Modul Pemrograman Berorientasi Objek II [D.III] Disusun Oleh: Dinda Ayu Muthia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Modul Pemrograman Berorientasi Objek II [D.III] Disusun Oleh: Dinda Ayu Muthia"

Transkripsi

1 Disusun Oleh: Dinda Ayu Muthia Akademi Manajemen Informatika & Komputer Bina Sarana Informatika 2014

2 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga modul Pemrograman Berorientasi Objek II ini dapat terselesaikan dengan baik. Selanjutnya modul ini disusun untuk memberikan gambaran bagi mahasiswa yang mempelajari program Netbeans IDE Dengan menggunakan metode Belajar Cepat Dan Menyenangkan karena modul ini disertai contoh kasus, sehingga lebih memudahkan anda dalam memahami bahasa pemrograman Java menggunakan program Netbeans IDE Tak lupa penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dengan tenaga dan pikirannya, terima kasih juga kepada rekan rekan instruktur, dosen dan semuanya yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang selalu mendukung penulis sehingga modul ini sehingga dapat selesai sesuai yang kita inginkan semua. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan modul ini. Untuk itu saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan guna perbaikan dan pengembangan modul ini kedepan. Akhir kata penulis berharap semoga modul Pemrograman Berorientasi Objek II ini dapat dipergunakan sebaik-baiknya dan dapat dijadikan referensi untuk mahasiswa umum yang ingin mempelajari bahasa pemrograman Java menggunakan program Netbeasn IDE Penulis

3 DAFTAR ISI Cover... 1 Kata Pengantar... 2 Daftar Isi... 3 Pertemuan 1 Instalasi software, penjelasan tugas dan penentuan kelompok presentasi... 4 Pertemuan 2 Pembuatan database pada Phpmyadmin... 6 Pertemuan 3 & 4 Pembuatan form master barang... 8 Pertemuan 5 & 6 Pembuatan form master user Pertemuan 7 & 8 Pembuatan form transaksi Pertemuan 9 & 10 Pembuatan laporan dan form laporan Pertemuan 11 Pembuatan menu utama Pertemuan 12 Pembuatan form log in DAFTAR PUSTAKA

4 1. Software yang Digunakan a. Apache2Triad/Xampp b. Netbeans IDE c. ireport Pertemuan 1 Instalasi Software, Penjelasan Tugas dan Penentuan Kelompok Presentasi 2. Penjelasan Tugas a. Mahasiswa diminta untuk membuat project berupa program bisnis menggunakan Netbeans IDE. b. Project dikerjakan secara berkelompok c. Project akan dipresentasikan setelah UTS dan nilainya akan menjadi nilai UAS d. Penilaian project dilihat dari presentasi dan jalannya program. e. Penilaian diambil secara individu dan kelompok. 3. Kriteria Penilaian a. Penilaian secara kelompok: 1) Penilaian database = 10% (Pembuatan database, tabel, index) 2) Penilaian form, coding dan report = 60% (Pembuatan form, penggunaan objek dan properties, koneksi database, sintaks program dan prosedur, logika program) 3) Penilaian testing, presentasi = 30% (Eksekusi program, kesesuaian tampilan, cara presentasi) b. Penilaian secara individu: 1) Range nilai: ) Nilai individu diketahui pada saat tanya jawab, ketika kelompok mereka melakukan presentasi. 3) Nilai rata-rata per individu=(total nilai kelompok + nilai individu) / 2. 4) Nilai rata-rata per individu yang diinput di web sebagai nilai UAS. 4. Contoh Penilaian Database : 10% x 100 =10 Form. Coding, report : 60% x 100 = 60 Testing, Presentasi : 30% x 100 = 30 TOTAL NILAI KELOMPOK : 100 NILAI INDIVIDU : 100 Nilai rata-rata per individu: ( )/2 =100 Nilai UAS mahasiswa tersebut = Project Program a. Pembayaran b. Simpan-pinjam c. Pembelian

5 d. Penggajian e. Peminjaman pengembalian f. Penerimaan karyawan g. Absensi pegawai h. Persedian barang i. kunjungan pasien j. perpustakaan

6 1. Membuat Database Database: nim_penjualan a. Tabel : Barang Pertemuan 2 Pembuatan Database pada Phpmyadmin Field Type Length Keterangan KodeBarang Varchar 5 Primary Key NamaBarang Varchar 20 Harga Stok b. Tabel : User Double Int Field Type Length Keterangan KodeUser Varchar 3 Primary Key NamaUser Varchar 20 Password Varchar 10 HakAkses Varchar 5 Isikan data melalui menu Insert: KodeUser NamaUser Password HakAkses DAM Dinda a1d2m3 Admin IDD Ida u4s5r6 User c. Tabel : Transaksi Field Type Length Keterangan NoTrans Varchar 10 Primary Key Tanggal Total Date Double

7 d. Tabel : Sementara Field Type Length Keterangan KodeBarang Varchar 5 Foreign Key NamaBarang Varchar 20 Harga Qty Subtotal Double Int Double

8 1. Pembuatan Form Barang a. Buatlah folder C:/nim_penjualan b. File New Project Pertemuan 3 & 4 Pembuatan Form Master Barang c. Next d. Project Name: AppPenjualan e. Finish f. Klik kanan pada AppPenjualan pada window Projects New JFrameForm

9 g. Class Name: FormBarang & Package: Penjualan h. Finish i. Pada form klik kanan Set Layout Absolute Layout j. Klik form Properties defaultcloseoperation: DISPOSE k. Buatlah tampilan form sebagai berikut:

10 l. Tambahkan Library dengan cara klik kanan pada Libraries Add Library MySQL JDBC Driver Add Library m. Di bawah package Penjualan, ketikkan script berikut: Catatan: yang dicetak tebal tidak perlu diketik package Penjualan; import javax.swing.joptionpane; import java.sql.*; import javax.swing.jtable; public class FormBarang extends javax.swing.jframe { String user="root"; String pwd="password"; String url="jdbc:mysql://localhost/ _penjualan"; Boolean isi=true; /** Creates new form FormBarang */ public FormBarang() { initcomponents(); void aktif(){ namatf.setenabled(true); hargatf.setenabled(true); stoktf.setenabled(true); void nonaktif(){ kodetf.setenabled(false); namatf.setenabled(false); hargatf.setenabled(false); stoktf.setenabled(false); void bersih(){ kodetf.settext(""); namatf.settext(""); hargatf.settext(""); stoktf.settext(""); caritf.settext("");

11 void otomatis(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "Select right(kodebarang,3)+1 from Barang"; ResultSet rs = st.executequery(sql); if (rs.next()){ rs.last(); String kode = rs.getstring(1); while (kode.length()<3){ kode="0"+kode; kodetf.settext("br"+kode); else{ kodetf.settext("br001"); catch (Exception e){ void simpan(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "insert into Barang values ('"+kodetf.gettext()+"','"+namatf.gettext()+"','"+hargatf.gettext() +"','"+stoktf.gettext()+"')" st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil disimpan","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); void update(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "update Barang set NamaBarang='"+namaTF.getText()+"', Harga='"+hargaTF.getText()+"', stok='"+stoktf.gettext()+"' where KodeBarang='"+kodeTF.getText()+"'"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil diupdate","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); void delete(){

12 Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "delete from Barang where KodeBarang='"+kodeTF.getText()+"'"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil dihapus","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); void cari(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from Barang where KodeBarang= '"+caritf.gettext()+"'"); if (rs.next()){ kodetf.settext(rs.getstring("kodebarang")); namatf.settext(rs.getstring("namabarang")); hargatf.settext(rs.getstring("harga")); stoktf.settext(rs.getstring("stok")); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring()); editbt.setenabled(true); deletebt.setenabled(true); addbt.setenabled(false); private Object[][] getdata(){ Object[][] data1= null; Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from Barang"); rs.last(); int rowcount= rs.getrow(); rs.beforefirst(); data1= new Object[rowCount][4]; int no=-1; while (rs.next()) { no=no+1; data1[no][0]=rs.getstring("kodebarang"); data1[no][1]=rs.getstring("namabarang"); data1[no][2]=rs.getstring("harga"); data1[no][3]=rs.getstring("stok"); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring());

13 return data1; void tampil(){ String[] columnnames= {"Kode Barang","Nama Barang","Harga","Stok"; JTable table = new JTable(getData(), columnnames); table.setenabled(false); jscrollpane1.setviewportview(table); n. Klik kanan pada form Events Window windowactivated private void formwindowactivated(java.awt.event.windowevent evt) { nonaktif(); bersih(); tampil(); addbt.setenabled(true); savebt.setenabled(false); cancelbt.setenabled(false); editbt.setenabled(false); deletebt.setenabled(false); private void savebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { if (isi==true) simpan(); else update(); private void addbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { aktif(); otomatis(); namatf.grabfocus(); addbt.setenabled(false); savebt.setenabled(true); cancelbt.setenabled(true);

14 private void cancelbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { formwindowactivated(null); private void closebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { dispose(); private void editbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { isi=false; aktif(); editbt.setenabled(false); addbt.setenabled(false); savebt.setenabled(true); cancelbt.setenabled(true); private void searchbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { cari(); private void deletebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { JOptionPane.showConfirmDialog(this,"Yakin mau dihapus","konfirmasi",joptionpane.yes_no_option); if((joptionpane.yes_no_option)==joptionpane.yes_option){ delete(); formwindowactivated(null); o. Isikan data berikut melalui form yang sudah di-running: Kode Barang Nama Barang Harga Stok BR001 Monitor BR002 Keyboard BR003 Mouse BR004 Flash Disk BR005 Laptop Soft Case

15 Pertemuan 5 & 6 Pembuatan Form Master User 1. Pembuatan Form User a. Klik kanan pada AppPenjualan New Jframe Form b. Class Name: FormUser & Package: Penjualan c. Finish d. Pada form klik kanan Set Layout Absolute Layout e. Klik form Properties defaultcloseoperation: DISPOSE

16 f. AksesCB berisikan Admin dan User g. Di bawah package Penjualan, ketikkan script berikut: Catatan: yang dicetak tebal tidak perlu diketik package Penjualan; import javax.swing.joptionpane; import java.sql.*; import javax.swing.jtable; import java.awt.event.keyevent; public class FormUser extends javax.swing.jframe { String user="root"; String pwd="password"; String url="jdbc:mysql://localhost/ _penjualan"; Boolean isi=true;

17 /** Creates new form FormUser */ public FormUser() { initcomponents(); void aktif(){ kodetf.setenabled(true); namatf.setenabled(true); passwordtf.setenabled(true); aksescb.setenabled(true); void nonaktif(){ kodetf.setenabled(false); namatf.setenabled(false); passwordtf.setenabled(false); aksescb.setenabled(false); void bersih(){ kodetf.settext(""); namatf.settext(""); passwordtf.settext(""); aksescb.setselectedindex(0); caritf.settext(""); void simpan(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "insert into User values ('"+kodetf.gettext()+"','"+namatf.gettext()+"','"+passwordtf.gettext()+"','"+aksescb.getselecteditem()+"')"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil disimpan","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); void update(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "update User set NamaUser='"+namaTF.getText()+"', Password='"+passwordTF.getText()+"',HakAkses='"+aksesCB.getSelectedItem() +"' where KodeUser='"+kodeTF.getText()+"'"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil diupdate","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring());

18 formwindowactivated(null); void delete(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "delete from User where KodeUser='"+kodeTF.getText()+"'"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Data Berhasil dihapus","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); void cari(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from User where KodeUser= '"+caritf.gettext()+"'"); if (rs.next()){ kodetf.settext(rs.getstring("kodeuser")); namatf.settext(rs.getstring("namauser")); passwordtf.settext(rs.getstring("password")); if(rs.getstring("hakakses")=="admin"){ aksescb.setselectedindex(0); else{ aksescb.setselectedindex(1); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring()); editbt.setenabled(true); deletebt.setenabled(true); addbt.setenabled(false); private Object[][] getdata(){ Object[][] data1= null; Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from User"); rs.last(); int rowcount= rs.getrow(); rs.beforefirst(); data1= new Object[rowCount][4]; int no=-1;

19 while (rs.next()) { no=no+1; data1[no][0]=rs.getstring("kodeuser"); data1[no][1]=rs.getstring("namauser"); data1[no][2]=rs.getstring("password"); data1[no][3]=rs.getstring("hakakses"); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring()); return data1; void tampil(){ String[] columnnames = {"Kode User", "Nama User","Password","Hak Akses"; JTable table = new JTable(getData(), columnnames); table.setenabled(false); jscrollpane1.setviewportview(table); h. Klik kanan pada kodetf Events Key keypressed private void kodetfkeypressed(java.awt.event.keyevent evt) { if(evt.getkeycode()==keyevent.vk_enter){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from User where KodeUser= '"+kodetf.gettext()+"'"); if (rs.next()){ JOptionPane.showMessageDialog(this, "Kode User Sudah Ada","Informasi",JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring());

20 private void formwindowactivated(java.awt.event.windowevent evt) { nonaktif(); bersih(); tampil(); addbt.setenabled(true); savebt.setenabled(false); cancelbt.setenabled(false); editbt.setenabled(false); deletebt.setenabled(false); private void savebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { if (isi==true) simpan(); else update(); private void addbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { aktif(); kodetf.grabfocus(); addbt.setenabled(false); savebt.setenabled(true); cancelbt.setenabled(true); private void cancelbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { formwindowactivated(null); private void editbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { isi=false; aktif(); editbt.setenabled(false); addbt.setenabled(false); savebt.setenabled(true); cancelbt.setenabled(true); private void deletebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { JOptionPane.showConfirmDialog(this,"Yakin mau dihapus","konfirmasi",joptionpane.yes_no_option); if((joptionpane.yes_no_option)==joptionpane.yes_option){ delete(); formwindowactivated(null); private void closebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { dispose(); private void searchbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { cari();

21 i. Isikan data berikut: Kode User Nama User Password Hak Akses RJO Rio u4s5r6 User RNR Retno u4s5r6 User RYL Ratih u4s5r6 User

22 Pertemuan 7 & 8 Pembuatan Form Transaksi 1. Pembuatan Form Transaksi a. Klik kanan pada AppPenjualan New Jframe Form b. Class Name: FormTransaksi & Package: Penjualan c. Finish d. Pada form klik kanan Set Layout Absolute Layout e. Klik form Properties defaultcloseoperation: DISPOSE

23 f. Klik kanan pada table Table Contents Isikan pada tab Columns Close g. Ketikkan script berikut ini: package Penjualan; import java.awt.event.keyevent; import javax.swing.joptionpane; import java.sql.*; import javax.swing.jtable; import java.text.simpledateformat; import java.util.calendar; public class FormTransaksi extends javax.swing.jframe { String user="root"; String pwd="password"; String url="jdbc:mysql://localhost/ _penjualan";

24 double total=0; /** Creates new form FormTransaksi */ public FormTransaksi() { initcomponents(); void aktif(){ kodecb.setenabled(true); qtytf.setenabled(true); bayartf.setenabled(true); void nonaktif(){ notf.setenabled(false); tgltf.setenabled(false); namatf.setenabled(false); hargatf.setenabled(false); subtotaltf.setenabled(false); totaltf.setenabled(false); kembalitf.setenabled(false); kodecb.setenabled(false); qtytf.setenabled(false); bayartf.setenabled(false); void bersih(){ kodecb.setselectedindex(0); qtytf.settext("0"); bayartf.settext("0"); notf.settext(""); tgltf.settext(""); namatf.settext(""); hargatf.settext("0"); subtotaltf.settext("0"); totaltf.settext(""); kembalitf.settext("0"); void isikode(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from Barang"); while (rs.next()){ kodecb.additem(rs.getstring("kodebarang")); catch(sqlexception e){ System.out.println("Koneksi Gagal"+ e.tostring()); void otomatis(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "Select right(notrans,3)+1 from Transaksi";

25 ResultSet rs = st.executequery(sql); if (rs.next()){ rs.last(); String no = rs.getstring(1); while (no.length()<3){ no="0"+no; notf.settext("tr"+no); else{ notf.settext("tr001"); catch (Exception e){ void simpan(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "insert into Transaksi values ('"+notf.gettext()+"','"+tgltf.gettext()+"','"+totaltf.gettext()+"')"; st.executeupdate(sql); JOptionPane.showMessageDialog(this,"Transaksi sukses","informasi", JOptionPane.INFORMATION_MESSAGE); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); formwindowactivated(null); private Object[][] getdata(){ Object[][] data1= null; Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from Sementara"); rs.last(); int rowcount= rs.getrow(); rs.beforefirst(); data1= new Object[rowCount][5]; int no=-1; while (rs.next()) { no=no+1; data1[no][0]=rs.getstring("kodebarang"); data1[no][1]=rs.getstring("namabarang"); data1[no][2]=rs.getstring("harga"); data1[no][3]=rs.getstring("qty"); data1[no][4]=rs.getstring("subtotal"); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring()); return data1;

26 void masukgrid(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "insert into Sementara values ('"+kodecb.getselecteditem()+"','"+namatf.gettext()+"','"+hargatf.gettext ()+"','"+qtytf.gettext()+"','"+subtotaltf.gettext()+"')"; st.executeupdate(sql); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); void tampilgrid(){ String[] columnnames = {"Kode Barang", "Nama Barang","Harga","Qty","Subtotal"; JTable table = new JTable(getData(), columnnames); table.setenabled(false); jscrollpane1.setviewportview(table); void hapusgrid(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "delete from Sementara"; st.executeupdate(sql); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); void penguranganstok(){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); String sql = "update Barang set stok=stok- '"+qtytf.gettext()+"' where KodeBarang='"+kodeCB.getSelectedItem()+"'"; st.executeupdate(sql); catch(sqlexception e){ System.out.println("koneksi gagal"+ e.tostring()); private void formwindowactivated(java.awt.event.windowevent evt){ kodecb.removeallitems(); nonaktif(); isikode(); bersih(); SimpleDateFormat sdf=new SimpleDateFormat("yyyy-MM-dd"); Calendar cal=calendar.getinstance(); tgltf.settext(sdf.format(cal.gettime())); addbt.setenabled(true); savebt.setenabled(false);

27 belibt.setenabled(false); private void addbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { aktif(); otomatis(); kodecb.grabfocus(); belibt.setenabled(true); savebt.setenabled(true); addbt.setenabled(false); private void kodecbactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from Barang where kodebarang= '"+kodecb.getselecteditem()+"'"); if (rs.next()){ namatf.settext(rs.getstring("namabarang")); hargatf.settext(rs.getstring("harga")); qtytf.grabfocus(); catch (SQLException e){ System.out.println("koneksi gagal"+e.tostring()); private void closebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { dispose(); private void belibtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { int qty=integer.parseint(qtytf.gettext()); int harga=integer.parseint(hargatf.gettext()); double subtotal; subtotal=harga*qty; subtotaltf.settext(double.tostring(subtotal)); total=subtotal+total; totaltf.settext(double.tostring(total)); masukgrid(); tampilgrid(); penguranganstok(); private void savebtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { simpan(); hapusgrid(); tampilgrid(); addbt.setenabled(true); savebt.setenabled(false); private void bayartfkeypressed(java.awt.event.keyevent evt) { if(evt.getkeycode()==keyevent.vk_enter){

28 total = Double.parseDouble(totalTF.getText()); double bayar = Double.parseDouble(bayarTF.getText()); double kembali; kembali=bayar-total; kembalitf.settext(double.tostring(kembali));

29 Pertemuan 9 & 10 Pembuatan Laporan dan Form Laporan 1. Pembuatan Laporan a. Buatlah folder baru pada project AppPenjualan. Klik kanan pada AppPenjualan New Other b. Categories: Other File Types: Folder Next c. Folder Name: report Finish

30 d. Buka software ireport e. Pilih Layout: Cherry Launch Report Wizard

31 f. Report Name: reportbarang g. Location: C:\ _penjualan\AppPenjualan\report h. Next i. Klik New Database JDBC Connection Next

32 j. Password: password jika menggunakan Apache2Triad k. Jika menggunakan Xamp, maka password dikosongkan l. Klik Test m. Jika sukses, klik Save n. Klik Design Query

33 o. Drag and drop table barang ke kotak abu-abu sebelah kanan OK Next p. Klik tombol >> untuk memindahkan field Next q. Klik Next Finish

34 r. Tampilan desain laporan awal yang terbentuk otomatis: s. Ubahlah tampilan laporan menjadi seperti dibawah ini:

35 t. Untuk melihat hasilnya, klik tombol Preview u. Ulangi langkah-langkah di atas untuk pembuatan Laporan User dan Transaksi v. Beri nama reportuser dan reporttransaksi w. Untuk reportuser, field password tidak ditampilkan ke dalam laporan

36 x. Untuk reporttransaksi, tambahkan Grand Total y. Menambahkan GrandTotal dengan cara klik kanan pada Variables di sebelah kiri Add Variable muncul variable 1 klik kanan rename grandtotal pada properties Calculation Sum

37 z. Double klik pada transaksi_total, klik OK. Pilih Label dari palette sebelah kanan, berikan Text = Grand Total, tarik variabel grandtotal di sebelah kiri ke laporan.

38 Hasil akhir: 2. Pembuatan Form Laporan a. Kembali ke Netbeans IDE pada project AppPenjualan. Setelah mendesain laporan, langkah selanjutnya adalah memasukkan library ireport, diantaranya: 1) Jasperreports jar 2) Commons-logging-1.1.jar 3) Commons-javaflow jar 4) Commons-digester-1.7.jar 5) Commons-collections jar 6) Commons-beanutils jar *Catatan: semua library tergantung pada versi ireports b. Klik kanan pada Libraries AppPenjualan Add JAR/Folder c. C:\Program Files\Jaspersoft\iReport-4.0.1\ireport\modules\ext. Pilih 6 library yang sudah disebutkan di atas.

39 d. Klik Open e. Buat form baru dengan nama FormLaporan f. Finish g. Klik form Properties defaultcloseoperation: DISPOSE

40 h. Ketikkan script berikut: package Penjualan; import java.sql.*; import java.io.file; import java.util.hashmap; import net.sf.jasperreports.engine.jasperfillmanager; import net.sf.jasperreports.engine.jasperprint; import net.sf.jasperreports.view.jasperviewer; public class FormLaporan extends javax.swing.jframe { String user="root"; String pwd="password"; String url="jdbc:mysql://localhost/ _penjualan"; /** Creates new form FormLaporan */ public FormLaporan() { initcomponents(); private void barangbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt){ File file = new File(""); String sourcefilename=file.getabsolutepath()+ "\\report\\reportbarang.jasper"; JasperPrint cetak=jasperfillmanager.fillreport(sourcefilename, new HashMap(),conn); JasperViewer viewer=new JasperViewer(cetak,false); viewer.setfitpagezoomratio(); viewer.setvisible(true); catch(exception e){ e.printstacktrace(); private void userbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { File file = new File(""); String sourcefilename=file.getabsolutepath()+ "\\report\\reportuser.jasper"; JasperPrint cetak=jasperfillmanager.fillreport(sourcefilename, new HashMap(),conn); JasperViewer viewer=new JasperViewer(cetak,false); viewer.setfitpagezoomratio(); viewer.setvisible(true); catch(exception e){ e.printstacktrace(); private void transaksibtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) {

41 File file = new File(""); String sourcefilename=file.getabsolutepath()+ "\\report\\reporttransaksi.jasper"; JasperPrint cetak=jasperfillmanager.fillreport(sourcefilename, new HashMap(),conn); JasperViewer viewer=new JasperViewer(cetak,false); viewer.setfitpagezoomratio(); viewer.setvisible(true); catch(exception e){ e.printstacktrace();

42 Pertemuan 11 Pembuatan Menu Utama 1. Pembuatan Menu Utama a. Klik kanan pada AppPenjualan New JFrame Form b. Class Name: MenuUtama & Package: penjualan c. Finish d. Klik kanan pada form Set Layout Absolute Layout e. Tarik Menu Bar yang ada di Palette sebelah kanan ke Form f. Edit text pada File menjadi Master. Change variable name menjadi mastermn g. Edit text pada Edit menjadi Transaksi. Change variable name menjadi transaksimn h. Klik kanan pada menu Add Menu i. Tambahkan menu Laporan. Change variable name menjadi laporanmn j. Tambahkan menu Log Out. Change variable name menjadi logoutmn k. Untuk menu Master dibuat submenu yang terdiri dari Barang dan User l. Klik kanan pada menu Master Add Form Palette Menu Item

43 m. Edit text menjadi Barang, change variable name menjadi barangmn n. Tambahkan submenu untuk User. Change variable name menjadi usermn o. Transaksi mempunyai submenu yaitu Penjualan. Change variable name: penjualanmn p. Laporan mempunyai submenu yaitu Form Laporan. Change variable name: formlaporanmn q. Klik form properties minimumsize Width: 1000, Height: 600 r. Klik kanan pada submenu Barang Events Action actionperformed s. Ketikkan script berikut untuk menu dan submenu: private void barangmnactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { FormBarang fbarang=new FormBarang(); fbarang.setlocationrelativeto(null); fbarang.setvisible(true); private void usermnactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { FormUser fuser=new FormUser(); fuser.setlocationrelativeto(null); fuser.setvisible(true); private void penjualanmnactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { FormTransaksi ftransaksi=new FormTransaksi();

44 ftransaksi.setlocationrelativeto(null); ftransaksi.setvisible(true); private void formlaporanmnactionperformed(java.awt.event.actionevent evt) { FormLaporan flaporan=new FormLaporan(); flaporan.setlocationrelativeto(null); flaporan.setvisible(true); t. Menu Log Out akan memanggil form Log In, karena form Log In belum dibuat, maka buatlah form tersebut agar bisa dipanggil dalam form Menu utama. u. Klik kanan pada AppPenjualan New JFrameForm Class Name: FormLogIn Package: Penjualan v. Kembali ke form Menu utama. Klik kanan pada menu Log Out Events Menu menuselected w. Ketikkan script berikut: private void logoutmnmenuselected(javax.swing.event.menuevent evt) { this.dispose(); FormLogIn flogin=new FormLogIn(); flogin.setlocationrelativeto(null); flogin.setvisible(true); x. This.dispose() digunakan untuk menghilangkan tampilan menu utama

45 Pertemuan 12 Pembuatan Form Log In 1. Pembuatan Form Log In a. Buka FormLogIn yang sudah dibuat sebelumnya b. Klik kanan pada form Set Layout Absolute Layout c. Ketikkan script berikut: package Penjualan; import java.sql.*; import javax.swing.joptionpane; public class FormLogIn extends javax.swing.jframe { String user="root"; String pwd="password"; String url="jdbc:mysql://localhost/ _penjualan"; /** Creates new form FormLogIn */ public FormLogIn() { initcomponents(); void bersih(){ kodetf.settext(""); passwordtf.settext(""); private void loginbtactionperformed(java.awt.event.actionevent evt){ Statement st = (Statement) conn.createstatement(); ResultSet rs = st.executequery("select * from User where KodeUser='"+kodeTF.getText().trim()+"' and Password='"+passwordTF.getText().trim()+"'"); if(rs.next()){ String nama=rs.getstring("namauser"); JOptionPane.showMessageDialog(this, "Selamat datang, "+nama+"","welcome",joptionpane.information_message); this.dispose();

46 MenuUtama menu=new MenuUtama(); menu.setlocationrelativeto(null); menu.setvisible(true); else{ JOptionPane.showMessageDialog(this, "User tidak ditemukan","informasi",joptionpane.information_message); catch(sqlexception e){ System.out.println("Koneksi Gagal"+ e.tostring()); private void formwindowactivated(java.awt.event.windowevent evt) { bersih();

47 DAFTAR PUSTAKA Gata, Windu, & Gata, Grace Sukses Membangun Aplikasi Penjualan dengan Java. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo. Gamaliel, Fritz Membuat Program Akuntansi Manufaktur dengan Java & MySQL. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo. Supardi, Yuniar Belajar Semua Edisi Java2 untuk Segala Tingkat. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Pengenalan APLIKASI DATABASE

Pengenalan APLIKASI DATABASE Page 1 of 23 APLIKASI DATABASE Pengenalan Aplikasi database merupakan aplikasi yang menggunakan database berbasis komputerisasi dan tampilan form sebagai media penghubung antara user dan database, dimana
