BAB I PENDAHULUAN. nasional.pada Pasal 1 Undang-Undang No.20 Tahun 2003Tentang Sistem

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. nasional.pada Pasal 1 Undang-Undang No.20 Tahun 2003Tentang Sistem"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pembentukan karakter merupakan salah satu tujuan pendidikan nasional.pada Pasal 1 Undang-Undang No.20 Tahun 2003Tentang Sistem Pendidikan Nasional menyatakan bahwa pendidikan adalah usaha dasar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan dan akhlak mulia serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, Bangsa dan Negara. Amanah Undang-Undang Sistem Penididikan Nasional tahun 2003 Pasal 1 itu bermaksud agar pendidikan tidak hanya membentuk insan Indonesia yang cerdas, namun juga berkepribadian atau berkarakter, sehingga nantinya akan lahir generasi bangsa yang tumbuh berkembang dengan karakter yang bernafas nilai-nilai luhur bangsa serta agama. Karakter dapat diartikan sebagai nilai dasar yang membangun pribadi seseorang atau anak yang terbentuk karena pengaruh hereditas maupun pengaruh lingkungan, yang juga membedakan seseorang dengan orang lain serta diwujudkan dalam sikap dan perilakunya dalam kehidupan sehari-hari. Pendidikan karakter juga merupakan pendidikan budi pekerti yang melibatkan aspek pengetahuan (cognitive), perasaan (feeling), dan tindakan (action). 1

2 2 Dasar pendidikan karakter, sebaiknya diterapkan di dalam lingkungan keluarga, bagaimana anak mendapatkan contoh yang baik dari orang tua maka anak akan siap terjun dengan karakter yang baik pula kedalam lingkungan masyarakat. Terutama bagi anak usia remaja yang cenderung masih labil dan dalam proses mencari jati diri jika tidak dilandasi dengan karakter yang kuat oleh orang tua maka tidak menutup kemungkinan para remaja akan mempunyai sikap yang buruk di luar rumah bahkan akan terjerumus terhadap tindakan-tindakan kriminalitas, kekerasan, maupun pergaulan bebas. Dalam mendidik anak untuk menjadi manusia yang berkarakter diperlukan persiapan dan perlakuan terhadap anak secara tepat sesuai dengan kondisi anak. Setiap anak mempunyai ciri individual yang berbeda satu dengan yang lain. Di samping itu setiap anak yang lahir di dunia ini berhak hidup dan berkembang semaksimal mungkin sesuai dengan kondisi yang dimilikinya. Untuk dapat memberi kesempatan berkembang bagi setiap anak diperlukan pola asuh yang tepat dari orang tuanya, hal ini mengingat anak adalah menjadi tanggung jawab orang tuanya baik secara fisik, psikis maupun sosial. Dengan pendidikan karakter yang diterapkan secara sistematis dan berkelanjutan, seorang anak akan menjadi cerdas emosinya. Kecerdasan emosi merupakan bekal penting dalam mempersiapkan anak menyongsong masa depan, karena seseorang akan lebih mudah dan berhasil menghadapi segala macam tantangan kehidupan, termasuk tantangan untuk berhasil secara akademis.

3 3 Tameng di dalam keluarga atau bekal akhlak, budi pekerti ataupun pendidikan karaker dari orang tua sangat dibutuhkan oleh seorang anak. Namun bagi sebagian keluarga, barangkali proses pendidikan karakter yang sistematis sangat sulit, terutama bagi sebagian orang tua yang terjebak pada rutinitas yang padat, sehingga lebih membiarkan anak bergaul bebas tanpa memantau bagaimana pergaulan anaknya di luar rumah, atau bahkan orang tua tidak pernah mempedulikan pendidikan anak. Hal ini terjadi karena faktor ekonomi dan lingkungan maupun keadaan, seperti apa yang telah terlihat dengan jelas di dalam kehidupan sehari-hari masyarakat pesisir, banyak anak usia remaja yang putus sekolah bahkan merekapun tidak lulus sekolah dasar (SD). Mereka lebih memilih ikut bapak atau orang tua bahkan teman-teman sepergaulannya untuk melaut ataupun hanya sekedar ikut berkelompok dengan teman-temannya. Orang tua kurang memperhatikan pendidikan anak dan hanya fokus dengan kehidupan sehari-hari yang serba pas-pasan. Tak jarang pula setelah beranjak lebih besar anak-anak sudah melakukan tindakan-tinadakan kekerasan (berkelahi) antar teman atau bahkan terjerumus dalam pergaulan bebas. Tak sedikit orang tua yang bisa dibilang menelantarkan anak, dengan membiarkan anak bergaul dengan siapa saja ataupun dimana saja, yang penting sang anak pulang dan diberi uang jajan dan hal ini cenderung berlaku bagi anak-anak laki-laki. Dalam hal ini peranan orang tua terhadap pendidikan anak terutama pendidikan karakter anak sangatlah penting, bagaimana orang tua menerapkan peraturan dan konsekuensi terhadap anak di rumah,

4 4 memberikan pengetahuan apa dan bagaimana perilaku yang diharapkan dan bagaimana orang tua dapat menyentuh emosi anak dan memberikan informasi yang tepat tentang sikap atau perilaku anak sampai informasi tersebut akan menetap dalam hidup anak. Berdasarkan latar belakang di atas, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian tentang Peranan Orang Tua Terhadap Pendidikan Karakter Anak Usia Remaja Di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kecamatan Ambunten Sumenep Madura. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan maka dapatdirumuskan masalahnya sebagai berikut: 1. Bagaimana peranan orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura? 2. Apa saja permasalahan-permasalahan yang dihadapi orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura? 3. Bagaimana solusi untuk orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura?

5 5 C. Tujuan Penelitian Sesuai dari rumusan permasalahan yang telah diuraikan di atas, maka tujuan yang ingin dicapai adalah untuk mengetahui: 1. Peranan orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura. 2. Permasalahan-permasalahan yang dihadapi orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura. 3. Solusi untuk orang tua terhadap pendidikan karakter anak usia remaja di Daerah Pesisir Pantai Desa Ambunten Timur Kec. Ambunten Sumenep Madura. D. Manfaat Penelitian Kualitas serta kapasitas suatu penelitian dapat dilihat dari segi kegunaan yang diberikan dari hasil penelitian. Dengan diadakan penelitian ini, maka diharapkan dapat bermanfaat baik bagi ilmu pengetahuan maupun bagi masyarakat umum. Adapun kegunaan yang ingin dicapai oleh penulis dalam penelitian yang dituangkan dalam bentuk skripsi ini mencakup kegunaan secara teoritis dan kegunaan secara praktis, sebagai berikut:

6 6 1. Manfaat secara teoritis Melalui penelitian ini diharapkan dapat menghasilkan temuan - temuan baru yang akan berguna bagi perkembangan disiplin ilmu pendidikan kewarganegaraan, serta menambah wawasan pengetahuan khususnya tentang peranan orang tua terhadap pendidikan karakter anak. 2. Manfaat secara praktis Penelitian ini diharapakan dapat bermanfaat bagi penulis sebagai bekal calon seorang pendidik pada bidang mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan sehingga diharapkan penelitian ini dapat menambah bahan kajian untuk pengembangan yang lebih mendalam dan lebih luas dimasa yang akan datang.

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan usaha membina kepribadian dan kemajuan manusia

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan usaha membina kepribadian dan kemajuan manusia I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pendidikan merupakan usaha membina kepribadian dan kemajuan manusia baik fisik maupun moril, sehingga pendidikan memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia khususnya
