PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP AGENCY COST PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA

PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP GOOD CORPORATE GOVERNANCE

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA (Studi Empiris Tahun )

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE DAN PROFITABILITAS TERHADAP MANAJEMEN LABA

PENGARUH PARTISIPASI DALAM PENGANGGARAN DAN PERAN MANAJERIAL PENGELOLA KEUANGAN DAERAH TERHADAP KINERJA PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi dan Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat

PENGARUH KONSENTRASI KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS DAN SPESIALISASI INDUSTRI KAP TERHADAP MANAJEMEN LABA

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DEVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun ) SKRIPSI

PENGARUH INFORMASI ARUS KAS OPERASI TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN PERSISTENSI LABA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN LEVERAGE TERHADAP KINERJA KEUANGAN

PENGARUH KINERJA DAN KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH TERHADAP KUALITAS INFORMASI DALAM WEBSITE PEMDA

Disusun oleh: HERY PURNOMO B

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

PENGARUH PERUBAHAN MODAL KERJA TERHADAP PERUBAHAN PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN FARMACEUTICAL DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH INDEPENDENSI AUDITOR, KOMITMEN ORGANISASI, PEMAHAMAN GOOD GOVERNANCE, INTEGRITAS AUDITOR, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA AUDITOR

PENGARUH TOTAL ASSET TURNOVER, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN

ANALISIS PENGARUH KINERJA RUMAH SAKIT DAERAH BERDASARKAN BUDAYA ORGANISASI, KOMITMEN ORGANISASI DAN AKUNTABILITAS PUBLIK

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH CAPITAL GAINS DAN PEMBAGIAN DIVIDEN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG LISTING DI BEI

ANALISIS PENGARUH TOTAL ASET, LEVERAGE

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, INDEPENDENSI, OBYEKTIFITAS, INTEGRITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

: PUGUH BAYU RAHARJO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

KEGUNAAN INFORMASI LABA AKUNTANSI DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA DEPAN

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK WAJIB PAJAK BADAN PASCA PERATURAN PEMERINTAH 46 (Survey Kantor Pelayanan Pajak Pati)

ANALISIS LABA AKUNTANSI DAN LABA FISKAL DALAM PERHITUNGAN LABA KENA PAJAK STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN CONSUMER GOODS

PENGARUH TEKANAN KETAATAN, KOMPLEKSITAS TUGAS, PENGETAHUAN DAN PERSEPSI ETIS TERHADAP AUDIT JUDGMENT (Studi empiris pada KAP Surakarta dan Yogyakarta)

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK PADA RESTORAN STEAK MOEN-MOEN

Disusun Oleh : EMI KURNIAWATI B

PENGARUH PELATIHAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta)

PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH TERHADAP PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO SE-JAWA TENGAH

: RENGGA SUKMA HARTONO B

ANALISIS PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK NATASHA SKIN CARE DI SOLO

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Kasus pada Konsumen UD. Agung Chicken di Boyolali)

Disusun Oleh : HENI MINARSIH B

SKRIPSI EKO B FAKULTAS. Disusun Oleh:

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM

ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN ATAS MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK

ANALISIS PERBEDAAN PENGATURAN LABA (EARNING MANAGEMENT) PADA KONDISI PERUSAHAAN LABA DAN RUGI

PENGARUH RETURN ON EQUITY

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO SEDYA MULYA DI WONOGIRI

PENGARUH BEBAN KERJA, PENGALAMAN AUDIT, TIPE KEPRIBADIAN DAN SKEPTISME PROFESIONAL TERHADAP KEMAMPUAN AUDITOR DALAM MENDETEKSI KECURANGAN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA PUSKESMAS DI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, RENTABILITAS DAN AKTIVITAS TERHADAP HARGA SAHAM.

HALAMAN PENGESAHAN. Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca Skripsi dengan judul : PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN UNGGAS DI PASAR DEPOK SURAKARTA SKRIPSI

ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

SKRIPSI. Disusun oleh : KARUNIA CHANDRA DEWI NIM : B

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh. Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK SAMSUNG GALAXY YOUNG S

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA KJKS BMT DANA MULIA KABUPATEN BOYOLALI

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KINERJA (PROFIT OR LOSS AFTER TAX) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH KARAKTERISTIK KEUANGAN PERUSAHAAN, KARAKTERISTIK KOMITE AUDIT DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP FREKUENSI RAPAT KOMITE AUDIT

ANALISA PERILAKU KONSUMEN DALAM PENGGUNAAN JASA BPR-BKK MOJOLABAN SUKOHARJO

PENGARUH UKURAN KAP, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP KOEFISIEN RESPON LABA

ANALISIS PENGARUH LEVERAGE DAN MARKET TO BOOK RATIO TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC DI BEI TAHUN

ANALISIS PENGARUH IKLAN DAN PENJUALAN PRODUK DI INTERNET TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (SURVEY PELANGGAN TOKO ONLINE AULIA SHOP)

TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI SURAKARTA JAWA TENGAH

PENGENDALIAN DIRI AKUNTAN DAN PENGARUHNYA KEPADA KEKHAWATIRAN PERSEPSIAN MELALUI RESIKO PERSEPSIAN AKUNTAN DALAM SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK

PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI DAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN TERHADAP PENGANGGARAN PARTISIPATIF DENGAN KINERJA MANAJERIAL

HALAMAN PENGESAHAN. Mengetahui Dekan Fakultas Ekonomi. (Titi Rapini, SE, MM) NIP Dosen Penguji

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA SKRIPSI

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA JAKARTA

ANALISIS PENGARUH RISIKO SISTEMATIK DAN FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN KEUANGAN GO PUBLIC DI BURSA EFEK JAKARTA

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN MARKET VALUE ADDED (MVA) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH, DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA BAGI HASIL (DBH), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DAN DANA ALOKASI KHUSUS

PENGARUH ROI, ROE DAN RETURN SAHAM TERHADAP RISIKO PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEJ

PENGARUH INDEPENDENSI, KECAKAPAN PROFESIONAL, OBYEKTIVITAS, KOMPETENSI, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KUALITAS HASIL AUDIT

PERAN BUDIDAYA IKAN NILA DALAM RANGKA PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI KABUPATEN KLATEN

ANALISIS PENGARUH KONDISI KEUANGAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP BUSINESS RISK

PENGARUH ETNOSENTRISME, BRAND IMAGE DAN KNOWLEDGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PAKAIAN JADI IMPOR

GOVERNANCE (Study. Surakarta) SKRIPSI. Oleh: B FAKULTAS BISNIS

SAPARUDIN NASUTION NIM. B

PERSEPSI AKUNTAN PUBLIK, AKUNTAN PENDIDIK DAN MAHASISWA AKUNTANSI (UMS) TERHADAP ETIKA BISNIS DAN ETIKA PROFESI AKUNTAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL APARAT PEMERINTAH DAERAH: GAYA KEPEMIMPINAN SEBAGAI VARIABEL MODERATING

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN KINERJA KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus pada PT Putra Nugraha Sentosa Mojosongo)

PENGARUH DANA ALOKASI UMUM (DAU) DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP BELANJA PEMERINTAH DAERAH

PENGARUH KARAKTERISTIK TUJUAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Survei Pada Tim Anggaran Pemerintah Daerah KABUPATEN SRAGEN)

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DAN DANA ALOKASI UMUM (DAU) TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL

PROGRAM STUDI EKONOMI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PONSEL MEREK SAMSUNG

di Bursa Efek Indonesia) SKRIPSI

( Studi Kasus pada KPP PRATAMA Sukoharjo ) SKRIPSI

ALFIAN WAHYU NUGROHO NIM. B

KOMPETENSI SDM UKM DAN PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UKM DI SURAKARTA

ANALISIS PERMINTAAN KREDIT MODAL KERJA USAHA KECIL DI KOPERASI SERBA USAHA GANDOK SRAGEN

PENGARUH KOMITMEN RELASI, KUALITAS LAYANAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN JASA RENTAL MOBIL

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK, WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS

Transkripsi:

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Empiris Laporan Keuangan Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : LIA ISTIQOMAH NIM B200110184 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015 i

Halaman Motto Allah Ta ala berfirman, Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan suatu kaum, jika mereka tidak mau mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri. (Qs. Ar-Ra d : 11) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguhsungguh (urusan) yang lain. Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap. (Q.S Al Insyirah: 6-8) Ilmu itu adalah mengenal dan beramal. Pelajari segala ilmu yang kamu sukai. Tetapi ingatlah bahwa Allah SWT tak akan memberikan manfaat dari ilmu tersebut sebelum kamu mengamalkan terlebih dahulu. (Al-Hikmah) Tiada keberhasilan tanpa adanya kesungguhan (Penulis) Berbanyaklah berfikir dan bertindak, dari pada banyak berbicara (Penulis) iv

HALAMAN PERSEMBAHAN Teriring doa dan puji syukur atas kehadirat Allah SWT, Goresan tinta pada karya kecil ini merupakan wujud dari buah pikiran usaha keras yang tidak lepas dari jasa jasa dan doa orang-orang disampingku. Setiap keberhasilanku penyelesaian karya ini kupersembahkan untuk: Allah SWT, sang penguasa ruang dan waktu, serta memberikan hidup dan memegang kematian setiap makhluk. Tanpa-Nya tulisan ini tiada bermakna. Semoga dari awal proses sampai karya ini selesai dapat memberikan amalan kita semua. AMIN. Semoga sholawat serta salam selalu tercurahkan kepada Rosulullah Muhammad SAW sang Revolusioner sejati kita nanti-nantikan syafaatnya di yaumul akhir nanti. Ayah, Ibu dan Adikku tercinta yang telah memberikan do a dan kassih sayang, pengorbanan, dukungan dan kebahagiaan yang begitu indah dalam hidupku, semoga butir-butir keringat, untaian do a dan kesabaran tiaada henti mengilhamiku dalam berkarya. Seluruh keluarga besarku yang selalu memberikan motivasi, nasehat, dan dukungan serta doa Muhammad Joko Prasetyo yang telah memberi semangat, motivasi dan dukungan Almamaterku Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta v

KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb. Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah dan anugerah-nya yang telah memberikan kemudahan, kelancaran kepada penulis dalam menyelesaikan penulis skripsi yang berjudul PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Empiris Laporan Keuangan Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013). Adapun maksud dan tujuan dari penulis skripsi ini adalah untuk memenuhi kewajiban penulis dalam melengkapi syarat guna memperoleh agar Sarjana Ekonomi program studi Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penulis skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan yang tulus dan ikhlas dari berbagai pihak sehingga penulis dapat menyelesaikan penulis skripsi ini. Untuk itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr.Triyono, M.Si., selaku Dekan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Dr. Zulfikar, S.E.,M.Si., selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta. vi

4. Bapak Drs. Agus Endro Suwarno, M. Si., Selaku pembimbing Skripsi yang dengan sabar dan tulus memberikan bimbingan, arahan serta kemudahan dalam penyususnan skripsi penulis. 5. Ibu Dr. Erma Setyowati, MM selaku pembimbing akademik terima kasih atas segala nasehatnya. 6. Bapak dan Ibu Dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta telah memberikan ilmu yang sangat bermanfaat bagi penulis. 7. Semua Staff dan Karyawan di Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah melayani segala adminitrasi kepada penulis. 8. Ayah dan Ibu orang tua saya tercinta dan adik saya Laila tercinta. Yang tiada henti mendoakan dengan tulus ikhlas dan selalu memberikan yang terbaik untuk saya. 9. Saudara-saudaraku semua terima kasih atas motivasi, nasehat doa a dan kasih sayang kalian untuk saya. 10. Muhammad Joko Prasetyo yang slalu memberikan support dan tak pernah bosan memberikan nasehat, kasih sayang dan motifasi kepada saya, smoga allah membuat segalannya indah pada waktunnya. 11. Sahabat SMAku Novi, Jayanti, Linda, Mayang, Terima kasih sudah memberikan warna persahabatan, motivasi dan kasih sayang selama ini, kalian banyak mengajarkan banyak hal. 12. Teman- teman RAM kos ( mbak asza, mbak yulayca, Fitri, Mentari, Herlin, Anita, Restu) terima kasih atas dukungan, perhatian, kesabaran serta canda tawa yang kalian berikan terhadap saya. vii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN KEASLIAN SKRIPSI... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN... xii ABSTRAKS... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Sistematika Penulisan... 8 ix

BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 10 A. Teori Keagenan... 10 B. Good Corporate Governance... 12 C. Kinerja Perusahaan... 19 D. Penelitian Terdahulu... 21 E. Model Penelitian... 23 F. Hubungan antar Variabel dalam Penelitian dan Perumusan Hipotesis... 24 1. Pengaruh Ukuran Dewan Direksi terhadap Kinerja Perusahaan... 24 2. Pengaruh Ukuran Dewan Komisaris Independen terhadap Kinerja Perusahaan... 25 3. Pengaruh Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Perusahaan... 26 4. Pengaruh Komite Audit terhadap Kinerja Perusahaan... 27 BAB III METODE PENELITIAN... 28 A. Jenis Penelitian... 28 B. Populasi dan Sampel Penelitian... 28 1. Populasi... 28 2. Sampel... 28 C. Jenis dan Sumber Data... 29 D. Definisi Operasional Variabel dan Pengukuran Variabel... 29 x

1. Variabel Dependen... 29 2. Variabel Independen... 30 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 40 A. Deskriptif Objek Penelitian... 41 B. Statistik Deskriptif... 42 C. Analisis Data dan Pengujian Asumsi Klasik... 43 D. Uji Regresi Berganda... 47 E. Uji Ketetapan Model... 49 F. Pembahasan... 52 BAB V PENUTUP... 59 A. Kesimpulan... 59 B. Keterbatasan Penelitian... 61 C. Saran... 62 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Hasil Pengambilan Sampel... 40 Tabel 4.2 Hasil Uji Statistik Deskriptif... 41 Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas Data... 43 Tabel 4.4 Hasil Uji Multikolinieritas... 44 Tabel 4.5 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 45 Tabel 4.6 Hasil Uji Durbin Watson... 46 Tabel 4.7 Hasil Uji Regresi Berganda... 46 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Lampiran 8 Lampiran 9 Nama Perusahaan Hasil Perhitungan Dewan Direksi Hasil perhitungan Dewan Komisaris Independen Hasil Perhitungan Ukuran Perusahaan Hasil Perhitungan Komite Audit Hasil Perhitungan variabel Dependen Hasil Uji Statistik Deskriptif Hasil Uji Normalitas Hasil Uji Multikolinieritas Lampiran 10 Hasil Uji Heterokesdastisitas Lampiran 11 Hasil Uji Autokorelasi Lampiran 12 Hasil Uji Linear Berganda xiii

ABSTRAK Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh good corporate governance terhadap kinerja perusahaan.yang diproksikan dengan ukuran dewan direksi,dewan komisaris Independen, ukuran perusahaan dan komite audit terhadap kinerja perusahaan. Penelitian ini menggunakan sampel 119 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, dengan menggunakan metode purposive sampling yang menerbitkan laporan keuangan dari tahun 2011-2013. Metode ini analisis dari penelitian ini menggunbakan regresi berganda. Hasil dari penelitian menunjukan dewan direksi berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan dengan nilai probability 0,000 < 0,05, dewan komisaris Independen diperoleh nilai probability sebesar 0,004 < 0,05 sehingga dewan komisaris independen berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan, ukuran perusahaan diperoleh nilai probability 0,002 < 0,05 sehingga ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan, komite audit diperoleh nilai probability 0,034 < 0,05 sehingga komite audit berpengaruh terhadap kinerja perusahaan. Kata Kunci : Good Corporate Governance, dewan direksi, dewan komisaris independen, ukuran perusahaan, komite audit, Return On Equity (ROE) xiv