KHARISMA DA I KH. MOCH. IMAM CHAMBALI DI KELURAHAN JEMURSARI UTARA WONOCOLO SURABAYA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KHARISMA DA I KH. MOCH. IMAM CHAMBALI DI KELURAHAN JEMURSARI UTARA WONOCOLO SURABAYA SKRIPSI"

Transkripsi

1 KHARISMA DA I KH. MOCH. IMAM CHAMBALI DI KELURAHAN JEMURSARI UTARA WONOCOLO SURABAYA SKRIPSI Diajukan Kepada Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya Guna Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Menyelesaikan Program Sarjana Sosial Islam (S.Sos.I) Oleh: H. ACHMAD MUZAKKI NIM: BO Dosen Pembimbing: Oleh: SLAMET HARIYONO NIM. BO INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA FAKULTAS DAKWAH JURUSAN KOMUNIKASI PENYIARAN ISLAM AGUSTUS 2009 i

2 PERSETUJUAN PEMBIMBING Skripsi oleh Slamet Hariyono ini telah diperiksa dan disetujui untuk diujikan Surabaya,.. Juli 2009 Pembimbing, Drs. Prihananto, M.Ag NIP ii

3 PENGESAHAN TIM PENGUJI Skripsi oleh Slamet Hariyono ini telah dipertahankan di depan Tim Penguji Skripsi Surabaya, 07 Agustus 2009 Mengesahkan, Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Fakultas Dakwah Dekan, Prof. Dr. H. Shonhadji, Dip. Is NIP Ketua, Drs. Prihananto, M. Ag NIP Sekretaris, Dra. Ragwan Albaar, M. Fil. I NIP Penguji I, Prof. Dr. H. Shonhadji, Dip. Is NIP Penguji II, Dra. Hj. Luluk Fikri Zuhriyah, M. Ag NIP iii

4 MOTTO Dan dia lah yang menjadikan kamu penguasa-penguasa di bumi dan dia meninggikan sebagian kamu atas sebagian (yang lain) beberapa derajat, untuk mengujimu tentang apa yang diberikan-nya kepadamu. Sesungguhnya Tuhanmu amat cepat siksaan-nya dan Sesungguhnya dia Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. (QS. Al-An am: 165). 1 hal Al-Aliyy, Al Qur an Dan Terjemahnya, (Bandung: CV. Penerbit Diponegoro, 2005), iv

5 PERSEMBAHAN v

6 ABSTRAK Slamet Hariyono, NIM. BO , Kharisma Da i KH. Moch. Imam Chambali di Kelurahan Jemursari Utara Wonocolo Surabaya. Skripsi Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam, Fakultas Dakwah, IAIN Sunan Ampel Surabaya. Kata Kunci: Kharisma Da i Ada dua persoalan yang dikaji dalam skripsi ini, yaitu: (1) Bagaimana kharisma KH. Moch. Imam Chambali di Kelurahan Jemursari Utara Wonocolo Surabaya. (2) Bagaimana timbulnya kharisma KH. Moch. Imam Chambali di Kelurahan Jemursari Utara Wonocolo Surabaya. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kharisma dan timbulnya kharisma KH. Moch. Imam Chambali di Kelurahan Jemursari Utara Surabaya. Untuk mengungkap persoalan tersebut secara menyeluruh dan mendalam, dalam penelitian ini digunakanlah metode kualitatif yang berguna untuk memberikan fakta dan data mengenai kharisma dan timbulnya KH. Moch. Imam Chambali di Kelurahan Jemursari Utara Wonocolo Surabya, kemudian data tersebut di analisis secara kritis dengan Dasar pemikiran Max Weber, sehingga diperoleh informasi yang mendalam tentang kharisma dan timbulnya kharisma KH. Moch. Imam Chambali. Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa (1) Kharisma KH. Moch Imam Chambali di Kelurahan Jemursari utara Wonocolo Surabaya meliputi beberapa kategori. Pertama, sebagai Da i/juru dakwah. KH. Moch. Imam Chambali di pandang sebagai Da i yang dapat menciptakan karakter ceramah dengan model dan Gaya serta variasi yang Efektif dan selalu sesuai dengan apa yang dikehendaki mad u. Kedua, sebagai kyai. KH. Moch. Imam Chambali diyakini sebagai sosok/figur yang akan menjadi penerang dan tokoh teladan bagi masyarakat Jemursari Utara Wonocolo Surabaya. Beliau dipandang masyarakat sebagai Kyai yang Muhklis. Ketiga, sebagai tokoh masyarakat, KH. Moch. Imam Chambali dinilai sebagai Tokoh pengayom yang dapat membimbing dan mengarahkan masyarakatnya. Keempat, sebagai pemimpin Umat. KH. Moch. Imam Chambali di pandang sebagai pemimipin yang dapat mewarnai lingkungan Masyarakatnya. (2) Timbulnya kharisma KH. Moch. Imam Chambali, disebabkan beberapa faktor. (a) Faktor Tirakat (Riyadhoh), (b) Faktor Guru Spiritual, (c) Faktor Kepribadian, (d)faktor Keturuan Keluarga, (e) Faktor Kemampuan Berdakwah. vi

7 PENGANTAR Segenap puji syukur penulis sampaikan kepada Allah SWT, Karena atas rahmat, ridho dan hidayah-nya, perencanaan, pelaksanaan, dan penyelesaian skripsi sebagai salah satu syarat menyelesaikan program sarjana strata satu (S-1), dapat terselesaikan dengan baik dan lancar. Shalawat dan Salam semoga senantiasa terlimpah curahkan kepada Nabi penutup segala risalah kenabian, Nabi Muhammad SAW. Pemimpin Kharismatis sekaligus pemersatu Umat, yang telah memberikan pengajaran terbaik dan pemberi solusi terbaik bagi seluruh umat Islam, tentang cara menempuh perjalanan hidup ini, Seiring dengan itu, dengan segala ketulusan hati, penulis sangat berterima kasih yang tak terhingga kepada kedua orang tua dan seluruh keluarga yang senantiasa memberikan segala kasih sayang, dorongan motivasi dan do a dalam upaya penyelesaian Skripsi ini. Kesuksesan ini dapat penulis peroleh karena dukungan banyak pihak. Oleh karena itu, penulis menyadari dan tidak lupa menyampaikan terimah kasih yang sedalam-dalamnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. Shonhadji Sholeh, Dip. Is, selaku Dekan Fakultas Dahwah IAIN Sunan Ampel Surabaya. 2. Ibu Dra. Hj. Luluk Fikri Zuhriyah, M.Ag, Selaku ketua Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam, Fakkultas Dakwah IAIN Sunan Ampel Surabaya. 3. Bapak Amin Thohari, S.Ag, M.Si, ketua laboraturium Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam, Fakultas Dakwah IAIN Sunan Ampel Surabaya. 4. Bapak Drs. Prihananto, M.Ag, selaku pembimbing yang telah membimbing dan mengarahkan dengan tulus ikhlas dalam proses penyusunan Skripsi ini. 5. Bapak/ibu dosen Fakultas Dakwah IAIN Sunan Ampel Surabaya serta para guru penulis, yang telah memberikan dan mengajarkan berbagai disiplin ilmu baik ilmu umum maupun ilmu agama. vii

8 6. Bapak Drs. KH. Moch. Imam Chambali, selaku pengasuh Pon-pes Mahasiswa Al-Jihad Surabaya yang telah sudi dan ikhlas menjadi subyek penelitian dan sasaran yang dikaji dalam penelitian ini. 7. Para pengurus Yayasan Al-Jihad Surabaya, yang telah memberikan data dan fasilitas untuk keperluan penelitian ini. 8. Teman-teman Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) se nasib dan seperjuangan yang telah membantu dalam penyusuan skripsi ini. 9. Tak lupa ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada sang kekasih tercinta yang senantiasa setia mendampingi, memberikan semangat di kala jenuh, dan selalu memotivasi serta memberikan dukungan moril maupun Spiritual, demi kalancaran penyusunan skripsi ini. Akhirnya, semoga segala amal baik yang telah bapak/ibu berikan kepada penulis mendapatkan balasan yang sebaik-baiknya dari Allah SWT. Dan semua pihak yang turut membantu penyelesaian skripsi ini, juga mendapat balasan serta ridlo dari-nya, Amin. Surabaya, 14 Juli 2009 Penulis, viii

9 DAFTAR ISI Halaman SAMPUL DALAM... i PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii PENGESAHAN TIM PENGUJI... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v ABSTRAK... vi PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii BAB I: PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 8 C. Tujuan Penelitian... 8 D. Manfaat Penelitian... 8 E. Definisi Konseptual Pengertian Kharisma Pengertian Da i F. Sitematika Pembahasan BAB II : KERANGKA TEORETIK A. Kajian Pustaka Kharisma Da i B. Kajian Teoretik Kharisma Da i Faktor Timbulnya Kharisma C. Penelitian Terdahulu yang Relevan BAB III : METODE PENELITIAN A. Pendekatan dan Jenis Penelitian B. Subyek Penelitian C. Jenis an Sumber Data Data Primer Data Sekunder D. Tahap-tahap Penelitian E. Tehnik Pengumpulaan Data Wawancara Mendalam Observasi Terlibat ix

10 3. Dokumentasi F. Tehnik analisis Data G. Tehnik Pemeriksaan Keabsahan Perpanjangan Keikutsertaan Ketekunan Pengamatan Triangulasi BAB IV : PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Sejarah Berdirinya Yayasan Al-Jihad Visi dan Misi Yayasan Al-Jihad Struktur Pengurus Yayasan Al-Jihad B. Penyajian Data Profil KH. Moch. Imam Chambali Pengalaman Religius KH. Moch. Imam Chambali Perjalanan Dakwah KH. Moch. Imam Chambali Jadual Aktivitas Dakwah KH. Moch. Imam Chambali Kharisma KH. Moch. Imam Chambali Faktor timbulnya kharisma KH. Moch. Imam Chambali C. Analisis Data BAB V : PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA... xiii LAMPIRAN BIODATA PENULIS x

11 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1. Jadual Pengajian Rutin KH. Moch. Imam Chambali di dalam Pondok Pesantren Mahasiswa Al-Jihad Surabaya Jadual Pengajian/Ceramah KH. Moch. Imam Chambali Bulan Mei Jadual Pengajian/Ceramah KH. Moch. Imam Chambali Bulan Juni Jadual Pengajian/Ceramah KH. Moch. Imam Chambali Bulan Juli xi

12 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2. 1 Struktur Organisasi Yayasan Al-Jihad Surabaya Periode xii

13 DAFTAR PUSTAKA Al-Bukhary, Imam Muhammad Bin Isma il, Kitab Shaheh Bukhari, Beirut: Darul Fikr, 2008 Aziz, Moch. Ali. Ilmu Dakwah, Jakarta: Prenada Media, 2004 Al-Aliyy, Al Qur an Dan Terjemahnya, Bandung: CV. Penerbit Diponegoro, 2005 Ar-Rafi i, Musthafa, Potret Juru Dakwah, Jakarta: Pustaka Al-Kautsar, 2002 Azwar, Saifuddin. Metode Penelitian, Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2003 Budianto, M. Agus. Kharisma Dalam Kemimpinan Islam, Bogspot. com/2007/12/ kharisma-dalam-kemimpinan-islam-olehm_10.html. Diakses tanggal 3 Maret 2009 Ensiklopedi Nasional Indonesia, PT. Cipta Adi Pustaka, 1990 Cet. Pertama Efendi, Mochtar. Membangun Koperasi di Madrasah dan Pondok Pesantren, Jakarta: Batara Karya Aksara, 1997 Faisal, Sanapiah, Penelitian Kualitatif Dasar-Dasar Dan Aplikasi, Malang: YA3,1999 Givant & Bensman, Kharisma and Modernity; Use and Abuse of a Concept dalam Glassman & swatos, hal. 35. ( books. google.co.id/books), Diakses Tanggal 8 Mei 2009 Giddens, Anthony, Kapitalisme Dan Teori Sosial Modern, Jakarta: Universitas Indonesia UI- Press 1986 Hadi, Sutrisno. Metodologi Research II, Yogyakarta : Andi Offset, 1991 Hasan, M. Iqbal. Pokok-Pokok Materi Metode Penelitian Dan Aplikasinya, Jakarta : Ghalia Indonesia, 2002 Hasyimi, A. Dustur Dakwah Menurut Al-Qur an, Jakarta: Bulan Bintang, 1974 Koenjaraningrat, Metode Penelitian Masyarakat, (Jakarta: Gramedia, 1994) Latief, Nasaruddin HMS. Teori dan Praktek Dakwah, Jakarta: Firma Dara, tt xiii

14 Moleong, Lexy J. Metode Penelitian Kualitatif, Bandung: PT. Remaja Rosda Karya, 2002 Marzuki, Metode Riset, Yogyakarta : BPFE-UII, 2000 Moertono, Soemarsaid, Negara dan Usaha Bina Negara di Jawa Masa Lalu, Studi Tentang Masa Mataram II Abad XVI-XIX, (Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 1985), hal ( books. google.co.id/books), Diakses Tanggal 8 Mei 2009 Mulyadi, Achmad. Feminitas Dalam Tarekat Naqsyabandiyah Muzhariyah Di Madura/pdf. diakses Tanggal 5 Mei 2009 Muhajir, Noeng, Metode Penelitian Kualitatif, Yogyakarta: Reka Sarasih, 1996 Nawawi, Hadari H. Kepemimpinan Menurut Islam, Yogyakarta: Gajah Mada University Press, 1993 Nazir, Moh. Metode Penelitian, Jakarta : Ghalia Indonesia, 1988 Partanto, Pius A. & Al-Barry, M. Dahlan. Kamus Ilmiah Populer, Surabaya: Arkola, 1994 Rebiru, J. Dasar-Dasar Kepemimpinan, Jakarta: CV. Pedoman Ilmu Jaya, 1992 Ranoh, Ayub, Kepemimpinan Kharismatis, hal. 63. ( books. google.co.id/books), Diakses Tanggal 8 Mei 2009 Rozaki, Abdur, Menabur Kharisma menuai Kuasa; Kiprah Kiai dan Blater sebagai Rezim Kembar Kembar di Madura,Yogyakarta; Pustaka Marwa, 2004, Mulyadi_ Aspek Feminitas Dalam Tarekat Naqsyabandiyah Muzhariyah Di Madura/pdf. Diakses Tanggal 10 Mei Rahmat, Jalaluddin, Metode Penelitian Komunikasi, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya,1984 Syukir, Asmuni, Dasar-dasar Strategi Dakwah Islam, Surabaya: Al-Ikhlas, 1983 Syafi i, Agus Muhammad. Konsep Dakwah, ( Maret Konsep-Dakwah-td html) diakses Tanggal 21 April 2009 xiv

15 Shill, Edward. Charisma, Orde And Status, dalam Amencam Sociological Review, 30 April 1965, ( Diakses Tanggal 8 Mei 2009 Tim Penyusun, Pedoman Teknik Penulisan Skripsi, Surabaya : Fakultas Dakwah IAIN Sunan Ampel, 2002 Usman, Husaini & Setiady Akbar, Purnomo. Metodologi Penelitian Sosial, Jakarta : Bumi Aksara, 1996 Ya qub, Hamzah. Publistik Islam dan Teknik Dakwah, Bandung: CV. Diponegoro, 1981 Weber, Max. The Theory Of Sosial And Economic Organization, New York: The Free Press, 1964 Wardi, Bahtiar, Metode Penelitian Ilmu Dakwah Jakarta: Logos, 1997 xv

IKLAN POLITIK DAN DAKWAH

IKLAN POLITIK DAN DAKWAH IKLAN POLITIK DAN DAKWAH (Studi Analisis Wacana Iklan Poster Para Caleg Partai Politik Berbasis Islam Kota Surabaya Pada Pemilu Legislatif 2009) SKRIPSI Diajukan Kepada Institut Agama Islam Negeri Sunan
