PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI WILAYAH SURABAYA PUSAT PAULINE CHRISTIATI 2443009017

dokumen-dokumen yang mirip
PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI PUSKESMAS MULYOREJO DI WILAYAH SURABAYA TIMUR MARDIA PUTRI DIAH RAHAYU

PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI WILAYAH SURABAYA BARAT RIA VIONITA

KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETES PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI PUSKESMAS GUNDIH WILAYAH SURABAYA PUSAT LUCAS SUCIPTO

KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETES PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI PUSKESMAS KALIJUDAN WILAYAH SURABAYA TIMUR ALEXANDER HALIM

MANFAAT KONSULTASI TERHADAP PEMAHAMAN PASIEN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN ATAS PADA ANTIBIOTIK YANG DIRESEPKAN DI APOTEK PANDUGO SURABAYA

KAJIAN POLA PERESEPAN PASIEN DIABETES MELITUS DI SEMBILAN APOTEK WILAYAH SURABAYA SELATAN YANUAR HADI IRAWAN

PENINGKATAN PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI TUNGGAL MAUPUN KOMBINASI YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA SURABAYA

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK MARVITA PUSPA DAN APOTEK SUGENG

PENGARUH PENYULUHAN OBAT ANTIHIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS KETABANG WILAYAH SURABAYA PUSAT

UJI AKTIVITAS ANTIPIRETIK SENYAWA O-(ISOLEUSIL)PARASETAMOL PADA MENCIT (MUS MUSCULUS) DENGAN INDUKSI PEPTON EDWIN JEIKA BUNGGULAWA

DANIEL ADIARTHA

MANFAAT KONSULTASI TERHADAP PEMAHAMAN PASIEN PADA OBAT-OBAT YANG DIRESEPKAN DI APOTIK PANDUGO SURABAYA

UJI AKTIVITAS ANTIPIRETIK SENYAWA O-(VALIL)PARASETAMOL PADA MENCIT (MUS MUSCULUS) DENGAN INDUKSI PEPTON

UJI AKTIVITAS ANTIPIRETIK SENYAWA O-(FENILALANIL)PARASETAMOL PADA MENCIT (MUS MUSCULUS) DENGAN INDUKSI PEPTON

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK KETINTANG DAN RESTU SEHAT MELIA IVANA WIJAYA

SKRIPSI PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK DALAM RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR

PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK TANPA RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR DESI SETYOWATI

PENGARUH PENYULUHAN OBAT ANTIHIPERTENSI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS JAGIR SURABAYA WILUJENG YULITA

KAJIAN RETROSPEKTIF ASPEK FARMASETIK DAN TERAPETIK TERHADAP RESEP PASIEN DIARE ANAK DI BEBERAPA APOTEK WILAYAH SURABAYA TIMUR

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISIS KELENGKAPAN PERESEPAN DI APOTEK KPRI RSUD DR.SOETOMO BULAN DESEMBER 2010

PENGARUH PENYULUHAN OBAT ANTI HIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS BALONGSARI SURABAYA BARAT

PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN MENURUT PERMENKES NOMOR 35 TAHUN 2014 PADA APOTEK MANDIRI DI WILAYAH SURABAYA BARAT

PENGARUH PENYULUHAN OBAT ANTIHIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS GUNUNG ANYAR SURABAYA TIMUR

STUDI PENGGUNAAN ANTIPLATELET (CLOPIDOGREL) PADA PENGOBATAN STROKE ISKEMIK DI RSUD KABUPATEN SIDOARJO

STUDI PENGGUNAAN ANGIOTENSIN RESEPTOR BLOKER (ARB) pada PASIEN STROKE ISKEMIK RAWAT INAP di RSU. Dr. SAIFUL ANWAR MALANG

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP OBAT ASMA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK X FELICIA DONNA WIJAYA

Karya Tulis Ilmiah. Keperawatan Pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

PENGARUH KEADILAN ORGANISASIONAL DAN KEPERCAYAAN PADA ATASAN TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR PADA KARYAWAN PT. YORIMASA COMPANY DI GRESIK

PEMAHAMAN PASIEN TERHADAP PENGGUNAAN OBAT DISLIPIDEMIA YANG DIRESEPKAN DI APOTEK X SRI INDAH WATI GUNAWAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI PUSKESMAS JAGIR JALAN BENDUL MERISI NO. 1 SURABAYA 12 JUNI JUNI 2017

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 166 JALAN AHMAD YANI NO. 228 SURABAYA 10 OKTOBER NOVEMBER 2016

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN TENTANG KOMPLIKASI AKUT PADA PASIEN DIABETES MELLITUS. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr.

COST EFFECTIVENESS ANALYSIS

STUDI PENGGUNAAN CALCIUM CHANNEL BLOCKER pada PASIEN STROKE ISKEMIK RAWAT INAP di RSU. Dr SAIFUL ANWAR MALANG

PENGEMBANGAN METODE PENETAPAN KADAR GLIBENKLAMID DALAM PLASMA DARAH MANUSIA SECARA IN VITRO MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI KOMITMEN ORGANISASIONAL PADA YAYASAN BUDI BAKTI KARYA MASF DI BALIKPAPAN

POLA PENGGUNAAN OBAT GOLONGAN ACEi DAN ARB PADA PASIEN DIABETES NEFROPATI DI RUMKITAL Dr. RAMELAN SURABAYA

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA NO. 24 JL. DHARMAWANGSA NO. 24 SURABAYA 10 OKTOBER NOVEMBER 2016

PEMAHAMAN PASIEN TUBERKULOSIS PARU TERHADAP PENGGUNAAN OBAT ANTI TUBERKULOSIS (OAT) DI TIGA PUSKESMAS (DUPAK, PEGIRIAN DAN TANAH KALI KEDINDING)

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG PENGGUNAAN OBAT GLIBENKLAMID PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE-2 DI PUSKESMAS ALALAK SELATAN BANJARMASIN

PENGARUH KEPIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DAN DI MEDIASI OLEH ORGANIZATIONAL LEARNING CAPABILITY PADA KARYAWAN ADMINISTRASI

OLEH: VEROS ALVARIS YUSTAKI FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

PENGARUH KEADILAN, KETEPATAN PENGALOKASIAN, TARIF PAJAK DAN DISKRIMINASI TERHADAP PENGGELAPAN PAJAK PADA KPP PRATAMA MULYOREJO SURABAYA

PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP PERAWATAN DIRI PADA PENDERITA DIABETES MELITUS DI DIABETES MELITUS CLUB KECAMATAN CEPU KABUPATEN BLORA JAWA TENGAH

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 35 JALAN NGAGEL JAYA SELATAN NO. 109 SURABAYA 18 JULI 12 AGUSTUS 2011

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun oleh : ANGGIT YATAMA EMBUN PRIBADI

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK LIBRA JALAN ARIEF RAHMAN HAKIM NO. 67 SURABAYA 10 OKTOBER 12 NOVEMBER 2016

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI PADA PASIEN HIPERTENSI DI RS SANTA CLARA MADIUN TAHUN 2011 FRANSISKA MADE RATNA KUMALA DEWI

PENGARUH EKSTRAK DAUN SIRIH MERAH ( PIPER CROCATUM LINN

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN RESEP DI BEBERAPA APOTEK KIMIA FARMA DI KOTA MEDAN SKRIPSI

HUBUNGAN RASA PERCAYA DIRI IBU DENGAN KELANCARAN PELEPASAN ASI PADA IBU YANG MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JAGIR SURABAYA

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TENTANG MANFAAT BUAH MENGKUDU UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH

PENGARUH PENYULUHAN OBAT ANTIHIPERTENSI TERHADAP PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS KREMBANGAN SELATAN DI SURABAYA UTARA

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN TENTANG KETEPATAN WAKTU PENGGUNAAN OBAT DI PUSKESMAS GADANG HANYAR KOTA BANJARMASIN

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA NO. 26 JL. DIPONEGORO NO. 94 SURABAYA 16 JANUARI 17 FEBRUARI 2017

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA NO. 24 JALAN DARMAWANGSA NO. 24 SURABAYA (22 JULI 24 AGUSTUS 2015)

GAMBARAN TINGKAT KEPATUHAN PASIEN DIABETES MELLITUS DALAM MENGKONSUMSI OBAT ANTIDIABETES ORAL DI RS DAN KLINIK GOTONG ROYONG SURABAYA

Kata Kunci: Tingkat Pengetahuan, Asam Mefenamat, Pasien Poli Gigi

PENGARUH AKUNTABILITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDITOR OLEH: MELLY TIOFIANY CHANDRA

VALIDASI METODE IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR SILDENAFIL SITRAT DALAM SEDIAAN PERMEN KARET CINTA SECARA KLT-DENSITOMETRI YULIANI SO

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETIK ORAL DAN EVALUASI KETEPATAN DOSIS PADA PASIEN PROLANIS DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER (PKPA) DI APOTEK TIRTA FARMA JL. KAHURIPAN NO.32 SURABAYA 05 OKTOBER-06 NOVEMBER 2015

PERIODE DISUSUN OLEH: LANNY HIEDARTO, S.Farm. NPM STEVANUS B.B.T., S.Farm. NPM

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 175 JALAN KARANGMENJANGAN NO. 9 SURABAYA 10 OKTOBER 12 NOVEMBER 2016

SKRIPSI. OLEH : Maria Letisia Lipat Tupen NRP:

POLA PENGGUNAAN OBAT DALAM UPAYA PASIEN MELAKUKAN PENGOBATAN SENDIRI DI BEBERAPA APOTEK

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI PUSKESMAS JEMURSARI JL. JEMURSARI SELATAN IV No 5 SURABAYA Desember 2011

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER APOTEK KIMIA FARMA 52 JALAN RAYA DUKUH KUPANG NO. 54 SURABAYA (22 JULI AGUSTUS 2015) PERIODE XLV

ANALISIS DIMENSI E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN TOKO ONLINE OLEH: CELIA FAUSTINE NOVELIA

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI VINCENT MAESTRO GROUP SURABAYA

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI RUMAH SAKIT GOTONG ROYONG JALAN MEDOKAN SEMAMPIR INDAH NO. 97 SURABAYA (30 NOVEMBER 11 DESEMBER 2015)

PENGARUH KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAN KETAATAN, PENGALAMAN AUDIT, DAN PENGETAHUAN AUDITOR DALAM PERTIMBANGAN AUDIT. Oleh : ANITA PRANOTO

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK PENGHARAPAN JL. RAYA TANGGULANGIN NO. 30 SIDOARJO 20 JULI - 22 AGUSTUS 2015

EFEK ANTIDIABETES FRAKSI ETIL ASETAT EKSTRAK ETANOL BUAH PARE (MOMORDICA CHARANTIA L.) PADA TIKUS PUTIH WINDA NUGAS LESTARI

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN MELAYANI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI CV. DUTA CITRA OLEH: ANDRE JONATHAN

PENGARUH KEPUASAAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN ADMINISTRASI DI SURABAYA OLEH: SHELVYE KUNCORO

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 23 JALAN RAYA KENDANGSARI BLOK J NO. 7 SURABAYA 30 JANUARI 3 MARET 2012

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PENDERITA DIABETES MELLITUS TENTANG TERAPI KOMPLEMENTER (AKUPUNKTUR) Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr.

PERIODE XLV. DISUSUN OLEH: CLAUDIA ALVINA, S.Farm. NPM: JEFRI PRASETYO, S.Farm. NPM:

DIONISIUS DWI KURNIAWAN

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG MONITORING GULA DARAH. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr Hardjono. S.

PENGARUH FAKTOR DEMOGRAFI DAN ATRIBUT RITEL TERHADAP FREKUENSI BELANJA KONSUMEN ELEKTRONIK DI SURABAYA SKRIPSI OLEH: SWIJIANA SALIM

PENGARUH KOMPLEKSITAS AUDIT,TEKANAN ANGGARAN WAKTU, DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT DIMODERASI OLEH PEMAHAMAN TERHADAP SISTEM INFORMASI

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 180 JL. PAHLAWAN NO. 10 SIDOARJO 22 JULI AGUSTUS 2015

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK BAGIANA JL. DARMAHUSADA INDAH I-38 (C-186) SURABAYA 18 JULI 13 AGUSTUS 2011

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI PUSKESMAS MEDOKAN AYU JL. MEDOKAN AYU UTARA IV NO. 31 SURABAYA 30 NOPEMBER 10 DESEMBER 2015

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER PUSKESMAS PAKIS JALAN KEMBANG KUNING MAKAM NO. 6 SURABAYA 21 NOVEMBER 03 DESEMBER 2016

NOVIANA SYLVIA CHRISTY FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

PENGARUH KEPUASAN KERJA EKSTRINSIK DAN INTRINSIK TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN BEBERAPA BANK TERBESAR DI SURABAYA

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI PUSKESMAS PACAR KELING JALAN JOLOTUNDO BARU III/16 SURABAYA 30 NOVEMBER DESEMBER 2015 PERIODE XLV

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA NO. 166 JALAN AHMAD YANI NO.228 SURABAYA (22 JULI 24 AGUSTUS 2015)

FORMULASI TABLET LIKUISOLID IBUPROFEN MENGGUNAKAN PROPILEN GLIKOL SEBAGAI PELARUT NON VOLATILE DAN PVP K-30 SEBAGAI POLIMER

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK PANDUGO JL. YKP PANDUGO II (PII B-2) SURABAYA 05 OKTOBER-07 NOVEMBER 2015

PENGETAHUAN PESERTA MENGENAI EVENT 5K FUN RUN SHERATON SURABAYA HOTEL AND TOWERS SKRIPSI OLEH: MELYSA VENA HARYANTO

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, DAN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN ONLSHOP DI SURABAYA OLEH : SAMUEL TANUWIDJOJO

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI APOTEK KIMIA FARMA 35 JALAN NGAGEL JAYA SELATAN NO.109 SURABAYA ( 22 JULI 24 AGUSTUS 2015 )

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER

Transkripsi:

PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI WILAYAH SURABAYA PUSAT PAULINE CHRISTIATI 2443009017 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALASURABAYA 2013

PUBLIKASLKAR A ILMIAH Demi pertimbangan ilmu pengetahuan, saya menyetujui skripsi/karya ilmiah saya, dengan judul : PENGET AHUAN P ASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI WILA YAH SURABA A PUSAT untuk dipublikasikan ata.u ditampilkan di internet atau media lain, yaitu Digital Library Perpustakaan Unika Widya Mandala Surabaya untuk kepentingan akademik sebatas sesuai dengan Undang-Undang Hak. Cipta, Demikian pemyataan persetujuan publikasi karya ilmiah ini saya buat dengan sebenamya. Surabaya, 27 Juli 2013 2443009017

PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDlABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI \VaAY AH SURABAYA PUSAT SKRlPSI Diajukan untuk memcnuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas Farrnasi Unika Widya Mandala Surabaya OLEH: PAULINE CHRISTIA TI 2443009017 Telah disetujui pada tangga127 Juli 2013 dan dinyatakan LULUS Pembimbing II, Stephanie D. Artemisia,S.Si.,M.Si., NIK. 241.01.0519 Apt. Mengetahui, Ketua Penguji, Dca. Sili~iiati. MS., Apt NIK. 241.82.0090

ABSTRAK PENGETAHUAN PASIEN TENTANG OBAT ANTIDIABETES ORAL DI SALAH SATU PUSKESMAS DI WILAYAH SURABAYA PUSAT PAULINE CHRISTIATI 2443009017 Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan pasien Diabetes Melitus tentang obat antidiabetes oral (OAD). Dilakukan di Puskesmas Tambakrejo di wilayah Surabaya Pusat dengan metode survey research metod dan cross sectional pada bulan Juni 2013. Sampel adalah pasien DM yang berobat di puskesmas tersebut serta bersedia menjadi responden penelitian dan menerima OAD. Data diperoleh dengan menggunakan kuisioner yang telah divalidasi. Diperoleh 100 pasien sebagai responden dari penelitian ini. Dari hasil penelitian diperoleh 56% (56) responden berpengetahuan, dan sisanya sejumlah 44% (44) responden kurang berpengetahuan mengenai OAD. Dari hasil penelitian diperoleh 51% responden mengetahui tujuan terapi DM yaitu untuk mengontrol kadar gula dalam darah. Sejumlah 33 responden memperoleh 1 jenis OAD dan 67 responden memperoleh 2 jenis OAD dengan jawaban benar untuk macam obat sebesar 81.81% untuk 1 OAD dan 89.55% untuk 2 OAD, golongan OAD yang diterima adalah insulin secretagoge atau sulfonylurea (glibenklamida) yang memiliki efek samping hipoglikemia dan golongan biguanida (metformin) yang memiliki efek samping mual. Sebesar 36% responden mengetahui ciri efek samping dari obat yang diterima namun hanya 21% yang mengetahui cara mengatasi efek samping tersebut. Nama OAD diketahui 51.51% dan 26.86% responden yang mendapat 1 dan 2 OAD. Waktu yang benar dalam menggunakan obat (pagi, siang, sore) diketahui oleh 81,81% dan 89,55% responden yang mendapat 1 dan 2 OAD. Lebih dari 50% responden mengetahui hal yang dilakukan apabila lupa minum obat dan ingat pada jadwal minum berikutnya serta hal yang dilakukan bila obat telah habis. Sebesar 89% responden kembali untuk menebus obat di puskesmas apabila obat habis. Sedangkan frekuensi pemberian OAD diketahui 57.57% responden dengan 1 OAD dan 44.77% responden dengan 2 macam OAD. Dapat disimpulkan bahwa pengetahuan pasien tentang OAD masih rendah dan harus ditingkatkan. Kata kunci : pengetahuan pasien, diabetes melitus, obat antidiabetes oral, puskesmas i

ABSTRACT KNOWLEDGE OF PATIENT AT ONE OF THE PUSKESMAS IN CENTRAL SURABAYA ON ORAL ANTIDIABETIC DRUGS PAULINE CHRISTIATI 2443009017 The objective of this work was to determine patient knowledge regarding oral antidiabetics drugs. Puskesmas Tambak Rejo was chosen for this research with survey research method and cross sectional method in June 2013. The sample was DM patients who obtained OAD with prescription in Puskesmas Tambak Rejo. Validated questionnaire that has been used to obtain the data. Obtained 100 patients as respondents of study. Result showed that 56% respondent knowledgeable, and the remaining amount of 44% (44) respondents are less knowledgeable about the OAD. The result showed 51% of respondents knew the purpose of therapy is to control diabetes blood sugar levels. Some 33 respondents earn 1 type of OAD and 67 respondents obtain 2 types of OAD with the correct answer to drug for 1 OAD at 81.81% and 89.55% for 2 OAD, drug classes that are received was insulin secretagoge or a sulfonylurea (glibenclamide) which has a side effect of hypoglycemia and biguanide (metformin) which has the side effect of nausea. By 36% of respondents know the characteristics of the side effects of the drug received, but only 21% are aware of how to cope with the side effects. OAD name known to 51.51% and 26.86% of respondents who received 1 and 2 OAD. The correct time of taking the medication ( morning, afternoon, evening ) was known by 81.81% (27) and 89.55% (60) of patients who received 1 and 2 OAD respectively. More than 50% of respondents knew things done if miss a dose and remember on schedule next drink and do things when the drug has been exhausted. By 89% of respondents in the back to make up for a clinic when the drug runs out. While the frequency of known OAD 57.57% of respondents with 1 OAD and 44.77% of respondents with 2 OAD. To conclude, patients knowledge about OAD is low and must be improved. It can be concluded that the patients knowledge about OAD is low and should be increased. Key words: knowledge of patient, oral antidiabetics drugs, diabetes mellitus, puskesmas. ii

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas pertolongan, penyertaan dan kasih-nya, sehingga penyusunan skripsi yang berjudul Pengetahuan Pasien Tentang Obat Antidiabetes Oral di Puskesmas Tambak Rejo di Wilayah Surabaya Pusat ini dapat terselesaikan dengan baik. Adapun skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Skripsi ini dapat diselesaikan berkat bantuan, bimbingan, serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini, dengan segala ketulusan dan kerendahan hati, disampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Yunita Nita, S.Si.,M.Pharm., Apt. selaku Dosen Pembimbing I dan Stephanie D. Artemisia,S.Si.,M.Si., Apt. selaku Dosen Pembimbing II yang dengan penuh perhatian dan kesabarannya, telah meluangkan banyak waktunya dalam memberikan bimbingan, pengarahan, petunjuk, saran-saran yang membangun dan banyak hal bagi saya yang banyak kekurangan hingga terselesaikannya naskah skripsi ini. 2. Dra. Siti Surdijati, M.S., Apt. selaku Dosen Penguji I dan Wahyu Dewi T, M.Sc, Apt. selaku Dosen Penguji II yang telah banyak memberikan saran dan masukan untuk kesempurnaan skripsi ini. 3. Drs. Kuncoro Foe, Ph.D., G.Dip., Sc., Apt selaku penasehat akademik yang telah mendampingi dan membimbing selama perkuliahan di Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. 4. Drs. Kuncoro Foe, Ph.D., G.Dip., Sc., Apt selaku Rektor Universitas Katolik Widya Mandala dan selaku dosen pengampu di iii

Fakultas Farmasi, yang telah memberikan kesempatan, fasilitas dan waktu untuk memberikan bekal ilmu kefarmasian dan pembelajaran softskill yang handal. 5. Martha Ervina, S.Si., M.Si., Apt. selaku Dekan Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. 6. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan. 7. Pihak Tata Usaha Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. 8. Pimpinan Puskesmas Tambakrejo beserta segenap karyawan yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian, saya sampaikan penghargaan dan terima kasih secara tulus. 9. Kedua Orang tua yang tercinta: Drs. Paulus Latera dan Dra. Christini Setiowati yang telah memberikan bantuan moril maupun materiil sehingga pendidikan Strata-1 di Fakultas Farmasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya ini dapat terselesaikan. 10. Ria, Fransisca, Putri dan Ety selaku teman-teman seperjuangan dalam penyelesaian skripsi ini. 11. Tika, Yani, Edwin, Robert, Albert, Chi-chi, serta teman-teman Farmasi angkatan 2009 yang telah banyak membantu dan mendampingi sejak awal studi hingga selesainya skripsi ini. Demikian skipsi ini dipersembahkan bagi almamater tercinta Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya, dan semoga skripsi ini dapat iv

bermanfaat serta memberikan sumbangan bagi dunia kefarmasian pada khususnya dan masyarakat luas pada umumnya. Akhir kata, disadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna, oleh karenanya diharapkan saran dan kritik yang membangun dari semua pihak demi kesempurnaan skripsi ini. Terima kasih Tuhan Yang Maha Esa. Surabaya, Juli 2013 v

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... vi DAFTAR LAMPIRAN... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x BAB 1 PENDAHULUAN... 1 2 TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1. Tinjauan Tentang Diabetes Melitus... 6 2.2. Tinjauan Tentang Obat-Obat Diabetes Melitus... 12 2.3. Tinjauan Tentang Pengetahuan... 30 2.4. Tinjauan Tentang Pelayanan Dasar Penanganan DM di Puskesmas...... 33 2.5. Tinjauan Tentang Kuisioner... 38 2.6. Tinjauan Tentang Penelitian Terdahulu... 39 3 KERANGKA KONSEPTUAL DAN KERANGKA OPERASIONAL... 43 3.1. Kerangka Konseptual... 43 3.2. Kerangka Operasional... 44 4 METODE PENELITIAN... 45 4.1. Jenis Penelitian... 45 4.2. Tempat dan Waktu Penelitian... 45 4.3. Populasi dan Sampel Penelitian... 45 vi

Halaman 4.4. Variabel Penelitian... 47 4.5. Definisi Operasional... 48 4.6. Bagan Pelaksanaan Penelitian di Puskesmas... 49 4.7. Instrumen Penelitian... 49 4.8. Alat Pengumpulan Data... 49 4.9. Validitas dan Reliabilitas... 49 4.10. Analisis Data... 51 5. HASIL DAN PEMBAHASAN... 52 5.1. Uji Validitas dan Reliabilitas... 52 5.2. Data Demografi Pasien... 53 5.3. Pengetahuan tentang Obat Antidiabetes... 55 5.4. Hubungan Karakteristik Demografi Pasien Terhadap Pengetahuan... 61 6. SIMPULAN... 67 6.1. Kesimpulan... 67 6.2. Alur Penelitian Selanjutnya... 68 DAFTAR PUSTAKA... 69 LAMPIRAN... 72 vii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman A. Surat Ijin Penelitian dari Dinas Kesehatan... 72 B. Kuisioner... 73 C. Hasil Analisis Data dengan Metode Chi-Square... 79 viii

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Perbedaan Diabetes Melitus Tipe 1 dan Diabetes Melitus Tipe 2... 7 2.2 Target Penatalaksanaan Diabetes Melitus... 10 2.3 Faktor Resiko Untuk Diabetes Melitus Tipe 2... 10 5.1 Distribusi Usia Pasien Penderita DM... 53 5.2 Distribusi Jenis Kelamin Pasien Penderita DM... 54 5.3 Distribusi Pendidikan Pasien Penderita DM... 54 5.4 Distribusi Pekerjaan Pasien Penderita DM... 55 5.5 Pengetahuan Tentang OAD... 56 5.6 Golongan dan Nama Obat Antidiabetes Oral di Puskesmas Tambakrejo... 58 5.7 Pengetahuan Tentang Obat yang Diperoleh Pada Pasien yang Memperoleh 1 Macam OAD... 59 5.8 Pengetahuan Tentang Obat yang Diperoleh Pada Pasien yang Memperoleh 2 Macam OAD... 59 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 5.1. Distribusi Skor Pengetahuan Responden Tentang OAD... 60 5.2. Rentang Usia Dibandingkan Dengan Pengetahuan... 62 5.3. Jenis Kelamin Dibandingkan Dengan Pengetahuan... 63 5.4. Tingkat Pendidikan Dibandingkan Dengan Pengetahuan... 64 5.5. Pekerjaan Dibandingkan Dengan Pengetahuan... 65 x