PERLINDUNGAN PELAKU USAHA INDONESIA TERKAIT DENGAN PRAKTIK UNFAIR TRADE DITINJAU DARI UU NO. 7 TAHUN 2014 TENTANG PERDAGANGAN

dokumen-dokumen yang mirip
KEDUDUKAN SURAT PENUNJUKAN (LETTER OF APPOINTMENT) DALAM PENYELESAIAN SENGKETA BISNIS INTERNATIONAL DIKAITKAN DENGAN KONTRAK INTERNASIONAL SKRIPSI

PERNYATAAN. Demikian Pernyataan ini saya buat dengan keadaan sadar, sehat wal afiat, dan tanpa tekanan dari manapun.

TESIS untuk MAGISTER HUKUM PROGRAM MAGISTER HUKUM KONSENTRASI HUKUM KESEHATAN. Diajukan oleh : Erfen Gustiawan Suwangto NIM

JOSHUA ( ) Kata kunci : perjanjian jasa layanan pendidikan, perlindungan konsumen. Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI KAJIAN YURIDIS PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMBERI FIDUSIA ATAS DIJAMINKANNYA OBYEK FIDUSIA OLEH

Kata Kunci: National Treatment, Pajak Impor Dalam Industri Telepon Genggam, Kebijakan Tingkat Kandungan Dalam Negeri

KATA PENGANTAR. sehingga skripsi ini berhasil penulis selesaikan. Penulisan skripsi ini yang berjudul PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK CIPTA ATAS BATIK

Penulisan Hukum (Skripsi)

TINJAUAN YURIDIS ATAS TEKNIK FOTOGRAFI DAN KARYA EDITING (RETOUCH)

Kata Kunci : Pengalihan, Bilyet Giro, Perlindungan, Pihak Ketiga. vii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

PEMANFAATAN DAN PENGGARAPAN ATAS TANAH OLEH PETANI DESA KARANG MUKTI KECAMATAN PABUARAN KABUPATEN SUBANG DI ATAS TANAH YANG DIKUASAI PT

Penulisan Hukum (Skripsi)

Perlindungan Hukum Terhadap Konsumen Bank Dari Kejahatan Kerah Putih (White collar crime)

ABSTRAK. Kata Kunci: Pertanggungjawaban, kargo pusat, agen. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci : OJK, klasula baku, perjanjian kredit, perlindungan konsumen.

Abigail Allo Karangan

PERLINDUNGAN TERHADAP HAK-HAK PEMEGANG SAHAM MINORITAS PERSEROAN TERBATAS DALAM PERKEMBANGANNYA DI INDONESIA TESIS

PEMBUBARAN PARTAI POLITIK (Kajian Yuridis Terhadap Kedudukan Hukum Pemohon dan Akibat Hukum Pembubaran Partai Politik) S K R I P S I.

SANDRA FEBRINA NPM ABSTRAK

TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Magister Kenotariatan. Oleh : ANNA SARI DEWI S

SKRIPSI. PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP JUSTICE COLLABORATOR (Studi Kasus di Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah)

ANALISIS KEWENANGAN PERBAIKAN AMAR

PERLINDUNGAN HUKUM HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL TERHADAP PRODUK BATIK DI PERUSAHAAN BATIK BROTOSENO SRAGEN SKRIPSI. Disusun oleh:

AKIBAT HUKUM PEMBATALAN INITIAL PUBLIC OFFERING TERHADAP EMITEN DAN INVESTOR

SKRIPSI ANALISIS PEMANFAATAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( PKH ) TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT MISKIN DI KOTA BINJAI OLEH

vii Universitas Kristen Maranatha

PENULISAN HUKUM/SKRIPSI

SKRIPSI PERAN DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA (PBB) DALAM MENYELESAIKAN SENGKETA NUKLIR IRAN. Diajukan oleh :

PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN DALAM LAYANAN PURNA JUAL TV LED DI SERVICE CENTER POLYTRON PURWOKERTO

PENERAPAN PRINSIP PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA KORPORASI SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA KORUPSI (STUDI PUTUSAN NOMOR 812/PID.SUS/2010/PN.

ANALISIS IMPLEMENTASI PELATIHAN KERJA DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT.SOLO MURNI

MENCARI BENTUK IDEAL KERJA SAMA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI DI INDONESIA TESIS

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI PERAN DAN EKSISTENSI FORENSIC CYBER DALAM HUKUM PEMBUKTIAN TERHADAP CYBER CRIME DI INDONESIA

ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA PADA MATERI BANGUN DATAR SKRIPSI

EVALUASI PENERAPAN TAX PLANNING DALAM UPAYA MENINGKATKAN EFISIENSI PEMBAYARAN BEBAN PAJAK PENGHASILAN DAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI PADA PT.

SKRIPSI TANGGUNG JAWAB HUKUM ANTARA BANK DENGAN KONSUMEN DALAM PELAKSANAAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH

UNIVERSITAS INDONESIA

ABSTRAK. Adjeng Sugiharti

PELAKSANAAN TANGGUNG JAWAB AYAH TERHADAP HAK NAFKAH ANAK SETELAH PUTUSAN CERAI: STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA KOTA SEMARANG SKRIPSI

KAJIAN YURIDIS TINDAK PIDANA KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP ANAK (STUDI PUTUSAN HAKIM PENGADILAN NEGERI NGANJUK NOMOR: 375/PID.SUS-ANAK/2013/P NJK)

KOLABORASI RISET DOSEN & MAHASISWA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGRUHI KEPUTUSAN KEPEMILIKAN ASURANSI JIWA DI SURABAYA SKRIPSI

SKRIPSI UPAYA NEGARA INDONESIA DALAM MENANGANI MASALAH ILLEGAL FISHING DI ZONA EKONOMI EKSKLUSIF INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA TINJAUAN YURIDIS TENTANG PENGADILAN PAJAK DI INDONESIA YANG DIANGGAP INKONSTITUSIONAL TESIS FELLISIA, S.H.

Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI PROSES PENYELESAIAN PERKARA PEMBATALAN SEPIHAK OLEH PEMBELI TERKAIT PEMBELIAN SEPERANGKAT GAMELAN

PERAN HAKIM DALAM PEMBERIAN PERLINDUNGAN HUKUM KEPADA KORBAN

Kata Kunci : Perusahaan, Perantara, Perdagangan.

ANALISIS REKONSILIASI FISKAL PAJAK PENGHASILAN BADAN PADA PT. C (STUDI PRAKTIK KERJA DI KAP BUNTARAN DAN LISAWATI) OLEH: KATHERINA KATAN

Penulisan Hukum (Skripsi)

Prinsip-Prinsip Penentuan Garis Pangkal dan Garis Batas Laut Teritorial antara Republik Indonesia dan Republik Demokratis Timor Leste

PERNYATAAN. Yang bertanda tangan di bawah ini:

Kata Kunci: Standby Letter of Credit, Prinsip Kehati-hatian, Bank. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK KAJIAN YURIDIS ATAS DOKTRIN CAVEAT VENDITOR

STUDI PERBANDINGAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PELAKU USAHA ATAS E-COMMERCE ANTARA INDONESIA, SINGAPURA DAN AUSTRALIA DALAM PERDAGANGAN ONLINE TESIS

PERLINDUNGAN MEREK TERKENAL TERHADAP TINDAKAN PASSING OFF DAN DILUTION DALAM HUKUM MEREK INDONESIA (SUATU TINJAUAN KOMPARATIF)

PROGRAM STUDI MAGISTER KENOTARIATAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

PERNYATAAN. Nama : Cinintya Putri Deany. Nomor Pokok Mahasiswa :

PERNYATAAN. : Keabsahan Perkawinan Cino Buto di Tanah Datar Sumatera Barat Menurut Hukum Islam dan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan

KAJIAN YURIDIS PEREDARAN MATA UANG ASING DI WILAYAH PERBATASAN INDONESIA DAN MALAYSIA

TINJAUAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEKERJA PEREMPUAN YANG BEKERJA PADA MALAM HARI DI PT. KUSUMAHADI SANTOSA. Penulisan Hukum.

TINJAUAN YURIDIS TENTANG DISTRIBUSI GARAM DI DAERAH JONO (Studi Kasus di Desa Jono Kecamatan Tawangharjo Kabupaten Grobogan)

Juridical Review of Consumer Protection in Sell and Purchase Transaction Through

PENULISAN HUKUM/SKRIPSI PERAN HOTEL KELAS MELATI DALAM MENDUKUNG PENGEMBANGAN PARIWISATA DI KOTA YOGYAKARTA

HALAMAN JUDUL PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN TENAGA KERJA (K3) PADA PT SOELISTYOWATI KUSUMA TEXTILE

ABSTRACT JURIDICAL REVIEW OF POSITION STATED OWNED ENTERPRISES AS A LEGAL INDEPENDENT ENTITY AND THE RESPONSIBILITIES IN THE MANAGEMENT OF STATED

SKRIPSI PENYELESAIAN SENGKETA PERJANJIAN UTANG PIUTANG ANTARA DEBITUR DENGAN KOPERASI SERBA USAHA SARI JAYA

Penulisan Hukum (Skripsi)

ABSTRAK. Christine Tanuwijaya

STUDI KASUS. Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna menempuh Sidang Ujian Sarjana dan meraih gelar Sarjana Hukum

BEBERAPA KENDALA YURIDIS DAN SOSIOLOGIS DALAM PELAKSANAAN PENDAFTARAN TANAH ULAYAT MASYARAKAT MINANGKABAU DI KABUPATEN TANAH DATAR

Kata Kunci : Para Pihak, Perjanjian Campuran, Konsekuensi Hukum, Perlindungan Hukum.

KAJIAN YURIDIS TERHADAP PROSTITUSI ONLINE DI INDONESIA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK

Universitas Kristen Maranatha ABSTRAK

ABSTRAK. Dewi Karina Crietie Alvin ( )

PENEGAKAN HUKUM PIDANA DALAM PELAKSANAAN PEMILIHAN GUBERNUR DI JAWA TIMUR

PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU KAYU PRODUK EKSPOR PADA CV ARYASENA ART & FURNITURE DI SUKOHARJO. Tugas Akhir

viii Universitas Kristen Maranatha

Peran BPSK (Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen) dalam Menyelesaikan Sengketa Konsumen Melalui Proses Mediasi di Yogyakarta

UNIVERSITAS INDONESIA PERANAN LEMBAGA SENSOR FILM (LSF) DALAM MENEGAKKAN PERLINDUNGAN KONSUMEN DI INDONESIA TESIS LAILA MAHARIANA

KATA PENGANTAR. Bismillahirahmanirahim,

ANALISIS SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PT. SRI REJEKI ISMAN SUKOHARJO

Formulasi Perundang-Undangan Pidana Mengenai Cybersex Dalam Rangka Penanggulangan Kejahatan Kesusilaan

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI PENANGGULANGAN KEJAHATAN PENYEDOTAN PULSA DENGAN SARANA HUKUM PIDANA

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI

LEGAL MEMORANDUM TENTANG KEABSAHAN BIDANG USAHA PENGINAPAN DALAM APLIKASI DUNIA MAYA ABSTRAK

TANGGUNG JAWAB HUKUM INDUK PERUSAHAAN SEBAGAI PENJAMIN (CORPORATE GUARANTOR) ATAS UTANG ANAK PERUSAHAAN DALAM KEPALITAN Jes Simalungun Putra Purba

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI TINJAUAN YURIDIS IMPLEMENTASI PASAL 35 UNDANG-UNDANG NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN

SKRIPSI PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN TINDAK PIDANA PELECEHAN SEKSUAL. (Studi Kasus di Polres Ngawi)

ABSTRAK. Kata Kunci: Obligasi Daerah, Kewenangan, Pemerintahan Daerah. viii

TANGGUNG JAWAB PIHAK BANK ATAS KESALAHAN SISTEM KOMPUTERISASI KARTU ATM PADA BANK MANDIRI DITINJAU DARI KETENTUAN PERLINDUNGAN NASABAH

Jakarta, Agustus 2016 RATNA SUMINAR

SKRIPSI PELAKSANAAN PEMBERIAN KESEMPATAN KERJA BAGI PEKERJA PENYANDANG DISABILITAS DI PT.ALFA RETAILINDO (CARREFOUR) MAGUWOHARJO, SLEMAN

PENERAPAN UU No. 19 TAHUN 2002 TERHADAP TINDAK PIDANA PEMBAJAKAN HAK CIPTA LAGU INDONESIA

PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM TENAGA KESEHATAN SESUAI PERATURAN TENTANG TENAGA KERJA KESEHATAN PADA

Penulisan Hukum (Skripsi)

ANALISIS KALIMAT INTRANSITIF PADA NOVEL IF TOMORROW COMES KARYA SIDNEY SHELDON SATU KAJIAN SINTAKTIS-SEMANTIS SKRIPSI

PERUSAHAAN APPAREL DAN MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (Studi Kasus Pada PT. Jaya Abadi) KERTAS KERJA

AKUISISI PERSEROAN TERBATAS DIHUBUNGKAN TERHADAP TERJADINYA PERSAINGAN USAHA TIDAK SEHAT Abstrak

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PATEN ASING YANG TELAH DIDAFTARKAN MENURUT UNDANG-UNDANG NOMOR 14 TAHUN 2001 TENTANG PATEN

TESIS SUPRAYITNO NPM OLEH :

Transkripsi:

PERLINDUNGAN PELAKU USAHA INDONESIA TERKAIT DENGAN PRAKTIK UNFAIR TRADE DITINJAU DARI UU NO. 7 TAHUN 2014 TENTANG PERDAGANGAN Bimo Aryo Tejo 110110110197 ABSTRAK Dunia perdagangan saat ini telah menjadi kompleks. Transaksi perdagangan bukan hanya dilakukan subjek hukum di satu negara saja tetapi sudah melampaui batas negara. Terbitnya Undang-undang No. 7 Tahun 2014 Tentang Perdagangan menjadi tantangan tersendiri dimana perdagangan internasional antara Indonesia dengan pihak asing yang melampaui batas negara sudah menjadi hal yang biasa. Namun kendala yang terjadi saat dimana Indonesia sering untuk mendapatkan perlakuan tidak adil di perdagangan internasional atau Unfair Trade. Penulisan skripsi ini dikaji berdsarkan metode pendekatan yuridis normative dengan metode deskriptif analitis, yaitu memfokuskan pemecahan masalah berdasarkan data yang diperoleh yang kemudian dianalisa berdasarkan ketentuan dalam perundang-undangan terkait hukum perdagangan di Indonesia, literature serta bahan lain yang berhubungan dengan penelitian dan penelitian lapangan untuk memperoleh data primer melalui wawancara yang selanjutnya data dianalisis secara yuridis kualitatif. Berdasarkan penelitian tersebut, diperoleh hasil: Pertama, dalam Undang-undang ini terdapat pasal-pasal yang memberikan perlindungan secara nyata kepada pelaku usaha di Indonesia di dalam kegiatan perdagangan internasional, pasal tersebut dibentuk dari peraturan WTO, walaupun begitu terdapat pasal-pasal yang mendukung perdagangan internasional terdapat pula pasal-pasal yang menghambat dalam hal ini pemerintah harus dapat mengkaji ulang beberapa pasal tersebut agar pasal-pasal tersebut dapat menjadi pendukung perdagangan internasional. Kedua, perlindungan terhadap perbuatan unfair trade seperti Dumping, dan Subsidi menjadi masalah utama di dalam perdagangan internasional. Seperti halnya untuk produk ekspor dimana Undang-undang ini sudah menjadi payung hukum kepada Departemen Pengamanan Perdagangan untuk dapat bekerja dan melindungipelaku usaha Indonesia dalam masalah ekspor Indonesia.

BUSINESS PRACTICE PROTECTION RELATED TO UNFAIR TRADE DEALING VIEWED FROM UU NO. 7 YEAR 2014 ABOUT COMMERCE Bimo Aryo Tejo 110110110197 ABSTRACT Trading world at this time has become more complex. Commerce transaction not only being doing by the law subject in one country itself but it can be crossing the country border. The rise of Undang-undang No. 7 Tahun 2014 Tentang Perdagangan can become challenge when international commerce between Indonesia and other countries that cross bordering has become a common view. But the struggle that happen when Indonesia lot of times getting unfair dealing in international commerce or Unfair Trade. The method used for this research based on normative juridical approaching through descriptive analsis method which focus on problem solving pursuant to data and regulations regarding commercial law in Indonesia, literatures and other materials related to the research and field research to obtain primary data by interview. The collected data are then analyzed with qualitative juridicial method. Based on the obtained results of the study: First, In this law there is an articles which giving a real protection to Indonesia businessman in international commerce dealing, that article created by following WTO rules, there is articles that support Indonesia international commerce there is articles that being as an struggle for Indonesia international commerce as well in this case governance has to make an review some of that articles so that articles can support Indonesian International commerce as well. Second: when unfair protection or remedy such as Dumping and Subsidy is the main problem in international commerce. For export product when this articles has already become supplement for Departemen Pengamanan Perdagangan for doing their work and to protecting Indonesia businessman in Indonesia export problem.

KATA PENGANTAR Alhamdulillah, Puji dan Syukur dipanjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan ridha-nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul PERLINDUNGAN PELAKU USAHA TERHADAP PERBUATAN UNFAIR TRADE DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO. 7 TAHUN 2014 TENTANG PERDAGANGAN penulisan skripsi ini ditujukan untuk memenuhi salah satu syarat ujian kelulusan Program Sarjana Strata-1 Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran. Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini dari awal hingga akhir, tidak lepas dari bantuan dan dorongan dari berbagai pihak yang sangat membantu penulis. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada Ibu Dr. An An Chandrawulan, S.H, LL.M, dan Ibu Deviana Yuanitasari, S.H, M.H selaku dosen pembimbing yang telah berkenan meluangkan waktu di sela-sela kesibukannya, serta atas segala bantuan, dukungan, perhatian dan bimbingannya terhadap penulis dalam menyusun skripsi ini.

Penulis juga ingin mengucapkan terima kasih kepada 1. Prof. Dr. med. Tri Hanggono Achmad, dr., selaku Rektor Universitas Padjadjaran. 2. Dr Sigid Suseno, S.H, M.H selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung. 3. Dr. Agus Mulya Karsona, S.H, M.H, selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung. 4. Dr. An An Chandrawulan, S.H, LL.M selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung dan pembimbing penulis. 5. Dr. Idris, S.H, M.A selaku Ketua Prodi Sarjana Strata Satu Universitas Padjadaran Bandung. 6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan bimbingan kepada penulis selama menjalani pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran. 7. Ibu Dr. Kartikasari, S.H, MH selaku Dosen Wali Penulis yang telah memberikan bimbingan selama menempuh perkuliahan. 8. Seluruh Staf Akademik, Staf Sub Bagian Akademik dan Sub Bagian Administrasi Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran Bandung, serta seluruh karyawan Perpustakaan Hukum dan Perpustakaan Pusat Universitas Padjadjaran Bandung. 9. Orang Tua Penulis Mama Papa Mami Papi adiku Dimas terima kasih atas dukungan yang kalian berikan

10. Bapak Ivan beserta staf Departemen Pengamanan Perdagangan di Kementerian Perdagangan 11. Sahabat-sahabatku, Ayu, Zandy, Deny, Hilmy, Mangga, Nur, Budi, Jo, Guruh, Jovie, Awal, Buha, Geng Jambu, Geng SOS 2, Geng Jalan Jalan, Aiesec Bandung, dan Guild Dota terima kasih atas support yang kalian berikan. 12. Teman teman seperjuangan Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran yang tidak dapat disebutkan satu-satu Akhir kata dengan penuh kerendahan hati penulis menyadari dan memohon maaf yang sebesar-besarnya atas kekurangan kesempurnaan skripsi ini, namun demikian penulis berharap semoga penulisan ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya para pembaca umumnya. Bandung, 24 Maret 2014 Penulis