HASIL DAN PEMBAHASAN. Karakteristik Fisik Reproduksi Lele dumbo. Tabel 4 Karakteristik fisik reproduksi lele dumbo

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HASIL DAN PEMBAHASAN. Karakteristik Fisik Reproduksi Lele dumbo. Tabel 4 Karakteristik fisik reproduksi lele dumbo"

Transkripsi

1 HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik Fisik Reproduksi Lele dumbo Lele dumbo merupakan salah satu jenis ikan konsumsi air tawar yang memiliki bentuk tubuh memanjang, memiliki sungut dengan permukaan tubuh yang licin. Dari 20 ekor jumlah induk jantan yang dipersiapkan hanya 11 ekor saja yang layak untuk amati pada penelitian. Tabel 4 Karakteristik fisik reproduksi lele dumbo Karakteristik Nilai Kisaran Berat badan (kg) 1.6± Berat gonad (g) 8.5± Kiri 4.8± Kanan 3.7± Kualitas Semen Segar Makroskopik : Volume (ml) 2.8± ph 8.0± Warna Putih Susu Putih Susu Konsistensi Kental Kental Mikroskopik : Konsentrasi Spermatozoa ( x 10 6 ) ± Motilitas spermatozoa (%) 74.1± Scoring individu (1-5) Karakteristik fisik reproduksi lele dumbo jantan yang diamati adalah berat badan dan berat gonad. Sedangkan pengamatan karakteristik kualitas semen segar lele dumbo meliputi karakteristik makroskopik dan mikroskopik. Adapun pengamatan karakteristik makroskopik meliputi: volume, ph, warna dan konsistensi semen. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan pada lele dumbo jantan sebagai sumber semen yang digunakan sangat bervariasi dengan berat tubuh 1.6±0.3 kg. Lele dumbo jantan memiliki bentuk gonad yang berlekuklekuk atau bersegmen-segmen, dengan berat 8.5±3.2 g. Dengan kecenderungan gonad sebelah kiri (4.8±2.0 g) lebih besar dibandingkan berat gonad sebelah kanan (3.7±1.2 g) yang lihat dari posisi pengamatan (Tabel 4). Pengamatan semen secara makroskopik jarang dilaporkan sehingga sulit dibandingkan dengan laporan peneliti lainnya. Hasil yang diperoleh berasal dari 11 ekor lele dumbo jantan sebagai sumber semen menunjukkan volumenya

2 sebanyak 2.8±1.5 ml. Volume yang bervariasi antara individu tidak bergantung dari besar kecilnya ikan uji. Ikan dengan berat yang sama (1.5 kg) ternyata menghasilkan volume semen sebesar 2.0 ml dan 2.3 ml, tetapi ikan dengan bobot yang lebih berat (1.7 kg) hanya menghasilkan volume semen sebesar 1.6 ml (Lampiran 1). Variasi volume semen pada ikan pernah dilaporkan oleh Ernawati (1999). Menurut peneliti tersebut ikan yang lebih tua mempunyai volume semen yang lebih banyak dibandingkan dengan ikan yang lebih muda. Volume semen hasil penelitian ini lebih tinggi dibandingkan dengan laporan Mansour et al. (2005). Peneliti tersebut melaporkan bahwa volume semen lele dumbo berkisar ml. Sedangkan ph menunjukkan semen lele dumbo mempunyai ph 8.0, warna semen putih susu dan konsistensi semen yang kental. Berdasarkan hasil yang diperoleh, ph dan konsistensi semen menunjukkan bahwa semen lele dumbo yang diteliti mempunyai ph 8.0 yang merupakan nilai ph hewan air pada umumnya yang cenderung basa dengan warna semen putih susu dan konsistensinya kental. Hal ini sama dengan laporan Mansour et al. (2005) yang memperoleh hasil pengamatan secara visual pada kondisi semen lele dumbo yang diamati pada ph semen berkisar dengan warna semen putih susu dan memiliki konsistensi yang kental. Selanjutnya pemeriksaan secara mikroskopik biasa dilakukan untuk mengetahui morfologi spermatozoa, konsentrasi spermatozoa, gerakan individu (motilitas spermatozoa), maupun scoring individu. Sedangkan hasil pengamatan yang telah dilakukan terhadap konsentrasi, motilitas spermatozoa dan scoring individu diperoleh hasil sebagai berikut : konsentrasi spermatozoa adalah ± x 10 6 spermatozoa/ml, persentase motilitas spermatozoa cukup tinggi sebesar 74.1±4.9 dengan scoring individu antara 4-5. Hal ini sedikit lebih besar dibandingkan dengan laporan Mansour et al. (2005) yang berkisar 7.5±2.0 x 10 9 spermatozoa/ml. Menurut Ernawati (1999) konsentrasi spermatozoa dapat berbeda-beda meskipun dari spesies yang sama, hal ini disebabkan oleh kondisi lingkungan, umur dan kematangan yang berbeda. Persentase motilitas spermatozoa cukup tinggi (74.1±4.9%) dan scoring individu antara 4-5 yang berarti baik (Lampiran 1). Hal ini hampir sama dengan laporan Mansour et al. (2005) yaitu berkisar %. Hasil pengamatan semen 22

3 segar ini, menunjukkan volume, konsentrasi dan motilitas spermatozoa yang cukup baik dan memenuhi syarat untuk dilakukan kriopreservasi. Menurut Urbanyi et al. (1999) bahwa motilitas spermatozoa untuk dilakukan kriopreservasi pada lele dumbo minimal 60 %. Morfologi spermatozoa lele dumbo berbeda dengan spermatozoa mamalia. Bentuk kepala spermatozoa lele dumbo lebih bulat dengan ekor yang tipis dan panjang. Panjang total dari kepala sampai ujung ekor ±55 μm (Gambar 2). 10 um Gambar 2 Morfologi spermatozoa lele dumbo menggunakan pewarnaan Williams. Kualitas Semen Beku Lele Dumbo Pengaruh Jenis Pengencer terhadap Kualitas Semen Beku Lele Dumbo Tanpa memperhitungkan konsentrasi DMSO, dari keempat pengencer yang digunakan pengencer P 1 (37.2±5.6%) menunjukkan motilitas yang secara nyata (P<0.05) lebih tinggi dibandingkan dengan ketiga pengencer lainnya (Gambar 3). Pengencer terbaik berikutnya adalah P 4 (28.7±10.1%) dan P 3 (27.6±7.3%) dan tidak ada perbedaan yang nyata diantara keduanya. Motilitas spermatozoa pada P 2 menunjukkan persentase paling rendah hanya 18.5±11.4%. Perbedaan kualitas tersebut kemungkinan disebabkan oleh komposisi kimia pada pengencer P 1 yang lebih lengkap, di dalamnya terkandung NaCl, KCl, CaCl 2 dan NaHCO 3 dibandingkan pada ketiga pengencer semen lainnya. Selain itu hasil pengukuran tekanan osmotik dari pengencer P 1 adalah Osmol/kg dan ternyata hampir sama dengan tekanan osmotik dari semen segar lele dumbo sebesar Osmol/kg. Tiga pengencer lainnya menunjukkan tekanan osmotik yang lebih tinggi (hiperosmotik) yaitu P 4 (0.272 Osmol/kg) dan P 3 (

4 Osmol/kg), sedangkan P 2 menunjukkan tekanan osmotik yang paling tinggi (0.375 Osmol/kg) Motilitas Spermatozoa (%) P1 P2 P3 P4 Jenis Pengencer Gambar 3 Motilitas spermatozoa lele dumbo pasca thawing pada berbagai pengencer Pengaruh Konsentrasi DMSO terhadap Kualitas Semen Beku Lele Dumbo Tanpa memperhitungkan jenis pengencer yang digunakan, konsentrasi DMSO 15% (33.6±7.0) menunjukkan persentase motilitas yang signifikan (P<0.05) lebih tinggi dibandingkan dengan ketiga konsentrasi DMSO lainnya (Gambar 4). Konsentrasi DMSO 10% dan 20% menunjukkan persentase motilitas terbaik kedua dengan persentase motilitas masing-masing adalah 28.6±8.4% dan 26.4±10.1%, tidak ada perbedaan yang nyata diantara keduanya. Dosis DMSO 5% menunjukkan motilitas spermatozoa yang paling rendah yaitu 23.3±8.9%. Terlihat pada konsentrasi DMSO 15% paling baik dibandingkan dengan konsentrasi lainnya. Hal ini kemungkinan konsentrasi tersebut yang paling baik dalam melindungi spermatozoa selama pembekuan. Konsentrasi DMSO 20% kemungkinan terlalu tinggi sehingga menyebabkan terjadinya toksisitas. Sebaliknya konsentrasi 5% dan 10% kemungkinan terlalu rendah sehingga tidak terlalu optimal dalam melindungi spermatozoa pada saat pembekuan. 24

5 Motilitas Spermatozoa (%) D5 D10 D15 D20 Dosis DMSO (%) Gambar 4 Motilitas spermatozoa lele dumbo pasca thawing pada berbagai konsentrasi DMSO Konsentrasi 15% DMSO yang digunakan sama dengan yang dilaporkan oleh Akcay et al. (2004) bahwa DMSO 15% menghasilkan persentase motilitas spermatozoa pasca thawing yang tertinggi sebesar 55% pada ikan mas kaca. Selanjutnya ditambahkan oleh Melo dan Godinho (2006) penggunaan krioprotektan DMSO sebanyak 15% pada semen ikan Brycon orthotaenia menghasilkan motilitas pasca thawing sebesar 83.3±19.1%. Pengaruh Interaksi Jenis Pengencer dan Konsentrasi DMSO terhadap Kualitas Semen Beku Lele Dumbo Kualitas semen beku dinilai dari tiga straw untuk setiap perlakuan, sehingga diperoleh 48 straw semen beku yang diamati persentase motilitas setelah di-thawing pada air hangat bersuhu 30 o C selama 30 detik. Berdasarkan hasil pengamatan yang telah dilakukan terhadap interaksi antara pengencer dengan konsentrasi DMSO diperoleh motilitas spermatozoa semen beku lele dumbo tertinggi pada perlakuan P 1 D 15 (45.7±4.3%) dan motilitas terendah diperoleh pada perlakuan P 2 D 20 (14.5±13.2%) (Tabel 5). 25

6 Tabel 5 Rataan persentase kualitas semen beku lele dumbo pada beberapa jenis pengencer dan konsentrasi DMSO Pengencer Konsentrasi DMSO (%) Kode Motilitas Spermatozoa (%) 5 P 1 D ±7.1 bc 10 P 1 D ±4.8 b 15 P 1 D ±4.3 a 20 P 1 D ±6.4 b 5 P 2 D ±11.0 efg 10 P 2 D ±11.5 fg 15 P 2 D ±9.9 efg 20 P 2 D ±13.2 g 5 P 3 D ±8.3 g 10 P 3 D ±8.6 cd 15 P 3 D ±5.3 b 20 P 3 D ±7.0 bc 5 P 4 D ±9.4 def 4 10 P 4 D ±8.6 bc 15 P 4 D ±8.8 b 20 P 4 D ±13.9 de Keterangan : Huruf berbeda yang mengikuti angka pada kolom yang sama menunjukkan perbedaan yang nyata (P<0.05) Berdasarkan hasil pengamatan yang telah dilakukan terlihat bahwa dari uji statistik diketahui bahwa interaksi antara pengencer dengan konsentrasi memberikan pengaruh nyata (P<0.05) terhadap motilitas spermatozoa lele dumbo. Hal ini disebabkan jenis pengencer yang digunakan memiliki komposisi bahanbahan yang berbeda antar pengencer lainnya dan demikian pula untuk konsentrasi yang digunakan berbeda antara perlakuan. Hasil analisis tekanan osmotik untuk semua jenis pengencer terlihat bahwa pengencer P 1 D 15 (45.7±4.3%) yang mengandung NaCl, KCl, CaCl 2 dan NaHCO 3 dengan kombinasi DMSO 15% memiliki nilai tekanan osmotik sebesar Osmol/kg yang seimbang diantara jenis pengencer lainnya (Lampiran 2). Pengencer terbaik kedua P 1 D 10 (37.4±4.8%) memperlihatkan tekanan osmotik sebesar Osmol/kg, pengencer terbaik ketiga P 3 D 15 (34.5±5.3%) menunjukkan tekanan osmotik sebesar Osmol/kg dan pengencer terbaik keempat P 1 D 20 (34.1±6.4%) dengan tekanan osmotik sebesar Osmol/kg. Sementara itu P 2 D 20 dan P 4 D 15 mempunyai tekanan osmotik masing-masing Osmol/kg dan Osmol/kg yang hampir sama dengan P 1 D 15 dan P 1 D 20 tetapi mempunyai motilitas spermatozoa setelah thawing yang rendah (14.5±13.25 dan 33.8±8.8%). 26

7 Berdasarkan hasil tersebut pada pembekuan spermatozoa lele dumbo ini, tekanan osmotik bukan merupakan faktor utama. Faktor yang menentukan keberhasilan pembekuan spermatozoa lele dumbo lebih kepada komposisi bahan kimia yang terkandung dalam masing-masing bahan pengencer yang digunakan tersebut. Hal tersebut sesuai dengan laporan dari Akcay et al. (2004) bahwa keberhasilan kriopreservasi semen ikan mas kaca lebih dikarenakan kombinasi komposisi bahan pengencer dan krioprotektan yang digunakan. Tingkat Fertilitas Semen Beku Lele dumbo Selama kegiatan uji fertilitas parameter kualitas air yang diukur dalam kondisi yang optimal untuk keberlangsungan penetasan telur lele dumbo. Parameter yang diukur yaitu suhu berkisar 27 o C sampai dengan 29 o C, ph air berkisar antara 6.9 sampai dengan 7.0 dan kelarutan oksigen terlarut berkisar 5.0 sampai dengan 5.3 ppm. Kondisi ini sudah optimal menurut Sahoo et al. (2005) parameter kualitas air yang digunakan untuk mendukung keberlangsungan penetasan telur dengan suhu 27 o C sampai dengan 28.5 o C, ph 6.8 sampai dengan 7.5 dan oksigen terlarut berkisar 5.8 sampai dengan 6.7 ppm. Induk betina lele dumbo yang dipersiapkan sebanyak lima ekor, namun setelah dilakukan pengamatan kualitas sel telur ternyata hanya empat ekor saja yang layak digunakan untuk uji fertilitas. Induk lele dumbo betina yang digunakan sebagai sumber sel telur memiliki berat tubuh 0.8±0.1 kg dengan jumlah sel telur pertakar sendok buah/koktail kecil yang digunakan untuk uji fertilitas sebanyak 698.7±61.7 butir. Lama waktu inkubasi sampai tahap pengamatan telur yang terfertilisasi selama kurang lebih 12 jam. Pengamatan dititik beratkan pada ciriciri visual sel telur yang fertil terlihat lebih jernih atau bening dan masih melekat pada lempengan kaca, sedangkan yang tidak fertil ditandai dengan warna telur yang berwarna putih susu dan sudah tidak melekat pada lempengan kaca. Hal ini sesuai dengan pendapat Horvath dan Urbanyi (2000) tingkat keberhasilan fertilisasi dengan mengamati stadium perkembangan pembelahan inti sel telur dari dua menjadi empat sel. 27

8 Dari 16 kombinasi pengencer yang telah diuji persentase motilitasnya, hanya empat kombinasi pengencer yang menunjukkan motilitas spermatozoa tertinggi ( 34.1±6.4%) digunakan pada uji fertilitas yaitu P 1 D 15 ; P 1 D 10 ; P 3 D 15 dan P 1 D 20. Berdasarkan hasil pengamatan 12 jam setelah dilakukan penyatuan sel gamet, ternyata terdapat perbedaan nyata (P<0.05) antara tingkat fertilisasi dari pengencer P 1 D 15 (64.8±3.7%) dengan P 1 D 20 (60.7±2.2%), tetapi tidak ada perbedaan nyata (P>0.05) antara P 1 D 15 (64.8±3.7%), P 3 D 15 (62.9±5.0%) dan P 1 D 10 (61.9±3.0%). Demikian pula tidak ada perbedaan nyata (P>0.05) terhadap tingkat fertilisasi antara P 3 D 15 (62.9±5.0%), P 1 D 10 (61.9±3.0%), dan P 1 D 20 (60.7±2.2%) (Gambar 5) Sel TeLur Yang Terfertil (%) P1D15 P3D15 P1D10 P1D20 Jenis Pengencer Gambar 5 Fertilisasi sel telur lele dumbo menggunakan semen beku Dari hasil tersebut diatas terlihat bahwa keempat jenis pengencer yang diujikan bisa digunakan untuk kegiatan fertilisasi sel telur, namun sebaiknya menggunakan jenis pengencer P 1 D 15 mengandung NaCl, KCl, CaCl 2 dan NaHCO 3 dengan kombinasi konsentrasi DMSO 15% yang menunjukkan fertilitas sel telur lele dumbo sebesar 64.8±3.7%. Hasil fertilisasi tersebut hampir sama yang dilaporkan oleh Horvath dan Urbanyi (2000) yang memperoleh fertilitas pada sel telur lele dumbo sebesar 67.1±11.9%, tetapi dengan menggunakan teknik fertilisasi basah. 28

9 Dari seluruh rangkaian penelitian ini dapat dilakukan teknik kriopreservasi semen dengan menggunakan jenis pengencer P 1 yang memiliki komposisi NaCl, KCl, CaCl 2 dan NaHCO 3 dikombinasikan krioprotektan DMSO dengan konsentrasi 15% pada semen beku lele dumbo. 29

Pembekuan semen lele dumbo (Clarias gariepinus Burchell 1822) sebagai model kriopreservasi semen ikan

Pembekuan semen lele dumbo (Clarias gariepinus Burchell 1822) sebagai model kriopreservasi semen ikan Jurnal Iktiologi Indonesia, 11(2):169-175 Pembekuan semen lele dumbo (Clarias gariepinus Burchell 1822) sebagai model kriopreservasi semen ikan [Freezing of african catfish semen (Clarias gariepinus Burchell
