PERBEDAAN RANGE OF MOTION ARTICULATIO HUMERI DAN CUBITI ANTARA LANSIA YANG BERENANG DAN YANG TIDAK BERENANG

dokumen-dokumen yang mirip
LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai gelar sarjana strata-1 kedokteran umum

PERBEDAAN PENGARUH INTERVAL TRAINING DAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP VO2MAX SISWA SEKOLAH SEPAK BOLA UNDIP LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PERBANDINGAN KONFIGURASI TANGAN DAN PERGELANGAN TANGAN PADA PASIEN CARPAL TUNNEL SYNDROME DENGAN ORANG NORMAL

PERBEDAAN ANTARA KESEIMBANGAN TUBUH SEBELUM DAN SESUDAH SENAM PILATES PADA WANITA USIA MUDA LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN KADAR GLUKOSA SERUM DAN PLASMA NATRIUM FLUORIDA DENGAN PENUNDAAN PEMERIKSAAN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN NILAI ARUS PUNCAK EKSPIRASI SEBELUM DAN SESUDAH PELATIHAN SENAM LANSIA MENPORA PADA KELOMPOK LANSIA KEMUNING, BANYUMANIK, SEMARANG

PERBEDAAN INDEKS HIGIENE ORAL DAN ph PLAK KELOMPOK PEMAKAI DAN BUKAN PEMAKAI PESAWAT ORTODONTI CEKAT LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai gelar sarjana strata-1 kedokteran umum

LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH MENGUNYAH PERMEN KARET TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ANTARA PAPARAN ASAP DENGAN KEJADIAN DISKOLORASI GIGI (Studi Pada Pekerja Pengasapan Ikan di Desa Bandarharjo, Kota Semarang, Jawa Tengah)

HUBUNGAN OBESITAS DENGAN RANGE OF MOTION SENDI PANGGUL DAN FLEKSI LUMBAL PADA DEWASA MUDA LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH LAMA WAKTU KEMATIAN TERHADAP KEMAMPUAN PERGERAKAN SILIA NASOPHARYNX HEWAN COBA POST MORTEM YANG DIPERIKSA PADA SUHU KAMAR DAN SUHU DINGIN

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBANDINGAN RERATA PENGETAHUAN PETUGAS KAMAR JENAZAH SEBELUM DAN SETELAH DILAKUKAN WORKSHOP TENTANG INFEKSI DAPATAN KAMAR JENAZAH LAPORAN HASIL

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH OLAHRAGA ANGKAT BEBAN TERHADAP TEKANAN INTRAOKULER LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PENYULUHAN TENTANG PENYAKIT EPILEPSI ANAK TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT UMUM LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN POLA DAN UKURAN RUGE PALATAL RAS DEUTRO MELAYU DENGAN RAS AUSTRALOID LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL SEBELUM DAN SETELAH PENYULUHAN MENGENAI INISIASI MENYUSU DINI LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN STRUKTUR PELVIS TERHADAP KECEPATAN LARI 60 METER SISWA SMA 3 SEMARANG KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PENYULUHAN TENTANG KEJANG DEMAM ANAK TERHADAP PENGETAHUAN ORANG TUA (Studi di Klinik Anak RSUP Dr. Kariadi Semarang)

PERBEDAAN POLA DAN UKURAN RUGE PALATAL RAS DEUTRO MELAYU DENGAN RAS ARABIK LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

BAB IV METODE PENELITIAN. Fisiologi Neuromuskuloskeletal, dan Fisiologi Geriatri.

HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN TINGKAT SUGESTIBILITAS PADA MAHASISWA KEDOKTERAN TAHUN PERTAMA LAPORAN HASIL AKHIR KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN PENGLIHATAN STEREOSKOPIS PADA PENDERITA MIOPIA RINGAN, SEDANG, DAN BERAT LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN PERSENTASE LEMAK TUBUH DENGAN TOTAL BODY WATER MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PENYULUHAN TENTANG PALSI SEREBRAL TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT UMUM LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH BERMAIN VIDEO GAME TIPE FIRST PERSON SHOOTER TERHADAP WAKTU REAKSI YANG DIUKUR DENGAN ATTENTION NETWORK TEST

PERBANDINGAN NILAI FLEKSIBILITAS TUBUH IBU POST PARTUM YANG MELAKUKAN DAN TIDAK MELAKUKAN SENAM PILATES LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN RIWAYAT ATOPIK ORANG TUA DAN KEJADIAN ASMA PADA ANAK USIA TAHUN DI SEMARANG LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

TERAPI TOPIKAL AZELAIC ACID DIBANDINGKAN DENGAN NIACINAMIDE+ZINC PADA AKNE VULGARIS LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN OBESITAS TERHADAP PENINGKATAN INDEKS RASIO KARDIOTORAKS LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH BERMAIN VIDEO GAME TIPE FIRST PERSON SHOOTER TERHADAP ATENSI YANG DIUKUR DENGAN ATTENTION NETWORK TEST

HUBUNGAN PERUBAHAN BERAT BADAN NEONATUS DENGAN KADAR BILIRUBIN HARI KETIGA DAN BILIRUBIN AKHIR MINGGU PERTAMA

PERBEDAAN WAKTU REAKSI TANGAN ANTARA CABANG OLAHRAGA PERMAINAN DAN BELA DIRI LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH INTERVENSI MUSIK KLASIK MOZART DIBANDING MUSIK INSTRUMENTAL POP TERHADAP TINGKAT KECEMASAN DENTAL PASIEN ODONTEKTOMI

HUBUNGAN ph SALIVA DENGAN KARIES PADA KEHAMILAN TRIMESTER PERTAMA DAN KEDUA LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH LATIHAN STEP UP TERHADAP TEKANAN DARAH PADA SISWA SEKOLAH SEPAK BOLA TUGU MUDA SEMARANG USIA TAHUN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBANDINGAN PARAMETER FUNGSI PARU ATLET PUTRA CABANG OLAHRAGA BOLA VOLI DENGAN SEPAK TAKRAW DI PUSAT PENDIDIKAN DAN LATIHAN PELAJAR JAWA TENGAH

LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai gelar sarjanastrata-1 pendidikan dokter

PERBANDINGAN EFEKTIVITAS SATU PAKET PROGRAM TERAPI SWD DAN TENS TERHADAP PENGURANGAN NYERI PADA PASIEN LOW BACK PAIN MEKANIK

KORELASI ANTARA BODY MASS INDEX DENGAN PLANTAR ARCH INDEX LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBANDINGAN PEMBERIAN BRODIFAKUM DOSIS LD 50 DAN LD 100 TERHADAP RESIDU BRODIFAKUM PADA HEPAR TIKUS WISTAR LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN RETENSI MEMORI PASCA PENYULUHAN KELUARGA BERENCANA DENGAN MEDIA CERAMAH DAN VIDEO PADA WANITA USIA SUBUR

PENGARUH AROMATERAPI ROSEMARY TERHADAP ATENSI LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PEMBERIAN PELATIHAN KEKUATAN AYUNAN LENGAN (ARM SWING)

HUBUNGAN JENIS TOTAL HIP ARTHROPLASTY TERHADAP DERAJAT FUNGSIONAL PANGGUL DAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN FRAKTUR COLLUM FEMORIS

PERBANDINGAN PEMBERIAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS CEFTRIAXON DAN NON-CEFTRIAXON TERHADAP KEJADIAN SURGICAL SITE INFECTION

PERBEDAAN HASIL BELAJAR PSIKOMOTORIK PADA METODE DEMONSTRASI DAN AUDIOVISUAL-FLOWCHART DALAM PEMASANGAN IUD KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan sebagai syarat untuk mengikuti ujian Karya Tulis Ilmiah mahasiswa Program Strata-1 Kedokteran Umum

Hubungan Depresi dan Demensia pada Pasien Lanjut Usia dengan Diabetes Melitus Tipe 2 LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN METODE FLOTASI MENGGUNAKAN LARUTAN ZnSO 4 DENGAN METODE KATO-KATZ UNTUK PEMERIKSAAN KUANTITATIF TINJA

PERBEDAAN SATURASI OKSIGEN AWAL MASUK TERHADAP LUARAN PNEUMONIA PADA ANAK LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PERBANDINGAN TINGKAT DEPRESI ANTARA MAHASISWA PEROKOK DENGAN MAHASISWA NON-PEROKOK LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

INFORMED CONSENT PADA PELAYANAN ALAT KONTRASEPSI BAWAH KULIT LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PEMBERIAN MINUMAN ISOTONIK TERHADAP MEMORI PADA KEADAAN DEHIDRASI. (Studi Perbandingan dengan Air Mineral)

PENGARUH REAKSI IMUNISASI DPT/HB TERHADAP SIKAP DAN PERILAKU IBU DALAM PELAKSANAAN IMUNISASI DPT/HB DI KOTA SEMARANG

HUBUNGAN MITRAL VALVE AREA (MVA) DENGAN HIPERTENSI PULMONAL PADA STENOSIS MITRAL LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN USIA TERHADAP DERAJAT DIFERENSIASI KANKER PAYUDARA PADA WANITA LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

GAMBARAN KADAR MALONDIALDEHID (MDA)SERUM PADA LANSIA LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ANTARA KADAR HBA1C DENGAN KADAR TRIGLISERIDA PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PERBEDAAN KUALITAS HIDUP PASIEN GERIATRI DI RSUP DR. KARIADI SEMARANG YANG MENDAPAT PERAWATAN GIGI DAN TIDAK MENDAPAT PERAWATAN GIGI

TERAPI TOPIKAL CLINDAMYCIN DIBANDINGKAN DENGAN NIACINAMIDE + ZINC PADA ACNE VULGARIS LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PENGGUNAAN NIFEDIPIN PADA PENDERITA HIPERTENSI TERHADAP LAJU ALIRAN SALIVA DAN PEMBESARAN GINGIVA LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan sebagai syarat mengikuti ujian hasil Karya Tulis Ilmiah mahasiswa Program Strata-1 Kedokteran Umum

Perbandingan Pemberian Brodifakum LD50 dan LD100 terhadap Perubahan Gambaran Patologi Anatomi Gaster Tikus Wistar

PENGARUH LATIHAN ZUMBA TERHADAP PERSENTASE LEMAK TUBUH PADA WANITA USIA MUDA LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU REMAJA MENGENAI ABORTUS POVOCATUS DI SMA NEGERI 1 SLIYEG KABUPATEN INDRAMAYU LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH LETAK TENSIMETER TERHADAP HASIL PENGUKURAN TEKANAN DARAH LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

SKRIPSI PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA PUZZLE TERHADAP PERILAKU CUCI TANGAN PAKAI SABUN ANAK PRASEKOLAH (5-6 TAHUN)

PERBEDAAN MANIFESTASI KLINIS KEJANG DEMAM PADA ANAK ANEMIA DENGAN ANAK TANPA ANEMIA

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai gelar sarjana Strata-1 Kedokteran Umum

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG SADARI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MELAKUKAN SADARI PADA IBU

PENGARUH PEMBERIAN LATIHAN KONTRAKSI ISOMETRIK VOLUNTER DENGAN ATAU TANPA ELECTRICAL MUSCLE STIMULATION PADA KEKUATAN KONTRAKSI OTOT LENGAN BAWAH

BAB III METODE PENELITIAN. - Tempat : Ruang Skill Lab Gedung E Fakultas Kedokteran. Universitas Diponegoro Semarang. bulan April Mei 2016.

HUBUNGAN JUMLAH VOLUME DRAINASE WATER SEALED DRAINAGE DENGAN KEJADIAN UDEMA PULMONUM RE- EKSPANSI PADA PASIEN EFUSI PLEURA MASIF

JUMLAH KEMATIAN PASIEN DI RUANG PERAWATAN INTENSIF BERDASARKAN KRITERIA PRIORITAS MASUK RSUP DR KARIADI PERIODE JULI - DESEMBER 2014

PENGARUH PEMBERIAN ASAP CAIR PADA BERBAGAI KONSENTRASI TERHADAP PERTUMBUHAN Streptococcus mutans PENYEBAB KARIES GIGI

PENGARUH LATIHAN ZUMBA TERHADAP ARUS PUNCAK EKSPIRASI PADA WANITA USIA MUDA LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PEMBERIAN BORAKS DOSIS BERTINGKAT TERHADAP PERUBAHAN GAMBARAN MAKROSKOPIS DAN MIKROSKOPIS HEPAR SELAMA 28 HARI (Studi pada tikus wistar)

PENGARUH PENYULUHAN PESTISIDA TERHADAP PENGETAHUAN DAN HIGIENE PERSONAL PETANI PENYEMPROT PADI DI DESA PONDOK NGUTER SUKOHARJO

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Gelar Sarjana Strata-1 Kedokteran Umum

PENGARUH PARASETAMOL DOSIS ANALGESIK TERHADAP KADAR SERUM GLUTAMAT OKSALOASETAT TRANSAMINASE TIKUS WISTAR JANTAN

SKRIPSI PELATIHAN TARI GALANG BULAN MENINGKATKAN KEBUGARAN FISIK PADA PELAJAR SMP DI YAYASAN PERGURUAN KRISTEN HARAPAN DENPASAR

Volume 4, Nomor 4, Oktober 2015 Online : Nadia Kurnia, Yosef Purwoko

INTERVENSI FOUR SQUARE STEP

HUBUNGAN KEMAMPUAN FUNGSIONAL DAN DERAJAT NYERI PADA PASIEN LOW BACK PAIN MEKANIK DI INSTALASI REHABILITASI MEDIK RSUP DR.

TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI PUSKESMAS HALMAHERA DAN PUSKESMAS ROWOSARI SEMARANG DI ERA JKN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PERBEDAAN SUHU DAN LAMA WAKTU KEMATIAN TERHADAP KEMAMPUAN PERGERAKAN SILIA CAVITAS NASI HEWAN COBA POST MORTEM

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai gelar sarjana strata-1 kedokteran umum

HUBUNGAN ANTARA LAMA PEMBACAAN CT SCAN TERHADAP OUTCOME PENDERITA STROKE NON HEMORAGIK LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ANTARA STATUS ANEMIA IBU HAMIL TRIMESTER III DENGAN KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH LAPORAN AKHIR HASIL KARYA TULIS ILMIAH

PEMBERIAN KOMBINASI LATIHAN CRUNCH

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN METODE PEER EDUCATION TERHADAP PENGETAHUAN KEPUTIHAN PADA SISWI KELAS II SMP DI PONDOK TA MIRUL ISLAM SURAKARTA

PENGARUH OLAHRAGA TERHADAP KETERATURAN SIKLUS MENSTRUASI PADA MAHASISWI FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2016

SKRIPSI NYOMAN HARRY NUGRAHA

Transkripsi:

PERBEDAAN RANGE OF MOTION ARTICULATIO HUMERI DAN CUBITI ANTARA LANSIA YANG BERENANG DAN YANG TIDAK BERENANG LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH Diajukan sebagai syarat untuk mencapai gelar sarjana kedokteran ZAHIRA RIKIANDRASWIDA 22010114130145 PROGRAM STUDI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO 2017

ii

PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN Yang bertanda tangan dibawah ini, Nama : Zahira Rikiandraswida NIM : 22010114130145 Program Studi Judul KTI : Program Pendidikan Sarjana Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro : Perbedaan Range of Motion Articulatio Humeri dan Cubiti antara Lansia yang Berenang dan yang Tidak Berenang Dengan ini menyatakan bahwa: 1) KTI ini ditulis sendiri tulisan asli saya sendiri tanpa bantuan orang lain selain pembimbing dan narasumber yang diketahui oleh pembimbing 2) KTI ini sebagian atau seluruhnya belum pernah dipublikasikan dalam bentuk artikel ataupun tugas ilmiah lain di Universitas Diponegoro maupun di perguruan tinggi lain 3) Dalam KTI ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis orang lain kecuali secara tertulis dicantumkan sebagai rujukan dalam naskah dan tercantum pada daftar kepustakaan Semarang, 25 September 2017 Yang membuat pernyataan, KATA PENGANTAR Zahira Rikiandraswida iii

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas kasih dan karunia-nya, penulis dapat menyelesaikan laporan akhir penelitian Karya Tulis Ilmiah yang berjudul Perbedaan Range of Motion (ROM) artciulatio Humeri dan Cubiti antara Lansia yang Berenang dan yang tidak Berenang. Karya Tulis Ilmiah ini disusun dalam rangka memenuhi salah satu syarat guna mencapai gelar sarjana strata-1 Kedokteran Umum di Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Semarang. Dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini penulis banyak mendapat dukungan dan bantuan dari berbagai pihak sejak penyusunan proposal hingga terselesaikannya laporan hasil Karya Tulis Ilmiah ini. Untuk itu pada kesempatan kali ini, penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan sebesar-besarnya kepada: 1) Rektor Universitas Diponegoro Semarang yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk belajar dan menimba ilmu di Universitas Diponegoro. 2) Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Semarang yang telah memberikan sarana dan prasarana kepada penulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 3) dr. Erie B.P.S. Andar,Sp.BS,PAK(K)., selaku dosen pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu untuk membimbing dan membantu penulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. iv

4) Dr. dr. Tri Indah Winarni, M.si.Med.,PA. selaku ketua penguji yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 5) dr. Tanti Ajoe Kesoema,Sp.KFR,M.si.Med. selaku dosen penguji yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 6) Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Semarang. 7) Pengurus kolam renang Manunggal jati, Atlantis, dan Jatidiri Semarang 8) Kepala Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah 9) Pengurus Rumah Pelayanan Sosial Lanjut Usia Wening Wardoyo 10) Kedua orang tua saya Ir. Sholih, mm dan Susi Nirmawati, kakak saya Habib Garbandana dan Wike Septi Fadhila, serta keluarga besar penulis yang senantiasa memberikan dukungan moral maupun material. 11) Muhammad Indra Prakoso selaku sahabat saya yang senantiasa mendukung saya dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini. 12) Windi Novita sari, Vivin Aprillia, Okta Hardianti Putri, Aghnilla Fasza, Bianca Maghdalena, Ana shofi selaku sahabat saya yang senantiasa mendukung saya dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini. v

13) Qonita Luthfiyyana, Intan permata sari, Rika rikuk selaku sahabat saya yang senantiasa mendukung saya dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini. 14) Nadiya Arawinda Andar dan Isyania Fajriati selaku teman seperjuangan dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini. 15) Para sahabat yang selalu memberikan dukungan dan semangat dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. 16) Berbagai pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu atas bantuan secara langsung maupun tidak langsung sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat terselesaikan dengan baik. Penulis menyadari bahwa Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Akhir kata, penulis berharap supaya Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas kebaikan semua pihak yang telah membantu penulis. Semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat memberikan manfaat pada kita semua. Semarang, 25 September 2017 Zahira Rikiandraswida vi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii PERNYATAAN KEASLIAN... iii KATA PENGANTAR..... iv DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR SINGKATAN... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii ABSTRAK... xiv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Permasalahan Penelitian... 3 1.3 Tujuan Penelitian... 3 1.3.1 Tujuan Umum... 3 1.3.2 Tujuan Khusus... 3 1.4 Manfaat Penelitian... 3 1.4.1 Bidang Pengetahuan... 3 1.4.2 Bidang Penelitian... 3 1.4.3 Bidang Pelayanan Masyarakat... 4 1.5 Keaslian Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA TEORI, KERANGKA KONSEP, DAN HIPOTESIS... 8 2.1 Lansia... 8 2.1.1 Pengertian Lansia... 8 2.1.2 Fleksibilitas Sendi pada Lansia... 9 2.2 Range of Motion... 11 2.2.1 Pengertian Range of Motion... 11 vii

2.2.2 Cara Pengukuran Range of Motion... 15 2.2.2.1 Sendi Bahu/ Articulatio Humeri... 15 2.2.2.2 Sendi Siku/ Articulatio Cubiti... 17 2.2.3 Nilai normal ROM ekstremitas superior.. 19 2.3 Aktivitas fisik pada lansia dan ROM... 19 2.3.1 Renang gaya dada... 22 2.3.1.1 Posisi badan... 22 2.3.1.2 Gerakan lengan gaya dada... 23 2.3.1.3 Gerakan tungkai gaya dada... 25 2.3.1.4 Pengambilan nafas gaya dada... 26 2.4 Kerangka Teori... 28 2.5 Kerangka Konsep... 29 2.6 Hipotesis... 29 BAB III METODE PENELITIAN... 30 3.1 Ruang Lingkup Penelitian... 30 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 30 3.3 Jenis dan Rancangan Penelitian... 30 3.4 Populasi dan Sampel... 30 3.4.1 Populasi Target... 30 3.4.2 Populasi Terjangkau... 31 3.4.3 Sampel... 31 3.4.3.1 Kriteria Inklusi... 31 3.4.3.2 Kriteria Eksklusi... 31 3.4.4 Cara Pengambilan Sampel... 31 3.4.5 Besar Sampel... 32 3.5 Variabel Penelitian... 33 3.5.1 Variabel Bebas... 33 3.5.2 Variabel Terikat... 33 3.5.3 Variabel Perancu... 33 3.6 Definisi Operasional... 34 3.7 Cara Pengumpulan Data... 35 viii

3.7.1 Alat dan Instrumen Penelitian... 35 3.7.2 Jenis Data... 35 3.7.3 Cara Kerja... 35 3.8 Alur Penelitian... 37 3.9 Analisis Data... 38 3.10 Etika Penelitian... 38 3.11 Jadwal Penelitian... 39 BAB IV HASIL PENELITIAN... 40 4.1 Karakteristik subjek penelitian... 40 4.2 Uji Beda... 41 BAB V PEMBAHASAN.. 45 5.1 Pembahasan Perbedaan ROM... 45 5.2 Kelemahan penelitian... 47 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN... 48 6.1 Simpulan... 48 6.2 Saran.. 49 DAFTAR PUSTAKA... 50 ix

DAFTAR TABEL Tabel 1. Orisinalitas Penelitian... 4 Tabel 2. Nilai normal ROM ekstremitas superior... 19 Tabel 3. Definisi Operasional... 34 Tabel 4. Jadwal Penelitian... 39 Tabel 5. Karakteristik subjek penelitian... 40 Tabel 6. ROM Artikulasio humeri dan cubiti yang berenang dan kontrol... 41 Tabel 7. Pengaruh usia dan jenis kelamin terhadap ROM pada kelompok lansia berenang dan tidak berenang 44 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Sendi Bahu/ Articulatio Humeri... 16 Gambar 2. Pengukuran Range of Motion sendi bahu... 17 Gambar 3. Sendi Siku / Articulatio Cubiti... 18 Gambar 4. Pengukuran Range of Motion sendi siku... 19 Gambar 5. Posisi Badan Renang Gaya Dada... 23 Gambar 6. Gerakan Lengan Gaya Dada... 23 Gambar 7. Sapuan Luar... 24 Gambar 8. Awal Sapuan Dalam Lengan Gaya Dada... 24 Gambar 9. Skema Gerakan Tungkai Gaya Dada... 25 Gambar 10. Gerakan Telapak Kaki Gaya Dada... 26 Gambar 11. Gerakan Pernafasan Renang Gaya Dada... 27 Gambar 12. Kerangka Teori... 28 Gambar 13. Kerangka Konsep... 29 Gambar 14. Alur Penelitian... 37 Gambar 15. ROM Artikulasio humeri dan cubiti yang berenang dan kontrol...... 43 xi

DAFTAR SINGKATAN ROM WHO ADL SIAS : Range of Motion : World Health Organisation : Activities of Daily Living : Spina Iliaca Anterior Superior xii

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1. ETHICAL CLEARANCE... 54 LAMPIRAN 2. SURAT PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (INFORMED CONSENT).. 55 LAMPIRAN 3. KUESIONER SAMPEL PENELITIAN KTI. 59 LAMPIRAN 4. Surat izin penelitian ke Dinas Sosial... 65 LAMPIRAN 5. Surat izin penelitian ke pengurus kolam renang 66 LAMPIRAN 6. Surat izin penelitian dari Dinas Sosial... 67 LAMPIRAN 7. Data SPSS... 68 LAMPIRAN 8. Dokumentasi penelitian.. 94 LAMPIRAN 9. Biodata mahasiswa. 95 xiii

Difference in The Range of Motion of Humeri and cubiti articulations Between Elderly Who Swam and Did Not Swim Zahira Rikiandraswida 1, Tanti Ajoe Kesoema 2, Tri Indah Winarni 3,, Erie B.P.S. Andar 3 ABSTRACT Background : The increase in average life expectancy has lead to a high population of elderly people and a focus on health problems they are facing. On elderly people, joints structures and functions undergo alteration causing flexibility decrement which is measured by ROM, and swimming is an exercise activity which maintains the ROM on elderly people. Method : This form of research was quasi-experimental with posttest design only control group design. The study sample was 16 elderly who swim(s) and 16 elderly who do not swim(ns). In the elderly performed measurement of ROM on articulation humeri and cubiti. Normality of data distribution was analyzed by Saphiro-Wilk test. The range of motion of each group was analyzed using an independent t test if the data distribution was normal or Mann-Whitney test if not normal. Purpose : To prove the difference in the range of motion of humeri and cubiti articulations between elderly who swim & do not swim. Result : Obtained mean of ROM at right shoulder joint at flexion (S=171,31 ± 5,930 o ; NS = 162.37 ± 7.949 o ) with p=0,001, extension (S =60,88 ± 8,808 o ;NS = 43, 06± 9,349 o ) with p = 0,000,Adduction (S=44,38 ± 17,94 o ;NS=31,06±13,30 o ) with p=0,024, Abduction (S=174,06±9,22 o ;NS=165,19±9,90 o ) with p=0,014, lateral rotation (S=89,5(64-98) o wns=80(49-86) o ) with p=0,034, medial rotation (S=74,31± 13,68 o ; NS=64,0±12,36) o with p=0,033. In left shoulder joint at flexion (S=168,94± 6,86 o ; NS=154,12±11,55 o ) with p=0,000, extension (S= 55,31 ± 12,48 o ; NS = 41,06 ± 10,14 o ) with p= 0,001, Adduction (S= 38,63 ± 17,65 o ;NS = 24,44 ± 11,99 o ) with p=0,012,abduction(s= 169,13 ± 7,69 o ;NS =158,69±8,53 o ) with p=0,001, lateral rotation (S=82,81±6,12 o ;NS=75,94±9,96 o ) with p=0,027, medial rotation (S=69,81± 10,14 o ; NS=60,31±12,37 o ) with p=0,024. In right elbow joint at flexion (S=144,94± 5,17 o ; NS=135,81±7,85 o ) with p=0,001, extension (R=2,5(1-8) o ;TR=1(0-4) o ) with p=0,015. In left elbow joint at flexion (S=139,56±5,50 o ;NS=131,63±11,97 o ) with p= 0,022, extension (S=2(1-5 o );NS=1(0-4) o ) with p= 0,041. Conclusion : There are articulation humeri and cubiti ROM differences between elderly who swim and do not swim. Keywords : elderly, swimming, range of motion (ROM), articulatio humeri, articulation cubiti 1 Student of Medical Faculty Diponegoro University 2014 2 Rehabilitation Medicine Department of Medical Faculty Diponegoro University 3 Anatomy Department of Medical Faculty Diponegoro University xiv

Perbedaan Range Of Motion Articulatio humeri dan cubiti Antara Lansia yang Berenang dan yang Tidak Berenang Zahira Rikiandraswida 1, Tanti Ajoe Kesoema 2, Tri Indah Winarni 3,, Erie B.P.S. Andar 3 ABSTRAK Latar belakang : Tingginya usia harapan hidup menyebabkan tingginya jumlah lansia dan masalah kesehatan yang ada pada lansia. Pada lansia terjadi perubahanperubahan struktur dan fungsi pada sendi sehingga menyebabkan berkurangnya fleksibilitas sendi pada lansia yang diukur dalam bentuk ROM, sedangkan berenang adalah olahraga yang mampu mempertahankan ROM pada lansia. Tujuan : Membuktikan perbedaan ROM articulatio humeri dan cubiti antara lansia yang berenang dan yang tidak berenang. Metode : Bentuk Penelitian ini adalah quasy-experimental dengan desain post test only control group design. Sampel penelitian 16 lansia renang (R) dan 16 lansia tidak renang (TR). Lansia diukur ROM sendi ekstremitas atasnya. Normalitas distribusi data dianalisis dengan uji Saphiro-Wilk. Range of motion dianalisis menggunakan uji t tidak berpasangan jika distribusi normal atau uji Mann-whitney jika distribusi tidak normal. Hasil : Didapatkan ROM pada articulatio humeri kanan saat fleksi (R=171,31±5,930; TR=162,37±7.949 o ) dengan p=0,001, ekstensi (R= 60,88 ± 8,808 o ; TR=43,06±9,349 o ) dengan p=0,000,adduksi(r=44,38±17,94 o ; R=31,06±13,30 o ) dengan p=0,024, Abduksi (R=174,06±9,22 o ; TR= 165,19±9,90 o ) dengan p=0,014, rotasi lateral(r=89,5(64-98) o ; TR=80(49-86) o ) dengan p=0,034, rotasi medial (R=74,31±13,68 o ;TR=64,0±12,36) o dengan p=0,033. Pada articulatio humeri kiri saat fleksi (R=168,94±6,86 o ; TR=154,12±11,55 o ) dengan p=0,000, ekstensi (R=55,31±12,48 o ;TR=41,06±10,14 o ) dengan p= 0,001, Adduksi( R= 38,63 ± 17,65 o ; TR= 24,44 ± 11,99 o ) dengan p=0,012,abduksi(r= 169,13 ± 7,69 o ;TR = 158,69 ± 8,53 o ) dengan p=0,001, rotasi lateral (R= 82,81± 6,12 o ;TR =75,94 ±9,96 o ) dengan p= 0,027, rotasi medial (R= 69,81±10,14 o ;TR=60,31±12,37 o ) dengan p=0,024. Pada articulatio cubiti kanan saat fleksi (R=144,94±5,17 o ;TR=135,81±7,85 o ) dengan p=0,001, ekstensi (R=2,5(1-8) o ;TR=1(0-4) o ) dengan p=0,015. Pada articulatio cubiti kiri saat fleksi (R=139,56±5,50 o ;TR=131,63±11,97 o ) dengan p= 0,022, ekstensi (R=2(1-5 o );TR=1(0-4) o ) dengan p= 0,041. Kesimpulan : Terdapat perbedaan ROM articulatio humeri dan cubiti antara lansia yang berenang dan yang tidak berenang. Kata kunci :Lansia, Berenang, range of motion (ROM), articulatio humeri,articulation cubiti 1 Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro 2014 2 Bagian Rehab Medik Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro 3 Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro xv