M-dagang M-Commerce m-bisnis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "M-dagang M-Commerce m-bisnis"

Transkripsi

1 M-COMMERCE

2 Definisi M-Commerce M-dagang atau M-Commerce (Mobile-Commerce, mcommerce) adalah sistem perdagangan elektronik (e- Commerce) dengan menggunakan peralatan portabel/mobile seperti: telepon genggam, telepon pintar, PDA, notebook, dan lain lain. Pada saat pengguna komputer berpindah dari satu tempat ke tempat lain (sewaktu berada dalam mobil, misalnya), pengguna komputer tersebut dapat melakukan transaksi jual beli produk di Internet dengan menggunakan sistem m-dagang ini. Selain m-dagang, istilah lain yang sering dipakai adalah m-bisnis (Mobile Business atau m-business).

3 Dasarnya, m-dagang adalah gabungan dari perdagangan elektronik (e-dagang) dengan mobile computing. Bisa dikatakan bahwa m-dagang ini adalah e-dagang yang berada dalam lingkungan nirkabel. Seperti halnya e-dagang pada umumnya, penggunaan m- dagang bisa ditransaksikan melalui Internet, jaringan komunikasi pribadi, kartu pintar, dan infrastruktur lainnya. M- dagang membuka peluang untuk memberikan layanan baru bagi customer yang telah ada, dan untuk menarik customer baru.

4 Perkembangan m-dagang disebabkan oleh beberapa faktor: 1. Semakin berkembangya peralatan nirkabel yang mobile. Pada tahun 2005, pengguna ponsel di dunia mencapai 1.5 milyar. Diestimasikan bahwa dalam beberapa tahun ke depan sekitar 70 persen ponsel di negara maju akan memiliki akses Internet. Di negara berkembangpun pertumbuhan penggunaan ponsel kian cepat, hingga pertumbuhan ini bisa memacu negara berkembang untuk memasuki era m-dagang.

5 2. Tidak lagi membutuhkan PC Kini, karena banyaknya telepon pintar atau perangkat nirkabel lainnya yang beredar, orang tidak lagi membutuhkan PC untuk berinternet dengan kabel. 3. Budaya telepon seluler Muncul budaya ponsel terutama di kalangan muda. Kalangan ini akan berpotensi melakukan jual-beli online untuk bertransaksi.

6 4. Biaya yang cenderung menurun Harga perangkat nirkabel semakin menurun. Tarif penyedia layanan internet juga semakin murah. 5. Perbaikan bandwidth Untuk mendukung m-dagang, amat penting memperbaiki jaringan dan cukup bandwidth untuk mengirim informasi berupa teks, video, suara dan multimedia. 3G, Wi-Fi dan Wi-Max sudah menyediakan bandwidth yang cukup.

7 Terminologi dan Standar M-Commerce GPS (Global Positioning System), menggunakan teknologi berbasis satelit PDA (Personal Digital Assistant ), Komputer Wereless Genggam Wereless Genggam SMS(Short Message Service) EMS(Enhanced Messaging Service) MMS(Multimedia Messaging Service) WAP(Wireless Application Protocol) Smartphone, Memungkinan berinternet, dengan aplikasi yang sudah terpasang

8 Atribut M-Commerce dan Faktor Ekonominya Mobilitas : Para pemakai membawa phone-cell atau mobil-device lainnya. Jangkauan luas : Orang dapat dihubungi atau dituju pada setiap waktu.

9 Nilai Tambah Atribut M-Commerce 1. Ubiquitas : Informasi lebih cepat diakses secar areal-time. 2. Kenyamanan (Convenience), alat yang dapat menyimpan data dan alat yang memiliki koneksi Internet, Intranet dandata dan alat yang memiliki koneksi Internet, Intranet dan Ekstranet. 3. Instant Connectivity : Koneksi Cepat dan mudah ke Internet, intranet, alat mobil lainnya dan database 4. Personalization : Preparation Informasi untuk individual konsumen. 5. Localization Product & Service : Mengetahui dimana lokasi pemakai setiap saat dan memberikan layanan kepada pemakai

10 Infrastruktur yang digunakan pada M- Commerce,antara lain : Hardware Software Media Transmisi Kebutuhan Perangkat lainnya

11 Keuntungan M- Commerce Mobile Commerce walaupun belum benar benar mencapai titik kedewasaan, namun memiliki potensial untuk membuat lebih nyaman bagi pelanggan untuk membelanjakan uangnya atau membeli barang ataupun memperoleh layanan.memperoleh layanan. Device nirkabel ikut pergi bersama sama dengan pelanggan. Meningkatkan pengasilan bagi dunia bisnis

12 Kekurangan M-Commerce Keterbatasan perangkat. Tingkat keberagaman perangkat, jaringan dan operating sistem yang sangat tinggi, membutuhkan standardisasi platform antar vendor. Tingginya tingkat kehilangan / pencurian handphone. Bertambahnya tingkat kerawanan terhadap security ketika data ditransfer melalui air interface.

13 Pihak-pihak yang terkait dalam transaksi mobile payment Pengguna, menuntut dijaminnya security pada account-nya, dan juga privacysehingga pihak lainnya sedapat mungkin tidak mengetahui identitas pribadpengguna. Operator jaringan seluler, merupakan fasilitator dari m-commerce, memiliki perhatian khusus dalam menyampaikan informasi transaksi secara aman melalujaringannya. Institusi financial, memiliki perhatian khusus pada integritas dari sistempembayaran, sehingga dapat mengurangi resiko terjadinya fraud atau bad-debt. Merchant, menuntut agar proses pembayaran menjadi mudah disisi pengguna, sehingga akan membangkitkan transaksi. Selain itu merchant juga menuntuagar pembayaran dari institusi financial dapat berlangsung dengan sempurna.

14 Elemen-elemen security yang perlu diperhatikan dalam m-commerce 1. Authentikasi, yang memungkinkan pihak fasilitator pembayaran (antara lain institusi keuangan) untuk memastikan bahwa pihak yang menggunakan sitem pembayaran adalah pihak yang berhak. 2. Confidentiality, yang memastikan bahwa pihak lain yang tidak berhak tidak dapat mengakses data pembayaran. 3. Data Integrity, yang memastikan bahwa data pembayaran tidak berubah setelah pengguna menyetujui seluruh detail transaksi. 4. Non-repudiation, yang mengikat seluruh pihak yang terlibat sehingga tidak dapat menyangkal seluruh proses yang telah dilakukannya.

15 Public Key Infrastructure Public Key Infrastructure adalah kumpulan kebijakan, proses, software, hardware, dan teknologi yang menggunakan kriptografi kunci publik dan manajemen sertifikat untuk mengamankan suatu komunikasi.

16 Infrastruktur kunci publik antara lain memiliki beberapa komponen berikut: Certificate Authorities (CA): bertanggung jawab untuk menerbitkan dan menarik/membatalkan sertifikat Registration Authorities (Ras): Mengikat public key dengan identitas pemiliknya Certificate Holders (atau Subjek): Orang, mesin atau software agent yang telah memiliki sertifikat Clients: Memvalidasi digital signature dan sertifikat dari CA public key terpercaya.

17 Repositories: menyimpan dan menjamin ketersediaan sertifikat dan CRL agar dapat diakses secara luas oleh publik CRL (Certification Revocation Lists): Digunakan untuk mengecek status atau validitas dari suatu sertifikat. OCSP (Online Certificate Status Protocol): suatu protokol pengecekan status dari suatu sertifikat secara otomatis.

18 Security pada level jaringan

19 Aplikasi M-Commerce dalam Layanan Finansial 1. Mobile Banking Di banyak negara, bank sudah memberikan layanan akses mobile. Berbagai aplikasi seperti transfer uang, mengecek saldo dapat dilakukan 2. Sistem Pembayaran Elektronik Nirkabel Dengan sistem ini, ponsel bisa menjadi alat pembayaran yang aman, dan menjadi alat pembayaran yang sah di jaringan sellular. Misalnya, di Italy ada sistem pembayaran parkir dengan menggunakan ponsel. Di Jepang dan di Indonesia juga sudah ada pembelian tiket bioskop melalui ponsel.

20 3. Micropayment Hampir sama dengan sistem pembayaran elektronik nirkabel di atas, Micropayment juga memfungsikan ponsel menjadi alat pembayaran. Namun aplikasinya dilakukan hanya pembayaran yang sifatnya kecil (biasanya kurang dari 10 dolar) 4. Dompet Nirkabel (m-wallets) Adalah teknologi yang memungkinkan pemegang kartu untuk melakukan pembelian dengan hanya memencet satu tombol di perangkat nirkabel mereka. Salah satu contohnya adalah Nokia wallet. Aplikasi ini menyimpan data seperti kode kartu kredit, dan bisa mengesahkan pembelian secara digital. Microsoft juga memiliki m-wallet yang dikenal dengan Microsoft Password untuk digunakan di lingkungan nirkabel.

21 5. Wireless Bill Payments Beberapa perusahaan kini menyediakan layanan pembayaran tagihan via ponsel. Ada sistem yang disebut dengan smartpay system. Sistem ini membantu pembayaran hanya dengan memasukan kode rahasia untuk mengesahkan pembayaran dari bank.

22 Aplikasi dalam bisnis Wartawan bisa mengirimkan hasil laporannya dengan cepat langsung dari lokasinya dengan menggunakan perangkat nirkabel. Ia tidak perlu lagi mencari sambungan kabel untuk akses internet. Dengan demikian, akan terjadi efetifitas dan efisiensi waktu dan tenaga bila menggunakan nirkabel dalam bisnis.

23 Aplikasi Berbasis Tempat 1. Berbelanja menggunakan perangkat nirkabel Semakin banyak bermunculan penjualan online yang memungkinkan konsumen untuk berbelanja menggunakan perangkat nirkabel. Misalnya konsumen bisa memesan barang yang mereka inginkan dari amazon.com dari ponsel yang menyediakan fasilitas internet.

24 2. Iklan Berbasis Tempat Iklan bisa diatur sedemikian rupa untuk muncul di tempat tertentu. Di New York, taksi menampilkan iklan yang berbeda di lokasi yang berbeda. Misalnya taksi melewati sebuah restoran, maka iklan restoran itu yang muncul di taksi.

25 3. Layanan Berbasis Tempat Vodafone sebuah penyedia layanan ponsel, memberikan layanan informasi bagi konsumennya seperti lokasi pom bensin, restoran atau hotel.

26 Referensi 1. Rainer, jr., R kelly.introduction to Information Systems: Supporting and Transforming Business. Hoboken, New Jersey: John Willey & Sons,2007. p Schwiderci-Groche & Heiko Knospe; Secure m-commerce; Information SecurityGroup. 3. NetSec; Mobile Computing Security Threat; October Nokia; Managing Security on Mobile Phone; April Mobile Payment Forum; Enabling Secure, Interoperable and User Friendly Mobile Payment; December 2002.

27 6. Lucent Technologies; Deliver Secure Mobile Service; May Trusted Computing Group; Security in Mobile Phones; Ram Gopal Lakhsmi Narayanan; Security in Mobile Internet; International Confference on Communication and Broadband Networking; 2004.

Pengertian M-Commerce

Pengertian M-Commerce Pembahasan 1. Pengertian M-Commerce 2. Terminology M-Commerce 3. Keuntungan M-Commerce 4. Keamanan M-Commerce 5. Pengertian E-Payment 6. Pihak-pihak yang terlibat dalam mekanisme pembayaran 7. Model pembayaran
