BAB I PENDAHULUAN. Menurut Hatta (2011), pelayanan rekam medis adalah kegiatan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Menurut Hatta (2011), pelayanan rekam medis adalah kegiatan"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Menurut Hatta (2011), pelayanan rekam medis adalah kegiatan pelayanan penunjang secara profesional yang berorientasi pada kebutuhan informasi kesehatan bagi pemberi layanan kesehatan, administrator dan manajemen pada sarana layanan kesehatan dan instansi yang berkepentingan berdasarkan pada ilmu pengetahuan dan teknologi rekam medis (sintesis ilmu sosial, epidemiologi, terminologi medis, biostatistik, prinsip hukum medis dan teknologi informasi). Standar Prosedur Operasional (SPO) rekam medis terdiri dari 4 (empat) dasar yang harus ada di masing-masing unit rekam medis yaitu persyaratan di tiap-tiap unit, sarana, prasarana, dan prosedur (Depkes RI, 1997). Munculnya pelayanan kesehatan dari tahun ke tahun akan lebih maju dan lebih baik, sehingga pemberi jasa pemberi layanan kesehatan harus bersaing demi mendapatkan kepercayaan dan kepuasan pelanggan atau pemakai jasa kesehatan. Demi mewujudkan pelayanan yang optimal maka diperlukan sebuah pengelolaan manajemen yang lebih baik. Dampak dari persaingan ini akan mengakibatkan pada mutu pelayanan yang diberikan oleh penyedia layanan. Untuk mendapatkan mutu pelayanan harus dipahami suatu standar pelayanan. Standar pelayanan adalah pedoman yang harus diikuti dalam

2 2 penyelengaraan pelayanan kesehatan antara lain standar prosedur operasional, standar pelayanan medis, dan standar asuhan keperawatan (komisi akreditasi rumah sakit, 2011). Adanya Standar Prosedur Operasional (SPO) atau prosedur tetap (Protap), seperti SPO pelayanan kesehatan didalam gedung puskesmas, SPO posyandu, dan sebagainya dalam analisis Lingkungan memiliki kekuatan atau strength (Sutisna, 2011). Fungsi rekam medis di Rumah Sakit sangatlah penting sehingga diperlukan sebuah aturan yang tertuang baik di dalam Standar Prosedur Operasional (SPO) atau biasa disebut dengan Prosedur Tetap (Protap) maupun yang tertuang di dalam uraian kerja guna mendukung kegiatan pelaksanaan pelayanan dan sebagai bahan acuan untuk melaksanakan tugas-tugas yang harus dikerjakan di masing-masing unit. Dengan dibuatnya Standar Prosedur Operasional (SPO), diharapkan agar semua pelaksanaan tugas di masing-masing unit dapat terselesaikan sesuai peraturan yang ada dan yang sudah disepakati. Berdasarkan studi pendahuluan dan wawancara pada Kepala Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja diketahui bahwa pelayanan di Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang yang dilakukan selama ini belum dilengkapi prosedur yang mengatur apa saja yang harus dikerjakan petugas rekam medis. Oleh sebab itu, petugas bekerja menurut caranya sendiri-sendiri dan tanpa mempunyai dasar yang baku dalam melaksanakan pelayanannya. Masalah yang dihadapai ketika tidak adanya Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) petugas bekerja dengan tidak memiliki

3 3 ketentuan yang baku. Hal ini mengakibatkan kurangnya kesamaan kinerja petugas dalam melakukan pelayanan kesehatan antar petugas. Dengan adanya, Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) akan mendapatkan standar profesi, standar prosedur operasional, standar pelayanan, etika profesi pelayanan yang terarah sebagai acuan pelayanan kesehatan. B. Rumusan Ide Rancangan Berdasarkan uraian fakta dan permasalahan pada latar belakang diatas, maka diperoleh ide yaitu "Bagaimana rancangan Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang?" C. Tujuan Rancangan Merancang Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang. D. Manfaat Perancangan 1. Manfaat Praktis a. Bagi Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang 1) Dapat dijadikan sebagai bahan penerapan akreditasi dalam hal pembuatan Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) di Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang.

4 4 2) Adanya Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) dapat memberikan acuan pelayanan secara terarah. b. Bagi perancang lain Dapat menambah wawasan dan mengetahui seberapa besar pentingnya Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) pada pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang. 2. Manfaat Teoritis a. Bagi institusi pendidikan Dapat dijadikan penambahan referensi atau bahan masukan dalam perkuliahan rekam medis b. Bagi perancang lain Dapat digunakan sebagai acuan dalam pendalaman materi yang bersangkutan untuk kelanjutan penelitian yang relevan. E. Keaslian Penelitian Penelitian tentang "Perancangan Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) Di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang" belum pernah dilakukan oleh orang lain. Namun penelitian yang hampir sama pernah dilakukan, antara lain : 1. Masfuah (2009) membuat Prosedur Tetap Rekam Medis di Rumah Sakit Cawas.Perbedaan tugas akhir ini dengan Masfuah (2009) terletak pada obyeknya. Masfuah (2009) membahas Pelaksanaan Pembuatan Prosedur Tetap Rekam Medis di Rumah Sakit Cawas, sedangkan penelitian ini merancang Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur

5 5 Operasional (SPO) di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang. 2. Kuswijayanto (2010) mengevaluasi Prosedur Tetap Penyimpan Berkas Rekam Medis Rumah Sakit Santa Elisabeth Bantul. Perbedaan tugas akhir ini dengan Kuswijayanto (2010) terletak pada obyeknya. Kuswijayanto (2010) membahas evaluasi Prosedur Tetap Penyimpan Berkas Rekam Medis Rumah Sakit Santa Elisabeth Bantul, sedangkan penelitian ini ingin merancang Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang. 3. Wulandari (2011), mengevaluasi Standard Operational Procedure (SOP) Pasien Masuk Rawat Inap Di Rsud Muntilan Kabupaten Magelang. Perbedaan tugas akhir ini dengan Wulandari (2011) teletak pada obyeknya. Wulandari (2011) membahas Evaluasi Standard Operational Procedure (SOP) Pasien Masuk Rawat Inap Di Rsud Muntilan Kabupaten Magelang sedangkan penelitian ini ingin merancang Deskripsi Pekerjaan dan Standar Prosedur Operasional (SPO) di Bagian Rekam Medis Rumah Sakit Lestari Raharja Magelang

BAB I PENDAHULUAN. bagian dari sumber daya kesehatan yang sangat diperlukan dalam

BAB I PENDAHULUAN. bagian dari sumber daya kesehatan yang sangat diperlukan dalam 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Rumah sakit sebagai salah satu fasilitas pelayanan kesehatan adalah bagian dari sumber daya kesehatan yang sangat diperlukan dalam mendukung penyelenggaraan upaya
