PRESENTASI TUGAS AKHIR KS Implementasi CRM dalam Bisnis Mall Berbasis Web dan SMS Gateway (Studi Kasus: PT. XYZ)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PRESENTASI TUGAS AKHIR KS Implementasi CRM dalam Bisnis Mall Berbasis Web dan SMS Gateway (Studi Kasus: PT. XYZ)"

Transkripsi

1 PRESENTASI TUGAS AKHIR KS Implementasi CRM dalam Bisnis Mall Berbasis Web dan SMS Gateway (Studi Kasus: PT. XYZ) Penyusun Tugas Akhir : Aprilia Feriyanti (NRP : ) Dosen Pembimbing : Bambang Setiawan, S.Kom., M.T. Radityo Prasetianto Wibowo, S.Kom. 9Juli 2009 Tugas Akhir KS

2 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 2

3 .:LATAR BELAKANG:. Bisnis mall yang menjamur di Indonesia Persaingan antar mall menjadi semakin ketat Tanpa adanya komunikasi yang baik antara pihak mall dengan pelanggannya, pelanggan bisa lepas dengan mudah Pihak manajemen harus membangun suatu sistem manajemen hubungan pelanggan yang baik Era aplikasi internet dan mobile Fasilitas internet dan SMS menempati posisi penting dalam kehidupan manusia 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 3

4 .:LATAR BELAKANG (2):. Dalam tugas akhir ini akan dibuat suatu web dan aplikasi SMS gateway yang dapat menjembatani hubungan antara pihak manajemen mall dengan pelanggannya. Namun dalam penerapannya, khususnya SMS gateway, perusahaan sering terkendala dalam hal biaya. Pada tugas akhir ini ditawarkan solusi One In Multi Out: Memanfaatkan promo beberapa provider yang sedang gencar saat ini, yaitu jika mengirimkan SMS ke sesama provider akan dikenakan biaya murah atau bahkan gratis Pelanggan hanya cukup mengirimkan SMS ke satu nomor Pihak mall akan menggunakan beberapa handphone dengan provider yang berbeda-beda 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 4

5 .:TUJUAN TUJUAN:. Membuat aplikasi web dan SMS gateway sebagai alat bantu CRM dalam bisnis mall. Fitur pada aplikasi web dan SMS gateway hampir sama, antara lain: Manajemen mall dapat menyebarkan informasi event dan promo kepada pelanggan. Pada web hal ini dilakukan dengan meletakkan pengumuman mengenai event dan promo pada halaman utama web. Sedangkan pada sistem SMS gateway, hal ini dilakukan dengan mengirimkan SMS berisi informasi event dan promo kepada para pelanggan. Tenant dapat menyalurkan saran dan keluhannya pada pihak mall. Tenant dapat mengetahui informasi harga sewa. Tenant dapat mengetahui informasi masa akhir sewa. Pengunjung mall dapat menyampaikan saran dan keluhannya kepada pihak mall. Pengunjung mall dapat mengetahui lokasi tenant tertentu. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 5

6 .:TUJUAN (2):. Pada web terdapat fitur tambahan yaitu: Laporan saran dan keluhan pengunjung mall selama periode tertentu kepada tenant yang bersangkutan. Laporan saran dan keluhan yang paling sering diajukan pelanggan. Laporan blok kosong. Laporan blok mana yang paling sering berganti tenant. Untuk aplikasi SMS gateway, selanjutnya akan dilakukan uji coba kinerja yang meliputi: Kecepatan pengiriman SMS dari sistem yang ada di mall ke pelanggan Kapasitas SMS yang dapat diterima oleh sistem yang ada di mall 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 6

7 .:MANFAAT:. Dengan adanya tugas akhir ini diharapkan pelaku bisnis khususnya mall dapat lebih meningkatkan pelayanannya terhadap pelanggan serta mengelola hubungan dengan pelanggan menggunakan teknologi web dan SMS gateway. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 7

8 .:PERUMUSAN MASALAH:. Bagaimana cara membuat sistem yang dapat menjadi media informasi bagi pelanggan? Bagaimana cara membuat sistem yang dapat menampung keluhan dari pelanggan? Bagaimana cara membuat media komunikasi yang interaktif antara pihak manajemen mall dengan pelanggan? Bagaimana cara membuat aplikasi SMS gateway one in multi out? Bagaimana kinerja dari aplikasi SMS gateway yang telah dibuat dalam hal: kecepatan pengiriman? kapasitas penerimaan? 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 8

9 .:BATASAN PERMASALAHAN:. Implementasi web dan SMS gateway dilakukan dalam bisnis mall. Menggunakan bahasa PHP dengan framework Codeigniter dalam pembuatan aplikasi web. Menggunakan NowSMS dalam pembuatan aplikasi SMS gateway. Menggunakan MySQL sebagai database. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF1380 9

10 .:Customer relationship Management (CRM):. CRM adalah suatu proses lintas fungsi yang terkoordinasi untuk membantu perusahaan dalam mengelola hubungan pelanggan yang ditujukan untuk meningkatkan retensi pelanggan dan keefektifan inisiatif pemasaran. Terdapat tiga tahapan dalam CRM yaitu: Mendapatkan pelanggan baru (acquiring). Peningkatan profitabilitas pelanggan (enhancing). Mempertahankan pelanggan yang menguntungkan (retaining). Aplikasi yang menerapkan CRM sendiri diklasifikasikan menjadi dua, yaitu: CRM Operasional / CRM front office area CRM dimana terjadi kontak dengan pelanggan secara langsung. CRM Analitik / CRM back office area CRM yang berperan dalam memahami aktivitas pelanggan yang terjadi pada front office. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

11 .: Model-View-Controller (MVC) :. Model-View-Controller (MVC) adalah salah satu pola desain dalam pengembangan perangkat lunak. MVC pertama kali dijelaskan oleh Trygve Reenskaug pada tahun Pola ini memisahkan antara domain logika dengan domain tampilan. Pola ini membedakan objek berdasarkan tiga kategori yaitu: Model merupakan objek yang merepresentasikan struktur data. View berfungsi untuk menampilkan data yang diinginkan. Controller berfungsi sebagai perantara model, view, dan sumber daya lain yang diperlukan untuk memproses HTTP request dan menghasilkan halaman web. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

12 .: CodeIgniter :. CodeIgniter merupakan framework pengembangan aplikasi untuk membangun website menggunakan PHP. CodeIgniter dibuat berdasarkan pola pengembangan MVC. Gambar berikut menjelaskan aliran data yang terjadi pada CodeIgniter: 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

13 .: SMS Gateway :. Short message service atau SMS adalah mekanisme pengiriman pesan singkat yaitu tidak lebih dari 160 karakter, melalui jaringan mobile. Prinsip kerja SMS adalah Store and Forward. Pesan dikirim terlebih dahulu ke Short Message Service Center (SMSC) dan disimpan, baru kemudian dikirim ke handphone tujuan. Dalam tugas akhir ini, sistem SMS gateway akan dibangun dengan menggunakan NowSMS.

14 .: SMS Gateway (2) :. NowSMS adalah suatu SMS/MMS Content Delivery Solution. NowSMS adalah jalur cepat untuk mengembangkan dan menyebarkan SMS, MMS, dan solusi WAP Push. NowSMS kompatibel dengan Windows XP, Windows Vista, Windows 7, dan Windows Server 2003 and Juli 2009 Tugas Akhir CF

15 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

16 .: Implementasi MVC CodeIgniter :. Model View Controller 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

17 .:Model:. Untuk membuat class model, pastikan class yang dibuat tersebut telah meng-extend class Model. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

18 .:View:. View berfungsi untuk menampilkan data yang diinginkan. Pada aplikasi web ini, dibuat tiga buah template untuk menampilkan halaman web, yaitu template untuk pengunjung web, templateadmin untuk administrator, dan templatetenant untuk tenant. 9 Juli 2009 Tugas Akhir CF

19 .:Controller:. Pada aplikasi web mall ini, terdapat tiga buah controller, yaitu page, pageadmin, dan pagetenant. Untuk membuat class controller, pastikan class yang dibuat tersebut telah meng-extend class Controller. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

20 .:Menampilkan Informasi Event:. Pada event_model terdapat fungsi getevent() yang bertugas untuk mengambil data event yang ada di database 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

21 .:Menambah Event:. Fungsi controller untuk menambah event 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

22 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

23 .:Setting dan Konfigurasi NowSMS:. Add modem Setting modem Web interface NowSMS Parameter untuk Mengontrol Proses Pengiriman Ulang 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

24 .:Add Modem:. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

25 .:Setting Modem:. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

26 .:Web Interface NowSMS:. NowSMS telah menyediakan layanan web interface untuk pengiriman pesan SMS. Centang pilihan Enable menu driven web interface pada tab Web, kemudian pilih Run as a service pada tab Service. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

27 .:Parameter untuk Proses Pengiriman Ulang:. Parameter Deskripsi Nilai Default RetryDelay Waktu tunggu pengiriman ulang setelah menemui error 30 (dalam satuan detik). RetryDelayMult iplier Kelipatan waktu tunggu yang dilakukan untuk setiap error pengiriman. Setiap kali menemui error waktu tunggunya adalah: 1 RetryDelayAfte r Attempts RetryMax Attempts RetryDelay*RetryDelayMultiplier* #FailedAttempts Nilai RetryDelay hanya akan dilaksanakan setelah error ke-### Jumlah maksimum pengiriman ulang yang akan dilakukan Juli 2009 Tugas Akhir CF

28 .:Implementasi Kirim SMS Otomatis:. Format URLuntuk mengirimkan SMS Parameter URL untuk pengiriman SMS URL Parameter Deskripsi PhoneNumber Nomor handphone penerima SMS Text Isi pesan dari SMS yang dikirim Sender Nomor handphone pengirim SMS Untuk mengirimkan layanan SMS promo dan event tersebut akan dibuat program dengan nama kirimsms.php. Mula-mula sistem akan mengambil data pada tabel sms_kirim dengan id terkecil dan berstatus 0. Berikut adalah kode programnya: 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

29 .: Implementasi Kirim SMS Otomatis (2):. Selanjutnya dijalankan fungsi SendSMS untuk mengirimkan SMS tersebut 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

30 .: Implementasi Kirim SMS Otomatis (3):. Program tersebut akan dijalankan tiap satu menit dengan menggunakan task scheduler. 9Juli 2009 Tugas Akhir CF

IMPLEMENTASI CRM DALAM BISNIS PUSAT PERBELANJAAN (MALL) BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY

IMPLEMENTASI CRM DALAM BISNIS PUSAT PERBELANJAAN (MALL) BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY IMPLEMENTASI CRM DALAM BISNIS PUSAT PERBELANJAAN (MALL) BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY Bambang Setiawan, Aprilia Febriyanti, Radityo Prasetianto Wibowo Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi,
