rasio likuiditas, rasio solvabilitas, metode tradisional, dan metode arus kas

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "rasio likuiditas, rasio solvabilitas, metode tradisional, dan metode arus kas"

Transkripsi

1 ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya perbedaan rasio likuiditas menggunakan metode tradisional dan arus kas serta untuk mengetahui adanya perbedaan rasio solvabilitas menggunakan metode tradisional dan metode arus kas pada sektor industri rokok yang listing di BEI periode Alasan peneliti melakukan penelitian ini karena adanya perbedaan didalam metode tradisional dan arus kas, dimana pada metode tradisional perhitungan rasio berdasarkan accrual basis sedangkan pada metode arus kas perhitungan rasio bedasarkan trichotomy cash flows. Jenis data penelitian ini adalah data panel. Sampel pada penelitian ini adalah perusahaan industri rokok yang listing di BEI periode Metode pengambilan sampel pada penelitian ini adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Jenis penelitian ini adalah descriptive comparative dan data yang dikumpulkan merupakan data sekunder. Pengujian hipotesis menggunakan paired sample t-test dengan tingkat signifikansi 5%. Rasio likuiditas metode tradisional diukur menggunakan current ratio dan quick ratio, sedangkan rasio likuiditas metode arus kas diukur menggunakan CFO to CL dan critical needs cash coverage. Rasio solvabilitas menggunakan metode tradisional diukur menggunakan TA to TL dan interest coverage ratio dan untuk rasio solvabilitas menggunakan metode arus kas diukur menggunakan CFO to TL dan cash flow interest coverage. Hasil pengujian terhadap rasio likuiditas menggunakan metode tradisional dan metode arus kas menunjukan perbedaan dan hasil penelitian juga menujukkan adanya perbedaan antara metode tradisional dan metode arus kas dalam mengukur rasio solvabilitas. Berdasarkan hasil pengujian diatas maka perusahaan atau investor lebih baik menggunakan kedua metode karena adanya perbedaan terhadap kedua metode tersebut sehingga informasi yang didapatkan oleh investor atau perusahaan dapat lebih lengkap dan jelas. Kata-kata kunci: rasio likuiditas, rasio solvabilitas, metode tradisional, dan metode arus kas v

2 ABSTRACT The purpose of this study to detect the differences in liquidity ratios using traditional methods and cash flows methods as well as to determine the differences in solvency ratios using traditional methods and cash flow methods in the cigarette industry company listing in BEI period The reason researcher made this study because of the differences in the traditional method and cash flows. The traditional ratio calculation methods based on the accrual basis and cash flow ratio calculation method based trichotomy cash flows. The liquidity ratio using traditional method measured were - current ratio and quick ratio, the liquidity ratio using cash flow method measured were - CFO to CL and critical cash needs coverage. The solvency ratio using traditional methods measured were - TA to TL and the interest coverage ratio, solvency ratio using cash flow method measured were - CFO to TL and cash flow interest coverage. Type data of this research is panel data. Samples of this research are cigarette industry listing company in BEI period using non probability method and purposive sampling technique. This type of research is descriptive comparative. Data collected was secondary data. Hypothesis test using paired sample t-test with a significance level 5%. The results of hypothesis testing show the difference between liquidity using traditional methods and liquidity using cash flow methods and also the results show the difference between solvency ratios using traditional methods dan solvency ratios using cash flow methods. Based the result of hypothesis test then the company or investor is better to use both methods because there is the difference between both methods that the information obtained by investors or companies can more complete and clear. Keywords: liquidity ratio, solvency ratio, traditional methods and cash flow methods vi

3 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i HALAMAN PENGESAHAN... ii PERNYATAAN KEASLIAN TUGAS AKHIR... iii KATA PENGANTAR...iv ABSTRAK... v ABSTRACT...vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR...ix DAFTAR TABEL... x DAFTAR LAMPIRAN...xi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS Kajian Pustaka Manajemen Keuangan Definisi Manajemen Keuangan Fungsi Manajemen Keuangan Tujuan Manajemen Keuangan Laporan Keuangan Definisi Laporan Keuangan Tujuan Laporan Keuangan Manfaat Laporan Keuangan Jenis-jenis Laporan Keuangan Karakteristik Laporan Keuangan Keterbatasan Laporan Keuangan Analisis Laporan Keuangan Definisi Analisis Laporan Keuangan Tujuan Analisis Laporan Keuangan Manfaat Analisis Laporan Keuangan Kelemahan Analisis Laporan Keuangan Metode dan Teknik Analisis Laporan Keuangan Analisis Rasio Keuangan (Traditional) Definisi Analisis Rasio Keuangan (Traditional) Tujuan Analisis Rasio Keuangan (Traditional) Keunggulan dan Keterbatasan Analisis Rasio Keuangan Pembanding Rasio Keuangan (Traditional) Jenis Rasio Keuangan (Traditional) Arus Kas (Cash Flow) vii

4 Definisi Arus Kas (Cash Flow) Kegunaan Arus Kas (Cash Flow) Klasifikasi Arus Kas (Cash Flow) Jenis Rasio Arus Kas (Cash Flow) Studi Pendahuluan Kerangka Pemikiran dan Pengembangan Hipotesis Rasio Likuiditas dengan Metode Tradisional dan Arus kas Rasio Solvabilitas dengan Metode Tradisional dan Arus kas Model Penelitian BAB III METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Definisi Operasional Variabel Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel Data, Jenis Data, dan Teknik Pengumpulan Data Metode Analisis Data BAB VI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Data Pengolahan Data Pengujian Hipotesis Pengujian Keakuratan Rasio Pembahasan BAB V PENUTUP Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS (CURRICULUM VITAE) viii

5 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Model Penelitian ix

6 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Peneliti Terdahulu Tabel 3.1 Definisi Operasional Variabel Tabel 4.1 Hasil Perhitungan Rasio Likuiditas Metode Tradisional Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Rasio Likuiditas Metode Arus Kas Tabel 4.3 Hasil Perhitungan Rasio Solvabilitas Metode Tradisional Tabel 4.4 Hasil Perhitungan Rasio Solvabilitas Metode Arus Kas Tabel 4.5 Uji Normalitas Rasio Likuiditas Tabel 4.6 Uji Normalitas Rasio Solvabilitas (Tanpa Ln) Tabel 4.7 Uji Normalitas Rasio Solvabilitas ( Ln) Tabel 4.8 Uji Hipotesis Rasio Likuiditas Tabel 4.9 Uji Hipotesis Rasio Solvabilitas Tabel 4.10 Paired Sample Statistic Rasio Likuiditas Tabel 4.11 Paired Sample Statistic Rasio Solvabilitas x

7 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Perhitungan Rasio Likuiditas dan Rasio Solvabilitas Menggunakan Metode Tradisional dan Metode Arus Kas Periode xi

ABSTRAK. Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), dan Financial Value Added (FVA).

ABSTRAK. Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), dan Financial Value Added (FVA). ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya perbedaan antara Economic Value Added (EVA), Market Value Added (MVA), dan Financial Value Added (FVA) pada sektor industri telekomunikasi yang listing
