung merupakan salah

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia. Dewasa ini perilaku pengendalian PJK belum dapat dilakukan secara

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan terpotongnya suplai oksigen dan nutrisi yang mengakibatkan

BAB I PENDAHULUAN. data statistik yang menyebutkan bahwa di Amerika serangan jantung. oleh penyakit jantung koroner. (WHO, 2011).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit jantung koroner (PJK) atau di kenal dengan Coronary Artery

BAB I PENDAHULUAN. menjadi lemah ginjal, buta, menderita penyakit bagian kaki dan banyak

BAB I PENDAHULUAN. Kajian epidemiologi menunjukkan bahwa ada berbagai kondisi yang. non modifiable yang merupakan konsekuensi genetik yang tak dapat

BAB I PENDAHULUAN. dimungkinkan dengan adanya peningkatan prevalensi penyakit kardiovaskuler

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan ekonomi yang semakin cepat, kemajuan

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Melitus (DM) merupakan kelompok penyakit metabolic dengan karakteristik

BAB 1 PENDAHULUAN. Stroke juga merupakan penyebab kematian ketiga terbanyak di Amerika Serikat.

BAB 1 PENDAHULUAN. penyakit arteri koroner (CAD = coronary arteridesease) masih merupakan

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penyakit tidak menular (PTM) seperti penyakit jantung, stroke, kanker,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Bangsa Indonesia sedang berkembang dan terus mencanangkan

BAB I PENDAHULUAN. kardiovaskular (World Health Organization, 2010). Menurut AHA (American

BAB 1 PENDAHULUAN. Penurunan curah jantung merupakan suatu keadaan di mana pompa darah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang. Gagal jantung adalah keadaan patofisiologi dimana jantung sebagai pompa

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

B A B I PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) dengan penyakit kardiovaskular sangat erat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Di zaman yang semakin berkembang, tantangan. terhadap pelayanan kesehatan ini mengisyaratkan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. Stroke merupakan penyakit yang menduduki peringkat ketiga penyebab

BAB I PENDAHULUAN. penyakit tidak menular dan penyakit kronis. Salah satu penyakit tidak menular

BAB I LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Asia, khususnya di Indonesia, setiap tahun diperkirakan 500 ribu orang

BAB I PENDAHULUAN. tidak menular yang lebih dikenal dengan sebutan transisi epidemiologi. 1

BAB I PENDAHULUAN. abnormal tekanan darah dalam pembuluh darah arteri secara terus menerus

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DENGAN KETERLIBATAN DALAM MOBILISASI DINI PASIEN STROKE DI RSU ISLAM KUSTATI SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan oksigen miokard. Biasanya disebabkan ruptur plak dengan formasi. trombus pada pembuluh koroner (Zafari, 2011).

BAB I PENDAHULUAN. sebagian besar penyakit yang menyebabkan penderita mencari pertolongan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang penelitian. Gagal jantung kronik (GJK) merupakan penyakit yang sering muncul dan

BAB 1 : PENDAHULUAN. dari 8,4 juta pada tahun 2000 menjadi sekitar 21,3 juta pada tahun Sedangkan

BAB I PENDAHULUAN. jantung yang prevalensinya paling tinggi dalam masyarakat umum dan. berperan besar terhadap mortalitas dan morbiditas.

BAB I PENDAHULUAN. kemasan merupakan hal yang penting dan diperlukan oleh konsumen, terutama bagi konsumen dengan kondisi medis tertentu yang

BAB I PENDAHULUAN. otak secara akut dan dapat menimbulkan kematian (World Health Organization

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan utama di negara maju dan berkembang. Penyakit ini menjadi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memberikan gambaran yang jelas tentang gagal jantung. Pada studinya disebutkan

BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari pembangunan

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT DEPRESI DENGAN KEMANDIRIAN DALAM ACTIVITY of DAILY LIVING (ADL) PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Berdasarkan laporan World Health Organitation (WHO), di tahun 2008 tercatat

BAB I PENDAHULUAN. berkaitan dengan gejala-gejala atau kecacatan yang membutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. mengenai kematian akibat asma mengalami peningkatan dalam beberapa dekade

BAB 1 PENDAHULUAN. proses transportasi bahan-bahan energi tubuh, suplai oksigen dan kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. memompa darah yang cukup ke seluruh tubuh yang ditandai dengan sesak

BAB I PENDAHULUAN. jantung sebagai pemompa, kelainan dinding pembuluh darah dan komposisi

BAB 1 PENDAHULUAN. didominasi oleh penyakit infeksi dan malnutrisi, pada saat ini didominasi oleh

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Depkes RI (2007 dalam Nastiti, 2012) menjelaskan bahwa Indonesia

Stroke merupakan penyebab kematian ketiga terbanyak di Amerika Serikat. Pada 2002, stroke membunuh sekitar orang. Jumlah tersebut setara

BAB 1 PENDAHULUAN. tahun terus meningkat, data terakhir dari World Health Organization (WHO)

BAB 1 PENDAHULUAN. yang diikuti oleh penyakit stroke (Mozaffarian, Benjamin, Go, Arnett, Blaha,

BAB I LATAR BELAKANG

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penyakit jantung koroner (PJK) adalah gangguan fungsi jantung dimana otot

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DENGAN PERILAKU DALAM MENINGKATKAN KAPASITAS FUNGSIONAL PASIEN PASCA STROKE DI WILAYAH KERJA


BAB 1 PENDAHULUAN. masalah kesehatan yang serius dan berdampak pada disfungsi motorik dan

BAB I PENDAHULUAN. menempati peringkat kedua dengan jumlah penderita Diabetes terbanyak setelah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. akibat gangguan fungsional otak fokal maupun global dengan gejala-gejala yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu penyakit tidak menular (PTM) yang meresahkan adalah penyakit

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.I LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tertentu dalam darah. Insulin adalah suatu hormon yang diproduksi pankreas

2015 GAMBARAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN TUBERKULOSIS PARU DI PUSKESMAS PADASUKA KECAMATAN CIBEUNYING KIDUL KOTA BANDUNG

BAB 1 PENDAHULUAN. 1. Latar belakang. Penyakit tidak menular (PTM) seperti penyakit jantung, stroke, kanker,

BAB I PENDAHULUAN. negara berkembang lebih dari delapan dekade terakhir. Hipertensi merupakan

BAB I PENDAHULUAN UKDW. insulin dan kerja dari insulin tidak optimal (WHO, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Mellitus (DM) adalah gangguan metabolisme kronik yang

BAB I PENDAHULUAN. irreversible. Hal ini terjadi apabila laju filtrasi glomerular (LFG) kurang dari 50

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. yang utuh untuk kualitas hidup setiap orang dengan menyimak dari segi

BAB I PENDAHULUAN. tekanan darah lebih dari sama dengan 140mmHg untuk sistolik dan lebih dari

BAB 1 PENDAHULUAN. Stroke merupakan masalah bagi negara-negara berkembang. Di dunia

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. yang mengerikan, hal ini dikarenakan kanker merupakan penyakit yang

BAB I PENDAHULUAN. seluruh dunia, karena dalam jangka panjang peningkatan tekanan darah yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Penyakit diabetes melitus (DM) adalah kumpulan gejala yang timbul pada

BAB I PENDAHULUAN. masih cenderung tinggi, menurut world health organization (WHO) yang bekerja

BAB I PENDAHULUAN. serta ketidakpastian situasi sosial politik membuat gangguan jiwa menjadi

BAB I PENDAHULUAN. (glukosa) akibat kekurangan atau resistensi insulin (Bustan, 2007). World

BAB I PENDAHULUAN. terjadi peningkatan secara cepat pada abad ke-21 ini, yang merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Stroke merupakan sindrom klinis dengan gejala gangguan fungsi otak

BAB I PENDAHULUAN. reversible di mana trakea dan bronkus berespon secara hiperaktif terhadap stimuli

BAB 1 PENDAHULUAN. terhentinya suplai darah ke otak karena sumbatan (stroke iskemik) atau

BAB I PENDAHULUAN. pecahnya pembuluh darah atau tersumbat oleh gumpalan. Gangguan asupan darah

BAB I PENDAHULUAN. Prevention (CDC) memperkirakan jumlah penderita hipertensi terus

BAB 1 PENDAHULUAN. seluruh dunia. Jumlah kasus TB pada tahun 2014 sebagian besar terjadi di Asia

BAB I PENDAHULUAN. menduduki rangking ke 4 jumlah penyandang Diabetes Melitus terbanyak

BAB 1 PENDAHULUAN. Menurut WHO (2001) stroke adalah tanda tanda klinis mengenai gangguan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat, baik secara global, regional, nasional dan lokal (Depkes, 2013).

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Diabetes Mellitus (DM) merupakan salah satu penyakit degeneratif yang

BAB 1 PENDAHULUAN. karena terjadinya gangguan peredaran darah otak dan bisa terjadi pada siapa saja

BAB 1 PENDAHULUAN. insulin atau keduanya (American Diabetes Association [ADA] 2004, dalam

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan tubuh secara menyeluruh karena ginjal adalah salah satu organ vital

B A B I PENDAHULUAN. negara-negara maju maupun berkembang. Diantara penyakit-penyakit tersebut,

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Lebih dari empat dekade terakhir rata-rata kematian diakibatkan dari penyakit jantung. Penyakit kardiovaskuler (jantung) setiap tahunnya menjadi penyebab kematian nomer 1 di dunia. Menurut data WHO (World Health Organization) pada tahun 2014 diperkirakan lebih dari 17,5 juta orang meninggal dunia karena serangan jantung pada tahun 2012 dan diperkirakan tahun 2030 lebih dari 23,3 juta orang yang meninggal. CHF atau Congestive Heart Failure merupakan salah satu penyakit jantung yang terus meningkat prevelensinya setiap tahun, berkisar antara 5-10% per tahun resiko kematian akibat penyakit CHF ringan dan sekitar 30-40% mengalami peningkatan pada penyakit CHF berat. Menurut American Health Association atau disingkat AHA (2012), prevelensi penyakit CHF pada tahun 2010 di Amerika sekitar 6,6 juta jiwa angka tersebut diperkirakan pada tahun 2030 akan terus meningkat dan bertambah banyak sekitar 3,3 juta jiwa. Untuk benua Asia sendiri menempati penyebab kematian tertingi akibat penyakit jantung sekitar 712.000 orang. Di Asia tenggara sendiri angka kemtian akibat jantung tertinggi terdapat pada negara Philipina, sedangkan Indonesia sendiri menempati urutan ke dua. Di Indonesia sendiri penyakit jantung menempati nomer 1 penyebab kematian dan memiliki angka yang cukup tinggi berdasarkan data yang dilakukan oleh 1

2 kemenkes (2014) prevelensi penyakit gagal jantung sendiri diperkirakan sekitar 229.696 atau sebesar 0,13% dan sekitar 0,3 atau 530.068 orang dengan gejala atau diagnosis tersebut oleh dokter pada tahun 2013. Pada penderita gagal jantung menyebabkan masalah penurunan kardiak output yang rentan terhadap ketidakmampuan jantung memompa darah keseluruh tubuh untuk melakukan metabolisme (Herdman, 2105). Menurut Muttaqin (2009) dampak yang ditimbulkan pada CHF adalah nyeri dada, edema pada ekstermitas, sesak nafas, penurunan output urin, sianosis, gelisah, lemas, dan dapat mengakibatkan kongesti pulmunal yang mengakibatkan edema paru. Biasanya penderita CHF mengeluh adanya keterbatasan dalam melakukan aktifitas fisik sehingga penderita CHF takut untuk melakukan aktifitas yang pada akhirnya memperberat kondisinya (Karyono, 2009). Pasien CHF sering mengalami kekambuhan dan kembali dirawat di rumah sakit, hal ini disebabkan karena pasien tidak mampu melaksanakan terapi pengobatan dengan tepat, melanggar pembatasan diet, kurangnya kepatuhan tindak lanjut medis, berlebihan dalam melakukan aktivitas fisik dan gejala kekambuhan yang tidak dapat di deteksi (Smeltzer & Bare, 2010). Menurut Perry (2010) perlu dilakukan rehabilitasi jantung yang merupakan salah satu cara untuk mencegah terjadinya rawat inap lagi. Pada pasien CHF (Congestive Heart Failure) untuk menurunkan prevalensi dan menekan tinginya rehospitalisasi salah satunya dengan merubah gaya hidup dan melakukan aktivitas fisik (rehabilitasi) yaitu dengan mobilisasi (Arovah, 2010). Indonesia sendiri pemerintah sudah membuat kebijakan tentang

3 penyakit tidak menular yang diantaranya terkait masalah jantung yaitu dengan diberlakukannya peraturan pemerintah nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan. Program rehabilitasi jantung merupakan penatalaksanaan medis yang dianjurkan setelah penyakit jantung kondisi akut teratasi dan status hemodinamik stabil. Pengertian dari program rehabilitasi jantung adalah program intervensi yang terkoordinasi, multidisiplin yang digunakan untuk penderita penyakit kardiovaskular dalam meningkatkan fungsi fisik, psikologis dan sosial, sekaligus menstabilkan, memperlambat, bahkan menghentikan proses aterosklerosis. Menurut Roveny (2017) program rehabilitasi jantung didalamnya terdiri dari proses edukasi, latihan, modifikasi faktor resiko dan menjadi konseling. Program ini ditujukan untuk meningkatkan kualitas hidup pasien, masalah psikologis pasien akan berkurang, fungsi jantung bisa optimal (Arovah, 2012). RS Jantung dan Pembuluh Darah Harapan Kita memiliki komponenkomponen rehabilitasi jantung telah relatif lebih lengkap, data pada tahun 2008, dengan jumlah kunjungan pasien rehabilitasi jantung sebanyak 20.200 dan dengan jumlah pasien baru fase II sebanyak 583 orang. Di RS Dr. Sardjito, Jogjakarta, pelayanan rehabilitasi jantung dikolaborasikan Bagian Kardiologi dengan Bagian Rehabilitasi Medik. Pada tahun 2008, mereka sudah mulai melayani 29 pasien baru di fase II untuk menjalani program latihan fisik. Di RS Hasan Sadikin, Bandung, pelayanan latihan fisik di rumah sakit juga telah dimulai, dan pada tahun 2008 telah melayani 23 pasien baru fase II (Basuni dkk, 2009).

4 Kepatuhan pasien dalam melaksanakan program rehabilitasi jantung masih tergolong rendah (Craciun, 2009). Diperkirakan sebanyak 24-50% pasien menarik diri dari program rehabilitasi jantung (Scane, 2012 dalam Adawi, 2013) dan hanya 39% pasien yang patuh terhadap latihan aktivitas fisik yang telah direkomendasikan (Van der Wal, 2006). Ketidakpatuhan pasien dapat berakibat buruk pada penyakit, kematian, dan meningkatkan biaya pengobatan (Jimmy & Jose, 2011). Lee (2013) mengidentifikasi beberapa alasan utama pasien tidak melaksanakan program rehabilitasi jantung yaitu hambatan fisik (kurangnya transportasi dan jarak yang terlalu jauh dari pusat rehabilitasi jantung, dan biaya rehabilitasi yang tinggi), hambatan personal (malu berpartisipasi, rendahnya pengetahuan mengenai tujuan program) dan kurangnya rekomendasi dari tim kesehatan. Menurut Wartini (2011) dalam penelitiannya mengenai kepatuhan pasien dalam melaksanakan program rehabilitasi jantung di RS Sangrah Bali menjelaskan bahwa ketidakpatuhan pasien relatif tinggi yaitu 58%. Hal ini disebabkan karena pasien belum memahami tentang tahapan aktivitas yang seharusnya dilakukan serta tujuan dilakukannya aktivitas tersebut. Penderita CHF sangat memerlukan program rehabilitatif yang komprehensif untuk mengembalikan kemampuan fisik paska serangan serta mencegah terjadinya serangan ulang. Latihan fisik pada penderita CHF bertujuan untuk mengoptimalkan kapasitas fisik tubuh, memberi penyuluhan pada pasien dan keluarga dalam mencegah perburukan dan membantu pasien untuk kembali dapat beraktivitas fisik seperti sebelum mengalami CHF (Arovah, 2010). Hasil penelitian Renu et al

5 (2016) mengatakan hambatan utama ketidakhadiran pasien untuk menjalankan program rehabilitasi jantung fase II antara lain depresi, jarak, status sosial ekonomi, pendidikan, dan usia. Selain itu, persepsi individu mengenai manfaat dan hambatan untuk berpartisipasi dalam latihan, tidak suka terhadap latihan, orientasi kehidupan yang buruk dan kualitas hidup di subjek juga merupakan faktor untuk tidak menghadiri program rehabilitasi fase II jantung. Program latihan fisik rehabilitatif pada penderita penyakit jantung dibagi menjadi tiga fase utama yakni Fase I (Inpatient), Fase II (Outpatient) dan Fase III (Pemeliharaan) (Arovah, 2010). Fase II yang disebut sebagai fase sub akut atau tahap pengondisian atau tahap rawat jalan awal dan juga disebut sebagai fase transisi, yang dimulai segera setelah rawat inap dan biasanya berlangsung dari 2 hingga 12 minggu. Fase II bertujuan meningkatkan kapasitas fungsional melalui program latihan individual dan juga melatih pasien tentang modifikasi gaya hidup, serta memberikan informasi mengenai obat-obatan (Renu et al, 2016). Tahapan latihan fisik rehabilitatif fase II terdiri dari tiga tahap: 1) pemanasan, melakukan senam (peregangan lembut) dan latihan aerobik selama sepuluh menit; 2) latihan utama menggunakan treadmill selama 20 menit dan 3) pendinginan, melakukan senam selama lima menit (CW Lee et al, 2013). Program latihan fisik rehabilitatif fase II telah ditetapkan sebagai sarana yang berdampak positif untuk mempengaruhi kematian akibat penyakit jantung dan berbagai faktor risiko yang terkait dengan penyakit kardiovaskular (Jolly et al, 2011).

6 Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan rehabilitasi jantung masih tergolong rendah, maka peneliti tertarik ingin meneliti untuk mengetahui Gambaran aktivitas fisik rehabilitasi jantung fase II pada pasien CHF. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah disampaikan diatas rumusan masalah yang diajukan dalam penelitian ini adalah Gambaran aktivitas fisik rehabilitasi jantung fase II pada pasien CHF C. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Untuk mengetahui gambaran umum tentang rehabilitasi jantung fase II di RSUD Dr.Moewardi Surakarta 2. Tujuan Khusus a. Untuk mengetahui karakteristik responden rehabilitasi jantung fase II pada pasien CHF b. Untuk mengetahui kategori aktivitas fisik rehabilitasi jantung fase II pada pasien CHF. D. Manfaat Penelitian 1. Bagi masyarakat Sebagai wahana untuk meningkatkan mutu kualitas dari program rehabilitasi jantung. 2. Bagi institusi pendidikan Sebagai wahana untuk mengembangkan ilmu pengetahuan yang didapat. 3. Bagi peneliti

7 a. Memberikan pengalaman nyata dalam melaksanakan penelitian sederhana secara ilmiah dalam rangka mengembangkan diri dalam melaksanakan fungsi rehabilitasi sebagai peneliti. b. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan dan pengalaman bagi peneliti sendiri mengenai pengetahuan tentang rehabilitasi jantung fase II. E. KeaslianPenelitian 1. Renu et al, (2016) meneliti tentang program rehabilitasi jantung fase IIhambatan tindak lanjut dan partisipasi: sebuah studi cross-sectional menunjukkan perbedaan yang signifikan pada transportasi, lokasi yang jauh (p = 0,0001), biaya (p = 0,0030), buta huruf (p = 0,0021) tidak ada dukungan dan usia (p = 0,0236). Tidak ada perbedaan yang signifikan pada jenis kelamin. 2. Chen et al (2014) meneliti tentang dampak rehabilitasi jantung fase II pada pemulihan denyut jantung yang abnormal didapatkan dari 25 pasien yang menjadi responden, 13 pasien tidak menunjukkan HRR (heart rate recovery) abnormal setelah rehabilitasi jantung fase II. Kapasitas fungsional pasien meningkat setelah rehabilitasi jantung fase II, hingga tingkat yang signifikan secara statistik; kapasitas aerobik (seperti yang dinyatakan dengan anaerobic threshold dan presentase anaerobic threshold) menunjukkan peningkatan, tetapi tanpa signifikansi statistik.