BAB I PENDAHULUAN. dan lingkungan baik lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. Dalam. saling melengkapi dan memperkaya pengetahuan.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. dan lingkungan baik lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. Dalam. saling melengkapi dan memperkaya pengetahuan."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pendidikan merupakan topik yang tiada habisnya untuk dibahas, pendidikan berlangsung dalam berbagai bentuk kegiatan, berbagai bentuk tindakan, dan berbagai bentuk peristiwa. Pendidikan merupakan salah satu pilar utama dalam mengantisipasi masa depan, karena pendidikan selalu diorientasikan pada penyiapan peserta didik untuk berperan dimasa yang akan datang (Tirtarahardja dan Sulo, 2005:153). Pendidikan berlangsung diberbagai tempat dan lingkungan baik lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. Dalam pendidikan terdiri atas pendidikan formal, non formal, dan informal yang dapat saling melengkapi dan memperkaya pengetahuan. Pendidikan formal berlangsung dari yang terendah PAUD, TK, SD, SMP, SMA, dan Perguruan. Sekolah Dasar memegang peranan yang sangat penting dalam suatu institusi pendidikan. Dikatakan penting karena Sekolah Dasar merupakan pendidikan dasar yang formal bagi anak. Di Sekolah Dasar ini anak pertama kali mengenal serta mendapatkan pengetahuan awal dari suatu proses pembelajaran. Oleh karena itu, diperlukan upaya untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah, khususnya sekolah dasar yaitu dengan cara perbaikan proses belajar mengajar. Karena itu guru Sekolah Dasar harus mampu memberikan pendidikan yang kreatif dan inovatif agar siswa senang dalam belajar. 1

2 2 Pembelajaran yang kreatif dan inovatif dapat diwujudkan dengan menerapkan keterampilan dasar dalam mengajar. Oleh karena itu, guru yang merupakan salah satu unsur dibidang kependidikan harus berperan serta secara aktif dan menempatkan kedudukannya sebagai tenaga profesional, sesuai dengan tuntutan masyarakat yang semakin berkembang. Dalam rangka ini guru tidak semata-mata sebagai pengajar yang melakukan transfer of knowledge, tetapi juga sebagai pendidik yang melakukan transfer of values dan sekaligus sebagai pembimbing yang memberikan pengarahan dan menuntun siswa untuk belajar (Sardiman, 2007:125). Berkaitan dengan ini, sebernarnya guru memiliki peranan yang sangat penting didalam proses belajar mengajar, dalam usahanya untuk mengantarkan peserta didik ketaraf yang dicita-citakan. Proses belajar mengajar adalah suatu kondisi yang diciptakan untuk belajar antara guru dan peserta didik. Guru yang mengajar dan peserta didik yang belajar (Bahri dan Aswan, 2010:37). Tugas guru berusaha menciptakan suasana belajar yang menggairahkan dan menyenangkan bagi semua peserta didik. Suasana belajar yang tidak menggairahkan dan menyenangkan bagi peserta didik biasanya lebih banyak mendatangkan kegiatan belajar mengajar yang kurang harmonis. Peserta didik gelisah duduk berlama-lama dikursi mereka masing-masing. Kondisi ini tentu menjadi kendala yang serius bagi tercapainya tujuan pengajaran. Tercapainya tujuan pengajaran dalam bidang pendidikan tidak lepas dari peran seorang guru. Sejalan dengan pendapat Darmadi (2014:36) dalam proses belajar mengajar, pendidik memiliki peran utama dalam menentukan kualitas pengajaran yang dilaksanakannya, yakni memberikan pengetahuan (kognitif), sikap dan nilai (afektif), dan keterampilan (psikomotorik). Oleh karena itu seorang

3 3 pendidik dituntut untuk dapat mengelola (manajemen) kelas, penggunaan metode mengajar, strategi mengajar, maupun sikap dan karakteristik pendidik dalam mengelola proses belajar mengajar yang efektif, mengembangkan bahan pengajaran dengan baik, dan meningkatkan kemampuan peserta didik untuk menyimak pelajaran dan menguasai tujuan pendidikan yang harus mereka capai. Oleh karena itu guru dituntut menguasai teknik dan keterampilan mengajar untuk meningkatkan mutu pendidikan. Peningkatan mutu pembelajaran di sekolah akan selalu mendapatkan perbaikan-perbaikan secara berkelanjutan. Perbaikan dan penyempurnaan pembelajaran di sekolah itu dilakukan melalui perubahan kurikulum sekolah oleh pemerintah. Sesuai dengan pendapat Majid, (2014:79) Kurikulum memang bersifat dinamis, harus selalu menyesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan. Seperti sekarang ini kurikulum yang dulu KTSP dilakukan perbaikan dengan mengganti kurikulum baru yaitu kurikulum Penerapan kurikulum 2013 ini, keterampilan dasar mengajar harus dimiliki dan dikuasai oleh guru sebagai tenaga professional. Karena guru merupakan faktor penting yang besar pengaruhnya, bahkan sangat menentukan berhasil tidaknya peserta didik dalam belajar. Kurikulum 2013 yang berbasis karakter dan kompetensi, antara lain ingin mengubah pola pendidikan dari orientasi terhadap hasil dan materi pendidikan sebagai proses, melalui pendekatan tematik integratif (Mulyasa, 2014:42). Oleh karena itu, perlunya keterampilan mengajar guru, agar mereka mampu menjadi fasilitator dan mitra belajar bagi peserta didik. Guru tidak hanya menyampaikan informasi kepada peserta didik, tetapi harus kreatif memberikan layanan dan kemudahan belajar kepada seluruh peserta didik, agar

4 4 mereka dapat belajar dalam suasana yang menyenangkan, gembira, penuh semangat, tidak cemas, dan berani mengemukakan pendapat secara terbuka. Penguasaan keterampilan dasar mengajar sangat menentukan kualitas pembelajaran dan tercapainya tujuan pendidikan. Oleh karena itu seorang guru perlu memiliki keterampilan dasar mengajar yaitu keterampilan betanya, memberi penguatan, mengadakan variasi, menjelaskan, membuka dan menutup pelajaran, membimbing diskusi kelompok kecil, megelola kelas, mengajar kelompok kecil dan perorangan (Mulyasa, 2011:69). Beberapa keterampilan diatas dapat dikatakan sebagai 8 keterampilan dasar mengajar. Menerapkan 8 keterampilan dasar mengajar merupakan keterampilan yang harus dikuasai oleh seorang guru, agar tercipta pembelajaran yang kreatif, profesional, dan menyenangkan serta untuk mengatasi kebosanan peserta didik yang berimplikasi pada peningkatan kualitas lulusan sekolah. Kenyataannya setelah dilakukan observasi awal di SDN 1 Sumberbening, penerapan keterampilan dasar mengajar kurang optimal, ditandai dengan siswa kurang memperhatikan penjelasan guru, siswa sering membuat gaduh dalam kelas. Kegiatan pembelajaran masih saja didominasi dengan sistem yang menjenuhkan bagi siswa ditandai dengan kurangnya strategi mengajar seperti penggunaan media dan metode pembelajaran dan pemberian penguatan serta pengelolaan kelas yang masih kurang optimal, padahal keterampilan tersebut sangat membantu guru agar pembelajaran tidak membosankan bagi siswa dan lebih semangat dalam belajar, sehingga tercapainya tujuan pembelajaran. Berdasarkan uraian tersebut, perlu dilakukan sebuah penelitian yang mengungkap tentang keterampilan guru dalam menerapkan komponen 8

5 5 keterampilan dasar mengajar, mengingat keterampilan dasar mengajar sangat penting dikuasai oleh guru untuk mewujudkan tujuan pendidikan. Topik permasalahan tentang keterampilan dasar mengajar memang sudah pernah diteliti sebelumnya, tetapi yang diteliti hanya salah satu komponen keterampilan mengajar saja. Namun tentang keterampilan guru dalam menerapkan seluruh komponen keterampilan dasar mengajar pada kelas II dan V di Sekolah Dasar belum pernah dilakukan penelitian, sehingga topik ini masih sangat menarik untuk diteliti. Selain itu adanya fakta di sekolah bahwa masing-masing guru memiliki keterampilan dan teknik yang berbeda dalam menerapkan komponen keterampilan dasar mengajar pada pembelajaran di kelas. SDN I Sumberbening merupakan salah satu sekolah yang menerapkan kuikulum Penelitian ini difokuskan pada kelas II dan V karena kelas tersebut baru menerapkan kurikulum 2013 pada tahun ajaran 2014/2015 dan guru baru mendapatkan pelatihan kurikulum 2013, sehingga perlu dilakukan penelitian tentang keterampilan guru dalam menerapkan 8 keterampilan dasar mengajar. Berdasarkan latar belakang diatas peneliti mengadakan penelitian yang berjudul Analisis Penerapan 8 Keterampilan Dasar Mengajar Guru Kelas II dan V di SDN I Sumberbening Kecamatan Dongko Kabupaten Trenggalek. 1.2 Rumusan Masalah Suatu penelitian dilakukan apabila menemukan masalah dan masalah tersebut ingin dipecahkan melalui penelitian. Perumusan masalah perlu dilakukan untuk memperjelas permasalahan yang ada. Berdasarkan latar belakang diatas yang menjadi pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah

6 6 1. Bagaimana penerapan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening? 2. Apa yang menjadi kendala penerapan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening? 3. Bagaimana solusi guru untuk mengatasi kendala penerapan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening? 1.3 Tujuan Penelitian Suatu penelitian sudah pasti memiliki tujuan yang diharapkan sehingga dapat tercapai dengan melakukan penelitian tersebut. Memperhatikan rumusan masalah yang telah disampaikan di atas, maka tujuan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mendeskripsikan penerapan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening. 2. Mendeskripsikan kendala dalam menerapankan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening. 3. Mendeskripsikan solusi guru untuk mengatasi kendala penerapan 8 keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening 1.4 Manfaat Penelitian Setelah penelitian ini selesai manfaat yang ingin dicapai dari penelitian ini antara lain : 1. Manfaat teoritis Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi sumbangan pengembangan ilmu tentang keterampilan dasar mengajar, sehingga dapat

7 7 digunakan sebagai upaya meningkatkan mutu pembelajaran bagi peneliti, guru, sekolah dan pembaca serta sebagai sumbangan pemikiran bagi peneliti yang akan melakukan penelitian lebih lanjut. 2. Manfaat praktis a. Bagi sekolah Sebagai bahan masukan serta sumbangan informasi positif terhadap kemajuan sekolah, tentang pengembangan keterampilan dasar mengajar guru kelas II dan V di SDN I Sumberbening dalam menerapkan 8 keterampilan dasar mengajar. Serta sebagai bahan pertimbangan dalam mengatasi dan menanggulangi permasalahan dalam proses pembelajaran yang dialami di sekolah. b. Bagi peserta didik Diharapkan para peserta didik dapat belajar lebih efektif dan efisien dan tidak merasa bosan dengan pelajaran yang disampaikan guru dengan menerapkan 8 keterampilan dasar mengajar. c. Bagi guru Memberikan masukan yang positif pada guru mengenai pentingnya menerapkan 8 keterampilan dasar mengajar dalam setiap pembelajaran, sehingga guru dapat meningkatkan keterampilan dasar mengajar yang dimilikinya guna pencapaian tujuan pembelajaran yang optimal. d. Bagi peneliti Dapat menambah wawasan pengalaman dan pengetahuan baru dalam dunia pendidikan tentang keterampilan dasar mengajar yang dapat digunakan dalam proses belajar mengajar di masa mendatang dan dapat

8 8 mengaplikasikan pengalaman yang diperoleh ketika penelitian berlangsung. 1.5 Definisi Operasional 1. Guru adalah pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi siswa pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar dan menengah (Suprihatiningrum, 2013:24). 2. Keterampilan mengajar adalah kegiatan yang dilakukan oleh guru dalam kegiatan pembelajaran untuk menciptakan kondisi belajar murid agar minat dan perhatiannya terpusat pada apa yang akan dipelajarinya (Syaefudin, 2008:75).

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Pendidikan merupakan hal utama terhadap pengembangan kualitas sumber daya manusia dan masyarakat suatu bangsa, karena pendidikan mengacu pada suatu wawasan
