STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR"

Transkripsi

1 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR SURAT PEMBERITAHUAN PERKEMBANGAN HASIL PEYIDIKAN SATUAN RESERSE KRIMINAL POLRES LOMBOK TENGAH I. PENDAHULUAN 1. Umum a. UU. No.2 tahun 2002 tentang Pokok-pokok Kepolisian Negara Republik Indonesia mengamanatkan bahwa Polri berperan selaku pemelihara keamanan ketertiban masyarakat, pengayom, pelindung dan pelayan masyarakat serta penegakan hukum. Dengan kewenangan yang demikian luas, maka konsekwensi logis yang menjadi tanggung jawab setiap personel Polri yaitu melaksanakan kewenangan tersebut secara normatif profesional dan tidak tercela. b. Berbagai bentuk kejahatan yang terjadi akhir-akhir ini telah menunjukkan modus operandi serta jaringan kejahatan yang terorganisir bahkan telah menimbulkan keresahan masyarakat di beberapa wilayah, fenomena ini menuntut profesionalisme penyidik Polri untuk mampu mengungkap pelaku kejahatan tersebut secara cepat, tepat dan tuntas sehingga dapat menurunkan tingkat kecemasan masyarakat dalam beraktivitas. c. Keberhasilan yang telah ditunjukkan selama ini belum dapat mengangkat keterpurukan Polri sebagai aparat penegak hukum dimata masyarakat, kondisi ini akan dapat berubah apabila Polri khususnya pengemban fungsi reskrim mampu menunjukkan jati

2 2 dirinya, profesional dan konsisten dalam mengaplikasikan ketentuan hukum dan /atau peraturan perundang-undangan lainnya serta memiliki kepekaan terhadap perkembangan situasi dilingkungan tempat tugasnya. d. Prosedur atau tata cara didalam melakukan tindakan kepolisian dalam rangka penanganan laporan / pengaduan masyarakat yang berkaitan dengan terjadinya perbuatan pidana, maka sangat dibutuhkan adanya panduan kegiatan yang dituangkan kedalam Standar Operasional Prosedur (SOP) sebagai parameter atau tolak ukur pelaksanaan tindakan kepolisian yang berhubungan dengan penyelidikan dan penyidikan tindak pidana. Dengan adanya Standar Operasional Prosedur (SOP), maka hubungan antara penyidik sebagai pemberi pelayanan dan masyarakat sebagai penerima pelayanan dapat bersinergi sesuai harapan. pelayanan cepat, tepat, transparan dan akuntabel. 2. Dasar a. Undang-undang No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia; b. Undang-undang No. 8 tahun 1981 tentang KUHAP; c. Peraturan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia No. 12 tahun 2009 tentang Pengawasan dan Pengendalian Penanganan Perkara Pidana di Lingkungan Kepolisian Negara RI; d. Juklak dan juknis Administrasi Penyidikan. 3. Maksud dan Tujuan a. Maksud Maksud pembuatan pedoman Standar Operasional Prosedur (SOP) agar dapat digunakan sebagai pedoman dalam rangka penanganan perkara pidana yang didahului dengan proses penyelidikan dan penyidikan serta wujud standarisasi yang harus dilakukan penyidik dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

3 3 b. Tujuan Tujuan pembuatan pedoman Standar Operasional Prosedur (SOP) SP2HP adalah memberikan panduan dan pedoman kerja agar terbentuk penyidik yang profesional, proposional, bermoral dengan menjunjung tinggi supremasi hukum dan hak asasi manusia. 4. Ruang Lingkup Ruang Iingkup pedoman Standar Operasional Prosedur (SOP) meliputi proses pemberian SP2HP kepada pelapor dalam proses penyelidikan dan penyidikan tindak pidana yang dilakukan anggota pengemban fungsi Reskrim. 5. Tata Urut I. PENDAHULUAN II. PELAKSANAAN SOP III. ADMINISTRASI SOP IV. PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN V. PENUTUP 6. Pengertian a. Standar Operasional Prosedur (SOP) Standar Operasional Prosedur adalah pedoman atau acuan untuk melaksanakan tugas pekerjaan sesuai dengan fungsi dan alat penilaian kinerja berdasarkan indikator-indikator teknis, administrasif dan prosedural sesuai dengan tata kerja, prosedur kerja dan sistem kerja pada unit kerja. b. Penyelidikan Penyelidikan adalah serangkaian tindakan penyelidik untuk mencari dan menemukan suatu peristiwa yang diduga sebagai tindak pidana guna menentukan dapat atau tidaknya dilakukan penyidikan menurut cara yang diatur dalam undang-undang ini. c. Penyidikan Penyidikan adalah serangkaian tindakan penyidik dalam hal dan menurut cara yang diatur dalam undang-undang ini untuk mencari

4 4 serta mengumpulkan bukti untuk membuat terang tentang tindak pidana yang terjadi dan guna menemukan tersangkanya. Pengawasan Pengawasan adalah rangkaian kegiatan dan tindakan pengawas berupa pemantauan terhadap proses penyidikan, berikut tindakan koreksi terhadap penyimpangan yang ditemukan dalam rangka tercapainya proses penyidikan sesuai dengan undang-undang dan peraturan yang berlaku serta menjamin proses pelaksanaan kegiatan penyidikan perkara dilakukan secara profesional, proporsional dan transparan. d. Pengendalian Pengendalian penyidikan adalah kegiatan pemantauan, pengarahan,bimbingan dan petunjuk kepada penyidik agar proses penyidikan dapat berjalan lebih lancar dan sesuai dengan target yang ditetapkan. e. Surat Pemberitahuan Perkembangan Hasil Peyidikan Surat Pemberitahuan Perkembangan Hasil Penyidikan yang selanjutnya disingkat SP2HP adalah surat pemberitahuan terhadap pelapor tentang hasil perkembangan Penyelidikan/penyidikan penyidikan f. Pejabat yang berhak menandatangani SP2HP adalah atasan penyidik yang menandatangani surat perintah penyelidikan /penyidikan. II. PELAKSANAAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) Dalam melaksanakan tugas penyidikan yang dilakukan penyidik dalam rangka penanganan perkara pidana diperlukan adanya standar kerja penyidik sebagai pedoman dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya. Standar operasional ini sekaligus dapat digunakan untuk menilai kinerja penyidik secara internal maupun eksternal. Standar internal yang bersifat prosedural ini yang diinterpretasikan sebagai Standar Operasional Prosedur (SOP), sebagai tolak ukur dalam menilai efektivitas dan efisiensi kinerja penyidik dalam melaksanakan program kerjanya. Secara konseptual prosedur diartikan sebagai panduan yang mengarahkan tindakan penyidik / penyidik pembantu dalam menyelesaikan

5 5 beban kerjanya terutama dalam penanganan perkara pidana. Dilihat dari fungsinya, SOP berfungsi membangun sistem kerja yang sistematis, teratur dan terukur, dan dapat dipertanggungjawabkan, sesuai landasan hukum yang menjadi pedomannya. SOP dapat juga berfungsi sebagai panduan dalam rangka menjalin hubungan tata cara kerja diantara pelaksana kegiatan penegakkan hukum, sehingga terbangun kerjasama sinergis, procedural dan transparan yang bermuara pada terwujudnya pelayanan kepada masyarakat yang prima dan meningtkatnya kepercayaan masyarakat terhadap lembaga kepolisian. Adapaun SOP tentang Surat Pemberitahuan Perkembangan Hasil Penyidikan adalah A. SOP penerbitan SP2HP Hasil Penyelidikan 1) Hasil penyelidikan diinformasikan kepada pelapor melalui SP2HP dengan ketentuan waktu: a) SP2HP untuk perkara ringan / sedang selambat - lambatnya : 14 hari; b) SP2HP untuk perkara sulit / sangat sulit selambatlambatnya : 30 hari. c) SP2HP yang diberikan kepada pelapor / pengadu berisi bahwa laporan / pengaduan saudara telah diterima dan akan dilakukan penyelidikan / penyidikan oleh penyidik / penyelidik atas nama, No. Hp, Website, dalam waktu.hari sesuai dengan criteria kasus yang dilaporkan. 2) SP2HP hasil penyelidikan berisi tentang: a) dalam format SP2HP A1, berisi pemberitahuan kepada pelapor terkait waktu penyelidikan yang dibutuhkan penyelidik. b) dalam format SP2HP A2, berisi pemberitahuan kepada pelapor bahwa perkara yang dilaporkannya tidak dapat ditingkatkan ketahap penyidikan dan /atau akan ditingkatkan ke proses penyidikan. 3) Penyelidik mengirimkan kepada pelapor dan membuatkan bukti penerimaan SP2HP Hasil Penyelidikan oleh pelapor.

6 6 4) Hasil Penyelidikan yang telah diperoleh selanjutnya didatakan melalui SPP-e yang diisi oleh penyidik / penyelidik. b. SOP penerbitan SP2HP Hasil Penyidikan 1) SP2HP pada tingkat penyidikan untuk kasus : a) Kasus ringan, SP2HP diberikan pada hari ke-10, hari ke-20 dan hari ke-30 b) Kasus sedang, SP2HP diberikan pada hari ke-15, hari ke-30, hari ke-45 dan hari ke-60. c) Kasus sulit, SP2HP diberikan pada hari ke-15,hari ke- 30, hari ke-45, hari ke-60, hari ke-75dan hari ke-90. d) Kasus sangat sulit, SP2HP diberikan pada harike-20, hari ke- 40, hari ke-60, hari ke-80, harike-100 dan hari ke-120. e) Tahap penyelesaian dan penyerahan berkasperkara, SP2HP diberikan pada saatpelimpahan berkas perkara tahap pertama.pada saat berkas perkara dikembalikan (P.19,P.18) maka SP2HP diberikan setelah dilakukanpelimpahan kembali ke Jaksa Penuntut Umum,demikian juga pada saat penyerahan berkasperkara pada tahap kedua SP2HP disampaikankepada pelapor. 2) Mengirimkan SP2HP kepada pelapor tentang penghentian penyidikan yang dilakukan dengan memberikan pertimbangan pertimbangan dilakukannya penghentian penyidikan. 3) Dalam hal perkara yang telah dihentikan penyidikan, dapat dilanjutkan proses penyidikan berdasarkan: a) keputusan pra peradilan yang menyatakan bahwa penghentian penyidikan tidak sah dan wajib melanjutkan penyidikan; b) diketemukannya bukti baru (novum) untuk pemenuhan unsur pasal yang dipersangkakan untuk selanjutnya diserahkan ke JPU;

7 7 c) hasil gelar perkara luar biasa yang dihadiri dan diputuskan oleh pejabat yang berwenang untuk membatalkan keputusan penghentian penyidikan yang diduga terdapat kekeliruan, cacat hukum, atau terdapat penyimpangan. Ill. ADMINISTRASI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR 1. Penyelenggaraan administrasi penyidikan dalam aplikasi penjabaran Standar Operasional Prosedur (SOP) berpedoman pada ketentuan yang berlaku antara lain: a. Undang-undang No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia; b. Undang-undang No. 8 tahun 1981 tentang KUHAP; c. Peraturan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia No. 12 tahun 2009 tentang Pengawasan dan Pengendalian Penanganan Perkara Pidana di Lingkungan Kepolisian Negara RI; d. juklak dan juknis administrasi penyidikan. 2. Pada jajaran Reskrim Polres Lombok Tengah agar dapat mempedomani Standar Operasional Prosedur (SOP) sebagai indikator keberhasilan kenerja kesatuan. IV. PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN 1. Pengawasan dan Pengendalian dilakukan dengan melibatakan fungsi dan peran pengawas penyidik di dalam pelaksanaan Standar Operasional Prosedur (SOP). 2. Sistem pelaporan secara berkala dalam proses penyelidikan dan penyidikan sebagai indikator keberhasilan kinerja anggota Reskrim dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

8 8 V. PENUTUP Demikian buku Standar Operasional Prosedur (SOP) tentang Surat Pemberitahuan Perkembangan Hasil Penyidikan ini dibuat untuk dapat digunakan sebagai pedoman pelaksanaan tugas bagi anggota reskrim dalam rangka proses penyelidikan dan penyidikan tindak pidana guna terwujudnya penyidik Sat Reskrim Polres Lombok Tengah yang profesional, proposional, bermoral dengan menjunjung tinggi supremasi hukum dan hak azasi manusia serta terciptanya transparansi dalam proses penyidikan. Praya, Januari 2015 KAPOLRES LOMBOK TENGAH NORUDIN,S.I.K,M.H AKBP NRP

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH NUSA TENGGARA BARAT RESOR MATARAM STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENGHENTIAN PENYIDIKAN TINDAK PIDANA SATUAN RESERSE KRIMINAL POLRES MATARAM Mataram, 01
