BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pohon Arak (salvadora persica) (Almas,2002). dan minyak atsiri untuk meningkatkan air liur (Zaenab dkk,2004)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pohon Arak (salvadora persica) (Almas,2002). dan minyak atsiri untuk meningkatkan air liur (Zaenab dkk,2004)"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Telaah Pustaka 1. Siwak Kusumasari (2012) menyatakan bahwa penggunaan siwak sudah bergeser dari tradisional menjadi modern, siwak juga merupakan alat pembersih mulut terbaik hingga saat ini. Sumber siwak di setiap daerah berbeda-beda seperti di Timur Tengah siwak yang di pakai berasal dari pohon Arak (salvadora persica) (Almas,2002). Dalam siwak terkandung zat yang dibutuhkan untuk meningkatkan kesehatan mulut antara lain bahan antiseptik, asam tanat untuk astringensia, dan minyak atsiri untuk meningkatkan air liur (Zaenab dkk,2004) Penyakit gigi yang paling sering terjadi adalah karies, penyebab dari karies adalah bakteri streptococcus mutans. Bakteri ini menempel pada permukaan gigi dan memproduksi enzim glukuronil transferase yang berperan dalam pembentukan plak dan koloni pada permukaan gigi. Kandungan florida dalam siwak berperan dalam pencegahan terjadinya karies dengan cara memperkuat lapisan dan mengurangi pelarutan terhadap asam yang dihasilkan oleh bakteri s.mutans (Dewi,2008). Darout et al (2000) melaporkan bahwa kandungan antimikrobial dan efek pembersih pada siwak telah ditunjukkan oleh variasi kandungan kimiawi yang dapat terdeteksi pada ekstrak siwak. 5

2 6 2. Ortodontik Ortodontik adalah ilmu yang secara khusus membahas pertumbuhan dan perkembangan rahang dan wajah serta pengaruhnya terhadap posisi gigi (British Society for the Study of Orthodontic,1922). Menurut Dorland, ortodontik ialah sebuah cabang dari kedokteran gigi yang berhubungan dengan pengawasan,bimbingan serta koreksi terhadap struktur dentofasial yang matang atau sedang dalam pertumbuhan. Tujuan dari perawatan ortodontik adalah memperbaiki segi estetik dan juga mengoreksi letak dan sususan gigi yang abnormal dari bentuk muka (Salzam,cited Hansu dkk,2013) Alat perawatan ortodonsi dibagi menjadi 2, yaitu alat ortodontik lepasan dan alat ortodontik cekat (Bahirrah,2004). Alat ortodontik lepasan memiliki bagian-bagian yaitu : plat dasar,komponen retentif, komponen aktif, komponen pasif, komponen penjangkar. Bagian-bagian untuk alat ortodontik cekat terbagi menjadi 2 yaitu komponen aktif dan komponen pasif. Untuk komponen aktif terdiri dari : arch wire, auxillaries, dan sectional wire. Bagian dari komponen pasif : buccal tube, band, dan bracket (Ardhana,2004). Alat ortodontik cekat memiliki bagian dan desain yang lebih rumit daripada alat ortodontik lepasan, seringkali para pengguna alat ini mengalami kesulitan membersihkan dan memelihara kesehatan mulut selama perawatan,sehingga hal ini bisa mengakibatkan karies (Mantiri dkk,2013).

3 7 3. Plak Plak gigi adalah endapan lengket yang berisi bakteri beserta produk-produknya yang terbentuk pada seluruh permukaan gigi. Proses terbentuknya plak melalui 3 proses yaitu pembentukan pelikel, kolonisasi bakteri, dan maturasi plak. Plak terbentuk ketika ada pelikel, sisa makanan, dan bakteri yang bersatu (Ambarwati,2012). Prevalensi penyakit mulut dan gigi yang tertinggi adalah karies dan penyakit periodontal lainnya yang penyebab utamanya adalah plak gigi (Fontana M dan Zer DT,2006). Menurut Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) Nasional tahun 2007, prevalensi nasional masalah gigi dan mulut adalah 23,4%. Membersihkan plak dengan cara menyikat gigi dengan menggunakan pasta gigi lebih efektif dibandingkan dengan menyikat tanpa pasta gigi (Almajed,2004). Pasta gigi yang beredar di pasaran biasanya mengandung fluor yang memang terbukti efektif dalam mencegah dan mengendalikan karies karena fluor dapat menghambat demineralisasi dan meningkatkan remineralisasi (Rahmah dkk,2014) Menurut Estefan et al (1998) pasta gigi yang mengandung herbal lebih efektif dibandingkan pasta gigi konvensional dalam pengurangan plak,contohnya adalah pasta gigi dengan penambahan ekstrak sirih dan siwak.

4 8 B. LANDASAN TEORI Masyarakat Timur Tengah sudah lama menggunakan siwak (salvadora persica) sebagai alat untuk membersihkan gigi. Sekarang mungkin sudah jarang kita jumpai orang bersiwak,tidak seperti pada zaman Nabi dimana masyarakat disarankan untuk bersiwak saat mereka bangun dari tidur dan sebelum melaksanakan sholat. Alasan kita jarang menemui orang bersiwak sekarang mungkin karena bentuk siwak sendiri yang seperti batang membuatnya jadi kurang nyaman digunakan. Sekarang sudah banyak produk pembersih gigi yang mengandung siwak,seperti pasta gigi dengan ekstrak siwak dan obat kumur ekstrak siwak. Pasta gigi dengan ekstrak siwak di percaya lebih efektif dibandingkan dengan pasta gigi konvensional. Hal ini dikarenakan pada pasta gigi siwak terdapat bubuk silica yang bisa masuk kedalam interdental gigi dan bracket sehingga lebih efektif dalam membersihkan gigi dan mengurangi jumlah plak yang menumpuk pada pasien yang menggunakan alat ortodontik. Ortodontik merupakan alat yang terdiri dari bracket dan kawat khusus yang direkatkan pada gigi dengan tujuan untuk memperbaiki atau mengkoreksi susunan gigi yang abnormal. Alat ini merupakan salah satu komponen dalam dunia ortodontik. Zaman sekarang sudah banyak masyarakat yang mengaplikasikan alat ortodontik cekat maupun lepasan, motivasi pasien yang menggunakan alat ortodontik adalah karena ingin memperbaiki segi estetis gigi nya yang mungkin dirasa kurang rapi serta bertujuan untuk mengembalikan fungsi dari gigi nya yang maloklusi.

5 9 Alat ortodontik yang paling sering dipakai masyarakat adalah alat ortodontik cekat. Jenis alat ini memiliki komponen yang lebih rumit dibandingkan alat ortodontik lepasan. Sesuai namanya ortodontik cekat berarti pasien tidak bisa sembarangan melepas alat ini dari rongga mulutnya selama masa perawatan, hanya orthodontist yang boleh melakukannya. Hal ini bertujuan agar perawatan ortodontik bisa dilakukan dengan efektif, beda dengan alat lepasan karena selama pasien dalam masa perawatan jika dia merasa tidak nyaman dengan keberadaan alat ini dia bisa melepasnya sehingga perawatan menjadi cenderung tidak efektif. Kekurangan dari ortodontik cekat dikarenakan desainnya yang rumit membuat pasien kesulitan dalam membersihkan gigi, bahkan terkadang sikat gigi khusus perawatan ortodontik dirasa kurang maksimal dalam membersihkan bagian diantara bracket. Hal ini dapat menyebabkan penumpukan plak pada gigi. Plak adalah suatu lapisan pada permukaan gigi hasil dari akumulasi sisa makanan, bakteri, dan juga pelikel. Penumpukan plak pada gigi dapat menyebabkan penyakit mulut seperti karies. Menghilangkan plak sebenarnya cukup dengan menyikat gigi,namun dikarenakan pasien ortodontik cekat memiliki kesulitan dalam membersihkan gigi tentu hal ini menjadi masalah baru bagi mereka.

6 10 C. KERANGKA KONSEP Maloklusi Dan Masalah Dentofasial Perawatan Orthodontic Ortodontik Cekat Ortodontik Lepasan Akumulasi Plak Karies Upaya Pencegahan Pasta Gigi Dengan Ekstrak Siwak Pasta Gigi Konvensional Gambar 1. Kerangka Konsep D. HIPOTESIS Terdapat perbedaan penurunan indeks plak yang signifikan antara penggunaan pasta gigi yang mengandung bubuk siwak dibandingkan dengan penggunaan pasta gigi konvensional.

BAB I PENDAHULUAN. aktifitas mikroorganisme yang menyebabkan bau mulut (Eley et al, 2010). Bahan yang

BAB I PENDAHULUAN. aktifitas mikroorganisme yang menyebabkan bau mulut (Eley et al, 2010). Bahan yang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penggunaan obar kumur memiliki banyak manfaat bagi peningkatan kesehatan gigi dan mulut. Obat kumur digunakan untuk membersihkan mulut dari debris atau sisa makanan,
