AMD FX Nama penulis: Leo kumoro sakti. Abstrak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "AMD FX Nama penulis: Leo kumoro sakti. Abstrak"

Transkripsi

1 AMD FX 9590 Nama penulis: Leo kumoro sakti Abstrak Dalam sebuah komputer tentu kita mengenal sebuah hardware dan software. Hardware merupakan sesuatu yang tidak lepas dari sebuah sistem operasi komputer. Dimana hardware merupakan suatu wadah dari sebuah software. Prosesor merupakan suatu hal yang terpenting dalam sebuah komputer, dimana kita bisa menganggap sebuah prosesor sebagai otak ( pusat kendali ). Pendahuluan AMD (Advanced Micro Devices, Inc) adalah terbesar kedua pemasok global mikroprosesor berdasarkan arsitektur x86 setelah Intel Corporation, dan ketiga terbesar pemasok unit pengolahan grafis. Ia juga memiliki 21 persen dari Spansion, pemasok non-volatile memori flash. Pada tahun 2007, AMD peringkat kesebelas antara produsen semikonduktor dari segi pendapatan. Pabrik pertama berada di Austin, Texas, Amerika dan pabrik kedua berada di Dresden, Jerman yang ditetapkan untuk memproduksi Athlon saja. Bila semuanya berjalan lancar, mimpi harga sistim PC akan dapat lebih murah bisa terwujud karena tidak lagi di monopoli oleh Intel. Pembuatan artikel ini agar para pembaca lebih memahami tentang sebuah prosesor terutama AMD FX Tujuanya untuk menambah pengetahuan kita tentang AMD FX 9590 dimana terutama para gamers lebih tertarik dengan produk-produk dari AMD, mereka selalu update tentang produk-produk atau terobosan AMD terbaru. Dan jangan kuatir yang bukan gamers, setidaknya kita bisa sama-sama tahu tentang produk AMD yang satu ini AMD FX Dengan artikel ini semoga kita mendapat poin plus.

2 Pembahasan Salah satu prosesor dari AMD adalah serial FX, walaupun prosesor ini terobosan terbaru namun tidak terlalu banyak perubahan yang terjadi pada prosesor serial FX 83XX sepertinya AMD tidak ingin kalah dengan tekhnologi prosesor yang diluncurkan oleh Intel terkait dengan beberapa peluncuran prosesor generasi terbaru. setelah 3 bulan yang lalu AMD berhasil meluncurkan prosesor AMD FX-9590 yang sampai saat ini diklaim oleh banyak pihak pengembang dan pengguna merupakan prosesor tercepat untuk perangkat PC dan Notebook. mengapa tidak, spesifikasi tekhnis yang diusungnya benar-benar memiliki kekuatan yang luar biasa dengan frekuensi kecepatan 5 GHz untuk sebuah unit prosesor, 4,7 GHz kecepatan frekuensi dasar dan 5 GHz frekuensi kecepatan Turbo. dan yang tak ketinggalan AMD FX-9590 hadir dengan 8 core prosesor yang siap diperuntukkan bagi para pencinta Game dan penikmat Multimedia dan tentu saja bukan hal yang mustahil jika pengguna akan meraskan sensai pengalaman gaming terbaik dan mengerjakan tugas-tugas berat komputasi dengan mudah.

3 Kelebihan yang lebih menarik dari teknologi AMD ini adalah meningkatkan kemampuan standar prosesor menjadi paling bertenaga. ini dikenal dengan dunia OC atau yang biasa dikenal dengan istilah Overlocking. menurut Piledriver bahwa AMD FX-9590 ini sangat mudah untuk di Overclock karena versi FX pada dasarnya telah sepenuhnya unlocked(istilah dalam dunia overclockers) dan teknologi turbo core 3.0 yang dimilikinya membuka jalur tercepat dari penampilan kecepatan standar. Pada versi FX ini, AMD memakai arsitektur bersandi Piledriver yang dihadirkan dengan kondisi multyplier yang tidak lagi di lock.tentu saja ini adalah kabar gembira bagi para pecinta overclocking. Kelemahan tidak ada fitur baru, fitur dari AMD 9590 ini masih sama dengan fitur-fitur sebelumnya sebut saja seperti advanced vektor extension (AVX), advanced encription standard (AES), AMD turbo core. Boros daya Memang tergolong kencang, sayangnya meski tergolong terhitung boros. Hal ini karena prosesor mempunyai TDP sebesar 220w. Tentu dengan TDP sebesar itu, prosesor ini memerlukan power suply yang berkelas dan dan cooling fan yang tidak sembarangan. Pengguna stock hanya akan menghasilkan usaha sia sia karena stock cooling tidak cukup mampu untuk mendinginkan prosesor ini. Harga yang relatif tinggi, harga yang cukup sangat tinggi walaupun performa yang diberikan cukup menjajikan. Bagi mereka yang tidak keberatan dengan harga yang cukup tinggi ini dengan performa yang dijanjikan memang tidak maslah tapi bagaiman dengan mereka yang merasakan hal terbalik yang malah terhalang masalah dana. Memang dengan harga yang sangat tinggi tapi menjanjikan membuat prosesor ini berada dikastanya dikelas premium.

4 Walaupun pihak AMD mengklaim processor ini mampu berjalan pada clockspeed 5 Ghz namun dalam kondisi standart, processor ini diset pada kecepatan 4,7 Ghz. Kecepatan 5 Ghz hanya diterapkan saat dalam mode Turbo. Spesifikasi prosesor pada CPU-Z : Untuk menemani perjalanan FX-9590, AMD juga menghadirkan versi lain dibawahnya, yakni FX Berbeda dengan FX-9590, FX-9570 beroprasi pada 4,4 Ghz dan 4,7 Ghz pada mode Turbo. - See more at: hadirkan-fx-9590-processor-8-core-dengan-clockspeed-5- ghz.html#sthash.d8dtcl2b.dpuf AMD FX-9590 hanya sesuai pada beberapa Motherboard 990FX seperti ASUS Crosshair V Formula-Z, GIGABYTE GA-990FXA- UD7 and ASRock 990FX Extreme9.

5 Penutup Itulah beberapa pion plus dan minus dan penjelasan tentang AMD FX 9590, dimana kita bisa lebih mengenal setiap prosesor yang mumpuni disetiap kelasnya. Dengan performa yang diberikan oleh prosesor ini dapat memanjakan bagi anda yang pecinta games sejati ataupun software aplikasi besar untuk menyelesaikan tugas tugas anda. Kendala utama yaitu mungkin borosya daya tapi memberikan performa yang maksimal dikelasnya Refrensi

6 Biografi Nama : Leo kumoro sakti Kuliah : stmik raharja Jurusan : TI Konsentrasi : SE Sosial media dan FB: leo kumoro sakti No : dan

PERKEMBANGAN MEMORY DI PROCESSOR AMD

PERKEMBANGAN MEMORY DI PROCESSOR AMD PERKEMBANGAN MEMORY DI PROCESSOR AMD NIM : 14111050 NAMA : MUSLIH PAMUJIANTO KELAS : 21 PRODI : TEKNIK INFORMATIKA Sejarah dan Perkembangan Processor AMD Sejarah dan Perkembangan Processor AMD Perkembangan
