Ivana Lola Sutanto, 2015 Pembimbing I: Yenni Limyati, dr., S.Sn, SpKFR, M.Kes. Pembimbing II: Roro Wahyudianingsih, dr., SpPA.

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK EFEK MOZART SONATA K 448 FOR TWO PIANOS IN D-MAJOR 2 ND MOVEMENT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH TEMPO MUSIK CEPAT DAN LAMBAT TERHADAP TEKANAN DARAH DAN DENYUT JANTUNG

ABSTRAK PENGARUH MENDENGARKAN MUSIK KLASIK DAN JAZZ TERHADAP READING COMPREHENSION PADA WANITA DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK DAUN TEMPUYUNG (Sonchus arvensis L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK TEH JIAOGULAN (Gynostemma pentaphyllum) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH WANITA DEWASA TAHUN 2014

ABSTRAK. EFEK PISANG RAJA (Musa paradisiaca L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MENYUSUI TERHADAP TEKANAN DARAH IBU

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL BUAH MENGKUDU (Morinda citrifolia L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK EFEK WORTEL (DAUCUS CAROTA L.) TERHADAP TEKANAN DARAH PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK ALANG-ALANG (Imperata cylindrica (L.) P. Beauv) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK PERASAN JERUK KEPROK (Citrus nobilis Lour.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK BUAH MELON SKY ROCKET (Cucumis melo L.) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH JUS BUAH SIRSAK

ABSTRAK. PENGARUH BUAH BLEWAH (Cucumis melo L. var. cantalupensis) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL DAN PREHIPERTENSI LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH AROMATERAPI LAVENDER (Lavandula angustifolia) TERHADAP PENURUNAN FREKUENSI DENYUT JANTUNG

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH FLAVONOID DALAM COKLAT HITAM DENGAN TEH HIJAU TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH BERMAIN FUTSAL TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA YANG RUTIN BEROLAHRAGA DAN YANG TIDAK RUTIN BEROLAHRAGA

ABSTRAK EFEK AKUT HIGH INTENSITY INTERVAL TRAINING (HIIT) TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI

ABSTRAK. EFEK LABU SIAM (Sechium edule Swartz) TERHADAP TEKANAN DARAH PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH LABU SIAM (Sechium edule Swartz) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH AIR KELAPA MUDA (Cocos nucifera Linn) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK DAUN KUMIS KUCING (Orthosiphon stamineus Benth) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH SEDUHAN DAUN KUMIS KUCING (Orthosiphon aristatus) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK EFEK SEMANGKA MERAH DAN KUNING (Citrullus lanatus) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH JUS KOMBINASI BELIMBING MANIS (Averrhoa carambola Linn.) DAN STROBERI (Fragaria vesca) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK. EFEK TERAPI AJUVAN EKSTRAK DAUN SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENDERITA HIPERTENSI

ABSTRAK. PERBANDINGAN EFEK SEDUHAN KOPI ROBUSTA (Coffea canephora) DAN KOPI ARABICA (Coffea arabica) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA

ABSTRAK. PERBANDINGAN ANGGUR MERAH BERBIJI DAN ANGGUR MERAH TIDAK BERBIJI (Vitis vinifera) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK AIR REBUSAN TONGKOL DAN RAMBUT JAGUNG (Zea mays L) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

Kata kunci: Belimbing wuluh, tekanan darah, wanita dewasa.

ABSTRAK PENGARUH AKTIVITAS FISIK SEDANG TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN KELOPAK BUNGA ROSELA MERAH (Hisbiscus sabdariffa, L) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP KEKUATAN OTOT LENGAN DAN TUNGKAI PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK HUBUNGAN MANUVER VALSAVA TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK. PENGARUH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK SAMBILOTO (Andrographis paniculata, Nees.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH MAKAN KENYANG TERHADAP TEKANAN DARAH PRIA DEWASA NORMAL

ABSTRAK. EFEK AIR KELAPA (Cocos nucifera L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

Kata kunci: Berjalan santai selama 30 menit, kewaspadaan, laki-laki dewasa muda

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL PEGAGAN (Centella asiatica (L.) Urban) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK KAPSUL SERBUK AKAR ALANG-ALANG (Imperta cylindrica Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK MENTIMUN (Cucumis sativus) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH KAFEIN PADA KOPI DAN COKLAT TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK ANTIHIPERTENSI JUS BUAH JERUK SUNKIST (Citrus sinensis (L.) Osbeck) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KLOROFIL TERHADAP PENINGKATAN SATURASI OKSIGEN DAN PENURUNAN FREKUENSI DENYUT JANTUNG PASCA OLAHRAGA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS BEET (Beta vulgaris L.) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH COKLAT (Theobroma cacao) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK PERBANDINGAN WAKTU TOLERANSI NYERI PADA MUSIK YANG DISUKAI DAN MUSIK RELAKSASI

ABSTRAK EFEK COKELAT HITAM TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA LAKI LAKI DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MENOPAUSE TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. Peter Wijaya Sugijanto, 2012; Pembimbing I : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF Pembimbing II : Rosnaeni, Dra., Apt

ABSTRAK PENGARUH PENGGUNAAN KINESIO TEX TAPE TERHADAP POWER OTOT MEMBRUM INFERIUS PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI- LAKI DEWASA MUDA YANG DIINDUKSI COLD PRESSOR TEST

ABSTRAK EFEK DARK CHOCOLATE TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. Marcella Isyanto Putri, 2012, Pembimbing 1 : Dr. Diana Krisanti Jasaputra, dr,m.kes Pembimbing 2 : Budi Widyarto Lana, dr, MH

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN TEH ROSELLA MERAH (Hibiscus sabdariffa L.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MUSIK KLASIK MOZART VIOLIN SONATA NO 18 IN G, KV 301 TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MINYAK LAVENDER (Lavandula angustifolia) TERHADAP FREKUENSI DENYUT JANTUNG

ABSTRAK. PENGARUH JUS LABU SIAM (Sechium edule) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH COKELAT HITAM (THEOBROMA CACAO) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK PENGARUH MUSIK YANG DISUKAI DAN MUSIK RELAKSASI TERHADAP PERSEPSI NYERI

ABSTRAK EFEK DARK CHOCOLATE TERHADAP PENINGKATAN ALERTNESS DAN AWARENESS

ABSTRAK PENGARUH SATE KAMBING TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK PENGARUH KOPI ROBUSTA TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK PENGARUH ASUPAN CAIRAN TINGGI PROTEIN DAN TINGGI KARBOHIDRAT TERHADAP JUMLAH MAKANAN YANG DIKONSUMSI PADA MAKAN BERIKUTNYA

ABSTRAK. PENGARUH JUS KOMBINASI MENTIMUN (Cucumis sativus Linn.) DAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PERBANDINGAN PENGARUH KOPI (Coffea robusta) DAN COKLAT (Theobroma cacao) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. EFEK KOPI ROBUSTA (Coffea sp. ) TERHADAP PENINGKATAN KEWASPADAAN, KETELITIAN DAN FUNGSI KOGNITIF PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH AROMATERAPI MINYAK ESENSIAL PEPPERMINT (Mentha piperita) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. EFEK JUS NANAS (Ananas comosus (L) Merr.) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRACT. Keyword : robusta coffee, arabica coffee, vigilance, meticulousness

ABSTRAK. PENGARUH PISANG KEPOK (Musa acuminata x balbisiana Colla) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L) DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH TERHADAP PRIA DEWASA

ABSTRAK. Kata kunci : kecemasan dental, tanaman bunga berwarna biru muda, pencabutan gigi

PERBEDAAN TEKANAN DARAH ANTARA WANITA DEWASA AWAL YANG MELAKUKAN PILATES DENGAN YANG TIDAK MELAKUKAN PILATES DI RPM BODY FITNESS SURAKARTA SKRIPSI

ABSTRAK. EFEK REBUSAN AKAR ALANG- ALANG (Imperatacylindrica (L.) Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK PENGARUH KOPI LUWAK

ABSTRAK PENGARUH AIR KELAPA MUDA ( Cocos nucifera L. ) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH INFUSA HERBA PUTRI MALU (Mimosa pudica Linn) DALAM MENURUNKAN MEMORI JANGKA PENDEK PADA PEREMPUAN DEWASA

Dio Angga Dewa, 2012, Pembimbing 1 : Jo Suherman,dr.,MS.,AIF. Pembimbing 2 : Jeanny Ervie Ladi, dr., M.Kes.

ABSTRAK. EFEK INFUSA KULIT PISANG RAJA (Musa paradisisaca L.) TERHADAP TEKANAN DARAH PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK MINYAK SANDALWOOD (Santalum album Linn) DALAM MENINGKATKAN MEMORI JANGKA PENDEK TAHUN 2014

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP INDEKS MASA TUBUH (IMT) DAN TEBAL LIPAT KULIT (TLK) PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

PERBANDINGAN EFEK KOPI ARABIKA

Kata Kunci: Musik, Kecemasan, Tekanan Darah, Denyut Nadi, Ekstraksi Gigi

ABSTRAK. PENGARUH MANISAN BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt.) TERHADAP FUNGSI KOGNITIF PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MADU TERHADAP PENINGKATAN KEWASPADAAN, KETELITIAN DAN FUNGSI KOGNITIF

ABSTRAK. Maizar Amatowa Iskandar, 2012 Pembimbing I : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF. Pembimbing II : Sri Utami Sugeng, Dra., M.Kes.

ABSTRAK PENGARUH KONSUMSI PUTIH TELUR, IKAN NILA, DAN PROTEIN KEDELAI OLAHAN TERHADAP KADAR ASAM URAT DALAM DARAH

ABSTRAK. PENGARUH BELIMBING WULUH (Averrhoa blimbi L.) TEHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK JUS KOMBINASI WORTEL (Daucus carota L.) DAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK KOMBINASI JUS STROBERI (Fragraria vesca) DAN JUS BELIMBING MANIS (Averrhoa carambola Linn.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL WANITA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN JATI BELANDA (Guazuma ulmifolia Lamk) TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL TOTAL

Transkripsi:

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK MUSIK CANON ROCK DAN CANON IN D MAJOR TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA WANITA DEWASA Ivana Lola Sutanto, 015 Pembimbing I: Yenni Limyati, dr., S.Sn, SpKFR, M.Kes. Pembimbing II: Roro Wahyudianingsih, dr., SpPA. Latar Belakang. Musik memiliki peranan yang cukup penting dalam kehidupan sehari-hari meski kadang tidak disadari. Musik dapat memengaruhi kerja dari tubuh. Tujuan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efek musik Canon Rock dan Canon in D Major terhadap penurunan tekanan darah, serta apakah musik Canon Rock lebih efektif dalam menurunkan tekanan darah dibandingkan Canon in D Major pada wanita dewasa. Metode. Penelitian ini menggunakan desain penelitian eksperimental semu dengan metode cross-over dan rancangan pre-test dan post-test, serta menggunakan analisis data menggunakan uji t berpasangan dan uji t independen. Hasil. Rerata tekanan darah setelah mendengar Canon Rock, sebesar 10,33 mmhg (SD+8,604)/64,93 mmhg (SD+7,381), lebih rendah dibandingkan rerata tekanan darah sebelum mendengar Canon Rock, sebesar 109,30 mmhg (SD+9,80)/67,0 mmhg (SD+7,18), dengan penurunan yang sangat signifikan (p<0,01) untuk tekanan sistolik dan signifikan (p<0,05) untuk tekanan diastolik. Rerata tekanan darah setelah mendengar Canon in D Major, sebesar 98,93 mmhg (SD+7,969)/63,63 mmhg (SD+8,079), lebih rendah dibandingkan dengan rerata tekanan sistolik sebelum mendengar Canon in D Major,sebesar 11,7 mmhg (SD+10,041)/68,13 mmhg (SD+8,916), dengan penurunan yang sangat signifikan (p<0,01). Rerata penurunan tekanan darah musik Canon Rock, sebesar 6,97 mmhg (SD+4,49)/,7 mmhg (SD+5,71), lebih rendah dibandingkan rerata penurunan tekanan darah musik Canon in D Major, sebesar 13,33 mmhg (SD+5,454)/4,50 mmhg (SD+7,408), dengan perbedaan nilai keduanya sangat signifikan (p<0,01) untuk tekanan sistolik dan tidak memiliki perbedaan nilai yang bermakna antara keduanya (p>0,05) untuk tekanan diastolik. Simpulan. Musik Canon Rock dan Canon in D Major menurunkan tekanan darah, serta musik Canon Rock tidak lebih efektif dalam menurunkan tekanan darah dibandingkan Canon in D Major pada wanita dewasa. Kata kunci: musik Canon in D Major, musik Canon Rock, tekanan sistolik, tekanan diastolik, tekanan darah. iv

ABSTRACT COMPARISON THE EFFECT OF CANON ROCK MUSIC AND CANON IN D MAJOR ON DECREASING BLOOD PRESSURE ON ADULT WOMEN Ivana Lola Sutanto, 015 Tutor I : Yenni Limyati, dr., S.Sn, SpKFR, M.Kes. Tutor II : Roro Wahyudianingsih, dr., SpPA. Background. Music has an important role in our daily life although sometimes we don t realize it. Music can affect the works of body. Objectives. This study is conducted the effect of Canon Rock and Canon in D Major on decreasing blood pressure on adult women, and whether Canon Rock is more effective than Canon in D Major on decreasing blood pressure on adult women. Methods. This study used experimental quasi with cross-over method and pretest and post-test design, and used paired t test and independent t test for the data analyze. Results. Mean blood pressure after hearing Canon Rock, which at 10.33 mmhg (SD+8.604)/64.93 mmhg (SD+7.381), was lower than before hearing Canon Rock, which at 109.30 mmhg (SD+9.80)/67.0 mmhg (SD+7.18), with highly significant decreased (p<0.01) for systolic pressure and significant decreased (p<0.05) for diastolic pressure. Mean blood pressure after hearing Canon in D Major, which at 98.93 mmhg (SD+7.969)/63.63 mmhg (SD+8.079), was lower than before hearing Canon in D Major with highly significant decreased (p<0.01). Mean decreased blood pressure for Canon Rock, which at 6.97 mmhg (SD+4.49)/.7 mmhg (SD+5.71), was lower than mean decreased blood pressure for Canon in D Major, which at 13.33 mmhg (SD+5.454)/4.50 mmhg (SD+7.408), with highly significant difference (p<0.01) for mean decreased systolic pressure and had not significant difference (p>0.05) for diastolic pressure. Conclusions. Canon Rock and Canon in D Major decreased blood pressure on adult women and Canon Rock was not more effective than Canon in D Major on decreasing blood pressure on adult women. Key words: Canon in D Major, Canon Rock, systolic pressure, diastolic pressure, blood pressure. v

DAFTAR ISI LEMBAR PERSETUJUAN ii SURAT PERNYATAAN iii ABSTRAK iv ABSTRACT v KATA PENGANTAR vi DAFTAR ISI viii DAFTAR TABEL xi DAFTAR GAMBAR xii DAFTAR LAMPIRAN xiii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1. Identifikasi Masalah 1.3 Tujuan Penelitian 1.4 Manfaat Penelitian 1.4.1 Manfaat Akademis 1.4. Manfaat Praktis 1.5 Kerangka Pemikiran dan Hipotesis Penelitian 3 1.5.1 Kerangka Pemikiran 3 1.5. Hipotesis Penelitian 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA.1 Musik 7.1.1 Komponen Musik 7.1. Johann Pachelbel 8.1.3 Musik Karya Pachelbel dan Musik Rock 10.1.4 Terapi Musik 1 viii

.1.4.1 Sejarah 1.1.4. Pengaruh Musik terhadap Manusia 13. Anatomi Telinga dan Otak 14..1 Telinga 14.. Otak dan Batang Otak 16...1 Sistem Neurohormonal Otak 17... Sistem Limbik 18...3 Gelombang Otak 18...4 Jaras Pendengaran 0.3 Tekanan Darah.3.1 Definisi.3. Klasifikasi.3.3 Faktor-faktor yang Memengaruhi Tekanan Darah 3.3.3.1 Curah Jantung 3.3.3. Tahanan Perifer Total 4 BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN 3.1 Alat, Bahan, dan Subjek Penelitian 7 3.1.1 Alat dan Bahan Penelitian 7 3.1. Subjek Penelitian 7 3.1.3 Ukuran Sampel 8 3.1.4 Tempat dan Waktu Penelitian 8 3. Metode Penelitian 8 3..1 Desain Penelitian 8 3.. Data yang Diukur 8 3..3 Analisis Data 9 3.3 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional 9 3.3.1 Variabel Penelitian 9 3.3. Definisi Operasional 9 ix

3.4 Prosedur Penelitian 30 3.4.1 Persiapan Sebelum Hari Penelitian 30 3.4. Pada Hari Penelitian 30 3.5 Hipotesis Penelitian 31 3.6 Aspek Etik Penelitian 3 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil 34 4. Pembahasan 37 4.3 Pengujian Hipotesis Penelitian 38 BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan 44 5. Saran 44 DAFTAR PUSTAKA 45 LAMPIRAN 1 49 LAMPIRAN 50 LAMPIRAN 3 5 LAMPIRAN 4 57 LAMPIRAN 5 59 RIWAYAT HIDUP 60 x

DAFTAR TABEL Tabel.1 Perbandingan Musik Canon Rock dan Canon in D Major 11 Tabel. Klasifikasi Tekanan Darah menurut JNC VII Tahun 003 Tabel 4.1 Tekanan Darah Sebelum Mendengarkan Musik Canon Rock dan Canon in D Major 34 Tabel 4. Perubahan Tekanan Darah Sebelum dan Setelah Mendengarkan Musik Canon Rock 35 Tabel 4.3 Perubahan Tekanan Darah Sebelum dan Setelah Mendengarkan Musik Canon in D Major 35 Tabel 4.4 Tekanan Darah Setelah Mendengarkan Musik Canon in D Major dan Canon Rock 36 Tabel 4.5 Penurunan Tekanan Darah Antara Musik Canon Rock dan Canon in D Major 36 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Bagan Kerangka Pemikiran 5 Gambar.1 Johann Pachelbel 9 Gambar. Anatomi Telinga 15 Gambar.3 Gelombang Otak 19 Gambar.4 Jaras Pendengaran 1 Gambar.5 Faktor-faktor yang Memengaruhi Tekanan Darah 3 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran1 Surat Pernyataan Persetujuan untuk Ikut Serta dalam Penelitian (Informed Consent) 49 Lampiran Hasil Penelitian 50 Lampiran 3 Analisis Statistik 5 Lampiran 4 Foto-foto Saat Penelitian 57 Lampiran 5 Aspek Etik Penelitian 59 xiii