Studi Etnobotani Tumbuhan Obat Pada Masyarakat Dayak Salako Desa Sebunga Sajingan Besar Kalimantan Barat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Studi Etnobotani Tumbuhan Obat Pada Masyarakat Dayak Salako Desa Sebunga Sajingan Besar Kalimantan Barat"

Transkripsi

1 Studi Etnobotani Tumbuhan Obat Pada Masyarakat Dayak Salako Desa Sebunga Sajingan Besar Kalimantan Barat Purnawati 1, Riza Linda 1, Siti Khotimah 1 ¹Program Studi Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Tanjungpura, Jl. Prof. Dr. H. Hadari Nawawi, Pontianak, korespondensi: purnawati50@yahoo.com Abstract Research on the study of etnobotany of medical plants in the society of Dayak salako of Sebunga village Sajingan Besar had been conducted from July to August,2014. Dayak Salako tribe is on of the Dayak substribe who live in the area of Sajingan Besar of West Borneo who still use plants from forest and yars as tradisional medicines. The purposes of this research are to identify the variety of medical plants, to find out what part of the plants usually used as tradisional medicine and also to know the procedure of making tradisional medicine. Method of this research is purposive sampling which is to determine the location of the study. Research finding shows that there are 29 varieties and 22 families were identified. The family of Zingiberaceae, Euphorbiaceae and Poaceae are the mostly use as medical plants. Leaf is the part of medical plant mostyl used as medicine. Keywords: etnobotany, medical plants, dayak salako, sebunga village PENDAHULUAN Kalimantan Barat memiliki hutan hujan tropis yang tersebar di beberapa Kabupaten sehingga diperkirakan menyimpan jenis-jenis tumbuhan yang memiliki kandungan bahan aktif yang dapat dijadikan sebagai sumber obat. Pemanfaatan tumbuhan hutan yang berpotensi dijadikan sebagai bahan baku obat tradisional perlu dijaga habitatnya dengan baik agar nanti dapat dikembangkan. Hal ini dilakukan karena masih minimnya pengetahuan masyarakat akan pemanfaatan tumbuhan obat. Berdasarkan keadaan tersebut, maka perlu adanya suatu upaya perlindungan dan pelestarian pemanfatan tumbuhan sebagai obat yang didasarkan pada hasil penelitian mengenai jenis dan pemanfaatan tumbuhan yang berkhasiat sebagai obat yang didasarkan pada hasil penelitian mengenai jenis dan pemanfaatan tumbuhan yang berkhasiat obat oleh masyarakat. Obat merupakan zat yang dikonsumsi tubuh untuk mengurangi rasa sakit maupun menyembuhkan berbagai jenis penyakit yang diderita oleh manusia. Dewasa ini obat dapat dikelompokkan menjadi obat modern dan obat tradisional, dimana obat modern dibuat dari bahan sintesis atau kimia sedangkan obat tradisional digunakan secara turun-temurun berdasarkan kepercayaan nenek moyang, obat herbal tidak menimbulkan efek samping dan mudah dicerna oleh tubuh dan proses pembuatannnya dilakukan secara alami (Anonim, 2014). Penelitian mengenai tumbuhan obat berkembang pesat seiring dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya hidup sehat. Pengetahuan ini dipelajari dalam etnobotani (Praningrum, 2007). Etnobotani merupakan ilmu botani yang mempelajari tentang pemanfaatan tumbuh-tumbuhan dalam kehidupan sehari-hari dan adat suku bangsa (Martin, 2004). Pengetahuan tradisional yang dimiliki setiap suku atau etnis diwariskan secara turun temurun contohnya yaitu penggunaan tumbuhan sebagai obat untuk menyembuhkan penyakit (Bodeker, 2000). Menurut Alloy (2008) Suku Dayak merupakan penduduk asli pulau di kalimantan dan tersebar hampir di seluruh bagian daerah. Suku Dayak Salako adalah salah satu Suku Dayak yang masih menggunakan pengobatan tradisional. Suku Dayak ini tersebar di Daerah Pesisir Pulau Kalimantan yaitu daerah Sambas Kalimantan Barat. Suku Dayak Salako memanfaatkan tumbuhan yang ada di sekitar tempat tinggal mereka baik yang ada di pekarangan rumah maupun di hutan. Pengolahan 236

2 tumbuhan obat dilakukan secara sederhana seperti ditumbuk misalnya kunyit yang digunakan untuk menurunkan panas atau di seduh untuk mengurangi panas dalam. Penggunaan obat secara tradisional ini dilakukan karena tidak memiliki efek samping dan tergolong murah sehingga masyarakat cenderung menggunakan obat-obatan tradisional (Kumalasari, 2006 ). Kawasan hutan di Desa Sebunga masih berpotensi sebagai sumber tumbuhan obat, melihat kondisi tersebut maka masyarakat Suku Dayak Salako memanfaatkan hutan sebagai sumber tumbuhan obat dikarenakan masih banyak keanekaragaman jenisnya. Berdasarkan penjelasan diatas maka perlu dilakukan penelitian mengenai studi etnobotani tumbuhan obat di Desa Sebunga Sajingan Besar. Tujuan dari penelitian ini adalah Mengetahui jenis-jenis tumbuhan yang digunakan sebagai obat tradisional oleh Suku Dayak Salako di Desa Sebunga, Mengetahui bagian dari tumbuhan yang digunakan sebagai obat tradisional oleh Suku Dayak Salako di Desa Sebunga, dan Mengetahui cara pengolahan tumbuhan yang digunakan sebagai obat tradisional oleh Suku Dayak Salako di Desa Sebunga. METODE PENELITIAN Metode yang di gunakan pada penelitian ini adalah metode purposive sampling untuk penentuan titik lokasi dan Metode snowball untuk penentuan responden dimulai dari Kepala Adat, kemudian Kepala Adat akan merekomendasikan nama responden berikutnya (Bernard, 2004). Kepada tiap responden akan diminta informasi melalui wawancara semi terstruktur mengenai jenis tumbuhan yang digunakan dalam pengobatan tradisional maupun pemanfaatan serta cara pengolahan tanaman obat tersebut Proses identifikasi dilakukan langsung dilapangan apabila tidak diketahui jenisnya proses identifikasi dilanjutkan di Laboratorium Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Identifikasi tumbuhan menggunakan buku Flora (Stennis, 2005) dan buku Sistematika Tumbuhan Tingkat Tinggi (Dasuki, 1991). Pembuatan herbarium dilakukan terhadap tumbuhan yang belum diketahui jenisnya sebagai tumbuhan obat oleh suku Dayak Salako di Desa Sebunga, sedangkan jenis tumbuhan yang sudah umum digunakan atau yang sudah diketahui jenisnya diambil fotonya dan dicatat nama ilmiahnya dan nama daerahnya. Gambar 1. Peta Lokasi Pengambilan Sampel 237

3 HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Hasil penelitian yang dilakukan pada masyarakat Suku Dayak Salako Desa Sebunga Sajingan Besar tercatat 29 Jenis tumbuhan yang terdiri dari 22 famili yang digunakan sebagai obat tradisional. Jenis penyakit yang dapat disembuhkan serta bagian tumbuhan yang digunakan sebagai obat berbeda untuk setiap spesies. Eurycoma longifolia (Pasak Bumi) yang digunakan akarnya untuk demam atau sakit pinggang, kunyit (curcuma) yang digunakan umbinya diiris kecil-kecil sebagai penurun panas dalam (Tabel 1). Tabel 1. Pengelompokkan Tumbuhan Obat Berdasarkan Famili No. Jenis Tumbuhan Famili 1 Ageratum conyzoides L. (Udu Ulant) Asteraceae 2 Andrographis peniculata (Tengkulut) Achantaceae 3 Archidendron pauciflorum (Jengkol) Fabaceae 4 Cassia alata (Ketepeng) Caesalpiniaceae 5 Centella asiatica (Pegagan) Umbelliferae 6 Cordyline fruticosa (Rinjuank) Liliaceae 7 Curcuma domestica (Kunyit) Zingiberaceae 8 Curcuma xanthorrhiza Roxb (Entemu) Zingiberaceae 9 Cymbopogon citrates (Serai) Poaceae 10 Cyperus rotundus (Rumput Teki) Cyperaceae 11 Dillenia suffruticulata (Tapak Labi/Buan) Dilleniaceae 12 Drynoglosum pilosello (Sisik Naga / Ukah Salah) Polypodiaceae 13 Eurycoma longifolia Jack. (Pasak Bumi) Simaroubaceae 14 Imperata cylindrica (Lalang) Poaceae 15 Justicia gendarussa (Gandaruse) Achantaceae 16 Kalanchoe pinnata (Cocor Bebek / Cakur) Crassulaceae 17 Melastoma polyanthum (Cengkodok) Melastomataceae 18 Neprolepis falcata (Paku Ubant) Polypodiaceae 19 Ornithogalum thyrsoides (Jungkal) Liliaceae 20 Orthosiphon spicatus (Kumis Kucing) Lamiaceae 21 Pandanus amarilifolia (pandan) Pandanaceae 22 Piper nigrum L. (lada/sahang) Piperaceae 23 Phylanthus reticulates L. (Bemali) Euphorbiaceae 24 Schizotachyum blunei (Bambu) Poaceace 25 Solanum torvum (Terong Pipit) Solanaceae 26 Soncus arvensis L. (Lengkuyang) Asteraceae 27 Stenclaena polustris (Miding) Denstaeditiaceae 28 Vitex pinnata (Leban) Verbenaceae 29 Zingiber officinale Robx. (Jahe) Zingiberaceae Seluruh bagian tumbuhan obat pada dasarnya memiliki khasiat obat. Misalnya akar dan daun. Akan tetapi bagian tumbuhan obat yang paling banyak digunakan sebagai oleh Suku Dayak Salako Desa Sebunga adalah daun (Tabel 2). 238

4 Tabel 2. Bagian Tumbuhan Obat yang Digunakan oleh Suku Dayak Salako No. BagianTumbuhan Yang Digunakan Persentase (%) 1 Daun 65,51 2 Akar 10,35 3 Rimpang 10,35 4 Umbi 6,89 5 Biji 3,45 6 Getah / lendir 3,45 Jumlah 100 Metode pengolahan tumbuhan obat oleh Suku Dayak Salako Desa Sebunga tergantung pada jenis penyakit yang disembuhkan dan jenis tumbuhan. Metode yang digunakan pada umumnya masih sangat sederhana yaitu dengan cara direbus, dihaluskan serta ada juga yang dioleskan dibadan tergantung jenis penyakit (Tabel 3). Tabel 3. Pengelompokan tumbuhan obat berdasarkan jenis penyakit dan pengobatannya No. Bagian Jenis Penyakit tumbuhan yang digunakan Penyakit luar Penyakit dalam Cara pengolahan 1. Akar pasak bumi Obat setelah melahirkan dan obat kuat Akar dari tumbuhan pasak bumi diambil secukupnya, dicuci bersih, dipotong kecil-kecil dan direbus kemudian airnya diminum 2. a. Daun rinjuank b. Udu ulant Obat sakit perut 3. a. Daun tapak labi atau buan Obat sakit perut daun rinjuank ditumbuk, kemudian diseduh dengan air panas, lalu diminum daun udu ulant diremas-remas kemudian diberi sedikit garam kemudian digosokkan pada bagian perut yang sakit Daun tapak labu atau buan yang masih muda ditumbuk kemudian ditempelkan pada luka b. Daun temali c. Daun pakis miding Obat luka Daun temali yang masih muda ditumbuk kemudian ditempelkan pada luka Daun pakis miding ditumbuk kemudian ditempelkan pada luka 4. a. Akar lada atau sahang b. Akar terong pipit Obat sakit pinggang Akar lada atau sahang diambil secukupnya, dicuci, dan dipotongpotong lalu direbus kemudian disaring dan diminum Akar terong pipit diambil segenggam kemudian dicuci dan dipotongpotong lalu direbus dan disaring, setelah itu diminum 239

5 Lanjutan Tabel. Bagian No. tumbuhan yang digunakan 5. a. Rimpang entemu b. Rimpang kunyit 6. a. Akar pandan b. Buah terong pipit 7. Serai dan gandaruse 8. Biji lada atau sahang Penyakit luar Patah tulang Jenis Penyakit Penyakit dalam Sakit kuning Hipertensi (tekanan darah tinggi) Asam urat Cara pengolahan Rimpang entemu diiris kemudian direbus lalu diminum Rimpang kunyit diiris tipis-tipis kemudian dimasukkan kedalam gelas berisi air putih lalu diminum Akar pandan direbus kemudian diminum air rebusannya Buah terong pipit dijadikan lalapan atau direbus lalu diminum Kedua bahan ditumbuk sampai halus lalu ditempekan pada bagian tulang yang patah Biji lada atau sahang diambil secukupnya dan dicuci lalu dimakan langsung 9. Rimpang kunyit Keputihan Rimpang kunyitdibersihkan lalu ditumpuk bersama beras kemudian airnya diminum Pembahasan Hasil penelitian pemanfaatan tumbuhan obat pada masyarakat Suku Dayak Salako di Desa Sebunga Sajingan Besar ditemukan 29 spesies dan 22 Famili (Tabel 1). Penelitian tentang pemanfaatan tumbuhan obat oleh etnis tertentu pada tempat yang berbeda juga pernah dilakukan oleh Meliki (2012) yang menemukan 65 spesies dan 38 Famili pada Suku Dayak Iban. Jumlah jenis dan famili tumbuhan yang ditemukan berbeda diduga karena pengenalan dan pemanfaatan tumbuhan obat pada masing-masing daerah berbeda sehingga ada tumbuhan di daerah tertentu yang dimanfaatkan sebagai obat tetapi di daerah lain tidak dimanfaatkan. Perbedaan lain juga dapat disebabkan oleh kondisi lingkungan pada masingmasing daerah. Tumbuhan obat yang paling banyak digunakan adalah dari famili Zingiberaceae. Banyaknya tumbuhan obat yang ditemukan pada Desa Sebunga dikarenakan masyarakat Suku Daya Salako sudah membudidayakan tumbuhan tersebut di pekarangan rumah dengan kondisi tanah pekarangan yang merupakan tanah gambut sehingga tumbuhan dari famili Zingiberaceae mudah tumbuh. Hal ini sesuai dengan pernyataan Rukmana (2004) yang mengatakan bahwa Famili Zingiberaceae paling banyak ditemukan pada lingkungan pedesaan. Bagian tumbuhan obat yang digunakan oleh masyarakat Suku Dayak Salako adalah daun, akar, rimpang, umbi, biji, getah atau lendir (Tabel 2). Bagian tumbuhan yang banyak digunakan oleh masyarakat Suku Dayak Salako adalah daun. Penggunaan daun sebagai bahan obat-obatan dianggap lebih mudah karena mudah diambil dan dipercaya mempunyai khasiat yang lebih baik dibandingkan dengan bagian tumbuhan lainnya. Selain itu, penggunaan daun sebagai tumbuhan obat tidak menyebabkan kematian pada tumbuhan dikarenakan daun akan tumbuh kembali dan dapat dimanfaatkan secara terus menerus (Zuhud & Haryanto, 1994). Penggunaan bagian tumbuhan sebagai obat tidak hanya pada daun tetapi juga batang, akar, umbi, dan kulit kayu tetapi penggunannya harus dibatasi karena dapat menyebabkan kematian pada tumbuhan tersebut (Swason, 1998). Selain daun, rimpang tumbuhan juga banyak digunakan karena 240

6 selain sudah dibudidayakan oleh masyarakat Suku Dayak Salako, rimpang tumbuhan juga dapat dimanfaatkan sebagai bumbu masakan, misalnya kunyit (Curcuma domestica) dan jahe atau liak (Zingiber officinale Robx). Cara pengolahan tumbuhan obat yang dilakukan oleh Suku Dayak Salako tergantung pada cara pengolahan penyakit dan jenis tumbuhan yang digunakan. Secara umum pengobatan yang dilakukan oleh masyarakat Dayak Salako ada dua macam yaitu pengobatan luar dan pengobatan dalam berdasarkan jenis penyakit yang disembuhkan. Berdasarkan Tabel 3 dapat diketahui jenis-jenis penyakit yang dapat disembuhkan dengan pengobatan luar dan pengobatan dalam. Cara pengobatan luar bervariasi berdasarkan jenis penyakitnya. Umumnya jenis pengobatan luar menggunakan tumbuhan tunggal. Sebagian besar cara pengolahan tumbuhannya hanya dengan cara ditumbuk kemudian ditempel pada bagian yang sakit. Sedangkan untuk pengobatan dalam, pengolahan tumbuhan obat umumnya dilakukan dengan direbus kemudian air rebusannya diminum. Selain cara pengobatan di atas, cara pengolahan tumbuhan obat yang dilakukan oleh masyarakat Suku Dayak Salako tergantung pada jenis tumbuhan yang digunakan dan jenis penyakitnya. Keberadaan jenis-jenis tumbuhan obat oleh Suku Dayak Salako Desa Sebunga saat ini belum digunakan untuk tujuan komersil. Masyarakat hanya memanfaatkan tumbuhan tersebut untuk kebutuhan merekan sendiri meskipun pada dasarnya didaerah tersebut masih banyak terdapat jenis-jenis tumbuhan obat yang bersifat komersil atau berpotensi ekonomi dan bahkan sebagian masyarakat di daerah lain mengetahui khasit tumbuhan tersebut. DAFTAR PUSTAKA Alloy, 2008, Mosaik Dayak Keberagaman Sub suku dan Bahasa Dayak di Kalimantan Barat, Institut Dayakologi, Pontianak Anonim, 2014, Peristiwa sejarah panjang pengobatan tradisional China, diaskes tanggal 3 November 2014, < Bodeker, G, 2000, Indigenous medical knowledge, The Law and Politics of Protection: Oxford Intellectual Property Research Centre Seminar in St. Peter s College, 25 th January 2000, Oxford Bernad, H, 2002, Research methods in antropology: qualitative and quantitative methods, Third edition, Altamitra Press, Walnut Creek, California Dasuki, UA, 1991, Sistematika tumbuhan tingkat tinggi, Universitas Bidang Ilmu Hayati, Institut Teknologi Bandung, Bandung Danoesatro, 1980, Tumbuhan obat keluarga, Penebar Swadaya, Jakarta Ernawati, E, 2009, Etnobotani masyarakat suku Melayu daratan, Skripsi, Fakultas Kehutanan, Institut Pertanian Bogor, Bogor Giono, W, 2004, Budidaya tumbuhan obat di perkarangan, Agromedia Pustaka, Jakarta Hardjanto, DP, Lestari & Cing, TC, 2002, Inventerisasi bahan dasar jamu pada beberapa kota di wilayah Jawa Tengah, Fakultas Biologi Universitas Kristen Satya Wancana Salatiga, Jurnal duta farming, vol. 20, hal. 1, Semarang, Kumalasari, LO, 2006, Pemanfaatan Obat Tradisional Dengan Pertimbangan Manfaat Dan Keamanannya. Majalah Ilmu Kefarmasian, 3(1): 1-7 Martin, G J, 2004, Etnobotani : Sebuah manual pemeliharaan manusia dan tumbuhan, Edisi bahasa Melayu terjemahan Maryati Mohamed, Natural history publications (Borneo) Sdn, Bhd, Kinabalu, Sabah, Malaysia Meliki, 2012, Etnobotani tumbuhan obat oleh Suku Dayak Iban Desa Tanjung Sari Kecamatan Ketungau Tengah Kabupaten Sintang, Skripsi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Tanjungpura Pontianak, Pontianak Praningrum, 2007, Etnobotani tumbuhan obat tradisional di Kabupaten Malang Bagian Timur, Skripsi, Malang, Jurusan Biologi, Fakultas Sains dan Teknologi UIN, Malang Rukmana, R, 2004, Temu-temuan apotik hidup di perkarangan, Penerbit Kanisius, Yogyakarta Steenis, V, Hoed, Bloembergen dan Eyma, 2005, Flora, PT Pradnya Paramita, Jakarta Swanson, JK, 1998, Antibiotik resistence of propionibacteriun acnes in acne vulgaris, Dermatology Nursing, 15(4): Zuhud, EAM & Haryanto, 1994, Pelestarian pemanfaatan keanekaragaman tumbuhan obat hutan tropika Indonesia, Fakultas Kehutanan, Institut Pertanian Bogor dan Lembaga Alam Tropika, Bogor 241

BAB VII RUMPUT, HERBA DAN TANAMAN PEKARANGAN BERKHASIAT OBAT

BAB VII RUMPUT, HERBA DAN TANAMAN PEKARANGAN BERKHASIAT OBAT BAB VII RUMPUT, HERBA DAN TANAMAN PEKARANGAN BERKHASIAT OBAT Manito!, glukosa, sakharosa, malic acid, citric acid, coixol, arundoin, cylindrin, fernenol, simiarenol, anemonin, asam kersik, damar, dan logam
