III. KONFLIK SOSIAL YANG TERJADI DI MASYARAKAT PASURUAN A. Kota Pasuruan. Kota Pasuruan secara geografis berbatasan dengan:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "III. KONFLIK SOSIAL YANG TERJADI DI MASYARAKAT PASURUAN A. Kota Pasuruan. Kota Pasuruan secara geografis berbatasan dengan:"

Transkripsi

1 III. KONFLIK SOSIAL YANG TERJADI DI MASYARAKAT PASURUAN A. Kota Pasuruan Kota Pasuruan (RKPD Kota Pasuruan tahun 2015) termasuk salah satu kota yang berada di wilayah Provinsi Jawa Timur. Kota pasuruan terletak di sebelah tenggara ibukota provinsi, Surabaya yang berjarak sekitar 65 km. Kota Pasuruan merupakan wilayah dataran rendah dengan ketinggian rata-rata 4 m diatas permukaan air laut. Kota Pasuruan merupakan salah satu wilayah di Provinsi Jawa Timur yang memiliki luas wilayah dan jumlah wilayah administratif terkecil, yang terbagi ke dalam 4 kecamatan dan 34 kelurahan dengan luas wilayah 35,29 km 2. Kota Pasuruan secara geografis berbatasan dengan: Sebelah Utara pulau Madura; Sebelah Timur Sebelah Barat Sebelah Selatan : Selat Madura yang membentang memisahkan wilayah kota dengan : Kecamatan Rejoso kabupaten Pasuruan; : Kecamatan Kraton; dan : Kecamatan Pohjentrek Kabupaten Pasuruan. Jumlah penduduk menurut Data Statistik Kota Pasuruan tahun 2005 (Majelis Jemaat GPIB Pniel Pasuruan, 2006: 11-14), sesaat setelah konflik di Kota Pasuruan terjadi, berjumlah jiwa. Jumlah penduduk berdasarkan agama adalah: 92,02% beragama Islam, 3,75% beragama Kristen Protestan, 2,00% beragama Katholik, 0,91% beragama Hindu, dan 1,32% beragama Budha. Kota Pasuruan memiliki 88 masjid, 716 surau/langgar, dan 29 pondok pesantren. Setiap tahunnya jumlah penduduk kota Pasuruan mengalami peningkatan, terlihat dalam Data Statistik Kota Pasuruan. Jumlah penduduk Kota Pasuruan (RKPD Kota Pasuruan tahun 2015) pada tahun 2013 tercatat sebanyak jiwa, yang terdiri dari jiwa penduduk laki-laki dan jiwa penduduk perempuan. Kota Pasuruan (RKPD Kota Pasuruan tahun 2015) terletak di jalur utama yang menghubungkan pusat perekonomian Jawa Timur di Kota Surabaya dengan Bali sebagai pusat budaya dan pariwisata dengan melalui jalur industri di kota dan kabupaten Probolinggo dan kota maupun kabupaten lain disekitarnya di wilayah Jawa Timur. Hal ini menjadikan kota Pasuruan sebagai salah satu wilayah yang penting dalam konstelasi perekonomian Jawa Timur. Perekonomian masyarakat kota Pasuruan didukung oleh beberapa sektor, diantaranya 12

2 perdagangan, angkutan dan komunikasi, industri, pertanian, jasa, dan lain sebagainya. Posisi kota Pasuruan yang berada pada jalur strategis, menyebabkan sektor perdagangan berkembang pesat dan didukung oleh sektor industri yang berkesinambungan. Perekonomian masyarakat kota Pasuruan terus mengalami peningkatan ke arah yang lebih baik dari tahun ke tahun. B. GPIB Pniel Pasuruan GPIB Pniel Pasuruan (Majelis Jemaat GPIB Pniel Pasuruan, 2006: 57-62) berada di tengah (membelah) Jalan Anjasmoro dan Jalan Kelud, tepatnya di Jalan Anjasmoro 6, Pasuruan. Gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan didirikan oleh Pemerintah Kerajaan Belanda pada tanggal 15 November Awal berdirinya gedung gereja (Majelis Jemaat GPIB Pniel Pasuruan, 2006: 25-28) yang didirikan oleh pemerintahan Kerajaan Belanda pada tahun 1829 tersebut dijadikan sebagai tempat ibadah oleh orang-orang Belanda yang bekerja dan tinggal di Kota Pasuruan. Kemudian berlanjut pada tahun 1974 gedung gereja dipakai sebagai tempat ibadah oleh 3 jemaat, yaitu GKI,GKJW, dan GPIB. Sebagian besar anggota jemaat GPIB Pniel Pasuruan adalah anggota ABRI, yang merupakan pindahan dari luar kota Pasuruan bahkan dari luar Jawa. Kebaktian Minggu, Hari Raya Kristen maupun Hari Besar Nasional selalu diadakan bersama GKI, GKJW, dan GPIB. Masing-masing jemaat memiliki majelis dan aktifitas sendiri. Namun dalam hal persoalan Oikumene dibentuk Majelis Oikumene yang terdiri dari beberapa anggota Majelis masing-masing jemaat. Awalnya setiap jemaat dapat menjalankan ibadahnya dengan baik. Namun, pada akhirnya terjadi pergesekan, tepatnya perihal penggunaan rumah jabatan Pendeta dan sulitnya mengatur waktu dan tempat untuk melakukan kegiatan-kegiatan tambahan di lingkup jemaat. Sehingga pada tahun 1979, masing-masing jemaat memisahkan diri dan membangun gedung kebaktian. Gedung kebaktian yang awalnya menjadi tempat ibadah GKI, GKJW, dan GPIB secara otomatis menjadi hak milik GPIB. Tepat pada tanggal 4 Februari 1979 dilakukan pengukuhan ibadah minggu oleh jemaat GPIB Pniel Pasuruan. GPIB Pniel Pasuruan melakukan pelayanan yang bercorak Presbiterial Sinodal, yang diperlukannya koordinasi dan tanggungjawab bersama antara Pendeta, Penatua dan Diaken. Jumlah jemaat GPIB Pniel Pasuruan mengalami pertumbuhan setiap tahunnya. Jumlah jemaat GPIB Pniel Pasuruan tahun 2015 sebanyak 104 keluarga. Jemaat GPIB Pniel Pasuruan terbagi ke dalam 3 sektor: sektor 1 berjumlah 39 keluarga, sektor 2 berjumlah 33 keluarga, dan sektor 3 berjumlah 32 keluarga. Setiap sektor juga memiliki Penatua dan 13

3 Diaken, yakni: sektor 1 memiliki 3 Penatua dan 3 Diaken, sektor 2 memiliki 3 Penatua dan 1 Diaken, sektor 3 memiliki 3 Penatua dan 3 Diaken. Sampai saat ini, sebagian besar anggota jemaat GPIB Pniel Pasuruan merupakan pindahan dari luar kota bahkan luar Jawa, yang kemudian menetap di Kota Pasuruan. 1 Gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan (Majelis Jemaat GPIB Pniel Pasuruan, 2006: 75-85) telah melakukan 5 kali pembangunan maupun renovasi, yaitu tahun 1975, 1980, 1987, 1991, dan Situasi keuangan jemaat GPIB Pniel Pasuruan dari awal pengukuhan ibadah minggu pada tahun 1979 memang dapat dikatakan krisis, tetapi usaha dan semangat yang dimiliki jemaat GPIB Pniel Pasuruan memampukan untuk melakukan pemugaran gedung kebaktian agar layak untuk dipergunakan. Terakhir pemugaran dilakukan oleh jemaat GPIB Pniel Pasuruan adalah tahun 1991, hingga akhirnya gedung kebaktian dihancurkan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggungjawab pada tanggal 29 Mei Setelah gedung kebaktian dihancurkan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggungjawab, maka dilakukan kembali pembangunan gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan pada tahun 2002 dan selesai pembangunan pada tanggal 28 November Setelah gedung kebaktian dihancurkan oleh oknum-oknum yang tidak bertangungjawab, jemaat GPIB Pniel Pasuruan tetap melaksanakan ibadah dan kegiatan gereja yang dilakukan di rumah-rumah jemaat secara bergilir. Konflik yang menghancurkan gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan, yang terjadi pada tanggal 29 Mei 2001 telah diselesaikan dengan baik, dengan cara membuat pertemuan antara presiden K.H Abdurrahman Wahid bersama dengan masyarakat yang terkena konflik dan jemaat GPIB Pniel Pasuruan. Setelah penyelesaian dilakukan, tidak mudah bagi jemaat GPIB Pniel Pasuruan membangun gedung kebaktian dengan situasi keuangan yang pada saat itu kekurangan. Tetapi semangat kesatuan mampu muncul dalam hati jemaat untuk membuat usaha dan bekerjasama membangun gedung kebaktian kembali. Usaha dan kerjasama jemaat GPIB Pniel Pasuruan membuahkan hasil yang cukup memuaskan dengan mampu membangun gedung kebaktian dalam waktu 2,5 tahun setelah konflik terjadi. Keberhasilan jemaat GPIB Pniel Pasuruan dalam membangun gedung kebaktian dengan cukup singkat tidak membuat jemaat juga berhasil dalam menyelesaikan semua permasalahan yang dimiliki jemaat. Jemaat masih harus berusaha membuka diri, membaurkan diri bersama masyarakat hingga menjadi suatu kesatuan yang utuh, yang disebut dengan integrasi sosial. 2 1 Wawancara Ibu RG (inisial), 11 November Wawancara Bapak PG, MS, dan RT (inisial), November

4 Interaksi dan komunikasi bersama masyarakat masih harus dibangun dan ditingkatkan agar gereja mampu menjalankan tugas dan perannya sebagai terang dunia, seperti terlihat dalam visi dan misi GPIB (Manuhutu. M. F, Dkk, 2010:16). Visi : GPIB menjadi gereja yang mewujudkan damai sejahtera Allah bagi seluruh ciptaannya. Misi : 1. Menjadi Gereja yang terus menerus diperbaharui dengan bertolak dari Firman Allah, yang terwujud dalam perilaku kehidupan warga gereja, baik dalam persekutuan, maupun dalam hidup bermasyarakat. 2. Menjadi gereja yang hadir sebagai conoh kehidupan, yang terwujud melalui inisiatif dan partisipasi dalam kesetiakawanan sosial serta kerukunan dalam masyarakat, dengan berbasis pada perilaku kehidupan keluarga yang kuat dan sejahtera. 3. Menjadi Gereja yang membangun keutuhan ciptaan yang terwujud melalui perhatian terhadap lingkungan hidup, semangat keesaan dan semangat persatuan dan kesatuan warga Gereja sebagai warga masyarakat. Jemaat menyadari bahwa GPIB Pniel termasuk gereja Misioner, yang berarti gereja memberi diri untuk selalu diperbaharui oleh Roh Kudus. Oleh karena itu, GPIB Pniel diharapkan menjadi sebuah Persekutuan yang dinamis, proaktif dalam melayani dan bersaksi, baik di dalam gereja maupun masyarakat serta bagi dunia sekaligus juga Persekutuan yang mewujudkan terciptanya masyarakat yang damai sejahtera menuju kehadiran Allah di dunia ini. Untuk mewujudkan gereja yang Misioner, jemaat GPIB Pniel Pasuruan mencoba membenahi diri mulai dari dalam persekutuan jemaat dengan kembali memahami tugas dan panggilan gereja sebagai garam dan terang dunia serta memancarkan Kasih bagi sesama manusia, yang kemudian membangun dan meningkatkan interaksi bersama masyarakat. Ketika sebelum konflik terjadi, jemaat GPIB Pniel Pasuruan kurang berinteraksi bersama masyarakat sekitar, maka sangat terlihat adanya peningkatan pasca konflik dalam menciptakan integrasi sosial. GPIB Pniel Pasuruan yang memiliki posisi cukup unik karena berada di tengah (membelah) Jalan Anjasmoro dan Jalan Kelud, juga dikelilingi oleh beberapa Gereja yaitu GKJW Pasamuwan Pasuruan, Katholik St. Padova Pasuruan, dan Gereja Bethel Pasuruan. Beberapa masyarakat ada yang bekerja sebagai tukang becak dan penjual makanan di sekitar gereja dikarenakan tepat di sebelah kiri GPIB Pniel Pasuruan adalah terminal bis. Sebagian 15

5 besar masyarakat yang beragama Kristen yang bertempat tinggal disekitar Gereja menjadi anggota GKJW Pasamuwan Pasuruan dikarenakan masyarakat memiliki suku Jawa, disusul dengan Katholik St. Padova dan Gereja Bethel yang lebih banyak memiliki jemaat dari masyarakat setempat daripada GPIB Pniel Pasuruan. Dengan situasi yang seperti itu membuat GPIB Pniel Pasuruan sedikit ragu untuk bersosialisasi dengan sebagian masyarakat yang sudah menjadi anggota gereja lain, sehingga membuat GPIB Pniel Pasuruan terlihat sedikit ekslusif atau menutup diri dari masyarakat. Sedangkan beberapa masyarakat lainnya, merupakan orang-orang yang beragama Islam dan terdapat 1 pesantren tepat dibelakang gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan, yang juga sedikit menutup diri ketika jemaat GPIB Pniel Pasuruan mencoba membaurkan diri dengan cara membagikan sembako ketika Hari Besar Islam dan Kristen. Hal itu yang mendukung jemaat GPIB Pniel Pasuruan kurang berinteraksi, menutup diri terhadap masyarakat dan hanya melakukan kegiatan gereja tanpa melakukan kegiatan sosial, sebelum konflik terjadi. 3 C. Konflik Di Pasuruan Pada tanggal 29 Mei 2001, sekelompok oknum yang tidak bertanggungjawab melakukan penyerangan yang berakibat pada hancurnya gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan. Menurut majelis GPIB Pniel Pasuruan yang bertugas pada saat terjadinya konflik dan kerusuhan, peristiwa kerusuhan tersebut terjadi secara tidak terduga. Warga gereja tidak menduga akan ada sekelompok orang menyerang gereja. Kelompok ini pertama sekali melakukan kerusuhan terhadap Sekolah Muhamadiyah Pasuruan, kemudian bergerak kembali dan mencoba merusak sebuah toko meubel bernama Perak Mas namun aksi itu tidak berhasil karena adanya pembelaan dari masyarakat sekitar toko. Kemudian gerombolan massa bergerak menuju Gereja Khatolik St. Antonius Padova di Jalan Anjasmoro, namun aksi itu gagal karena seorang pe-massa mengenal pegawai gereja yang pada waktu itu tengah bertugas menjaga gereja. Setelah itu massa kembali bergerak menuju GKJW Pasamuwan Pasuruan yang berjarak tidak jauh dari Gereja Khatolik St. Antononius Padova, lebih tepatnya berada di samping GPIB Pniel Pasuruan. Massa mencoba menyerang GKJW Pasuruan yang dimulai dengan pembakaran gorden, namun aksi itu segera digagalkan oleh masyarakat sekitar, beberapa dari masyarakat segera memadamkan api dan beberapa lagi berteriak mengatakan bahwa GKJW adalah gereja milik orang suku Jawa. Karena itu, massa 3 Wawancara Bapak PG, MS, dan RT (inisial), November

6 yang sudah kalap namun aksi mereka selalu digagalkan beralih menyerang GPIB Pniel yang berada tepat di samping GKJW. 4 Kerumunan massa masuk ke gereja dengan melewati tembok pembatas antara GKJW Pasamuwan Pasuruan dengan GPIB Pniel Pasuruan. Ada seorang dari massa yang merupakan hadjah mencoba menghalangi massa, karena beliau memiliki pemahaman bahwa rumah ibadah tidak boleh dirusak, tetapi alasan tersebut dirasa tidak masuk akal oleh kebanyakan massa dan didukung pula oleh situasi massa yang telah emosi, maka suasana menjadi kacau dan berlajut pada aksi anarkis. Setelah memasuki kawasan gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan, massa naik ke atas atap dengan membawa bensin yang dibungkus dalam plastik dan menaruhnya di atas plafon gedung, sedangkan massa yang berada di bawah menumpuk kursi kemudian membakarnya, sehingga kebakaran besar terjadi yang melahap habis gedung gereja GPIB Pniel. Selain membakar gedung, sebelumnya massa juga sempat menjarah barang-barang inventaris gereja, seperti buku dan sound system. Massa menutup jalan masuk dengan membawa senjata tajam dan tidak peduli dengan aparat yang menjaga pada saat itu, sehingga mobil pemadam kebakaran tidak dapat masuk. 5 Pasca konflik, beberapa jemaat GPIB Pniel Pasuruan merasa terkejut, shock, sedih, dan takut. Jemaat GPIB Pniel Pasuruan kaget dan menyesal karena gedung kebaktian yang mereka jadikan untuk ibadah telah hangus terbakar. Kejadian tersebut mengakibatkan trauma bagi sebagian warga gereja untuk menetap tinggal di daerah Pasuruan, sehingga ada sebagian warga gereja yang pindah tempat tinggal untuk sementara ke daerah lain hingga situasi kembali tenang. Ketika terjadi kerusuhan yang mengakibatkan gereja GPIB Pniel Pasuruan terbakar, masyarakat setempat tidak berusaha menolong atau mencegah massa merusak gedung GPIB Pniel Pasuruan. Salah satu hal yang melatarbelakangi tindakan tersebut adalah karena kurangnya interaksi dan komunikasi dari pihak gereja GPIB Pniel terhadap masyarakat dan ditambah pula ketakutan dari masyarakat karena massa semakin brutal. Tetapi, setelah konflik terjadi, ada penyesalan yang terjadi di dalam masyarakat sekitar GPIB Pniel Pasuruan. Masyarakat merasa menyesal karena tidak dapat menolong saat gedung gereja GPIB Pniel Pasuruan akan dibakar yang berakibat pada hancurnya gedung kebaktian GPIB Pniel Pasuruan. 6 4 Wawancara Bapak PG, MS, dan RT (inisial), November Wawancara Ibu DN dan Bapak BM (inisial), 17 November Wawancara Ibu DN dan BA (inisial), 17 November

7 Akhirnya konflik berhasil diselesaikan dengan damai tepat tiga hari setelah konflik terjadi, dengan cara mengadakan pertemuan antara Bapak K.H Abdurrahman Wahid, yang pada saat terjadinya konflik menjabat sebagai presiden Republik Indonesia, bersama dengan pejabat pemerintahan kota Pasuruan dan masyarakat yang terkena konflik. Setelah diadakan pertemuan, maka komunikasi, interaksi, dan saling peduli antara jemaat GPIB, GKJW, Khatolik, dan masyarakat semakin lebih baik. 7 7 Wawancara Bapak PG, MS, dan RT (inisial), 13 dan 16 November

Integrasi Sosial Yang Dibangun GPIB Pniel Pasca Konflik Sosial di Pasuruan, Jawa Timur

Integrasi Sosial Yang Dibangun GPIB Pniel Pasca Konflik Sosial di Pasuruan, Jawa Timur Integrasi Sosial Yang Dibangun GPIB Pniel Pasca Konflik Sosial di Pasuruan, Jawa Timur I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Konflik (Hendropuspito, OC, 1983:151) sebagai kategori sosiologis bertolak belakang
