MEMAHAMI AGAMA. Publication : 1440 H_2018 M MEMAHAMI AGAMA GARDA PELINDUNG DARI FITNAH*

dokumen-dokumen yang mirip
Iman Kepada KITAB-KITAB

APA PEDOMANMU DALAM BERIBADAH KEPADA ALLAH TA'ALA?

Sunnah menurut bahasa berarti: Sunnah menurut istilah: Ahli Hadis: Ahli Fiqh:

Iman Kepada Kitab-Kitab Allah Syaikh Dr. Abdul Aziz bin Muhammad Alu Abdul Lathif

ISLAM IS THE BEST CHOICE

Berkompetisi mencintai Allah adalah terbuka untuk semua dan tidak terbatas kepada Nabi.

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

TAFSIR SURAT AL-BAYYINAH

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

Oleh: Shahmuzir bin Nordzahir

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

10 Renungan Bagi yang Ditimpa UJIAN/MUSIBAH

ف ان ت ه وا و ات ق وا الل ه ا ن الل ه ش د يد ال ع ق اب

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR:

Perbaikan Keadaan Umat Urgensi Dan Cara Mewujudkannya

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Amalan Setelah Ramadhan. Penulis: Al-Ustadz Saifuddin Zuhri, Lc.

Al-Muhiith, Al-Wakiil dan Al-Fattaah

Hadits-hadits Shohih Tentang

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Mensyukuri Nikmat Al Quran

ISLAM DIN AL-FITRI. INDIKATOR: 1. Mendeskripsikan Islam sebagai agama yang fitri

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Anjuran Mencari Malam Lailatul Qadar

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

AL - MATIIN. Yang Maha Kokoh. حفظو هللا Oleh : Ustadz Abdullah bin Taslim al-buthoni. Publication : 1437 H_2016 M

Edisi: 11/9/1/1437 KHUTBAH PERTAMA م ع اش ر ال م س ل م ي ن ر ح م ن ي ور ح م ك م الل ه. Alloh Subhanahu wa Ta'ala berkata di dalam Al-Qur'an:

BAB IV KONSEP SAKIT. A. Ayat-ayat al-qur`an. 1. QS. Al-Baqarah [2]:

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

PEMBUNUHAN KARENA KELIRU (TIDAK DISENGAJA)

AL-HAFIIDH DAN AL-HAAFIDH Syaikh Amin bin Abdullah asy-syaqawi

Mengabulkan DO A Hamba-Nya

NIFAK. حفظو هللا Oleh : Syaikh Shalih bin Fauzan 'Abdillah al-fauzan. Publication : 1437 H_2016 M. NIFAK, Defenisi dan Jenisnya *

YANG HARAM UNTUK DINIKAHI

KITAB KELENGKAPAN BAB DZIKIR DAN DO'A

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Keutamaan Akrab Dengan Al Qur an

<المصدر> ] لمتابعة رابط المشاركة. ikuti postingan asal keterangan ini. الا مام ناصر محمد اليماني Al-Imam Naser Mohammed Al-Yamani.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Mengganti Puasa Yang Ditinggalkan

ة س ى اهو اهر خ اهر خ ى

Iman Kepada Rasul-Rasul

TAFSIR AKHIR SURAT AL-BAQARAH

Maka dirikanlah shalat karena Rabbmu; dan berkorbanlah. (QS. al-kautsar:2)

Ustadz Ahmas Faiz Asifuddin, MA. Publication: 1436 H_2014 M. Disalin dari Majalah al-sunnah, Edisi 08, Th.XVIII_1436/2014

Ma had Tarbawi Al-Hurriyyah

ISLAM dan DEMOKRASI (1)

Sikap Jujur. A. Muqoddimah

"Barangsiapa yang menjadikan semua tujuan menjadi satu, yaitu tujuan hari kembali, niscaya Allah I mencukupkan kepadanya semua tujuannya"

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor: 7/MUNAS VII/MUI/11/2005 Tentang PLURALISME, LIBERALISME DAN SEKULARISME AGAMA

SUMPAH PALSU Sebab Masuk Neraka

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

PERAYAAN NATAL BERSAMA

Menzhalimi Rakyat Termasuk DOSA BESAR

Sifat Munafik. Ma asyiral muslimin rahimaniy warahimakumullah

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

Syarah Istighfar dan Taubat

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Akal Yang Menerima Al-Qur an, dan Akal adalah Hakim Yang Adil

Berkahilah untuk ku dalam segala sesuatu yang Engkau keruniakan. Lindungilah aku dari keburukannya sesuatu yang telah Engkau pastikan.

Adzan Awal, Shalawat dan Syafaatul Ujma ADZAN AWAL, MEMBACA SHALAWAT NABI SAW, DAN SYAFA ATUL- UZHMA

حفظو هللا Oleh : Ustadz Muhammad Wasitho Abu Fawaz, Lc, MA. Publication : 1437 H_2016 M. Keutamaan Tauhid dan Bahaya Syirik

Qawaid Fiqhiyyah. Niat Lebih Utama Daripada Amalan. Publication : 1436 H_2015 M

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Orang Yang Meninggal Namun Berhutang Puasa

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Yang Diizinkan Tidak Berpuasa

SIKSA N E R A KA. Muhammad Ahmad al-'amari. Publication 1437H/2016M. SIKSA NERAKA Dari Buku ADA APA DI HARI KIAMAT

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

MENJADI ORANG YANG PANDAI BERSYUKUR. Suko Pranowo*

ISLAM DAN TOLERANSI. Disampaikan pada perkuliahan PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. MUHAMMAD ALVI FIRDAUSI, S.Si, MA. Modul ke: Fakultas TEHNIK

KHUTBAH GERHANA MATAHARI

Imam Nasser Muhammad Al-Yamani:

Jawaban yang Tegas Dari Yang Maha Mengetahui dan Maha Merahmati

'R'REE E AME AEAEO EA AREBEB

Tatkala Menjenguk Orang Sakit

BUAH-BUAHAN DI SURGA GAMBARAN KENIKMATAN YANG TIADA TARA

TAFSIR SURAT ATH- THAARIQ

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 285

Al-Ahad dan Al-Wahid*

Beriman Kepada Taqdir

Golongan yang Dicintai Allah di Dalam Al-Qur an Oleh: Ahmad Pranggono

Hukum Menyekolahkan Anak di Sekolah Non-Muslim

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

1. Ya Allah, sesungguhnya kami memuji-mu, meminta tolong kepada-mu, dan memohon petunjuk dari-mu, kami berlindung dan bertawakal kepada-mu, kami

Dengan nama Allah, maha pengasih dan penyayang. Salam kepada semua Nabi dari yang terdahulu hingga yang akhir.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

1. Saling Cinta Karena Allah 2. Tanda Cinta Allah Penulis: Imam an-nawawi Pentakhrij: Syaikh Muhammad Nashir al-albani

Adab makan berkaitan dengan apa yang dilakukan sebelum makan, sedang makan dan sesudah makan.

DOA dan DZIKIR. Publication in PDF : Sya'ban 1435 H_2015 M DOA DAN DZIKIR SEPUTAR PUASA

KRITERIA MENJADI IMAM SHOLAT

TETANGGA Makna dan Batasannya حفظه هللا Syaikh 'Ali Hasan 'Ali 'Abdul Hamid al-halabi al-atsari

Dengan nama Allah yang maha pengasih, maha penyayang, dan salam kepada para Rasul serta segala puji bagi Tuhan sekalian alam.

Perkara yang Bermanfaat Bagi Seorang yang Telah Mati PERKARA YANG BERMANFAAT BAGI SEORANG YANG TELAH MATI

MANAJEMEN JATIDIRI ( MJ )

Mengutamakan Akhirat

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Prof. Dr. Syaikh Abdurrazzaq bin Abdil Muhsin

Transkripsi:

MEMAHAMI AGAMA GARDA PELINDUNG DARI FITNAH حفظو هللا Syaikh Shalih Fauzan al-fauzan Publication : 1440 H_2018 M MEMAHAMI AGAMA GARDA PELINDUNG DARI FITNAH* حفظو هللا Oleh : Syaikh Shalih Fauzan Al-Fauzan * Diangkat dari Muhadharat Fi al-aqidah wa ad-da wah Darul Ashimah 3/415-439 Disalin dari Majalah As-Sunnah Ed. 11 Th. XIX_1437H/2016M e-book ini didownload dari www.ibnumajjah.com

NIKMAT ISLAM DAN PERINGATAN AGAR TIDAK JATUH DALAM FITNAH YANG MEMALINGKAN DARI ISLAM Allah Azza wa Jalla telah memberi anugerah Islam kepada kita. Allah Subhanahu wa Ta ala berfirman: م س ل م و ن. و أ ن ت م إ ل ت وت ن و ل ت ق ات و ح ق ا لل ات ق وا آم ن وا ال ذ ي ن أ ي ه ا ي ك ن ت م إ ذ ع ل ي ك م ا لل ن ع م ت و اذ ك ر وا ت ف ر ق وا و ل ا لل ج يع ا ب ب ل و اع ت ص م وا ح ف ر ة ش ف ا ع ل ى و ك ن ت م إ خ و ا ن ب ن ع م ت و ف أ ص ب ح ت م ق ل وب ك م ب ي ف أ ل ف أ ع د اء الن ا ر م ن ت ه ت د و ن. ل ع ل ك م آي ت و ل ك م ا لل ي ب ي ك ذل ك م ن ه ا ف أ ن ق ذ ك م ع ن و ي ن ه و ن ب ل م ع ر و ف و ي م ر و ن ا ل ي إ ل ي د ع و ن أ م ة م ن ك م و ل ت ك ن م ن و اخ ت ل ف وا ت ف ر ق وا ك ال ذ ي ن ت ك ون وا و ل ال م ف ل ح و ن. ى م و أ ول ئ ك ال م ن ك ر ع ظ ي م ع ذ ا ب ل م و أ ول ئ ك ال ب ي ن ا ت م ا ج اء ى م ب ع د Wahai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah sebenar-benar takwa kepada-nya; dan janganlah sekali-kali kamu mati melainkan dalam keadaan beragama Islam. Dan berpeganglah kamu semuanya

kepada tali (agama) Allah, dan janganlah kamu berceraiberai, dan ingatlah akan nikmat Allah kepadamu ketika kamu dahulu (masa Jahiliyah) bermusuh-musuhan, maka Allah mempersatukan hatimu, lalu menjadilah kamu karena nikmat Allah, orang-orang yang bersaudara; dan kamu telah berada di tepi jurang neraka, lalu Allah menyelamatkan kamu dari padanya. Demikianlah Allah menerangkan ayat-ayat-nya kepadamu, agar kamu mendapat petunjuk. Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma ruf dan mencegah dari yang munkar; merekalah orang-orang yang beruntung. Dan janganlah kamu menyerupai orang-orang yang berceraiberai dan berselisih sesudah datang keterangan yang jelas kepada mereka. Mereka itulah orang-orang yang mendapat siksa yang berat. (QS. Ali Imran/3:102-105) Allah Subhanahu wa Ta ala juga berfirman: ا ل س ل م ل ك م و ر ض ي ت ن ع م ت ع ل ي ك م و أ ت م ت د ين ك م ل ك م أ ك م ل ت ال ي و م د ين ا Pada hari ini telah Ku-sempurnakan untuk kamu agamamu, dan telah Ku-cukupkan kepadamu nikmat-ku, dan telah Ku-ridhai Islam itu jadi agama bagimu. (QS. Al- Ma idah/5:3)

Juga firman-nya: ا ل س ل م ا لل ع ن د الد ي ن إ ن Sesungguhnya agama (yang diridhai) di sisi Allah hanyalah Islam. (QS. Ali Imran/3:19) Juga firman Allah Subhanahu wa Ta ala : ق ب ل ف ل ن د ين ا ا ل س ل م غ ي ر ي ب ت غ و م ن ا ل اس ر ي ن م ن ا ل خ ر ة ف و ى و م ن و ي Barangsiapa mencari agama selain agama Islam, maka sekali-kali tidaklah akan diterima (agama itu) daripadanya, dan dia di akhirat termasuk orang-orang و ج اى د وا م ن ل ي ك ون ح ر ج ف م ل ة ا لل الر س و ل yang rugi. (QS. Ali Imran/3:85) Firman Allah Subhanahu wa Ta ala yang lain: ح ق أ ب يك م ش ه يد ا ج ه اد ه إ ب ر اى ي م ع ل يك م ى و ى و اج ت ب اك م س اك م و ت ك ون وا و م ا ال م س ل م ش ه د اء ج ع ل م ن ي ع ل ى ع ل ي ك م ق ب ل الن ا س ف و ف الد ي ن ىذ ا ف أ ق يم وا الن ص ي و ن ع م ال م و ل ف ن ع م م و ل ك م ى و ب لل و اع ت ص م وا الز ك اة و آت وا الص ل ة Dan berjihadlah kamu pada jalan Allah dengan jihad yang sebenar-benarnya. Dia telah memilih kamu dan Dia

sekali-kali tidak menjadikan untuk kamu dalam agama suatu kesempitan. (Ikutilah) agama orang tuamu Ibrahim. Dia (Allah) telah menamai kamu sekalian orangorang muslim dari dahulu, dan (begitu pula) dalam (al- Qur an) ini, supaya Rasul itu menjadi saksi atas dirimu dan supaya kamu semua menjadi saksi atas segenap manusia, maka dirikanlah sembahyang, tunaikanlah zakat dan berpeganglah kamu pada tali Allah. Dia adalah Pelindungmu, maka Dialah sebaik-baik Pelindung dan sebaik-baik Penolong. (QS. Al-Hajj/22:78) Sungguh, nikmat Islam merupakan nikmat yang tiada tara. Tidak ada nikmat lain apapun yang bisa menyamainya, kendatipun nikmat-nikmat Allah yang lain itu begitu agung dan banyak yang tidak sepatutnya kita menghina dan merendahkannya, bahkan kita wajib untuk ingat dan bersyukur. Meski demikian, nikmat Islam merupakan nikmat Allah yang paling agung. Islam yang dimaksud adalah Islam yang dibawa oleh Rasulullah Muhammad shallallahu alaihi wasallam. Karena Islam merupakan nikmat teragung, maka diutusnya Rasul ini pun juga merupakan nikmat yang agung. Karena Beliau shallallahu alaihi wasallam yang menjelaskan Islam, yang membawanya, sekaligus yang menyerukannya. Allah Subhanahu wa Ta ala berfirman:

ع ل ي ه م ي ت ل و أ ن ف س ه م م ن ر س و ل ف يه م ث ب ع إ ذ ال م ؤ م ن ي ع ل ى ا لل م ن ل ق د ق ب ل ل ف ي ض ل ل م ن ك ان وا و إ ن و ا ل ك م ة ال ك ت ا ب و ي ع ل م ه م و ي ز ك يه م آي ت و م ب ي Sungguh Allah telah memberi karunia kepada orangorang yang beriman ketika Allah mengutus di antara mereka seorang Rasul dari golongan mereka sendiri, yang membacakan kepada mereka ayat-ayat Allah, membersihkan (jiwa) mereka, dan mengajarkan kepada mereka al-kitab dan al-hikmah. Dan sesungguhnya sebelum (kedatangan Nabi) itu, mereka adalah benarbenar dalam kesesatan yang nyata. (QS. Ali Imran/3:164) Namun perlu diingat bahwa ada rintangan dan halangan yang bisa menghadang manusia, yang terkadang bisa mengeluarkannya dari pagar Islam bila ia sudah termasuk penganut Islam-. Atau bisa melemahkan cahaya Islam di hatinya, ataupun menghalanginya untuk masuk ke dalam Islam, bila ia bukan termasuk pemeluk Islam. Ada banyak fitnah dahsyat yang menghadang manusia. Oleh karena itu, kita harus mengenali fitnah-fitnah tersebut; sebagaimana kita juga harus mengetahui jalan keluar dari fitnah-fitnah tersebut bila ia telah menimpa.

Bertolak dari sinilah seorang Sahabat besar, Hudzaifah bin al-yaman radhiyallahu anhu mengatakan, Orang-orang bertanya kepada Rasulullah shallallahu alaihi wasallam tentang kebaikan, sedangkan aku bertanya kepada Beliau shallallahu alaihi wasallam tentang keburukan. Karena khawatir kalau-kalau aku terjatuh ke dalamnya. Jadi, mengetahui tentang Islam dan mengenalnya dengan seksama, mengetahui hukum-hukum dan rinciannya adalah perkara yang wajib. Kemudian juga (merupakan hal yang wajib) mengetahui perkara-perkara yang bisa memalingkan dari Islam, mengetahui hal-hal yang bisa menghalangi antara seorang hamba dengan Islam; atau penyakit-penyakit yang bisa melemahkan Islam dalam hatinya. Kita harus mengetahui berbagai hal yang manfaat agar bisa mengambil manfaat darinya juga mengetahui hal-hal yang membahayakan agar bisa menghindari semua yang membahayakan. Sungguh, bila seseorang tidak mengetahui perkara-perkara yang membahayakan dan yang menyesatkan, bisa jadi, hal tersebut membuatnya binasa tanpa ia sadari, padahal Allah Azza wa Jalla memerintahkan kita untuk berpegang teguh pada agama ini sampai ajal datang menjemput. Allah Subhanahu wa Ta ala berfirman: و أ ن ت م م س ل م و ن إ ل ت وت ن و ل

Dan janganlah sekali-kali kamu mati melainkan dalam keadaan beragama Islam. (QS. Ali Imran/3: 102) Dan tidak diragukan lagi bahwa untuk bisa terus menerus berada dalam Islam, itu ada di tangan Allah. Kita tidak memiliki kuasa dan kemampuan untuk terus berada dalam Islam hingga kematian. Ini tidak lain adalah ada di tangan Allah Azza wa Jalla. Namun kita berusaha menempuh jalan atau cara yang bisa menyebabkan kita tetap eksis di atas Islam ini hingga kematian menjemput. Bila kita sudah mengambil sebab-sebab tersebut, maka sungguh Allah Azza wa Jalla dengan anugerah dan karunia-nya akan menyempurnakan nikmat-nya kepada kita dan akan mewafatkan kita di atas Islam. Sebab, kita telah mengerahkan daya untuk mengambil dan melakukan sebabsebab tersebut, dan kita telah berusaha untuk menggapai keselamatan, sementara Allah Maha Santun lagi Maha Pemurah. Bila Allah Azza wa Jalla melihat pada hamba-nya ada semangat dan hasrat untuk meraih kebaikan; sekaligus ada kebencian dan kekhawatiran terhadap keburukan, maka sesungguhnya Allah Subhanahu wa Ta ala akan meluruskannya, akan menjaga, melindungi dan menganugerahkan agama-nya untuknya, serta menyempurnakan kebaikan baginya. Namun, bila Allah Azza wa Jalla melihat hamba-nya berpaling dan tidak berselera untuk mendapatkan kebaikan serta tidak membenci keburukan, maka sesungguhnya Allah

Subhanahu wa Ta ala akan membiarkannya dalam kesesatan yang menjadi pilihannya; sebagai siksaan baginya, sekaligus bentuk keadilan dari-nya. Allah Azza wa Jalla berfirman: س ب ي ل غ ي ر و ي ت ب ع ا ل د ى ل و ت ب ي م ا ب ع د م ن الر س و ل ي ش اق ق و م ن و ن ص ل و ج ه ن م ت و ل م ا ن و ل و ال م ؤ م ن ي م ص ي ا و س اء ت Dan barangsiapa yang menentang Rasul sesudah jelas kebenaran baginya, dan mengikuti jalan yang bukan jalan orang-orang mukmin, Kami biarkan ia leluasa terhadap kesesatan yang telah dikuasainya itu dan Kami masukkan ia ke dalam Jahannam, dan Jahannam itu seburuk-buruk tempat kembali. (QS. An-Nisa / 4: 115) Maka di sini tampak jelas, bahwa penyebab itu datang dari arah hamba, yaitu ia menentang Rasul dan tidak mengikuti jalan kaum Mukminin; Sedangkan hukuman siksanya datang dari Allah Azza wa Jalla. Allah Azza wa Jalla berfirman yang artinya, Kami biarkan ia leluasa terhadap kesesatan yang telah dikuasainya itu dan Kami masukkan ia ke dalam Jahannam, dan Jahannam itu seburuk-buruk tempat kembali. (QS. An-Nisa /4:115)

DEFINISI FITNAH Sedangkan kata fitan adalah bentuk jamak dari kata fitnah. Maknanya adalah ujian dan cobaan agar dengan hal itu bisa terlihat benarnya iman atau justru ia memiliki sifat nifaq. Allah Ta ala berfirman: ج ع ل الن ا س ف ت ن ة ا لل ف أ وذ ي ف إ ذ ا ب لل آم ن ا ي ق و ل م ن الن ا س و م ن ا لل ك ع ذ اب Dan di antara manusia ada orang yang berkata: Kami beriman kepada Allah, maka apabila ia disakiti (karena ia beriman) kepada Allah, ia menganggap fitnah manusia itu sebagai azab Allah. (QS. Al-Ankabut /29: 10) Ia tidak tabah dan sabar menghadapi fitnah (cobaan) agar bisa berdiri kokoh di atas kebenaran, bahkan ia lari meninggalkan agamanya dan menempuh hal-hal yang bisa memalingkannya dari Islam. Ia menyangka bahwa dengan begitu ia bisa selamat. Namun justru ia hanya keluar dari keburukan menuju keburukan yang lebih besar dan parah. Perumpamaannya seperti orang yang menghindari batu yang panas menyengat dengan berlindung pada api. Ia menjadikan fitnah (cobaan) manusia seolah-olah ia adalah adzab dari Allah Azza wa Jalla. Apakah cobaan dari manusia

sebanding dengan adzab Allah?! Sesungguhnya bila ia meninggalkan agamanya, dan merespon seruan orang-orang yang menimbulkan fitnah serta menyepakati mereka, berarti ia telah keluar untuk menuju pada adzab Allah Subhanahu wa Ta ala. Kalaulah ia bersabar menghadapi gangguan manusia dan bersabar menghadapi ulah para hamba, dan ia tetap berpegang teguh pada agamanya, tentu sakit yang ia rasakan hanyalah sementara. Sedangkan kelapangan dari Allah Azza wa Jalla begitu dekat, dan kesudahannya justru terpuji. Akan tetapi sebaliknya, bila ia tidak bersabar menghadapi gangguan dan fitnah manusia, bahkan ia tunduk patuh pada mereka dalam kemaksiatan kepada Allah Subhanahu wa Ta ala, dan melayani apa yang mereka minta berupa kufur kepada Allah, maka itu artinya dia lebih memilih menuju adzab Allah Azza wa Jalla yang sangat pedih. Jadi, fitnah adalah cobaan dan ujian, agar dengan itu bisa tampak siapa yang tulus dalam imannya, yang tegar di atas akidahnya, dan siapa yang ragu lagi bimbang, yang kala badai fitnah baru bergerak pada awal permulaannya, ia sudah langsung oleng dihantamnya. Semoga Allah Azza wa Jalla menjadikan kita termasuk orang-orang yang sabar dan tegar dalam menghadapi berbagai fitnah terus menghempas-red.

DEFINISI MEMAHAMI AGAMA Paham agama, diistilahkan dengan sebutan al-fiqhu fi addin. Kata al-fiqh secara bahasa berarti memahami. Sedangkan secara syara, fiqh adalah memahami hukumhukum Allah Subhanahu wa Ta ala yang ada dalam Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya shallallahu alaihi wasallam. Karena Allah Azza wa Jalla menurunkan al- Qur an ini dan juga menurunkan Sunnah Nabi sebagai petunjuk bagi manusia. Di dalamnya terdapat petunjuk; juga terdapat penjelasan segala sesuatu yang dibutuhkan oleh para hamba dalam urusan agama mereka; dan juga hal-hal yang bisa membuat mereka bahagia di dunia dan akhirat. Allah Subhanahu wa Ta ala menjadikan Kitab ini mengandung segala hal yang dibutuhkan umat manusia. Di samping Kitab ini, terdapat juga penjelasan dan Sunnah Rasul shallallahu alaihi wasallam yang menjadi penjelas bagi al-qur an dan penafsir dari al-qur an. Allah Subhanahu wa Ta ala berfirman: إ ل ي ه م ن ز ل م ا ل لن ا س الذ ك ر إ ل ي ك و أ ن ز ل ن ا ل ت ب ي Dan Kami turunkan kepadamu al-qur an, agar kamu menerangkan pada umat manusia apa yang telah diturunkan kepada mereka. (QS. An-Nahl/16:44)

Rasul yang memberikan penjelasan dan yang menyampaikan serta yang menafsirkan Kitab yang agung ini. Jadi di dalam al-kitab dan as-sunnah terdapat petunjuk yang mengentaskan kita dari kesesatan; dan terdapat penjelasan tentang jalan kebaikan dan jalan keburukan. Jadi, memahami agama, maksudnya kita mengerti dan memahami dari Kitabullah dan Sunnah Rasul-Nya tentang hukum dari segala problematika yang menghadang kita, dan segala fitnah yang datang kepada kita. Sehingga kita bisa menghindari fitnah-fitnah tersebut dan mengambil jalan keselamatan. Inilah yang dinamakan al-fiqhu fi ad-din. Allah Subhanahu wa Ta ala telah memerintahkan al-fiqhu fi ad-din (usaha untuk memahamai agama). Dan Allah mencela orang-orang yang tidak mau ber-tafaqquh fi ad-din. Allah Azza wa Jalla berfirman: ك ل ق و م ه م و ل ي ن ذ ر وا الد ي ن ف ل ي ت ف ق ه وا ط ائ ف ة م ن ه م ف ر ق ة م ن ن ف ر ف ل و ل ي ذ ر و ن ل ع ل ه م إ ل ي ه م ر ج ع وا إ ذ ا Mengapa tidak pergi dari tiap-tiap golongan di antara mereka beberapa orang untuk memperdalam pengetahuan mereka tentang agama dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali kepadanya, supaya mereka itu dapat menjaga dirinya. (QS. At-Taubah/9:122)

Allah Azza wa Jalla menyebutkan sifat kaum munafik yaitu mereka tidak memahami. Artinya mereka tidak memahami hukum-hukum Allah Subhanahu wa Ta ala. Sebab mereka tidak menghendakinya, dan tidak mengindahkan dan tidak memperhatikannya. Oleh karena itu, mereka menjadi orang-orang yang tidak memahami.[]