Pada bagian Home Page ACM Digital Library terdapat beberapa Fitur yang dapat digunakan dalam pengaksesan berkas/artikel, diantaranya :

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN DISCOVERY SEARCH PERPUSTAKAAN UGM

ProQuest Panduan Penggunaan dan Akses

Corporate User User Guide

Aplikasi Document Imaging untuk PT. XYZ dapat diakses melalui web browser

#Langkah 1. Mari kita mulai menjelajahi Google Docs.!!!

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

PANDUAN AKSES E-JOURNAL. Oleh: Evi Yulfimar, S.Sos Pustakawan Muda

Corporate User User Guide

Bagaimana Cara Mengakses e-journals di Cambridge Core. By Jona Giovani Cambridge University Press 2017

Halaman web dalam Internet Explorer dapat disimpan ke dalam file di komputer anda. Ini Bertujuan nantinya halaman web tersebut dapat dibuka kembali

REFERENCE MANAGER (MENDELEY)

Aplikasi LPPD Kota Bandung

Pedoman Penelusuran Jurnal Elektronik LanTEEAL (The Essential Electronic Agricultural Library) Oleh: Azizah

Panduan Penggunaan dan Akses

PANDUAN WEBSITE PENDAFTARAN KEMBALI MAHASISWA BARU

PANDUAN UNGGAH MANDIRI KARYA ILMIAH DOSEN 2016 Repository

PANDUAN WEBSITE PENDAFTARAN KEMBALI MAHASISWA BARU

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

DAFTAR ISI. Wordpress Mengenal Dashboard Memposting Artikel Membuat Halaman Baru Eksplorasi Menu Appearance

PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI ELECTRONIC THESES AND DISSERTATIONS (ETD) UNIVERSITAS SYIAH KUALA

2. Searching, Bookmark dan Download

PENGATURAN CONTENT. 2.1 Sections dan Categories

Manual Pelatihan Pemakaian Elektronik Jurnal. Yang disediakan oleh

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User Kecamatan)

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

PETUNJUK TEKNIS PENGUNAAN APLIKASI INDARJI (INDEKS ARTIKEL JURNAL ILMIAH) UPT PERPUSTAKAAN POLINES

1. Untuk menyisipkan dokumen tersebut, pilih tombol Add Media. 2. Klik tombol Select Files untuk menentukan file yang akan diupload.

Corporate User User Guide

1. Pendahuluan. 2. Cara Akses, Start Page, dan Beranda

Contents Daftar Member Baru... 1

PANDUAN BAGI PENELITI UNTUK LAPORAN HARIAN DAN KEMAJUAN PENELITIAN MELALUI APLIKASI SIM-LITABMAS DIKTI

1. All Post Silahkan klik menu All Post untuk melihat semua post/artikel dalam berbagai status (published, draft, etc).

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM. 1. Download file instalasi dari http ://

Manual Pelatihan Pemakaian Elektronik Jurnal. Yang disediakan oleh

PANDUAN SIAT RPM. (Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat) Direktorat Teknologi dan Sistem Informasi UNIVERSITAS PADJADJARAN

Akses Database Gale Cengage

PANDUAN E-RESOURCES PNRI.GO.ID. Petunjuk Penggunaan Summon Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Manual Book Penggunaan CMS. Website Portal Berita Antara Bogor (Untuk Administrator)

ATRI s Report Information System

Standar Operasional Prosedur INPUT DATA

Unggah Dokumen atau Data

SHARING FILE. 3. Kemudian muncul jendela Sharing properties seperti pada gambar berikut.

TUTORIAL ADMIN WEBSITE SKPD

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

Prosedur instalasi aplikasi Tuntun adalah dengan mengunduh Tuntun.apk pada

PANDUAN PENELUSURAN INFORMASI MELALUI KNOWLEDGE MANAGEMENT SYSTEM IPB (KMS IPB)

TATA CARA PENGISIAN FORM REGISTRASI

Zotero [baca: zoh-tair-oh] merupakan tool

PEDOMAN AKSES E-BOOK (ELECTRONIC BOOK)

Panduan Pemeliharaan Content Repository Kopertis Wilayah 3

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PETUNJUK OPERASIONAL PENGGUNAAN APLIKASI FLIPPING BOOK PUBLISHER DAN CARA UPLOAD ebook KE PORTAL epublikasi

Petunjuk Singkat Penggunaan Google Drive untuk TA Online Modul Dosen

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

Student Guide Series: Aplikasi Internet Google. 1.1 Tampilan Google

LATIHAN OPTIMASI GAMBAR TRAINING PRESENTASI MEMUKAU

DEPOSITOR TUTORIAL. lalu akan muncul tampilan seperti di bawah ini.

Materi Computer Mediated Learning Orientasi Belajar Mahasiswa 2008 MATERI COMPUTER MEDIATED LEARNING

PANDUAN PEMBELAJARAN BERBASIS WEB E-LEARNING

Halaman ini pada umumnya tidak berbeda dengan halaman Home sebelum. Login. Yang membedakan pada halaman ini yaitu pada bagian center ditampilkan

PEDOMAN AKSES E-BOOK (ELECTRONIC BOOK)

PENGENALAN POWERPOINT 2013

Pedoman Database Koleksi Museum. cagarbudaya.kemdikbud.go.id

teratasonline.co.id Untuk Pemula

STANDARD OPERATING PROCEDURE PROXY LIBRARY UNIVERSITAS HALUOLEO

Tim e-journal Undiksha 2013 USER MANUAL

BROWSING DAN DOWNLOAD

htpp://sipp.menpan.go.id A Z

Dosen Site. Gambar 1. Bapak/Ibu dapat melakukan login pada layanan ini dengan menggunakan account/username dan password yang sama dengan login .

TUTORIAL BOOKING MASKAPAI

Modul Pelatihan Penggunaan Website Bank Data SMK Negeri II Bandar Lampung (GURU)

Manual Penggunaan Aplikasi

Zotero. Reference Management Software. Layanan Pemanduan Pemustaka dan Humas UPT Perpustakaan ITB 2016

Log In Register. Upgrade Storage Home Groups People Documentation Forums Get Involved. You are here: start > id > reports

Petunjuk Singkat Penggunaan Google Drive [Modul Mahasiswa] Petunjuk Singkat Penggunaan Google Drive untuk TA Online Mahasiswa

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (SIMTAKA)

PANDUAN MANAGER JURNAL E-JOURNAL MAHASISWA

TUTORIAL ADMINISTRATOR WORDPRESS WP ADMIN Contents Management Wordpress Selfhosting

Mendaftar ke Friendster

APLIKASI PEMETAAN INSTALASI FARMASI PETUNJUK PENGGUNAAN

MANUAL BOOK v2 APLIKASI DATABASE STATISTIK PROVINSI JAWA BARAT

Posting, Edit dan Hapus Berita

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR PENDAFTARAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) ONLINE SMK NEGERI 1 MARTAPURA TAHUN PELAJARAN 2016/2017

BUKU PANDUAN APLIKASI e-planning PENGUSULAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) FISIK 2018

PANDUAN PENGISIAN FORMULIR PENDAFTARAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) ONLINE SMK NEGERI 1 MARTAPURA TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Repository Unitomo.ac.id

Buku Panduan Pengguna Portal IT. [ Calon Mahasiswa, Mahasiswa, Dosen, Tata Usaha, Komunitas, Industri ]

PT. SINARMAS SEKURITAS. Panduan Instalasi. Simas Mobile for iphone & ipad

siantarmaju Documentation Release latest

MODUL MICROSOFT WORD OLEH: Nuryake Fajaryati, S.Pd.T., M.Pd. NIP

Petunjuk Penggunaan e-learning untuk Dosen Versi Dokumen Workshop E-Learning

PANDUAN PELATIHAN E LEARNING DASAR

Petunjuk Singkat Penggunaan Google Drive Untuk Bimbingan TA Online. Petunjuk Singkat Penggunaan Google Drive untuk TA Online Mahasiswa

PENELUSURAN ARTIKEL ILMIAH, PENGGUNAAN REFERENCE MANAGER, MEMILIH JURNAL INTERNASIONAL (BEREPUTASI) DAN MEMBUAT ID PUBLIKASI

Manual Book Penggunaan CMS Website SMA Negeri 3 Cibinong (Untuk Administrator)

KATA PENGANTAR. September TELKOM bekerjasama untuk pelaksanaan indeks ke Internasional

APLIKASI SID BANKUM ONLINE

3. Klik tombol sign up now!. Pada gambar 2, tombolnya saya lingkari. Hasilnya adalah tampilan seperti ini:

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

Manual Pelatihan Pemakaian Elektronik Jurnal. Yang disediakan oleh

Transkripsi:

Layar Utama (Home Page) ACM Digital Library Pada bagian Home Page ACM Digital Library terdapat beberapa Fitur yang dapat digunakan dalam pengaksesan berkas/artikel, diantaranya : a. Panel Searching (dilingkari merah) seperti pencarian di google yang terdapat di bagian atas Home Page yang digunakan untuk pencarian yang tidak bersifat spesifik; b. Panel Advanced Search (di kotak hijau) merupakan pembagian spesifik pencarian artikel/berkas ACM Digital Library yang meliputi 1. Browse the ACM Publications: - Journals/Transactions - Magazines - Proceedings - ACM Books 2. Browse the Special Interest Groups: - Special Interest Groups (SIGs) 3. Browse the Conferences: - Recent and Upcoming Conferences - Conference Listing 1

4. Browse the Special Collections: - ebooks available to ACM MembersACM Logo - ACM International Conference Proceeding Series (ICPS) - Classic Book Series - ACM Oral History interviews - ACM Curricula Recommendations - NSF Workshop Reports 5. Browse the Hosted Content 6. Browse all literature by type 7. Browse all literature by Publisher 8. Browse by the ACM Computing Classification System Pencarian Melalui Panel Search (Search Box) Untuk pencarian di Panel Search Box dapat langsung di ketik di dalam box. Contoh, ketik Internet Now di dalam box dan berikut hasilnya : 2

Hasil pencarian kata kunci Internet Now Di kolom sebelah kiri adalah fitur Filter (kotak merah) yang memudahkan pencarian berkas Internet Now dalam bentuk : 1. Refine by People - Names - Institutions - Authors - Editors - Reviewers 2. Refine by Publications - Publication Names - ACM Publications - All Publications - Content Format - Publisher 3. Refine by Conferences - Sponsors - Events - Proceeding Series 3

Pencarian Internet Now dalam bentuk artikel jurnal Di kolom sebeleh kiri (kotak merah) pilih menu Refine by Publications lalu klik ACM Publication dan klik Jurnal maka seluruh pencarian Internet Now Jurnal akan muncul. Klik Logo PDF untuk membuka artikel (kotak biru) 4

PDF Untuk pencarian Proceeding, Magazine dan Newsletter sama dengan pencarian jurnal. Pencarian dengan Advanced Search (Journal/Transaction, Magazine, Proceedings) 5

A. Pencarian Jurnal melalui Advanced Search Klik Journal / Transaction A.1 Tersedia 43 ejournal ACM Digital Library 6

A.2 Klik judul jurnal yang dibutuhkan, contoh Journal of The ACM : Di kotak merah terdapat panel About, Award Winner, Authors, Affiliation dan Publication Archive. Di dalam kotak merah terdapat panel kotak biru yang berisi Subject dari Journal of The ACM. A.3. Hasil Pencarian Journal of The ACM menggunakan panel Publication Arcives : Journal of The ACM terbit dari tahun 1954 s/d 2017 7

A.4 Pencarian artikel Internet Now pada Journal of The ACM Ketik kata kunci Internet Now di seach box Jurnal of The ACM untuk menemukan artikel. A.5 Hasil pencarian Internet Now di Journal of The ACM : 8

A.6. PDF Artikel di Journal of The ACM Di kotak merah adalah panel untuk mendownload, print dan share. A.7. Pencarian Artikel pada Panel Proceeding dan Magazine sama seperti pencarian Jurnal. PT. Zahra Aditama Jl. Jatinegara Timur II No. 2A Jatinegara Jakarta Timur Telp : 021-85903471 Email : zahraditama@gmail.com 9