BAB I PENDAHULUAN. Pengetahuan atau sains. Menurut H.W Fowler (dalam Trianto: 2010) Ilmu

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Pengetahuan atau sains. Menurut H.W Fowler (dalam Trianto: 2010) Ilmu"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan bagian dari Ilmu Pengetahuan atau sains. Menurut H.W Fowler (dalam Trianto: 2010) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah pengetahuan yang sistematis dan dirumuskan, yang berhubungan dengan gejala-gejala kebendaan dan didasarkan terutama atas pengamatan dan deduksi. Sedangkan hakikat Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) menurut Laksmi Prihantoro (dalam Trianto: 2010) merupakan suatu produk, proses, dan aplikasi. Sebagai produk IPA merupakan sekumpulan pengetahuan, konsep dan bagan konsep. Sebagai suatu proses, IPA merupakan proses yang dipergunakan untuk mempelajari objek studi, menemukan dan mengembangkan produk-produk sains, sebagai aplikasi teori-teori IPA akan melahirkan teknologi yang dapat memberi kemudahan bagi kehidupan (Trianto, 2014). Banyaknya kegunaan dan aplikasi yang dihasilkan oleh Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dalam kehidupan, maka diharapkan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dapat menjadi wahana bagi peserta didik untuk mempelajari diri sendiri dan alam sekitar, serta sebagai prospek pengembangan lebih lanjut dalam menerapkan di dalam kehidupan seharihari. Ilmu pengetahuan alam (IPA) diarahkan untuk mencari tahu dan berbuat sehingga dapat membantu peserta didik untuk memperoleh pemahaman yang lebih mendalam tentang alam sekitarnya. Berdasarkan hal tersebut sangat

2 penting untuk mempelajari Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) itu sendiri. Fisika merupakan salah satu cabang Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang mendasari perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi baru serta konsep harmonis dengan alam. Tujuan utama mempelajari fisika adalah untuk memahami gejala-gejala alam yaitu mencari pengetahuan (hukum) alam. Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dan teknologi merupakan dua hal yang saling berhubungan satu sama lain. Teknologi tidak akan bisa berkembang tanpa adanya ilmu sains (IPA). Fisika berkaitan erat dengan cara mencari tahu dan memahami alam serta gejalanya secara sistematis sehingga pembelajaran fisika bukan hanya penguasaan dari sekumpulan fakta dan teori saja, melainkan juga proses penemuan dan penerapannya (Permendiknas No. 22 Tahun 2006). Pembelajaran fisika adalah pembelajaran yang sangat penting bagi peserta didik dan seharusnya pelajaran fisika dapat disenangi dan diminati oleh peserta didik karena fisika sangat erat hubungannya dengan kehidupan kita dan perkembangan teknologi. Proses pembelajaran fisika lebih ditekankan pada pendekatan keterampilan proses sehingga peserta didik dapat menemukan fakta-fakta, membangun konsep-konsep, teori-teori dan sikap ilmiah peserta didik itu sendiri yang akhirnya dapat berpengaruh positif terhadap kualitas proses pendidikan maupun produk pendidikan (Trianto, 2011). Sikap ilmiah peserta didik terhadap konsep IPA fisika dapat dispesifikkan pada pencarian kebenaran dalam materi IPA fisika. Kebenaran

3 dalam materi IPA fisika tidak hanya terbatas melalui kebenaran ilmiah saja, melainkan juga dapat digali dari sumber kebenaran yang lebih lengkap atau komprehensif seperti petunjuk umat Islam yang sangat akurat yaitu Al- Qur an. Allah SWT memerintahkan manusia untuk menyelidiki dan merenungi keberadaan langit, bumi, gunung, bintang, tumbuhan, binatang, pergantian siang dan malam, penciptaan manusia, hujan, bunyi dan ciptaanciptaan-nya yang lain. Sementara sains, memberikan jalan untuk dapat mengkaji alam semesta dan seluruh isinya agar menemukan keindahan dan memahami ciptaan-nya (Yahya, 2004). Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah ilmu yang dipelajari di jenjang SMP/MTs. Salah satu materi IPA di SMP/MTs adalah gerak. Gerak merupakan salah satu materi pelajaran fisika MTs kelas VIII semester 1, yang masih dianggap sulit oleh peserta didik, karena selain materi yang abstrak juga kebanyakan pendidik mengajarkan hanya mengedepankan penyelesaian soal dan penggunaan papan tulis serta spidol sebagai media utama. Maka diperlukan sebuah media pembelajaran yang membuat materi tersebut menjadi mudah, kongkrit, dan menyenangkan. Media pembelajaran fisika khususnya pada materi gerak dapat dikembangkan dengan memanfaatkan teknologi dan komunikasi salah satunya dengan memanfaatkan aplikasi prezi. Keberadaan ilmu pengetahuan modern bisa menjadi sarana yang membantu pemahaman ayat-ayat kauniah berkaitan dengan alam semesta didalam Al-qur an. Menafsirkan ayat-ayat kauniah yang berkaitan dengan kejadian-kejadian pada penciptaan alam semesta adalah pekerjaan yang sulit,

4 karena tidak ada seorang pun yang pernah melihat alam ini ketika diciptakan, penciptaan alam ini dapat kita lihat dalam firman Allah QS. Al- Anbiya, 17: 33 Artinya: Dan Dialah yang menciptakan malam dan siang, matahari dan bulan; semuanya itu di landasan masing-masing dalam keadaan beredar (QS. Al- Anbiya ayat 33).. Sehubungan dengan ayatdi atas terdapat penafsiran dalam tafsir Al- Azhar karangan Hamka Juz ke 17 yang menyatakan bahwa: Ayat ini mengandung tafsir, terjadi malam dan siang oleh karena bumi berputar padasumbunya. Bila haritelah malam gelaplah permukaan bumi yang telah siang timbullah terang kembali. Kejadian malam dan siang sangat sekali berhubungan dengan matahari. Diperingatkan pula bahwa matahari itu Allah juga yang menjadikan. Pergantian malam dan siang, peredaran matahari dan bulan, semuanya manimbulkan perhitungan hari, sehari semalam dua puluh empat jam. Edaran jalan bumi keliling matahari menimbulkan pula edaran musim yang tetap. Terdapat musim panas, malamnya pendek, siangnya panjang. Sebaliknya di musim dingin, siangnya pendek malamnya panjang. Diantara keduanya didapat musim kembang dan musim gugur. Perjalan dan edaran matahari berulang kembali kepada keadaannya semula setelah 365 har, sedang edaran bulan kurang dari itu sebelas hari, yaitu 354 hari. Maka timbullah hitungan tahun Syamsiyah menurut edaran matahari dan tahun Qamariyah menurut edaran bulan. Dengan demikian manusia pun dapat menghitung berapa umurnya yang sudah terpakai dan tetap rahasia berapa lagi yang tinggal. (Hamka 2015: 30-32) Makanya ada gerakan bumi mengelilingi matahari mengakibatkan lahirnya aneka musim, ada musim dingin, musim panas, musim semi, dan musim gugur. Tanpa adanya pergerakan itu manusia hanya akan mengalami musim panas dan musim dingin. Allah menciptakan bumi ini sangat mudah untuk diri-nya, dimanapun manusia tinggal dapat hidup, begitu juga makhluk-makhluk lainnya.

5 Adapun jarak bumi dan matahari sekitar 150 juta km, jarak ini ditentukan oleh Allah sedemikian rupa sehingga mempunyai peranan yang cukup besar dalam taqdir yakni penentuan kadar makanan terhadap kehidupan makhluk hidup di alam ini. Sehingga kadar dari cahaya matahari yang menyebar ke planet-planet tata surya di alam ini sangat cocok dengan keadaan masing-masing planet dan penghuninya. Bila seandainya bumi ini lebih dekat posisinya ke matahari, maka sudah barang tentu panas cahaya matahari yang sampai ke bumi. (Hasymi, 2012) Berdasarkan hasil observasi awal yang dilakukan peneliti terhadap pembelajaran fisika di kelas VIII MTsN Koto Baru Solok pada hari Senin, tanggal 13 Februari 2017 jam WIB, menunjukkan bahwa: Pembelajaran fisika masih didominasi oleh pendidik sebagai sumber utama dalam pembelajaran. Pendidik menjelaskan materi dengan menggunakan pembelajaran konvensional yaitu metode ceramah dan media yang digunakan hanya papan tulis, spidol, dan sesekali alat peraga. Proses pembelajaran yang seperti ini menyebabkan peserta didik jadi merasa bosan untuk mengikuti pembelajaran, sehingga peserta didik tidak dapat memahami materi yang disampaikan oleh pendidik dan belum bisa membentuk pengetahuan sendiri. Jika permasalahan tersebut tidak diatasi akan mengakibatkan beberapa hal, diantaranya: peserta didik hanya menerima apa yang dijelaskan pendidiknya dan belum bisa belajar mandiri serta memiliki pemahaman sendiri tentang materi yang dipelajari. Berdasarkan hasil wawancara peneliti dengan pendidik IPA kelas VIII Ibuk EY pada hari Senin tanggal 13 Februari 2017 diperoleh informasi bahwa: Rendahnya minat belajar peserta didik disebabkan oleh beberapa faktor. Beliau mengatakan rendah minat belajar disebabkan oleh materi yang terlalu padat, waktu pembelajaran tersita oleh persiapan ujian nasional (UN), sedangkan materi harus tetap tuntas diajarkan, hal ini mengakibatkan minat belajar peserta didik menurun dalam belajar, peserta

6 didik kurang memahami konsep fisika dengan baik, mereka mengganggap fisika itu menyulitkan. Hal ini dikarenakan selama proses pembelajaran di kelas peserta didik hanya mencatat dan mendengarkan serta melakukan kegiatan sesuai perintah pendidik, sehingga peserta didik kurang aktif dalam pembelajaran apalagi mengajukan pertanyaan. Kurangnya kerjasama antara peserta didik kecuali menyalin jawaban peserta didik yang lain tanpa mau mencari sendiri. Dengan demikian peserta didik tidak termotivasi untuk belajar fisika, peserta didik suka meribut, sering keluar masuk kelas yang akhirnya mereka tidak mampu untuk menyelesaikan masalah-masalah yang berkaitan dengan pelajaran fisika. Berdasarkan hasil wawancara peneliti dengan beberapa peserta didik pada hari Senin tanggal 13 Februari 2017 kelas VIII MTsN Koto Baru Solok diperoleh informasi bahwa: Peserta didik menganggap fisika adalah pelajaran yang cukup sulit dan banyak rumus rumusnya. Peserta didik juga malu untuk bertanya kepada temannya jika tidak mengerti dengan materi tertentu karena takut dianggap bodoh oleh temannya yang lain. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor, baik faktor yang datang dari dalam maupun dari luar. Faktor yang berasal dari dalam diri peserta didik diantaranya adalah kurangnya minat belajar peserta didik dalam mengikuti pembelajaran fisika. Faktor dari luar salah satunya adalah media pembelajaran yang digunakan pendidik saat mengajar kurang bervariasi dan cenderung terpusat pada pendidik itu sendiri. Peserta didik banyak berperan sebagai penerima ilmu yang diberikan oleh pendidik. Untuk mengatasi permasalahan yang terjadi pada proses pembelajaran diatas, maka dalam proses pembelajaran fisika diperlukan sebuah media yang dapat digunakan untuk mempermudah pendidik dalam menyampaikan dan menjelaskan materi. Salah satunya yaitu dengan mengembangkan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) dalam pembelajaran fisika. Media prezi juga bisa menjadi solusi untuk mengatasi rendahnya minat belajar peserta didik. Misalnya untuk percobaanpercobaan yang ringan bisa dibuat video ataupun animasinya sehingga dapat menghemat waktu, jika dibandingkan dengan praktek langsung. Untuk itu

7 dibutuhkan sebuah perangkat lunak yang mendukung integrasi multimedia seperti gambar, video, dan animasi. Salah satu perangkat lunak yang bisa digunakan sebagai media pembelajaran adalah prezi.. Prezi dapat digunakan untuk membuat presentasi linier maupun non-linier (Settle dkk, 2011: 105). Program ini menggunakan Zooming User Interface (ZUI), yang memungkinkan pengguna untuk memperbesar dan memperkecil tampilan media presentasi (Rodhi dkk., 2014). Media prezi memiliki keunggulan utama dibanding dengan media pembelajaran lain yaitu dilihat dari segi tampilan software prezi lebih menarik dibandingkan dengan media lain, dilihat dari segi pengombinasian antara tulisan, gambar, dan video secara bersamaan, prezi juga memiliki daya tarik dalam presentasi dengan tampilan dan latar belakang yang menarik dan akan meningkatkan minat belajar untuk lebih terlibat di dalam proses belajar mengajar. Prezi dapat menyampaikan ide ataupun gagasan dalam sebuah tampilan. Hal ini sangat membantu pendidik agar peserta didik bisa dengan mudah memahami materi yang sedang ditampilkan (Suharjanto dkk., 2014). Selain kelebihan diatas, produk ini juga memiliki kekurangan yaitu pada visualisasi serta kesalahan pemilihan warna, sehingga pengguna merasa kurang tertarik dengan media yang disajikan, kurangnya kelengkapan media dan juga kualitas video yang ditampilkan, sehingga pengguna harus banyak perbaikan. Selain itu, pada komponen penjelasan materi media mendapatkan nilai rata-rata sedang. Hal ini terjadi karena penggunaan media pembelajaran yang tepat bisa membantu pendidik menghilangkan gangguan-gangguan yang

8 terjadi selama proses pembelajaran. Berdasarkan kekurangan-kekurangan yang terdapat dalam media pembelajaran yang telah dikembangkan tersebut, maka peneliti akan berusaha menutupi kekurangannya. Dari uraian diatas, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Multimedia Presentasi (Prezi) Pada Materi Gerak Untuk Peserta Didik Kelas VIII MTsN Koto Baru Solok. B. Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan, maka dapat diidentifikasi beberapa masalah, sebagai berikut: 1. Fisika merupakan pelajaran yang berkaitan erat dengan cara mencari tahu dan memahami alam serta gejalanya secara sistematis, sehingga peserta didik mengalami kesulitan dalam memahami materi-materi yang fenomenanya sulit diamati secara langsung. 2. Pembelajaran fisika masih didominasi oleh pendidik sebagai sumber utama dalam pembelajaran. 3. Proses pembelajaran fisika di kelas peserta didik hanya mencatat dan mendengarkan serta melakukan kegiatan sesuai perintah pendidik, sehingga peserta didik kurang aktif dalam pembelajaran apalagi mengajukan pertanyaan. 4. Peserta didik kurang memahami konsep fisika dengan baik, sehingga mereka menganggap fisika itu menyulitkan.

9 5. Pendidik fisika disekolah belum menggunakan media pembelajaran yang interaktif, menarik dan membosankan bagi peserta didik. 6. Pendidik menjelaskan materi dengan menggunakan pembelajaran konvensional yaitu metode ceramah, media yang digunakan pendidik hanya papan tulis, spidol, dan sesekali alat peraga. Proses pembelajaran yang seperti ini menyebabkan peserta didik jadi merasa bosan untuk mengikuti pembelajaran, sehingga peserta didik tidak dapat memahami materi yang disampaikan oleh pendidik dan belum bisa membentuk pengetahuan sendiri. 7. Media pembelajaran yang digunakan pendidik saat mengajar kurang bervariasi dan cenderung terpusat pada pendidik itu sendiri. Sehingga peserta didik banyak berperan sebagai penerima ilmu yang diberikan oleh pendidik. C. Pembatasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah diatas maka penelitian ini difokuskan pada point 5 dan 7. Batasan penelitian pada penelitian dan pengembangan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) pada peserta didik kelas VIII MTsN Koto Baru Solok ini adalah : 1. Pengembangan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) pada peserta didik kelas VIII MTsN Koto Baru Solok, materi pelajaran dalam media pembelajaran fisika yang dikembangkan dibatasi pada materi gerak.

10 2. Uji kelayakan media pembelajaran (prezi) ini dilakukan dalam tiga tahap yaitu (a) uji validitas media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) oleh beberapa ahli materi, ahli media, dan ahli bahasa dan (b) uji praktikalitas oleh pendidik IPA fisika di MTsN Koto Baru Solok serta respon peserta didik MTsN Koto Baru Solok kelas VIII dan (c) uji efektivitas oleh peserta didik MTsN Koto Baru Solok kelas VIII. D. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah, identifikasi, dan pembatasan masalah yang telah dikemukakan dapat dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini sebagai berikut : 1. Bagaimanakah validitas media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) pada materi gerak kelas VIII MTsN Koto Baru Solok? 2. Bagaimanakah praktikalitas media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) pada materi gerak kelas VIII MTsN Koto Baru Solok? 3. Bagaimanakah efektivitas media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) pada materi gerak kelas VIII MTsN Koto Baru Solok? E. Tujuan Penelitian Dilihat dari rumusan masalah, tujuan penelitian ini adalah 1. Menghasilkan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) yang valid. 2. Menghasilkan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) yang praktis.

11 3. Menghasilkan media pembelajaran fisika berbasis multimedia presentasi (prezi) yang efektif. F. Manfaat Penelitian Dengan adanya Media pembelajaran berbasis multimedia presentasi (Prezi) diharapkan bermanfaat bagi : 1. Peneliti, sebagai pengalaman dalam rangka pengembangan diri dalam bidang penelitian, sebagai persiapan sebelum menjadi calon pendidik. 2. Pendidik IPA, sebagai sumbangan dalam memvariasikan media pembelajaran sebagai upaya pemahaman terhadap teknologi kepada peserta didik. 3. Peserta didik, sebagai sumber belajar yang bisa meningkatkan minat belajar Fisika, sebagai pemahaman terhadap teknologi yang diperoleh dalam kehidupan sehari-hari, menambah wawasan peserta didik terhadap perkembangan teknologi. 4. Peneliti lain, sebagai sumber ide dan referensi dalam pengembangan sumber belajar dalam bentuk media pembelajaran serupa dengan materi yang berbeda. 5. Bagi Sekolah, memberikan sumbangan dalam rangka memperbaiki proses pembelajaran IPA-Fisika. G. Spesifikasi Produk Spesifikasi produk yang akan dikembangkan pada penelitian ini adalah sebagai berikut :

12 1. Media pembelajaran untuk peserta didik MTs yang berbasis multimedia presentasi (prezi) dengan konsep-konsep dalam disiplin ilmu fisika khususnya pada materi gerak. 2. Media pembelajaran memposisikan peserta didik sebagai subjek belajar sehingga peserta didik berperan aktif dan mandiri dalam pembelajaran. 3. Bagian-bagian pada media pembelajaran yang akan dikembangkan antara lain: a. Menu b. Petunjuk Penggunaan c. Kompetensi Inti/Kompetensi Dasar d. Materi e. Contoh Soal f. Evaluasi g. Potret Ilmuan Muslim h. Video yang Berkaitan dengan Materi H. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan 1. Beberapa asumsi dari peneliti yang dikembangkan adalah: b. Media Multimedia Prezi dapat digunakan langsung pada notebook tanpa menggunakan CD room. c. Semua pendidik dan peserta didik dapat langsung mengakses Multimedia Prezi pada notebook masing-masing. 2. Keterbatasan pengembangan media berbasis multimedia prezi yang dikembangkan adalah:

13 a. Media pembelajaran belum bisa diaplikasikan pada HP atau Ipad. b. Pengembangan media dibatasi pada sub bab gerak. I. Definisi Istilah 1. Penelitian pengembangan adalah salah satu jenis penelitian yang bertujuan untuk mengembangkan suatu produk/model dan menilai produk/model yang dihasilkan. 2. Pengembangan media adalah pembuatan media dengan mengembangkan bentuk penyajian media pembelajaran sehingga ada pembaharuan terhadap media-media yang sudah ada sebelumya. 3. Media adalah perantara atau pengantar pesan dari pengirim kepada penerima pesan. Media pembelajaran adalah segala bentuk sesuatu yang digunakan orang untuk menyampaikan pesan pembelajaran. 4. Multimedia Prezi merupakan sebuah program aplikasi yang menggunakan Zooming User Interface (ZUI), yang memungkinkan pengguna untuk memperbesar dan memperkecil tampilan media presentasi. 5. Media pembelajaran berbasis multimedia prezi adalah media pembelajaran yang dilengkapi dengan gambar yang bergerak dengan skala waktu tertentu untuk meningkatkan minat pembelajaran peserta didik untuk peserta didik kelas VIII MTsN Koto Baru Solok.

BAB I PENDAHULUAN. Sekolah sebagai pelaksana pendidikan akan terkena dampak dari setiap perubahan

BAB I PENDAHULUAN. Sekolah sebagai pelaksana pendidikan akan terkena dampak dari setiap perubahan BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan Nasional bertujuan untuk membentuk karakter dan wawasan kebangsaan bagi peserta didik yang menjadi landasan penting bagi upaya memelihara persatuan
